kasus ischilagia

download kasus ischilagia

of 20

Transcript of kasus ischilagia

  • 8/16/2019 kasus ischilagia

    1/20

    ISCHIALGIA

    Definisi

    Ischialgia adalah nyeri yang dirasakan di daerah pinggang bawah dapat merupakan

    nyeri lokal maupun radikuler atau keduanya. Nyeri yang dirasakan sepanjang tungkai

    melewati lutut, bisa sampai ke ujung kaki.1

    Epidemiologi

     Nyeri pinggang bawah merupakan keluhan yang spesifik dan paling banyak 

    dikonsultasikan pada dokter umum. Nyeri pinggang bawah akut pada umumnya ditangani

    oleh dokter keluarga, dan pada banyak kasus diobati secara konservatif. 2

    Dalam penelitian epidemiologis, pada populasi yang berbeda prevalensi ischialgia

     bervariasi antara ,!"#$. %uncak prevalensi pada kelompok usia antara &'"!( tahun

    )*ratton,1+++#. -ebanyakan pasien mengalami penyembuhan dalam ! minggu. ekitar '"

    1'$ tidak berhasil dengan pengobatan konvensional dan berlanjut menjadi kronik )*igos et

    al., 1++&&. serta membutuhkan biaya tinggi untuk pengobatan. '

    Etiologi

    • /ekanikal0degeneratif 

    - tot dan ligamentum

    - Diskus

    - -ompresi saraf atau cauda euina

    • %eradangan

    - 3nkylosing spondylitis

    - 4heumatoid arthritis• Infeksi

    - steomyelitis bakterial

    - steomyelitis tuberkulosa

    - 3bses epidural

    •  Neoplasma

    - /yeloma multiple

    - -anker )sekunder0primer

    • %enyakit tulang

    - steoporosis

    - steomalacia- %enyakit paget

    1

  • 8/16/2019 kasus ischilagia

    2/20

    • 5ain"lain

    - 6inekologik 

    -  Neurologik 

    - 6injal

    - 7ascular 8claudication !

    5umbal strain atau sprain 9 ($

    %erubahan degeneratif9 1($

    Diskus herniasi 9 &$

    :raktur kompresi )osteoporosis 9 &$

    tenosis spinal 9 #$

    pondilolistesis 9 2$

    Patofisiologi

    *angunan peka nyeri mengandung reseptor nosiseptif )nyeri yang terangsang oleh

     berbagai stimulus lokal )mekanis, termal, kimiawi. timulus ini akan direspon

    dengan pengeluaran berbagai mediator inflamasi yang akan menimbulkan persepsi

    nyeri. /ekanisme nyeri merupakan proteksi yang bertujuan untuk mencegah

     pergerakan sehingga proses penyembuhan dimungkinkan. alah satu bentuk proteksi

    adalah spasme otot, yang selanjutnya dapat menimbulkan iskemia.

     Nyeri yang timbul dapat berupa nyeri inflamasi pada jaringan dengan terlibatnya berbagai

    mediator inflamasi; atau nyeri neuropatik yang diakibatkan lesi primer pada sistem saraf.

    Iritasi neuropatik pada serabut saraf dapat menyebabkan 2 kemungkinan. %ertama, penekanan

    hanya terjadi pada selaput pembungkus saraf yang kaya nosiseptor dari nervi nevorum yang

    menimbulkan nyeri inflamasi. Nyeri dirasakan sepanjang serabut saraf dan bertambah dengan

     peregangan serabut saraf misalnya karena pergerakan. -emungkinan kedua, penekanan

    mengenai serabut saraf.

    /ekanisme nyeri

    2

  • 8/16/2019 kasus ischilagia

    3/20

    3da # macam 9

    1. Nyeri fisiologik 

     Nyeri yang sederhana, dimana stimuli berjalan singkat dan tidak menimbulkan

     jaringan2. Nyeri inflamasi

    timuli kuat atau berkepanjangan yang menyebabkan kerusakan atau inflamasi

     jaringan

    #. Nyeri neuropatik 

    timuli yang langsung mengenai sistem saraf.

     Nyeri fisiologik dan inflamasi sering disebut sebagai nyeri nosiseptif.

    3

  • 8/16/2019 kasus ischilagia

    4/20

    Anatomi dan fisiologi

    3natomi tulang belakang perlu diketahui agar klinisi dapat menentukan elemen apa yang

    terganggu pada timbulnya keluhan nyeri punggung bawah.

  • 8/16/2019 kasus ischilagia

    5/20

    menjadi tempat otot penyokong dan pelindung kolumna vertebrale. *agian posterior vertebra

    antara satu dan lain dihubungkan dengan sendi apofisial )faset.

    tabilitas vertebrae tergantung pada integritas korpus vertebra dan diskus intervertebralis

    serta dua jenis jaringan penyokong yaitu ligamentum )pasif dan otot )aktif. =ntuk menahan

     beban yang besar terhadap kolumna vertebrale ini stabilitas daerah pinggang sangat

     bergantung pada gerak kontraksi volunter dan reflek otot"otot sakrospinalis, abdominal,

    gluteus maksimus, dan hamstring>.

    Diskus intervertebralis, baik anulus fibrosus maupun nucleus pulposusnya adalah bangunan

    yang tidak peka nyeri.+ Dari gambar di atas1(, tampak bahwa yang merupakan bagian peka

    nyeri adalah9

    o 5ig. 5ongitudinale anterior 

    o 5ig. 5ongitudinale posterior 

    o ?orpus vertebra dan periosteumnya

    o 3rticulatio @ygoapophyseal

    o 5ig. upraspinosum.

    o :asia dan otot

    Klasifikasi

    /enurut idharta )1+++ dalam Aartanto umarno Brvan )2(11, ischialgia dibagi

    menjadi tiga yaitu9

    1. Iskhialgia sebagai perwujudan neuritis iskhiadikus primer 

    Ischialgia akibat neuritis iskhiadikus primer adalah ketika nervus iskhiadikus terkena

     proses radang.

  • 8/16/2019 kasus ischilagia

    6/20

    diluruskan nyeri bertambah hebat.

  • 8/16/2019 kasus ischilagia

    7/20

    diinfiltrasi oleh sel"sel karsinoma ovarii, karsinoma uteri atau sarkoma retroperineal. Di garis

     persendian sakroiliaka komponen"komponen pleksus lumbosakralis sedang membentuk 

    nervus iskhiadikus dapat terlibat dalam proses radang )sakroilitis. Di foramen infra

     piriformis nervus iskhiadikus dapat terjebak oleh bursitis otot piriformis. Dalam trayek 

    selanjutnya nervus iskhiadikus dapat terlibat dalam bursitis di sekitar trochantor major 

    femoris. Dan pada trayek itu juga, nervus iskhiadikus dapat terganggu oleh adanya penjalaran

    atau metastase karsinoma prostat yang sudaj bersarang pada tuber iskhii. imtomatologi

    entrapment neuritis iskhiadika sebenarnya sederhana yaitu pada tempat proses patologik yang

     bergandengan dengan iskhiagia

    Manifestasi Klinis

    ciatica atau ischialgia biasanya mengenai hanya salah satu sisi. ang bisa

    menyebabkan rasa seperti ditusuk jarum, sakit nagging, atau nyeri seperti ditembak.

    -ekakuan kemungkinan dirasakan pada kaki. *erjalan, berlari, menaiki tangga, dan

    meluruskan kaki memperburuk nyeri tersebut, yang diringankan dengan menekuk punggung

    atau duduk.

    6ejala yang sering ditimbulkan akibat Ischialgia adalah9

    •  Nyeri punggung bawah

    •  Nyeri daerah bokong

    • 4asa kaku0 terik pada punggung bawah

    •  Nyeri yang menjalar atau seperti rasa kesetrum, yang di rasakan daerah bokong

    menjalar ke daerah paha, betis bahkan sampai kaki, tergantung bagian saraf mana

    yang terjepit.

    • 4asa nyeri sering di timbulkan setelah melakukan aktifitas yang berlebihan,

    terutama banyak membungkukkan badan atau banyak berdiri dan berjalan.

    • 4asa nyeri juga sering diprovokasi karena mengangkat barang yang berat.• Cika dibiarkan maka lama kelamaan akan mengakibatkan kelemahan anggota badan

     bawah0 tungkai bawah yang disertai dengan mengecilnya otot"otot tungkai bawah

    tersebut.

    • Dapat timbul gejala kesemutan atau rasa baal.

    • %ada kasus berat dapat timbul kelemahan otot dan hilangnya refleks tendon patella

    )-%4 dan 3chilles )3%4.

     

    *ila mengenai konus atau kauda ekuina dapat terjadi gangguan defekasi, miksi dan

    fungsi seksual. -eadaan ini merupakan kegawatan neurologis yang memerlukantindakan pembedahan untuk mencegah kerusakan fungsi permanen.

    7

  • 8/16/2019 kasus ischilagia

    8/20

  • 8/16/2019 kasus ischilagia

    9/20

    -  Nyeri yang timbul hampir pada semua pergerakkan daerah lumbal

    sehingga penderita berjalan sangat hati"hati, akan mendukung diagnosa

    kearah infeksi, inflamasi, tumor atau fraktur 

    - 3pakah perilaku penderita konsisten dengan keluhan nyerinya )untuk

    menilai kemungkinan kelainan psikiatrik

    -  Nyeri paravertebra 9 nyeri radiks

    *endera /erah )4BD :536

    -emungkinan fraktur -emungkinan tumor atau

    infeksi

    -emungkinan sindroma

    kauda euina

    Dari riwayat klinis

  • 8/16/2019 kasus ischilagia

    10/20

    ekstensi lutut ; fleksor

     plantar pergelangan kaki,

    evertor, dan dorsifleksor

    )food drop

    indroma Nyeri 4adiks ang ering

  • 8/16/2019 kasus ischilagia

    11/20

    - ?ross 5aseue )AN% median

    - 4everse 5aseue )iritasi radiks lumbal atas

    - %emeriksaan sitting knee etension )iritasi lesi ischiadikus

    • %emeriksaan sistem otonom 9 gangguan miksi, defekasi dan seksual.

  • 8/16/2019 kasus ischilagia

    12/20

    •  N%* kronik 9 konfulsan ) pregabalin , gabapentin, karbamasepin , okskarbasepin ,

    fenitoin , antidepresan ) amitriptilin, duloetin, venlafain , alpha blocker)klonidin ,

     pra@isin , opioid ) kalau sangat di perlukan .

     Nonfarmakologik 

    • %ada N%* akut 9 immobilisasi)lamanya tergantung kasus, pengaturan berat badan,

     posisi tubuh dan aktififtas, modalitas termal )terapi panas dan dingin, masase, traksi

    )untuk dislokasi tulang belakang, latihan 9 jalan, naik sepeda, berenang )tergantung

    kasus, alat bantu )antara lain korset, tongkat.

    • N%* kronik 9 terapi psikologik, modulasi nyeri )

  • 8/16/2019 kasus ischilagia

    13/20

     N3ID )aspirin1, ibuprofen1

    /etode peresepan obat /etode terapi fisis

    6ejala pinggang bawah non"

    spesifik dan0atau sciatica

    6ejala pinggang bawah non"

    spesifik 

    ciatica

     N3ID lainnya

    1

    /anipulasi )sebagai terapiatau jangka waktu lebih

     pendek bila digabung dengan

     N3ID

    %ilihan

    6ejala pinggang bawah non"

    spesifik dan0atau sciatica

    6ejala pinggang bawah non"

    spesifik 

    ciatica

    4elaksan otot2,#,& 3gen dan modalitas fisik 2

    )kepala atau modalitas dingin

    hanya untuk program

    3las kaki )sepatu2

    /anipulasi )sebagai terapi

    atau jangka waktu lebih

     pendek bila dengan digabung

    dengan N3ID

    3gen dan modalitas fisik 2

    )kepala atau modalitas dingin

    hanya untuk program

    Istirahat beberapa hari&

    3las kaki )sepatu2

    -1aspirin dan N3ID lainny tidak direkomendasikan pada resiko komplikasi tractus

    gastrointestinal

    -2Bfikasi euifokal

    -#%otensi signifikan menyebabkan mengantuk dan debilitasi ; potensial menyebabkan

    ketergantungan

    -&Cangka pendek )hanya beberapa hari untuk gejala berat

    13

  • 8/16/2019 kasus ischilagia

    14/20

    14

  • 8/16/2019 kasus ischilagia

    15/20

    53%43N -3=

    1. Identitas %asien

     Nama 9 Ny. D

    =mur 9 !& tahun

    Cenis -elamin 9 %erempuan

    3lamat 9 %erumahan guru 2 tembok nan balimo

    3gama 9 Islam

    %ekerjaan 9 %ensiunan guru

    %endidikan 9 D2

    2. 3namnesa

    -eluhan utama 9 nyeri pinggang kanan sejak # bulan yang lalu.

    4iwayat %enyakit ekarang9

     Nyeri pinggang sejak 2 tahun yang lalu namun dirasakan semakin berat sejak J #

     bulan yang lalu. Nyeri terasa setelah bangun dari posisi duduk. Nyeri terasa

    dipinggang bawah, menjalar sampai ke tungkai bawah dan bertambah pada saat

    duduk atau berdiri lama. Nyeri seperti di setrum, sering kesemutan dari lutut ke

     bawah, tidak ada riwayat panas, batuk"batuk lama dan penurunan berat badan. tidak

    ada riwayat jatuh terduduk. *3- dan *3* normal.

    4iwayat penyakit dahulu

    4iwayat asam urat,Aipertensi,kolesterol tinggi dan vertigo.

    4iwayat pengobatan

    %ernah ke spesialis saraf # tahun yang lalu, pasien di anjurkan untuk operasi, pasien

    menolak untuk operasi dan berobat ke apotik 3sabil dan dirujuk ke 4=D 5-.

    4iwayat penyakit keluarga

    - hipertensi

    4iwayat pribadi dan sosial

    - %asien sering keluar kota

    - %ensiunan guru

    #. %emeriksaan :isik 

    - =mum 9

    • -eadaan umum 9 edang

    • -esadaran 9 ?ompos /entis kooperatif 

    15

  • 8/16/2019 kasus ischilagia

    16/20

    • ( mmAg

    •  Nadi 9 !0menit

    • %ernafasan 9 1>0menit

    • uhu 9 #!,+Kc

  • 8/16/2019 kasus ischilagia

    17/20

    •  N. 7 9 membuka mulut, menggerakan rahang,

    menggigit, mengunyah ke kiri dan ke kanan ) M0M

    •  N.7II 9 bila menutup mata, mengangkat alis simetris,

     plikanasoabialis simetris ) M0M

    •  N.7III 9 fungsi pendengaran baik 

    •  N.I, 9 arkus faring simetris, uvula ditengah, refleks muntah

    )M

    •  N.I 9 baik, menoleh ke kanan dan kekiri, mengangkat bahu

    ke kanan dan kekiri, )M0M

    •  N.II 9 lidah simetris

    - tatus /otorik 9 ekstremitas inferior 

    detra inistra

    6erakan aktif 3ktif  

    -ekuatan otot

    )-

    ''' '''

  • 8/16/2019 kasus ischilagia

    18/20

    PEMERIKSA$ PE$&$'A$G

    1. foto rontgen lumbosacral ) 3% 0 lateral

    2. Blektromyelografi ) B/6

    PEMERIKSAA$ LA(%R

    Darah rutin 9 pemeriksaan hemoglobulin , hematokrit, hitung leukosit , trombosit

    -imia klinik 9

    :aal ginjal 9 urine acid 2,&" mg$

    5ipid profil

    • ,1"1(,1 mg$

    #HERAP)

    - =mum 9

    -urangi berat badan

    Aindari mengangkat yg berat

    Aindari membungkuk 

    -ompres panas0dingin

    lahraga teratur 

    -urangi garam

    - -husus 9

     N3ID 9 Natrium diclofenac # '( mg

     Neurotropik 9 neurobion '((( 1 1 tab

    3mlodipin 1'mg

    4anitidin 2 1'(mg

    imvastatin 1&( mg

    18

  • 8/16/2019 kasus ischilagia

    19/20

    D3:

  • 8/16/2019 kasus ischilagia

    20/20

    20