Isolat Kedelai

download Isolat Kedelai

of 3

Transcript of Isolat Kedelai

  • 8/17/2019 Isolat Kedelai

    1/3

    Latar Belakang

    Kacang kedelai terkenal dengan nilai gizinya yang kaya. Kacang

    kedelai merupakan“protein lengkap”, dan merupakan salah satu makanan

    yang mengandung 8 asam amino yang penting dan diperlukan oleh tubuh

    manusia.

    Kacang kedelai merupakan salah satu tanaman multiguna, karena

    dapat digunakan sebagai pangan, pakan, maupun bahan baku industri.

    Kedelai adalah salah satu tanaman jenis polong-polongan yang menjadi

    bahan dasar makanan seperti kecap, tahu dan tempe. Ditinjau dari segi

    harga, kedelai merupakan sumber protein nabati yang murah. Kedelai

    merupakan sumber gizi yang baik bagi manusia. Kedelai utuhmengandung 3 sampai 38! protein tertinggi dari kacang-kacangan

    lainnya. Konsentrat dan isolate protein kedelai atau secara umum

    disebut pekatan protein kedelai adalah produk dari protein kedelai bebas

    lemak atau berlemak rendah. Kandungan protein pada pekatan protein

    adalah minimum "#! sedangkan isolate $ !. Kedua produk ini

    dibutuhkan oleh industry pangan untuk keperluan %ormulasi makanan.

    Konsentrat protein kedelai adalah produk larut dari tepung kedelai

    yang prinsipnya dibat dengan membuang setengah dari karbohidrat, dan

    sebagian mineral. &ehinga %raksi proteinnya meningkat. Komponen non

    protein dapat dipisahkan dengan tiga cara.

    'solate protein kedelai dapat dibuat dari tepung kedelai bebas lemak

    atau dari biji utuh. (rinsip dasar dari proses ini adalah ekstraksi protein

    kedelai dengan menggunakan air yang diikuti dengan pengendapanprotein )pengaturan p*+.

    Tujuan

    ahasis a dapat membuat pekatan protein kedelai dengan baik

    Bahan dan Alat

    epung kedelai• /a0* 1 /•

    *2 1 /• *eksan

  • 8/17/2019 Isolat Kedelai

    2/3

    • 45uadest• 06en• &entri%uge

    • 7eaker glass• *otplate

  • 8/17/2019 Isolat Kedelai

    3/3

    Cara Kerja

    embuat tepung kedelai rendah lemak

    1. enimbang # gram tepung kedelai2. enambahkan n *eksan dengan perbandingan 1 33. elakukan ekstraksi selama 9 jam )dengan strirrer+4. enyaring residu dengan kain saring5. engo6en residu pada suhu "# # 2 selama 9 jam6. enimbang tepung kedelai rendah lemak yang dihasilkan

    Hasil dan Pem ahasan