Juli06bmbm jkt

40
1 SELAMAT DATANG DI SEMINAR BAGAIMANA MENGAJAR BAYI / BALITA MEMBACA Jakarta, Sep - 2006 T IG A RAKSA O PT IM A P E R K A S A

description

Seminar BMBM Bulan Juli di Jakarta

Transcript of Juli06bmbm jkt

Page 1: Juli06bmbm jkt

1

SELAMAT DATANG DISEMINAR

BAGAIMANA MENGAJAR BAYI /

BALITA MEMBACA Jakarta, Sep - 2006

T I G A R A K SA

O P T I M AP E R K A S A

Page 2: Juli06bmbm jkt

2

HANYA SATU PINTAKU…..Hanya satu pintakuTuk memandang langit biruDalam dekap seorang ibu…. Hanya satu pintaku…Tuk bercanda dan tertawa Di pangkuan seorang ayah Apabila ini hanya sebuah mimpiKu selalu berharap dan tak pernah terbangun

Hanya satu pintaku.Tuk memandang langit biru Di pangkuan ayah dan ibuApabila ini hanya sebuah mimpi Ku selalu berharap dan tak pernah terbangunHanya satu pintaku.Tuk memandang langit biru Dalam dekap ayah dan ibu

Page 3: Juli06bmbm jkt

3

Page 4: Juli06bmbm jkt

4

Page 5: Juli06bmbm jkt

5

Mengapa Mengajar Membaca? • Membaca itu mudah

• Membaca itu adalah fungsi otak

• Membaca menumbuhkan otak

• Membaca lebih gampang daripada mendengar

• Membaca menciptakan kecerdasan

• Membaca adalah ketrampilan bahasa

• Membaca adalah hal yang penting (vital)

• Membaca adalah fungsi visual

Page 6: Juli06bmbm jkt

6

T I G A R A K SA

O P T I M AP E R K A S A

THE DEFINITION OF READING :

THE ABILITY TO RECOGNIZE WORDS

AND UNDERSTANDING THEIR MEANING

A =A P P L Eapple =

=

Page 7: Juli06bmbm jkt

7

Gemar MembacaGemar MembacaGemar MembacaGemar MembacaKebiasaan Penting bagiKebiasaan Penting bagi

Keberhasilan AnakKeberhasilan Anak

Page 8: Juli06bmbm jkt

8

Apa manfaat gemar membaca?

• Memperkaya dan merangsang pikiran

• Meningkatkan kualitas pribadi: cerdas pikiran dan emosi, well informed, berpandangan luas.

• Menunjang pendidikan formal: 90% kegiatan (maha)siswa ialah membaca. Wadah ilmu pengetahuan & sastra adalah tulisan.

Page 9: Juli06bmbm jkt

9

Dalam abad elektronik, kegemaran membaca sangat penting: informasi

tertulis makin membanjir lewat buku, majalah, surat kabar, maupun internet.

Gemar membaca = kompetensi yang strategis!

Page 10: Juli06bmbm jkt

10

Data buku Harry Potter

Oplag Harry Potter (sekitar pertengahan th 2002) *Indonesia: 175.000 kopiThailand : 3.000.000Korea : 6.000.000AS : > 20.000.000

Sumber: Kompas, 29 Juni 2003 & PT Gramedia Pustaka Utama

* Total penjualan buku Harry Potter edisi Indonesia hingga Juni 2003: 479.372 kopi!

Page 11: Juli06bmbm jkt

11

Kesadaran Membaca di Indonesia Jumlah karya sastra yg dibaca oleh pelajar SMU *

AS 32 judulPrancis 30 judulJerman 22 judulJepang 15 judulRusia 12 judulMalaysia 6 judulThailand 5 judulIndonesia 0 judul

* Taufik Ismail, Bulettin IKAPI, Mei 2002** Kompas, 2 Juli 2003

Penelitian Australian Council for Educational Research:**Anak usia 15 tahun di Indonesia • Kemampuan membaca anak-anak Indonesia berada di urutan ke-39 (dari 41 negara yang diteliti)!

Page 12: Juli06bmbm jkt

12

Kualitas SDM Indonesia

Survei Human Development Index, Indonesia berada di urutan 102 dari 106 negara (di bawah Vietnam)

Survei PERC di 12 negara, Indonesia berada di urutan terbawah, satu peringkat di bawah Vietnam

Survei TIMSS-R untuk bidang Matematika di 38 negara Asia, Australia, Afrika

Page 13: Juli06bmbm jkt

13

Bagaimana cara menanamkan kegemaran membaca?

Page 14: Juli06bmbm jkt

14

Satu-satunya cara yang terbukti paling efektif untuk menanamkan kegemaran membaca ialah membacakan buku kepada anak.* Penelitian (10.000 projek penelitian) Depertemen Pendidikan AS tahun 1990-an.

Menurut Penelitian*

Page 15: Juli06bmbm jkt

15

Menanamkankegemaranmembaca.

Membacakan Buku

Mengembangkankecerdasan dan

budi pekerti.

Memper-eratHubunganOrangtua& anak

Page 16: Juli06bmbm jkt

16

METODE MENGAJAR BAYI/BALITA MEMBACA

MENURUT GLENN DOMAN

Page 17: Juli06bmbm jkt

17

T I G A R A K SA

O P T I M AP E R K A S A

PESAN UNTUK ORTUMEMBACA MERUPAKAN SALAH SATU FUNGSI TERTINGGI OTAK MANUSIA

MEMBACA MERUPAKAN SALAH SATU FUNGSI PALING PENTING DALAM HIDUP DAN DAPAT DIKATAKAN BAHWA SEMUA PROSES BELAJAR DIDASARKAN PADA KEMAMPUAN MEMBACA

and the

goes to...Spell Aw ard

BRA INB RA IN

SAL E 80%

L ET ’SGE T GO!!!

Page 18: Juli06bmbm jkt

18

T I G A R A K SA

O P T I M AP E R K A S A

PESAN UNTUK ORTUSEMAKIN MUDA USIA ANAK KETIKA IA BELAJAR MEMBACA, SEMAKIN MUDAH DAN SEMAKIN BAIK IA MEMBACA

ANAK-ANAK DAPAT MEMBACA KATA DI USIA 1 TH KALIMAT DI USIA 2 TH BUKU DI USIA 3 TH

app le w orm

W orm ea ts the app le

Page 19: Juli06bmbm jkt

19

T I G A R A K SA

O P T I M AP E R K A S A

BUKTI ANAK-ANAK BISA MEMBACA

MENGENAL BESAR KECIL

MEMBEDAKAN ORANG TUA DAN OOM ATAU TANTE

MENGHAFAL IKLAN (TV, JALAN)

Page 20: Juli06bmbm jkt

20

T I G A R A K SA

O P T I M AP E R K A S A

TIDAK PERLU DITANYADAPATKAH ANAK KECIL MEMBACA?

YANG PERLU DITANYABACAAN APAKAH YANG DIINGINKAN ANAK?

Page 21: Juli06bmbm jkt

21

T I G A R A K SA

O P T I M AP E R K A S A

MENGAJAR MEMBACA ADALAH MUDAH DAN SEDERHANA

JUSTRU KARENA SEDERHANA SERINGKALI TERLAMPAUI

Page 22: Juli06bmbm jkt

22

T I G A R A K SA

O P T I M AP E R K A S A

MUTLAK UNTUK ANAK-ANAK

BELAJAR = BERMAIN = BELAJAR

Page 23: Juli06bmbm jkt

23

T I G A R A K SA

O P T I M AP E R K A S A

KAMI, PARA ORANG TUA

ADALAH PEMBUAT KERAMIK

DAN ANAK-ANAK KAMI

ADALAH TANAH LIATNYA

WINIFRED SACKVILLE STONER

NATURAL EDUCATION

Page 24: Juli06bmbm jkt

24

T I G A R A K SA

O P T I M AP E R K A S A

APA YANG TIDAK BOLEH DILAKUKAN

JANGAN MEMBOSANKAN ANAK DENGAN :- MAJU TERLALU CEPAT- MAJU TERLALU LAMBAT

Page 25: Juli06bmbm jkt

25

T I G A R A K SA

O P T I M AP E R K A S A

JANGAN MEMAKSA ANAK

JANGAN TEGANG (LEBIH BAIK MENUNDA)

JANGAN MENGAJAR ABJAD DULU

JANGAN TEST

Page 26: Juli06bmbm jkt

26

T I G A R A K SA

O P T I M AP E R K A S AAPA YANG HARUS DILAKUKAN

BERGEMBIRALAH

CIPTAKAN CARA BARU

Page 27: Juli06bmbm jkt

27

T I G A R A K SA

O P T I M AP E R K A S A

SYARAT-SYARAT UNTUKMENGAJAR MEMBACA

KATA-KATA CUKUP BESAR, JELAS DAN MENARIK

DIBACAKAN DENGAN KUAT DAN JELAS

GEMBIRAAAAA

Page 28: Juli06bmbm jkt

28

T I G A R A K SA

O P T I M AP E R K A S A

PERLU DIINGAT

DIPASTIKAN BAHWA IA AKAN BELAJAR LEBIH BANYAK DARIPADA KALAU IA TIDAK DIAJARKAN SAMA SEKALI

T e a c h i n g

k id s , f o rd u m m ie s

H o use

BAGAIMANA PUN JELEKNYA CARA KITA MENGAJAR, HAMPIR DAPAT

Page 29: Juli06bmbm jkt

29

T I G A R A K SA

O P T I M AP E R K A S A

FAKTOR PENTINGSIKAP DAN PENDEKATAN

UKURAN DAN KERAPIHAN BAHAN BACAAN

Page 30: Juli06bmbm jkt

30

T I G A R A K SA

O P T I M AP E R K A S A

BAHAN-BAHAN

KARTON KAKU/KARTON POSTER

SPIDOL BESAR MERAH DAN HITAM

Page 31: Juli06bmbm jkt

31

T I G A R A K SA

O P T I M AP E R K A S A

BENTUK TULISANKATA BUKAN HURUF

HURUF SEDERHANA DANKONSISTEN

HURUF KECIL BUKAN KAPITAL

Page 32: Juli06bmbm jkt

33

[email protected] wrote: To: [email protected],[email protected]: Fw: bisa baca ngga ya?From: [email protected]: Mon, 13 Mar 2006 13:56:51 +0700

Pneeilitan Tnetnag Craa Bcaa Mnasuia   Menuurt sbeauh penilitean di Cmabrigde Uinervtisy, tdaik mejnadi maslaah bgaimanaa urtaun hruuf-hruuf di dlaam sebauh ktaa, ynag palnig pnteing adlaah leatk hruuf partema dan terkhair itu bnaer. Siasnya dpaat brantaaken saam skelai dan kmau maish dpaat mebmacanya  tnpaa msaalah. Hal ini kaerna otak manusia tidak membaca setiap huruf masing-masing, tatepi kata keseluruahn.   Manejkubakn YA?

Page 33: Juli06bmbm jkt

34

T I G A R A K SA

O P T I M AP E R K A S A

PHYSICAL BRAIN GROWTH

Ahli psikologi dari Inggris, Tony Buzan :

1.000.000. 000.000 Neuron

100.000.000.000 Active Cells( Each one is capable of making up to 20.000 different connections with other cells )

900.000.000.000 other cells that ‘ glue ‘nourish and insulate the active cells

B IR T H 18 months 6 years 18 years

25%350 g

50% 90% 100%1.4 kg

Page 34: Juli06bmbm jkt

35

T I G A R A K SA

O P T I M AP E R K A S A

Page 35: Juli06bmbm jkt

36

T I G A R A K SA

O P T I M AP E R K A S A

INTELLECTUAL DEVELOPMENT

Prof. Dr. Utami Munandar

Dr. Seto Mulyadi

Ninik L. Karim

Dr. Keith Osborn (University of Georgia) Dr. Burton L. White (Prasekolah Harvard) Dr. Benjamin S. Bloom (University of Chicago)

50%

80%

100%

18 years4 8

Page 36: Juli06bmbm jkt

37

T I G A R A K SA

O P T I M AP E R K A S A

L ogic alA nalytic a l

QuantitativeFac t B ased

P lannedOrganized

DetailedSequenc es

H olis ticIntuit iveS ynthes izingIntegrating

E motionalInterpersonalFeeling B asedK ines thetic s

WHOLE BRAIN MODEL

L EFT R IGHT

U P P ER

LOWER

MODE THINKING PROCESS

Page 37: Juli06bmbm jkt

38

T I G A R A K SA

O P T I M AP E R K A S A

BAL AN CED BRA IN

DEVE LOP MEN T & HOL IST IC L EARNIN G*

INTEGRATIVE EDUCATIONAL M ODEL

SID

ES

OF IN

TELLIG

EN

CE

SK IL L SK NOWL E DGE

VA LU ES

*Sistem yang terfokus pada pengembangan semua bidang pengetahuan, keterampilan dan nilai-nilai yang diperlukan untuk

perkembangan anak secara menyeluruh

Page 38: Juli06bmbm jkt

39

T I G A R A K SA

O P T I M AP E R K A S A

TAHAPAN PENGAJARAN

BAGAIMANA MENGAJARBAYI MEMBACA

MENURUT GLENN DOMAN

Page 39: Juli06bmbm jkt

40

BAGAIMANA MENGAJARBAYI MATEMATIKA

Page 40: Juli06bmbm jkt

45

T I G A R A K SA

O P T I M AP E R K A S A

BANYAK IDE YANG KITA DAPATKAN MEMANG BAIK,

TETAPI SATU IDE YANG DIPRAKTEKKAN JAUH LEBIH BAIK

SELAMAT BERKARYA BAGI ANAK-ANAK KITA TERCINTA