Kegunaan dan Dampak Beberapa Senyawa Turunan Alkana
-
Upload
aprilliana-dwi-putri -
Category
Documents
-
view
2.976 -
download
13
Embed Size (px)
description
Transcript of Kegunaan dan Dampak Beberapa Senyawa Turunan Alkana

Kegunaan dan Dampak
Beberapa Senyawa
Turunan AlkanaAnggota :
ANNISA MAYANG RUSDIAPRILLIANA DWI PUTRI
FRANS LEONARDUSM. RIZKY

Kegunaan dan Dampak Beberapa Senyawa Turunan Alkana
Haloalkana
Alkohol
Eter
Aldehida
Keton
Asam karboksilat
Ester
QUIZ

Kegunaan dan Dampak Beberapa Senyawa Turunan Alkana
Haloalkana
Alkohol
Eter
Aldehida
Keton
Asam karboksilat
Ester
HALOAKANA SEBAGAI ZAT ANESTESI
HALOALKANA SEBAGAI ANTISEPTIK
HALOALKANA SEBAGAI PELARUT
HALOALKANA SEBAGAI PEMADAM API
HALOALKANA SEBAGAI SENYAWA
KLOROFLUOROKARBON (CFC) DAN FREON
HALOALAKANA SEBAGAI INSEKTISIDA
QUIZ

Kegunaan dan Dampak Beberapa Senyawa Turunan Alkana
Haloalkana
Alkohol
Eter
Aldehida
Keton
Asam karboksilat
Ester
METANOL ETANOL
ETILENA GLIKOL GLISEROL
QUIZ

Kegunaan dan Dampak Beberapa Senyawa Turunan Alkana
Haloalkana
Alkohol
Eter
Aldehida
Keton
Asam karboksilat
Ester
Kegunaan Utama Dietil Eter Sebagai pelarut dan obat bius (zat anestesi) pada operasi.
Dieteil eter adalah obat bius yang diberikan melalui pernapasan, seperti halnya kloroform atau
siklopropana.
Metil ters-butil eter (MTBE) digunakan sebagai aditif bensin yaitu untuk menaikkan nilai oktan.
QUIZ

Kegunaan dan Dampak Beberapa Senyawa Turunan Alkana
Haloalkana
Alkohol
Eter
Aldehida
Keton
Asam karboksilat
Ester
Yang paling banyak diproduksi & mempunyai banyak kegunaan Formaldehida
Kegunaannya : Untuk membuat formalin untuk mengawetkan contoh biologi dan mayat. Untuk membuat berbagai jenis plastik
termoset (plastik yang tidak meleleh pada pemanasan).
QUIZ

Kegunaan dan Dampak Beberapa Senyawa Turunan Alkana
Haloalkana
Alkohol
Eter
Aldehida
Keton
Asam karboksilat
Ester
Propanon (Aseton) :Sebagai pelarut zat-zat yang kurang polar dan
non-polar.
1. Biasanya digunakan untuk membersihkan pewarna kuku (kuteks).2. Termasuk bahan untuk membuat parfum karena berbau harum.
QUIZ

Kegunaan dan Dampak Beberapa Senyawa Turunan Alkana
Haloalkana
Alkohol
Eter
Aldehida
Keton
Asam karboksilat
Ester
ASAM ASETAT (ASAM CUKA)
ASAM FORMAT (ASAM SEMUT)
QUIZ

Kegunaan dan Dampak Beberapa Senyawa Turunan Alkana
Haloalkana
Alkohol
Eter
Aldehida
Keton
Asam karboksilat
Ester
LILIN
ESTER BUAH-BUAHAN
LEMAK DAN MINYAK
QUIZ

HALOAKANA SEBAGAI ZAT ANESTESI
Kloroform (CHCl3) : digunakan sebagai zat anestesi (pembius), namun kini sudah ditinggalkan karena dapat
menyebabkan kerusakan hati.
Skiklopropana (C3H6)
Halotan (CF3-CHClBr) : bersifat tidak toksik, tidak mudah terbakar, dan lebih nyaman bagi pasien.
Kloroetana (C2H5Cl) : bahan anestesi lokal. Digunakan karena mudah menguap sehingga menurunkan suhu kulit dan membuat saraf kurang sensitif.
DIGANTI
DIGANTI

HALOAKANA SEBAGAI ANTISEPTIK
Idoform (CHI3) : Zat berwarna kuning berbau khas dan digunakan sebagai antiseptik.

HALOAKANA SEBAGAI PELARUT
Tetrakloro Metana (CCl4) : Merupakan zat cair tak berwarna, digunakan sebagai pelarut oli dan lemak serta dalam pencucian kering
(dry cleaning).

HALOAKANA SEBAGAI BAHAN PEMADAM API
Karbon tetraklorida(CCl4) dan bromoklorodiflorometana (BCF)
dapat memadamkan api. Zat tersebut dalam bentuk gas mempunyai massa jenis yang cukup besar sehingga dapat
mengusir udara dan mematikan api.

SENYAWA KLOROFLOUROKARBON (CFC)
DAN FREON
Digunakan sebagai cairan pendingin (refrigerant) atau sebagaai propelan aerosol.
CFC dapat menyebabkan kerusakan pada lapisan ozon di stratosfer, oleh karna itu penggunaan CFC sudah banyak di
kurangi bahkan dilarang digunakan di berbagai negara.
Senyawa serupa, tetapi kurang stabil/lebih reaktif sehingga dapat terurai sebelum mencapai stratosfer.
Contohnya HCFC-22 (CHFCl2) sebagai pengganti freon-12 (CF2Cl2) di mana satu
gugus –F diganti dengan gugus –H HFC sebagai pengganti CFC, di mana gugus –C diganti dengan –H
DIGANTI

INSEKTISIDA
Diklorodifeniltrikloroetana (DDT) merupakan suatu insektisida
yang kuat dan tahan lama. Namun kini penggunaannya telah
dilarang, karna sifatnya yang sangat stabil tidak dapat diuraikan
oleh mikroorganisme, lingkungan maupun tubuh hewan. Limbah
DDT dapat merusak lingkungan dan dapat masuk ke dalam rantai
makanan dan merusak sistem saraf dan bersifat karsinogenik.

METANOL
Pada suhu kamar berupa zat cair bening, mudah menguap, dan berbau seperti alkohol biasa.
Metanol tergololng zat yang sangat beracun.
Dosis tunggal (30 mL) dapat menyebabkan kebutaan permanen bahkan kematian.
Dalam penggunaannya :
Metanol diubah menjadi metanal (formaldehida) yang pada akhirnya digunakan untuk membuat polimer (plastik) Dapat digunakan sebagai pelarut dan untuk membuat senyawa
organik lain seperti ester. Dapat dicampurkan dengan bahan bakar bensin sampai kadar 15%
tanpa mengubah konstruksi mesin kendaraan.

ETANOL
Etanol adalah alkohol yang biasa dikenal dan merupakan alkohol yang banyak di produksi.
Dalam kehidupan sehari-hari, etanol dapat kita temukan dalam spiritus, dalam alkohol rumah tangga (alkohol 70% sebagai pembersih luka), dalam minuman beralkohol (bir, anggur, dan wiski) atau dalam air tape.
Etanol bersifat memabukkan dan menyebabkan kantuk karena menekan aktivitas kerja otak atas, dan juga bersifat candu.

ETILENA GLIKOL (GLIKOL)
Etilena glikol (glikol) adalah zat tak berwarna, kental, dan berasa manis.
Di daerah bermusin dingin, glikol digunakan sebagai bahan antibeku pada radiator mobil.
Glikol juga dapat digunakan sebagai bahan baku industri serat sintesis.
Dapat digunakan sebagai bahan pelarut dan bahan pelunak (pelembut).

GLISEROL
Gliserol merupakan suatu trialkohol (triol).
Gliserol atau gliserin adalah zat cair kental, tidak berwarna, dan mempunyai rasa manis.
Oleh karena bersifat hidroskopis (larut dalam air), gliserol digunakan sebagai pelembap dan pelembut pada losion dan berbagai macam kosmetik.
Juga digunakan pelembap pada tembakau dan berbagai jenis obat-obatan, misalnya obat batuk.
Gliserol juga dapat digunakan untuk membuat nitrogliseron (gliserol trinitrat), yaitu bahan untuk membuat peledak.

ASAM FORMAT (ASAM SEMUT)
Asam Format adalah cairan tak berwarna, berbau tajam , mudah larut dalam air, alkohol, dan eter
Asam format tergolong asam lemah tetapi merupakan asam yang terkuat diantara asam alkanoat.
Berbeda dengan asam karboksilat yang lain, asam format bersifat mereduksi. Hal ini terjadi karena selain mengandung gugus asam senyawa ini masih mengandung gugus aldehida.
Asam format mereduksi perak nitrat pada suasana netral, mereduksi KMnO4 dalam suasana basa , dan juga mereduksi H2SO4 yang pekat.

ASAM ASETAT (ASAM CUKA)
Asam asetat adalah asam yang terdapat dalam cuka makan. Kadarnya sekitar 20-25%.
Asam asetat murni (asam asetat glasial) merupakan cairan bening tak berwarna berbau sangat tajam membeku pada16,6OC membentuk kristal menyerupai es atau kaca .

ESTER BUAH-BUAHAN
Pada suhu kamar ester berupa zat cair yang mudah meguap dan mempunyai aroma sedap. Banyak terdapat pada bunga atau buah-buahan.
ESTER AROMA
Etil format RUM
Propil asetat BUAH PIR
Isopentil asetat PISANG
n-Oktil asetat JERUK MANIS
Metil butirat APEL
Etil butirat NENAS
Metil salisilat SARSAPARILA

LILIN
Lilin adalah ester dari asam karboksilat berantai panjang dengan alkohol berantai panjang.
NAMA SUMBER RUMUS* TITIK LELEH, 0C
SPERMACETI RONGGA KEPALA IKAN PAUS
C15H31COOC16H3342-50
CARNAUBA DAUN PALMA BRAZILIA
C25,27H51,55COOC30,32H61,6583-86
LILIN LEBAH SEL SARANG LEBAH
C22,25H47,51COOC32,34H65,6962-66

LEMAK DAN MINYAK
Lemak adalah ester dari gliserol dengan asam-asam karboksilat suku tinggi.
Contohnya : lemak hewan, minyak ikan, dan minyak kelapa.
Kegunaan utama : bahan makanan (minyak goreng dan margarin) dan untuk membuat sabun.

QUIZ YUUKK!!^^

Soal 1
• Pernyataan tentang kegunaan Haloalkana yang benar adalah..(1) Zat anestesi(2) Antiseptik(3) Bahan pemadam api(4) Bahan pembuat peledak B

Soal 2
• Etanol bersifat memabukkan dan menyebabkan kantuk.
• Etanol menekan aktivitas otak atas.
SEBAB
A

Soal 3
• Gliserol digunakan sebagai pelembab dan pelembut pada losion dan berbagai kosmetik.
• Gliserol mudah menguap.
SEBAB
C

Soal 4
• Senyawa yang digunakan untuk membuat formalin adalah...A. AlkoholB. HaloalkanC. EsterD. AldehidaE. Asam Karboksilat D

Soal 5
• Pernyataan yang benar tentang Asam format adalah...(1) Mereduksi perak nitrat dalam suasana asam.(2) Mereduksi perak nitar dalam suasana netral.(3) Mereduksi KMnO4 dalam suasana asam.
(4) Mereduksi KMnO4 dalam suasana basa.
C

Soal 6
• Diklorodifeniltrikloroetana (DDT) merupakan suatu insektisida yang kuat dan tahan lama, namun kini penggunaannya telah dilarang.
• Sifatnya yang sangat stabil tidak dapat diuraikan oleh mikroorganisme, lingkungan maupun tubuh hewan.
SEBAB
A

Soal 7
• Manakah hubungan antara ester dan aroma yang benar?
ESTER AROMA
Etil format NENAS
Propil asetat PISANG
Isopentil asetat BUAH PIR
n-Oktil asetat JERUK MANIS
Metil butirat RUM
No.
A.
B.
C.
D.
E. D

Soal 8
• Pernyataan yang benar tentang Iodoform adalah...(1) Tidak mempunyai bau.(2) Berwarna bening.(3) Mempunyai rasa manis.(4) Digunakan sebagai antispetik. E

Soal 9
• Dietil eter adalah obat bius yang diberikan melalui..A. DisuntikkanB. PernapasanC. DimakanD. DikompreskanE. Dioleskan B

Soal 10
• Pernyataan tentang keton yang benar adalah..(1) Dalam dunia perdagangan dan kehidupan sehari hari disebut aseton.(2) Kegunaan utama sebagai pelarut zat-zat kurang polar dan
nonpolar.(3) Dapat digunakan untuk membersihkan cat kuku (kuteks)(4) Digunakan sebagai pelembut pada losion dan kosmetik.
A