Kebijakan pengelolaan sda

7
1 KEBIJAKAN PENGELOLAAN SUMBER DAYA AIR Daerah Istimewa Yogyakarta (dalam produk hukum hukum) HERU PURNOMO Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM DIY

Transcript of Kebijakan pengelolaan sda

Page 1: Kebijakan pengelolaan sda

1

KEBIJAKAN PENGELOLAAN SUMBER DAYA AIR Daerah Istimewa Yogyakarta

(dalam produk hukum hukum)

HERU PURNOMOKantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM DIY

Page 2: Kebijakan pengelolaan sda

PENGERTIAN

Kebijakan pengelolaan sumber daya air adalah arahan strategis dalam pengelolaan sumber daya air

2

Sumber daya air adalah air, sumber air, dan daya air yang terkandung di

dalamnyaPengelolaan sumber daya air adalah upaya merencanakan, melaksanakan, memantau,

dan mengevaluasi penyelenggaraan konservasi sumber daya air, pendayagunaan

sumber daya air, dan pengendalian daya rusak air

Page 3: Kebijakan pengelolaan sda

PENGERTIAN

Kebijakan pengelolaan sumber daya air merupakan arahan strategis yang mencakup aspek:

3

1. konservasi sumber daya air;

2. pendayagunaan sumber daya air;

3. pengendalian daya rusak air; dan

4. sistem informasi sumber daya air,

yang disusun dengan memperhatikan kondisi wilayah masing-masing

Page 4: Kebijakan pengelolaan sda

LANDAS PIKIR

Kebijakan pengelolaan sumber daya air DIY dimaksudkan sebagai arahan

strategis yang menjadi dasar dalam mengintegrasikan kepentingan

pengembangan wilayah administratif DIY dengan pengelolaan sumber daya air baik yang berbasis wilayah sungai

ataupun Cekungan Air Tanah

4

Page 5: Kebijakan pengelolaan sda

LANDAS PIKIR

Kebijakan pengelolaan sumber daya air disusun dengan memperhatikan kondisi wilayah administratif DIY, seperti:

5

1. perkembangan penduduk;2. ekonomi;3. sosial budaya; dan 4. kebutuhan air

Page 6: Kebijakan pengelolaan sda

MATERI MUATAN

Kajian Sementara Untuk Materi MuatanKEBIJAKAN PENGELOLAAN SUMBER DAYA AIR

DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA

6

a. Pencermatan terhadap kewenangan DIY dalam pengelolaan sumber daya air yang berbasis Cekungan Air Tanah;

b. Pencermatan terhadap Pola Pengelolaan Sumber Daya Air Wilayah Sungai Progo-Opak-Serang; dan

c. Pencermatan terhadap Rencana Pembangunan Jangka Menengah DIY;

Page 7: Kebijakan pengelolaan sda