intervensi Ketidakseimbangan Nutrisi Kurang Dari Kebutuhan Tubuh

2
Ketidakseimbangan nutrisi kurang dari kebutuhan tubuh berhubungan dengan tidak mampu dalam memasukkan dan mencerna makanan karena faktor biologis ditandai dengan pasien mengalami penurunan nafsu makan, BB 20% atau lebih di bawah ideal, pasien tampak kurus. Tujuan Setelah diberikan asuhan keperawatan selama ….x24 jam diharapkan kebutuhan nutrisi klien terpenuhi secara adekuat dengan kriteria hasil : Mempertahankan berat badan dalam batas normal. Klien mampu menghabiskan ½ porsi makanan yang disediakan Klien mengalami peningkatan nafsu makan. Intervensi Keperawatan : Intervensi Rasional 1. Kaji pemenuhan kebutuhan nutrisi klien. 2. Kaji penurunan nafsu makan klien. 3. Jelaskan pentingnya makanan bagi proses penyembuhan. 4. Ukur tinggi dan berat badan klien. - Mengetahui kekurangan nutrisi klien. - Agar dapat dilakukan intervensi dalam pemberian makanan pada klien. - Dengan pengetahuan yang baik tentang nutrisi akan memotivasi untuk meningkatkan pemenuhan nutrisi

Transcript of intervensi Ketidakseimbangan Nutrisi Kurang Dari Kebutuhan Tubuh

Page 1: intervensi Ketidakseimbangan Nutrisi Kurang Dari Kebutuhan Tubuh

Ketidakseimbangan nutrisi kurang dari kebutuhan tubuh berhubungan dengan tidak

mampu dalam memasukkan dan mencerna makanan karena faktor biologis ditandai

dengan pasien mengalami penurunan nafsu makan, BB 20% atau lebih di bawah ideal,

pasien tampak kurus.

Tujuan

Setelah diberikan asuhan keperawatan selama ….x24 jam diharapkan kebutuhan nutrisi

klien terpenuhi secara adekuat dengan kriteria hasil :

Mempertahankan berat badan dalam batas normal.

Klien mampu menghabiskan ½ porsi makanan yang disediakan

Klien mengalami peningkatan nafsu makan.

Intervensi Keperawatan :

Intervensi Rasional

1. Kaji pemenuhan kebutuhan nutrisi klien.

2. Kaji penurunan nafsu makan klien.

3. Jelaskan pentingnya makanan bagi

proses penyembuhan.

4. Ukur tinggi dan berat badan klien.

5. Dokumentasikan masukan oral selama

24 jam, riwayat makanan, jumlah kalori

dengan tepat (intake).

6. Ciptakan suasana makan yang

menyenangkan.

7. Berikan makanan selagi hangat.

8. Berikan makanan dengan jumlah kecil

- Mengetahui kekurangan nutrisi klien.

- Agar dapat dilakukan intervensi dalam

pemberian makanan pada klien.

- Dengan pengetahuan yang baik tentang

nutrisi akan memotivasi untuk

meningkatkan pemenuhan nutrisi

- Membantu dalam identifikasi malnutrisi

protein-kalori, khususnya bila berat badan

kurang dari normal

- Mengidentifikasi ketidakseimbangan

kebutuhan nutrisi.

- Membuat waktu makan lebih

menyenangkan, yang dapat meningkatkan

nafsu makan

- Untuk meningkatkan nafsu makan.

Page 2: intervensi Ketidakseimbangan Nutrisi Kurang Dari Kebutuhan Tubuh

dan bertahap.

9. Menyarankan kebiasaan untuk oral

hygine sebelum dan sesudah makan.

10. Kolaborasi dengan ahli gizi untuk

membantu memilih makanan yang dapat

memenuhi kebutuhan gizi selama sakit

- Untuk memudahkan proses makan.

- Meningkatkan selera makan klien.

- Ahli gizi adalah spesialisasi dalam ilmu

gizi yang membantu klien memilih

makanan sesuai dengan keadaan sakitnya,

usia, tinggi, berat badannya.