Kaya karunia miskin rasa [ok]

14
KAYA KARUNIA MISKIN RASA

Transcript of Kaya karunia miskin rasa [ok]

Page 1: Kaya karunia miskin rasa [ok]

KAYA

KARUNIA

MISKIN

RASA

Page 2: Kaya karunia miskin rasa [ok]

“1:4 Aku senantiasa mengucap syukur kepada Allahku karena kamu atas

KASIH KARUNIA Allah yang dianugerahkan-Nya kepada kamu dalam

Kristus Yesus.

1:5 Sebab di dalam Dia kamu telah menjadi KAYA dalam segala hal:

dalam segala macam PERKATAAN dan segala macam

PENGETAHUAN,

1:6 sesuai dengan KESAKSIAN TENTANG KRISTUS, yang telah

diteguhkan di antara kamu.

1:7 Demikianlah kamu tidak kekurangan dalam suatu

KARUNIAPUN sementara kamu menantikan penyataan Tuhan kita Yesus

Kristus.

1:8 Ia juga akan meneguhkan kamu sampai kepada kesudahannya,

sehingga kamu tak bercacat pada hari Tuhan kita Yesus Kristus.

1:9 Allah, yang memanggil kamu kepada persekutuan dengan Anak-Nya

1 Korintus

1:4-9

Page 3: Kaya karunia miskin rasa [ok]

“Maka sekarang, sama seperti kamu

kaya dalam segala sesuatu, -- dalam

iman, dalam perkataan, dalam

pengetahuan, dalam kesungguhan

untuk membantu, dan dalam kasihmu

terhadap kami -- demikianlah juga

hendaknya kamu kaya dalam pelayanan

kasih ini. ” 2 Korintus 8:7

Page 4: Kaya karunia miskin rasa [ok]

Korintus Kota

Modern:✗kota

metropolitan

Yunani

terkemuka

✗kota angkuh

secara intelek

(sabda.org),

KARUNIA: Kaya Harta

✗Pusat

perdagangan

dan perniagaan

terbesar di

dunia kuno.

✗kaya materi,

4

Page 5: Kaya karunia miskin rasa [ok]

KARUNIA: Kaya Karunia (Rohani) (1 Kor 12:8-10)

✗ Berkata-kata

dengan

hikmat

✗ Berkata-kata

dengan

pengetahuan

✗ Karunia iman

✗ Menyembuh

kan

✗ mengadakan

mujizat

✗ bernubuat

✗ membedakan

roh

✗ berkata-kata

bahasa roh

✗ menafsirkan

bahasa roh

5

Page 6: Kaya karunia miskin rasa [ok]

PERKATAAN

(yun. λογος

logos) sesuatu

yang dikatakan:

✗ perkataan,

✗ firman,

✗ ajaran.

KARUNIA: Kaya Pengertian

PENGETAHUAN

(yun. γνωσις

gnosis)

✗ Bijaksana

✗ Kepandaian

✗ Pengenalan

✗ Pengertian

✗ pengetahuan

6

INJIL

KESAKSIAN TENTANG KRISTUS

(1 Kor 1:6)

Page 7: Kaya karunia miskin rasa [ok]

9

Page 8: Kaya karunia miskin rasa [ok]

10

Page 9: Kaya karunia miskin rasa [ok]

KONFLIK

HARTA

PENGERTIAN

KARUNIA (ROHANI)

MISKIN RASA

Page 10: Kaya karunia miskin rasa [ok]

“RASA”!✗ Kepekaan

✗ Sensitifitas

✗ Mengerti &

Memahami13

Page 11: Kaya karunia miskin rasa [ok]

Kaya Harta, Kurang Peka?

✗ PEMBERIAAN JEMAAT

Bukan soal memberi; Tapi keikhlasan dalam

memberi (sikap hati) (band. 2 Kor 8:1-9)

KERELAAN KORINTUS DIPUJI (2 Kor 9:2)

DIJADIKAN CONTOH BAGI JEMAAT LAIN

(MAKEDONIA) (2 Kor 9:2)

✗ KASUS PERJAMUAN (1 Korintus 11:17-34)

Makan Bersama dalam sebuah persekutuan,

semua orang membawa bekal masing-masing.

Tapi ada beberapa orang yang tidak sabar

menunggu makan lebih dulu.

14TAFSIR: ORANG PERCAYA: TUAN dan PEKERJA. PEKERJA harus

menyelesaikan pekerjaan, baru bisa datang ke persekutuan TUAN bisa datang

lebih cepat.

Page 12: Kaya karunia miskin rasa [ok]

Kaya Pengertian, Miskin Apresiasi

Durhaka pd “Orangtua”

✗Sombong Banyak ilmu (1 Kor 4:6-21)

✗Merasa Lebih Pintar dari Guru

(Paulus)

✗Melupakan “Jasa” Guru (Paulus &

Apolos) (1 Kor 4:7-8) SATIRE (8)

✗Membandingkan Paulus dengan Guru

lain (Bukan esensi) Gol Apolos;

Paulus; Kefas; Kristus (1 Korintus

1:12; band. 3:1-17) 15

Page 13: Kaya karunia miskin rasa [ok]

PUAS DAPAT KARUNIA (ROHANI)

✗ Euforia

✗ Emosional

✗ Puas pada capaian (Karunia = Tingkatan

Kerohanian)

✗ Punya sesuatu yg dibanggakan

Alat pembanding pada PAULUS.

Jemaat Punya Paulus Tidak?

Kaya KARUNIA, Miskin KASIH

Tanggapan Paulus:

• Ada pelbagai Karunia (1 Kor 12)

• Dapat penglihatan (pengalaman Rohani) tapi tidak mau membanggakan (2 Kor

12)

Page 14: Kaya karunia miskin rasa [ok]

19

Thanks!