Kata Pengantar

3
KATA PENGANTAR Segala puji dan syukur senantiasa penulis panjatkan kehadirat Allah SWT atas rahmat, petunjuk, dan pertolongannya. Sehingga makalah yang berjudul Perencanaan Sektor Pertanian Dalam Pembangunan Ekonomi Indonesia dapat diselesaikan. Makalah ini di susun untuk memenuhi tugas Ekonomi Pembangunan yang diberikan oleh Drs. H. Gatot Isnani M.Si selaku dosen pembimbing mata kuliah Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi jurusan manajemen Universitas Negeri Malang. Makalah ini mambahas hal-hal mengenai bagaimana membuat pertanian menjadi lebih produktif, lebih produktif bagi negara Indonesia dengan menjadikan kehidupan yang lebih baik bagi para petani yang bekerja didalamnya. Makin mendalam kita mempelajari pembangunan pertanian, makin yakin pula bahwa pembangunan itu tergantung dari pengertian tentang pembangunan pertanian itu sendiri, dan dari ketrampilan-ketrampilan khusus yang dimiliki karyawan-karyawan yang melakukan berbagai pekerjaan serta kegiatan disetiap negara dalam membangun pertaniannya. Pengertian yang demikian itu tidak hanya diperlukan oleh para perencana dan pejabat-pejabat pemerintah, akan tetapi juga oleh para anggota dewan legislatif dan petugas-petugas penyuluhan dan penelitian, para saudagar, pengusaha-pengusaha bank, para pendidik dan sebagainya. Pada taraf pembangunan pertanian, program-program latihan yang diberikan secara teratur dan berulang-ulang bagi

description

kata

Transcript of Kata Pengantar

KATA PENGANTAR

Segala puji dan syukur senantiasa penulis panjatkan kehadirat Allah SWT atas rahmat, petunjuk, dan pertolongannya. Sehingga makalah yang berjudul Perencanaan Sektor Pertanian Dalam Pembangunan Ekonomi Indonesia dapat diselesaikan. Makalah ini di susun untuk memenuhi tugas Ekonomi Pembangunan yang diberikan oleh Drs. H. Gatot Isnani M.Si selaku dosen pembimbing mata kuliahEkonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi jurusan manajemen Universitas Negeri Malang.

Makalah ini mambahas hal-hal mengenai bagaimana membuat pertanian menjadi lebih produktif, lebih produktif bagi negara Indonesia dengan menjadikan kehidupan yang lebih baik bagi para petani yang bekerja didalamnya. Makin mendalam kita mempelajari pembangunan pertanian, makin yakin pula bahwa pembangunan itu tergantung dari pengertian tentang pembangunan pertanian itu sendiri, dan dari ketrampilan-ketrampilan khusus yang dimiliki karyawan-karyawan yang melakukan berbagai pekerjaan serta kegiatan disetiap negara dalam membangun pertaniannya. Pengertian yang demikian itu tidak hanya diperlukan oleh para perencana dan pejabat-pejabat pemerintah, akan tetapi juga oleh para anggota dewan legislatif dan petugas-petugas penyuluhan dan penelitian, para saudagar, pengusaha-pengusaha bank, para pendidik dan sebagainya. Pada taraf pembangunan pertanian, program-program latihan yang diberikan secara teratur dan berulang-ulang bagi semua petugas dari semua badan yang berhubungan dengan pertanian, dapat meningkatkan pengertian tentang pembangunan secara efektif.

Penulis menyadari bahwa makalah ini masih jauh dari sempurna, baik format maupun substansinya, oleh karena itu penulis mengharapkan kritik dan saran dari pembaca. Walaupun hanya begini penulis berharap semoga makalah ini dapat memberikan manfaat baik bagi pembaca maupun penulis.

Malang, April 2013

Danang Risdianto

I

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR..I

DAFTAR ISI....II

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang.1

B. Rumusan Masalah3

BAB II PEMBAHASAN

A. Peranan sektor pertanian dalam

perencanaan pembangunan ekonomi di Indonesia. ...4

B. Tahap-tahap pembangunan sektor pertanian...6

C. Syarat-syarat mutlak dan sarana pelancar

dalam perencanaan pembangunan pertanian..9

BAB III PENUTUP

A. Kesimpulan13

B. Saran..14

DAFTAR RUJUKAN15

II