Kata Pengantar

3
KATA PENGANTAR Assalammualaikum Wr.Wb Puji syukur kehadiran Allah SWT karena hanya dengan kekuasaanya dan kehendaknya, penulisan refreshing yang berjudul “Stroke” dapat terselesaikan tepat pada waktunya. Shalawat serta salam yang kami hanturkan kepada junjungan besar Nabi Muhammad SAW yang telah membawa umat manusia dari zaman Jahiliyah menuju zaman yang penuh cahaya bagi umat yang takwa. Refreshing ini dituliskan untuk meningkatkan dan memperdalam pengetahuan penulis terhadap penyakit saraf sekaligus untuk memenuhi tugas kepaniteraan klinik Stase Saraf RSIJ Cempaka Putih. Pada kesempatan ini, penulis ingin mengucapkan terima kasih kepada dr. Wiwin S, Sp.S selaku pembimbing yang telah memberikan bimbingan bantuan serta pengarahan terhadap penulis, orang tua penulis yang selalu mendoakan dan memberikan motivasi serta teman-teman sejawat atas dukungan dan kerjasamanya. Semoga dengan adanya laporan kasus ini dapat menambah khasanah ilmu pengetahuan dan berguna bagi penulis maupun pembaca lainnya. Penulis menyadari bahwa dalam referat ini masih terdapat banyak kekurangan. Oleh karena itu penulis sangat mengharapkan adanya kritik, saran dan koreksi yang positif agar referat ini menjadi lebih baik dan bermanfaat di masa yang akan datang. Wassalammualaikum Wr.Wb

description

NICE

Transcript of Kata Pengantar

KATA PENGANTARAssalammualaikum Wr.Wb

Puji syukur kehadiran Allah SWT karena hanya dengan kekuasaanya dan kehendaknya, penulisan refreshing yang berjudul Stroke dapat terselesaikan tepat pada waktunya. Shalawat serta salam yang kami hanturkan kepada junjungan besar Nabi Muhammad SAW yang telah membawa umat manusia dari zaman Jahiliyah menuju zaman yang penuh cahaya bagi umat yang takwa.

Refreshing ini dituliskan untuk meningkatkan dan memperdalam pengetahuan penulis terhadap penyakit saraf sekaligus untuk memenuhi tugas kepaniteraan klinik Stase Saraf RSIJ Cempaka Putih.

Pada kesempatan ini, penulis ingin mengucapkan terima kasih kepada dr. Wiwin S, Sp.S selaku pembimbing yang telah memberikan bimbingan bantuan serta pengarahan terhadap penulis, orang tua penulis yang selalu mendoakan dan memberikan motivasi serta teman-teman sejawat atas dukungan dan kerjasamanya.

Semoga dengan adanya laporan kasus ini dapat menambah khasanah ilmu pengetahuan dan berguna bagi penulis maupun pembaca lainnya.

Penulis menyadari bahwa dalam referat ini masih terdapat banyak kekurangan. Oleh karena itu penulis sangat mengharapkan adanya kritik, saran dan koreksi yang positif agar referat ini menjadi lebih baik dan bermanfaat di masa yang akan datang.

Wassalammualaikum Wr.Wb

Jakarta, November 2013

Penulis

REFRESHINGSTROKE

Pembimbing: dr. Wiwin S, Sp.SDisusun oleh:

Choirunnisa Hapsari2009730008KEPANITERAAN KLINIK STASE SARAFRUMAH SAKIT ISLAM JAKARTA CEMPAKA PUTIH

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN DOKTERFAKULTAS KEDOKTERAN DAN KESEHATAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH JAKARTA2013