Kegiatan Tahun 2013 Amarylis

4
Rangkuman kegiatan tahun 2013 amarylis JANUARI Melakukan Kegiatan Lapangan ke Kabupaten Sikka Flores, NTT 1. memperbaiki Program Frontline SMS Center untuk Sistem Rujukan Kesehatan Ibu dan Anak, yang tidak berjalan dengan baik dan 2. Menyelesaikan Rencana Kegiatan Wisata Rohani, dengan melakukan pertemuan kepada : - Seminari Ledalero - LSM Yaspem - Sea World Resort - Peternakan Seminari Ledalero di Pantai Patiahu - Bukit Betlehem, Tempat ziarah Paroki Nelle, desa Delang - Desa Blidit, sumber air panas, di kaki Gunung Egon - Pengelola Lounge di Terminal Keberangkatan Ngurah Rai, Denpasar Bali 3. Menyerahkan sejumlah bantuan obat-obatan dan peralatan menulis, kepada pengungsi Gunung Rokatenda, yang diwakili oleh Caritas Maumere FEBRUARI Bulan Februari Amarylis melakukan kunjungan ke Lampung, tempat penelitian dan pembuatan Pirometri, alat olah limbah sampah plastik. Dan Memperkenalkan alat tersebut kepada Caritas Lampung. Kegiatan lain adalah, melakukan Negosiasi dan Promosi Untuk Rencana Program Wisata Rohani di Kabupaten Sikka, NTT. Termasuk menjadwalkan ulang Rute Wisata, dan membuat rencana draf kerjasama kepada pihak-pihak yang terlibat dalam Program Wisata tersebut, antara lain : Travel Biro Perjalanan, Seminari Ledalero, Peternakan Ledalero, Yaspem dan Seaworld Resort MARET Kegiatan untuk bulan Maret adalah : 1. Melakukan kunjungan Kabupaten Sikka, NTT. - Untuk memperbaiki Program SMS Center yang tidak berjalan dengan baik di Dinas Kesehatan dan Dinas Peternakan - Kunjungan ke Seminari Ledalero dan Yaspem, membicarakan draf kerjasama Program Wisata Rohani 2. Kerjasama dengan Charles Darwin University untuk Frontline SMS Center utk Kesehatan Ibu dan Anak di NTT dimulai, dengan melakukan beberapa koordinasi dan persiapan untuk kegiatan Pelatihan, yang direncanakan akan dilaksanakan bulan April APRIL Bulan April diisi dengan kegiatan Pelatihan Frontline SMS Center untuk Kesehatan Ibu dan anak di 3 kota, utk 13 Kabupaten di NTT, bekerjasama dengan Charles Darwin University. Dan memulai kegiatan menyatukan kemampuan sms di telepon genggam dengan radio komunikasi dan GPS, melalui program computer. Untuk membantu system data di posko relawan bencana.

description

rangkuman kegiatan 1013

Transcript of Kegiatan Tahun 2013 Amarylis

  • Rangkuman kegiatan tahun 2013 amarylis

    JANUARI

    Melakukan Kegiatan Lapangan ke Kabupaten Sikka Flores, NTT

    1. memperbaiki Program Frontline SMS Center untuk Sistem Rujukan Kesehatan Ibu dan Anak, yang tidak

    berjalan dengan baik dan

    2. Menyelesaikan Rencana Kegiatan Wisata Rohani, dengan melakukan pertemuan kepada :

    - Seminari Ledalero

    - LSM Yaspem

    - Sea World Resort

    - Peternakan Seminari Ledalero di Pantai Patiahu

    - Bukit Betlehem, Tempat ziarah Paroki Nelle, desa Delang

    - Desa Blidit, sumber air panas, di kaki Gunung Egon

    - Pengelola Lounge di Terminal Keberangkatan Ngurah Rai, Denpasar Bali

    3. Menyerahkan sejumlah bantuan obat-obatan dan peralatan menulis, kepada pengungsi Gunung Rokatenda,

    yang diwakili oleh Caritas Maumere

    FEBRUARI

    Bulan Februari Amarylis melakukan kunjungan ke Lampung, tempat penelitian dan pembuatan Pirometri, alat olah

    limbah sampah plastik. Dan Memperkenalkan alat tersebut kepada Caritas Lampung.

    Kegiatan lain adalah, melakukan Negosiasi dan Promosi Untuk Rencana Program Wisata Rohani di Kabupaten Sikka,

    NTT. Termasuk menjadwalkan ulang Rute Wisata, dan membuat rencana draf kerjasama kepada pihak-pihak yang

    terlibat dalam Program Wisata tersebut, antara lain : Travel Biro Perjalanan, Seminari Ledalero, Peternakan Ledalero,

    Yaspem dan Seaworld Resort

    MARET

    Kegiatan untuk bulan Maret adalah :

    1. Melakukan kunjungan Kabupaten Sikka, NTT.

    - Untuk memperbaiki Program SMS Center yang tidak berjalan dengan baik di Dinas Kesehatan dan Dinas

    Peternakan

    - Kunjungan ke Seminari Ledalero dan Yaspem, membicarakan draf kerjasama Program Wisata Rohani

    2. Kerjasama dengan Charles Darwin University untuk Frontline SMS Center utk Kesehatan Ibu dan Anak di

    NTT dimulai, dengan melakukan beberapa koordinasi dan persiapan untuk kegiatan Pelatihan, yang

    direncanakan akan dilaksanakan bulan April

    APRIL

    Bulan April diisi dengan kegiatan Pelatihan Frontline SMS Center untuk Kesehatan Ibu dan anak di 3 kota, utk 13

    Kabupaten di NTT, bekerjasama dengan Charles Darwin University.

    Dan memulai kegiatan menyatukan kemampuan sms di telepon genggam dengan radio komunikasi dan GPS, melalui

    program computer. Untuk membantu system data di posko relawan bencana.

  • MEI

    Kegiatan bulan Mei adalah :

    1. Koordinasi dengan Charles Darwin University, untuk mempersiapkan evaluasi pemakaian Frontlinesms

    Center untuk Keseahtan Ibu dan Anak

    2. Mempersiapkan Program Biogas untuk Peternakan Ledalero di Pantai Patiahu, Kabupaten Sikka, NTT,

    dengan penjajakan kerjasama LSM Hivos.

    3. Kunjungan ke Jogjakarta, melihat perkembangan dan evaluasi dari pelatihan micro finance thn 2012, kepada

    LSM Ciqal, LSM Vesta dan Yayasan BandungWangi

    JUNI

    Kegiatan bulan Juni adalah sebagai berikut :

    1. Pelatihan Monitoring dan Evaluasi untuk LSM Ciqal di Jogjakarta

    2. Kunjungan ke Kabupaten Sikka NTT

    - Melihat perkembangan SMS Center di Dinas Kesehatan dan Dinas Peternakan Kabupaten Sikka

    - Memberikan pelatihan cara-cara pemakaian Pirometri, alat olah limbah plastik di Yaspem Maumere dan di

    Balai Desa Kewapante

    - Kunjungan ke Seminari Ledalero untuk koordinasi Program Wisata Rohani

    3. Kunjungan ke Desa Djelat Ciamis, untuk memberikan dan melatih cara-cara pemakaian Pirometri, alat olah

    Limbah plastik

    4. Satu orang staff mengikuti Pelatihan Sistem Informasi Geospasial di Universitas Gajah Mada, Jogjakarta

    JULI

    Dilaksanakan ujicoba kemampuan sms dari telepon genggam ke radio komunikasi dan GPS, dengan menggunakan

    alat APRS (Automatic Packet Reporting Sytem) dan program computer SarTrack. Sebagai sarana komunikasi dan

    pertukaran data bencana.

    Dan mempersiapkan Presentasi Penggunaannya untuk bulan Agustus 2013, kepada beberapa pihak yang bergerak

    dibidang penanganan bencana.

    AGUSTUS

    Akhir Agustus 2013, Amarylis mempresentasikan Program APRS kepada beberapa insitusi penanganan bencana,

    hadir antara lain : Medic Response Team, Forum Bela Negara KemenHan, Pusdatin Kemenkes, LSM Plan Indonesia,

    Doctor Share, BPPT dan Openstreetmap Team.

  • SEPTEMBER

    Kegiatan untuk bulan Septermber adalah sebagai berikut :

    1. Kunjungan ke Kabupaten Sikka

    - Evaluasi Program SMS Center, dan memperbaiki program SMS Center, yang tidak berjalan dengan baik

    - Evaluasi Alat olah limbah sampah plastic ke Caritas Maumere dan Yaspem

    - Kunjungan ke Seminari Ledalero utk pembahasan Program Wisata Rohani

    2. Negosiasi dengan beberapa pihak Travel Biro di Denpasar Bali, utk Program Wisata Rohani Sikka

    3. Persiapan ujian ORARI untuk Callsign dalam rangka Program APRS

    OKTOBER

    Kegiatan untuk Bulan Oktober adalah :

    1. Meyelesaikan Prototipe alat olah air laut menjadi air tawar

    2. Menyelesaikan Prototipe Portabel Digipeater yang mudah dibuat dan terjangkau harganya

    3. Menyelesaikan Prototipe Tracker yg mudah dibawa, untuk di hubungkan ke handphone android dan radio

    komunikasi

    4. Survei alat olah Solar dari minyak goreng bekas atau dari tanaman keras, untuk masyarakat pedesaan

    NOVEMBER

    Kegiatan Bulang November sebagai berikut :

    1. Kerjasama dengan Charles Darwin University, melakukan monitoring ke 5 kabupaten di NTT, terhadap sistim

    SMS Center untuk Kesehatan Ibu dan Anak. Kabupaten Timor Tengah Selatan, Kabupaten Ngada, Kabupaten

    Sumba timur, Kabupaten Sumba Tengah dan Kabupaten Sumba Barat Daya.

    2. Memberikan Hibah Pirometri, alat olah limbah plastik ke Akademi Kesehatan Lingkungan di Kupang. Untuk

    di teliti dan dikembangkan lebih lanjut.

    3. Prototipe Alat Olah Air Laut menjadi Air Tawar sudah selesai, akan dikembangkan lebih lanjut, sehingga

    harga lebih terjangkau untuk masyarakat nelayan.

    4. Menghadiri Diskusi dan Dengar Pendapat Mitigasi Gempa dan Teknik Penyelamatan, untuk Siswa dan Guru

    SD, atas undangan Staf Khusus Presiden Bidang Bantuan Sosial dan Bencana/ Sekretariat Negara

    5. Mengikuti Ujian Orari untuk Callsign, dalam rangka pemakaian Program SArtrack dan Digipeater Aprs, untuk

    Manajemen Bencana.

    DESEMBER

    Rangkuman kegiatan Bulan Desember :

    1. Kunjungan Amarylis dengan Pusatravel ke Kabupaten Sikka, Pulau Flores, NTT, dalam rangka penghitungan

    waktu dan lokasi kunjungan untuk Wisata Rohani Sikka

  • 2. Kerjasama dengan Charles Darwin University, Evaluasi hasil Monitoring Penggunaan SMS Center Kesehatan

    Ibu dan Anak, di 5 Kabupaten di NTT dan Presentasi di Dinas Kesehatan Provinsi NTT di Kupang

    3. Menyiapkan Panduan Pembuatan dan pemakaian APRS dan Digipeater yang murah dan mudah. Panduan ini

    diharapkan dapat mempermudah pihak-pihak yang ingin memakai APRS untuk Manajemen Bencana.