INDEK DAN REGISTER

27
1 INDEK DAN REGISTER INDEK DAN REGISTER

description

INDEK DAN REGISTER. Indeks. Pengertian umum : Merupakan alat bantu untuk menentukan suatu tempat Pengertian Perpustakaan : Merupakan katalogisasi untuk identifikasi buku, deskripsi isi, judul, masalah, kode atau nonor klasifikasi untuk menyusun katalog dan untuk menyusun buku pada tempatnya - PowerPoint PPT Presentation

Transcript of INDEK DAN REGISTER

Page 1: INDEK DAN REGISTER

1

INDEK DAN REGISTERINDEK DAN REGISTER

Page 2: INDEK DAN REGISTER

2

Indeks Indeks Pengertian umum : Merupakan alat bantu untuk menentukan

suatu tempat Pengertian Perpustakaan : Merupakan katalogisasi untuk

identifikasi buku, deskripsi isi, judul, masalah, kode atau nonor klasifikasi untuk menyusun katalog dan untuk menyusun buku pada tempatnya

Pengertian kearsipan : Petunjuk atau tanda pengenal untuk memudahkan menentukan tempat penyimpanan dan penemuan arsip

INDEKSING, Menurut Pedoman Penyelenggaraan Rekam Medis 1997 : Membuat tabulasi sesuai dengan kode yang sudah dibuat ke dalam indeks-indeks (dapat menggunakan kartu indeks atau komputerisosi

  

Page 3: INDEK DAN REGISTER

3

Jenis INDEKS yang biasa dibuat:Jenis INDEKS yang biasa dibuat:

1. Indeks Pasien

2. Indeks Penyakit (Diagnosis) dan Operasi

3. Indeks Obat

4. Indeks Dokter

5. Indeks Kematian

6. Indeks Wilayah/alamat

7. Indeks Nomor

Page 4: INDEK DAN REGISTER

4

THE NUMBER INDEX = Indeks Nomor THE NUMBER INDEX = Indeks Nomor RMRM

Index nomor rekam medis penting sebagai alat control pemakaian nomor RM

Sangat berguna bagi fasilitas pelayanan kes. yang belum kornputerisasi

Mencegah terjadinya loncatan (skipping) nomor RM atau pernberian nomor RM yang sama pada dua pasien

Index nomor RM sebaiknya selalu dimonitor agar terjamin kelengkapan dan keakuratannya

Page 5: INDEK DAN REGISTER

5

Data yang diperlukan dalam Data yang diperlukan dalam Indeks NomorIndeks Nomor

1. Nomor Rekam Medis

2. Tanggal

3. Nama Pasien

4. Nama Orang tua

5. Jenis Kelamin

6. Tempat, Tanggal Lahir

7. Alamat

Page 6: INDEK DAN REGISTER

6

DISEASE AND PROCEDURE INDEXES DISEASE AND PROCEDURE INDEXES (INDEKS PENY AKIT DAN TINDAKAN)(INDEKS PENY AKIT DAN TINDAKAN)

   Indeks Penyakit disusun berdasarkan sistem klasifikasi (koding)

penyakit yang digunakan (ICD-l0) Indeks tindakan disusun berdasarkan nomor kode tindakan

(lCOPIM) Pada umumnya indeks peyakit dan tindakan dapat memberikan

rincian guna melengkapi keperluan LAPORAN MEDIS DAN STATISTIK

Indeks penyakit dan tindakan dapat digunakan untuk memenuhi permintaan informasi pasien secepat mungkin dan terperinci.

 

Page 7: INDEK DAN REGISTER

7

KEGUNAAN KEGUNAAN INDEKS PENYAKIT DAN TlNDAKANINDEKS PENYAKIT DAN TlNDAKAN

1. Untuk menelaah kasus-kasus terdahulu dari suatu penyakit guna memperoleh pengertian tentang penanggulangan terhadap penyakit-penyakit/masalah-masaJah kesehatan pada saat ini.

2. Untuk menguji teori-teori dan membandingkan data-data tentang penyakit/pengobatan dalam rangka persiapan riset dan tulisan-tulisan ilmiah

3. Untuk menyediakan data penggunaan fasilitas rumah sakit dan menetapkan kebutuhan tasilitas terhadap peralatan baru, IT, dll pada berbagai unit/bagian.

4. Untuk mengevaluasi kualitas pelayanan yang diberikan rumah sakit 5. Untuk mengarahkan studi epidemiogy6. Untuk mengakumulasikan data manajemen beresiko, seperti

insidens komplikasi medis dan bedah.7. Menemukan RM dimana dokter hanya ingat diagnosanya saja

Page 8: INDEK DAN REGISTER

8

Data rutin yang perlu dimasukkan dalam Index Data rutin yang perlu dimasukkan dalam Index Penyakit dan Tindakan, meliputi:Penyakit dan Tindakan, meliputi:

1. No. Rekam Medis

2. Jenis kelamin

3. Umur

4. Suku

5. Nama dokter yang merawat

6. Kelas perawatan

7. Hasil perawatan {pulang, meninggal (autopsy, tidak)}

8. Tanggal masuk dan keluar

9. Length of stay (LOS)

10. Biaya perawatan

11. Kode penyakit dan tindakan

Page 9: INDEK DAN REGISTER

9

PHYSICIANS' INDEX (Indeks Dokter)PHYSICIANS' INDEX (Indeks Dokter)

Indeks dokter menyediakan catatan tentang pasien yang telah dirawat hagi setiap staf medis

Indeks dokter merupakan catatan yang bersifat rahasia (confidential record)

Informasi pada indeks dokter tersedia hanya bagi the governing board, chief executive officer, dan committees of the medical staff yang ditugaskan untuk menelaah kerja dokter.

Kadang-kadang informasi pada Indeks dokter dapat digunakan pada kasus-kasus malpraktek atau investigasi pajak penghasilan.

Indeks dokter dibuat dengan KODE DOKTER, Kode dokter sebaiknya dibedakan antara dokter yang satu dengan yang lainnya

Page 10: INDEK DAN REGISTER

10

Data yang perlu ada pada Indeks Dokter Data yang perlu ada pada Indeks Dokter adalahadalah::

1. Nama Pasien

2. Nomor Rekam Medis

3. length of stay (LOS)

4. Biaya Pengobatan dan perawatan

5. Hasil perawatan (pulang, meninggal) yang diperlukan

Page 11: INDEK DAN REGISTER

11

Indeks KematianIndeks Kematian Kegunaan :

Menilai mutu pelayanan dasar, menambah dan meningkatkan peralatan /tenaga

Data dalam Indeks kematian :a. Nama Pasienb. No. RMc. Jenis Kelamind. Alamat e. Umurf. Kematian (< 48 jam atau > 48 jamg. Lama Dirawat h. Penyebab Kematiani. Dokter yang merawat

Page 12: INDEK DAN REGISTER

12

Contoh indeks

kembali

Page 13: INDEK DAN REGISTER

13

Jenis/Bentuk buku register yang seharusnya dipakai Jenis/Bentuk buku register yang seharusnya dipakai pada rumah sakit yaitu :pada rumah sakit yaitu :

1)   Buku Register Pendaftaran Pasien Rawat Jalan disebut Reg. 1

2)      Buku Register Pelayanan Pasien Rawat Jalan disebut Reg. 23)      Buku Register Pendaftaran Pasien Rawat Inap disebut Reg. 34)      Buku Register Pelayanan Pasien Rawat Inap disebut Reg. 45)      Buku Register Pembedahan disebut Reg. 56)      Buku Register Persalinan dan Abortus disebut Reg. 67)      Buku Register Tindakan/Pelayanan Diagnostik/terapi disebut Reg. 78)      Buku Register Penerimaan Spesimen Pasien disebut Reg. 89)      Buku Register Kegiatan Pemeriksaan Laboratorium disebut Reg. 910)  Buku Register Rujukan dokter ahli disebut Reg. 1011)  Buku Register Kunjungan rumah disebut Reg. 11 

Page 14: INDEK DAN REGISTER

14

RegisterRegister

Pengertian

WHO : a list in which item is individually identified

Huffman : A format of official recording of item, names or actions

Depkes : Catatan tentang kegiatan RS/catatan tentang pelayanan yang

diberikan RS pada masyarakat

Page 15: INDEK DAN REGISTER

15

Buku register pendaftaran pasien rawa jalanBuku register pendaftaran pasien rawa jalan PengertianPengertian ;

yaitu buku pencatatan yang dibuat TPPRJ bagi setiap pasien rawat jalan yang mendaftar melalui TPPRJ

Tujuan :Tujuan : Untuk memperoleh informasi mengenai identitas pasien, jenis pengunjung, cara pembayaran dari setiap pasien RJ yang mendaftar di tempat PPRJ

Kegunaan Kegunaan : a. Untuk mengetahui jumlah pengunjung baru dan lama

yang berobat jalan ke RS sebagai dasar pembuatan laporan RL

b. Sebagai arsip TPPRJ yang harus disimpanpada unit rekam medis di RS

Page 16: INDEK DAN REGISTER

16

Buku register pendaftaran pasien rawa jalanBuku register pendaftaran pasien rawa jalan

Tanggung jawab Kepala TPPRJ bertanggung jawab atas kegiatan

pengisisan Buku register pendaftaran pasien RJ Petugas yang ditunjuk oleh kepala TPPRJ

melaksanakan pengisian buku register sesuai dengan petunjuk yang telah ditetapkan

Buku register disediakan oleh Rekam Medis Rumah sakit

Page 17: INDEK DAN REGISTER

17

Buku register pendaftaran pasien rawa jalanBuku register pendaftaran pasien rawa jalan

Mekanisme Buku register ini diisi pada saat pasien mendaftar

di TPPRJ untuk setiap kunjugan rawat jalan Untuk pelayanan gawat darurat pengisian buku

register dilaksanakan setiap saat dalam waktu 24 jam secara terus menerus

Buku register diisi sebelum pasien diperiksa pada poliklinik yang dituju

Buku register harus diisi lengkap dan jelas sesuai dengan format yang telah tersedia

Page 18: INDEK DAN REGISTER

18

Buku register pelayanan pasien rawat jalanBuku register pelayanan pasien rawat jalan Pengertian ;

Buku pencatatan yang dibuat pada unit rawat jalan (poliklinik) masing-masing uPF bagi setiap pasien rawat jalan yang dilayani, termasuk pasien yang dilayani pada UGDBuku register ini tidak mencatat semua pelayanan yang diberikan di URJ/Poliklinik. Pencatatan kegiatan pelayanan, tindakan, diagnostik dan terapi dilakukan dalam buku register tindakan, pelayanan, diagnostik dan terapi – Reg. 7

Tujuan :Untuk memperoleh informasi mengenai identitas pasien, cara kunjungan asal pasien, keadaan pasien, cara pembayaran dari setiap pasien rawat jalan yang dilayani, di masing-masing UPF

Page 19: INDEK DAN REGISTER

19

Kegunaan Kegunaan Buku register pelayanan pasien Buku register pelayanan pasien

rawat jalanrawat jalan a. Untuk mengetahui beban kerja URJ masing-

masing UPF termasuk UGDb. Untuk mengetahui kunjungan baru dan jumlah

kunjungan masing-masing poliklinik dan merupakan data dasar pembuatan laporan kegiatan URJ

c. Untuk mengetahui cara pembayaran pasien rawat jalan dan sebagai dasar pembuatan laporan tingkat pemanfaatan RS oleh masyarakat

d. Sebagai arsip URJ/Poliklinik yang harus selalu disimpan di setuap URJ/Poliklinik

Page 20: INDEK DAN REGISTER

20

Tanggung jawab Pelaksanaan Tanggung jawab Pelaksanaan

Buku register pelayanan pasien rawat jalanBuku register pelayanan pasien rawat jalan

a. Perawat kepala pad masing-masing poliklinik bertanggung jawab dalam pengisian buku register pasien RJ

b. Perawat/bidan yang ditunjuk oleh perawat kepala poliklinik melaksanakan pengisian buku register sesuai petunjuk yang telah ditetapkan

c. Buku register disediakan oleh bidang perawan sesuai dengan format yang telah ditetapkan

Page 21: INDEK DAN REGISTER

21

Mekanisme pengisian Mekanisme pengisian

Buku register pelayanan pasien rawat jalanBuku register pelayanan pasien rawat jalan

a. Buku register ini diisi pada saat pasien datang di poliklinik untuk pemeriksaan

b. Pada UGD pencatatan dilakukan selama 24 jam secara terus menerus

c. Buku register harus diisi sesuai dengan format yang telah ditetapkan

Page 22: INDEK DAN REGISTER

22

REGISTER PENDAFTARAN PASIEN RAWAT INAPREGISTER PENDAFTARAN PASIEN RAWAT INAP

Pengertian : Yaitu Buku pencatatan yang dibuat pada tempat pendaftran pasien rawat inap (TPPRI) untuk setiap pasien yg masuk ke rawat inap melalui (TPPRI)

Tujuan : Untul memperoleh informasi semua pasien yg dirawat (masuk-keluar ke RS) Sehingga informasi dari pasien yg bersangkutan dpt bermanfaat untuk RS maupun Pasien

Page 23: INDEK DAN REGISTER

23

REGISTER PENDAFTARAN PASIEN RAWAT INAPREGISTER PENDAFTARAN PASIEN RAWAT INAP

Kegunaan :a. Catatan untuk memonitor pasien masuk, perpindahan intern RS, pasien

pulang yg dirinci sesuai dgn jenis pelayanan yg ada/sesuai kebutuhanb. Untuk mengetahui TT yang terisi dan yg belum terisi di setiap ruanganc. rawat inap agar memudahkan penempatan pasien yg akan dirawatd. Untuk mengetahui TT/ruangan seorang pasien dirawat (apakah pasien

masih dirawat atau sudah pulang)e. Untuk Data dasar Jmh pasien yang ada diruangan yg perli dicatat &

dilaporkan setiap hari ke Unit RM serta alat untukmengcek silang dgn sensus harian yg dibuat ruang Rawat inap

Page 24: INDEK DAN REGISTER

24

REGISTER PENDAFTARAN PASIEN RAWAT INAPREGISTER PENDAFTARAN PASIEN RAWAT INAP

Tanggung Jawab Pelaksanaan 1. Petugas TPPRI (staf RM) bertanggung jawab dalam pengisian

buku register TPPRI2. Buku register disediakan oleh Unit RM

Mekanisme Pengisian1. Diisi pd saat pasien mendaftar di TPPRI untuk RI2. Pencatatan dilakukan pd setiap pasien mendaftar dlm waktu 24

jam secara terus menerus3. Buku register diisi sebelum pasien dikirim ke Ruang Rawat Inap4. Buku register harus diisi dgn kengkap dan jelas sesuai dgn format

yg tersedia

Page 25: INDEK DAN REGISTER

25

REGISTER PELAYANAN REGISTER PELAYANAN

PASIEN RAWAT INAPPASIEN RAWAT INAP Pengertian :

Yaitu Buku pencatatan tentang data semua pasien yang di rawat pada suatu ruang rawat

 Tujuan :

Untul memperoleh informasi semua pasien yg dirawat (masuk-keluar ke RS) agar mudah dilihat dan digunakan pada setiap saat diperlukan.

 

Page 26: INDEK DAN REGISTER

26

REGISTER PELAYANAN PASIEN RAWAT INAPREGISTER PELAYANAN PASIEN RAWAT INAP

Kegunaan :1. Sebagai informasi tentang jumlah pasien yang masuk dan keluar setiap hari2. Sebagai informasi untuk mengetahui beban ruang rawat inap3. Sebagai arsip ruang rawat inap yg harus selalu disimpan pada ruang rawat

inap yg bersangkutan

Tanggung Jawab Pelaksanaan1. Kepala perawat masing-masing Ruang rawat inap bertangggung jawab dlm

pengisian Buku register2. Perawat/bidan yang memutasikan pasien atau Petugas yg ditunjuk untuk

melaksanakan pengisian buku register sesuai petunjuk yg telah ditetapkan3. Buku register disediakan oleh Bidang perawatan sesuai dgn format yg

ditetapkan

Page 27: INDEK DAN REGISTER

27

REGISTER PELAYANAN PASIEN RAWAT INAPREGISTER PELAYANAN PASIEN RAWAT INAP

Mekanisme Pengisian1. Pencatatan dilakukan dlm waktu 24 jam secara

terus menerus2. Perawat/bidan yang bertugas pagi, sore maupun

malam segera mengisi Buku register begitu pasien masuk dan setelah pasien keluar dari ruang rawat inap

3. Buku register harus diisi dgn kengkap dan jelas sesuai dgn format yg tersedia

 Kembali