Inside School Nopember 2013

2
33 Sejarah tersebut mengajarkan kepada kita Polsek Krembangan, dalam rangka penegakkan semua selaku remaja dan pemuda saat ini dan yang disiplin dan kepedulian terhadap lingkungan akan datang agar memiliki semangat juang yang sekolah, terutama kegiatan pelajar di jalan raya, tinggi serta tanggung jawab yang penuh terhadap yang kadang memprihatinkan, penuh kerawanan kelangsungan Nusa Bangsa dan Agama, sebab The keamanan. Polsek Krembangan menunjuk SMP Young today is The leader tomorrow, pemuda hari Muhammadiyah 11 menjadi satu-satunya SMP di ini adalah jago-jagonya pemimpin yang akan kecamatan Krembangan yang mendapat datang. pengetahuan secara langsung tentang Mempersiapkan generasi muda yang produktif ketatalalulintasan, baris-berbaris, atau yang sekaligus prestatif namun agamis dan Nasionalis biasa di kenal dengan Patroli Keamanan Sekolah merupakan suatu keniscayaan yang harus menjadi (PKS). basis pendidikan di Negara ini. Secara lebih Ketua IPM SMP Muhammadiyah 11 bersama spesifik, satuan-satuan pendidikan lah yang anggotanya, Ferlan Indo Maulana (8D) dan Dedy menjadi garda terdepan mendidik karakter remaja Kurniawan (8C), diutus mewakili sekolah agar siap menghadapi tantangan zaman dan mengikuti program pemerintah yang mampu menyelesaikan problem-problem di bekerjasama dengan dinas pendidikan kota lingkungannya. Surabaya, yakni aksi penanaman seribu SMP Muhammadiyah 11 Surabaya merasa mangrove di eco wisata Hutan Mangrove terpanggil untuk ikut andil dalam mempersiapkan Wonorejo Surabaya pada 23 Maret 2013. generasi muda. Sebagai sekolah yang berbasis IPM di sekolah yang memiliki moto Muhammadiyah, salah satu ormas besar di Memadukan Pola Pikir dan Dzikir ini juga aktif Indonesia, sekolah ini memilih untuk menggalakkan kegiatan Pengajian Keliling menggerakkan peserta didiknya untuk menjadi (PengEling) yang diselenggarakan rutin setiap remaja yang peduli lingkungan, bukan sekadar bulan sekali di Minggu IV dari rumah ke rumah lingkungan alam, tapi juga lingkungan sosial. secara bergiliran dan disertai dengan tausiyah Melalui wadah ormas remaja dan pelajar Ikatan oleh guru-guru internal SMPM11 atau Pemuda Muhammadiyah (IPM), SMP yang mengundang ustadz dan mubaligh dari PCM atau berlokasi di jalan Dupak Bangunsari 50-54, PDM kota Surabaya. Kegiatan ini bertujuan Surabaya ini mengaktifkan para siswanya untuk sebagai ajang silaturrahim, kaderisasi dan giat membangun lingkungannya dan membawanya koordinasi pengurus IPM dan perwakilan siswa- menuju ke arah yang lebih baik. siswi, sekaligus untuk pemantapan Iman, Islam IPM SMP Muhammadiyah 11 dilibatkan oleh dan Kemuhammadiyahan. Melalui kegiatan SMP MUHAMMADIYAH 11 SURABAYA SMP MUHAMMADIYAH 11 SURABAYA 34 INSIDE SCHOOL LPMP JAWA TIMUR INSIDE SCHOOL LPMP JAWA T IMUR Prof. Dr. BJ. Habibi mengatakan setidaknya ada lima kelamahan yang harus kita hindari, yakni lemah harta, lemah fisik, lemah ilmu, lemah semangat hidup, dan yang sangat ditakutkan adalah lemah akhlak. Jika lima kelemahan ini melekat pada generasi- generasi remaja dan pemuda kita, dapat dipastikan mereka bukan sebagai pelopor pembangunan melainkan sebagai virus pembangunan, penghambat pembangunan, bahkan penghancur pembangunan. Sejarah telah membuktikan sejak tahun 1908 masa kebangkitan Nasional sampai menjelang detik-detik proklamasi dikumandangkan, berbagai organisasi kepemudaan mewarnai konstelasi sosio-politik Nasional, seperti persatuan pelajar Stofia, Trikoro Dharmo, Jong Islamanten Bond dan lain sebagainya. Kita mengenal Budi Utomo tokoh pemuda kharismatik. Mereka semua menjadi The Grand Old Man istilah Bung Karno, menjadi Stood Geeber, bahkan menjadi The Founding Father pendiri, penggerak yang mampu merebut kemerdekaan. Jika tanpa pemuda mustahil Indonesia ini merdeka. Demikian ungkapan kekaguman Bung Karno terhadap generasi muda kita yang diabadikan oleh sejarah perjuangan bangsa.

Transcript of Inside School Nopember 2013

33

Sejarah tersebut mengajarkan kepada kita Polsek Krembangan, dalam rangka penegakkan

semua selaku remaja dan pemuda saat ini dan yang disiplin dan kepedulian terhadap lingkungan

akan datang agar memiliki semangat juang yang sekolah, terutama kegiatan pelajar di jalan raya,

tinggi serta tanggung jawab yang penuh terhadap yang kadang memprihatinkan, penuh kerawanan

kelangsungan Nusa Bangsa dan Agama, sebab The keamanan. Polsek Krembangan menunjuk SMP

Young today is The leader tomorrow, pemuda hari Muhammadiyah 11 menjadi satu-satunya SMP di

ini adalah jago-jagonya pemimpin yang akan kecamatan Krembangan yang mendapat

datang. pengetahuan secara langsung tentang

Mempersiapkan generasi muda yang produktif ketatalalulintasan, baris-berbaris, atau yang

sekaligus prestatif namun agamis dan Nasionalis biasa di kenal dengan Patroli Keamanan Sekolah

merupakan suatu keniscayaan yang harus menjadi (PKS).

basis pendidikan di Negara ini. Secara lebih Ketua IPM SMP Muhammadiyah 11 bersama

spesifik, satuan-satuan pendidikan lah yang anggotanya, Ferlan Indo Maulana (8D) dan Dedy

menjadi garda terdepan mendidik karakter remaja Kurniawan (8C), diutus mewakili sekolah

agar siap menghadapi tantangan zaman dan m e n g i ku t i p ro g ra m p e m e r i n t a h ya n g

mampu menyelesaikan problem-problem di bekerjasama dengan dinas pendidikan kota

lingkungannya. Surabaya, yakni aksi penanaman seribu

SMP Muhammadiyah 11 Surabaya merasa mangrove di eco wisata Hutan Mangrove

terpanggil untuk ikut andil dalam mempersiapkan Wonorejo Surabaya pada 23 Maret 2013.

generasi muda. Sebagai sekolah yang berbasis IPM di sekolah yang memiliki moto

Muhammadiyah, salah satu ormas besar di Memadukan Pola Pikir dan Dzikir ini juga aktif

I n d o n e s i a , s e ko l a h i n i m e m i l i h u n t u k menggalakkan kegiatan Pengajian Keliling

menggerakkan peserta didiknya untuk menjadi (PengEling) yang diselenggarakan rutin setiap

remaja yang peduli lingkungan, bukan sekadar bulan sekali di Minggu IV dari rumah ke rumah

lingkungan alam, tapi juga lingkungan sosial. secara bergiliran dan disertai dengan tausiyah

Melalui wadah ormas remaja dan pelajar Ikatan oleh guru-guru internal SMPM11 atau

Pemuda Muhammadiyah (IPM), SMP yang mengundang ustadz dan mubaligh dari PCM atau

berlokasi di jalan Dupak Bangunsari 50-54, PDM kota Surabaya. Kegiatan ini bertujuan

Surabaya ini mengaktifkan para siswanya untuk sebagai ajang silaturrahim, kaderisasi dan

giat membangun lingkungannya dan membawanya koordinasi pengurus IPM dan perwakilan siswa-

menuju ke arah yang lebih baik. siswi, sekaligus untuk pemantapan Iman, Islam

IPM SMP Muhammadiyah 11 dilibatkan oleh dan Kemuhammadiyahan. Melalui kegiatan

SMP MUHAMMADIYAH 11 SURABAYASMP MUHAMMADIYAH 11 SURABAYA 34

INSID

E S

CH

OO

L L

PM

P JAW

A T

IMU

R

INSID

E S

CH

OO

L L

PM

P J

AW

A T

IM

UR

Prof. Dr. BJ. Habibi mengatakan

setidaknya ada lima kelamahan yang

harus kita hindari, yakni lemah harta,

lemah fisik, lemah ilmu, lemah semangat

hidup, dan yang sangat ditakutkan

adalah lemah akhlak. J ika l ima

kelemahan ini melekat pada generasi-

generasi remaja dan pemuda kita, dapat

dipastikan mereka bukan sebagai

pelopor pembangunan melainkan

s e b a g a i v i r u s p e m b a n g u n a n ,

penghambat pembangunan, bahkan

penghancur pembangunan.

Sejarah telah membuktikan sejak

tahun 1908 masa kebangkitan Nasional

s a m p a i m e n j e l a n g d e t i k - d e t i k

proklamasi dikumandangkan, berbagai

organisasi kepemudaan mewarnai

konstelasi sosio-politik Nasional,

seperti persatuan pelajar Stofia, Trikoro

Dharmo, Jong Islamanten Bond dan lain

sebagainya. Kita mengenal Budi Utomo

tokoh pemuda kharismatik. Mereka

semua menjadi The Grand Old Man

istilah Bung Karno, menjadi Stood

Geeber, bahkan menjadi The Founding

Father pendiri, penggerak yang mampu

merebut kemerdekaan. Jika tanpa

pemuda mustahil Indonesia ini

m e r d e k a . D e m i k i a n u n g k a p a n

kekaguman Bung Karno terhadap

generasi muda kita yang diabadikan

oleh sejarah perjuangan bangsa.

35 36

kelas, termasuk juga ketika di rumah. berbagai program unggulan Darul Arqom

IPM juga berperan aktif dalam aktifitas MOS di (Pondok Ramadhon), LDKS, Bina Qiro'ah, Hizbul

SMPM11. Masa Orientasi Siswa (MOS) tahun 2012 Wathon, Tapak Suci, Muhadhoroh, Baca Tulis Al-

yang biasa dikenal sebagai Forum Ta'aruf dan Qur`an, Bina Vokalia, Qosidah Modern, dan lain-

Silahturahmi Siswa Baru (FORTASI) diikuti oleh lain. Program kegiatan eksternal yang bertujuan

sekitar 160 siswa, bertujuan untuk membekali siswa dakwah Bil Hal (action) juga dirancang seperti

agar lebih mengenal lingkungan sekolah sekaligus PuSaka (Peduli Saudara Kita) dengan

memantapkan Ke-Muhammadiyah-an dan aqidah menyembelih qurban sapi dan kambing,

Keislaman, dipandu oleh siswa kelas VIII dan IX yang pembagian ta'jil puasa kepada masyarakat,

tergabung dalam pengurus dan anggota IPM. Hal ini santunan sosial berupa uang kepada yang layak,

sudah menjadi semacam tradisi tahunan di SMPM 11 bahkan GeMAs (Gerakan Masyarakat Anti

dan trade mark yang dikenal masyarakat bahwa Maksiat) yang terkadang harus turun ke jalan

sekolah dikawasan Dupak Bangunsari yang b e r g a b u n g d e n g a n A n g k a t a n M u d a

berdekatan dengan lokalisasi prostitusi, sebagai Muhammadiyah (AMM) yang lain.

pusat pengaderan dan doktrinasi remaja sebagai Beraneka program ini sengaja dimunculkan

kader Muhammadiyah. Lulusan dari sekolah ini, agar kader-kader generasi masa depan yang

dapat dipastikan akan melekat semangat berislam dididik di sekolah ini dapat betul-betul siap

dan berorganisasi Muhammadiyahnya yang menjadi manusia Indonesia yang peduli

diejawantahkan dalam perilaku atau amaliyah lingkungan: lingkungan alam dan lingkungan

sehari-hari. sosial, serta sepenuhnya dapat menjadi garda

Selain kegiatan-kegiatan tersebut , guna terdepan memajukan generasi penerusnya.

meningkatkan produktifitas peserta didik, SMP yang [BYW/BP]

berdiri sejak 1 Juli 1982 ini menyelenggarakan

PengEling tersebut, pengurus IPM dan beberapa penghijauan ini mengaku sangat mengapresiasi

siswa yang ikut hadir selalu diperingatkan untuk gerakan tersebut karena mengajarkan kepedulian

menjadi remaja yang agamis dan Nasionalis serta terhadap lingkungan sekitar, keberanian

patuh pada peraturan sekolah. berpendapat di muka umum bagi siswa, dan

Menjelang Ramadhan 1434 H kemarin, IPM kebersamaan dalam menyelesaikan masalah

menggerakkan seluruh siswa-siswi SMPM11 untuk antara guru dan siswa, sehingga memperlihatkan

mengikuti Lomba Kirab Pra Ramadhan 1434 H keakraban. Siswa-siswi SMPM11 juga telah

sebagai salah satu bentuk konkrit implementasi dibimbing untuk pengolahan kompos, pembuatan

ilmu-ilmu agama yang telah mereka dapatkan dari biopori dan pembuatan pupuk dari daun-daun

kegiatan PengEling. Dalam kegiatan ini, para guru kering yang berjatuhan dari pohon-pohon yang

memancing kreatifitas IPM untuk mengarahkan ditanam sekitar area sekolah yang berlahan luas

siswa lainnya untuk menciptakan penampilan itu, serta pengelolaan peternakan ikan lele.

bernuansa teatrikal yang memuat pesan-pesan Pengurus IPM dan Pengurus Kelas SMP

seputar moral, cinta alam, budaya, seni dan lain Muhammadiyah 11, yang berjumlah sekitar 30an

sebagainya. siswa, pada hari Rabu, 9 Oktober 2013, dikirim

Untuk membangkitkan kepedulian siswa- untuk mengikuti Pelatihan Konselor Teman Sebaya

siswinya terhadap lingkungan alam, SMP yang (KTS) yang diselenggarakan oleh Dinas Pendidikan

telah terakreditasi A ini mengirim siswa-siswinya Kota Surabaya bertempat di SMP Negeri 11, Sawah

untuk mengikuti workshop Surabaya Eco School Pulo Surabaya. Melalui pelatihan tersebut,

2013 yang diselenggarakan Gerakan Tunas Hijau diharapkan IPM dan pengurus kelas dapat

Indonesia (GTHI). SMP yang telah didapuk oleh berperan sebagai konselor bagi teman-teman

GTHI menjadi sekolah percontohan program sebaya mereka, baik ketika di kelas maupun di luar

INSID

E S

CH

OO

L L

PM

P JAW

A T

IMU

R

SMP MUHAMMADIYAH 11 SURABAYASMP MUHAMMADIYAH 11 SURABAYA

INSID

E S

CH

OO

L L

PM

P J

AW

A T

IM

UR