KEMAMPUAN BERPIKIR FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU ... Programs.pdf · Departemen Statistika-FMIPA...

2
PROGRAM PASCASARJANA FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM INSTITUT PERTANIAN BOGOR SEKRETARIAT www.stat.ipb.ac.id Departemen Statistika IPB merupakan penyelenggara Pendidikan Tinggi Statistika, Program S2, & S3 Statistika pertama di Indonesia. Perintis Departemen Statistika ialah Prof. Andi Hakim Nasoetion (alm) sejak 1968 melalui Bagian Biometrika Fakultas Pertanian. Selanjutnya, berdiri sendiri secara resmi pada tahun 1971 dengan nama Departemen Statistika dan Komputasi. Topik penelitian yang digeluti : Multilocation Trial, Multivariate Calibration, Small Area Estimation, Business Decision Support, Quality Improvement, Biostatistics & Bioinformatics, Spatial Statistics & Geoinformatics, Marketing Research, Data Mining, Experimental Design. SELAYANG PANDANG Program Pascasarjana Departemen Statistika Kampus IPB Baranangsiang Jl. Raya Pajajaran, Bogor Tlp./Fax (0251) 8381807 E-mail : [email protected] Website : http://www.stat.ipb.ac.id KERINGKASAN ADALAH JIWA KEMAMPUAN BERPIKIR

Transcript of KEMAMPUAN BERPIKIR FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU ... Programs.pdf · Departemen Statistika-FMIPA...

PROGRAM

PASCASARJANA

FAKULTAS MATEMATIKA

DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM

INSTITUT PERTANIAN BOGOR

SEKRETARIAT

www.stat.ipb.ac.id

Departemen Statistika IPB merupakan

penyelenggara Pendidikan Tinggi Statistika,

Program S2, & S3 Statistika pertama di Indonesia.

Perintis Departemen Statistika ialah Prof. Andi

Hakim Nasoetion (alm) sejak 1968 melalui Bagian

Biometrika Fakultas Pertanian. Selanjutnya, berdiri

sendiri secara resmi pada tahun 1971 dengan nama

Departemen Statistika dan Komputasi.

Topik penelitian yang digeluti : Multilocation Trial,

Multivariate Calibration, Small Area Estimation,

Business Decision Support, Quality Improvement,

Biostatistics & Bioinformatics, Spatial Statistics &

Geoinformatics, Marketing Research, Data Mining,

Experimental Design.

SELAYANG PANDANG

Program Pascasarjana Departemen Statistika

Kampus IPB Baranangsiang

Jl. Raya Pajajaran, Bogor

Tlp./Fax (0251) 8381807

E-mail : [email protected]

Website : http://www.stat.ipb.ac.id

KERINGKASAN ADALAH JIWA

KEMAMPUAN BERPIKIR

PENGANTAR

Perkembangan teknologi dan informasi yang

semakin pesat menuntut penggunanya mampu

bertahan & mengembangkan dirinya agar tidak

tertinggal. Jika pada masa lampau, ketersediaan

data untuk analisis menjadi pokok permasalahan,

namun pada saat ini ukuran data besar sudah

lazim diperoleh. Selain itu, sejalan dengan ukuran

data yang sangat besar, muncullah

permasalahan-permasalahan yang semakin

kompleks. Tentunya, statistikawan dituntut

menguasai ilmu statistik lebih mendalam agar

mampu mengembangkan metodologi pemikiran

pada bidang riset & pendidikan untuk

menghadapi permasalahan tersebut.

Departemen Statistika-FMIPA IPB, memiliki 3

program pascasarjana dalam rangka memenuhi

tantangan dan kebutuhan saat ini. Program yang

dibuka ialah Program S2 Statistika, Program S2

Statistika Terapan, & Program S3 Statistika.

FASILITAS Ruang kuliah multimedia

Perpustakaan dengan lebih dari 1700 judul textbook dan berbagai jurnal ilmiah.

Laboratorium komputer (80PC) + internet.

Ruang diskusi untuk penyelesaian tesis & disertasi mahasiswa.

Himpunan profesi mahasiswa pascasarjana Statistika

KURIKULUM

Ringkasan: Mata kuliah wajib (24 SKS), Mata kuliah pilihan (min 6 SKS), Kolokium (1 SKS), Seminar (1 SKS), Tesis (8 SKS) Total = min 40 SKS

Daftar Mata Kuliah Smtr 1: Bhs. Inggris, Analisis Statistika, Teori Statistika1,

Komputasi Statistik Smtr 2: Teori Statistika2, Perancangan Percobaan, Pilihan Smtr 3: Model Linear, Analisis Peubah Ganda, Pilihan Pilihan: Metode Penarikan Contoh, Analisis Regresi,

Statistika Spasial, Analisis Deret Waktu, Pemodelan Klasifikasi, Pemodelan Non-Parametrik, Psikometrika

Ringkasan: Mata kuliah wajib (23 SKS), Mata kuliah pilihan (min 6 SKS), Kolokium (1 SKS), Seminar (1 SKS), Tesis (8 SKS) Total = min 39 SKS

Daftar Mata Kuliah Smtr 1: Bhs. Inggris, Analisis Statistika, Pengantar Teori

Statistika, Manajemen Data Statistika Smtr 2: Analisis Regresi Terapan, Analisis Deret Waktu,

Metode Grafik untuk Analisis & Penyajian Data, Pilihan

Smtr 3: Analisis Data Kategorik, Kapita Selekta Statistika Terapan, Studi Kasus, Pilihan

Pilihan: Pemodelan Klasifikasi, Analisis Data Percobaan, Analisis Data Observasional, Analisis & Perancangan Survei, Analisis Peubah Ganda

Ringkasan: Mata kuliah wajib (14 SKS), Mata kuliah pilihan (min 6 SKS), Kolokium (1 SKS), Seminar (1 SKS), Disertasi (20 SKS) Total = min 42 SKS

Daftar Mata Kuliah Smtr 1: Falsafah Sains, Teori Sukatan & Peluang Lanjut,

Model Linear Terampat, Pilihan Smtr 2: Teori Statistika Madya, Topik Khusus Statistika,

Pilihan Pilihan: Analisis Data Lanjut, Analisis Daya Tahan,

Pemodelan Non-Parametrik, Psikometrika, Model Persamaan Struktural

*Mata kuliah pilihan di atas merupakan mata kuliah yang disediakan Dept. Statistika

www.stat.ipb.ac.id

DOSEN

Prof Dr Ir Khairil Anwar Notodiputro, MS Prof Dr Ir Asep Saefudin, MSc

Prof Dr Ir I Wayan Mangku, MAppSc Dr Ir Aji Hamim Wigena, MSc

Dr Ir Budi Susetyo, MS Dr Ir Indahwati, MSi

Dr Ir Anik Djuraidah, MS Dr Ir Erfiani, MSi

Dr Ir Hari Wijayanto, MSi Dr Ir I Made Sumertajaya, MSi

Dr Ir M Nur Aidi, MS Dr Ir I Gusti Putu Purnaba, DEA

Dr Anang Kurnia, MSi Dr Kusman Sadik, MSi Dr Bagus Sartono, MSi Dr Farit M Afendi, MSi Dr Totong Martono

Dr Anwar Fitrianto, MSc Dr Utami Dyah Syafitri, MSi

Dr Agus M Soleh, MT Dr Ir Bastari, MSc

dokumentasi