HUBUNGAN DAYA TARIK TAYANGAN VARIETY SHOW ‘THE …...dengan uji korelasi kendall dan Spearman....
Embed Size (px)
Transcript of HUBUNGAN DAYA TARIK TAYANGAN VARIETY SHOW ‘THE …...dengan uji korelasi kendall dan Spearman....
-
i
HUBUNGAN DAYA TARIK TAYANGAN VARIETY SHOW ‘THE RETURN OF SUPERMAN’ TERHADAP MINAT MENONTON
Oleh
ZIMPONY PRATIWI
362012024
SKRIPSI
Diajukan Kepada Program Studi Komunikasi
Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Komunikasi
Sebagai Salah Satu Syarat
Untuk Memperoleh Gelar Sarjana
PROGRAM STUDI ILMU KOMUNIKASI
FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU KOMUNIKASI
UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA
SALATIGA
2016
-
ii
-
iii
-
iv
-
v
KATA PENGANTAR
Puji syukur peneliti panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa yang telah
memberikan rahmat dan karunianya, sehingga peneliti dapat menyelesaikan
tugas akhir dalam perkuliahan ini dengan bentuk Skripsi. Skripsi ini
merupakan salah satu syarat untuk memperoleh Gelar Sarjana Strata Satu (S1)
yang wajib ditempuh oleh mahasiswa dengan konsentrasi Komunikasi di
Program Studi Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Komunikasi
Universitas Kristen Satya Wacana.
Dengan selesainya Skripsi ini dengan judul HUBUNGAN DAYA TARIK
TAYANGAN THE RETURN OF SUPERMAN TERHADAP MINAT
MENOJNTON, tidak terlepas dari bantuan banyak pihak yang telah
memberikan banyak waktu, tenaga, masukan atau nasihat serta semua
bimbingan yang diberikan kepada peneliti dan pihak lainnya. Untuk itu peneliti
mengucapkan banyak terimakasih kepada:
1. Tuhan YME yang berikan kekuatan dan kesehatan yang sangat luar
biasa sehingga peneliti bisa menyelesaikan syarat tugas akhir untuk
memperoleh Gelar Sarjana Strata 1 (S1).
2. Kedua orang tua, yakni Wimpy Loy (papa) dan Russuati (mama) yang
senantiasa memberikan dukungan secara material maupun non-material.
3. Eddy, Lisa dan Edo. Ketiga saudara penulis yang menyebalkan dan
selalu penulis rindukan. Terima kasih selalu mengkhawatirkan adikmu
ini. Dan buat Edo juga yang sebentar lagi ngerasain gimana susahnya
jadi mahasiswa.
4. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Komunikasi, Kaprogdi Fiskom Dewi K.S,
jajaran dosen beserta staff atau karyawan yang telah memberikan ilmu
serta pelayanan yang luar biasa baik.
5. Khususnya Om Roy selaku Pembimbing Skripsi selama peneliti
melaksanakan Skripsi ini tidak henti – hentinya memberikan waktu disela
-
vi
kepadatan bapak sebagai seorang dosen, terima kasih atas tenaga beserta
masukan ilmu yang sangat membantu peneliti menyelesaikan Skripsi ini.
6. Serta mba Ester Krisnawati selaku Pembimbing Skripsi juga yang selalu
mensupport peneliti untuk menyelesaikan tepat pada waktunya.
7. Seluruh anak kos Griya Harmoni. Sese yang penulis repotkann dalam
pembuatan kuisioner, Jessica terima kasih peminjaman handphonenya,
Riri, Evelyn, Vivi, Vega, yang selalu menemani kerjain di luar kamar,
Desy, Othy, yang sebentar lagi juga akan skripsi, semangat! sukses buat
kita semua ya!
8. Nani yang selalu menjadi tong curhat penulis. Makasih banget loh!
9. Ciska dan Tina. Teman seperjuangan magang dan sekarang juga
seperjuangan skirpsi. Selalu mendukung dan membuat suasana menjadi
menyenangkan. Sukses buat kita bertiga ya!
10. Siti, Tata, Mega dan Icha. Cie yang duluan S.I. Kom, terimakasih sudah
menjadi teman penulis yang menyenangkan dan bahkan menyebalkan.
Sukses ya!
11. Thea, Nia dan Bella yang membantu penulis untuk menyebar kuisoner.
Cepat nyusul lulus juga ya!
12. Kak Niken, yang sudah dianggap penulis sebagai kakak sendiri,
terimakasih atas inspirasi tentang skripsi.
13. Kak Bagus dan Kak Rizky yang kadang penulis repotkan mengenai
pertanyaaan tentang SPSS. Sukses jadi dosennya.
14. Teman-teman angkatan 2012. Selalu SEMPAK dan sukses buat kita
semua!
15. Serta Diri Sendiri (Finally, Zimpony Pratiwi, S.I.Kom) yang mampu
menyelesaikan Skripsi ini dengan baik walaupun ada kurang dan lebihnya
dalam pengerjaannya.
16. Untuk siapapun yang sudah menjadi bagian dari proses pembuatan
skripsi ini, yang berkontribusi dalam prosesnya, terimakasih atas
support dan doanya. Tuhan selalu menyertai kalian.
-
vii
Peneliti menyadari bahwa masih banyak kekurangan dari Skripsi ini.
Peneliti berharap dengan adanya penelitian ini diharapkan menambah khasanah
teori baik peneliti dan peneliti lainnya dalam perkembangan Ilmu Komunikasi.
Semoga Skripsi ini berguna bagi kita semua. Terima kasih.
Salatiga, 2016
Zimpony Pratiwi
-
viii
PERSEMBAHAN
Skripsi ini saya persembahkan untuk:
1. Papa dan Mama tercinta
2. Keluarga Besar yang telah mendukung
3. Sahabat dan teman seperjuangan terkasih
4. Civitas akademika Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Komunikasi, UKSW
5. Semua rekan diluar Fakultas dan diluar Universitas yang telah
memberikan semangat beserta dukungan
-
ix
MOTTO
“Carpe Diem”
(Selalu lakukan hal yang terbaik setiap harinya, anggaplah setiap hari adalah hari terakhir kita)
“Life is like a Camera.. focus on what’s important, capture a good time, develop from the negative and if thing don’t work out, take another shot”
Selalu berpikir positif dan tidak curiga pada orang lain akan membuat hidup sehat - Zimpony
-
x
SARIPATI
Variety show adalah format acara televisi yang mengkombinasikan berbagai format lainnya, seperti talkshow, magazine show, quiz, games show, music concert, drama dan sitcom (komedi situasi) salah satunya adalah tayangan variety show The Return of Superman. Variety Show ini memperlihatkan 4 orang tua khususnya peran ayah dalam menjaga dan mengajarkan anaknya sopan santun. Responden yang digunakan adalah orang-orang yang menonton tayangan ini. Korelasi pun digunakan dalam penelitian ini untuk melihat seberapa jauh hubungan antara tayangan The Return of Superman dengan minat menonton.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara daya tarik The Return of Superman terhadap minat menontonpada Mahasiswa UKSW di Salatiga. Metode kuantitatif digunakan dalam penelitian ini untuk mengetahui ada tidaknya hubungan tersebut. Teknik analisa data yang digunakan yaitu dengan uji korelasi kendall dan Spearman.
Hasil yang diperoleh dalam penelitian ini melalui uji korelasi bernilai 0.346 (Kendall) dan 0,450 (Spearman) menurut tabel koefisien korelasi hasil tersebut menyatakan adanya hubungan yang cukup kuat antara daya tarik Tayangan The Return of Superman terhadap minat menonton.
Kata Kunci: Variety Show The Return of Superman, Minat Menonton, Teori SOR, Daya Tarik.
-
xi
ABSTRACT
Variety show is a form of television show which combines other television show formats, such as talk show, magazine show, quiz, games show, music concert, drama, and sitcom (Situation Comedion), and The Return of Superman is an example of a variety show. This show features four Korean celebrities who show their fatherly side when taking care of their children and also teaching them manners. The respondents for this study are the viewers of The Return of superman. Correlation is used to analyze the connection between the show and the interest of the viewers themselves.
This study aims to analyze the appeal of The Return of Superman towards the interest of the viewers, who are UKSW students. Quantitative method is used in this study to figure out the correlation. Data analysis technique used in this study is Kendall and Spearman’s correlation coefficient.
This study results in 0.346 using Kendall’s correlation, and 0.450 using Spearman’s. According to the correlation coefficient tables, these results prove that there is a strong relationship between the appeal of The Return of Superman with the viewers’ interest.
Key Words: Variety Show The Return of Superman, Viewers’ Interest, SOR Theory, Appeal.
-
xii
DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL i
LEMBAR PENGESAHAN ii
PERNYATAAN KEASLIAN KARYA TULIS TUGAS AKHIR iii
PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI iv
KATA PENGANTAR v
PERSEMBAHAN viii
MOTTO ix
SARIPATI x
ABSTRACT xi
DAFTAR ISI xii
BAB I : PENDAHULUAN
1.1. Latar Belakang 1
1.2. Rumusan Masalah 5
1.3. Tujuan Penelitian 6
1.4. Manfaat Penelitian 6
1.4.1. Manfaat Praktis 6
1.4.2. Manfaat Teoritis 6
1.5. Defini Konsep dan Batas Penelitian 6
1.5.1. Definisi Konsep 6
1.5.2. Batas Penelitian 9
BAB II : LANDASAN TEORI
2.1. Komunikasi 10
2.2. Televisi 11
2.3. Variety Show 13
2.3.1. Program Variety Show The Return of Superman 13
2.4. Daya Tarik 14
2.5. Minat Menonton 15
-
xiii
2.6. Teori SOR 17
2.7. Teori Uses and Gratification 19
2.8. Hubungan Daya Tarik Tayangan Variety Show The Return of
Superman dengan Minat Menonton Mahasiswa dalam Penelitian 20
2.9. Penelitian Sebelumnya 21
2.10. Kerangka Pikir 25
2.11. Hipotesis 26
BAB III : METODE PENELITIAN
3.1. Jenis Penelitian 27
3.2. Lokasi Penelitian 27
3.3. Unit Amatan dan Unit Analisis 27
3.4. Populasi, Samperl, dan Teknik Pengambilan Sampel 28
3.4.1. Populasi 28
3.4.2. Sampel dan Teknik Pengambilan Sampel 28
3.5. Metode Pengumpulan Data 29
3.5.1. Jenis Data 29
3.5.2. Teknik Pengumpulan Data 29
3.6. Identifikasi Variabel dan Indikator Penelitian 29
3.6.1. Identifikasi Variabel 29
3.6.2. Indikator Variabel Penelitian 30
3.7. Skala Pengukuran 31
3.8. Hubungan antara Variabel Penelitian, Indikator Penelitian, dan Skala
Pengukuran 32
3.9. Teknik Analisis Data 35
3.9.1. Statistik Deskriptif 35
3.9.2. Analisis Korelasi 35
3.9.3. Uji Validitas 37
3.9.4. Uji Relibilitas 42
-
xiv
BAB IV: HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN
4.1. Karakteristik Responden 44
4.1.1. Karakteristik Responden Berdasarkan Jenis Kelamin 44
4.1.2. Karakteristik Responden Berdasarkan Umur 45
4.1.3. Karakterisk Responden Berdasarkan Pendidikan 47
4.2. Karakteristik Variabel X (Tayangan The Return Of Supeman) 48
4.2.1. Frekuensi Menonton 49
4.2.2. Pemain Ayah & Anak 51
4.2.3. Tingkah Laku Ayah & Anak 53
4.2.4. Bintang Tamu 54
4.2.5. Lokasi Shooting& Budaya yang menarik 55
4.3. Karakteristik Variabel Y (Minat Menonton) 56
4.3.1. Kognitif 57
4.3.2. Afektif 58
4.3.3. Behavior 59
4.4. Uji Prasyarat Hipotesis 60
4.4.1. Uji Normalitas 60
4.4.2. Uji Linieritas 61
4.5. Uji Hipotesis 61
4.5.1. Uji Hipotesis Korelasi Spearman dan Kendall 61
4.6. Pembahasan 64
BAB V : PENUTUP
5.1. Kesimpulan 70
5.2. Saran 71
DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN - LAMPIRAN
-
xv
DAFTAR TABEL
Tabel 2.1 Perbandingan Penelitian-Penelitian Terdahulu Dengan Penelitian
Yang Akan Dilakukan 20
Tabel 3.1 Skala Likert 30
Tabel 3.2 Hubungan antara Variabel Penelitian, Indikator Penelitian, dan
Skala Pengukuran 31
Tabel 3.3 Koefisien Korelasi 35
Tabel 3.4 Tabel Uji Validitas Tayangan Variety Show The Return of
Superman dengan Minat Menonton 38
Tabel 3.5Tabel Uji Realibilitas Tayangan Variety Show The Return of
Superman dengan Minat Menonton ` 42
Tabel 4.1 Distribusi Responden Berdasarkan Jenis Kelamin 43
Tabel 4.2 Distribusi Responden Berdasarkan Usia 45
Tabel 4.3 Interval jawaban indikator Frekuensi Menonton 48
Tabel 4.4 Statistik Deskriptif Hasil Pengukuran Indikator FrekuensiMenonton
48
Tabel 4.5 Crosstabs Jenis Kelamin dan Frekuensi Menonton 49
Tabel 4.6 Interval jawaban indikator Pemain Ayah & Anak 50
Tabel 4.7 Statistik Deskriptif Hasil Pengukuran Indikator Pemain Ayah &
Anak 50
Tabel 4.8 Crosstabs Jenis Kelamin dengan Pemain 51
Tabel 4.9 Interval jawaban indikator Tingkah Laku Ayah & Anak 52
Tabel 4.10 Statistik Deskriptif Hasil Pengukuran Indikator Tingkah Laku
Ayah & Anak 52
Tabel 4.11 Interval jawaban indikator Bintang Tamu 54
-
xvi
Tabel 4.12 Statistik Deskriptif Hasil Pengukuran Indikator Bintang Tamu 54
Tabel 4.13 Interval jawaban indikator Lokasi Shooting& Budaya yang
Menarik 55
Tabel 4.14 Statistik Deskriptif Hasil Pengukuran Indikator Lokasi Shooting &
Budaya Yang Menarik 55
Tabel 4.15 Interval jawaban indikator kognitif 57
Tabel 4.16 Statistik Deskriptif Hasil Pengukuran Indikator kognitif 57
Tabel 4.17Interval jawaban indikator afektif 59
Tabel 4.18 Statistik Deskriptif Hasil Pengukuran Indikator afektif 59
Tabel 4.19 Interval jawaban indikator behavior 61
Tabel 4.20Statistik Deskriptif Hasil Pengukuran Indikator Behavior 61
Tabel 4.21 Hasil Uji Normalitas 62
Tabel 4.22 Hasil Uji Linieritas 63
Tabel 4.23 Korelasi Spearman dan Kendall 64
-
xvii
DAFTAR GAMBAR
Gambar 1Pemain The Return of Superman ` 2
Gambar 2 Pemain Terbaru The Return of Superman 3
Gambar 3 Trendic Topic 9 November 4
Gambar 4Berdasarkan pantauan Boomee melalui Topsy terhadap hastag 4
Gambar 5 Salah satu akun Fanbase The Return of Superman 5
Gambar 6 Teori SOR 7
Gambar 7 Crosstaps Jenis Kelamin dan Umur 45