Kata Pengantar Case

download Kata Pengantar Case

of 2

description

pengantar

Transcript of Kata Pengantar Case

KATA PENGANTARDengan mengucapkan segala puji dan syukur kehadirat Allah SWT yang telah memberikan rahmat dan hidayah-Nya kepada kita semua, penyusun menampilkan presentasi kasus yang berjudul Cholelithiasis . Adapun presentasi kasus ini disusun untuk memenuhi salah satu syarat kepaniteraan klinik di bagian bedah umum RSUD Cilegon.Terwujudnya presentasi kasus ini berkat bantuan dan dorongan dari berbagai pihak. Penyusun mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada dr. H. Supriyono, Sp.B selaku pembimbing dan konsulen, yang telah meluangkan waktu dalam membimbing dan memberi masukan-masukan kepada penyusun dan juga kepada seluruh dokter lainnya yang turut membantu dan membimbing penyusun dan koass lainnya selama kepaniteraan dibagian bedah umum. Semoga Allah SWT memberikan balasan yang sebesar-besarnya atas bantuan yang diberikan selama ini.Penyusun menyadari presentasi kasus ini masih jauh dari kata sempurna, oleh karena itu penyusun mengharapkan saran dan kritik yang bersifat membangun sehingga dapat menjadi lebih baik dan sesuai dengan hasil yang diharapkan.Akhir kata dengan mengucapkan Alhamdulillah, semoga Allah SWT selalui meridhoi kita semua dan semoga tulisan ini bermanfaat bagi kita semua.

Cilegon, September 2015

Melinda Anzani Putri

DAFTAR ISI

Kata Pengantar iDaftar isi iiLAPORAN KASUS1. Identitas 12. Anamnesis13. Pemeriksaan Fisik 24. Pemeriksaan Lab 45. Diagnosis 56. Penatalaksanaan 57. Prognosis 6TINJAUAN PUSTAKA1. Pendahuluan 72. Pembahasan ...81.1 Anatomi81.2 Fisiologi92.1 Definisi kolelitiasis112.2 Epidemiologi kolelitiasis112.3 Etiologi kolelitiasis112.4 Patogenesis kolelitiasis132.5 Diagnosis kolelitiasis242.6 Tatalaksana kolelitiasis262.7 Komplikasi kolelitiasis292.8 Prognosis kolelitiasis303. Kesimpulan31DAFTAR PUSTAKA 32

ii