KEL 3 Pp Demam Tifoid

download KEL 3 Pp Demam Tifoid

of 16

Transcript of KEL 3 Pp Demam Tifoid

Slide 1

DEMAM TIFOIDOverview CaseLaki-laki 30 tahun, Keluhan utama demam Demam Keluhan penyerta: nyeri kepala, anoreksia, nausea, vomitus, obstipasiSekarang7 hari yll2 hari yll14 hari yll11 hari ylllebih lemesPerut sakit apalagi bila berjalanPanas kontinuaAnak pasien 5 tahun (Panas+diare)

Minum paramex dan merasa lebih enakPemeriksaan FisikKeadaan Umum : Sakit BeratKesadaran : DeliriumWajah tampak dunguTD: hipotensi, S: febrisMulut: lidah kotor hiperemis, tremorAbdomen: Bising usus Terdapat nyeri tekan dan nyeri lepas, defans muscular (+)Lab: Leukositosis, Diff count: shift to the left, dan trombositopenia

Demam mendadakRemitten perlahan seperti anak tangga terutama sore dan malam hari Diagnosis Kerja:Demam Tifoid dengan Perforasi ususOverview CaseDemam Tifoid dengan perforasi ususBasic Science Anatomi, Fisiologi, Histologi usus Anatomi, Fisiologi, Histologi Lidah Karakteristik Salmonella Mekanisme demam Pola demam Patogenesis dan PatofisiologiKriteria DiagnostikManifestasi klinisUji widal : titer 4x dalam semingguGold standar : - kultur darah - pem. Feses

PenatalaksanaanTindakan bedahPencegahanSanitasi dan kebersihan lingkunganPrognosis Dubia ad malamEtiologi : Salmonella typhi Faktor Risiko : Higienitas buruk, anak-anak, makanan tercemarFaktor Predisposisi

EpidemiologiBioetika HumanioraPublic healthTanda dan gejalaDemam remitten kontinu, wajah tampak dungu, typhoid tongue, obstipasi, dullness (-), nyeri tekan lepas, defance muscular (+)KomplikasiIntestinal ekstra intestinalDiagnosis BandingDHFDemam cikungunyaDemam malariaDemam influenzaKONSEP MAP

Pertanyaan :

Mengapa lidah kotor, tremor, dan hiperemis ?

Inflamasi pd sistem digestivus

Perubahan pada organ-organ digestif Nekrosis

Lidah ditutupi oleh selaput tebal kecoklatan

Lidah kotor* Lidah hiperemis karena inflamasi

2. Peran sel paneth pada kasus tifoid ?

Sel paneth adalah sel eksokrin yang berada di lapisan epitel, terdapat pada fundus cripta lieberkuhn, kelenjar jejunum, dan dalam jumlah yang lebih banyak ditemukan di ileum bawah.

Fungsi : sel Paneth memiliki granula sekretorius yang berisi enzim bakteriolitik (lysozyme) atau beberapa peptidase.

Peran : sebagai pertahanan tubuh pertama untuk melisiskan bakteri sebelum masuk ke lapisan yang lebih dalam.

Sel panet

()3. Bagaimana kaitan imunologi terkait kasus ?

PATOGENESIS DAN PATFIS4. Saraf apa yang terganggu pada lidah yang tremor ?

Otot ekstrinsik lidah

Otot Intrinsik Lidah

5. Mengapa demam berlangsung terutama pada sore dan malam hari?

Karena pada siang hari pasien beraktivitas seperti biasa, sehingga demam tidak terasa. Selain itu, pada malam hari terdapat perbedaan suhu tubuh dengan suhu lingkungan yang lebih rendah6. Pada kasus, apakah sudah terjadi perforasi usus ?

Sudah, dapat dinilai berdasarkan :Anamnesis : keluhan perut sakit apalagi bila berjalan Pemeriksaan fisik : Terdapat nyeri tekan dan nyeri lepas, defans muscular (+)Pemeriksaan penunjang: perlu pemeriksaan foto polos abdomen

7. Jika sudah perforasi, mengapa diberi makan lewat NGT ? Indikasi NGT ?Penanganan perforasi, nutrisi diberikan secara perenteral (I.V), bukan melalui oral atau NGT (Naso gastric tube = Naso enteral tube).Indikasi :distensi abdomen karena gas, darah, dan cairan.keracunan makanan dan minumanPasien yang membutuhkan nutrisi melalui NGTPasien yang memerlukan NGT untuk diagnosis dan analisis isi lambung

8. Basic science apa saja yang terkait ? Anatomi, Fisiologi, Histologi usus Anatomi RES Karakteristik Salmonella Mekanisme demam Pola demam