Harmonisasi Di Indonesia

download Harmonisasi Di Indonesia

of 6

Transcript of Harmonisasi Di Indonesia

  • 7/24/2019 Harmonisasi Di Indonesia

    1/6

    Harmonisasi Standar Akuntansi Keuangan Indonesia: Sejarah dan

    Perkembangannya

    A. Latar Belakang Masalah

    Dalam era globalisasi, hal yang paling signifkan terjadi adalah semakin

    majunya perdagangan di dunia. Banyak sekali perusahaan yang ingin

    mengembangkan bisnisnya. Seiring dengan hal tersebut maka pasar bursa juga

    semakin dipadati oleh para investor baik individu maupun korporasi dari berbagai

    belahan dunia.

    Globalisasi ternyata secara tidak langsung memberikan dampak bagi dunia

    akuntansi di seluruh dunia. al tersebut secara khusus berdampak pada mekanisme

    pelaporan in!ormasi akuntansi. Bagi perusahaan"perusahaan yang melakukancross-border operation hal tersebut selanjutnya menimbulkan masalah pelaporan

    keuangan. Standar akuntansi yang berlaku di suatu #egara berbeda dengan yang

    ada di #egara lain. $leh karenanya, perusahaan harus menyusun laporan keuangan

    sesuai dengan standar akuntansi tempat dimana sahamnya terda!tar. Selain itu,

    perusahaan juga harus menyusun dan mengkonversi laporan keuangan tersebut

    sesuai dengan standar akuntansi yang berlaku di #egara asal kantor pusat berada

    %Giri, &''().

    Dengan tidak seragamnya standar akuntansi yang ada, al tersebut tentu

    saja membuat biaya pelaporan menjadi tinggi . Selain itu, Laporan keuanganpun

    menjadi sangat sulit untuk dibandingkan dengan laporan keuangan perusahaan lain

    yang sejenis. Badan standar akuntansi kemudian menyadari hal ini, bah*a untuk

    mem!asilitasi globalisasi dan mendukung kemajuan investasi di seluruh dunia

    diperlukan standar pelaporan akuntansi yang seragam.

    B. Sejarah dan +erkembangan Standardisasi Laporan euangan

    Di -ndonesia, konvergensi laporan keuangan tidak dilakukan secara begitu saja dan

    serta merta tetapi mele*ati proses harmonisasi. armonisasi didefnisikan sebagai

    proses untuk meningkatkan komparabilitas %kesesuaian) praktik akuntansi dengan

    menentukan seberapa besar praktik tersebut dapat beragam. +roses selanjutnya

    setelah harmonisasi adalah konvergensi. onvergensi lebih spesifk dari

  • 7/24/2019 Harmonisasi Di Indonesia

    2/6

    harmonisasi. +roses konvergensi dilakukan melalui pengadopsian penuh seluruh

    standar akuntansi internasional sehingga tidak ada perbedaan antara standar lokal

    dengan -nternasional. Sampai dengan tahun &'/, -ndonesia tidak lagi berada pada

    level harmonisasi tetapi sudah dalam tara! konvergensi standar akuntansinya.

    Sebelum beranjak pada pembahasan tara! konvergensi, Berikut disajikan sejarah

    perkembangan standar akuntansi di -ndonesia0

    " Selama dalam masa penjajahan Belanda, tidak ada standar akuntansi

    yang dipakai di -ndonesia. Standar yang dipakai bertumpu pada sound

    business practicedengan gaya belanda." Sampai tahun 1//0 -ndonesia belum mempunyai undang"undang resmi2

    peraturan tentang standar akuntansi" 3ahun 1450 -ndonesia mengikuti standar akuntansi yang dibuat oleh -6-

    yang disebut dengan prinsip akuntansi." 3ahun 1(50 +rinsip akuntansi -ndonesia ditetapkan menjadi standar

    akuntansi." 6khir tahun 1(50 Standar akuntansi di -ndonesia mengikuti standar yang

    bersumber dari -6S7 %-nternational 6ccounting Standard 7ommittee)" Sejak tahun 1150 -6- sudah menyetujui dan berkomitmen untuk -89S dan

    memulai proses harmonisasi standar akuntansi" 3ahun &''(0 Memulai adopsi sebagian standar -89S" 3ahun &'&0 Mulai melakukan konvergensi standar akuntansi di -ndonesia." 3ahun &'/0 onvergensi masih dilakukan untuk beberapa standar

    akuntansi yang belum selesai.

    Di -ndonesia, terdapat empat pilar standar akuntansi yang diantaranya adalah0

    " +ernyataan Standar 6kuntansi %+S6)" Standar 6kuntansi euangan :ntitas 3anpa 6kuntabilitas +ublik Signifkan %

    S6 :36+)" Standar 6kuntansi Syari;ah %S6 Syariah)" Standar 6kuntansi +emerintahan %S6+)

    Sejak tahun &'&, De*an Standar 6kuntansi di -ndonesia sudah menyetujui dan

    mulai melakukan onvergensi +S6 dan sampai dengan tahun &'/, proses

    konvergensi masih terus dilakukan dan diperbaiki. Berikut disajikan beberapa +S6

    yang sampai dengan saat ini sudah konvergen dengan -89S0

    Tabel 1Konvergensi PSAK terhadap I!S "sampai dengan #$1%&

  • 7/24/2019 Harmonisasi Di Indonesia

    3/6

    #o -89S +erubahan -89S '0 7onsolidated 8inancial

    Statement

    +S6 -89S &0 Disclosure o! -nterest in

    $ther :ntities

    +S6 -6S &(0 -nvestment in 6ssociate

    and =oint ?entures

    +S6 /0 -nvestasi pada :ntitas 6sosiasi

    dan ?entura Bersama5 -6S >&0 8inancial -nstruments0

    +resentation

    +S6 /'0-nstrumen euangan0 +enyajian,

    disahkan pada &1 6pril &'5, berlaku

    e!ekti! =anuari &'// -6S >10 8inancial -nstruments0

    9ecognition and Measurement

    +S6 //0 -nstrumen euangan0

    +engakuan dan +engukuran %Disahkan

    pada &1 6pril &'5, berlaku =anuari&'/)

    4 -6S &0 -ncome 3aA +S6 5

  • 7/24/2019 Harmonisasi Di Indonesia

    4/6

    Sumber: https:''sta(.blog.ui.a).id'martani'pendidikan'slide*psak'

    Diharapkan dengan adanya konvergensi standar akuntansi -ndonesia dengan

    standar akuntansi -nternasional dapat memberikan kontribusi yang signifkan

    dalam memudahkan pemahaman atas laporan keuangan dengan menggunakan

    standar akuntansi yang dikenal secara internasional, meningkatkan arus investasi

    global dan lokal melalui proses transparansi yang lebih baik, menurunkan biaya

    modal dengan membuka peluang fund rising melalui pasar modal, dan dapat

    menciptakan efsiensi dalam penyiapan laporan keuangan untuk kepentingan

    pengambilan keputusan para investor.

    Daftar Pustaka

    Giri, Ferdinan Efrain, Konvergensi Standar Akuntansi dan Dampaknya Terhadap

    Pengembangan Kurikuum Akuntansi dan Proses Pembea!aran Akuntansi di Perguruan Tinggi"ndonesia,# $urna Pendidikan Akuntansi "ndonesia% &o% 'o% (% ())*

    +u and ang, -easuring the .onvergen/e of 'ationa A//ounting Standard 0ith "nternationa

    Finan/ia 1eposting Standard2 The Appi/ation of Fu33y .ustering Anaysis,# The "nternationa$ourna of A//ounting, 'ovember ())*%

    4ahyuni, "ka 'ining, Dampak "mpementasi "F1S terhadap Pendidikan Akuntansi di"ndonesia,# $urna Akuntansi 5niversitas $ember, ()66%

    https://staff.blog.ui.ac.id/martani/pendidikan/slide-psak/

    https://staff.blog.ui.ac.id/martani/pendidikan/slide-psak/https://staff.blog.ui.ac.id/martani/pendidikan/slide-psak/https://staff.blog.ui.ac.id/martani/pendidikan/slide-psak/https://staff.blog.ui.ac.id/martani/pendidikan/slide-psak/
  • 7/24/2019 Harmonisasi Di Indonesia

    5/6

    Harmonisasi Standar Akuntansi Keuangan Indonesia: Sejarah dan

    Perkembanganna

    Disusun 7eh2

    A!eng Tita 'a0angsari8)969(9(:;));

  • 7/24/2019 Harmonisasi Di Indonesia

    6/6

    -agister Akuntansi 5niversitas Airangga

    Tahun Akademik ()698()6: