Hand Out Materi Pai

193
HAND OUT KULIAH PENDIDIKAN AGAMA ISLAM PROF. DR. ABD. RACHMAN ASSEGAF

description

pai

Transcript of Hand Out Materi Pai

  • HAND OUT KULIAH PENDIDIKAN AGAMA ISLAM

    PROF. DR. ABD. RACHMAN ASSEGAF

  • (Dengan nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang)

  • MAU KENAL?

    Abd Rachman AssegafGresik, 12 Maret 1966Perum Tanjungsari Indah Blok G-1 Manisrenggo KlatenGuru Besar UIN Sunan Kalijaga YogyakartaEmail: [email protected]

  • SEBAGIAN KARYA TULIS...

  • SOME MEMORIES....

  • SEKARANG, GILIRAN ANDA MEMPERKENALKAN DIRI...

  • KONTRAK BELAJAR

  • MARI KITA SEPAKATI DULU...Toleransi terlambat berapa menit?Bagaimana soal pakaian?Hp?Selama kuliah PAI membawa Al-Quran...Non-smoking area....Batas pengumpulan makalah?Siapkan powerpoint untuk presentasi...Bagaimana kalau tidak hadir saat presentasi?

  • GENERAL REVIEW MATERI PAIRasul Sunnatullah

  • GARIS BESAR MATERI PAIHakikat Pendidikan Agama IslamKonsep Ketuhanan dalam IslamKonsep Keimanan dan KetaqwaanImplementasi Iman dan Taqwa dalam Kehidupan ModernKonsep Manusia dalam IslamKonsep Ibadah dalam IslamDasar Hukum IbadahSumber Hukum dalam IslamDemokrasi dan HAM dalam Islam

  • Etika, Moral dan AkhlakMasyarakat MadaniIpteks dalam IslamSistem Ekonomi dalam IslamKebudayaan dan Peradaban IslamSistem Politik dalam IslamReview

  • SKORE NILAI DIRUMUSKAN SEBAGAI BERIKUT:

    Kehadiran (min: 75 %): 10 %Tugas (makalah): 15 %Partisipasi kelas (diskusi): 10 %Presentasi: 10 %Ujian mid-semester : 15 %.Ujian Baca Al-Quran: 10 %Ujian Akhir Semester : 30 %. Jumlah 100 %

  • REFERENSI WajibAbd. Rachman Assegaf. Studi Islam Kontekstual. Yogyakarta: Gama Media, 2005.Malik Fadjar. Kuliah Agama Islam di Perguruan Tinggi. Surabaya: Al-Ikhlas, 1981.Tim Dosen, Pendidikan Agama Islam untuk Mahasiswa. Malang: IKIP, 1990.Tim Penulis. Moral dan Kognisi Islam: Buku Teks Agama Islam untuk Perguruan Tinggi Umum. Bandung: Alfabeta, 1995.

    AnjuranAchmad Baiquni. Alquran, Ilmu Pengetahuan dan Teknologi. Solo: Dana Bhakti Prima Yasa, 1995.Afzalurrahman. Alquran dalam Berbagai Disiplin Ilmu. Jakarta: LP3SI, 1988.Muh. Husein Thabathabai. Inilah Islam. Jakarta: Pustaka Hidayah, 1989.Quraish Shihab. Membumikan Alquran. Bandung: Mizan, 1988.Sayid Sabiq. Fiqh Sunnah. Beirut: Dar al-Fikr, 1983.Yusuf Qardhawi. Konsep Ibadah dalam Islam. Surabaya: Central Media, 1993.

  • HAKIKAT PENDIDIKAN AGAMA ISLAM1

  • Religion is belief in the existence of a supranatural ruling power, the creator and controller of the universe, who has given to man a spiritual nature which continues to exist after the death of the body (AS Hornby);Al-Din ketetapan ilahi untuk mengajak orang-orang yang berakal agar menerima apa yang disampaikan oleh Nabi Muhammad s.a.w. (al-Jurjani)Agama adalah sistem pemikiran, perasaan dan perbuatan yang dilakukan oleh sekelompok manusia yang memberikan anggotanya tujuan pengabdian;

  • Berasal dari akar kata bahasa Arab yang artinya damai (peace), berserah diri (submission), selamat (save), dan sejahtera (prosperous).Agama Islam adalah penerimaan dan kepatuhan kepada ajaran Allah yang telah diwahyukan kepada Nabi Muhammad s.a.w. Seorang Muslim berarti orang yang menerima, melaksanakan dan menyebarluaskan ajaran dan keyakinan Islam

  • ReligionMembers

    Christianity 2 BillionIslam1.2 BillionHinduism785 MillionBuddhism360 MillionJudaism17 MillionSikhism16 MillionBahai5 MillionConfucianism5 MillionJainism4 MillionShintoism3 MillionWicca.7 MillionZoroastrianism.2 Million

  • Growth based on Last 50 Years*(in millions)YearsItemChange*200220102015Christian1.00%210022742390Muslim2.90%170021372465Jew-0.10%151515Hindu2.10%8209681074Buddhist1.20%370407432Sikh2.00%252932Confucianist-0.25%320314310Shintoist2.10%708392Others**2.10%8009451048World2.30%622071717858**African, Communist, non-religious, etc

    Comparative Chart(Based on Last 50 Years)YearChristianMuslim190027%12%200030%19%200529%21%201028%23%201526%26%202026%27%202525%30%

  • Mengapa Manusia Membutuhkan Agama? Karena Manusia Mempunyai Naluri Beragama Manusia Kecil, Tidak Berdaya, dan Lemah, karenanya Membutuhkan Dzat yang Maha Besar dan Maha Kuasa Agama berisi seperangkat aturan yang bilamana diikutiAkan menyebabkan hidup manusia teratur dan tidak kacau.

  • Inilah sebagian bukti adanya Allah

  • HukumEtika Ekonomi & BisnisPolitik & PemerintahanKehidupan SosialIlmu PengetahuanKesehatanHAM and more

  • Gaya hidup mengikuti petunjuk Tuhan, bukan hawa nafsu manusiaUntuk seluruh aspek kehidupan manusiaPetunjuk dari Allah, bukan manusiaUntuk seluruh dunia, bukan walayah atau negara tertentuHukum dan Nilainya berasal dari langit, bukan bumiUntuk semua umat manusia, kaya-miskin, laki-perempuan, tua-muda, terdidik atau tidakWahyu TuhanJangka panjang, bukan jangka pendek Petunjuk yg abadi, bukan sementara

  • ReligionLifeReligion Agama tak terkait dg kehidupan praktis Agama memberi petunjuk bg kehidupan Agama memberi kehiduoan yg lebih baikSEBELUMSESUDAHReligion Dengan adanya Nabi Muhammad, persepsi thd agama berubahLife

  • 2

  • 2010 AD1900 BC1300 BCJudaismAdam

    Nuh

    Abrahim

    Ishak

    Ismail

    Torah

    4 BC1500 BC525 BCHinduismBuddhismIslamChristianity610 ADQuran

    Bible

    Musa

    Isa

    Muhammad

  • TUHAN DALAM BERBAGAI KITAB SUCIEkam evaditiyam-He is the only one with out second (Chanakyopanishath 6:2-1)Kul Huwallahu Ahad-Say he is the Allah One and only (H.Quran 111:1)"Shama Israelu Adonai Ila Hayno Adna Ikhad-Hear,O Israel the lord our God is one lord (The Bible Deuter0nomy 6:4)"I am God, and there is none else; I am God, and there is none like me. [The Bible, Isaiah 46:9]

  • There is no God but Allah andMuhammad is the Messenger of Allah.

    AdamNoahAbrahamMosesJesusMuhammad

  • MAKNA KALIMAT SAHADAT(QS.Al-Anam: 102-103)ilah- dzat yang disembah karena memiliki kekuasaan dan kebesaran yang dipandang patut disembah.La ilaha illallah Tidak ada Tuhan selain Allah.Artinya, bahwa seluruh alam semesta tak ada satu pun yang patut disembah selain dari pada Allah.Hanya kepada-Nyal ketundukan dan kepasrahan patut diberikan.

  • La ilaha illallah Meniadakan segala bentuk penuhanan selain dari pada Allah:Hawa nafsu (QS 25: 43)Patung dan berhala (QS 26: 69-76)Jin dan malaikat (QS 34: 40-41/ 72: 6)Nabi-nabi (QS 3: 79-80)Hukum manusia (QS 2: 256/ 16: 36/ 79: 15-18/ 89: 10-12)Orang alim (QS 9: 31) Menetapkan (itsbat) bahwa tuhan yang berhak disembah hanyalah Allah semata (QS 21: 25)

  • Makna La ilaha illallahTidak ada pencipta selain Allah (QS 6: 102 / 40: 62)Tidak ada pemberi rezeki selain Allah (QS 11: 6 / 35: 3)Tidak ada pemilik selain Allah (QS 2: 284)Tidak ada pengatur alam semesta selain Allah (QS 32: 5) Tidak ada yang memberi manfa'at dan madharat kecuali Allah (QS 6: 17 /5: 76 /10: 107)Tidak ada yang menjadi pelindung selain Allah (QS 5: 55/ 2: 257)Tidak ada yang berhak menentukan hukum selain Allah (QS 6: 57 /6: 114 /12: 40)Tidak ada yang berhak memerintah dan melarang selain Allah (QS 7: 54)Tidak ada yang berhak menentukan undang-undang selain Allah (QS 42: 21)Tidak ada yang ditaati selain Allah (QS 3: 32, 132)Tidak ada yang berhak disembah selain Allah (QS 20: 14)

  • DAMPAK TAUHID PADA KEHIDUPANOrang yg beriman tak akan berpikiran sempit atau berpandangan jangka pendek. Orang yg beriman mengetahui bahwa Allah sajalah pemilik segala kekuasaan dan tak ada yang menandingiNya. Tak ada yg dpat memberi manfaat atau kerugian, mencukupi kebutuhan, memberi atau mengambil kehidupannya, kecuali hanya Allah semata.Orang yg beriman akan memiliki sikap sederhana dan tawadlu, karena ia tahu bahwa apapun yg ia miliki adalah pemberian Allah.Orang yg beriman tak akan mudah putus asa atau frustasi dlm menghadapi berbagai masalah.

  • SYIRIKPENYEBAB

    Pengagungan yang berlebihan (kultus)Nabi (QS 9: 30)Malaikat (QS 6: 100)Jin (QS 37: 158-159)Pendeta (QS 9: 31)Benda-benda di langit (QS 41: 37)Ulama (QS 71: 21-23)Bersandar pada sesuatu yang bisa diindera (QS 2: 55/ 7: 138/ 20: 87-88)Mengikuti hawa nafsu (QS 31: 21/ 19: 59/ 28: 50/ 25: 43/ 3: 14)Sombong (QS 43: 51/ 40: 56/ 79: 17-20/ 2: 258)Penindasan kepada manusia dengan berhukum pada selain yang diturunkan Allah (QS 7: 59-60/ 7: 65-66/ 7: 73-76/ 14: 28-30/ 34: 31-33)

  • TUGAS Kelas dibagi dalam 6 kelompok, masing-masing kelompok terdiri dari 5 sampai 6 orang anggota. Satu kelompok satu tema yang terdiri dari 5 sampai 6 judul makalah.Makalah didiskusikan di depan kelas dengan powerpoint oleh perwakilan kelompok.Demokrasi dan HAM dalam IslamEtika, Moral dan AkhlakMasyarakat MadaniIpteks dalam IslamSistem Ekonomi dalam IslamKebudayaan dan Peradaban IslamSistem Politik dalam Islam

  • TUGAS INDIVIDUALBuatlah satu judul makalah yang sesuai dengan tema dalam kelompok AndaTulislah makalah tersebut dengan merujuk berbagai buku agama IslamTulis dalam kertas kwarto 1,5 spasi font 12Diketik rapi antara 5 s/d 10 halamanTugas ini bersifat individualDikumpulkan paling lambat pada saat ujian tengah semester (mid-semester)

  • COVERJUDUL MAKALAHLOGONAMA MAHASISWANIMIDENTITAS JURUSANTA.2009/2010

  • CONTOH COVERZakat Ditinjau dalam Perspektif Keadilan Ekonomi

    Logo UPNDisusun dalam rangka memenuhi salah satu tugas matakuliah Pendidikan Agama IslamDosen: Prof. Dr. Abd. Rachman AssegafNama mahasiswa: Rahmad Fajri (NIM: 091097)Fakultas Teknik Mineral Jurusan PertambanganUPN Veteran Tahun Akademik 2014/2015

  • KONSEP MANUSIA DALAM ISLAMKARAKTER MANUSIAMakhluk yang mulia (QS. al-Isra:70)Sebagai khalifah (QS.al-Anam:165)Lahir dalam keadaan fithrah (QS.al-Rum:30)Besifat dualistik (jasmani-rohani; QS. Shad:71-72)Memiliki al-Furuq al-Fardiyah (QS. Maryam: 93-95)Sebagai hamba Allah (QS. Al-Fatihah: 1-7).3

  • Bentuk fisik manusia (QS at-Tin:4)Manusia memiliki jiwa, emosi, rasio dan konasi (QS. Al-Baqarah: 31-34)Kemuliaan manusia karena perbuatannya (QS. Al-Hujurat: 13)Manusia sebagai khalifah (QS. Al-Baqarah: 30)Alam ini untuk kepentingan manusia (QS. Al-Baqarah: 29)Manusia bertanggungjawab atas perbuatannya (QS. Al-Qiyamah:36)

  • Aku makhluk yang mulia (QS. al-Isra:70)

  • Aku lahir dalam keadaan fithrah (QS.al-Rum:30)

  • : Diriwayatkan dari Abu Hurairah r.a katanya: Nabi s.a.w telah bersabda: fitrah itu ada lima atau ada lima perkara yang dikategorikan sebagai sifat fitrah, yaitu khitan, mencukur bulu kemaluan, memotong kuku, mencabut bulu ketiak dan menggunting kumis

  • Manusia sebagai khalifah (QS.al-Anam:165)

  • KLONING: Serupa tapi tak sama!Profesor Lee Byung-chun dari Seoul National University (tengah) bersama dua anggota timnya menggendong anjing identik hasil kloning yang diberi nama Bona, Hope, dan Peace (dari kiri ke kanan). Aku Memiliki al-Furuq al-Fardiyah (QS. Maryam: 93-95)

  • Aku adalah hamba Allah (QS. Al-Fatihah: 1-7).

  • Allah tidak menciptakan jin dan manusia melainkan supaya mereka menyembahKu(QS. Adz-Dzariyat, 51:56)

  • Perkembangan Manusia

  • Siap-siap Menghadapi Masa Seperti Ini

  • Inna Lillahi wa Inna Ilaihi Rajiun

  • FIGUR INSAN KAMIL

  • Inikah insan kamil?Aku hanyalah tokoh imajiner dalam film, bukan insan kamil.

  • Silahkan bertanya atau memberi tanggapan

  • KONSEP IBADAH DALAM ISLAMIbadah berasal dari bahasa Arab abada, yabudu, abdan, aabidun, abid yang berarti budak.Menurut ulama tauhid, ibadah adalah mengesakan Allah, mentadzimkannya dengan sepenuh-penuh tadzim serta menghinakan diri kita dan menundukkan jiwa kepadanya.Ulama akhlak memberikan definisi bahwa ibadah adalah mengerjakan segala taat badaniyah dan menjalankan segala syariat atau hukum.Menurut ulama tasawuf, ibadah adalah seorang mukalaf mengerjakan sesuatu yang berlawanan dengan keinginan nafsunya untuk membesarkan tuhannya.

    4

  • BEBERAPA AYAT YANG MENERANGKAN KEWAJIBAN UNTUK BERIBADAH dan tidaklah aku ciptakan jin dan manusia kecuali untuk menyembah Ku (QS. Adz-Dzariyat : 56).

    Dan (ingatlah) ketika tuhanmu mengeluarkan keturunan anak-anak adam dari sulbi (tulang punggung bagian bawah) mereka; dan allah mengambil kesaksian kepada jiwa mereka (seraya berfirman), bukankah aku ini tuhanmu? mereka menjawab betul Engkau tuhan kami kami barsaksi (Al-Araf : 172).

  • JENIS IBADAH DAN PENGERTIANNYAIBADAH MAHDOH (ibadah murni), adalah penghambaan yang murni hanya hubungan seorang hamba dengan Allah secara langsung.IBADAH GHOIRU MAHDOH (ibadah tidak murni), adalah ibadah yang disamping hubungan seorang hamba dengan Allah juga merupakan hubungan atau interaksi antara hamba dengan makhluk lainnya.

    Ibadah mahdoh ada dua jenis, yakni yang dibatasi (mahdoh muqoyadah) misalnya sholat, zakat, dll, dan yang tidak dibatasi (mahdoh ghoiru muqoyadah) misalnya tahmid, tasbih, takbir, dll.Ibadah ghoiru mahdoh ada yang berimplikasi pada diri dan keluarga seperti mencari nafkah dan yang berimplikasi dengan literatur sosial yang lebih luas, seperti gotong royong, membangun jembatan, dll.

  • PRINSIP-PRINSIP DALAM IBADAHPRINSIP IBADAH MAHDOH :Keberadaannya harus berdasar dalil dan perintahTatacaranya harus berpola pada contoh Raslulullah SAWBersifat supra rasional (diluar jangkauan akal)Azasnya adalah taat.

    PRINSIP IBADAH GHOIRU MAHDOH :Keberadaannya didasrkan atas tidak adanya dalil yang melarangTata laksananya tidak perlu berpola pada contoh RasulBersifat RasionalAzasnya adalah manfaat.

  • RUANG LINGKUP IBADAH MAHDOHIbadah mahdah pada hakekatnya adalah ibadah yang murni hubungan antara hamba dengan tuhannya dan memiliki syariat dalam pengamalannya.Ibadah mahdoh ada yang dibatasi (mahdoh muqayadah) dan yang tidak dibatasi (mahdoh ghoiru muqoyadah).Contoh ibadah mahdoh muqayadah adalah : Whudu, Tayamum, Mandi hadats, Adzan, Iqomah, Sholat, Puasa, Haji, Umrah, dan lain-lain.Contoh ibadah mahdoh ghairu muqoyadah adalah, dzikir seperti tahlil, tahmid, takbir dll, ada pula sedekah dan lain sebagainya.

  • RUANG LINGKUP IBADAH GHOIRU MAHDOHIbadah ghoiru mahdah pada hakekatnya adalah ibadah yang di samping merupakan hubungan antara hamba dengan tuhannya adalah merupakan interaksi antara hamba dengan makhluk lainnya dengan dasar tidak adanya dalil yang melarang.Ibadah ghoiru mahdoh dapat berimplikasi pada diri dan keluarga dan dapat pula pada jaringan sosial yang lebih luasContoh atau ruang lingkup ibadah ini adalah : mencari nafkah untuk keluarga,jual beli yang tidak merugikan, hutang-piutang yang tidak menghasilkan riba, mdharabah, muzaroah. muqobaroh, dan lain-lain

  • PERBANDINGANIBADAH MAHDOH DAN GHOIRU MAHDOHIBADAH MAHDOHRumusan ibadahnya adalah karna Allah dan sesuai syariat (KA + SS)Ibadahnya semata-mata adalah hubungan dengan Allah semataKeberadaannya harus berdasarkan syariahTata cara pelaksanaannya harus berpola pada contoh Rasulullah SAWBerazaskan taat dan bersifat supra rasional

    IBADAH GHOIRU MAHDOHRumusan iabadahnya adalah berbuat baik dan karena Allah (BB + KA)Ibadahnya selain hubungan dengan Allah tapi juga hubungan dengan makhluk yang lainKeberadaannya di dasarkan atas tidak adanya dalil yang melarangTata cara pelaksanaannya tidak harus berpola pada contoh Rasulullah SAWBerazaskan manfaat dan bersifat rasional

  • SYARAT DITERIMANYA SUATU IBADAH(Dipandang secara umum)Ada dua faktor penting yang menjadi syarat diterimanya suatu ibadahIkhlas, yakni suatu ibadah harus dilaksanakan dengan dasar keikhlasan bukan yang lain.Ibadah itu dilakukan secara sah sesuai dengan petunjuk syara itu sendiri.Katakan olehmu, bahwasannya aku diperintahkan menyambah Allah (beribadah kepadanya) seraya mengikhlaskan tatat kepadanya; dan diperintahkan aku supaya aku merupakan orang pertama yang menyerahkan diri kepadanya (Az-zumar : 11-12).Barang siapa yang mengharap supaya menjumpai tuhannya hendaklah ia mengerjakan amal yang sholeh; dan janganlah ia mensyariatkan seseorang dengan tuhannya dalam ibadahnya itu (Al-Kahfi : 110).

  • SYARAT DITERIMANYA SUATU IBADAH (mahdoh dan ghoiru mahdoh)IBADAH MAHDOHNiatnya benar (QS. At-Tiin: 5, QS. Az-Zumar: 11 dan 14)Disyariat kan (QS. Al-Hasyr: 7)Mengikuti cara yang benar, yakni berpola pada contoh Rasulullah SAW.IBADAH GHOIRU MAHDOHNiat yang ikhlas (QS. At-Tiin: 5, QS. Az-Zumar: 11 dan 14)Tergolong dalam amal yang sholeh (QS. Al-Ashr : 3, QS. At-Tin : 8)

  • TUJUAN IBADAHSecara garis besar tujuan ibadah baik ibadah mahdoh dan ghoiru mahdoh ada 2 yakni :1. Untuk mencapat kebahagiaan di dunia2. Untuk mencapai kebahagiaan di akherat.Secara singkat dapat dikatakan bahwa dengan beribadah manusia akan mencapai kebahagiaan di dunia dan di akherat.

    Sebagai contoh : seorang mencari nafkah, ia bekerja dan mendapatkan uang (ia mendapatkan kebahagiaan dunia) sehingga dengan mudah ia akan mampu menghidupi keluarga (ibadah ghoiru mahdoh), kemudian dengan uang itu dia juga akan mudah untuk melakukan zakat, sedekah, haji sehingga dengan mudah ia akan mendapatkan kebahagiaan di akherat.

  • Dasar Hukum Ibadah . : : : : 5Al-QuranHaditsIjtihad

  • Iman (QS. An-Nisa : 136)Islam (QS. Al-Baqarah : 112)Ihsan (QS. Al-Baqarah : 195)Tunduk (QS. At-Taubah : 112)Tawakal (QS. Huud : 88)Cinta (QS. Al-Baqarah : 165)Harapan/ Raja (QS. Al-Baqarah : 218)Takut (QS. Al-Insaan : 7)Taubat (QS. At-Taubah : 112)Doa (QS. Al-Furqan : 77)Khusuk (QS. Al-Baqarah : 45 46)Hasil Ibadah (Nataijul Ibadah)

  • Etika Pergaulan dan Masalah Pernikahan dalam Islam

  • Beberapa Tips Nikah :

    Diriwayatkan dari Abu Hurairah r.a katanya: Nabi s.a.w telah bersabda: Nikahilah perempuan itu karena empat perkara: Karena harta benda, keturunan, kecantikan, dan agama. Tetapi utamakanlah wanita yang taat kepada agama, pasti kamu akan bahagia.

  • Tahukah Anda Rukun Nikah?

    Mempelai pria dan wanitaWali dari pihak perempuanIjab-qabul atau serah-terimaDua orang saksi lelakiMahar atau maskawin dari pihak lelaki

  • Nikah itu Sunnah Nabi

  • KOMPILASI HUKUM ISLAMKeputusan Menteri Agama Republik Indonesia Nomor 154 Tahun 1991

    Pasal 40Dilarang melangsungkan perkawinan antara seorang pria dengan seorang wanita karena keadaan tertentukarena wanita yang bersangkutan masih terikat satu perkawinan dengan pria lain.seorang wanita yang masih berada dalam masa iddah dengan pria lainseorang wanita yang tidak beragama Islam.Pasal 44Seorang wanita Islam dilarang melangsungkan perkawinan dengan seorang pria yang tidak beragama Islam

  • Fatwa Majlis Ulama Indonesia dalam Musyawarah Nasional II pada 26 Mei-1 Juni 1980 MPerkawinan wanita Muslimah dengan laki-laki Non-Muslim adalah haram hukumnya.Seorang laki-laki Muslim diharamkan mengawini wanita bukan Muslim. Tentang perkawinan antara laki-laki Muslim dengan wanita Ahlul Kitab, terdapat perbedaan pendapat. Setelah mempertimbangkan bahwa masalahnya lebih besar daripada maslahatnya, Majlis Ulama Indonesia memfatwakan perkawinan tersebut hukumnya haram.

    Prof.DR. HAMKA dan Drs.H. Kafrawi

  • SELAMAT DATANG BULAN PUASA

  • APA ITU PUASA?menahan diri dari sesuatu yang membatalkannya mulai dari terbit fajar hingga terbenam matahari dengan niat dan syarat.Dasar hukumnya adakah QS. Al-Baqarah: 183-187, Hadis Nabi, dan praktik para sahabat serta umat Islam.

  • KAPAN MULAI RAMADLAN?The Lunar calendar is 11-12 days shorter than Gregorian calendar therefore, Ramadan is 10-11 days earlier every year. * Bulan ke-9 dari kalender Hijriyah (Lunar calendar) Ramadlan berasal dari bahasa Arab Ar-Ramad yang berarti kering/panas (dryness/heat).Ramadlan dimulai sejak nampaknya bulan baruRamadan Ends

  • *Awal Ramadlan bisa berbeda dari satu lokasi dengan lokasi lain tergantung pada kemampuan melihat bulan

  • SUNNAH-SUNNAH PUASA

  • INDAHNYA RAMADLAN

  • SAHUR DAN BUKA PUASA

  • TARAWIH, KULTUM DAN TADARUS

  • IKTIKAF

  • SYARAT WAJIB PUASA

  • PUASA BISA JUGA BATAL!Mengapa batal?Makan dan minumMuntah (sengaja)BersetubuhHaidl dan nifasGilaKeluar spermaBoleh tidak puasa karena:Sakit MusafirTidak kuat (karena tua atau kerja berat)Perempuan hamil atau menyusui

  • MINAL AIDIN WAL FAIZIN

  • MUDIK YUUUK .!

  • Sampai ketemu setelah lebaran .

  • SHALATShalat berarti doa. Secara istilah, shalat adalah beberapa ucapan dan perbuatan dan tertentu yang diawali dengan takbir dan diakhiri dengan salam.Diantara yang membatalkan salat adalah: Meninggalkann salah satu rukun atau memutuskan rukun sebelum sempurnaMeninggalkan salah satu syaratSengaja berbicaraBanyak bergerakMakan dan minum

  • SHALATLAH SEBELUM DISHALATI

  • ANDA INGIN KHUSUK ?Konsentrasilah sepenuhnya bahwa kalau kita tidak mampu melihat Allah, maka sesungguhnya Allah melihat kita.Pahami arti dan makna bacaan dan gerakan salat.Hindari memainkan anggota badan dan gerakan yang tidak perlu.Fokuskan pandangan mata ke arah sujud.Selesaikan dulu persoalan yang membebani pikiran sebelum salat, kalau tidak bisa, lupakan sejenak.Persiapkan diri sebelum salat dengan sebaik-baiknya.Jangan tergesa-gesa.

  • HIKMAH SALAT DALAM BERBAGAI DIMENSIMembentuk pola hidup bersih dan sehat, sebab salat yang sah dipersyaratkan bersihnya badan, tempat, dan pakaian dari kotoran dan najis.Membersihkan jiwa dari sikap syirik, sebelum seseorang hendak melaksanakan salat. Salat menyehatkan badan karena gerakan salat dapat membina fisik yang bugar. Mendidik disiplin, sebab kewajiban salat itu dilakukan pada batasan waktu tertentu.Memperteguh iman, sebab bacaan yang diucapkan berisikan doa-doa dan persaksian atas keimanan seseorang.Menenteramkan hati, sebab salat merupakan realisasi dari upaya mengingat atau berdzikir kepada Allah.Menjauhkan dan menghilangkan diri dari perbuatan dosa.Fungsi sosial, dinamisasi kehidupan bermasyarakat, dan pembinaan demokrasi, sebab salat membina ukhuwah Islamiyah secara universal antara seluruh jamaah yang hadir dalam salat.

  • DefinisiBahasa: tumbuh, berkah atau banyak kebaikanIstilah: kadar harta tertentu yang harus diberikan kepada kelompok tertentu dengan berbagai syaratZakat fitrah adalah zakat diri yang dikeluarkan pada bulan Ramadlan dari makanan pokok sebesar 3,1 literSyarat Wajib Zakat FitrahIslam Tenggelamnya matahari pada akhir RamadlanPunya kelebihan makanan untuk keperluan keluarga pada malam hari raya

  • ZAKAT MENGENTASKAN KEMISKINAN

  • JANGAN BIARKAN INI TERJADI

  • DASAR HUKUM ZAKAT

    Sesungguhnya zakat-zakat itu, hanyalah untuk orang-orang fakir, orang-orang miskin, pengurus-pengurus zakat, para muallaf yang dibujuk hatinya, untuk (memerdekakan) budak, orang-orang yang berhutang, untuk jalan Allah dan orang-orang yang sedang dalam perjalanan, sebagai sesuatu ketetapan yang diwajibkan Allah; dan Allah Maha Mengetahui lagi Maha Bijaksana.

    QS. At-Taubah, 9:60.

  • ZAKAT BUKAN BANTUAN TUNAI LANGSUNG (BLT)

  • ANDA MAU MENGELUARKAN ZAKAT ?Amir adalah seorang pedagang beras yang pada akhir tahun usahanya mempunyai : penghasilan netto Rp. 100.000.000,oo. pengeluaran kebutuhan keluarga setahun Rp. 28.800.000,oo.Penghasilan Kena Pajak: 15 % x (100.000.000,oo 28.800.000,oo) = Rp. 10.680.000,oo.Jadi sisa bersih uangnya di akhir tahun adalah Rp. 60.520.000,oo. Tahukah Anda, berapa rupaiah uang yang wajib dizakati oleh Amir ?Zakatnya adalah:2,5 % x Rp. 60.520.000,oo = Rp. 1.513.000,oo.Mudah menghitungnya, bukan ? Maukah Anda Berzakat ?

  • BAYARLAH ZAKAT

  • MACAM-MACAM ZAKAT

  • ZAKAT FITRAH

  • Haji Definisi Bahasa: berbuat dengan sengaja.Istilah : Sengaja mengunjungi Kakbah pada bulan Dzulhijjah untuk melakukan beberapa amal ibadah dengan syarat tertentu.

  • Haji itu bukan rekreasi

  • Syiar Idul Adha

  • Dimensi Sosial dalam Islam

  • Rukun HajiIhram, yaitu niat mengerjakan haji atau umrah dengan dibarengi memakai pakaian ihram pada miqat atau tempat dan waktu yang telah ditentukan. wukuf, yaitu hadir di Padang Arafah pada waktu yang telah ditentukan, yaitu waktu Dhuhur tanggal 9 Dzulhijjah sampai keesokan harinya pada 10 Dzulhijjah. thawaf, yaitu mengelilingi Kakbah sebanyak 7 kali mulai dari arah Hajar Aswad, sedang posisi Kakbah berada di sebelah kiri, dan pelaksanaannya harus di dalam areal Masjid.Sai, yaitu lari-lari kecil antara dua bukit, Shafa dan Marwah, dimulai dari bukit Shafa dan diakhiri di Marwah. Jarak antara kedua bukit tersebut sekitar 405 meter.tahallul, yakni mencukur atau menggunting rambut, sekurang-kurangnya menghilangkan tiga helai rambut.tertib, yakni melakukan rukun atau fardlu haji tersebut secara berurutan.

  • Tiga Cara HajiHaji tamattu, yaitu melaksnakan umrah dulu baru kemudian pada tanggal 8 Dzulhijjah kembali berpakaian ihram untuk melaksanakan haji. Bagi jamaah haji yang melaksanakan haji tamattu ini mereka diwajibkan memotong seekor kambing di Mina, dan jika tidak mampu, boleh diganti dengan puasa sepuluh hari, tiga hari dilakukan di Tanah Suci dan sisanya 7 hari dilaksanakan sekembalinya ke tanah air. Haji ifrad, yaitu melaksanakan haji lebih dulu baru kemudian umrah. Haji qiran, yakni melaksanakan haji dan umrah sekaligus.

  • Rute HajiPendaftaran di bankYang ditunjukPersiapan Asrama Haji DonohudanSoloArrivalAirport King Abdul AzizPulang dari King King Abdul AzizRiyadlPersiapan pulangDari Asrama Haji di ArabSaudiPROSES IBADAH HAJIPELAKSANAAN DI MAKKAHBerangkatBandara Adi Sumarno Solo

  • Sumber Hukum Dalam IslamSumber adalah asal sesuatuSumber hukum Islam adalah asal (tempat pengambilan) hukum IslamDalam kepustakaan hukum Islam, sumber hukum Islam sering pula disebut dengan dasar hukum atau dalil hukum6

  • Sumber Hukum IslamAl-QuranHaditsIjtihad

    . : : : :

  • AL QURANAl Quran adl sumber hukum pertama dan utama. Ia memuat kaidah-kaidah hukum fundamental (asasi) yg perlu dikaji dengan teliti dan dikembangkan lbh lanjut.Al Quran berasal dr kata qara-a (membaca) berubah menjadi kata benda quran berarti bacaan atau sesuatu yg hrs dibaca dan dipelajari.

  • Alquran Sebutan:Al-Quran (al-Hasyr: 21)Al-Furqan (al-Furqan: 1)Al-Kitab (al-Baqarah: 1)Al-Dzikr (al-Hijr: 9)Fungsi:Petunjuk (al-Baqarah: 2)Pembeda (Ali Imran: 3-4)Peringatan (al-Hijr: 9)Penawar (al-Isra: 82)Isi Alquran:Aqidah (keimanan)Hukum (syariah)Prinsip perilaku (akhlak)SejarahJanji dan ancamanPrinsip-prinsip IpteksLain-lain

  • Bukti Otentitas AlquranSejarah PenulisanKeindahan bahasa dan redaksinyaIsyarat IlmiahBerita ghaib

  • Bukti Sejarah PenulisannyaAlquran ditulis dalam bahasa Arab di tengah masyarakat Arab, dan bangsa Arab sampai sekarang masih ada.Alquran ditulis pada saat Nabi saw masih hidup, di hadapan Nabi saw melalui juru tulisnya, dan diperiksa oleh beliau saw.Semasa Nabi saw hidup, beliau melarang penulisan selain Alquran.Sepeninggal Nabi saw, pada masa Abu Bakar ra segera dilakukan upaya kodifikasi Alquran.Tidak ada perbedaan Alquran di seluruh dunia Islam.

  • Penulisan Al-QuranWahyu Al-Quran dihafal dan ditulis dalam berbagai bentuk lembaran oleh para sahabat Nabi saw.Zayd ibn Thabit merupakan salah seorang sekretaris Nabi yang mulai mengumpulkan ayat-ayat Al-Quran segera setelah Nabi saw wafatUsman (644-656) khalifah ketiga membuat versi akhir dan resmi dari Al-QuranPanitia pengumpulan Al-Quran memberlakukan persyaratan ketat dalam pengumpulan Al-Quran pada tahun 651 M dengan jalan:Menghindarkan kontroversiMengumpulkan ayat-ayat yang otentik

    Kriteria Ketat dalam seleksi keotentikan Al-Quran:Adanya dua saksi yang harus bersaksi bahwa ayat yang ditulis adalah di hadapan Nabi saw.Lalu diverifikasi oleh para sahabat Nabi s.a.w.Ayat-ayat yang telah terseleksi dan diterima lalu disusun dalam satu mushafUsman lalu memerintahkan oleh memusnakan teks Al-Quran lainnyaSejak itu Al-Quran menjadi pedoman utama (mushaf imam) yang tidak berubah sampai saat ini.

  • Abdur Rahman 2006-2007

  • 2. Bukti Keindahan Bahasa dan RedaksinyaKeseimbangan kata dengan antonimnya

    Al-hayatAl-nafuAl-harAl-shalihAl-rahbahAl-kufrAl-shaifXXXXXXxAl-mautAl-mudlaratAl-bardAl-sayyiatAl-raghbahAl-imanAl-syita,154 kali50 kali4 kali167 kali8 kali17 kali1 kali

  • Keseimbangan kata dengan sinonimnya

    Al-hartsaAl-UshbAl-dhaalunAl-wahyuAl-aqlAl-jahr======Al-ziraahAl-dhararAl-mautAl-QuranAl-nurAl-alaniyah14 kali27 kali17 kali70 kali49 kali16 kali

  • c. Keseimbangan kata dengan akibatnya

    Al-infaqAl-bukhlAl-kafirunAl-zakatAl-fahisyah>>>>>>Al-ridlaAl-khasarahAl-naarAl-barakahAl-ghadlab73 kali12 kali154 kali32 kali26 kali

  • d. Keseimbangan kata dengan penyebabnya

    Al-IshrafAl-mauiidzahAl-usriyAl-salam etika Ethics: The study of standards of conduct and moral judgment.Moral (L) > ethikos (Gr) > relating to, dealing with, capable of making the distinction between right and wrong in conduct > Relating to, serving to teach, or in accordance with, the principles of right and wrong > good or right in conduct or character.

  • Etika:

    Bagaimana manusia seharusnya bertindak, dan,Pertimbangan-pertimbangan apa yang seharusnya dipergunakan manusia untuk memilih bertindak begini dan bukan begitu. Jadi etika adalah ilmu tentang bagaimana hidup dengan baik.

  • Akhlak TERPUJI Dlabt al-nafs Imenjaga diri)Qanaah (menerima apa adanya)Sidiq (jujur)AmanahTasamuh (toleran)SabarZuhud (sederhana)TaqwaAdil Nerbakti pada ortuDan lain-lainTERCELA Kidzib (bohong)Riya (pamer)Takabur (sombong)SuapMirasNarkobaZinaSyirikdlalimDurhakaDan lain-lain

  • PenggelapanPembunuhanPerzinaanSex BebasPrasangka jelekPerbuatan salahFitnahPencemaran nama baikSaksi palsuBorosKebencianPermusuhanIri/dengki

    Lihat QS. 5:3

    Lihat QS. 49:11Lihat QS. 49:12 Lihat QS. 49:11Quran Menyebutkan:Lihat QS. 49:12

    X

  • Moral SekulerEmpirisme: nilai baik buruk ditentukan oleh pengalaman.Intuisionisme: nilai baik buruk ditentukan oleh naluri.Rasionalisme: nilai baik buruk ditentukan oleh akal.Tradisionalisme: nilai baik buruk ditentukan oleh adat.Hedonisme: nilai baik buruk ditentukan oleh kebahagiaan.Evolusionisme: nilai baik buruk itu berkembang secara lambat

  • Macam-macam AkhlakKepada AllahKepada RasulKepada diri sendiriKepada keluargaKepada masyarakatKepada lingkunganKepada alamIbadah, doa, dzikir, dllIttiba, salawat, dllJujur, amanat, sabar, dllTanggungjawab, dllKerjasama, membantuMerawat, melestarikanMelindungi, dll

  • Bumi kita kian lapuk !

  • Masyarakat MadaniAnwar Ibrahim: masyarakat madani adalah sistem sosial yang subur yang diasaskan kepada prinsip moral yang menjamin keseimbangan antara kebebasan perorangan dengan kestabilan masyarakat.Naquib Alatas: masyarakat madani merupakan konsep masyarakat ideal yang mengandung dua komponen besar yakni masyarakat kota dan masyarakat yang beradab.9

  • Muhammad AS Hikam: Civil sosiety dalam konteks keindonesiaan adalah suatu masyarakat yang mandiri, yang mampu mengisi ruang publik (public sphere), sehingga dapat membatasi kekuasaan negara yang berlebihan. Menurutnya, civil society akan tersosialisasi di Indonesia dengan sarat para pemikir, politisi, cendikiawan dan termasuk mahasiswa harus mampu tampil sebagai pioner pemberdayaan civil society, yakni mempunyai pemikiran alternatif bagi masyarakat yang memiliki jangkauan ke masa depan.

    Apapun nama atau istilah yang digunakannya, makna utama dari masyarakat madani adalah masyarakat yang menjadikan nilai-nilai peradaban sebagai ciri utama.

  • Istilah madinah atau polis, yang berarti kota, yaitu masyarakat yang maju dan berperadaban. Masyarakat madani menjadi simbol idealisme yang diharapkan oleh setiap masyarakat. Di dalam Alquran, Allah memberikan ilustrasi masyarakat ideal sebagai gambaran dari masyarakat madani dengan firman-Nya dalam Alquran yang artinya: (Negrimu) adalah negeri yang baik dan (Tuhanmu) adalah Tuhan Yang Maha Pengampun (QS. Saba:15).

  • Unsur Unsur Masyarakat Madani(1) bertuhan, (2) damai, (3) tolong-menolong, (4) toleran, (5) keseimbangan antar hak dan kewajiban sosial. Konsep zakat, infak, sedekah dan hibah bagi umat Islam serta jizyah dan kharaj bagi non-Muslim, merupakan salah satu wujud keseimbangan yang adil dalam masalah tersebut, (6) berperadaban tinggi dan (7) berakhlak mulia.

  • Karakteristik Masyarakat Madaniadanya ruang publik yang bebas (free public sphere), demokrasi (democracy), toleransi (tolerance), pluralisme (pluralism), keadilan sosial (social justice), beradapan (civility).

  • IPTEK dan Sains dalam Islam10 (73)

    Dan Dialah yang menciptakan langit dan bumi dengan benar. Dan benarlah perkataan-Nya di waktu Dia mengatakan: "Jadilah, lalu terjadilah", dan di tangan-Nyalah segala kekuasaan di waktu sangkakala ditiup. Dia mengetahui yang ghaib dan yang nampak. Dan Dialah Yang Maha Bijaksana lagi Maha Mengetahui.

  • Contributions in Mathematicsal-Khawarazmi introduced these things to the Muslim world:

    - Hindu-Arabic numerals

    - Decimal system

    - Concept of Zero

    - Simplified and advanced Algebra

    - Developed Trigonometry

  • Contributions in Astronomy and GeographyIslam required them to know precise times for sunrise and sunsetUsed astronomy to measure the size of the earthSet standards for longitude and latitudeImproved the astrolabe (tool used for navigation)

  • Contributions in ChemistryDistinguished between acids and basesJabir ibn Hayyan (Geber) discovered numerous chemical compounds- explained process for refining steel and other metals, dyeing cloth, and leather- Invented golden ink

  • Contributions in MedicineBuilt bimarastans, combined hospital and medical schools

    Conducted surgeries, treated diseases

    Al-Razi wrote Treatise on Smallpox and Measles and over 200 more medical books

    Had drugs for illnesses and anesthesia for surgery

  • Contributions in Literature, Music, and ArchitectureLiterature:The Thousand and One Nights (Aladdin,Sinbad)Poetry, Rubaiyat (four line verse)Music: Songs of love, war, and heroismArchitecture: Building domes, minaret, horseshoe arch, pointed arch, mosaic tiles, etc.

  • Case Study Dome ArchitectureSt Basils cathedral, Russia 1555 CEDome of the Rock -691CESingapore Supreme Court - 1939

  • Case Study - ArchitectureRose Window in Durham cathedral, UK.Khirbat al-Mafjar, in Ummayah Palace, Jordan, 740-750 CE Copyright 2007 Islamic Education SU of Muis. All rights reserved.

  • Contributions in Literature, Music, and ArchitectureLiterature:The Thousand and One Nights (Aladdin,Sinbad)Poetry, Rubaiyat (four line verse)Music: Songs of love, war, and heroismArchitecture: Building domes, minaret, horseshoe arch, pointed arch, mosaic tiles, etc.

  • Yang dimaksud sistem ekonomi Islam adalah sistem ekonomi yang menerapkan pedoman kerja yang dipengaruhi atau dibatasi oleh ajaran-ajaran Islam. Sistem ekonomi Islam tersebut di atas bersumber dari Alquran dan Hadis yang dikembangkan oleh pemikiran manusia yang memenuhi syarat dan ahli dalam bidangnya.

  • Islam memandang bahwa satu-satunya pemilik secara mutlak atas segala macam benda di jagad raya ini, termasuk ekonomi, alat produksi, dan lain sebagainya, adalah Allah semata (lihat QS. Ali Imran, 3:109). Sistem ekonomi Islam sebenarnya mengarahkan pada keseimbangan hak kepemilikan benda dan keadilan ekonomi. Islam memperkenalkan adanya kepemilikan atas harta benda secara pribadi dalam batas tertentu, akan tetapi dengan pengertian bahwa harta itu adalah amanat Tuhan agar manusia dapat membelanjakannya atau menggunakannya menurut ketentuan Allah demi tercapai kesejahteraan umat.

  • Sebagian dari batasan kepemilikan harta benda yang diatur oleh Islam adalah penggunaan harta menurut kebutuhan diri pribadi dan tidak menghambur-hamburkan harta secara berlebihan (lihat QS. Al-Araf, 7:31)tidak menimbun harta benda dengan maksud agar suatu saat nanti dapat dijual dengan keuntungan yang berlipat ganda (lihat QS. At-Taubah, 9:34-35).

  • Islam menetapkan aturan jual-beli, baik yang menyangkut syarat transaksi jual-beli, alat tukar, benda yang diperjual-belikan, maupun nota kesepakatan, MoU atau Memorandum of Understanding, serta bentuk-bentuk lafadz atau kalimat dalam serah-terima (aqad).

  • Khiyar adalah hak memilih antara dua hal, meneruskan transaksi jual-beli atau membatalkannya.pertama, khiyar majlis, yang berarti hak pilihannya untuk meneruskan atau membatalkan transasksinya tersebut berlaku selama keduanya ada dalam satu tempat sebelum mereka berpisah.kedua, khiyar syarat, yakni apabila salah seorang dari penjual atau pembeli pada waktu transaksi mengajukan persyaratan tertentu.Ketiga, khiyar aibi yakni kesepakatan kedua belah pihak untuk membatalkan, mengembalikan, atau menukarkan barang yang dibeli bilamana terbukti bahwa barang tersebut mengandung cacat atau aib.

    Khiyar

  • Riba dalam bahasa Arab berarti ziyadah atau dalam bahasa Inggris disebut dengan usury atau interest, semuanya berarti tambahan pembayaran atas uang pokok pinjaman. Dalam Kitab al-Tarifat, al-Jurjani merumuskan definisi riba sebagai kelebihan atau tambahan pembayaran tanpa ada ganti/imbalan yang disyaratkan bagi salah seorang dari dua orang yang membuat transaksi atau aqad.

  • Salam ialah menjual sesuatu yang tidak dilihat dzatnya, hanya ditentukan dengan sifat, barang itu di dalam pengakuan (tanggungan) si penjual. Misalnya, si penjual berkata: saya jual kepadamu semua meja tulis, bahan dari kayu jati, dengan ukuran 150 x 100 cm, tinggi 75 cm, 10 laci, dengan harga Rp. 400.000,oo dalam kondisi baru. Kemudian si pembeli menjawab: saya beli meja tersebut dengan harga Rp. 400.000,oo. Lalu, si pembeli membayarkan uangnya namun mejanya belum ada, dan akan segera dikirimkan kemudian oleh si penjual.Jadi, pengertian salam di sini ialah jual-beli hutang dari pihak penjual, dan bayar kontan dari pembeli, karena uangnya telah dibayar pada waktu aqad. Jual-beli dengan salam ini dibolehkan asal semua persyaratannya dipenuhi, dan si penjual wajib memenuhi janjinya.

  • Coba Anda diskusikan bersama teman-teman tentang masalah Bisnis online, multi-level marketing, bank, kredit rumah/motor, dan lain-lain menurut pandangan Islam!

  • Secara umum kebudayaan dalam Islam dapat dipahami sebagai hasil olah akal, budi, cipta, rasa, karsa dan karya manusia yang tidak lepas dari nilai-nilai ketuhanan. hasil perkembangan kebudayaan yang dilandasi nilai-nilai ketuhanan disebut sebagai peradaban Islam

  • bahwa umat Islam telah banyak memberi corak budaya, baik lokal maupun nasional:Di Banyuwangi, tradisi khitanan dilakukan dengan arak-arakan, tabur uang di jalanan, prosesi yang diiringi dengan barongsai dan disambut dengan hadrah kuntulan.Di Tuban, kesenian tayub ikut menghisasi acara khitanan.Di Jawa Tengah dikenal dengan tradisi mitoni, prosotan, adat tedak sinten, ngruwat, dan lain-lain, untuk menandai suatu peristiwa penting dalam kehidupan sebuah keluarga, mulai dari perkawinan, kehamilan, kelahiran, sampai khitanan, sampai kematian.

  • Kraton Yogyakarta, peringatan hari kelahiran Nabi s.a.w. dirayakan dengan tradisi sekaten.di Klaten, tradisi Yaa Qowiyyu masih dilaksanakan oleh warga setempat secara meriah.

    Memang, harus kita akui bahwa kadangkala beberapa tradisi dan adat istiadat yang dipraktekkan itu meskipun diselenggarakan demi syiar Islam, tetapi tidak jarang pula diimbuhi dengan unsur mitos, sesajen, dan perilaku khurafat dan tahayyul. Oleh karena itu, masuknya berbagai unsur tersebut perlu kita cermati secara mendalam dan bersikap arif, agar ajaran Islam dapat diamalkan secara murni.

  • Nilai Multikultural dalam Islam1. Tauhid: Mengesakan Tuhan. Pandangan hidup manusia bertujuan untuk merealisasikan konsep keesaan Tuhan dalam hubungan antarsesama manusia. Tuhan merupakan sumber utama bagi umat manusia, karenanya sesama manusia adalah bersaudara (ukhuwwah basyariyyah). 2. Ummah: Hidup bersama. Semua orang memiliki akses yang sama untuk tinggal di jagat raya ini, saling berdampingan, dan mengikat hubungan social dalam sebuah kelompok, komunitas, masyarakat, atau bangsa. 3. Rahmah: kasih saying, yakni perwujudan sifat-sifat Tuhan Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang kepada manusia yang diciptakan oleh Tuhan untuk berinteraksi dan berkomunikasi satu sama lain atas dasar semangat saling mengasihi dan peduli.

    4. Al-musawah, taqwa (egalitarianism): Bahwa semua manusia adalah bersaudara dan mendapat perlakukan yang sama di hadapan Allah meskioun berbeda jenis kelamin, gender, ras, warna kulit, dan agama.

  • Penerapan1. Ta`aruf, ihsan: saling mengenal dan berbuat baik: Kesadaran dan keinginan untuk tinggal bersama, berdampingan dengan yang lain yang berbeda budaya, etnis, dan agama, agar dicapai wawasan sosial yang luas, saling bekerjasama, saling memberi dan menerima, serta siap berkurban. 2. Tafahum, saling memahami. Kesadaran bahwa nilai-nilai mereka dan kita adalah berbeda. Bahwa kita bisa melengkapi satu sama lain dan memberikan kontribusi pada hubungan yang dinamis terhadap pihak lain. Sahabat yang sejati adalah partner dialog yang senantiasa memperlihatkan komitmen mereka untuk mencapai platform yang sama, memahami perbedaan, persamaan dan keunikan masing-masing. 3. Takrim, saling menghormati: Saling menghormati merupakan nilai-nilai universal yang ada dalam semua agama dan budaya dimana kita dapat mempersiapkan diri kita untuk mendengarkan pendapat dan perspektif yang berbeda, juga untuk menghormati nama baik (kemuliaan) dari berbagai individu maupun kelompok. 4. Fastabiqul khayrat, Berlomba dalam kebaikan: Persamaan dalam perbedaan dapat mendukung terjalinnya komunikasi dan kompetisi antar individu dan kelompok untuk memperoleh harga diri dan mutu yang lebih tinggi pada semua aspek kehidupan sosial. 5. Amanah, saling mempercayai: Untuk menjaga sikap saling mempercayai dalam hubungan antarsesama manusia. 6. Husnuzhan, berpikir positif: Agar dapat memiliki sikap berpikir positif berarti haruslah awas dalam menghakimi seseorang/sesuatu dan berusaha untuk mencari klarifikasi dari sumber atau tangan pertama. 7. Tasamuh, toleransi. Artinya, menerima kebebasan beragama dan berekspresi serta menghormati perbedaan dan keragaman dalam agama, budaya, dan etnis. 8. `Afw, maghfirah, pemberian/permohonan ampunan: Memberi maaf berarti melupakan semua bentuk penyiksaan, kejahatan, dan perbuatan salah yang dilakukan oleh seseorang baik secara suka atau tidak. Pemberian ampunan berarti dua hal, yakni memaafkan pada saat kita punya kekuatan untuk membalas dendam, dan meminta maaf saat kita tak punya kekuatan untuk membalas.9. Sulh, perdamaian atau rekonsiliasi: Yakni jalan yang terpilih untuk mengumpulkan konsep kebenaran, ampunan, dan keadilan, setelah kekerasan terjadi. 10. Islah atau resolusi konflik: Perilaku ini menekankan pada kekuatan hubungan antara dimensi psikologis dan kehidupan politik masyarakat melalui kesaksian bahwa penderitaan individu atau kelompok tentulah akan tumbuh dengan cepat bilamana kita tidak memahami, mengampuni, dan menyelesaikan konflik.

    Penerapan1. Ta`aruf, ihsan: saling mengenal dan berbuat baik: Kesadaran dan keinginan untuk tinggal bersama, berdampingan dengan yang lain yang berbeda budaya, etnis, dan agama, agar dicapai wawasan sosial yang luas, saling bekerjasama, saling memberi dan menerima, serta siap berkurban. 2. Tafahum, saling memahami. Kesadaran bahwa nilai-nilai mereka dan kita adalah berbeda. Bahwa kita bisa melengkapi satu sama lain dan memberikan kontribusi pada hubungan yang dinamis terhadap pihak lain. Sahabat yang sejati adalah partner dialog yang senantiasa memperlihatkan komitmen mereka untuk mencapai platform yang sama, memahami perbedaan, persamaan dan keunikan masing-masing. 3. Takrim, saling menghormati: Saling menghormati merupakan nilai-nilai universal yang ada dalam semua agama dan budaya dimana kita dapat mempersiapkan diri kita untuk mendengarkan pendapat dan perspektif yang berbeda, juga untuk menghormati nama baik (kemuliaan) dari berbagai individu maupun kelompok. 4. Fastabiqul khayrat, Berlomba dalam kebaikan: Persamaan dalam perbedaan dapat mendukung terjalinnya komunikasi dan kompetisi antar individu dan kelompok untuk memperoleh harga diri dan mutu yang lebih tinggi pada semua aspek kehidupan sosial. 5. Amanah, saling mempercayai: Untuk menjaga sikap saling mempercayai dalam hubungan antarsesama manusia. 6. Husnuzhan, berpikir positif: Agar dapat memiliki sikap berpikir positif berarti haruslah awas dalam menghakimi seseorang/sesuatu dan berusaha untuk mencari klarifikasi dari sumber atau tangan pertama. 7. Tasamuh, toleransi. Artinya, menerima kebebasan beragama dan berekspresi serta menghormati perbedaan dan keragaman dalam agama, budaya, dan etnis. 8. `Afw, maghfirah, pemberian/permohonan ampunan: Memberi maaf berarti melupakan semua bentuk penyiksaan, kejahatan, dan perbuatan salah yang dilakukan oleh seseorang baik secara suka atau tidak. Pemberian ampunan berarti dua hal, yakni memaafkan pada saat kita punya kekuatan untuk membalas dendam, dan meminta maaf saat kita tak punya kekuatan untuk membalas.9. Sulh, perdamaian atau rekonsiliasi: Yakni jalan yang terpilih untuk mengumpulkan konsep kebenaran, ampunan, dan keadilan, setelah kekerasan terjadi. 10. Islah atau resolusi konflik: Perilaku ini menekankan pada kekuatan hubungan antara dimensi psikologis dan kehidupan politik masyarakat melalui kesaksian bahwa penderitaan individu atau kelompok tentulah akan tumbuh dengan cepat bilamana kita tidak memahami, mengampuni, dan menyelesaikan konflik.

    Tujuan1. Silah, salam atau perdamaian: yakni membangun perdamaian, menjaga perdamaian, dan membuat perdamaian. 2. Layyin, yakni lemah lembut atau budaya anti-kekerasan: Yakni perilaku, perkataan, sikap, perbuatan, serta berbagai struktur dan system yang memelihara dan menjaga fisik, mental, social, dan lingkungan menjadi aman dan damai. 3. `Adl atau keadilan: Keseimbangan sosial yang memuat rasa peduli, saling berbagi, serta sikap moderat dalam merespons perbedaan, jujur dan terbuka dalam segala sudut pandang atau perbuatan.

  • Perhatikan tayangan tentang perayaan grebeg maullid di Kraton Yogyakarta berikut ini

  • Dalam term politik Islam, politik itu identik dengan siasah, yang secara kebahasaan artinya mengatur. Fiqih siasah adalah aspek ajaran Islam yang mengatur sistem kekuasaan dan pemerintahan. Politik sendiri artinya adalah segala urusan dan tindakan (kebijakan, siasat dan sebagainya) mengenai pemerintahan suatu negara, dan kebijakan suatu negara terhadap negara lain. Politik dapat juga berarti kebijakan atau cara bertindak suatu negara dalam menghadapi atau menangani suatu masalah.

  • kekuasaan adalah amanah Allah yang diberikan kepada orang-orang yang berhak memilikinya. Pemegang amanah haruslah menggunakan kekuasaan itu dengan sebaik-baiknya.

  • Pendapat pertama menyatakan bahwa Islam adalah agama yang sempurna dan lengkap dengan pengaturan bagi segala aspek kehidupan manusia termaksud kehidupan berpolitik dan bernegara. Golongan ini menyatakan bahwa dalam bernegara, umat Islam tidak perlu meniru sistem ketatanegaraan Barat, tetapi sebaliknya hendaknya kembali kepada sistem ketatanegaraan Islam.

  • Donald Eugene Smith menganalisis keberadaan Nabi Muhammad s.a.w. terutama saat beliau ada di Madinah sebagai pemimpin negara. Ia mengatakan:

    the organic character of Islamic equally clear. The Muslim calendar dates history from a political fact, the establisment of the Islamic community at Madinah. The Prophet was not only the leader in prayers, but judge under the divine law, commander of the army, and supreme leader of the community in all things political. Early Islam was a throughly integrated religio-political community unity. Islamic law developed to cover the total life of individual and community.

  • Pendapat kedua, berpendirian bahwa Islam adalah sebagai suatu agama, sama sekali tidak ada hubungannya dengan masalah politik dan kenegaraan. Menurut aliran ini Nabi Muhammad s.a.w., hanyalah seorang rasul biasa seperti halnya rasul-rasul sebelumnya, dengan tugas hanya untuk mengajak manusia kembali kepada kehidupan mulia dan berpekerti baik. Nabi Muhammad s.a.w., menurut pendapat golongan ini, tidak pernah bertugas dan atau bermaksud untuk mendirikan dan mengepalai suatu negara.

  • Pendapat ketiga tidak sependapat bahwa Islam merupakan suatu agama yang serba lengkap dimana di dalamnya juga mengatur suatu sistem kenegaraan yang lengkap. Namun, aliran ini tidak sependapat pula bila Islam sama sekali tidak ada hubungan dengan masalah politik dan ketatanegaraan. Menurut mereka Islam merupakan ajaran totalitas tetapi dalam bentuk petunjuk-petunjuk pokok saja. Karena itu, menurut mereka, kendatipun dalam Islam tidak terdapat sistem ketatanegaraan dalam artian teori lengkap, namun disana terdapat sejumlah tata nilai dan etika bagi kehidupan bernegara.

  • Islam sebagai sebuah ajaran yang mencakup persoalan spiritiul dan politik telah memberikan kontribusi yang cukup siknifikan terhadap kehidupan politik di Indonesia. Pertama ditandai dengan munculnya parta-partai berasaskan Islam serta parta nasionalis berbasis umat Islam dan kedua dengan ditandai sikap proaktifnya tokoh-tokoh politik Islam dan umat Islam terhadap keutuhan negara kesatuan Republik Indonesia, sejak proses awal kemerdekaan hingga sekarang jaman reformasi.

  • Berkaitan dengan keutuhan negara, misalnya Mulammad Natsir pernah menyerukan umat Islam agar tidak mempertentangkan Pancasila dengan Islam. Dalam pandangan Islam, perumusan Pancasila bukan merupakan sesuatu yang bertentangan dengan ajaran Alquran, karena nilai-nilai yang terdapat dalam Pancasila juga merupakan bagian dari nilai-nilai yang terdapat dalam Alquran. Demi keutuhan persatuan dan kesatuan bangsa, umat Islam rela menghilangkan tujuh kata dari sila ke satu dari Pancasila, yaitu kata-kata Kewajiban melaksanakan syariat Islam bagi para pemeluknya.

  • Umat Islam Indonesia dapat menyetujui Pancasila dan UUD 1945 setidak-tidaknya atas dua pertimbangan: pertama, nilai-nilainya dibenarkan oleh ajaran Agama Islam; kedua, fungsinya sebagai nuktah-nuktah kesepakatan antar berbagai golongan untuk mewujudkan kesatuan politik bersama.

  • Diskusikan bersama kelompk Anda masing-masing tentang kesimpulan umum yang dapat diambil dari seluruh perkuliahan agama Islam selama satu semester inibuatlak poinn-poin penting dari kesimpulan tersebut lalu presentasikan di depan kelas untuk mendapat tanggapan dari kelompok yang lain

  • TERIMAKASIH ATAS PERHATIANNYA

    ***********