HIPERTENSI ESENSIAL.ppt

16
HIPERTENSI HIPERTENSI ESENSIAL ESENSIAL

Transcript of HIPERTENSI ESENSIAL.ppt

  • HIPERTENSI ESENSIAL

  • DEFENISI Hipertensi esensial adalah hipertensi yang tidak diketahui penyebabnya. Klasifikasi tekanan darah menurut JNC 7 :

    Klasifikasi tekanan darahTDS (mmHg)TDD (mmHg)Normal< 120< 80Prahipertensi120 13980 89Hipertensi derajat 1140 15990 99Hipertensi derajat 2 160 100

  • PATOGENESISFaktor yang mendorong terjadinya hipertensi :1. Diet & asupan garam, stress, ras, obesitas, merokok, genetis2. Sistem saraf simpatis :- Tonus simpatis- Variasi diurnal3. Keseimbangan antara modulator vasodilatasi & vasokonstriksi4. Pengaruh sistem endokrin setempat yang berperan pada sistem renin, angiotensin & aldosteron

  • KERUSAKAN ORGAN TERGET1. Jantung : - Hipertrofi ventrikel kiri - Angina atau infark miokardium - Gagal jantung2. Otak : - Stroke atau Transient ischemic attack3. Penyakit ginjal kronis4. Penyakit arteri perifer5. Retinopati

  • Faktor resiko penyakit kardiovaskuler pada hipertensi :MerokokObesitasKurangnya aktivitas fisikDislipidemiaDMMikroalbuminuriaUmur ( laki-laki > 55 thn, perempuan 65 thn)Riwayat keluarga dengan penyakit jantung kardiovaskuler prematur (laki-laki < 55 thn, perempuan < 65 thn)

  • EVALUASI HIPERTENSITujuan :1.Menilai pola hidup & identifikasi faktor-faktor resiko kardiovaskular lainnya2.Mencari penyebab kenaikan tekanan darah3.Menentukan ada atau tidaknya kerusakan target organ & penyakit kardiovaskular

  • Menentukan adanya penyakit penyerta sistemik, yaitu : Aterosklerosis Diabetes Fungsi ginjal

  • PENGOBATANTujuan pengobatan :Target tekanan darah < 140/90 mmHgPenurunan morbiditas & mortalitas kardiovaskularMenghambat laju penyakit ginjal proteinuria

  • Pengobatan hipertensi terdiri dari :1. Terapi nonfarmakologis Berhenti merokokmenurunkan berat badan mengurangi konsumsi alkohol berlebihlatihan fisikmenurunkan asupan garammeningkatkan konsumsi buah & sayur menurunkan asupan lemak

  • 2. Terapi farmakologisJenis-jenis obat yang dianjurkan :DiuretikaBeta blockerCalsium Channel Blocker atau Calcium antagonistAngiotensin Converting Enzyme InhibitorAngiotensin II Receptor AT1 receptor antagonist/blocker (ARB)

  • Possible Combinations ofAntihypertensive Agents Guidelines Committee. J Hypertens 2003; 21: 1011-53. Diltiiazem

  • Renal Protection Strict BP Control

    Target BP:

  • Pemilihan obat antihipertensi dipengaruhi oleh beberapa faktor, yaitu : Faktor sosio ekonomi Profil faktor resiko kardiovaskular Ada tidaknya penyakit penyerta Variasi individu thd obat antihipertensi Kemungkinan adanya interaksi obat yang digunakan pasien untuk penyakit lain

  • Pengelompokan pasien berdasarkan pada yang memerlukan pertimbangan khusus :1.Kelompok indikasi yang memaksa Gagal jantung Pasca infark miokardium Resiko penyakit koroner tinggi Diabetes Penyakit ginjal kronis Pencegahan stroke berulang

  • 2. Keadaan khusus lainnyaPopulasi minoritas Obesitas & sindrom metabolik Hipertrofi ventrikel kanan Penyakit arteri perifer Hipotensi postural Hipertensi pada usia lanjut Demensia Hipertensi pada perempuan Hipertensi pada anak & dewasa muda Hipertensi urgensi & emergensi

  • PEMANTAUANStrategi utk meningkatkan kepatuhan pd pengobatan : Empati dokter akan meningkatkan kepercayaan,motivasi & kepatuhan pasien Dokter harus mempertimbangkan latar belakang budaya kepercayaan pasien serta sikap pasien thd pengobatanPasien diberi tahu hasil pengukuran tekanan darah, target yg masih harus dicapai, rencana pengobatan selanjutnya