Hipertrofi Atrium Dan Ventrikel pada anak

16
HIPERTROFI ATRIUM DAN VENTRIKEL

description

hipertrofi atrium dan ventrikel pada anak

Transcript of Hipertrofi Atrium Dan Ventrikel pada anak

Page 1: Hipertrofi Atrium Dan Ventrikel pada anak

HIPERTROFI ATRIUM DAN VENTRIKEL

Page 2: Hipertrofi Atrium Dan Ventrikel pada anak

HIPERTROFI ATRIUM

• Pada hipertrofi atrium terjadi perubahan pada durasi dan amplitudo dari gelombang P

• Normalnya gelombang P berdurasi < 0,12 detik dengan amplitudo <2,5 mm

• Untuk menilai pembesaran atrium dapat dilihat gelombang P pada sadapan II dan sadapan V1

Page 3: Hipertrofi Atrium Dan Ventrikel pada anak

HIPERTROFI ATRIUM KANAN (RAH)

• Pada pembesaran atrium kanan, amplitudo bagian pertama gelombang P meningkat.

• Lebar tidak berubah karena komponen akhir gel. P berasal dari atrium kiri

• Disebabkan oleh: – Penyakit paru berat– Stenosis trikuspidalis– Regurgitasi trikuspid

Page 4: Hipertrofi Atrium Dan Ventrikel pada anak

HIPERTROFI ATRIUM KANAN

• Pembesaran atrium kanan ditandai oleh:– Gelombang P yang beramplitudo melebihi 2,5 mm

pada sadapan II dan V1 (disebut P pulmonale)– Tidak ada perubahan durasi gelombang P

Page 5: Hipertrofi Atrium Dan Ventrikel pada anak

GAMBARAN EKG

Page 6: Hipertrofi Atrium Dan Ventrikel pada anak

HIPERTROFI ATRIUM KIRI

• Pada hipertrofi atrium kiri, terjadi pemanjangan durasi dan kadang-kadang juga terdapat peningkatan amplitudo bagian akhir gelombang P pada sadapan V1

• Terdapat gambaran P mitral pada sadapan II• Disebabkan oleh:– Mitral regurgitasi dan mitral stenosis pada

penyakit endokarditis dan SLE.

Page 7: Hipertrofi Atrium Dan Ventrikel pada anak

HIPERTROFI ATRIUM KIRI

• Gambaran EKG hipertrofi atrium kiri ditandai dengan:– Durasi gelombang P > 0,12 detik– Terdapat gambaran P mitral pada sadapan II– Pada sadapan V1 terlihat amplitudo komponen

akhir gelombang P turun setidaknya 1 mm dibawah garis isoelektris dan durasinya meningkat, setidaknya 0,04 detik

Page 8: Hipertrofi Atrium Dan Ventrikel pada anak

GAMBARAN EKG

Page 9: Hipertrofi Atrium Dan Ventrikel pada anak

HIPERTROFI VENTRIKEL

• Pada hipertrofi ventrikel terjadi perubahan-perubahan pada kompleks QRS

• Untuk menilai hipertrofi ventrikel perlu melihat sadapan prekordial dan ekstremitas

Page 10: Hipertrofi Atrium Dan Ventrikel pada anak

HIPERTROFI VENTRIKEL KANAN

• SADAPAN EKSTREMITAS– Gambaran yang terlihat adl: deviasi aksis ke kanan

yang menyimpang antara +90o dan +180o

– Kompleks QRS pada sadapan 1 harus lebih negatif daripada positif

• SADAPAN PREKORDIAL– Di sadapan V1, gelombang R lebih besar daripada

gelombang S– Di sadapan V6, gelombang S lebih besar daripada

gelombang R

Page 11: Hipertrofi Atrium Dan Ventrikel pada anak

HIPERTROFI VENTRIKEL KANAN

• Gambaran EKG:– Pada sadapan V1, gelombang R lebih besar

daripada gelombang S atau R di V1 > 7mm– Deviasi aksis ke kanan– Gelombang S pada V5 dan V6 lebih besar daripada

gelombang R

Page 12: Hipertrofi Atrium Dan Ventrikel pada anak

GAMBARAN EKG

Page 13: Hipertrofi Atrium Dan Ventrikel pada anak

HIPERTROFI VENTRIKEL KANAN

• Disebabkan oleh :– Hipertensi pulmonal– Tetralogi of Fallot– Stenosis katup pulmonal– Defek Septum Ventrikel

Page 14: Hipertrofi Atrium Dan Ventrikel pada anak

HIPERTROFI VENTRIKEL KIRI

• Gambaran EKG:– Deviasi aksis kompleks QRS ke kiri– Gel R di V6 lebih besar dari normal– Gel S di V1 lebih besar dari normal

Page 15: Hipertrofi Atrium Dan Ventrikel pada anak

S di V1 > batas normal

R di V6 > batas normal

Page 16: Hipertrofi Atrium Dan Ventrikel pada anak

HIPERTROFI VENTRIKEL KIRI

• Disebabkan oleh:– Cardiomyopati– Hipertensi– Stenosis aorta– Coarctasio aorta