KAJIAN PERMENDIKNAS NOMOR 75 TAHUN … · Web viewPREDIKSI SOAL UN 2013 PAKET 1 26. Perhatikan...

8
PREDIKSI SOAL UN 2013 PAKET 1 26. Perhatikan gambar berikut! Ciri mahluk hidup yang ditunjukkan dalam gambar berikut adalah ... . A.berkembangbiak B.memerlukan makanan C.tumbuh dan berkembang D.peka terhadap rangsang 27. Perhatikan gambar berikut! Dua hewan tersebut dikelompokkan dalam kelompok vertebrata dikarenakan … . A. sama-sama bergerak menggunakan kaki B. sama-sama bernapas dengan paru-paru C. sama-sama memiliki tulang belakang D. sama-sama berkembangbiak dengan bertelur 28 . Perhatikan jaring-jaring makanan pada ekosistem sawah berikut! Tikus Elang Ular Ulat Padi Burun gg

Transcript of KAJIAN PERMENDIKNAS NOMOR 75 TAHUN … · Web viewPREDIKSI SOAL UN 2013 PAKET 1 26. Perhatikan...

PREDIKSI SOAL UN 2013 PAKET 1

26. Perhatikan gambar berikut! Ciri mahluk hidup yang ditunjukkan dalam gambar berikut adalah ... .

A. berkembangbiakB. memerlukan makananC. tumbuh dan berkembangD. peka terhadap rangsang

27. Perhatikan gambar berikut!

Dua hewan tersebut dikelompokkan dalam kelompok vertebrata dikarenakan … .A. sama-sama bergerak menggunakan kakiB. sama-sama bernapas dengan paru-paruC. sama-sama memiliki tulang belakangD. sama-sama berkembangbiak dengan bertelur

28 . Perhatikan jaring-jaring makanan pada ekosistem sawah berikut!

Kemungkinan yang akan terjadi jika populasi elang menurun karena diburu, adalah ... .A. populasi padi meningkat, populasi ular menurunB. populasi padi menurun, populasi elang meningkatC. populasi padi meningkat, populasi ulat menurunD. populasi tikus meningkat, populasi ular menurun

Tikus Elang

Ular

Ulat

Padi Burungg

29. Contoh pola interaksi antara dua mahluk hidup yang saling menguntungkan adalah … .A. ikan remora dengan ikan hiuB. bunga rafflesia dengan tanaman inangC. lebah madu dengan bunga manggaD. tali putri dengan beluntas

30. Usaha yang harus dilakukan oleh pemerintah daerah perkotaan untuk mengurangi tingkat pencemaran udara adalah ... .A. membatasi penggunaan kendaraan bermotorB. menutup pabrik yang tidak bercerobong asapC. menanam pohon di pinggir jalan untuk jalur hijau D. membuat undang-undang anti pencemaran

31. Perhatikan gambar berikut!

Usaha yang paling tepat untuk melestarikan jenis hewan tersebut adalah … .A. membangun suaka margasatwaB. membentuk kawasan kebun rayaC. menyilangkan jenis hewan tersebutD. memanfaatkan untuk hiasan

32. Pertumbuhan penduduk yang semakin tak terkendali memiliki dampak terhadap sumber daya alam, yaitu ... .A. meningkatnya kriminalitasB. munculnya kasus kelaparanC. menipisnya sumber air bersihD. sempitnya lapangan kerja

33. Perhatikan gambar berikut!

Nama sendi yang di tunjuk oleh tanda K adalah … .A. sendi engselB. sendi peluruC. sendi pelanaD. sendi putar

K

34. Perhatikan data ciri-ciri otot berikut!1. Bentuk gelendong2. Berinti banyak3. Bekerja secara tak sadar4. Warna lurik-lurikBerdasarkan data tersebut yang merupakan ciri-ciri otot polos adalah ... .

A. 1 dan 2B. 1 dan 3C. 2 dan 3D. 3 dan 4

35. Perhatikan gambar berikut

Enzim yang berfungsi mengubah pepton menjadi asam amino dihasilkan oleh organ yang ditunjukkan nomor ... .

A. 1B. 2C. 3D. 4

36. Bagian darah yang berfungsi untuk mengangkut oksigen adalah ... .A. Leukosit ( sel darah putih)B. Trombosit (keping darah )C. Eritrosit (sel darah merah)D. Plasma darah

37. Perhatikan gambar berikut

Bagian yang berfungsi untuk filtrasi darah di tunjukkan oleh nomor … .A. 1 B. 2 C. 3 D. 4

1

2

3

4

342

1

38. Perhatikan gambar organ otak berikut!

2

1

Bagian otak yang berfungsi sebagai pusat koordinasi kegiatan yang disadari ditunjukkan oleh gambar nomor ... .A. 1B. 2C. 3D. 4

39. Perhatikan gambar penampang melintang batang dikotil berikut!

Bagian yang berfungsi untuk mengangkut hasil fotosintesis dan pertumbuhan batang ke arah samping adalah … .

A. 1 dan 3B. 2 dan 5C. 5 dan 3D. 4 dan 3

40. Perhatikan gambar tanaman markisa berikut!

Jika di dekat tanaman tersebut diletakkan kayu, yang terjadi pada tanaman tersebut adalah … .A. sulur membelit kayuB. sulur mendekati kayuC. daun menjauhi kayuD. daun mendekati kayu

41. Tuti meletakkan tanaman di dekat jendela yang setiap hari selalu dibuka. Setelah beberapa hari ujung tanaman akan ... .A. tumbuh menjauh dari jendelaB. membelok menuju bawah jendelaC. tumbuh lurus ke atasD. tumbuh ke arah jendela

4

3

X

42. Perhatikan gambar percobaan berikut!

Percobaan tersebut membuktikan bahwa fotosintesis ... .A. menghasilkan amilumB. menghasilkan oksigenC. memerlukan oksigen dan air D. memerlukan air dan amilum

43. Dalam keadaan bahaya, bunglon akan mengelabui musuhnya dengan cara … . A. mengubah warna tubuhnyaB. memutuskan ekornyaC. mengeluarkan cairan D. mengeluarkan bau

44 . Tanaman jagung bertongkol besar dan kadar protein rendah ( BBtt ) disilangkan dengan jagung bertongkol kecil dan kadar protein tinggi (bbTT) menghasilkan F1 (BbTt) dengan fenotip tongkol besar berprotein tinggi . Jika F1 menyerbuk sesamanya, perbandingan buah yang bertongkol besar dan berprotein tinggi adalah ... .A. 1/ 16 B. 2/ 16 C. 3/ 16 D. 9/ 16

45. Untuk mendapatkan keturunan sapi yang unggul, seorang dokter hewan memasukkan spermatozoid sapi unggul ke dalam rahim sapi betina biasa. Proses yang dilakukan oleh dokter hewan tersebut disebut ... .A. kloningB. bayi tabungC. inseminasi buatanD. transplantasi inti

46. Perhatikan pernyataan berikut:1) Udara bergerak masuk ke paru-paru2) Otot antar tulang rusuk berkontraksi3) Otot antar tulang rusuk relaksasi4) Volume dada membesar5) Volume dada mengecil6) Udara bergerak meninggalkan paru-paru7) Tekanan dalam dada membesar8) Tekanan dalam dada mengecil

Mekanisme inspirasi pada pernapasan dada terjadi dengan urutan ... .A. 3-5-7-6

B. 3-4-8-6C. 2-4-8-1D. 2-5-7-1

47. Bakteri yang membantu perubahan singkong menjadi nata de coco adalah ... .A. Rizhopus, spB. Lactobacillus ,spC. Acetobacter xylinumD. Saccharomyces cereviceae

48 . Perhatikan nama bahan makanan tambahan berikut!1) Sakarin 2) Aspartam3) Madu 4) Karamel5) glukosa yang termasuk jenis pemanis alami adalah … .A. 1 dan 2B. 3 dan 5C. 4 dan 2D. 4 dan 5

49. Untuk mendapatkan bibit tanaman jati dalam jumlah yang banyak dengan sifat yang sama dengan induknya dan dalam waktu yang singkat, teknologi yang paling cocok digunakan adalah ... .

A. rekayasa genetikaB. kultur jaringanC. inseminasi buatanD. transfer embrio

50. Ciri-ciri korban ketergantungan narkotika:1) merasa rileks2) pupil mata menyempit3) tekanan darah menurun4) denyut urat nadi melambat5) menimbulkan rasa gembira berlebihanDiantara ciri-ciri di atas, yang merupakan ciri psikis adalah ... .A. 1 dan 5B. 2 dan 3C. 3 dan 4D. 4 dan 5