kata pengantar +DAFTAR ISI

7
PL III Nindya Praja di Dinas Kelautan dan Perikanan Kabupaten Pesisir Selatan KATA PENGANTAR Puji syukur kami panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan rahmat dan hidayahnya sehingga kami dapat menyelesaikan Laporan Kegiatan Praktek Lapangan III (PL III) Nindya Praja Angkatan XXIII Tahun Akademik 2013/2014 yang dilaksanakan di Dinas Kelautan dan Perikanan di Kabupaten Pesisir Selatan, Provinsi Sumatera Barat dengan lancar. Laporan ini disusun dalam rangka memenuhi Satuan Kredit Semester (SKS) pada semester 6 yang merupakan syarat untuk mengikuti yudisium. Dalam penyusunan laporan ini kami ucapkan terima kasih kepada: 1. Bapak Bupati Pesisir Selatan Drs. H. Syamsu Rahim yang telah memberi dukungan dalam pelaksanaan Praktek Lapangan III, sehingga Praktek Lapangan III ini dapat terlaksana sebagaiman mestinya. 2. Direktur IPDN Kampus Sumatera Barat DR. Drs. H. Ismail Nurdin, M. Si beserta jajarannya yang telah bekerja keras agar Praktek Lapangan III Nindya Praja IPDN dapat tetap terlaksana sesuai dengan Kalender Akademik yang telah ditetapkan. 3. Orang Tua Praja yang senantiasa memberikan dukungan, baik secara moril maupun materil dalam kegiatan Praktek Lapangan III ini. 4. Bapak Kepala SKPD Dinas Kelautan dan Perikanan Kabupaten Pesisir Selatan Yozki Wandri beserta

description

guggggg

Transcript of kata pengantar +DAFTAR ISI

Page 1: kata pengantar +DAFTAR ISI

PL III Nindya Praja di Dinas Kelautan dan Perikanan Kabupaten Pesisir Selatan

KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa yang telah

memberikan rahmat dan hidayahnya sehingga kami dapat menyelesaikan Laporan

Kegiatan Praktek Lapangan III (PL III) Nindya Praja Angkatan XXIII Tahun

Akademik 2013/2014 yang dilaksanakan di Dinas Kelautan dan Perikanan di

Kabupaten Pesisir Selatan, Provinsi Sumatera Barat dengan lancar.

Laporan ini disusun dalam rangka memenuhi Satuan Kredit Semester

(SKS) pada semester 6 yang merupakan syarat untuk mengikuti yudisium. Dalam

penyusunan laporan ini kami ucapkan terima kasih kepada:

1. Bapak Bupati Pesisir Selatan Drs. H. Syamsu Rahim yang telah memberi

dukungan dalam pelaksanaan Praktek Lapangan III, sehingga Praktek

Lapangan III ini dapat terlaksana sebagaiman mestinya.

2. Direktur IPDN Kampus Sumatera Barat DR. Drs. H. Ismail Nurdin, M. Si

beserta jajarannya yang telah bekerja keras agar Praktek Lapangan III Nindya

Praja IPDN dapat tetap terlaksana sesuai dengan Kalender Akademik yang

telah ditetapkan.

3. Orang Tua Praja yang senantiasa memberikan dukungan, baik secara moril

maupun materil dalam kegiatan Praktek Lapangan III ini.

4. Bapak Kepala SKPD Dinas Kelautan dan Perikanan Kabupaten Pesisir

Selatan Yozki Wandri beserta jajarannya yang telah memberikan

kepercayaan kepada kami untuk melaksanakan Praktek Lapangan III di

wilayah kerjanya.

5. Masyarakat se-Kabupaten Pesisir Selatan beserta jajarannya yang senantiasa

memberikan dukungan, bimbingan dan arahannya selama pelaksanaan

Praktek Lapangan III ini.

6. Bapak Supriyono selaku Pembimbing Lapangan kami yang selalu

memberikan support dan arahan dalam pelaksanaan Praktek Lapangan III,

sehingga pelaksanaanya dapat berjalan dengan sistematis.

7. Organisasi Kemasyarakatan, dan Pemuda di lingkungan Kabupaten Pesisir

Selatan yang bersedia kami kunjungi sebagai bahan pembelajaran kami untuk

Page 2: kata pengantar +DAFTAR ISI

PL III Nindya Praja di Dinas Kelautan dan Perikanan Kabupaten Pesisir Selatan

mengenal dan memahami sistem organisasi yang ada di Kabupaten Pesisir

Selatan ini khususnya pada tingkat SKPD Pemerintahan Daerah.

8. Seluruh Masyarakat Kabupaten Pesisir Selatan telah menerima kami dengan

tangan terbuka dan merupakan bagian dari keluarga yang tidak akan pernah

dapat kami lupakan.Serta semua pihak yang tidak dapat kami sebutkan satu

persatu dalam membantu proses pembuatan Laporan Praktek Lapangan III

baik secara langsung maupun tidak langsung, sehingga laporan ini dapat

selesai tepat pada waktunya.

Kami menyadari laporan ini masih jauh dari sempurna, kami mohon saran

dan kritik yang membangun guna perbaikan Praktek Lapangan III yang lebih baik

dimasa yang akan datang. Semoga laporan ini dapat dijadikan informasi dan

gambaran bagi kita semua mengenai SKPD yang merupakan bagian dari

perangkat daerah di lingkungan Kabupaten Pesisir Selatan.

Pesisir Selatan, 24 Maret 2015

Penulis

Page 3: kata pengantar +DAFTAR ISI

PL III Nindya Praja di Dinas Kelautan dan Perikanan Kabupaten Pesisir Selatan

DAFTAR ISI

Lembar Pengesahan …………………………………………………………………………………………………... vKata Pengantar …………………………………………………………………………………………………………. ivDaftar Isi …….………………………………………………………………………………………………………………. iiiDaftar Lampiran …………………………………………………………………………………………………………. iBAB I PENDAHULUAN …………………………………………………….……………………………. 1

A. Latar Belakang …………………………………………………………..................... 1B. Maksud dan Tujuan …………………………………………………………………….. 1C. Kelompok Kerja Praktek Lapangan ………………………………………………. 3

BAB II 1. GAMBARAN UMUM KABUPATEN PASAMAN ………………………………………

5

A. Keadaan Umum …………………………………………………………………………… 51. Kondisi Geografis …………………………………………………………………. 52. Kondisi Demografis ………………………………………………………………. 63. Kondisi Sosial Budaya …………………………………………………………… 94. Kondisi Polotik ……………………………………………………………………… 135. Kondisi Ekonomi …………………………………………………………………… 13

B. Urusan Pemerintahan yang menjadi kewenangan Pemerintah Kabupaten Pasaman

15

C. Struktur Organisasi dan Tugas Pokok dan Fungsi Pemerintah Kabupaten Pasaman

17

E. Struktur APBD Kabupaten Pasaman …………………………………………….. 36

2. GAMBARAN KECAMATAN…………………………………………………………….

40

1. Dasar Hukum Pembentukan …………………………………………………. 562. Bagan Struktur Organisasi ……………………………………………………. 583. Uraian Tugas Pokok dan Fungsi ……………………………………………. 584. Data Pegawai ……………………………………………………………………… 835. Rencana Strategis ………………………………………………………………… 856. Program, Kegiatan dan Anggaran …………………………………………. 88

BAB III PEMBAHASAN HASIL PRAKTEK LAPANGAN …………………………………………. 102A. Struktur dan Tugas Pokok dan Fungsi Kecamatan ……………………….. 102

1. Urusan Pemerintahan dan Kewenangan ………………………………. 1022. Struktur Organisasi dan Tata Kerja ……………………………………….. 1103.4.

Sumber Daya Aparatur ……………………………………………………….Perencanaan dan Anggaran…………………………………………………

110112

B. Manajemen Keuangan Kecamatan ………………………………………………. 1141. Siklus Pengelolaan Keuangan Kecamatan ……………………......... 1142. Pelaksanaan Tugas Pokok dan Fungsi Pejabat Pengelola

Page 4: kata pengantar +DAFTAR ISI

PL III Nindya Praja di Dinas Kelautan dan Perikanan Kabupaten Pesisir Selatan

Keuangan Daerah: PA, KPA, PPK, PPTK dan Bendahara ………… 114

BAB IV REKOMENDASI HASIL PRAKTEK LAPANGAN…………………………………………. 120A. Rekomendasi Dalam Pelaksanaan Tugas Pokok dan Fungsi

Kecamatan ………………………………………………………………………………… 120B. Rekomendasi Permasalahan Dalam Manajemen Keuangan Daerah

Kecamatan ………………………………………………………………………………… 121C. Rekomendasi Terhadap Permasalahan Lain-lain ………………………….. 122

BAB VI PENUTUP ……………………………………………………………………………………………. 124

LAMPIRAN 1. Peraturan Daerah2. Peraturan/Keputusan Bupati3. foto-foto3. Dll.

Page 5: kata pengantar +DAFTAR ISI

PL III Nindya Praja di Dinas Kelautan dan Perikanan Kabupaten Pesisir Selatan

DAFTAR LAMPIRAN

1. BAGAN STRUKTUR ORGANISASI TATA KERJA DINAS KELAUTAN DAN

PERIKANAN KABUPATEN PESISIR SELATAN PROVINSI SUMATERA BARAT

2. PERATURAN MENTERI KELAUTAN DAN PERIKANAN RI NO.

PER.06/MEN/2010 TENTANG RENCANA STRATEGIS KEMENTERIAN

KELAUTAN DAN PERIKANAN TAHUN 2010-2014

3. PERATURAN DAERAH PROVINSI SUMATERA BARAT NO 7 TAHUN 2008

TENTANG RENCANA PEMBANGUNAN JANGKA PANJANG DAERAH

PROVINSI SUMATERA BARAT TAHUN 2005 – 2025

4. PERATURAN DAERAH PROVINSI SUMATERA BARAT NO 4 TAHUN 2008

TENTANG PEMBENTUKAN ORGANISASI DAN TATA KERJA DINAS DAERAH

PROVINSI SUMATERA BARAT;

5. TUGAS POKOK DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN TERBENTUK

BERDASARKAN PERATURAN DAERAH NOMOR. 3 TAHUN 2008 TENTANG

PEMBENTUKAN STRUKTUR ORGANISASI DAN TATA KERJA DINAS

KELAUTAN DAN PERIKANAN KABUPATEN PESISIR SELATAN

6. FOTO-FOTO KEGIATAN