IMPLEMENTASI SISTEM PERKADERAN IKATAN PELAJAR …eprints.ums.ac.id/72167/12/HALAMAN DEPAN.pdf ·...

18
IMPLEMENTASI SISTEM PERKADERAN IKATAN PELAJAR MUHAMMADIYAH DALAM PELAKSANAAN KEGIATAN PELATIHAN KADER TARUNA MELATI 2 DI SURAKARTA (Studi Kasus Pimpinan Daerah IPM Kota Surakarta Periode 2017-2019) SKRIPSI Diajukan kepada Program Studi Pendidikan Agama Islam (PAI) Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Surakarta untuk Memenuhi Salah Satu Syarat guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Islam (S.Pd) Oleh: Nur Rohmah Yuliana NIM : G 000 140 082 NIRM : 14/X/02.2.1/3505 PROGRAM STUDI PENDIDIKAN AGAMA ISLAM FAKULTAS AGAMA ISLAM UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2019

Transcript of IMPLEMENTASI SISTEM PERKADERAN IKATAN PELAJAR …eprints.ums.ac.id/72167/12/HALAMAN DEPAN.pdf ·...

Page 1: IMPLEMENTASI SISTEM PERKADERAN IKATAN PELAJAR …eprints.ums.ac.id/72167/12/HALAMAN DEPAN.pdf · IMPLEMENTASI SISTEM PERKADERAN IKATAN PELAJAR MUHAMMADIYAH DALAM PELAKSANAAN KEGIATAN

IMPLEMENTASI SISTEM PERKADERAN IKATAN PELAJAR

MUHAMMADIYAH DALAM PELAKSANAAN KEGIATAN PELATIHAN

KADER TARUNA MELATI 2 DI SURAKARTA

(Studi Kasus Pimpinan Daerah IPM Kota Surakarta Periode 2017-2019)

SKRIPSI

Diajukan kepada Program Studi Pendidikan Agama Islam (PAI)

Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Surakarta untuk Memenuhi

Salah Satu Syarat guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Islam (S.Pd)

Oleh:

Nur Rohmah Yuliana

NIM : G 000 140 082

NIRM : 14/X/02.2.1/3505

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN AGAMA ISLAM

FAKULTAS AGAMA ISLAM

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

2019

Page 2: IMPLEMENTASI SISTEM PERKADERAN IKATAN PELAJAR …eprints.ums.ac.id/72167/12/HALAMAN DEPAN.pdf · IMPLEMENTASI SISTEM PERKADERAN IKATAN PELAJAR MUHAMMADIYAH DALAM PELAKSANAAN KEGIATAN

ii

NOTA DINAS PEMBIMBING

Surakarta, 26 Oktober 2018

Kepada Yth.

Dekan Fakultas Agama Islam

Universitas Muhammadiyah Surakarta

Di

Surakarta.

Assalamu’alaikum wr. wb.

Setelah melakukan bimbingan, arahan, dan koreksi terhadap penulisan

Skripsi yang berjudul:

IMPLEMENTASI SISTEM PERKADERAN IKATAN PELAJAR

MUHAMMADIYAH DALAM PELAKSANAAN KEGIATAN PELATIHAN

KADER TARUNA MELATI 2 DI SURAKARTA

(Studi Kasus Pimpinan Daerah IPM Kota Surakarta Periode 2017-2019)

yang ditulis oleh:

Nama : Nur Rohmah Yuliana

NIM/ NIRM : G000 140 082/14/X/02.2.1/3505

Program Studi : Pendidikan Agama Islam

maka selaku pembimbing, kami berpendapat bahwa Skripsi tersebut sudah dapat

diajukan untuk dimunaqasyahkan dalam rangka memperoleh gelar Sarjana

Pendidikan Agama Islam (S.Pd).

Wassalamu’alaikum wr. wb.

Pembimbing

Dr. Mutohharun Jinan, M.Ag.

NIDN. 0602037301

Page 3: IMPLEMENTASI SISTEM PERKADERAN IKATAN PELAJAR …eprints.ums.ac.id/72167/12/HALAMAN DEPAN.pdf · IMPLEMENTASI SISTEM PERKADERAN IKATAN PELAJAR MUHAMMADIYAH DALAM PELAKSANAAN KEGIATAN

iii

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

FAKULTAS AGAMA ISLAM Jl. A. Yani, Tromol Pos I. Pabelan Kartasura Telp. (0271) 717417, 719483,

Fax 715448 Surakarta 57102

PENGESAHAN

Skripsi berjudul : IMPLEMENTASI SISTEM PERKADERAN IKATAN

PELAJAR MUHAMMADIYAH DALAM

PELAKSANAAN KEGIATAN PELATIHAN KADER

TARUNA MELATI 2 DI SURAKARTA (Studi Kasus

Pimpinan Daerah IPM Kota Surakarta Periode 2017-2019)

Penyusun : Nur Rohmah Yuliana

NIM : G000140082

NIRM : 14/X/02.2.1/3505

Fakultas : Agama Islam

Program Studi : Pendidikan Agama Islam (PAI)

Tanggal Ujian : 13 Desember 2018

telah dapat diterima sebagai salah satu syarat memperoleh gelar Sarjana

Pendidikan Islam (S.Pd).

Surakarta, 25 Maret 2019

Dekan

(Dr. Syamsul Hidayat, M.Ag.)

NIDN. 0605096402

Penguji I Penguji II

(Dr. Mutohharun Jinan, M.Ag) (Drs. Ma’arif Jamuin, M.Si)

NIDN. 0602037301 NIDN. 0625076002

Penguji III

(Dra. Mahasri Shobahiya, M.Ag)

NIDN. 0628056505

Page 4: IMPLEMENTASI SISTEM PERKADERAN IKATAN PELAJAR …eprints.ums.ac.id/72167/12/HALAMAN DEPAN.pdf · IMPLEMENTASI SISTEM PERKADERAN IKATAN PELAJAR MUHAMMADIYAH DALAM PELAKSANAAN KEGIATAN

iv

PERNYATAAN KEASLIAN

Yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama : Nur Rohmah Yuliana

NIM : G000 140 082

NIRM : 14/X/02.2.1/3505

Fakultas : Agama Islam

Program Studi : Pendidikan Agama Islam (PAI)

Menyatakan bahwa naskah skripsi ini secara keseluruhan adalah hasil

penelitian/karya saya sendiri, kecuali pada bagian-bagian tertentu yang telah

dirujuk sumbernya.

Surakarta, 26 Oktober 2018

Hormat Saya,

Nur Rohmah Yuliana

NIM. G000 140 082

Page 5: IMPLEMENTASI SISTEM PERKADERAN IKATAN PELAJAR …eprints.ums.ac.id/72167/12/HALAMAN DEPAN.pdf · IMPLEMENTASI SISTEM PERKADERAN IKATAN PELAJAR MUHAMMADIYAH DALAM PELAKSANAAN KEGIATAN

v

MOTTO

والقلم وما يسطرون ن

Nuun, walqalami wamaa yasthuruna

Nun, Demi pena dan apa yang mereka tuliskan.1

(QS. Al Qalam (68): 1)

1 Kementrian Agama Republik Indonesia, Al Qur’an dan Terjemahannya (Bandung:

Fokusmedia, 2010), 564.

Page 6: IMPLEMENTASI SISTEM PERKADERAN IKATAN PELAJAR …eprints.ums.ac.id/72167/12/HALAMAN DEPAN.pdf · IMPLEMENTASI SISTEM PERKADERAN IKATAN PELAJAR MUHAMMADIYAH DALAM PELAKSANAAN KEGIATAN

vi

PERSEMBAHAN

Alhamdulillahirabbil’alamin, puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah

melimpahkah rahmat dan hidayah-Nya, begitu pula dengan segala nikmat yang

luar biasa sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan skripsi ini. Penulis

menyadari bahwa terselesaikannya skripsi ini tidak lepas dari bantuan berbagai

pihak yang telah membantu dalam segala bentuk doa, motivasi, arahan, dan

bimbingan. Dengan demikian, sebagai ungkapan syukur dan bentuk kerendahan

hati, skripsi ini penulis persembahkan kepada:

1. Kedua orang tua, Bapak Budi Waluyo dan Ibu Mulyani, adikku Nur

Rohmah Yuliani, beserta keluarga besar yang telah bersama-sama

berjuang dengan sabar dalam usaha dan doa sehingga penulis termotivasi

untuk menyelesaikan amanah ini.

2. Suamiku tercinta, Wijayanto Adi Widodo, terimaksih tak terhingga karena

telah berperan besar dalam memberikan semangat, doa dan menemani

setiap waktu.

3. Adik-adikku Pimpinan Daerah Pelajar Muhammadiyah Kota Surakarta,

periode 2017-2019 yang telah berkenan menjadi tempat penelitian,

semoga Allah mempermudah jalan dakwah kalian.

4. Terimakasih untuk eppo 2426 dan leppi X43E yang selalu kuat bertahan

untuk menemani perjalanan panjang penulis sehingga mampu

menyelesaikan amanah ini.

5. Sahabat-sahabatku, Nofi Irianti, Kevi Restu, Layalia Silmi, Nuri Arifah,

Fatkhi Rizki, Jont Faisyal, Taufiq Hasan, Anindita Rahma, Assa Nur, Pak

Page 7: IMPLEMENTASI SISTEM PERKADERAN IKATAN PELAJAR …eprints.ums.ac.id/72167/12/HALAMAN DEPAN.pdf · IMPLEMENTASI SISTEM PERKADERAN IKATAN PELAJAR MUHAMMADIYAH DALAM PELAKSANAAN KEGIATAN

vii

Reynal Falah, Khotijah, Ihda Sefi, Fella Muna, Fitri Indah, terimakasih

untuk kebersamaan, keceriaan dan motivasi yang selalu diberikan untuk

penulis.

6. Keluarga besar SD Aisyiyah Surya Ceria Karanganyar, yang sudah

berkenan menerima dan memberikan pengalaman baru selama saya

menyelesaikan skripsi ini.

7. Rekan-rekan Mahasiswa Pendidikan Agama Islam Fakultas Agama Islam

Universitas Muhammadiyah Surakarta angkatan 2014.

8. Almamater Universitas Muhammadiyah Surakarta, yang telah

memberikan fasilitas Beasiswa Kader Unggulan Muhammadiyah kepada

penulis sehingga penulis mendapat kesempatan untuk melanjutkan

pendidikan.

9. Seluruh pihak yang tidak bisa disebutkan satu-persatu, yang telah

membantu dalam kelancaran proses penyusunan skripsi.

Page 8: IMPLEMENTASI SISTEM PERKADERAN IKATAN PELAJAR …eprints.ums.ac.id/72167/12/HALAMAN DEPAN.pdf · IMPLEMENTASI SISTEM PERKADERAN IKATAN PELAJAR MUHAMMADIYAH DALAM PELAKSANAAN KEGIATAN

viii

PEDOMAN TRANSLITERASI ARAB-LATIN

Berdasarkan Surat Keputusan Bersama Menteri Agama RI dan Menteri

Pendidikan dan Kebudayaan RI Nomor 158/1987 dan 0543b/U/1987, tanggal 22

Januari 1988.

1. Konsonan Tunggal

Huruf

Arab Nama Huruf Latin Keterangan

Alif اTidak

dilambangkan Tidak dilambangkan

ba’ B Be ب

ta’ T Te ت

sa’ ṡ Es (dengan titik di atas) ث

Jim J Je ج

ḥa’ ḥ Ha (dengan titik di bawah) ح

kha’ Kh Ka dan Ha خ

Dal D De د

Żal Ż Zet (dengan titik di atas) ذ

ra’ R Er ر

Zai Z Zet ز

Sin S Es س

Syin Sy Es dan Ye ش

ṣād ṣ Es (dengan titik di bawah) ص

ḍaḍ ḍ De (dengan titik di bawah) ض

ṭa’ ṭ Te (dengan titik di bawah) ط

ẓa’ ẓ Zet (dengan titik di bawah) ظ

ain ‘ Koma terbalik ke atas‘ ع

Gain G Ge غ

fa’ F Ef ف

Qāf Q Qi ق

Kāf K Ka ك

Lam L El ل

Mim M Em م

’Nun N En ن

ha’ H Ha ه

Page 9: IMPLEMENTASI SISTEM PERKADERAN IKATAN PELAJAR …eprints.ums.ac.id/72167/12/HALAMAN DEPAN.pdf · IMPLEMENTASI SISTEM PERKADERAN IKATAN PELAJAR MUHAMMADIYAH DALAM PELAKSANAAN KEGIATAN

ix

Hamzah ` Apostrof ء

ya’ Y Ye ي

2. Konsonan Rangkap karena Syaddah ditulis Rangkap

Ditulis ‘iddah عدة

3. Ta’ marbūṭah

a. Bila dimatikan ditulis h

Ditulis Hibah هبة

Ditulis Jizyah جزية

(ketentuan ini tidak diberlakukan terhadap kata-kata Arab yang

sudah terserap ke dalam bahasa Indonesia, seperti shalat, zakat, dan

sebagainya, kecuali bila dikehendaki lafal aslinya). Bila diikuti

dengan kata sandang “al” serta bacaan kedua itu terpisah, maka

ditulis dengan “h”.

’Ditulis karāmah al-auliyā كرامة اآلولياء

b. Bila ta’ marbūṭah hidup atau dengan harakat fatḥah, kasrah, dan

ḍammah ditulis “t”

Ditulis zakātul fiṭri زكاة الفطر

4. Vokal Pendek

kasrah Ditulis I

fatḥah Ditulis A

ḍammah Ditulis U

Page 10: IMPLEMENTASI SISTEM PERKADERAN IKATAN PELAJAR …eprints.ums.ac.id/72167/12/HALAMAN DEPAN.pdf · IMPLEMENTASI SISTEM PERKADERAN IKATAN PELAJAR MUHAMMADIYAH DALAM PELAKSANAAN KEGIATAN

x

5. Vokal Panjang

fatḥah + alif → contoh: جاهلية Ditulis ā → jāhiliyah

fatḥah + alif layyinah →

contoh: يسعى Ditulis ā → yas‘ā

kasrah + ya’ mati → كريم Ditulis ī → karīm

ḍammah + wāwu mati → فروض Ditulis ū → furūḍ

1. Vokal Rangkap

fatḥah + ya’ mati → contoh: بينكم Ditulis ai → bainakum

fatḥah + wāwu mati → contoh:

قولDitulis au → qaulun

2. Huruf Sandang “ال ”

Kata sandang “ال ” ditransliterasikan dengan “al” diikuti dengan tanda

penghubung “-“, baik ketika bertemu dengan huruf qamariyyah maupun

huruf syamsiyyah, contoh :

Ditulis al-qalamu ’القلم

Ditulis al-syamsu الشمس

3. Huruf Kapital

Meskipun tulisan Arab tidak mengenal huruf kapital, tetapi dalam

transliterasi huruf kapital digunakan untuk awal kalimat, nama diri, dan

sebagainya seperti ketentuan EYD. Awal kata sandang pada nama diri

tidak ditulis dengan huruf kapital:

Ditulis و ما محمد اال رسولWa mā Muḥammadun illā

rasūl

Page 11: IMPLEMENTASI SISTEM PERKADERAN IKATAN PELAJAR …eprints.ums.ac.id/72167/12/HALAMAN DEPAN.pdf · IMPLEMENTASI SISTEM PERKADERAN IKATAN PELAJAR MUHAMMADIYAH DALAM PELAKSANAAN KEGIATAN

xi

ABSTRAK

Ikatan Pelajar Muhammadiyah (IPM) merupakan organisasi otonom

Muhammadiyah yang berperan mencetak kader persyarikatan di kalangan pelajar.

IPM aktif dalam menyelenggarakan kegiatan kaderisasi agar tidak terputusnya

proses perkaderan khususnya di tingkat pelajar Muhammadiyah. Di tingkat

daerah, kegiatan kaderisasi IPM disebut dengan Pelatihan Kader Taruna Melati 2

(PKTM 2). Pimpinan Daerah IPM Kota Surakarta merupakan pelaksana dari

kegiatan PKTM 2 di Surakarta. Dalam menyelenggarakan kegiatan tersebut,

Pimpinan Daerah IPM Kota Surakarta memutuskan menggunakan Sistem

Perkaderan IPM sebagai pedoman pelaksanaan kegiatan PKTM 2 dengan

menyesuaikan kebutuhan peserta di Surakarta. Hal tersebut bertujuan agar

jalannya kegiatan sesuai dengan yang dirumuskan oleh Pimpinan Pusat IPM tanpa

mengesampingkan kultur perkaderan yang sudah berjalan di Surakarta. Jenis

penelitian ini adalah penelitian lapangan dengan sumber data yang didapat

langsung dari ketua pelaksana kegiatan PKTM 2 dan Ketua Umum Pimpinan

Daerah IPM Kota Surakarta. Adapun metode pengumpulan data didapat melalui

observasi, wawancara, dan dokumen-dokumen kegiatan. Sedangkan analisis data

yang digunakan adalah pola analisis deduktif. Dalam penelitian ini, dapat

disimpulkan bahwa ada empat materi yang disajikan dalam kegiatan PKTM 2 di

Surakarta yaitu materi Psikologi Remaja, Kemuhammadiyahan, KeIPMan, dan

Kepemimpinan. Keempat materi tersebut merupakan bentuk implementasi Sistem

Perkaderan IPM dalam pelaksanaan kegiatan PKTM 2 di Surakarta.

Kata Kunci: Implementasi, Sistem Perkaderan, IPM

Page 12: IMPLEMENTASI SISTEM PERKADERAN IKATAN PELAJAR …eprints.ums.ac.id/72167/12/HALAMAN DEPAN.pdf · IMPLEMENTASI SISTEM PERKADERAN IKATAN PELAJAR MUHAMMADIYAH DALAM PELAKSANAAN KEGIATAN

xii

ABSTRACT

Ikatan Pelajar Muhammadiyah (IPM) is an autonomous Muhammadiyah

organization that plays a role in printing community cadres among students. IPM

is active in organizing regeneration activities so that the cadre process is not

interrupted especially at Muhammadiyah student level. At the regional level, the

regeneration activities of the IPM are called the Pelatihan Kader Taruna Melati 2

(PKTM 2). Sub Regional Leadership of IPM Surakarta is the implementer of

PKTM 2 activities in Surakarta. In organizing these activities, the Regional

Leadership of IPM in Surakarta decided to use the IPM Cadre System as a

guideline for implementing PKTM 2 activities by adjusting the needs of

participants in Surakarta. It is intended that the activities in accordance with those

formulated by the IPM Central Leadership without overruling the cadre culture

that has been running in Surakarta. This type of the research is field research with

data sources obtained directly from the chair of PKTM 2 activities and General

Chairperson of IPM Surakarta. The method of collecting data is obtained through

observation, interviews, and activity documents. While the data analysis used is a

deductive analysis pattern. In this study, it can be concluded that there are four

materials presented in PKTM 2 activities in Surakarta, namely the material of

Youth Psychology, Kemuhammadiyahan, KeIPMan, and Leadership. The fourth

material is a form of implementation of the IPM Cadre System in the

implementation of PKTM 2 activities in Surakarta.

Kata Kunci: Implementation, Cadre System, IPM

Page 13: IMPLEMENTASI SISTEM PERKADERAN IKATAN PELAJAR …eprints.ums.ac.id/72167/12/HALAMAN DEPAN.pdf · IMPLEMENTASI SISTEM PERKADERAN IKATAN PELAJAR MUHAMMADIYAH DALAM PELAKSANAAN KEGIATAN

xiii

KATA PENGANTAR

نه ونستـغفره، ونـعوذ باهلل من شرور أنـفسنا ومن سيئات إن الـحمد لله نـحمده ونست عيـهلل أعمالنا، من يـهده اهلل فل مضل له، ومن يضلل فل هادي له، وأشهد أن ال إله إال ا

أن مـحمدا عبده ورسولهوحده ال شريك له وأشهد

Alhamdulillahirabbil’alamin, puji syukur kehadirat Allah Swt yang telah

melimpahkah rahmat dan hidayah-Nya, begitu pula dengan nikmat sehat dan

nikmat sempat sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan skripsi yang

bersudul “Implementasi Penerapan Sistem Perkaderan Ikatan Pelajar

Muhammadiyah Dalam Pelaksanaan Kegiatan Pelatihan Kader Taruna Melati 2 di

Surakarta (studi kasus Pimpinan Daerah IPM Kota Surakarta Periode 2017-2019)”

ini dengan baik. Shalawat dan salam semoga selalu terlimpahkan kepada suri

tauladan Nabi Muhammad Saw, semoga kita termasuk golongan beliau di dunia

dan di akhirat.

Penulis menyadari bahwa terselesaikannya penulisan skripsi ini terdapat

berbagai pihak yang telah memberikan doa, motivasi, arahan, bimbingan dan juga

bantuan. Dengan demikian, penulis mengucapkan terimakasih sekaligus

permohonan maaf kepada:

1. Dr. Sofyan Anif, selaku Rektor Universitas Muhammadiyah Surakarta.

2. Dr. Syamsul Hidayat, M. Ag., selaku Dekan Fakultas Agama Islam

Universitas Muhammadiyah Surakarta.

3. Dr. Mohamad Ali, S.Ag., M.Pd., selaku Ketua Program Pendidikan

Agama Islam Universitas Muhammadiyah Surakarta.

4. Dr. Mutohharun Jinan, M.Ag., selaku Dosen Pembimbing Skripsi.

Page 14: IMPLEMENTASI SISTEM PERKADERAN IKATAN PELAJAR …eprints.ums.ac.id/72167/12/HALAMAN DEPAN.pdf · IMPLEMENTASI SISTEM PERKADERAN IKATAN PELAJAR MUHAMMADIYAH DALAM PELAKSANAAN KEGIATAN

xiv

5. Seluruh Dosen dan Staf Karyawan Fakultas Agama Islam Universitas

Muhammadiyah Surakarta.

6. IPMawan Mohammad Taufiq Hasan selaku ketua umum PD IPM Kota

Surakarta periode 2017-2019.

7. Rekan-rekan PD IPM Kota Surakarta periode 2017-2019.

8. Seluruh pihak yang tidak bisa disebutkan satu-persatu, yang telah

membantu dalam proses penyusunan skripsi.

Semoga setiap kebaikan-kebaikan yang dilakukan semua pihak yang

berkenan memberikan bantuan dalam terselesaikannya skripsi ini mendapat

balasan yang tertbaik disisi-Nya. Penulis berharap semoga skripsi ini dapat

bermanfaat dan sebagai pemantik semangat baru dalam menambah ilmu

pengetahuan sehingga tumbuh motivasi dalam beramal.

Surakarta, 26 Oktober 2018

Penulis

(Nur Rohmah Yuliana)

Page 15: IMPLEMENTASI SISTEM PERKADERAN IKATAN PELAJAR …eprints.ums.ac.id/72167/12/HALAMAN DEPAN.pdf · IMPLEMENTASI SISTEM PERKADERAN IKATAN PELAJAR MUHAMMADIYAH DALAM PELAKSANAAN KEGIATAN

xv

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ....................................................................................... i

NOTA DINAS PEMBIMBING ....................................................................... ii

PENGESAHAN .............................................................................................. iii

PERNYATAAN KEASLIAN .......................................................................... iv

MOTTO .......................................................................................................... v

PERSEMBAHAN ........................................................................................... vi

PEDOMAN TRANSLITERASI ARAB-LATIN ............................................. viii

ABSTRAK ....................................................................................................... xii

ABSTRACT ..................................................................................................... xiii

KATA PENGANTAR .................................................................................... xiv

DAFTAR ISI .................................................................................................... xvi

DAFTAR TABEL .......................................................................................... . xvii

DAFTAR LAMPIRAN……………………………………………………... . xviii

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Masalah ..................................................... 1

B. Rumusan Masalah ............................................................... 4

C. Tujuan Penelitian ................................................................ 4

D. Manfaat Penelitian ……………………………………… .. 4

E. Metode Penelitian .......................................................... 5

BAB II LANDASAN TEORI

A. Tinjauan Pustaka ............................................................... 9

B. Pengertian Implementasi …………………………... ........ 11

C. Sistem Perkaderan Ikatan Pelajar Muhammadiyah ……… .... 12

D. Pelatihan Kader Taruna Melati 2 (PKTM 2) ............. ........ 15

BAB III DESKRIPSI DATA

A. Gambaran Pimpinan Daerah Ikatan Pelajar

Muhammadiyah Kota Surakarta Periode 2017-2019 .......... 19

Page 16: IMPLEMENTASI SISTEM PERKADERAN IKATAN PELAJAR …eprints.ums.ac.id/72167/12/HALAMAN DEPAN.pdf · IMPLEMENTASI SISTEM PERKADERAN IKATAN PELAJAR MUHAMMADIYAH DALAM PELAKSANAAN KEGIATAN

xvi

B. Pelaksanaan kegiatan Pelatihan Kader Taruna Melati 2 di

Surakarta .......... ................................................................... 20

C. Implementasi Sistem Perkaderan IPM dalam pelaksanaan

kegiatan PKTM 2 di Surakarta ............................................... 23

1. Materi Psikologi Remaja ................................................. 25

2. Materi Kemuhammadiyahan ....................................... 25

3. Materi KeIPMan ........... ................................................ 26

4. Materi Kepemimpinan .................. ................................ 26

BAB IV ANALISIS DATA IMPLEMENTASI SISTEM

PERKADERAN IPM DALAM PELAKSANAAN KEGIATAN

PKTM 2 DI SURAKARTA

A. Materi Psikologi Remaja ....................................................... 30

B. Materi Kemuhammadiyahan ................................................ 32

C. Materi KeIPMan ........... ........................................................ 32

D. Materi Kepemimpinan ............................................................ 33

BAB V PENUTUP

A. Simpulan ................................................................................ 36

B. Saran ....................................................................................... 37

DAFTAR PUSTAKA ...................................................................................... 38

LAMPIRAN-LAMPIRAN

Page 17: IMPLEMENTASI SISTEM PERKADERAN IKATAN PELAJAR …eprints.ums.ac.id/72167/12/HALAMAN DEPAN.pdf · IMPLEMENTASI SISTEM PERKADERAN IKATAN PELAJAR MUHAMMADIYAH DALAM PELAKSANAAN KEGIATAN

xvii

DAFTAR TABEL

Tabel 1.

Susunan Personalia ................................................................. 19

Tabel 2.

Daftar Peserta ......................................................................... 28

Page 18: IMPLEMENTASI SISTEM PERKADERAN IKATAN PELAJAR …eprints.ums.ac.id/72167/12/HALAMAN DEPAN.pdf · IMPLEMENTASI SISTEM PERKADERAN IKATAN PELAJAR MUHAMMADIYAH DALAM PELAKSANAAN KEGIATAN

xviii

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1

Persetujuan Pembimbing

Lampiran 2

Keterangan Pelaksanaan Penelitian

Lampiran 3

Berita Acara Konsultasi Skripsi

Lampiran 4

Program Kerja Pimpinan Daerah IPM Kota Surakarta

Lampiran 5

Transkip Wawancara

Lampiran 6 Susunan Acara Kegiatan PKTM 2 di Surakarta

Lampiran 7

Daftar Gambar Kegiatan PKTM 2 di Surakarta

Lampiran 8

Evaluasi Peserta Kegiatan PKTM 2 di Surakarta

Lampiran 9 Daftar Riwayat Hidup