IMAGE Vol.V No.15

8
Vol. V No. 15 17 - 30 Desember 2010 C12-59 Save Our Destinations V Page Advertorial VIII Art & Cultural Dialogue III T Drama Gong Diharapkan Bangkit pada PKB 2011 ”Speedytrek Indienational 2010” Hadir di Kuta Jalan Santai Peduli AIDS olong segera buatkan master plannya. Ini kan sebuah upaya untuk Yang Baru Muncul: Taman Mumbul Mewujudkan Sangeh sebagai desa wisata, berbagai upaya terus dilakukan masyarakat di desa tersebut. Setelah melakukan penataan Objek Wisata Alam (OWA) Sangeh dengan memperluas hutan dan areal parkir, kini Sangeh yang kultur masyarakatnya masih asri tengah mempersiapkan destinasi baru. Taman Mumbul sebuah tempat untuk menggelar ritual melasti masyarakat Desa Sangeh dan sekitarnya. Tempat ini akan disulap menjadi pusat wisata tirta . mendukung pengembangakan kepariwisataan Badung Utara, kata Kepala Dinas Pariwisata Badung Cok Darmawan kepada Bendesa Adat Sangeh ketika di sodorkan ide pengembangan Taman Mumbul dalam acara sosialisasi kepariwisataan Badung Utara, Sabtu (11/12). Daya tarik baru ini sebagai upaya mempercepat terwujudnya Sangeh sebagai desa wisata. Bendesa Adat Sangeh, IB. Dipayana mengatakan, pihaknya bersama masyarakat Sangeh sudah mempersiapkan Taman Mumbul sebagai objek wisata tirta yang layak dikunjungi wisatawan. Tempat itu memiliki potensi daya tarik yang besar. Buktinya, pada hari raya tertentu, tempat ini ramai dikunjungi masyarakat lokal. “Dukungan dari masyarakat setempat sangat tinggi. Support dari pemerintah Kabupaten Badung juga ada, sehingga mewujudkan Taman Mumbul sebagai pusat wisata tirta sangat perlu,” ucapnya. Taman Mumbul, jelas lelaki berkumis tebal ini, memiliki kolam seluas 80 are dengan debit air 222 liter perdetik yang mampu mengairi sawah seluas 200 Hektar. Sebelum air itu disalurkan ke sawah, air bersih ini bisa dimanfaatkan sebagai pusat wisata tirta. “Harapan nantinya, destinasi ini mampu menyerap tenaga kerja bagi masyarakat setempat,” harapnya. Bersambung ke Hal. VII DESTINASI BARU – Taman Mumbul yang akan dikembangkan menjadi destinasi baru di Desa Sangeh. (image/bud)

description

IMAGE Vol.V No.15

Transcript of IMAGE Vol.V No.15

Page 1: IMAGE Vol.V No.15

Vol. V No. 15

17 - 30 Desember 2010

Vol. V No. 15, 17 - 30 Desember 2010

C12-59

Save Our Destinations V

VIII

Page Advertorial VIIIArt & Cultural Dialogue III

A

T

Drama GongDiharapkan Bangkit

pada PKB 2011

”SpeedytrekIndienational 2010”

Hadir di Kuta

Jalan Santai PeduliAIDS

’’Speedytrek Indienation 2010’’ Hadir di Kuta

Ajang Final Regional ini diha-diri oleh EGM Multimedia,Joddy Hernady, SM Content

Aggregation & Incubation Multime-dia, Komang Budi Aryasa, SM Inter-nal Delivery Chann & SVC Alliace, SriSafitri dan didampingi pula oleh Man-ager CS Area Denpasar, I Ketut Tedjaserta OM Multimedia Service Area KTI2, I Made Arya Sudiartana.

Dalam pertunjukan kali ini terdapat10 (sepuluh) semifinalis SpeedytrekIndie Nation yang siap menunjukkanperformance antara lain; BEHIND THEWALL dengan lagu berjudul KOTAMATI, CORDIAL ARMY dengan laguberjudul BEHIND STABBER, DES-OUND dengan lagu berjudul PEMBE-RANI, DREIZEHN dengan lagu ber-judul DEMOLISI EGOSENTRUM,KING OF PANDA dengan lagu ber-judul RASA YANG ADA TAKKANPERNAH HILANG, NULLIFY dengan

TAHUN 2010 ini, Speedytrek Indienation yangmerupakan kompetisi musik indie yangdiselenggarakan PT Telkom melalui Speedytrekkembali digelar di 7 (tujuh) kota besar.“Brotherhood of Melody” menjadi temaSpeedytrek Indienation kali ini yang mengandungmakna sebagai upaya menjalin persaudaraan melaluimusik. Setelah sukses digelar di Medan, Jakarta danSurabaya, Speedytrek memasuki region keempat(Regional Denpasar) yang berlangsung di KamaSutra Cafe,Kuta-Bali.

lagu berjudul NO ESCAPE, PEO-PLE SAY dengan lagu berjudulMORON RAWK, PM BANDdengan lagu berjudul MURDERIS ART (M.I.A), SS dengan laguberjudul BUKAN BONEKA,SEASONS dengan lagu berjudulGOODBYE.

Menurut Anastasya, salahsatu juri dalam kompetisi ini men-gatakan bahwa penilaian lebihmenjurus ke live performancemasing-masing finalis. “Para Fi-nalis Regional ini wajib me-nampilkan live performance ter-baik dan bersaing untuk menjadiwakil dari region Denpasar diGrand Final Nasional yang akanberlangsung di Jakarta pada Jan-uari 2011 mendatang”. ujarnya..

Kesepuluh finalish ini mulaimenggemparkan suasana KamaSutra Cafe dengan ciri khas musik

yang berbeda-beda. Kompetisi re-gional Denpasar ini menghasilkanpemenang dengan genre yang vari-atif. Di regional ini band King OfPanda berhasil keluar menjadi jua-ra pertama dengan membawa pu-lang hadiah senilai Rp 5 juta rupi-ah, disusul band People Say diuru-tan kedua dengan hadiah senilaiRp 3 juta rupiah dan Band BehindThe Wall diurutan ketiga danmendapatkan hadiah seniali Rp 2juta rupiah.

Hotel dan RestoranAntri Tunggu Tamatan STP Nusa Dua Bali

Hadiah pemenang dalam regionini diserahkan langsung oleh EGMMultimedia, Joddy Hernady. Dalamkesempatan ini disampaikan bahwamelalui ajang bergengsi diharapkandapat meningkatkan kreativitaspara musisi tanah air, karena mela-lui kompetisi mereka dapat mengek-presikan dan mengekspos karyamelalui media yang telah disedia-kan oleh Telkom. “Pertunjukanyang telah disajikan para finalismalam ini sungguh sangat me-

mukau dan untuk region selanjut-nya semoga para finalis Speed-ytrek dapat memberikan yang leb-ih baik dan semakin kreatif”. harapJoddy Hernady.

Gelaran semifinal SpeedytrekIndienation 2010 ‘Brotherhood ofMelody’ region Denpasar ini dira-maikan pula dengan kehadiranRUFIO, band asal California-USA,yang telah lama ada di scene me-lodic/punk dunia. (image)

ada saat menerima Kunjungankerja spesifik Tim Komisi XDPR RI itu, Gde Pitana mene-

gaskan, hotel berbintang dan resto-ran di luar negeri sampai antremenunggu tamatan STP untuk beker-ja di negaranya. Kondisi itu, menurutmantan Kadisparda

Bali itu harus direspon positif den-gan menyiapkan fasilitas belajar seh-ingga bisa menciptakan tenaga kerjayang berkualitas.”Pekerja pariwisatayang banyak terserap di luar negeriadalah di antaranya Amerika Serikatsebesar 28,66 persen, Australia 23, 57persen dan sisanya ke berbagai negaralainnya,” paparnya.

Sementara Ketua Tim KunjunganSpesifik Komisi X DPR RI Rully ChairulAzwar dengan anggotanya meng-harapkan, agar keberadaan STP tidak

KUNJUNGAN – Rully Chairul Azwar didampingi Gde Pitana danNyoman Madiun saat dengar pendapat dengan perwakilan keempatUPT lembaga pendidikan tinggi di Indonesia .

Sekolah Tinggi Pariwisata (STP) Nusa Dua Bali telah menjadi lembagaPendidikan Tinggi Pariwisata berkelas dunia. Sumber daya manusia yang dicetak,tak hanya menyebar di seluruh Indonesia, tetapi juga mampu bersaing ditingkatdunia. “Kesempatan kerja di sektor pariwisata bagi lulusan STP dan akademipariwisata mencapai 95 persen,” kata Kepala Badan Pengembangan SDMKementerian Kebudayaan dan Pariwisata, I Gde Pitana di STP Nusa Dua Bali,Jumat (3/12)

saja mencetak sumber dayamanusia, akan tetapi mampumelakukan strategi dalam pe-merataan sektor pariwisata diIndonesia. “Kami harapkanSTP memikirkan strategi dalampemerataan dan mengisilowongan kerja di hotel danrestoran di Tanah Air. Karenaselama ini dominan lulusan STPkerja ke luar negeri,” katanya.

Dan yang terjadi sekarangtamatan STP hampir 85 persenlebih bekerja ke luar negeriketimbang di Indonesia. “Me-mang dari segi penghasilanjauh lebih tinggi dibanding disini, namun disisi lain justruhotel-hotel berbintang di Indo-nesia dalam jajaran generalmanager atau manager harus

mendatangkan dari luar,” ujar-nya.Lalu, menyinggung pemban-

gunan infrastruktur pada STP, Rul-ly Chairul Aswar mengatakan, haruslebih terarah pada program yangdirencanakan, biar tidak asal mem-bangun tetapi di kemudian harimenjadi mubazir. Ia berharap sara-na dan prasarana yang dibangundi lingkungan kampus STP harussesuai dengan program yang diren-canakan. Semisal laboratorium atautempat praktek maupun perpusta-kaan.

Dr I Nyoman Madiun M.Sc Ket-ua STP Nusa Dua mengatakan pi-haknya berusaha untuk memper-tahankan perolehan akreditasi dariBAN PT dan TedQual UNWTO ser-ta sertifikasi dari BNSP. Di sampingitu juga meningkatkan status

kelembagaan serta penerapankurikulum yang berbasis padaSKKNI dan ACCSTP ( Asean Com-mon Curriculum Standard for Tour-ism Professional) sebagai imple-mentasi MRA. Namun, terkait den-gan kritikan anggota DPR, Madiunmengatakan saran dan kritik daridewan tersebut akan dijadikan

suatu acuan agar sekolah ini kedepan lebih baik. “Kami berter-imakasih dewan telah mengkriti-si keadaan di kampus ini. Den-gan demikian kami pun akan me-nata kampus agar lebih baik,”ucapnya.

(image/bud)

P

(image/bud)

olong segera buatkanmaster plannya. Ini kansebuah upaya untuk

Yang Baru Muncul: Taman MumbulMewujudkan Sangeh sebagai desa wisata, berbagai upayaterus dilakukan masyarakat di desa tersebut. Setelahmelakukan penataan Objek Wisata Alam (OWA) Sangehdengan memperluas hutan dan areal parkir, kini Sangeh yangkultur masyarakatnya masih asri tengah mempersiapkandestinasi baru. Taman Mumbul sebuah tempat untuk menggelarritual melasti masyarakat Desa Sangeh dan sekitarnya. Tempatini akan disulap menjadi pusat wisata tirta .

mendukung pengembangakankepariwisataan Badung Utara, kataKepala Dinas Pariwisata Badung

Cok Darmawan kepada BendesaAdat Sangeh ketika di sodorkan idepengembangan Taman Mumbuldalam acara sosialisasikepariwisataan Badung Utara,Sabtu (11/12). Daya tarik baru inisebagai upaya mempercepatterwujudnya Sangeh sebagai desawisata.

Bendesa Adat Sangeh, IB.Dipayana mengatakan, pihaknyabersama masyarakat Sangeh sudahmempersiapkan Taman Mumbul

sebagai objek wisata tirta yanglayak dikunjungi wisatawan.Tempat itu memiliki potensi dayatarik yang besar. Buktinya, padahari raya tertentu, tempat ini ramaidikunjungi masyarakat lokal.“Dukungan dari masyarakatsetempat sangat tinggi. Supportdari pemerintah KabupatenBadung juga ada, sehinggamewujudkan Taman Mumbulsebagai pusat wisata tirta sangatperlu,” ucapnya.

Taman Mumbul, jelas lelakiberkumis tebal ini, memiliki kolamseluas 80 are dengan debit air 222liter perdetik yang mampu mengairisawah seluas 200 Hektar. Sebelumair itu disalurkan ke sawah, air bersihini bisa dimanfaatkan sebagai pusatwisata tirta. “Harapan nantinya,destinasi ini mampu menyeraptenaga kerja bagi masyarakatsetempat,” harapnya.

Bersambung ke Hal. VII

DESTINASI BARU – Taman Mumbul yang akan dikembangkan menjadi destinasi baru di Desa Sangeh. (image/bud)

(image/ist)

Page 2: IMAGE Vol.V No.15

Vol. V No. 15, 17 - 30 Desember 2010II VIIVol. V No. 15, 17 - 30 Desember 2010

LolecLolecLolecLolecLolec

Dalam penataannya, jelasDipayana, Taman Mumbul dibagimenjadi tiga lokasi yaituUtamaning Mandala merupakantempat menggelar ritual melastibagi masyarakat setempat, sehinggatercipta atraksi budaya hidupsebagai daya tarik wisata yang asri.“Kegiatan ritual melasti ini hampirada setiap bulannya, karena adasekitar 10 desa yang memilihtempat suci itu sebagai tempatmelasti,” tambahnya. Demikianpula pada areal Madya Mandalayang memberikan ruang santai bagimasyarakat, dengan sentuhan aurapura.

Yang Baru Muncul: Taman Mumbul ...................................................................Sambungan Hal 1

Berbagai jenis atraksi wisata airnantinya dipusatkan pada NistaMandala yang ada paling selatanareal. Aktivitas air yang rencanadibuat seperti kolam renang,perosotan, dan permainan airlainnya yang akan melintasi teba(halaman belakang rumah).“Tempat ini juga menarik dijadikantempat tracking. Wisatawan turundi (Objek Wisata Alam) OWASangeh kemudian berjalanmelintasi desa hingga sampai diTaman Mumbul dengan jaraksekitar 500 meter,’ imbuhnya.

(image/bud)

Tanam Pohon di Banjar AumanMANGUPURA - Sekitar 165. 936

pohon terdiri dari pohon mahoni, Jati,Gamelina, Jempinis, Albesia, Kajimas,Mangga, Manggis, Durian dan tana-man multiguna lainnya ditanam diBr. Auman, Plaga, Petang, Jumat (26/11). Kegiatan berskala nasional inidigelar Pemerintah Kabupaten Ba-dung melalui Dinas Pertanian, Perke-bunan dan Kehutanan yang dihadiriKepala Inspektorat Wisnu BawaTemaja,SH,MH didampingi AnggotaDPRD Badung IB. Sunarta. Penghi-jauan serangkaian Hari MenanamPohon Indonesia yang dikaitkan den-gan Puncak Penghijauan KonservasiAlam Nasional (PPKAN) dan Gera-kan Bhakti Penghijauan Pemuda(GBPP) ini akan diteruskan padaDesember selama satu bulan penuholeh seluruh komponen masyarakat.

(image/bud)

MANGUPURA-Ini adalah kali keduanyaKabupaten Badung meraih penghargaan peringkatpertama tingkat nasional berkenaan dengan jalan danjembatan. Penghargaan ini diserahkan oleh MenteriPekerjaan Umum (PU) RI Ir. Joko Kirmanto danditerima Wakil Bupati Badung Drs. I Ketut Sudikertadidampingi Kepala Dinas Bina Marga dan PengairanBadung Ir. IB Soerya di Jakarta, beberapa waktu lalu.Penghargaan ini diberikan karena PemerintahKabupaten Badung berhasil dalam penyelenggaraanjalan dan jembatan yang dalam kondisi mantapmencapai 90,26 %.

Ketut Sudikerta mengatakan, keberhasilan iniberkat kerja keras dan dukungan semua pihak baikitu pihak DPRD dan tentunya dukungan dari seluruhmasyarakat Badung. “Untuk tahun ini, Badungmerupakan satu-satunya Kabupaten/Kota di Bali yangmeraih penghargaan tersebut. Keberhasilan ini perlukita pertahankan bahkan ditingkatkan di tahun-tahunmendatang,” jelasnya.

(image/bud)

Badung Raih Penghargaan PU

Tanam Pohon – Tim penggerak PKK Kabupaten Badung, Nyonya Ratna GdeAgung dan Bupati Badung, A. A Gde Agung secara simbolis menanam bibitpohon.

MANGUPURA - Tim Penggerak PKKKab. Badung melakukan kegiatanpenghijauan dengan menanam 20.000pohon diawali dengan penyerahan pohonsecara simbolis di Lapangan Munggu,belum lama ini. Jenis pohon yangditanam, seperti 4.000 pohon durian,4.000 pohon mangga, 3.000 pohonnangka, 3.000 pohon sawo manila, 3.000pohon pinang dan 3.000 pohonrambutan.

Bibit pohon ini ditanam di seluruhwilayah Kabupaten Badung dari BadungUtara hingga Badung Selatan. KetuaPanitia yang juga Ketua Tim PengerakPKK Kab. Badung, Nyonya Ratna GdeAgung mengatakan, kegiatan ini diikutioleh unsur organisasi perempuan sepertiTim Penggerak PKK, Dharma WanitaPersatuan, Gatriwara, WHDI dan unsurlainnya. Hadir juga dalam acara iniBupati Badung A.A Gde Agung, AnggotaDPRD Kab.Badung Drs.I NyomanSutrisno, dan pejabat di LingkunganPemkab.Badung. (image/bud)

Gerakan Perempuan Tanam Pohon

SEBUAH prestasi yang sangat membanggakan.Daya tarik wisata (DTW) Alam Sangeh meraih juaraII penghargaan Citra Pesona Wisata (Cipta) Award dibidang pengelolaan objek wisata yang berbasislingkungan. Penghargaan diterima oleh Bendesa AdatSangeh IB. Dipayana yang diserahkan oleh perwakilandari Kementrian Budpar di Jakarta, beberapa waktulalu. IB Dipayana mengatakan, selain kerapianmanajemen, kunci penilaian juga soal lingkunganyang asri dan pengelolaan destinasi berbasismasyarakat yang terpenting. Artinya, masyarakatsetempat benar-benar diberikan keleluasaanmengelola, kemudian hasilnya dikembalikan kepadamasyarakat untuk menjaga keasrian lingkungan.“Dana yang diperoleh dari objek betul-betuldikembalikan untuk kepentingan masyarakat, sepertiuntuk menjaga objek, memperbaiki pura, bale banjardan fasilitas desa lainnya,” katanya.

Gaet Cipta Award

(image/bud)

MANGUPURA – Memaknai Hari Galungan danKuningan, Pengurus Cabang Federasi Serikat PekerjaPariwisata Serikat Pekerja Seluruh Indonesia (PC F SPPAR-SPSI) Kabupaten Badung bekerjasama denganPemkab Badung menyerahkan bantuan kepada 30 KKmiskin di Badung. Bantuan berupa beras dan uangdipusatkan di Dinas Sosial dan Tenaga Kerja, PuspemBadung, Senin (6/12).

Ketua PC F SP PAR-SPSI Badung Putu SatyawiraMarhaendra menyampaikan, penyerahan bantuan kepadaKK miskin ini, merupakan salah satu program bakti sosialdari FSP-Par Badung. Sementara Kepala Dinas Sosialdan Tenaga Kerja Badung Drs. Tjok Ngurah Bagus Agungmengatakan pemerintah menyambut positif kegiatan sosialini. (image/bud)

FSP-Par Bantu 30 KK Miskina

(image/ist)

resentasi yang digelar diRuang Kertha Gosana,Puspem Badung, Senin (13/

12) diikuti langsung oleh BupatiBadung A.A. Gde Agung, WakilKetua DPRD Badung I MadeSunartha bersama sejumlah anggotaDewan, Kadispenda A.A. Ngr. AlitAgung serta pejabat terkait lainnya.Ketua Tim Unud Made Arya Utama

Badung Siapkan Sistem PHR on linePemkab Badung tampaknya cukup serius dalammengembangkan sistem pembayaran pajak hotel danrestoran (PHR) secara on line. Buktinya, DinasPendapatan Daerah Kabupaten Badung bekerjasamadengan Universitas Udayana mempresentasikan studikelayakan penerapan sistem on line dalam pemungutanpajak hotel dan restoran di Kabupaten Badung.

mengatakan, studi kelayakan inimenggunakan tiga metode kajianyaitu kajian aspek yuridis/hukum,aspek teknis dan aspek ekonomi.Dari kajian yuridis, InstuksiPresiden no. 6 tahun 2001 joInstruksi Presiden No. 3 tahun2003 tentang kebijakan danstrategi nasional pengembanganE-Government dan UU mengenai

Perpajakan serta Peraturan Daerah(Perda) menentukan aparatpemerintah harus menggunakanteknologi telematika untukmendukung good governance danmempercepat proses demokrasi.

.Bupati Gde Agung mem-berikan apresiasi kepada tim Unudyang telah melakukan studi

kelayakan terkait penerapan PHRon line di Badung. Bupatisependapat kalau sistem inidilakukan secara bertahap, karenapenerapan sistem on line ini tidaksegampang membalikkan telapaktangan. “Untuk menyempurnakansistem ini, masih banyak tahapanyang mesti harus dilakukan salahsatunya mengadakan sosialisasi

kepada pihak hotel,” ucapnya. Hal senada juga disampaikan

Wakil Ketua DPRD Sunartha.Namun Sunartha mengharapkankepada tim agar sistem on line inidapat dilakukan di seluruh hotelyang ada di Kabupaten Badungmengingat tidak semua hotel dapatmelakukan sistem on line tersebut.

(image/bud)

DENPASAR - FakultasIlmu Komputer (Fasilkom)Universitas Indonesia (UI) danInstitut Seni Indonesia (ISI)Denpasar akan melakukan ker-jasama dalam bidang peneli-tian pelestarian informasi senibudaya dengan bantuanteknologi, informasi, dan ko-munikasi.

Hal tersebut terungkap sete-lah rombongan UI yang dip-impin oleh Dekan Fasilkom,Prof.Dr. T.Basaruddin, didamp-ingi Prof.Dr. Ir. Aniati MurniArymurthy,M.Sc. Serta MirnaAdriani,Ph.D. berkunjung keISI Denpasar, belum lama ini.Rektor ISI Denpasar, Prof.Dr.I Wayan Rai S.,M.A. sangatsenang karena pihak UI memi-

Jalin Kerjasama “Cultural

lih ISI Denpasar untuk kerjasa-ma ini.

“Dengan adanya kerjasamayang baik ini, ISI Denpasardiberi kesempatan untuk men-

ingkatkan kualitas diri sehing-ga mampu turut serta dalam pe-lestarian warisan budaya mela-lui IT, demi kemajuan kita ber-sama,” harap Prof. Rai .

(image/bud)

Heritage Preservation”

P

Page 3: IMAGE Vol.V No.15

VI IIIVol. V No. 15, 17 - 30 Desember 2010 Vol. V No. 15, 17 - 30 Desember 2010

Kami harus optimisuntuk mencapaitarget 5 juta wisman.

Target ini bisa tercapai dengancatatan adanya upaya perbaikaninfrastruktur serta pembangunanpariwisata yang tidak terfokus diBadung Selatan saja,” ujarKadiparda Bali, IB KadeSubhiksu, Kamis (25/11).

Ia menyatakan, pencapaiantarget lima juta wisman pada2015 bukanlah hal mustahil,asalkan ada komitmen danlangkah nyata untuk mengejarterget tersebut. Bedasarkan datadi Diparda Bali, jumlahkunjungan wisman sejak awaltahun 2010 hingga Oktober telahmencapai angka 2,1 juta, atautumbuh sekitar 11 persen.

Optimis, Target Lima Juta Wisman ke Bali Tercapai

Sementara kedatangan wisatawandomestik mencapai 3,2 juta.

“Jika dikalkulasi jumlahkunjungan wisman dan domestikmaka jumlahnya sudah mencapaiangka 5,5 juta. Jika tahun inijumlah kunjungan wisman ke Bali2,5 juta berarti masih adakekurangan sekitar 2,5 juta,”paparnya seraya mengatakan,dalam setahun Bali harusmeningkatkan jumlah kunjungan500.000 wisman untuk mencapaitarget lima tahun ke depan.

“Jika diprosentase berarti dalamsetahun kenaikan 20 persen. Untukmengejar pertumbuhan 20 persenmemang memang berat, namunbukan hal mustahil,” optimisnya.

Dikatakan, target berat tersebutbisa dicapai jika semua pihak

akon dan ceritera yangdiangkat sangat dekatdengan kehidupan

masyarakat, seperti ceritera Panji,Babad, Sejarah juga ceriterarakyat. Bahasa Bali dijadikanbahasa pengantar sehinggapenonton lebih cepat mengertimaksud dari ceritera yang ingindisampaikan. Dalammempersiapkan naskah, parapemain ini tidak terlalu ribetmembuat naskah tertulis, cukupsecara lisan saja, karena yang lebihutama adalah improvisasi.

Walau demikian, jika seorangtokoh dalam dramamengungkapkan rasa sedihnya,penonton juga ikut menangis, lucupenonton tertawa, membangkangpenonton jengkel dan lainnya.Artinya, penonton yang hadirseakan larut dalam senipertunjukan itu. Drama yangterkenal di jaman itu seperti DramaGong Abianbase (Gianyar), DramaGong Banyuning (Singaraja),Drama Gong Kertha Budaya(Denpasar) dan Drama GongBintang Bali Timur.

Drama Gong yang lahir tahun1967 dengan tokoh A.A Payadnya(Gianyar) tak hanya berfungsisebagai hiburan karena leluconya,tetapi juga mampu sebagai mediapendidikan anak-anak khususnya

Drama Gong Diharapkan Bangkit pada PKB 2011

dalam menerapkan ajaran agama.Sering juga drama dijadikansebagai media penerangan sebuahprogram pemerintah, juga sebagaialat promosi sebuah produk.

Sayangnya, belakangan inipertunjukan seni Drama Gongterlihat lesu. Jarang adapertunjukan seni kehidupanmanusia diatas panggung itu.Bahkan boleh dibilang,keberadaan sekaa dramapun sudahbisa dihitung dengan jari. Padahal,seni drama gong itu penting bagipendidikan budi pekerti, jugamerupakan sejarah perkembanganseni tradisional di Bali.

Program PKBDalam setiap helatan Pesta

Kesenian Bali (PKB), drama gongjuga menjadi sajian favoritpengunjung PKB. Entah karenaperkembangan jaman, senipertunjukan drama gong inikemudian nyaris tak dilirikpengunjung PKB. Kenyataan itu,membuat Pemerintah ProvinsiBali, dalam hal ini DinasKebudayaan menjadi miris,sehingga dalam setiap eventtahunan itu Drama Gong menjadimateri pokok yang mesti disajikanoleh kabupaten/kota di Bali. .

Dalam rapat persiapan PKB2011 ruang rapat Disbud Bali,

beberapa waktu lalu, senipertunjukan drama gong remajakembali bakal digelar. Disampinguntuk meningkatkan pelestarianserta pengembangan seni budayayang sempat mencapai masajayanya, juga diharapkan dapatmenjadi media pendidikan budipekerti pada generasi muda. Setiapdaerah diharapkan tampil dengangarapan seni pertunjukan dramagong remaja khas daerahnya, Kalaudalam PKB sebelumnya masihbanyak daerah yang tidakberpartisipasi, namun dalam ajangPKB tahun depan diharapkan setiapdaerah wajib mengirimkan duta

seninya dalam seni pertunjukandrama gong. Ini tentunya dalamupaya menciptakan pemerataansekaligus menggeliatkan semangatkreatif dari para seniman setiapdaerah.

Wayan Sugita, selakukoordinator parade drama gongremaja PKB 2011 meminta setiapdaerah wajib berpartisipasimengirimkan duta seninya dibidang seni pertunjukan dramagong remaja dalam parade dramagong remaja PKB tahun depan.Apalagi, syarat pemain dramagongnya tidak terlalu sulit asalkansecara sadar mengoptimalkan

pemberdayaan seniman lokal setiapdaerahnya. Tidak memakaiseniman impor dari daerah lain.

Lebih jauh, kata Sugita, bisajuga sebuah pementasan dramagong kolaborasi yang melibatkanseluruh seniman drama gong yangsudah lawas dari setiap daerah.Menurutnya itu penting untukmemberikan daya gugat sekaliguspembelajaran bagi para senimandrama gong remaja. “Terlibatnyaseniman senior, sebagai cambukdan semangat agar mereka lebihkreatif dalam mengembangkan senibudaya Bali di masa mendatang,”tandasnya.

L

ika Anda berwisata diBali hinggadipenghujung tahun

2010 ini, anda akan mendapatberbagai sajian seni dan budayaBali yang kreatif. Tak hanya di hoteltempat anda menginap, sajianpenuh inovasi itu juga digelar diberbagai daerah di Bali. Sebut sajasalah satunya Denpasar Festivalyang digelar di Jl. Gajah Mada dandi Lapangan Puputan Badung,tepatnya pada titik nol Ibu KotaProvinsi Bali. Event tahunan yangtotal menyajikan seni budaya Baliini akan berlangsung selama empathari (28 – 31 Desember) yangmenampilkan berbagai kegiatan,seperti festival kuliner Indonesia,Denpasar Floricultural, DenpasarGreat Sale, Ruang informasi danlayanan public serta diakhir acaraakan melaksanakan prosesi melepasmatahari 2010.

“Kegiatan ini akan menampilkaninovasi baru sehingga tidakterkesan monoton setiap tahunnya,”ungkap Jero Bendesa DesaPakraman Denpasar A.A. PutuSuwetja selaku Ketua UmumPanitia yang didampingi KadisPariwisata Kota Denpasar Putu

Budiasa pada rapat koordinasipanitia Denpasar Festival, Senin (6/12) di kantor Wali Kota Denpasar.Putu Budiasa kemudian menimpali,Denpasar Festival merupakanpengejawantahan dari semangatDenpasar untuk menjadikan dirinyasebagai sebuah kota kreatif berbasisbudaya unggulan. Selain itu, jugasebagai perwujudan dari kerjasama

Pesona Akhir Tahun di ‘’Denpasar Festival’’erat masyarakat dan pemerintah,sebuah sinergi antara konseppembangunan topdown denganinisiatif bottom-up gunamenciptakan sebuah keseimbangandalam perubahan dan tantangandunia yang mengglobal.

Sementara AsistenAdministrasi Pembangunan IGNEddy Mulya mengatakan, sudahsaatnya karakteristik event inidiposisikan dibenak masyarakat.Maka itu perhelatan yangsebelumnya hanya dipahamisebagai wahana untuk

menyuguhkan aneka produk danbudaya unggulan, kini lebihdidorong ke wilayah pemaknaanakan karakter dan jati diri yangmelandasinya dalam ruang kreasi,apresiasi dan prestasi.

Tahun ini, terang Eddy Mulya,Festival Denpasar mengangkattema Buana Citra Kara yangbermakna Ranah Bertabur Kreasidan Prestasi, sehingga inovasidalam penyajian isi dari pameranitu tetap menampilkan inovasibaru, sehingga tidak terkesanmonoton.

J

- Melestarikan seni budaya Bali, jangan hanyaberteori saja. Perlu ada tindakan nyata yang dapat melibatkanmasyarakat banyak, utamanya yang remaja. Kegiatan lomba

tari ini salah satunya. Lewat Festival Budaya Badung (FBB) yangdirangkaikan dengan HUT Ke-1 Ibukota Badung- Mangupura menggelarlomba Tari Tingkat Remaja

Kegiatan yang dipusatkan di Wantilan DPRD Kabupaten Badung,Jumat (26/11) melibatkan siswa siswi SMP dan SMA se-Badung sebagaipeserta. Ada dua jenis tari yang dilombakan, yaitu Tari Truna Jaya danTari Kebyar Duduk. Tim penilai Ni Nyoman Manik Suryani, SST, NiNyoman Muliati, SST dan I Made Narmada, S.Sn.

Lomba Tari Remaja

M

© bud

© bud

bersatu untuk menjaga kondisitetap stabil. Perbaikan infrastrukturharus segera dilakukan untukmenciptakan akses ke pusat-pusatwisata.

“Akses jalan harus dibangunsegera. Selain akses jalan, aksespenerbangan juga harus dibukauntuk mendatangkan wisatawan.Sebab, tanpa didukungpenerbangan yang memadai, tidakmungkin Bali mencapai target

kunjungan,” ungkapnya.Saat ini saja banyak wisatawan

yang mengalami kesulitanberkunjung ke Bali. “Ini juga harusmenjadi perhatian pihak pusatdalam mengatur regulasipenerbangan,” imbuhnya.

Disebutkan, ada peluang yangselama ini belum dimanfaatkanoleh Bali dan bisa mendatangkanwisatawan dalam jumlah banyak.Bali memiliki peluang pasar MICEyang luar biasa. Apalagi BTDCtengah membangun tempatpertemuan dan eksebisi yang sangatbesar dan mampu menampungbelasan ribu orang. Selain pasarMICE. “Bali juga memiliki pasarcruise yang amat besar.

Beberapa pelabuhan cruiseharus segera dibangun dandimanfaatkan. Tahun ini cruiseyang masuk kurang dari seratusan,jika ini bisa ditingkatkan, makajumlah wisatawan yang bisadidatangkan bisa mencapai puluhanribu bahkan ratusan ribuwisatawan,” terangnya.

Sementara, Ketua Society ofIndonesia ProfessionalConvention Organizers (SIPCO)Bali Putu Juarez R Putramenyatakan, Bali akan menjaditarget penyelenggaraan wisatameetings, incentives, conference,and exhibitions (MICE) hingga2014 mendatang. Hal ini terlihatbidding atau permintaan MICEyang terus tumbuh hingga empattahun mendatang.

“Kegiatan MICE hingga akhir2010 diperkirakan mencapairatusan. Kami optimis wisataMICE tahun ini akan terustumbuh hingga puncaknyaNovember ini,” ujarnya.

Menurutnya, wisatawanMICE memiliki spending moneyyang jauh lebih besardibandingkan tipe wisatawanyang lain. Sebab, belanja tamuMICE lima kali lipat wisatawanperorangan atau grup. Terlebih,golongan backpacker yanghanya membelanjakan di bawahRp l juta per hari.

IB Kade Subhiksu

Suasana liburGalungan iniwisatawan terus

berdatangan ke Tanah Lot,” ucapManager Opersional Objek WisataTanah Lot I Made SujanaDikatakan Sujana, wisatawandomestik lebih banyak datangsecara berombongan denganmenggunakan bus. Berbeda denganwisatawan mancanegara yangdiantar khusus oleh guide ataupuntravel. Ada juga wisatawan yangdatang perorangan denganmengendarai sepeda motor.“Masyarakat lokal yang inginbersembahyang dan yang sekedarjalan-jalan juga banyak,”imbuhnya.

Untuk hari raya Galungan ini,pengelola Tanah Lot tidakmempersiapkan atraksi secarakhusus bagi wisatawan. Pihakpengelola hanya tetap menjagasistem keamanan, sehinggawisatawan merasa nyaman. Polisi,pecalang hingga aktifnya CCTVyang dipasang pada tiap-tiap titikuntuk menjaga kondisi tetap aman.Selain itu, sikap ramah danmenghormati tamu bagi parapedagang selalu dijaga.

Jika dibandingkan pada hari rayaGalungan Mei 2010 sebelumnya,suasana hari raya kali ini terasa

kunjungan lebih ramai dengankenaikan kunjungan sebesar 11.19persen. Bila selama dua hari, padaGalungan dan Manis (8-9 Desember)kunjungan mencapai 17.114 orangmeningkat dibandingkan dengansuasana hari raya yang sama pada 12-13 Mei lalu yang hanya mencapai15.391 orang. RAMAI – Suasana libur Galungan Objek Wisata Tanah Lot ramai dikunjung wisatawan

Berlibur Galungandi Tanah Lot

© bud

AMA Bali telahmemiliki brand yangcukup tenar di dunia

internasional. Produk apapun yangdibuat, bila diberi label Bali pasti

Produk Spa Merk Bali Diburu di Eropamemiliki peluang besar untukmenggaet pasar di seluruh dunia.Hal tersebut diungkapkan DirekturEksport Produk Indonesia danPertambangan Dirjen Luar Negeri

Albert Yusuf Tobogu, pada seminarpenguatan daya saing ekspor Bali,di Sanur, pekan lalu.

Albert Yusuf mengatakan,selain destinasi wisata yangterkenal, Bali juga memiliki sektorandalan di bidang produk nonmigas. Bahkan, di Negara-negaramaju seperti Eropa, Timur Tengahtengah dibidik untuk sasaranproduk tradisional. Misalnya,memilih produk-produk tradisionaluntuk spa atau massage. Di Eropa,produk spa merk Bali diburu.Utamanya minyak pijat ala Bali danmassage oil dengan merk Balisangat disenangi, katanya.

Kata Albert, Spa ala Bali kinibertebaran di negara-negaratersebut. Dan yang palingmengejutkan adalah minyak yangdigunakan untuk memijat. Sayamelihat produk minyak ala Balisangat ngetren untuk dibeli dandigunakan oleh masyarakat Eropa,

ungkapnya. Oleh karena itu, lanjut Albert,

tidak usah menganggarkan danayang besar untuk berpromosilangsung ke luar negeri. Cukupdengan menggelar even-evenekspo perdagangan di dalamnegeri, ketimbang berkunjung keluar negeri beramai-ramai denganbiaya yang tinggi. Bali cukupmenggelar even dalam negeri saja,Bali sudah punya branding yangluar biasa. Dan peluang ini akandikejar terus oleh pasar, ucapnya.

Albert kemudian mengingatkan,yang perlu diperhatikan adalahkemasan produk. Pengusaha Baliharus pintar-pintar mengkemasproduknya, sehingga menarik danmemiliki daya saing kuat untukmenggaet pasar. Nilai ekspornonmigas, baik barang dan jasamerupakan pendapatan yang pentingdi Bali, pungkasnya.

N

© bali tropic

© image/kmb

© bud

Page 4: IMAGE Vol.V No.15

IV VVol. V No. 15, 17 - 30 Desember 2010 Vol. V No. 15, 17 - 30 Desember 2010

Reservasi : Hotel, Restoran,Transport, Tiket, Tirta Yatra, dll.

PT. Bali Sinar Mentari Tours & TravelJl. Wanbira Sakti-Pondok Indah Raya III/

1 Gatot Subroto BaratPh.62-361-414057,411074

Fax.62-361-414507Email : [email protected]

[email protected]

SA-126

IANYAR – Sunggguhtak diduga sebelumnya.Presiden RI Susilo

Bambang Yudoyono, didampingiIbu Ani Yudoyono, Menbudpar JroWacik, Menpora AndiMalarangeng, Gubernur Bali MadeMangku Pastika mengunjungiKantor Bupati Gianyar, Selasa (7/12). Rombongan Presiden yangdalam perjalanan dari menghadiriBali Demokrasi Forum (BDF) diNusa Dua menuju Pura Mahagiri,Karangsem menyempatkansinggah di Kantor Bupati Gianyar.

SBY Singgahdi KantorBupati

Mereka diterima Sekda Kab.Gianyar, Cokorda Gde PutraNindia. Saat singgah di KantorBupati, SBY dan Bu Ani sempatmengamati dan mengagumi sebuahPatung Garuda Wisnu yangterpajang di depan ruang kerjaBupati Gianyar. “Cok Ace (BupatiGianyar Cokorda Artha ardanaSukawati) itu seorang penaricalonarang” jelas SBY kepada BuAni. “Disini pusatnya seni jadibanyak barang-barang seninya”,timpal Gubernur Bali, MadeMangku Pastika.

IANYAR - WakilBupati Gianyar, DewaMade Sutanaya

melepas ratusan peserta jalansantai di depan Balai BudayaGianyar, Sabtu (10/12). Jalan santaiyang digagas oleh DisdikporaKabupaten Gianyar serangkaiandengan memperingati Hari

AIDS Sedunia (HAS) diKabupaten Gianyar. Acara yangberslogan “Tingkatkan Hak danAkses Pendidikan untuk semua”diikuti oleh seluruh PNSdilingkungan Pemda Gianyar,

Jalan Santai Peduli AIDS Muspida dan pelajar SD, SMP danSMA .

Ketua Panitia, I Gusti NgurahWijana, MM. mengatakan, selainjalan santai dalam peringatan HASdi Gianyar juga digelar kunjungansocial dan pemberian bantuankepada yatim piatu , sosialisasiHIV/AIDS,; dialog interaktif diradio, seminar peran generasimuda dalam penanggulanganAIDS, zero survey ke daerah yangberesiko tinggi dan jamboreKSPAN.

rogram “Car Free Day”sebagai upayapengurangan polusi

udara akibat bertambahnyakendaraan bermotor di KotaDenpasar. Kegiatan ini berdampakpula terhadap kesehatanmasyarakat terkait dengantingginya akibat gas buang emisikendaraan bermotor, juga mampumenghemat energi. “Mari kitabersama-sama menggaungkan“Car Free Day” setiap hariminggu,” ajak Ketua Komunitassepeda Samas Denpasar DewaMade Marthakota kepada BaliTravel News, belum lama ini.

Menurutnya, kegiatanbersepeda ini tidak bersifat

“Car Free Day”, Saatnya Naik Sepeda

OTA Denpasar berhasilmeraih duapenghargaan terbaik

tingkat nasional dalam bidangtourism. Yakni, sebagai kotadengan pelayanan terbaik dansebagai kota terfavorite IndonesiaTourism Award (ITA) 2010.Prestasi ini diraih berdasarkanpenilaian dari KementerianKebudayaan dan Pariwisatabekerja sama dengan MajalahSWA. Piagam ITA ini diserahkanoleh Menteri Kebudayaan danPariwisata RI, Ir. Jero Wacik,SE.dan diterima Sekkot Drs. A.A.Ngurah Rai Iswara,M.Si. belumlama ini.

Atas keberhasilan ini, RaiIswara mengaku sangat banggadan sekaligus ini menjadikanmotivasi dalam memberikanpelayanan bagi wisatawan yangdatang ke Kota Denpasar.Penganugrahan ITA ini diberikanmelalui proses survei di 25 kota/

Denpasar, Kota Terfavoritbagi Wisatawan

ANGUPURA-Ini adalah kalikeduanya Kabupaten Badungmeraih penghargaan peringkat

pertama tingkat nasional berkenaan denganjalan dan jembatan. Penghargaan inidiserahkan oleh Menteri Pekerjaan Umum(PU) RI Ir. Joko Kirmanto dan diterimaWakil Bupati Badung Drs. I Ketut Sudikertadidampingi Kepala Dinas Bina Marga danPengairan Badung Ir. IB Soerya di Jakarta,beberapa waktu lalu. Penghargaan inidiberikan karena Pemerintah KabupatenBadung berhasil dalam penyelenggaraanjalan dan jembatan yang dalam kondisimantap mencapai 90,26 %.

Ketut Sudikerta mengatakan, keberhasilanini berkat kerja keras dan dukungan semuapihak baik itu pihak DPRD dan tentunyadukungan dari seluruh masyarakat Badung.“Untuk tahun ini, Badung merupakan satu-satunya Kabupaten/Kota di Bali yang meraihpenghargaan tersebut. Keberhasilan ini perlukita pertahankan bahkan ditingkatkan di tahun-tahun mendatang,” jelasnya.

BERSEPEDA “Antusias masyarakat bersepeda pada kegiatan “Car Free Day”

sementara atau hangat-hangat tahiayam. Marthakota yakin,kedepannya lebih banyak lagimasyarakat yang memilihbersepeda. Samas sudahmempunyai ribuan anggota yangtersebar di seluruh Bali dan selalumelakukan sepeda santai. Karenaitu, ia berharap tak hanyamelibatkan warga kota tetapi jugawarga dari daerha lain, bila perluwisatawan. Sehinga mereka biasmerasakan kembali kea lamsembari menikmati alam Bali.

Hal senada juga dikatakanGeneral Manager GarudaIndonesia Jubi Prasetyo.Menurutnya, bersepeda layakdijual sebagai salah satu atraksi

pariwisata perkotaan. Sebab lewatbersepeda ini bisa dijadikandestinasi baru untuk kalanganwisatawan lokal. “Kita berupayaajang bersepeda denganmengelilingi rute-rute dari destinasipariwisata yang ada di Bali layakuntuk dipromosikan untukwisatawan,” kata Jubi saatmenggelar Reli Sepeda sekaligusmengukuhkan Garuda GroupCycling Community (G2C2).

Sementara Kepala DinasPariwisata Kota Denpasar, PutuBudiasa ketika ditemui di KantorWali Kota baru-baru ini menyambutpositif masukan dari berbagaikalangan bahwa kegiatan “Car FreeDay” layak dipromosikan untukwisatawan. Menurutnya hal itusangat menarik karena dapatmemberikan alternative bagiwisatawan yang berwisata di Bali.Namun, jika itu dilakukan diluar jalur“Car Free Day” akan dihadapkanpada masalah lalu lintas yang begituramai. Pengawasan lalu lintas lebihketat sangat diperlukan.

kabupaten yang dipilihberdasarkan besarnya penerimaandari pos yang terkait denganindustri pariwisata dalam APBDdan focus group discussion. Surveiini dilakukan selama Agustus –Oktober dengan melibatkan 1.619responden yang terdiri dari 1.470wisnus dan 149 wisman. Di tiapkota jumlah responden yangdisurve berkisar 60 – 90wisatawan.

Metodelogi survei dilakukandengan mengkombinasikan duamodel analisis yakni analisiskepuasan dan net promoter score.Berdasarkan hasil survei yangdilakukan Kota Denpasar dinilaipaling memuaskan dengan tingkatkepuasan mencapai 90,4 disusulDI Yogyakarta (87,9) danBukittinggi (85,1). Kota Denpasardinilai paling memuaskan karenadari sejumlah atribut indekkepuasan yang dinilai cukupmendominasi.

TERIMA PENGHARGAAN – Sekkot Drs. A.A. Ngurah RaiIswara,M.Si. mewakili Pemkot Denpasar menerima penghargaanIndonesia Tourism Awards 2010 yang diserahkan oleh MenteriKebudayaan dan Pariwisata RI, Ir. Jero Wacik,SE. (image/ist)Badung Raih Penghargaan PU

PENGHARGAAN - Wakil Bupati Badung Drs.I KetutSudikerta menerima Penghargaan bidang Jalan dan jembatandari Menteri PU. (image/ist)

UDAH seyogyanyaDenpasar memilikiBPC (Badan Pimpinan

Cabang) PHRI (PerhimpunanHotel dan Restourant Indonesia),sehingga dapat mewadahi hotel danrestoran di ibu kota provinsi Baliini. “PHRI Denpasar ini akanmenjadi partner pemerintah untukdiajak bersama-sama melakukan

Kini, Denpasar Miliki BPC PHRIpembinaan terhadap tourism diDenpasar,” kata Kepala DinasPariwisata Denpasar, Drs. I PutuBudiasa di Denpasar belum lamaini.

Budiasa menegaskan, dirinyamenyambut positif dibentuknyaPHRI di Kota Denpasar, sehinggabisa dilibatkan dalam melakukansertifikasi dan klasifikasi terhadapakomodasi yang ada. Di sampingitu, PHRI nantinya bisa terlibatdalam event-event besar yangdigelar kota berwawasan budayaini, Gajah Mada Town Heritage,Melepas Matahari dan lainnya..

Sementara Ketua SteeringCommittee Musyawarah Cabang(Muscab) BPC PHRI Denpasar,Dasi Astawa, mengatakan,pembentukan PHRI ini pentinguntuk melakukan pengawasan dankoordinasi dengan pemerintahdaerah. Menurut Dasi Astawa,pembentukan PHRI ini sangat

strategis mengingat Denpasarsebagai Ibu Kota Propinsi Bali. Disamping itu, Denpasar memilikibanyak hotel bahkan banyak yangbaru bermunculan, sehinggakedepannya pasti akan adapersoalan yang akan dihadapi.

Hal senada juga dikatakanSeketaris Steering Committee,Perry Markus dan Ketua BTB,Ida Bagus Ngurah Wijaya.Dengan terbentuknya PHRIDenpasar maka akanmempermudah koordinasi PHRIdengan pemerintah KotaDenpasar. Adanya sinergi antarapemerintah dan PHRI Denpasaruntuk menata industri pariwisatadi Denpasar sangat perlu.“Selama ini, tugas-tugas yangmenjadi wewenang PHRIDenpasar dilaksanakan olehPHRI Bali, termasukpembahasan tarif ABT,” ujarPerry Markus.

P

M

K

EBAGAI destinasiwisata dunia, Bali harustetap menjaga budaya

yang menjadi leading sector daripada pariwisata Bali. Sementarabahasa asing, perlu dikuasai sebagaialat untuk memberikan informasiyang sebaik-baiknya kepadawisatawan.

“Para sopir taksi menjadi leadingsektor dalam pencitraan Bali, karenamereka sangat dekat denganwisatawan, “kata Kepala DinasPerhubungan Informasi danKomunikasi Propinsi Bali, MadeSantha, didampingi Ketua DPDOrganda Propinsi Bali, IK. Eddy.Dharma Putra, S.Sos, di Balai DiklatPerhubungan Propinsi Bali,Batuyang, Gianyar belum lama ini.

Pariwisata, jelas Santha, sangatdekat hubungannya dengan sektortransportasi. Taksi menjadi salah satusarana angkutan yang banyakdigunakan wisatawan. Maka dari itu,sebagai upaya meningkatkanlayanan, para sopir taksi perlu

Sopir Taksi Harus Tahu Budaya dan Bahasa Asingdiberikan pendidikan bahasa asingmaupun budaya.. “Tujuan diklat iniuntuk menciptakan kondisi transportasiyang aman, nyaman dan kondusif,”ucapnya seraya mengatakan Diklatawak kendaraan taksi menjadi kegiatanpertama yang diikuti 100 peserta.

Dalam diklat itu, para pengemuditaksi diberikan kursus bahasa Inggrispraktis dan informasi mengenaikepariwisataan Bali. Denganpenguasaan pengetahuan itu, sopirtaksi diharapkan bisa membantupemerintah untuk memberikaninformasi kepada penumpangmengenai Bali.

Sementara, IK. Eddy. DharmaPutra, menyinggung desiplin para sopirtaksi dalam melaksankan tugasnya.Misalnya, sopir taksi tidak melakukanhal-hal yang merugikan penumpang,berpakaian kerja hendaknya sesuaidengan situasi dan harus bersih danrapi, serta memberlakukan standarisasiargo taksi sehingga tidak ada istilahargo kuda atau argo tembak.

S

S

G

© dok

G

© bud

© dok

: Direktur Operasi BTDC, Drs IGK Purnaya, SH. Msi,menyerahkan bantuan berupa tempat sampah dan pohon Genitri kepadaJero Mangku Pura Batu Karu. Kegiatan ini sebagai upaya untuk memupukeksistensi dalam mengelola pariwisata berbasis lingkungan yangberkelanjutan. “Ini merupakan wujud kepedulian kami terhadap lingkungandan juga kelestarian pura-pura yang ada di Bali” katanya.

Menurutnya, hal ini seiring dengan program kerja yang dilaksanakan diKawasan Nusa Dua juga di luar kawasan, sehingga tercipta suatuharmonisasi yang tidak terlepas dari makna Tri Hita Karana itu sendiri. Selaindi Pura Batukaru, hal itu juga dilakukan di pura lain seperti Pura Pulaki,Pura Melanting, Pura Pemuteran, Pura Pabean, Pura Dalem Peed, PuraGiri Putri, Pura Kerangkeng Besi, Pura Puncak Mundi, Pura Tanah Kilap,Pura Candi Narmada, dan Pura Uluwatu.

BTDC Serahkan Tempat Sampah

© image/kmb

Page 5: IMAGE Vol.V No.15

IV VVol. V No. 15, 17 - 30 Desember 2010 Vol. V No. 15, 17 - 30 Desember 2010

Reservasi : Hotel, Restoran,Transport, Tiket, Tirta Yatra, dll.

PT. Bali Sinar Mentari Tours & TravelJl. Wanbira Sakti-Pondok Indah Raya III/

1 Gatot Subroto BaratPh.62-361-414057,411074

Fax.62-361-414507Email : [email protected]

[email protected]

SA-126

IANYAR – Sunggguhtak diduga sebelumnya.Presiden RI Susilo

Bambang Yudoyono, didampingiIbu Ani Yudoyono, Menbudpar JroWacik, Menpora AndiMalarangeng, Gubernur Bali MadeMangku Pastika mengunjungiKantor Bupati Gianyar, Selasa (7/12). Rombongan Presiden yangdalam perjalanan dari menghadiriBali Demokrasi Forum (BDF) diNusa Dua menuju Pura Mahagiri,Karangsem menyempatkansinggah di Kantor Bupati Gianyar.

SBY Singgahdi KantorBupati

Mereka diterima Sekda Kab.Gianyar, Cokorda Gde PutraNindia. Saat singgah di KantorBupati, SBY dan Bu Ani sempatmengamati dan mengagumi sebuahPatung Garuda Wisnu yangterpajang di depan ruang kerjaBupati Gianyar. “Cok Ace (BupatiGianyar Cokorda Artha ardanaSukawati) itu seorang penaricalonarang” jelas SBY kepada BuAni. “Disini pusatnya seni jadibanyak barang-barang seninya”,timpal Gubernur Bali, MadeMangku Pastika.

IANYAR - WakilBupati Gianyar, DewaMade Sutanaya

melepas ratusan peserta jalansantai di depan Balai BudayaGianyar, Sabtu (10/12). Jalan santaiyang digagas oleh DisdikporaKabupaten Gianyar serangkaiandengan memperingati Hari

AIDS Sedunia (HAS) diKabupaten Gianyar. Acara yangberslogan “Tingkatkan Hak danAkses Pendidikan untuk semua”diikuti oleh seluruh PNSdilingkungan Pemda Gianyar,

Jalan Santai Peduli AIDS Muspida dan pelajar SD, SMP danSMA .

Ketua Panitia, I Gusti NgurahWijana, MM. mengatakan, selainjalan santai dalam peringatan HASdi Gianyar juga digelar kunjungansocial dan pemberian bantuankepada yatim piatu , sosialisasiHIV/AIDS,; dialog interaktif diradio, seminar peran generasimuda dalam penanggulanganAIDS, zero survey ke daerah yangberesiko tinggi dan jamboreKSPAN.

rogram “Car Free Day”sebagai upayapengurangan polusi

udara akibat bertambahnyakendaraan bermotor di KotaDenpasar. Kegiatan ini berdampakpula terhadap kesehatanmasyarakat terkait dengantingginya akibat gas buang emisikendaraan bermotor, juga mampumenghemat energi. “Mari kitabersama-sama menggaungkan“Car Free Day” setiap hariminggu,” ajak Ketua Komunitassepeda Samas Denpasar DewaMade Marthakota kepada BaliTravel News, belum lama ini.

Menurutnya, kegiatanbersepeda ini tidak bersifat

“Car Free Day”, Saatnya Naik Sepeda

OTA Denpasar berhasilmeraih duapenghargaan terbaik

tingkat nasional dalam bidangtourism. Yakni, sebagai kotadengan pelayanan terbaik dansebagai kota terfavorite IndonesiaTourism Award (ITA) 2010.Prestasi ini diraih berdasarkanpenilaian dari KementerianKebudayaan dan Pariwisatabekerja sama dengan MajalahSWA. Piagam ITA ini diserahkanoleh Menteri Kebudayaan danPariwisata RI, Ir. Jero Wacik,SE.dan diterima Sekkot Drs. A.A.Ngurah Rai Iswara,M.Si. belumlama ini.

Atas keberhasilan ini, RaiIswara mengaku sangat banggadan sekaligus ini menjadikanmotivasi dalam memberikanpelayanan bagi wisatawan yangdatang ke Kota Denpasar.Penganugrahan ITA ini diberikanmelalui proses survei di 25 kota/

Denpasar, Kota Terfavoritbagi Wisatawan

ANGUPURA-Ini adalah kalikeduanya Kabupaten Badungmeraih penghargaan peringkat

pertama tingkat nasional berkenaan denganjalan dan jembatan. Penghargaan inidiserahkan oleh Menteri Pekerjaan Umum(PU) RI Ir. Joko Kirmanto dan diterimaWakil Bupati Badung Drs. I Ketut Sudikertadidampingi Kepala Dinas Bina Marga danPengairan Badung Ir. IB Soerya di Jakarta,beberapa waktu lalu. Penghargaan inidiberikan karena Pemerintah KabupatenBadung berhasil dalam penyelenggaraanjalan dan jembatan yang dalam kondisimantap mencapai 90,26 %.

Ketut Sudikerta mengatakan, keberhasilanini berkat kerja keras dan dukungan semuapihak baik itu pihak DPRD dan tentunyadukungan dari seluruh masyarakat Badung.“Untuk tahun ini, Badung merupakan satu-satunya Kabupaten/Kota di Bali yang meraihpenghargaan tersebut. Keberhasilan ini perlukita pertahankan bahkan ditingkatkan di tahun-tahun mendatang,” jelasnya.

BERSEPEDA “Antusias masyarakat bersepeda pada kegiatan “Car Free Day”

sementara atau hangat-hangat tahiayam. Marthakota yakin,kedepannya lebih banyak lagimasyarakat yang memilihbersepeda. Samas sudahmempunyai ribuan anggota yangtersebar di seluruh Bali dan selalumelakukan sepeda santai. Karenaitu, ia berharap tak hanyamelibatkan warga kota tetapi jugawarga dari daerha lain, bila perluwisatawan. Sehinga mereka biasmerasakan kembali kea lamsembari menikmati alam Bali.

Hal senada juga dikatakanGeneral Manager GarudaIndonesia Jubi Prasetyo.Menurutnya, bersepeda layakdijual sebagai salah satu atraksi

pariwisata perkotaan. Sebab lewatbersepeda ini bisa dijadikandestinasi baru untuk kalanganwisatawan lokal. “Kita berupayaajang bersepeda denganmengelilingi rute-rute dari destinasipariwisata yang ada di Bali layakuntuk dipromosikan untukwisatawan,” kata Jubi saatmenggelar Reli Sepeda sekaligusmengukuhkan Garuda GroupCycling Community (G2C2).

Sementara Kepala DinasPariwisata Kota Denpasar, PutuBudiasa ketika ditemui di KantorWali Kota baru-baru ini menyambutpositif masukan dari berbagaikalangan bahwa kegiatan “Car FreeDay” layak dipromosikan untukwisatawan. Menurutnya hal itusangat menarik karena dapatmemberikan alternative bagiwisatawan yang berwisata di Bali.Namun, jika itu dilakukan diluar jalur“Car Free Day” akan dihadapkanpada masalah lalu lintas yang begituramai. Pengawasan lalu lintas lebihketat sangat diperlukan.

kabupaten yang dipilihberdasarkan besarnya penerimaandari pos yang terkait denganindustri pariwisata dalam APBDdan focus group discussion. Surveiini dilakukan selama Agustus –Oktober dengan melibatkan 1.619responden yang terdiri dari 1.470wisnus dan 149 wisman. Di tiapkota jumlah responden yangdisurve berkisar 60 – 90wisatawan.

Metodelogi survei dilakukandengan mengkombinasikan duamodel analisis yakni analisiskepuasan dan net promoter score.Berdasarkan hasil survei yangdilakukan Kota Denpasar dinilaipaling memuaskan dengan tingkatkepuasan mencapai 90,4 disusulDI Yogyakarta (87,9) danBukittinggi (85,1). Kota Denpasardinilai paling memuaskan karenadari sejumlah atribut indekkepuasan yang dinilai cukupmendominasi.

TERIMA PENGHARGAAN – Sekkot Drs. A.A. Ngurah RaiIswara,M.Si. mewakili Pemkot Denpasar menerima penghargaanIndonesia Tourism Awards 2010 yang diserahkan oleh MenteriKebudayaan dan Pariwisata RI, Ir. Jero Wacik,SE. (image/ist)Badung Raih Penghargaan PU

PENGHARGAAN - Wakil Bupati Badung Drs.I KetutSudikerta menerima Penghargaan bidang Jalan dan jembatandari Menteri PU. (image/ist)

UDAH seyogyanyaDenpasar memilikiBPC (Badan Pimpinan

Cabang) PHRI (PerhimpunanHotel dan Restourant Indonesia),sehingga dapat mewadahi hotel danrestoran di ibu kota provinsi Baliini. “PHRI Denpasar ini akanmenjadi partner pemerintah untukdiajak bersama-sama melakukan

Kini, Denpasar Miliki BPC PHRIpembinaan terhadap tourism diDenpasar,” kata Kepala DinasPariwisata Denpasar, Drs. I PutuBudiasa di Denpasar belum lamaini.

Budiasa menegaskan, dirinyamenyambut positif dibentuknyaPHRI di Kota Denpasar, sehinggabisa dilibatkan dalam melakukansertifikasi dan klasifikasi terhadapakomodasi yang ada. Di sampingitu, PHRI nantinya bisa terlibatdalam event-event besar yangdigelar kota berwawasan budayaini, Gajah Mada Town Heritage,Melepas Matahari dan lainnya..

Sementara Ketua SteeringCommittee Musyawarah Cabang(Muscab) BPC PHRI Denpasar,Dasi Astawa, mengatakan,pembentukan PHRI ini pentinguntuk melakukan pengawasan dankoordinasi dengan pemerintahdaerah. Menurut Dasi Astawa,pembentukan PHRI ini sangat

strategis mengingat Denpasarsebagai Ibu Kota Propinsi Bali. Disamping itu, Denpasar memilikibanyak hotel bahkan banyak yangbaru bermunculan, sehinggakedepannya pasti akan adapersoalan yang akan dihadapi.

Hal senada juga dikatakanSeketaris Steering Committee,Perry Markus dan Ketua BTB,Ida Bagus Ngurah Wijaya.Dengan terbentuknya PHRIDenpasar maka akanmempermudah koordinasi PHRIdengan pemerintah KotaDenpasar. Adanya sinergi antarapemerintah dan PHRI Denpasaruntuk menata industri pariwisatadi Denpasar sangat perlu.“Selama ini, tugas-tugas yangmenjadi wewenang PHRIDenpasar dilaksanakan olehPHRI Bali, termasukpembahasan tarif ABT,” ujarPerry Markus.

P

M

K

EBAGAI destinasiwisata dunia, Bali harustetap menjaga budaya

yang menjadi leading sector daripada pariwisata Bali. Sementarabahasa asing, perlu dikuasai sebagaialat untuk memberikan informasiyang sebaik-baiknya kepadawisatawan.

“Para sopir taksi menjadi leadingsektor dalam pencitraan Bali, karenamereka sangat dekat denganwisatawan, “kata Kepala DinasPerhubungan Informasi danKomunikasi Propinsi Bali, MadeSantha, didampingi Ketua DPDOrganda Propinsi Bali, IK. Eddy.Dharma Putra, S.Sos, di Balai DiklatPerhubungan Propinsi Bali,Batuyang, Gianyar belum lama ini.

Pariwisata, jelas Santha, sangatdekat hubungannya dengan sektortransportasi. Taksi menjadi salah satusarana angkutan yang banyakdigunakan wisatawan. Maka dari itu,sebagai upaya meningkatkanlayanan, para sopir taksi perlu

Sopir Taksi Harus Tahu Budaya dan Bahasa Asingdiberikan pendidikan bahasa asingmaupun budaya.. “Tujuan diklat iniuntuk menciptakan kondisi transportasiyang aman, nyaman dan kondusif,”ucapnya seraya mengatakan Diklatawak kendaraan taksi menjadi kegiatanpertama yang diikuti 100 peserta.

Dalam diklat itu, para pengemuditaksi diberikan kursus bahasa Inggrispraktis dan informasi mengenaikepariwisataan Bali. Denganpenguasaan pengetahuan itu, sopirtaksi diharapkan bisa membantupemerintah untuk memberikaninformasi kepada penumpangmengenai Bali.

Sementara, IK. Eddy. DharmaPutra, menyinggung desiplin para sopirtaksi dalam melaksankan tugasnya.Misalnya, sopir taksi tidak melakukanhal-hal yang merugikan penumpang,berpakaian kerja hendaknya sesuaidengan situasi dan harus bersih danrapi, serta memberlakukan standarisasiargo taksi sehingga tidak ada istilahargo kuda atau argo tembak.

S

S

G

© dok

G

© bud

© dok

: Direktur Operasi BTDC, Drs IGK Purnaya, SH. Msi,menyerahkan bantuan berupa tempat sampah dan pohon Genitri kepadaJero Mangku Pura Batu Karu. Kegiatan ini sebagai upaya untuk memupukeksistensi dalam mengelola pariwisata berbasis lingkungan yangberkelanjutan. “Ini merupakan wujud kepedulian kami terhadap lingkungandan juga kelestarian pura-pura yang ada di Bali” katanya.

Menurutnya, hal ini seiring dengan program kerja yang dilaksanakan diKawasan Nusa Dua juga di luar kawasan, sehingga tercipta suatuharmonisasi yang tidak terlepas dari makna Tri Hita Karana itu sendiri. Selaindi Pura Batukaru, hal itu juga dilakukan di pura lain seperti Pura Pulaki,Pura Melanting, Pura Pemuteran, Pura Pabean, Pura Dalem Peed, PuraGiri Putri, Pura Kerangkeng Besi, Pura Puncak Mundi, Pura Tanah Kilap,Pura Candi Narmada, dan Pura Uluwatu.

BTDC Serahkan Tempat Sampah

© image/kmb

Page 6: IMAGE Vol.V No.15

VI IIIVol. V No. 15, 17 - 30 Desember 2010 Vol. V No. 15, 17 - 30 Desember 2010

Kami harus optimisuntuk mencapaitarget 5 juta wisman.

Target ini bisa tercapai dengancatatan adanya upaya perbaikaninfrastruktur serta pembangunanpariwisata yang tidak terfokus diBadung Selatan saja,” ujarKadiparda Bali, IB KadeSubhiksu, Kamis (25/11).

Ia menyatakan, pencapaiantarget lima juta wisman pada2015 bukanlah hal mustahil,asalkan ada komitmen danlangkah nyata untuk mengejarterget tersebut. Bedasarkan datadi Diparda Bali, jumlahkunjungan wisman sejak awaltahun 2010 hingga Oktober telahmencapai angka 2,1 juta, atautumbuh sekitar 11 persen.

Optimis, Target Lima Juta Wisman ke Bali Tercapai

Sementara kedatangan wisatawandomestik mencapai 3,2 juta.

“Jika dikalkulasi jumlahkunjungan wisman dan domestikmaka jumlahnya sudah mencapaiangka 5,5 juta. Jika tahun inijumlah kunjungan wisman ke Bali2,5 juta berarti masih adakekurangan sekitar 2,5 juta,”paparnya seraya mengatakan,dalam setahun Bali harusmeningkatkan jumlah kunjungan500.000 wisman untuk mencapaitarget lima tahun ke depan.

“Jika diprosentase berarti dalamsetahun kenaikan 20 persen. Untukmengejar pertumbuhan 20 persenmemang memang berat, namunbukan hal mustahil,” optimisnya.

Dikatakan, target berat tersebutbisa dicapai jika semua pihak

akon dan ceritera yangdiangkat sangat dekatdengan kehidupan

masyarakat, seperti ceritera Panji,Babad, Sejarah juga ceriterarakyat. Bahasa Bali dijadikanbahasa pengantar sehinggapenonton lebih cepat mengertimaksud dari ceritera yang ingindisampaikan. Dalammempersiapkan naskah, parapemain ini tidak terlalu ribetmembuat naskah tertulis, cukupsecara lisan saja, karena yang lebihutama adalah improvisasi.

Walau demikian, jika seorangtokoh dalam dramamengungkapkan rasa sedihnya,penonton juga ikut menangis, lucupenonton tertawa, membangkangpenonton jengkel dan lainnya.Artinya, penonton yang hadirseakan larut dalam senipertunjukan itu. Drama yangterkenal di jaman itu seperti DramaGong Abianbase (Gianyar), DramaGong Banyuning (Singaraja),Drama Gong Kertha Budaya(Denpasar) dan Drama GongBintang Bali Timur.

Drama Gong yang lahir tahun1967 dengan tokoh A.A Payadnya(Gianyar) tak hanya berfungsisebagai hiburan karena leluconya,tetapi juga mampu sebagai mediapendidikan anak-anak khususnya

Drama Gong Diharapkan Bangkit pada PKB 2011

dalam menerapkan ajaran agama.Sering juga drama dijadikansebagai media penerangan sebuahprogram pemerintah, juga sebagaialat promosi sebuah produk.

Sayangnya, belakangan inipertunjukan seni Drama Gongterlihat lesu. Jarang adapertunjukan seni kehidupanmanusia diatas panggung itu.Bahkan boleh dibilang,keberadaan sekaa dramapun sudahbisa dihitung dengan jari. Padahal,seni drama gong itu penting bagipendidikan budi pekerti, jugamerupakan sejarah perkembanganseni tradisional di Bali.

Program PKBDalam setiap helatan Pesta

Kesenian Bali (PKB), drama gongjuga menjadi sajian favoritpengunjung PKB. Entah karenaperkembangan jaman, senipertunjukan drama gong inikemudian nyaris tak dilirikpengunjung PKB. Kenyataan itu,membuat Pemerintah ProvinsiBali, dalam hal ini DinasKebudayaan menjadi miris,sehingga dalam setiap eventtahunan itu Drama Gong menjadimateri pokok yang mesti disajikanoleh kabupaten/kota di Bali. .

Dalam rapat persiapan PKB2011 ruang rapat Disbud Bali,

beberapa waktu lalu, senipertunjukan drama gong remajakembali bakal digelar. Disampinguntuk meningkatkan pelestarianserta pengembangan seni budayayang sempat mencapai masajayanya, juga diharapkan dapatmenjadi media pendidikan budipekerti pada generasi muda. Setiapdaerah diharapkan tampil dengangarapan seni pertunjukan dramagong remaja khas daerahnya, Kalaudalam PKB sebelumnya masihbanyak daerah yang tidakberpartisipasi, namun dalam ajangPKB tahun depan diharapkan setiapdaerah wajib mengirimkan duta

seninya dalam seni pertunjukandrama gong. Ini tentunya dalamupaya menciptakan pemerataansekaligus menggeliatkan semangatkreatif dari para seniman setiapdaerah.

Wayan Sugita, selakukoordinator parade drama gongremaja PKB 2011 meminta setiapdaerah wajib berpartisipasimengirimkan duta seninya dibidang seni pertunjukan dramagong remaja dalam parade dramagong remaja PKB tahun depan.Apalagi, syarat pemain dramagongnya tidak terlalu sulit asalkansecara sadar mengoptimalkan

pemberdayaan seniman lokal setiapdaerahnya. Tidak memakaiseniman impor dari daerah lain.

Lebih jauh, kata Sugita, bisajuga sebuah pementasan dramagong kolaborasi yang melibatkanseluruh seniman drama gong yangsudah lawas dari setiap daerah.Menurutnya itu penting untukmemberikan daya gugat sekaliguspembelajaran bagi para senimandrama gong remaja. “Terlibatnyaseniman senior, sebagai cambukdan semangat agar mereka lebihkreatif dalam mengembangkan senibudaya Bali di masa mendatang,”tandasnya.

L

ika Anda berwisata diBali hinggadipenghujung tahun

2010 ini, anda akan mendapatberbagai sajian seni dan budayaBali yang kreatif. Tak hanya di hoteltempat anda menginap, sajianpenuh inovasi itu juga digelar diberbagai daerah di Bali. Sebut sajasalah satunya Denpasar Festivalyang digelar di Jl. Gajah Mada dandi Lapangan Puputan Badung,tepatnya pada titik nol Ibu KotaProvinsi Bali. Event tahunan yangtotal menyajikan seni budaya Baliini akan berlangsung selama empathari (28 – 31 Desember) yangmenampilkan berbagai kegiatan,seperti festival kuliner Indonesia,Denpasar Floricultural, DenpasarGreat Sale, Ruang informasi danlayanan public serta diakhir acaraakan melaksanakan prosesi melepasmatahari 2010.

“Kegiatan ini akan menampilkaninovasi baru sehingga tidakterkesan monoton setiap tahunnya,”ungkap Jero Bendesa DesaPakraman Denpasar A.A. PutuSuwetja selaku Ketua UmumPanitia yang didampingi KadisPariwisata Kota Denpasar Putu

Budiasa pada rapat koordinasipanitia Denpasar Festival, Senin (6/12) di kantor Wali Kota Denpasar.Putu Budiasa kemudian menimpali,Denpasar Festival merupakanpengejawantahan dari semangatDenpasar untuk menjadikan dirinyasebagai sebuah kota kreatif berbasisbudaya unggulan. Selain itu, jugasebagai perwujudan dari kerjasama

Pesona Akhir Tahun di ‘’Denpasar Festival’’erat masyarakat dan pemerintah,sebuah sinergi antara konseppembangunan topdown denganinisiatif bottom-up gunamenciptakan sebuah keseimbangandalam perubahan dan tantangandunia yang mengglobal.

Sementara AsistenAdministrasi Pembangunan IGNEddy Mulya mengatakan, sudahsaatnya karakteristik event inidiposisikan dibenak masyarakat.Maka itu perhelatan yangsebelumnya hanya dipahamisebagai wahana untuk

menyuguhkan aneka produk danbudaya unggulan, kini lebihdidorong ke wilayah pemaknaanakan karakter dan jati diri yangmelandasinya dalam ruang kreasi,apresiasi dan prestasi.

Tahun ini, terang Eddy Mulya,Festival Denpasar mengangkattema Buana Citra Kara yangbermakna Ranah Bertabur Kreasidan Prestasi, sehingga inovasidalam penyajian isi dari pameranitu tetap menampilkan inovasibaru, sehingga tidak terkesanmonoton.

J

- Melestarikan seni budaya Bali, jangan hanyaberteori saja. Perlu ada tindakan nyata yang dapat melibatkanmasyarakat banyak, utamanya yang remaja. Kegiatan lomba

tari ini salah satunya. Lewat Festival Budaya Badung (FBB) yangdirangkaikan dengan HUT Ke-1 Ibukota Badung- Mangupura menggelarlomba Tari Tingkat Remaja

Kegiatan yang dipusatkan di Wantilan DPRD Kabupaten Badung,Jumat (26/11) melibatkan siswa siswi SMP dan SMA se-Badung sebagaipeserta. Ada dua jenis tari yang dilombakan, yaitu Tari Truna Jaya danTari Kebyar Duduk. Tim penilai Ni Nyoman Manik Suryani, SST, NiNyoman Muliati, SST dan I Made Narmada, S.Sn.

Lomba Tari Remaja

M

© bud

© bud

bersatu untuk menjaga kondisitetap stabil. Perbaikan infrastrukturharus segera dilakukan untukmenciptakan akses ke pusat-pusatwisata.

“Akses jalan harus dibangunsegera. Selain akses jalan, aksespenerbangan juga harus dibukauntuk mendatangkan wisatawan.Sebab, tanpa didukungpenerbangan yang memadai, tidakmungkin Bali mencapai target

kunjungan,” ungkapnya.Saat ini saja banyak wisatawan

yang mengalami kesulitanberkunjung ke Bali. “Ini juga harusmenjadi perhatian pihak pusatdalam mengatur regulasipenerbangan,” imbuhnya.

Disebutkan, ada peluang yangselama ini belum dimanfaatkanoleh Bali dan bisa mendatangkanwisatawan dalam jumlah banyak.Bali memiliki peluang pasar MICEyang luar biasa. Apalagi BTDCtengah membangun tempatpertemuan dan eksebisi yang sangatbesar dan mampu menampungbelasan ribu orang. Selain pasarMICE. “Bali juga memiliki pasarcruise yang amat besar.

Beberapa pelabuhan cruiseharus segera dibangun dandimanfaatkan. Tahun ini cruiseyang masuk kurang dari seratusan,jika ini bisa ditingkatkan, makajumlah wisatawan yang bisadidatangkan bisa mencapai puluhanribu bahkan ratusan ribuwisatawan,” terangnya.

Sementara, Ketua Society ofIndonesia ProfessionalConvention Organizers (SIPCO)Bali Putu Juarez R Putramenyatakan, Bali akan menjaditarget penyelenggaraan wisatameetings, incentives, conference,and exhibitions (MICE) hingga2014 mendatang. Hal ini terlihatbidding atau permintaan MICEyang terus tumbuh hingga empattahun mendatang.

“Kegiatan MICE hingga akhir2010 diperkirakan mencapairatusan. Kami optimis wisataMICE tahun ini akan terustumbuh hingga puncaknyaNovember ini,” ujarnya.

Menurutnya, wisatawanMICE memiliki spending moneyyang jauh lebih besardibandingkan tipe wisatawanyang lain. Sebab, belanja tamuMICE lima kali lipat wisatawanperorangan atau grup. Terlebih,golongan backpacker yanghanya membelanjakan di bawahRp l juta per hari.

IB Kade Subhiksu

Suasana liburGalungan iniwisatawan terus

berdatangan ke Tanah Lot,” ucapManager Opersional Objek WisataTanah Lot I Made SujanaDikatakan Sujana, wisatawandomestik lebih banyak datangsecara berombongan denganmenggunakan bus. Berbeda denganwisatawan mancanegara yangdiantar khusus oleh guide ataupuntravel. Ada juga wisatawan yangdatang perorangan denganmengendarai sepeda motor.“Masyarakat lokal yang inginbersembahyang dan yang sekedarjalan-jalan juga banyak,”imbuhnya.

Untuk hari raya Galungan ini,pengelola Tanah Lot tidakmempersiapkan atraksi secarakhusus bagi wisatawan. Pihakpengelola hanya tetap menjagasistem keamanan, sehinggawisatawan merasa nyaman. Polisi,pecalang hingga aktifnya CCTVyang dipasang pada tiap-tiap titikuntuk menjaga kondisi tetap aman.Selain itu, sikap ramah danmenghormati tamu bagi parapedagang selalu dijaga.

Jika dibandingkan pada hari rayaGalungan Mei 2010 sebelumnya,suasana hari raya kali ini terasa

kunjungan lebih ramai dengankenaikan kunjungan sebesar 11.19persen. Bila selama dua hari, padaGalungan dan Manis (8-9 Desember)kunjungan mencapai 17.114 orangmeningkat dibandingkan dengansuasana hari raya yang sama pada 12-13 Mei lalu yang hanya mencapai15.391 orang. RAMAI – Suasana libur Galungan Objek Wisata Tanah Lot ramai dikunjung wisatawan

Berlibur Galungandi Tanah Lot

© bud

AMA Bali telahmemiliki brand yangcukup tenar di dunia

internasional. Produk apapun yangdibuat, bila diberi label Bali pasti

Produk Spa Merk Bali Diburu di Eropamemiliki peluang besar untukmenggaet pasar di seluruh dunia.Hal tersebut diungkapkan DirekturEksport Produk Indonesia danPertambangan Dirjen Luar Negeri

Albert Yusuf Tobogu, pada seminarpenguatan daya saing ekspor Bali,di Sanur, pekan lalu.

Albert Yusuf mengatakan,selain destinasi wisata yangterkenal, Bali juga memiliki sektorandalan di bidang produk nonmigas. Bahkan, di Negara-negaramaju seperti Eropa, Timur Tengahtengah dibidik untuk sasaranproduk tradisional. Misalnya,memilih produk-produk tradisionaluntuk spa atau massage. Di Eropa,produk spa merk Bali diburu.Utamanya minyak pijat ala Bali danmassage oil dengan merk Balisangat disenangi, katanya.

Kata Albert, Spa ala Bali kinibertebaran di negara-negaratersebut. Dan yang palingmengejutkan adalah minyak yangdigunakan untuk memijat. Sayamelihat produk minyak ala Balisangat ngetren untuk dibeli dandigunakan oleh masyarakat Eropa,

ungkapnya. Oleh karena itu, lanjut Albert,

tidak usah menganggarkan danayang besar untuk berpromosilangsung ke luar negeri. Cukupdengan menggelar even-evenekspo perdagangan di dalamnegeri, ketimbang berkunjung keluar negeri beramai-ramai denganbiaya yang tinggi. Bali cukupmenggelar even dalam negeri saja,Bali sudah punya branding yangluar biasa. Dan peluang ini akandikejar terus oleh pasar, ucapnya.

Albert kemudian mengingatkan,yang perlu diperhatikan adalahkemasan produk. Pengusaha Baliharus pintar-pintar mengkemasproduknya, sehingga menarik danmemiliki daya saing kuat untukmenggaet pasar. Nilai ekspornonmigas, baik barang dan jasamerupakan pendapatan yang pentingdi Bali, pungkasnya.

N

© bali tropic

© image/kmb

© bud

Page 7: IMAGE Vol.V No.15

Vol. V No. 15, 17 - 30 Desember 2010II VIIVol. V No. 15, 17 - 30 Desember 2010

LolecLolecLolecLolecLolec

Dalam penataannya, jelasDipayana, Taman Mumbul dibagimenjadi tiga lokasi yaituUtamaning Mandala merupakantempat menggelar ritual melastibagi masyarakat setempat, sehinggatercipta atraksi budaya hidupsebagai daya tarik wisata yang asri.“Kegiatan ritual melasti ini hampirada setiap bulannya, karena adasekitar 10 desa yang memilihtempat suci itu sebagai tempatmelasti,” tambahnya. Demikianpula pada areal Madya Mandalayang memberikan ruang santai bagimasyarakat, dengan sentuhan aurapura.

Yang Baru Muncul: Taman Mumbul ...................................................................Sambungan Hal 1

Berbagai jenis atraksi wisata airnantinya dipusatkan pada NistaMandala yang ada paling selatanareal. Aktivitas air yang rencanadibuat seperti kolam renang,perosotan, dan permainan airlainnya yang akan melintasi teba(halaman belakang rumah).“Tempat ini juga menarik dijadikantempat tracking. Wisatawan turundi (Objek Wisata Alam) OWASangeh kemudian berjalanmelintasi desa hingga sampai diTaman Mumbul dengan jaraksekitar 500 meter,’ imbuhnya.

(image/bud)

Tanam Pohon di Banjar AumanMANGUPURA - Sekitar 165. 936

pohon terdiri dari pohon mahoni, Jati,Gamelina, Jempinis, Albesia, Kajimas,Mangga, Manggis, Durian dan tana-man multiguna lainnya ditanam diBr. Auman, Plaga, Petang, Jumat (26/11). Kegiatan berskala nasional inidigelar Pemerintah Kabupaten Ba-dung melalui Dinas Pertanian, Perke-bunan dan Kehutanan yang dihadiriKepala Inspektorat Wisnu BawaTemaja,SH,MH didampingi AnggotaDPRD Badung IB. Sunarta. Penghi-jauan serangkaian Hari MenanamPohon Indonesia yang dikaitkan den-gan Puncak Penghijauan KonservasiAlam Nasional (PPKAN) dan Gera-kan Bhakti Penghijauan Pemuda(GBPP) ini akan diteruskan padaDesember selama satu bulan penuholeh seluruh komponen masyarakat.

(image/bud)

MANGUPURA-Ini adalah kali keduanyaKabupaten Badung meraih penghargaan peringkatpertama tingkat nasional berkenaan dengan jalan danjembatan. Penghargaan ini diserahkan oleh MenteriPekerjaan Umum (PU) RI Ir. Joko Kirmanto danditerima Wakil Bupati Badung Drs. I Ketut Sudikertadidampingi Kepala Dinas Bina Marga dan PengairanBadung Ir. IB Soerya di Jakarta, beberapa waktu lalu.Penghargaan ini diberikan karena PemerintahKabupaten Badung berhasil dalam penyelenggaraanjalan dan jembatan yang dalam kondisi mantapmencapai 90,26 %.

Ketut Sudikerta mengatakan, keberhasilan iniberkat kerja keras dan dukungan semua pihak baikitu pihak DPRD dan tentunya dukungan dari seluruhmasyarakat Badung. “Untuk tahun ini, Badungmerupakan satu-satunya Kabupaten/Kota di Bali yangmeraih penghargaan tersebut. Keberhasilan ini perlukita pertahankan bahkan ditingkatkan di tahun-tahunmendatang,” jelasnya.

(image/bud)

Badung Raih Penghargaan PU

Tanam Pohon – Tim penggerak PKK Kabupaten Badung, Nyonya Ratna GdeAgung dan Bupati Badung, A. A Gde Agung secara simbolis menanam bibitpohon.

MANGUPURA - Tim Penggerak PKKKab. Badung melakukan kegiatanpenghijauan dengan menanam 20.000pohon diawali dengan penyerahan pohonsecara simbolis di Lapangan Munggu,belum lama ini. Jenis pohon yangditanam, seperti 4.000 pohon durian,4.000 pohon mangga, 3.000 pohonnangka, 3.000 pohon sawo manila, 3.000pohon pinang dan 3.000 pohonrambutan.

Bibit pohon ini ditanam di seluruhwilayah Kabupaten Badung dari BadungUtara hingga Badung Selatan. KetuaPanitia yang juga Ketua Tim PengerakPKK Kab. Badung, Nyonya Ratna GdeAgung mengatakan, kegiatan ini diikutioleh unsur organisasi perempuan sepertiTim Penggerak PKK, Dharma WanitaPersatuan, Gatriwara, WHDI dan unsurlainnya. Hadir juga dalam acara iniBupati Badung A.A Gde Agung, AnggotaDPRD Kab.Badung Drs.I NyomanSutrisno, dan pejabat di LingkunganPemkab.Badung. (image/bud)

Gerakan Perempuan Tanam Pohon

SEBUAH prestasi yang sangat membanggakan.Daya tarik wisata (DTW) Alam Sangeh meraih juaraII penghargaan Citra Pesona Wisata (Cipta) Award dibidang pengelolaan objek wisata yang berbasislingkungan. Penghargaan diterima oleh Bendesa AdatSangeh IB. Dipayana yang diserahkan oleh perwakilandari Kementrian Budpar di Jakarta, beberapa waktulalu. IB Dipayana mengatakan, selain kerapianmanajemen, kunci penilaian juga soal lingkunganyang asri dan pengelolaan destinasi berbasismasyarakat yang terpenting. Artinya, masyarakatsetempat benar-benar diberikan keleluasaanmengelola, kemudian hasilnya dikembalikan kepadamasyarakat untuk menjaga keasrian lingkungan.“Dana yang diperoleh dari objek betul-betuldikembalikan untuk kepentingan masyarakat, sepertiuntuk menjaga objek, memperbaiki pura, bale banjardan fasilitas desa lainnya,” katanya.

Gaet Cipta Award

(image/bud)

MANGUPURA – Memaknai Hari Galungan danKuningan, Pengurus Cabang Federasi Serikat PekerjaPariwisata Serikat Pekerja Seluruh Indonesia (PC F SPPAR-SPSI) Kabupaten Badung bekerjasama denganPemkab Badung menyerahkan bantuan kepada 30 KKmiskin di Badung. Bantuan berupa beras dan uangdipusatkan di Dinas Sosial dan Tenaga Kerja, PuspemBadung, Senin (6/12).

Ketua PC F SP PAR-SPSI Badung Putu SatyawiraMarhaendra menyampaikan, penyerahan bantuan kepadaKK miskin ini, merupakan salah satu program bakti sosialdari FSP-Par Badung. Sementara Kepala Dinas Sosialdan Tenaga Kerja Badung Drs. Tjok Ngurah Bagus Agungmengatakan pemerintah menyambut positif kegiatan sosialini. (image/bud)

FSP-Par Bantu 30 KK Miskina

(image/ist)

resentasi yang digelar diRuang Kertha Gosana,Puspem Badung, Senin (13/

12) diikuti langsung oleh BupatiBadung A.A. Gde Agung, WakilKetua DPRD Badung I MadeSunartha bersama sejumlah anggotaDewan, Kadispenda A.A. Ngr. AlitAgung serta pejabat terkait lainnya.Ketua Tim Unud Made Arya Utama

Badung Siapkan Sistem PHR on linePemkab Badung tampaknya cukup serius dalammengembangkan sistem pembayaran pajak hotel danrestoran (PHR) secara on line. Buktinya, DinasPendapatan Daerah Kabupaten Badung bekerjasamadengan Universitas Udayana mempresentasikan studikelayakan penerapan sistem on line dalam pemungutanpajak hotel dan restoran di Kabupaten Badung.

mengatakan, studi kelayakan inimenggunakan tiga metode kajianyaitu kajian aspek yuridis/hukum,aspek teknis dan aspek ekonomi.Dari kajian yuridis, InstuksiPresiden no. 6 tahun 2001 joInstruksi Presiden No. 3 tahun2003 tentang kebijakan danstrategi nasional pengembanganE-Government dan UU mengenai

Perpajakan serta Peraturan Daerah(Perda) menentukan aparatpemerintah harus menggunakanteknologi telematika untukmendukung good governance danmempercepat proses demokrasi.

.Bupati Gde Agung mem-berikan apresiasi kepada tim Unudyang telah melakukan studi

kelayakan terkait penerapan PHRon line di Badung. Bupatisependapat kalau sistem inidilakukan secara bertahap, karenapenerapan sistem on line ini tidaksegampang membalikkan telapaktangan. “Untuk menyempurnakansistem ini, masih banyak tahapanyang mesti harus dilakukan salahsatunya mengadakan sosialisasi

kepada pihak hotel,” ucapnya. Hal senada juga disampaikan

Wakil Ketua DPRD Sunartha.Namun Sunartha mengharapkankepada tim agar sistem on line inidapat dilakukan di seluruh hotelyang ada di Kabupaten Badungmengingat tidak semua hotel dapatmelakukan sistem on line tersebut.

(image/bud)

DENPASAR - FakultasIlmu Komputer (Fasilkom)Universitas Indonesia (UI) danInstitut Seni Indonesia (ISI)Denpasar akan melakukan ker-jasama dalam bidang peneli-tian pelestarian informasi senibudaya dengan bantuanteknologi, informasi, dan ko-munikasi.

Hal tersebut terungkap sete-lah rombongan UI yang dip-impin oleh Dekan Fasilkom,Prof.Dr. T.Basaruddin, didamp-ingi Prof.Dr. Ir. Aniati MurniArymurthy,M.Sc. Serta MirnaAdriani,Ph.D. berkunjung keISI Denpasar, belum lama ini.Rektor ISI Denpasar, Prof.Dr.I Wayan Rai S.,M.A. sangatsenang karena pihak UI memi-

Jalin Kerjasama “Cultural

lih ISI Denpasar untuk kerjasa-ma ini.

“Dengan adanya kerjasamayang baik ini, ISI Denpasardiberi kesempatan untuk men-

ingkatkan kualitas diri sehing-ga mampu turut serta dalam pe-lestarian warisan budaya mela-lui IT, demi kemajuan kita ber-sama,” harap Prof. Rai .

(image/bud)

Heritage Preservation”

P

Page 8: IMAGE Vol.V No.15

Vol. V No. 15

17 - 30 Desember 2010

Vol. V No. 15, 17 - 30 Desember 2010

C12-59

Save Our Destinations V

VIII

Page Advertorial VIIIArt & Cultural Dialogue III

A

T

Drama GongDiharapkan Bangkit

pada PKB 2011

”SpeedytrekIndienational 2010”

Hadir di Kuta

Jalan Santai PeduliAIDS

’’Speedytrek Indienation 2010’’ Hadir di Kuta

Ajang Final Regional ini diha-diri oleh EGM Multimedia,Joddy Hernady, SM Content

Aggregation & Incubation Multime-dia, Komang Budi Aryasa, SM Inter-nal Delivery Chann & SVC Alliace, SriSafitri dan didampingi pula oleh Man-ager CS Area Denpasar, I Ketut Tedjaserta OM Multimedia Service Area KTI2, I Made Arya Sudiartana.

Dalam pertunjukan kali ini terdapat10 (sepuluh) semifinalis SpeedytrekIndie Nation yang siap menunjukkanperformance antara lain; BEHIND THEWALL dengan lagu berjudul KOTAMATI, CORDIAL ARMY dengan laguberjudul BEHIND STABBER, DES-OUND dengan lagu berjudul PEMBE-RANI, DREIZEHN dengan lagu ber-judul DEMOLISI EGOSENTRUM,KING OF PANDA dengan lagu ber-judul RASA YANG ADA TAKKANPERNAH HILANG, NULLIFY dengan

TAHUN 2010 ini, Speedytrek Indienation yangmerupakan kompetisi musik indie yangdiselenggarakan PT Telkom melalui Speedytrekkembali digelar di 7 (tujuh) kota besar.“Brotherhood of Melody” menjadi temaSpeedytrek Indienation kali ini yang mengandungmakna sebagai upaya menjalin persaudaraan melaluimusik. Setelah sukses digelar di Medan, Jakarta danSurabaya, Speedytrek memasuki region keempat(Regional Denpasar) yang berlangsung di KamaSutra Cafe,Kuta-Bali.

lagu berjudul NO ESCAPE, PEO-PLE SAY dengan lagu berjudulMORON RAWK, PM BANDdengan lagu berjudul MURDERIS ART (M.I.A), SS dengan laguberjudul BUKAN BONEKA,SEASONS dengan lagu berjudulGOODBYE.

Menurut Anastasya, salahsatu juri dalam kompetisi ini men-gatakan bahwa penilaian lebihmenjurus ke live performancemasing-masing finalis. “Para Fi-nalis Regional ini wajib me-nampilkan live performance ter-baik dan bersaing untuk menjadiwakil dari region Denpasar diGrand Final Nasional yang akanberlangsung di Jakarta pada Jan-uari 2011 mendatang”. ujarnya..

Kesepuluh finalish ini mulaimenggemparkan suasana KamaSutra Cafe dengan ciri khas musik

yang berbeda-beda. Kompetisi re-gional Denpasar ini menghasilkanpemenang dengan genre yang vari-atif. Di regional ini band King OfPanda berhasil keluar menjadi jua-ra pertama dengan membawa pu-lang hadiah senilai Rp 5 juta rupi-ah, disusul band People Say diuru-tan kedua dengan hadiah senilaiRp 3 juta rupiah dan Band BehindThe Wall diurutan ketiga danmendapatkan hadiah seniali Rp 2juta rupiah.

Hotel dan RestoranAntri Tunggu Tamatan STP Nusa Dua Bali

Hadiah pemenang dalam regionini diserahkan langsung oleh EGMMultimedia, Joddy Hernady. Dalamkesempatan ini disampaikan bahwamelalui ajang bergengsi diharapkandapat meningkatkan kreativitaspara musisi tanah air, karena mela-lui kompetisi mereka dapat mengek-presikan dan mengekspos karyamelalui media yang telah disedia-kan oleh Telkom. “Pertunjukanyang telah disajikan para finalismalam ini sungguh sangat me-

mukau dan untuk region selanjut-nya semoga para finalis Speed-ytrek dapat memberikan yang leb-ih baik dan semakin kreatif”. harapJoddy Hernady.

Gelaran semifinal SpeedytrekIndienation 2010 ‘Brotherhood ofMelody’ region Denpasar ini dira-maikan pula dengan kehadiranRUFIO, band asal California-USA,yang telah lama ada di scene me-lodic/punk dunia. (image)

ada saat menerima Kunjungankerja spesifik Tim Komisi XDPR RI itu, Gde Pitana mene-

gaskan, hotel berbintang dan resto-ran di luar negeri sampai antremenunggu tamatan STP untuk beker-ja di negaranya. Kondisi itu, menurutmantan Kadisparda

Bali itu harus direspon positif den-gan menyiapkan fasilitas belajar seh-ingga bisa menciptakan tenaga kerjayang berkualitas.”Pekerja pariwisatayang banyak terserap di luar negeriadalah di antaranya Amerika Serikatsebesar 28,66 persen, Australia 23, 57persen dan sisanya ke berbagai negaralainnya,” paparnya.

Sementara Ketua Tim KunjunganSpesifik Komisi X DPR RI Rully ChairulAzwar dengan anggotanya meng-harapkan, agar keberadaan STP tidak

KUNJUNGAN – Rully Chairul Azwar didampingi Gde Pitana danNyoman Madiun saat dengar pendapat dengan perwakilan keempatUPT lembaga pendidikan tinggi di Indonesia .

Sekolah Tinggi Pariwisata (STP) Nusa Dua Bali telah menjadi lembagaPendidikan Tinggi Pariwisata berkelas dunia. Sumber daya manusia yang dicetak,tak hanya menyebar di seluruh Indonesia, tetapi juga mampu bersaing ditingkatdunia. “Kesempatan kerja di sektor pariwisata bagi lulusan STP dan akademipariwisata mencapai 95 persen,” kata Kepala Badan Pengembangan SDMKementerian Kebudayaan dan Pariwisata, I Gde Pitana di STP Nusa Dua Bali,Jumat (3/12)

saja mencetak sumber dayamanusia, akan tetapi mampumelakukan strategi dalam pe-merataan sektor pariwisata diIndonesia. “Kami harapkanSTP memikirkan strategi dalampemerataan dan mengisilowongan kerja di hotel danrestoran di Tanah Air. Karenaselama ini dominan lulusan STPkerja ke luar negeri,” katanya.

Dan yang terjadi sekarangtamatan STP hampir 85 persenlebih bekerja ke luar negeriketimbang di Indonesia. “Me-mang dari segi penghasilanjauh lebih tinggi dibanding disini, namun disisi lain justruhotel-hotel berbintang di Indo-nesia dalam jajaran generalmanager atau manager harus

mendatangkan dari luar,” ujar-nya.Lalu, menyinggung pemban-

gunan infrastruktur pada STP, Rul-ly Chairul Aswar mengatakan, haruslebih terarah pada program yangdirencanakan, biar tidak asal mem-bangun tetapi di kemudian harimenjadi mubazir. Ia berharap sara-na dan prasarana yang dibangundi lingkungan kampus STP harussesuai dengan program yang diren-canakan. Semisal laboratorium atautempat praktek maupun perpusta-kaan.

Dr I Nyoman Madiun M.Sc Ket-ua STP Nusa Dua mengatakan pi-haknya berusaha untuk memper-tahankan perolehan akreditasi dariBAN PT dan TedQual UNWTO ser-ta sertifikasi dari BNSP. Di sampingitu juga meningkatkan status

kelembagaan serta penerapankurikulum yang berbasis padaSKKNI dan ACCSTP ( Asean Com-mon Curriculum Standard for Tour-ism Professional) sebagai imple-mentasi MRA. Namun, terkait den-gan kritikan anggota DPR, Madiunmengatakan saran dan kritik daridewan tersebut akan dijadikan

suatu acuan agar sekolah ini kedepan lebih baik. “Kami berter-imakasih dewan telah mengkriti-si keadaan di kampus ini. Den-gan demikian kami pun akan me-nata kampus agar lebih baik,”ucapnya.

(image/bud)

P

(image/bud)

olong segera buatkanmaster plannya. Ini kansebuah upaya untuk

Yang Baru Muncul: Taman MumbulMewujudkan Sangeh sebagai desa wisata, berbagai upayaterus dilakukan masyarakat di desa tersebut. Setelahmelakukan penataan Objek Wisata Alam (OWA) Sangehdengan memperluas hutan dan areal parkir, kini Sangeh yangkultur masyarakatnya masih asri tengah mempersiapkandestinasi baru. Taman Mumbul sebuah tempat untuk menggelarritual melasti masyarakat Desa Sangeh dan sekitarnya. Tempatini akan disulap menjadi pusat wisata tirta .

mendukung pengembangakankepariwisataan Badung Utara, kataKepala Dinas Pariwisata Badung

Cok Darmawan kepada BendesaAdat Sangeh ketika di sodorkan idepengembangan Taman Mumbuldalam acara sosialisasikepariwisataan Badung Utara,Sabtu (11/12). Daya tarik baru inisebagai upaya mempercepatterwujudnya Sangeh sebagai desawisata.

Bendesa Adat Sangeh, IB.Dipayana mengatakan, pihaknyabersama masyarakat Sangeh sudahmempersiapkan Taman Mumbul

sebagai objek wisata tirta yanglayak dikunjungi wisatawan.Tempat itu memiliki potensi dayatarik yang besar. Buktinya, padahari raya tertentu, tempat ini ramaidikunjungi masyarakat lokal.“Dukungan dari masyarakatsetempat sangat tinggi. Supportdari pemerintah KabupatenBadung juga ada, sehinggamewujudkan Taman Mumbulsebagai pusat wisata tirta sangatperlu,” ucapnya.

Taman Mumbul, jelas lelakiberkumis tebal ini, memiliki kolamseluas 80 are dengan debit air 222liter perdetik yang mampu mengairisawah seluas 200 Hektar. Sebelumair itu disalurkan ke sawah, air bersihini bisa dimanfaatkan sebagai pusatwisata tirta. “Harapan nantinya,destinasi ini mampu menyeraptenaga kerja bagi masyarakatsetempat,” harapnya.

Bersambung ke Hal. VII

DESTINASI BARU – Taman Mumbul yang akan dikembangkan menjadi destinasi baru di Desa Sangeh. (image/bud)

(image/ist)