INTERNATIONAL MEDIA, SENIN 27 MEI 2019 Pasca-Rusuh ......Pusat grosir terbesar di Asia Tenggara itu...

1
INTERNATIONAL MEDIA, SENIN 27 MEI 2019 Pasca-Rusuh 21-22 Mei, Pengunjung Pasar Tanah Abang Kembali Melonjak Kondisi keamanan di wilayah DKI Ja- kar ta sudah kondusif pasca- kerusuhan yang terkadi saat aksi demo di depan kantor Bawaslu, Jakarta, pada 21 -22 Mei 2019 lalu. Pasar Tanah Abang yang sem- pat ditutup beberapa hari, kini kembali `diserbu` pengunjung. yang diperuntukkan untuk pejalan kaki. Trotoar yang jadi padat dan sempit karena sepeda motor disesalkan pejalan kaki. “Sempit banget jadinya mau lewat,” ujar Rini, salah seorang pejalan kaki yang hendak menuju Stasiun Tanah Abang. Rini sempat memarahi salah seorang penjaga parkir di bawah jembatan serbaguna tersebut karena merasa ter- ganggu. “Tidak berkah rezeki kamu kalau mengganggu orang ber- jalan,” kata Rini berteriak ke- pada penjaga parkir tersebut. Sementara, pengunjung Pasar Tanah Abang, Sholeh, mengaku memarkir motornya dengan bayaran Rp5.000. Pengunjung yang berasal dari Jalan Kosambi itu memar- kir motornya di trotoar karena lahan parkir Tanah Abang su- dah penuh. “Sudah penuh tadi, makan- ya pindah ke sini,” ujar Sholeh. Selain Sholeh, pengunjung lain, Dina, mengakui tarif parkir di trotoar lebih murah dibandingkan di lahan parkir biasa. “Tadi di lahan parkir saya tanya bayarnya Rp10.000, saya pindah saja karena lebih murah parkir di trotoar,” ujar Rini. osm Seperti diketahui, kerusu- han yang terjadi pada 21-22 Mei lalu menewaskan delapan orang dan melukai ratusan lain- nya. Akibat kerusuhan, Pasar Tanah Abang tutup. Sejumlah ruas jalan juga diblokir. Per- tokoan di Tanah Abang jadi sasaran penjarah yang meman- faatkan kondisi. Namun, kini situasi kem- bali normal. Warga pun sudah kembali mengunjungi Pasar Tanah Abang setelah memas- tikan bahwa keadaan sudah kondusif seperti biasa. “Saya nanya dulu kan sama saudara terus katanya (Pasar Tanah Abang) udah buka. Kan kemarin sempet tutup makanya bingung juga kalau tutup,” ceritanya. Idil, seorang pedagang kurma dan barang-barang ala Timur Tengah di Pasar Tanah Abang berhara. Trotoar Jadi Parkiran Melonjaknya pengunjung di Pasar Tanah Abang men- gakibatkan sejumlah ruas tro- toar beralih fungsi menjadi lahan parkiran. Seperti terlihat pada Min- ggu kemarin, di bawah jembat- an penyeberangan multiguna Tanah Abang dan di depan pasar Blok G Tanah Abang, dipadati kendaraan roda dua yang sengaja di parker di lokasi PASAR TANAH ABANG (IM) – Pasar Tanah Abang, Jakarta Pusat kem- bali menggeliat setelah sem- pat tutup akibat kerusuhan yang terjadi saat massa pro Prabowo-Sandi berunjuk rasa protes hasil Pilpres pada 21-22 Mei 2019. Pusat grosir terbesar di Asia Tenggara itu kini ramai lagi dengan aktivitas ekonomi. Pantauan di sekitar Pasar Tanah Abang, Minggu (26/5) sore, pertokoan di Pasar Tanah Abang sudah buka seperti biasa. Pedagang baik di pusat grosir maupun yang jualan di pinggir jalan tampak sibuk me- nawarkan barang-barangnya ke pengunjung atau pembeli. Jalan sekitar Pasar Tanah Abang, seperti biasanya se- lalu terlihat padat dengan lalu lalang kendaraan. Kesibukan inilah yang sempat tak terlihat beberapa hari lalu. Sejak pagi, Pasar Tanah Abang sudah diserbu warga. Ada yang sekadar berbelanja barang harian maupun untuk kebutuhan Hari Raya Idul Fitri 1440 Hijriah. Mereka bukan hanya dari Jakarta, tapi juga berasal dari luar Jakarta. Sebut saja Fitri asal Ka- bupaten Bogor, Jawa Barat, mengaku setiap tahun berb- elanja kebutuhan lebaran di Tanah Abang karena harga barang di Pasar Tanah Abang lebih murah dengan mutu yang lumayan apik. “Paling saya beli pakaian sama beberapa kebutuhan saja buat lebaran, kain juga. Sama sekalian beli makanan buat di rumah, kan puasa,” katanya. Fitri mengaku sempat kha- watir tidak bisa berbelanja ke Tanah Abang lantaran be- berapa hari lalu sempat terjadi kerusuhan. PT CITRA PUTRA REALITY, Tbk (Perseroan) Berkedudukan di Jakarta PANGGILAN RAPAT UMUM PEMEGANG SAHAM TAHUNAN Direksi Perseroan dengan ini mengundang para Pemegang Saham Perseroan untuk menghadiri Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (Rapat) yang akan diselenggarakan pada : Hari/tanggal : Selasa, 18 Juni 2019 Waktu : 10.00 WIB-Selesai Tempat : Ballroom Brass, Thamrin Nine, Plaza UOB, Jl. MH. Thamrin Kav. 8-10, Jakarta Dengan mata acara sebagai berikut : Rapat Umum Pemegang Saham Tahuanan : 1. Persetujuan atas Laporan Tahunan Perseroan Tahun Buku 2018 (dua ribu delapan belas). a. Persetujuan laporan tahunan perseroan. b. Pengesahan laporan keuangan perseroan. c. Pengesahan laporan tugas pengawasan Dewan Komisaris perseroan. 2. Persetujuan atas laporan realisasi penggunaan dana hasil penawaran umum perseroan. 3. Penetapan Penggunaan Laba Bersih Tahun Buku 2018 (dua ribu delapan belas). 4. Penetapan Honorarium dan tunjungan : a. Penetapan honorarium dan tunjangan anggota Dewan Komisaris perseroan tahun buku 2019 (dua ribu Sembilan belas). b. Penetapan gaji dan tunjangan anggota Direksi perseroan tahun buku 2019 (dua ribu Sembilan belas). 5. Penunjukan Akuntan Publik Tahun Buku 2019 (dua ribu Sembilan belas). Catatan : 1. Perseroan tidak mengirimkan Surat Undangan Tersendiri kepada para pemegang saham iklan panggilan ini dianggap sebagai undangan resmi. 2. Yang berhak hadir atau diwakili dalam RUPS Tahunan adalah Para Pemegang Saham yang Namanya tercatat dalam daftar Pemegang Saham (DPS) Perseroan pada tanggal 24 Mei 2019 Pukul 16.00 WIB. 3. Bagi Pemegang Rekening Efek KSEI dalam Penitipan kolektif diwajibkan memberikan DPS yang di kelolanya kepada KSEI 4. Pemegang Saham atau Kuasanya yang akan menghadiri RUPS Stay diminta untuk menyerahkan foto copy identitas diri yang masih berlaku. Bagi pemegang Saham berbentuk Badan Hukum agar menyerahkan Foto Copy anggaran dasar sampai perubahannya yang terakhir dan akta pengangkatan pengurus yang terakhir sedangkan untuk Pemegang Saham dalam penitipan kolektif agar menyerahkan surat KTUR. 5. a Pemegang Saham yang tidak dapat hadir dapat diwakili oleh kuasanya dengan membawa surat kuasa yang sah sebagaimana ditentukan oleh direksi Perseroan. Anggota Direksi, Dewan Komisaris dan Karyawan Perseroan dapat bertindak selaku kuasa Pemegang Saham namun suara yang mereka keluarkan tidak dihitung dalam pemungutan suara. b. Formulir surat kuasa dapat diperoleh pada setiap hari kerja dikantor Biro Administrasi Efek (BAE) Perseroan yaitu Kelapa Gading Jakarta Utara 14250 Tlp. (021) 29745222 Fax (021) 29289961. c. semua surat kuasa harus diterima oleh BAE selambat-lambatnya 3 hari kerja sebelum tanggal RUPST. Demi tertibnya RUPST Pemegang Saham atau kuasanya agar hadir 30 menit sebelum RUPST dimulai. Jakarta, 27 Mei 2019 PT. CITRA PUTRA REALITY Direksi

Transcript of INTERNATIONAL MEDIA, SENIN 27 MEI 2019 Pasca-Rusuh ......Pusat grosir terbesar di Asia Tenggara itu...

Page 1: INTERNATIONAL MEDIA, SENIN 27 MEI 2019 Pasca-Rusuh ......Pusat grosir terbesar di Asia Tenggara itu kini ramai lagi dengan aktivitas ekonomi. Pantauan di sekitar Pasar Tanah Abang,

INTERNATIONAL MEDIA, SENIN 27 MEI 2019

Pasca-Rusuh 21-22 Mei, Pengunjung Pasar Tanah Abang Kembali MelonjakKondisi keamanan di wilayah DKI Ja-kar ta sudah kondusif pasca- kerusuhan yang terkadi saat aksi demo di depan kan tor Bawaslu, Jakarta, pada 21 -22 Mei 2019 lalu. Pasar Tanah Abang yang sem-pat ditutup beberapa hari, kini kembali `diserbu` pengunjung.

yang diperuntukkan untuk pejalan kaki.

Trotoar yang jadi padat dan sempit karena sepeda motor disesalkan pejalan kaki.

“Sempit banget jadinya mau lewat,” ujar Rini, salah seorang pejalan kaki yang hendak menuju Stasiun Tanah Abang.

Rini sempat memarahi salah seorang penjaga parkir di bawah jembatan serbaguna tersebut karena merasa ter-ganggu.

“Tidak berkah rezeki kamu kalau mengganggu orang ber-jalan,” kata Rini berteriak ke-pa da penjaga parkir tersebut.

Sementara, pengunjung Pasar Tanah Abang, Sholeh, mengaku memarkir motornya dengan bayaran Rp5.000.

Pengunjung yang berasal dari Jalan Kosambi itu memar-kir motornya di trotoar karena lahan parkir Tanah Abang su-dah penuh.

“Sudah penuh tadi, makan-ya pindah ke sini,” ujar Sholeh.

Selain Sholeh, pengunjung lain, Dina, mengakui tarif par kir di trotoar lebih murah dibandingkan di lahan parkir biasa.

“Tadi di lahan parkir saya ta nya bayarnya Rp10.000, sa ya pindah saja karena lebih mu rah parkir di trotoar,” ujar Rini. ● osm

Seperti diketahui, kerusu-han yang terjadi pada 21-22 Mei lalu menewaskan delapan orang dan melukai ratusan lain-nya. Akibat kerusuhan, Pasar Tanah Abang tutup. Sejumlah ruas jalan juga diblokir. Per-tokoan di Tanah Abang jadi sasaran penjarah yang meman-faatkan kondisi.

Namun, kini situasi kem-bali normal. Warga pun sudah kembali mengunjungi Pasar Tanah Abang setelah memas-tikan bahwa keadaan sudah kondusif seperti biasa.

“Saya nanya dulu kan sama saudara terus katanya (Pasar Tanah Abang) udah buka. Kan kemarin sempet tutup makanya bingung juga kalau tutup,” ceritanya.

Idil, seorang pedagang kurma dan barang-barang ala Timur Tengah di Pasar Tanah Abang berhara.

Trotoar Jadi ParkiranMelonjaknya pengunjung

di Pasar Tanah Abang men-gakibatkan sejumlah ruas tro-toar beralih fungsi menjadi lahan parkiran.

Seperti terlihat pada Min-ggu kemarin, di bawah jembat-an penyeberangan multiguna Tanah Abang dan di depan pasar Blok G Tanah Abang, dipadati kendaraan roda dua yang sengaja di parker di lokasi

P A S A R T A N A H ABANG (IM) – Pasar Tanah Abang, Jakarta Pusat kem-bali menggeliat setelah sem-pat tutup akibat kerusuhan yang terjadi saat massa pro Prabowo-Sandi berunjuk rasa protes hasil Pilpres pada 21-22 Mei 2019. Pusat grosir terbesar di Asia Tenggara itu kini ramai lagi dengan aktivitas ekonomi.

Pantauan di sekitar Pasar Tanah Abang, Minggu (26/5) sore, pertokoan di Pasar Tanah Abang sudah buka seperti biasa.

Pedagang baik di pusat grosir maupun yang jualan di pinggir jalan tampak sibuk me-nawarkan barang-barangnya ke pengunjung atau pembeli.

Jalan sekitar Pasar Tanah Abang, seperti biasanya se-lalu terlihat padat dengan lalu lalang kendaraan. Kesibukan inilah yang sempat tak terlihat beberapa hari lalu.

Sejak pagi, Pasar Tanah Abang sudah diserbu warga. Ada yang sekadar berbelanja barang harian maupun untuk kebutuhan Hari Raya Idul Fitri 1440 Hijriah. Mereka bukan hanya dari Jakarta, tapi juga berasal dari luar Jakarta.

Sebut saja Fitri asal Ka-bupaten Bogor, Jawa Barat, mengaku setiap tahun berb-elanja kebutuhan lebaran di Tanah Abang karena harga barang di Pasar Tanah Abang lebih murah dengan mutu yang lumayan apik.

“Paling saya beli pakaian sama beberapa kebutuhan saja buat lebaran, kain juga. Sama sekalian beli makanan buat di rumah, kan puasa,” katanya.

Fitri mengaku sempat kha-watir tidak bisa berbelanja ke Tanah Abang lantaran be-berapa hari lalu sempat terjadi kerusuhan.

PT CITRA PUTRA REALITY, Tbk(Perseroan)

Berkedudukan di Jakarta

PANGGILAN RAPAT UMUM PEMEGANG SAHAM TAHUNAN

Direksi Perseroan dengan ini mengundang para Pemegang Saham Perseroan untuk menghadiri Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (Rapat) yang akan diselenggarakan pada :

Hari/tanggal : Selasa, 18 Juni 2019Waktu : 10.00 WIB-SelesaiTempat : Ballroom Brass, Thamrin Nine, Plaza UOB,

Jl. MH. Thamrin Kav. 8-10, Jakarta

Dengan mata acara sebagai berikut :Rapat Umum Pemegang Saham Tahuanan :1. Persetujuan atas Laporan Tahunan Perseroan Tahun Buku 2018 (dua ribu delapan belas).

a. Persetujuan laporan tahunan perseroan.b. Pengesahan laporan keuangan perseroan.c. Pengesahan laporan tugas pengawasan Dewan Komisaris perseroan.

2. Persetujuan atas laporan realisasi penggunaan dana hasil penawaran umum perseroan.3. Penetapan Penggunaan Laba Bersih Tahun Buku 2018 (dua ribu delapan belas).4. Penetapan Honorarium dan tunjungan :

a. Penetapan honorarium dan tunjangan anggota Dewan Komisaris perseroan tahun buku 2019 (dua ribu Sembilan belas).

b. Penetapan gaji dan tunjangan anggota Direksi perseroan tahun buku 2019 (dua ribu Sembilan belas).5. Penunjukan Akuntan Publik Tahun Buku 2019 (dua ribu Sembilan belas). Catatan :1. Perseroan tidak mengirimkan Surat Undangan Tersendiri kepada para pemegang saham iklan panggilan ini dianggap

sebagai undangan resmi.2. Yang berhak hadir atau diwakili dalam RUPS Tahunan adalah Para Pemegang Saham yang Namanya tercatat dalam daftar

Pemegang Saham (DPS) Perseroan pada tanggal 24 Mei 2019 Pukul 16.00 WIB.3. Bagi Pemegang Rekening Efek KSEI dalam Penitipan kolektif diwajibkan memberikan DPS yang di kelolanya kepada KSEI

4. Pemegang Saham atau Kuasanya yang akan menghadiri RUPS Stay diminta untuk menyerahkan foto copy identitas diri yang masih berlaku. Bagi pemegang Saham berbentuk Badan Hukum agar menyerahkan Foto Copy anggaran dasar sampai perubahannya yang terakhir dan akta pengangkatan pengurus yang terakhir sedangkan untuk Pemegang Saham dalam penitipan kolektif agar menyerahkan surat KTUR.

5. a Pemegang Saham yang tidak dapat hadir dapat diwakili oleh kuasanya dengan membawa surat kuasa yang sah sebagaimana ditentukan oleh direksi Perseroan. Anggota Direksi, Dewan Komisaris dan Karyawan Perseroan dapat bertindak selaku kuasa Pemegang Saham namun suara yang mereka keluarkan tidak dihitung dalam pemungutan suara.

b. Formulir surat kuasa dapat diperoleh pada setiap hari kerja dikantor Biro Administrasi Efek (BAE) Perseroan yaitu

Kelapa Gading Jakarta Utara 14250 Tlp. (021) 29745222 Fax (021) 29289961. c. semua surat kuasa harus diterima oleh BAE selambat-lambatnya 3 hari kerja sebelum tanggal RUPST. Demi tertibnya RUPST Pemegang Saham atau kuasanya agar hadir 30 menit sebelum RUPST dimulai.

Jakarta, 27 Mei 2019PT. CITRA PUTRA REALITY

Direksi