k3 kebakaran

download k3 kebakaran

of 46

Transcript of k3 kebakaran

  • 5/26/2018 k3 kebakaran

    1/46

    KESELAMATAN

    DANKESEHATAN KERJA

  • 5/26/2018 k3 kebakaran

    2/46Keselamatan Dan Kesehatan Kerja 2

    Tujuan keselamatan kerja

    Melindungi tenaga kerja atas hakkeselamatannya dalam melakukanpekerjaan untuk kesejahteraan hidup dan

    meningkatkan produksi serta produktivitasnasional

    Menjamin keselamatan setiap orang lainyang berada di tempat kerja

    Sumber produksi dipelihara dandipergunakan secara aman dan efisien

  • 5/26/2018 k3 kebakaran

    3/46Keselamatan Dan Kesehatan Kerja 3

    Sasaran

    Segala tempat kerja (darat, di dalam tanah,

    permukaan dan dalam air, udara)

    Industri

    Pertanian

    Pertambangan

    Perhubungan

    Pekerjaan umum

    Jasa

  • 5/26/2018 k3 kebakaran

    4/46Keselamatan Dan Kesehatan Kerja 4

    Kecelakaan kerja

    Kecelakaan yang berkaitandengan hubungan kerja pada

    perusahaanKecelakaan terjadi karena

    pekerjaan atau pada waktu

    melaksanakan pekerjaan

  • 5/26/2018 k3 kebakaran

    5/46Keselamatan Dan Kesehatan Kerja 5

    Kerugian Akibat Kecelakaan Kerja

    1. Kerugian Langsung

    - Penderitaan pribadi, rasakehilangan dari anggota keluargakorban

    2. Kerugian Tak langsung(tersembunyi)

    - Kerusakan mesin dan peralatan,terganggunya produksi,terganggunya waktu kerja

    karyawan dll.

  • 5/26/2018 k3 kebakaran

    6/46Keselamatan Dan Kesehatan Kerja 6

    Sebab-sebab kecelakaan

    1. Tindak perbuatan manusia yang tidakmemenuhi keselamatan (unsafe humanacts)

    2. Keadaan- keadaan lingkungan yangtidak aman (unsafe conditions)

    Faktor utama:

    1. Peralatan teknis2. Lingkungan kerja

    3. Pekerja

  • 5/26/2018 k3 kebakaran

    7/46

    Keselamatan Dan Kesehatan Kerja 7

    Asas-Asas Pencegahan

    Kebakaran

  • 5/26/2018 k3 kebakaran

    8/46

    Keselamatan Dan Kesehatan Kerja 8

    Keselamatan Kerja

    Bidang Kebakaran Kebakaran mengakibatkan:

    1. Korban dan penderitaan manusia2. Musnahnya harta benda

    3. Hilangnya lapangan kerja4. Kegoncangan moril serta mengurangi

    kegairahan kerja bagi korban5. Pangkal bencana yang dapat mempengaruhi

    stabilitas politik dan ekonomi serta dapatmerupakanancaman dan hambatan terhadap jalannyapembangunan nasional

  • 5/26/2018 k3 kebakaran

    9/46

    Keselamatan Dan Kesehatan Kerja 9

    Unsur-unsur Penyebab Kebakaran

    3 Unsur sebagai syarat terjadinya pembakaran(combustion) yang menimbulkan api:

    1. Oksigen

    2. Bahan mudah terbakar

    3. Panas

    Prinsip dasar pencegahan kebakaran adalah

    mengontrol atau mengisolasi sumber bahanbakar dan panas sehingga tidak terjadipembakaran

  • 5/26/2018 k3 kebakaran

    10/46

    Keselamatan Dan Kesehatan Kerja 10

    Penyebab Kebakaran

    1. Merokok

    2. Zat cair yang mudah terbakar

    3. Nyala api terbuka

    4. Kerumahtanggaan yang buruk5. Mesin yang tidak terawat dan menjadi

    panas

    6. Kabel listrik

    7. Kelistrikan statis

    8. Alat las

  • 5/26/2018 k3 kebakaran

    11/46

    Keselamatan Dan Kesehatan Kerja 11

    Merokok

    Kecuali di

  • 5/26/2018 k3 kebakaran

    12/46

    Keselamatan Dan Kesehatan Kerja 12

    Zat Yang Mudah Terbakar

    Sifat-sifat bahaya kebakaran bahantergantung pada :

    - Titik nyala (flash point)

    - Suhu menyala sendiri- Sifat terbakar karena pemanasan

    - Berat jenis

    - Perbandingan berat uap terhadap udara

    - Sifat bercampur air

    - Keadaan fisik

  • 5/26/2018 k3 kebakaran

    13/46

    Keselamatan Dan Kesehatan Kerja 13

    Titik Nyala

    Titik nyala (Flash Point) suatu zatcair : temperatur terendah dimanazat cair tersebut menyebabkan

    cukup uap untuk membentukcampuran yang dapat menyaladengan udara

    Semakin rendah titik nyala semakinmudah terbakar

  • 5/26/2018 k3 kebakaran

    14/46

    Keselamatan Dan Kesehatan Kerja 14

    Suhu Menyala Sendiri

    Adalah suhu terendah dimana zat(padat, cair, gas) akan menyalasendiri tanpa adanya bunga api atau

    nyala api.

  • 5/26/2018 k3 kebakaran

    15/46

    Keselamatan Dan Kesehatan Kerja 15

    Sifat Terbakar Akibat Pemanasan

    Minyak biji-bijian, minyak tumbuh-tumbuhan, lemak, arang, serbuklogam dapat mengalami proses

    pemanasan sendiri dan dapatmenyala dengan zat asam di udara.

    Jerami dan biji-bijan dapat terbakar

    akibat fermentasi dan oksidasi

  • 5/26/2018 k3 kebakaran

    16/46

    Keselamatan Dan Kesehatan Kerja 16

    Berat Jenis Dan Perbandingan

    Berat Uap Terhadap Udara BJ zat cair < BJ air : zat cair terapung berakibat

    kebakaran terus terjadi dan dapat menyebar

    BJ menentukan pemilihan bahan pemadam

    kebakaran

    Masa uap zat cair > masa udara kebakaranlebih merambat dan meluas di permukaan

    Kebanyakan masa gas yang mudah terbakar