GEREJA PROTESTAN di INDONESIA bagian BARAT ( G P I B ... fileada yang manganggap angka 9 sebagai...

15
Warta Jemaat GPIB “CINERE” 16 JUNI 2019 1 GEREJA PROTESTAN di INDONESIA bagian BARAT ( G P I B ) JEMAAT “CINERE” DEPOK Warta Jemaat Minggu, 16 Juni 2019 MINGGU TRINITAS "RUKUN BUAH MENGHAYATI TRITUNGGAL” Alamat Gereja: Jalan Jakarta No. 86 Blok M Komp. Mega Cinere – Depok Telepon : 021-7540758 ● Email : [email protected] Website : www.gpibcinere.org Jadwal Ibadah Katekisasi Pemuda Pukul 11.00 WIB (Hari Minggu) Pelkat PA: Pukul 09.00 WIB (Hari Minggu) Pelkat GP: Pukul 20.00 WIB (Hari Jumat) Pelkat PKB Pukul 20.00 WIB (Hari Jumat) Ibadah Minggu/Umum: Pukul 07.00 WIB dan 17.00 WIB Ibadah Pagi: Pukul 06.00 WIB (Hari Sabtu di minggu terakhir) Pelkat PT Pukul 09.00 WIB (Hari Minggu) Pelkat PKP(Hari Selasa)

Transcript of GEREJA PROTESTAN di INDONESIA bagian BARAT ( G P I B ... fileada yang manganggap angka 9 sebagai...

Page 1: GEREJA PROTESTAN di INDONESIA bagian BARAT ( G P I B ... fileada yang manganggap angka 9 sebagai angka ajaib karena di dalam hitungan matematika, semua penjumlahan dari dua digit angka

Warta Jemaat GPIB “CINERE” 16 JUNI 2019 1

GEREJA PROTESTAN di INDONESIA bagian BARAT ( G P I B )

JEMAAT “CINERE” DEPOK

Warta Jemaat

Minggu, 16 Juni 2019 MINGGU TRINITAS

"RUKUN BUAH MENGHAYATI TRITUNGGAL”

Alamat Gereja:

Jalan Jakarta No. 86 Blok M Komp. Mega Cinere – Depok

Telepon : 021-7540758 ● Email : [email protected]

Website : www.gpibcinere.org

Jadwal Ibadah

● Katekisasi Pemuda Pukul 11.00 WIB (Hari Minggu) ● Pelkat PA: Pukul 09.00 WIB (Hari Minggu) ● Pelkat GP: Pukul 20.00 WIB (Hari Jumat) ● Pelkat PKB Pukul 20.00 WIB (Hari Jumat)

Ibadah Minggu/Umum: Pukul 07.00 WIB dan 17.00 WIB Ibadah Pagi: Pukul 06.00 WIB (Hari Sabtu di minggu terakhir)

Pelkat PT Pukul 09.00 WIB (Hari Minggu) Pelkat PKP(Hari Selasa)

Page 2: GEREJA PROTESTAN di INDONESIA bagian BARAT ( G P I B ... fileada yang manganggap angka 9 sebagai angka ajaib karena di dalam hitungan matematika, semua penjumlahan dari dua digit angka

2 Warta Jemaat GPIB “CINERE” 16 JUNI 2019

Untuk Diperhatikan

1. Datanglah sebelum Ibadah dimulai dan jangan keluar masuk Ruang Ibadah terutama pada saat Ibadah berlangsung, Pengakuan Dosa dan doa.

2. Berdoa dan baca Alkitab secara pribadi sebelum Ibadah dimulai. 3. Dilarang makan dan minum pada saat Ibadah berlangsung dan jangan membuang sampah

di sembarang tempat. 4. Apabila membawa anak kecil, mohon dijaga agar tidak mengganggu saat Ibadah

berlangsung. 5. Handphone harap dinonaktifkan selama Ibadah berlangsung. 6. Parkirlah kendaraan anda secara rapi dan teratur, untuk efisiensi tempat parkir. 7. Pada saat prosesi Presbiter keluar ruang Ibadah, warga jemaat dimohon untuk tidak

mendahului Presbiter bertugas. 8. Periksa kembali barang-barang anda, jangan sampai tertinggal.

Selamat Datang

Majelis Jemaat GPIB “CINERE” – Depok mengucapkan :

SELAMAT DATANG dan SELAMAT BERIBADAH

alam kehangatan Kasih Tuhan YESUS KRISTUS. Presbiter GPIB Jemaat CINERE - Depok yang melayani dalam ibadah minggu ini, menyambut dengan sukacita dan mengucapkan selamat datang, selamat beribadah kepada saudara sekalian.

Kiranya kesetiaan beribadah kepada TUHAN merupakan ungkapan syukur nyata melalui kehidupan persekutuan jemaat dan menjadi berkat bagi kita dan sesama

Bagi Bapak/Ibu dan Saudara/i yang baru pertama kali mengikuti kegiatan ibadah dalam persekutuan di Jemaat GPIB CINERE - Depok dan berkerinduan menjadi anggota jemaat, agar dapat dilayani seterusnya, dapat menghubungi anggota Majelis Jemaat atau langsung mendaftarkan diri di KANTOR SEKRETARIAT GPIB CINERE - Depok, pada hari dan jam kerja :

Selasa s.d Sabtu, Pukul 08.00 s.d. 17.00 WIB.

Selamat beribadah, berkat Tuhan melimpah atas kita sekalian

D

Page 3: GEREJA PROTESTAN di INDONESIA bagian BARAT ( G P I B ... fileada yang manganggap angka 9 sebagai angka ajaib karena di dalam hitungan matematika, semua penjumlahan dari dua digit angka

Warta Jemaat GPIB “CINERE” 16 JUNI 2019 3

Renungan

BERSYUKURLAH KEPADA TUHAN SEBAB IA BAIK MAZMUR 136

Selamat ulang tahun bagi kita semua warga GPIB, atas usia baru pelayanan Gereja Tuhan di tempat ini. Firman Tuhan : “ Bersyukurlah kepada Tuhan sebab ia Baik!”. Bersyukurlah kepada Tuhan, sebab hari ini Tuhan tambahkan satu tahun lagi usia pelayanan gereja Tuhan bagi seluruh warga GPIB khususnya jemaat Cinere. Bersyukurlah kepada Tuhan, sebab di tahun yang ke Sembilan pelayanan Gereja Tuhan di GPIB Jemaat Cinere, Tuhan telah menjawab doa dan memberkati pelayanan jemaat, sehingga mulai hari ini, kita diberikan Tuhan sebuah rumah Pastori untuk melaksanakan misi Kristus. Bersyukurlah kepada Tuhan, sebab diusia yang baru ini, kita sedang melaksanakan bulan Pelkes GPIB, bahwa sebagai gereja kita tidak hanya memikirkan kepentingan diri kita sendiri, tetapi terpanggil untuk peduli kepada orang lain untuk menjadikan mereka sesama, seperti yang Kristus inginkan dari kita sebagai gereja Tuhan. Ada banyak orang mengaitkan angka 9 sebagai angka special. Misalnya Dinasti Ming (1368-1644) membangun komplek kerajaan di kota Beijing dengan 9.999 bangunan, sebagai lambang panjang umur dan berkuasa. Atau ada yang manganggap angka 9 sebagai angka ajaib karena di dalam hitungan matematika, semua penjumlahan dari dua digit angka hasil perkalian angka 9 dengan angka lainnya hasilnya pasti 9. (sumber detik News). Itulah cara masing-masing orang memaknai sesuatu, dan sebagai gereja yang merayakan ulang tahun ke Sembilan (9), kita juga sedang merefleksikan maknanya dalam panggilan dan pengutusan kita sebagai gereja Tuhan. Namun kita tidak terikat pada faktor angkanya sebagai sebuah keberuntungan tetapi terpusat pada Kristus dalam karya-Nya sepanjang Sembilan tahun pelayanan GPIB CINERE. Di HUT ke-9 ini kita meresmikan pastori sebagai bukti kasih Tuhan atas pelayanan bersama seluruh jemaat. Sekaligus kita diberi tanggung jawab untuk terus bergumul dengan pembangunan gedung gereja yang baru. Firman Tuhan “ bersyukurlah kepada Tuhan sebab ia baik”. Pertanyaan penting bagi kita adalah kalau Tuhan baik, apakah kita juga baik? Apakah dalam melaksanakan pelayanan selama 9 tahun ini, kita sudah melakukannya dengan baik, karena kita belajar untuk meneruskan kebaikan Tuhan kepada orang lain? Kebaikan Tuhan seumpama sumber air, yang kalau dibendung meluap tetapi jika dialiri jadi berkat. Kebaikan Tuhan tidak seperti penjaga malam yang menemani kita saat ada pencuri, tetapi seumpama seorang bapa yang mendampingi kita sampai kita mengerti bagaimana menjadi seorang Bapa. Kebaikan Tuhan kita alami ketika pergumulan membuat kita tak berdaya, tetapi pertolongan Tuhan membuat kita bangkit dan berjalan. Karena itu ; “Bersyukurlah kepada Tuhan sebab ia baik”!

Salah satu cara bersyukur adalah : “Berbuat baiklah kepada Sesama” Bersyukurlah kepada Tuhan sebab ia baik.

~nk

Page 4: GEREJA PROTESTAN di INDONESIA bagian BARAT ( G P I B ... fileada yang manganggap angka 9 sebagai angka ajaib karena di dalam hitungan matematika, semua penjumlahan dari dua digit angka

4 Warta Jemaat GPIB “CINERE” 16 JUNI 2019

TRINITAS

Trinitas (Lat. Trinitatis = Trinitas). Dirayakan pada Minggu I sesudah Pentakosta untuk menyaksikan Allah Yang Esa atau Allah Tritunggal (Bapa, Anak dan Roh Kudus). Disini penyataan Allah dan kekudusan keesaan-Nya menjadi pusat penyembahan umat. Simbol Hari Minggu Trinitas adalah Segitiga (Triquetra) dengan warna dasar putih, yang merupakan simbol mula-mula dari ketritunggalan. Kain Mimbar

Warna dasar : Putih Lambang / Logo : Segitiga (Triquetra) Warna Segitiga (Triquetra) : Merah

Arti Tiga buah lekukan yang tidak terputus, saling bersambung, menyatakan kekekalan dari tritunggal tersebut. Pada pusat dari ketiga lekukan itu terbentuklah sebuah segitiga yang merupakan simbol warisan dari Tritunggal.

Tema PKUPPG Jangka Panjang tahun 2006 - 2026:

“YESUS KRISTUS SUMBER DAMAI SEJAHTERA”

( Yohanes 14 : 27 )

------◊◊◊◊◊-----

Tema GPIB Tahun 2019 - 2020

“MEMBANGUN MASYARAKAT SEJAHTERA DEMI

KESEJAHTERAAN UMAT DAN KEKUATAN BANGSA”

(Yeremia 29 : 7)

VISI GPIB :

“GPIB menjadi gereja yang mewujudkan damai sejahtera Allah bagi seluruh ciptaan-Nya”

MISI GPIB

1. Menjadi gereja yang terus menerus diperbaharui dengan bertolak dari Firman Allah, yang terwujud dalam perilaku kehidupan warga gereja, baik dalam persekutuan, maupun dalam bermasyarakat.

2. Menjadi gereja yang hadir sebagi contoh kehidupan, yang terwujud melalui inisiatif dan partisipasi dalam kesetiakawanan sosial serta kerukunan dalam masyarakat, dengan berbasis pada perilaku kehidupan keluarga yang kuat dan sejahtera.

3. Menjadi gereja yang membangun keutuhan ciptaan yang terwujud melalui perhatian terhadap lingkungan hidup, semangat keesaan dan semangat persatuan dan kesatuan warga Gereja sebagai warga masyarakat.

Page 5: GEREJA PROTESTAN di INDONESIA bagian BARAT ( G P I B ... fileada yang manganggap angka 9 sebagai angka ajaib karena di dalam hitungan matematika, semua penjumlahan dari dua digit angka

Warta Jemaat GPIB “CINERE” 16 JUNI 2019 5

PEMBACAAN ALKITAB SEPEKAN

Hari/Tanggal Bacaan SBU Renungan Pagi Bacaan SBU Renungan Malam

Minggu, 16 Juni 2019

Kolose 1 : 3 – 8 Rukun Buah

Menghayati Tritunggal Kolose 1 : 9 – 14

Berdoalah Bagi Bangsa Dan Negara

Senin, 17 Juni 2019

Kolose 1 : 15 – 22 Kristus Sebagai Gambar Allah

Kolose 1 : 23 Ketekunan

Mendatangkan Sukacita

Selasa, 18 Juni 2019

Kolose 2 : 6 – 15 Sikap Orang Percaya Dalam menghadapi

Pergumulan Kolose 2 : 16 – 3 : 4

Ketekunan Mendatangkan Sukacita

Rabu, 19 Juni 2019

Kolose 3 : 22 : 4 : 1 Sikap Hidup Yang Benar Terhadap

Sesama Kolose 4 : 2 – 6

Saling Mendukung Dalam Doa

Kamis, 20 Juni 2019

2 Korintus 8 : 1 – 9 Kaya Dalam

Pelayanan Kasih 2 Korintus 8 : 10 – 15 Memberi Tanpa Pamrih

Jumat, 21 Juni 2019

2 Korintus 9 : 6 – 9 Menjadi Berkat Bagi

Sesama 2 Korintus 9 : 10 – 15

Semangat Untuk Memberi

Sabtu, 22 Juni 2019

2 Korintus 13 : 1 – 5 Hidup Oleh Kekuatan

Kasih Allah 2 Korintus 13 : 6 – 10

Semangat Untuk Memberi

Minggu, 23 Juni 2019

Ulangan 16 : 18 – 20 Kehidupan Yang Berkeadilan Dan

Berkeadaban Ulangan 16 : 20

Kejarlah Keadilan (Bagian 1)

BACAAN ALKITAB & NYANYIAN IBADAH

IBADAH HARI MINGGU IBADAH HARI RABU

Bacaan Alkitab & Nyanyian Ibadah

Minggu Trinitas Minggu I Sesudah

Pentakosta Minggu Trinitas

16 Juni 2019 23 Juni 2019 19 Juni 2019

TEMA “Rukun Buah Menghayati

Tritunggal”

“Kehidupan Yang Berkeadilan Dan

Berkeadaban”

“Saling Mendukung Dalam Doa”

Khotbah Kolose 1 : 3 – 14 Ulangan 16 : 18 – 20 Kolose 4 : 2 – 6

Pembukaan KJ 3 : 1, 2, 4 GB 18 : 1 – 3 GB 71

Salam KJ 242 : 1 – 3 GB 12 : 1, 2 Mazmur Pujian : Mazmur 15 : 1 - 5 Pengakuan Dosa KJ 13 : 1 – 3 GB 32

Berita Anugerah GB 33 : 1, 2 GB 40 : 1, 2 Lagu Sebelum Khotbah : KJ 381 : 1 - 3 Perintah Hidup Baru GB 382 GB 381

Sesudah Khotbah KJ 280 : 1 – 3 GB 123 : 1, 2 KJ 424 : 1, 2

Persembahan KJ 287 GB 78 : 1, 2, 4 KJ 433 : 1 - 3

Pengutusan GB 345 : 1 – 3 GB 115 : 1, 2 GB 345 : 1 – 3

Teologi & Persidangan Gerejawi

Page 6: GEREJA PROTESTAN di INDONESIA bagian BARAT ( G P I B ... fileada yang manganggap angka 9 sebagai angka ajaib karena di dalam hitungan matematika, semua penjumlahan dari dua digit angka

6 Warta Jemaat GPIB “CINERE” 16 JUNI 2019

IBADAH MINGGU TRINITAS, 16 JUNI 2019

Tema & Bahan Alkitab “Rukun Buah Menghayati Tritunggal”

Kolose 1 : 3 – 14

Petugas

Waktu

Pukul 07.00 WIB (Syukur HUT ke – 9 GPIB CINERE)

Pukul 17.00 WIB

Pelayan Firman Pdt. Ny. Maureen S. Rumeser – T (Ketua III Majelis Sinode XX GPIB)

Pdt. Nicolas Kailola

Presbiter bertugas Kelompok Makedonia Kelompok Filadelfia

P 1:Penanggungjawab Ibadah

Pnt. Janny Ligouw Pnt. Ny. Dewi L. Kaligis – M

P 2: Ajakan Beribadah & Pengakuan Dosa

Pnt. Ny. Jeanny J. Latupapua – L Pnt. Josias Abrahams

P 3: Membaca Alkitab

Pnt. Helmy K. Laturette Pnt. Alexander Messakh

P 4: Persembahan Syukur

Dkn. W. Arnold Walangitang Dkn. Ny. Angelique C. Hatibie

P 5: Memberi Kantong Persembahan

Dkn. Ny. A. Monika Saetakela – M Dkn. Markus J. Temaluru

P 6: Warta Jemaat

Dkn. Ergon P. Pieters Dkn. Melianus W. Lowaer

P 7: Penyambut Umat

Pnt. Stanley J. Monareh Dkn. Sabam M.P. Hariandja

P 8: Penyambut Umat

Pnt. Fransetyaheru S. Mboeik Pnt. Ny. J. Thelda Prayogo – M

P 9: Penyambut Umat

Dkn. Welly Y.F. Sahidi Pnt. Richard F. Wawolumaya

P 10: Penyambut Umat

Dkn. Mychel M. Polii Dkn. Ny. Fiece M. Mbouw – S

PS/VG/Solois

PS Pelkat PA, PS Pelkat PKLU dan PS Gabungan

The Barnacle Boys

Organis/Pianis/Tim Musik

Tim Musik Pelkat PT Ibu Nadya dan Bpk Esa Mbouw

Kantoria

PS Gabungan The Barnacle Boys

Prokantor/Pemandu Lagu

Ibu Ophira Simandjuntak Sdr. Richard Umbas

Ptgs. Sound System

Bpk. Aang Anwar Bpk. Elkana Simanungkalit

Page 7: GEREJA PROTESTAN di INDONESIA bagian BARAT ( G P I B ... fileada yang manganggap angka 9 sebagai angka ajaib karena di dalam hitungan matematika, semua penjumlahan dari dua digit angka

Warta Jemaat GPIB “CINERE” 16 JUNI 2019 7

IBADAH MINGGU I SESUDAH PENTAKOSTA, 23 JUNI 2019

Persiapan Ibadah

- Seluruh Presbiter yang akan melayani dalam Ibadah Minggu I Sesudah Pentakosta, 23 Juni 2019, diundang untuk melaksanakan persiapan Ibadah Minggu pada Kamis, 20 Juni 2019, pukul 20.00 WIB bertempat di Ruang Konsistori lantai 2. Pembina persiapan: Pdt. Ny. F.T. Matulandi – K.

- Seluruh Petugas Ibadah (Prokantor, Kantoria dan Pemusik) yang akan melayani dalam Ibadah Minggu I Sesudah Pentakosta, 23 Juni 2019, diundang untuk melaksanakan persiapan Ibadah Minggu pada Kamis, 20 Juni 2019, pukul 19.00 WIB bertempat di Ruang Ibadah lantai 1.

Tema & Bahan Alkitab “Kehidupan Yang Berkeadilan Dan Berkeadaban”

Ulangan 16 : 18 – 20

Petugas

Waktu

Pukul 07.00 WIB Pukul 17.00 WIB

Pelayan Firman Pdt. Ny. Luisye E. Wemay – P, M.Min.

(GPIB “SOLA GRATIA” Bogor) Pdt. Ny. F.T. Matulandi – K

Presbiter bertugas Kelompok Nazareth Kelompok Filipi

P 1:Penanggungjawab Ibadah

Pnt. Albertus Patarru Pnt. Aldy Massie

P 2: Ajakan Beribadah & Pengakuan Dosa

Pnt. Frits H. Simandjuntak Pnt. Surung P. Sitompul

P 3: Membaca Alkitab

Pnt. Ny. Deborah C. Lopulalan – M Pnt. Michiel M. Rumondor

P 4: Persembahan Syukur

Dkn. Ny. Yvonne R.M. Kolibonso – B Dkn. Jonan L. Roringpandey

P 5: Memberi Kantong Persembahan

Dkn. Ny. Fenny N. Nasa – M Dkn. Noldy Karaeng

P 6: Warta Jemaat

Dkn. Khrisna M. Simandjuntak Dkn. Valery A. Siwy

P 7: Penyambut Umat

Pnt. Richard J. Lumbantobing Pnt. Jemmy A. Persang

P 8: Penyambut Umat

Dkn. Ny. Delvy Hutabarat – N Dkn. Ny. A. Agustine W. Nadapdap – H

P 9: Penyambut Umat

Dkn. Susilo Dkn. Ny. Meitty M.L. Rampen – P

P 10: Penyambut Umat

Pnt. Poltak Hutadjulu Pnt. Ny. Roniaty O.B. Patty – P

PS/VG/Solois

PS Makedonia VG Pelkat PT & VG Cantare

Organis/Pianis/Tim Musik

Sdri. Gaby Walangitang Ibu Ophira Simandjuntak

Kantoria

PS Makedonia VG Pelkat PT

Prokantor/Pemandu Lagu

Ibu Lydia Simandjuntak Dkn. Khrisna M. Simandjuntak

Ptgs. Sound System

Bpk. Hendriko Sirait Bpk. Aang Anwar

Page 8: GEREJA PROTESTAN di INDONESIA bagian BARAT ( G P I B ... fileada yang manganggap angka 9 sebagai angka ajaib karena di dalam hitungan matematika, semua penjumlahan dari dua digit angka

8 Warta Jemaat GPIB “CINERE” 16 JUNI 2019

Pelayanan Keluar

Pdt. Ny. Betty A. Kailola – N, S.Th. didampingi PS Ekklesia akan melayani di GPIB “SAWANGAN” Depok pada Ibadah Minggu I Sesudah Pentakosta, 23 Juni 2019, pukul 07.00 WIB dalam rangka Pertukaran Pelayan Firman Mupel GPIB Jabar II.

JADWAL IBADAH KELUARGA DAN IBADAH LAINNYA

PELAYAN FIRMAN DIAKEN / PENATUA / PENDETA

IBADAH WAKTU TEMPAT/ ALAMAT PELAYAN FIRMAN

Ibadah Rumah Tangga

(IB)

Rabu, 19 Juni 2019 19.30 WIB

Kel. Dkn. Ny. Delvy Hutabarat – N Komplek BPK Gandul

Blok L No. 12 (SP Nazareth)

PF: Pnt. Janny Ligouw

Majelis bertugas : Liturgos : Pnt. Richard J.

Lumbantobing Persembahan : Dkn. Ny. Yvonne R.M.

Kolibonso – B

Ibadah Rumah Tangga

(IB)

Rabu, 19 Juni 2019 19.30 WIB

Kel. Bpk. Orias Noya d/a GPIB CINERE

Ruang Serbaguna Lantai 2 (SP Filadelfia)

PF: Pnt. Ny. Deborah C. Lopulalan - M

Majelis bertugas : Liturgos : Pnt. Ny. J. Thelda Prayogo -

M Persembahan : Dkn. Ny. Angelique C.

Hatibie

Ibadah Rumah Tangga

(IB)

Rabu, 19 Juni 2019 19.30 WIB

Kel. Kailola – Nahumury Jl. Kalimantan No. 3

Blok G Cinere (SP Filipi)

PF: Pnt. Alexander Messakh

Majelis bertugas : Liturgos : Pnt. Aldy Massie Persembahan : Dkn. Valery A. Siwy Kolektan : Dkn. Ny. A. Agustine W.

Nadapdap – H

Ibadah Rumah Tangga

(IB)

Rabu, 19 Juni 2019 19.30 WIB

Kel. Pdt. Ny. F.T. Matulandi – K Permata Santi Blok E No. 11

Meruyung (SP Makedonia)

PF: Pnt. Michiel M. Rumondor

Majelis bertugas : Liturgos : Pnt. Stanley J. Monareh Persembahan : Dkn. Mychel M. Polii

SEKTOR TANGGAL

19 Juni 2019 26 Juni 2019 3 Juli 2019

SP NAZARETH Majelis SP Makedonia

(Ibadah Rumah Tangga) Pdt. Ny. F.T. Matulandi – K

(Ibadah Penelaahan Alkitab) Majelis SP Nazareth

(Ibadah Rumah Tangga)

SP FILADELFIA Majelis SP Nazareth

(Ibadah Rumah Tangga) Pdt. Ny. D.D. Loblobly – L

(Ibadah Penelaahan Alkitab) Majelis SP Filadelfia

(Ibadah Rumah Tangga)

SP FILIPI Majelis SP Filadelfia

(Ibadah Rumah Tangga) Pdt. Ny. Betty A. Kailola – N ( Ibadah Penelaahan Alkitab)

Majelis SP Filipi (Ibadah Rumah Tangga)

SP MAKEDONIA Majelis SP Filipi

(Ibadah Rumah Tangga) Pdt. Nicolas Kailola

(Ibadah Penelaahan Alkitab) Majelis SP Makedonia

(Ibadah Rumah Tangga)

Page 9: GEREJA PROTESTAN di INDONESIA bagian BARAT ( G P I B ... fileada yang manganggap angka 9 sebagai angka ajaib karena di dalam hitungan matematika, semua penjumlahan dari dua digit angka

Warta Jemaat GPIB “CINERE” 16 JUNI 2019 9

JADWAL IBADAH PELAYANAN KATEGORIAL

JADWAL PERSIAPAN IBADAH PELKAT

Ibadah Bulan PELKES GPIB Dalam rangka mengejawantahkan peran GPIB sebagai Gereja Misioner, maka pada bulan Juni yang merupakan “Bulan Pelayanan dan Kesaksian GPIB”, akan dilaksanakan Ibadah Bulan PELKES GPIB yang bertujuan agar seluruh jemaat dan warga jemaat GPIB dapat lebih lagi memahami arti dan peran penting “Pelayanan dan Kesaksian” sehingga pada akhirnya dapat mewujudkannya dalam kehidupan sehari-hari dalam menjalankan tugas panggilan dan pengutusannya. Rangkaian Ibadah Bulan PELKES GPIB terdiri atas :

1. Ibadah Hari Minggu, pada hari Minggu, tanggal 9, 16 (pkl. 17.00 WIB), 23 dan 30 Juni 2019 (pkl. 07.00 WIB).

2. Ibadah Keluarga bulan PELKES GPIB, pada setiap hari Rabu tanggal 12.19 dan 26 Juni 2019 3. Ibadah Hari Minggu Persekutuan Teruna (IHMPT), tanggal 9, 16, 23 dan 30 Juni 2019 4. Ibadah Pelkat GP, PKP, PKB dan PKLU (sesuai jadwal)

Pada Ibadah Minggu Penutupan Bulan Pelkes tanggal 30 Juni 2019 pkl. 07.00 WIB akan disediakan kantong persembahan khusus guna menunjang keberadaan jemaat-jemaat di pos-pos PELKES GPIB serta untuk mendorong percepatan pemandirian pos-pos PELKES tersebut. Persembahan yang terkumpul akan disetorkan ke Majelis Sinode up. Departemen PELKES GPIB.

IBADAH HARI

TANGGAL WAKTU

TEMPAT/ ALAMAT

BAHAN ALKITAB TEMA

PELAYAN FIRMAN & PETUGAS

IHMPA

Minggu, 16 Juni 2019

GPIB “CINERE” IHMPA dan IHMPT digabung bersama

Ibadah Minggu pkl. 07.00 WIB dalam rangka HUT ke-9 GPIB CINERE dan Peresmian Pastori IHMPT

Minggu, 16 Juni 2019

GPIB “CINERE”

Ibadah Pelkat GP

Jumat, 21 Juni 2019

Pukul 20.00 WIB

GPIB “CINERE” Ruang Ibadah

Lantai 1

Evaluasi

Pengurus GP

IBADAH HARI

TANGGAL WAKTU

TEMPAT BAHAN BINA PEMBINA

Pelkat PA Minggu,

16 Juni 2019 Pukul 11.00 WIB

GPIB “CINERE” Materi tgl 23 Juni 2019 Ulangan 16 : 18 – 20

Dkn. Ny. A. Monika Saetakela – M

PPA : Kak Priska ATK : Kak Ophira AK : Kak Sharen AT : Kak Pinta Seragam : Cokelat

Pelkat PT Minggu,

16 Juni 2019 Pukul 11.00 WIB

GPIB “CINERE” Materi tgl 23 Juni 2019 Ulangan 16 : 18 – 20

Dkn. Markus J. Temaluru

Page 10: GEREJA PROTESTAN di INDONESIA bagian BARAT ( G P I B ... fileada yang manganggap angka 9 sebagai angka ajaib karena di dalam hitungan matematika, semua penjumlahan dari dua digit angka

10 Warta Jemaat GPIB “CINERE” 16 JUNI 2019

JADWAL IBADAH KARYAWAN KANTOR SEKRETARIAT

KUNJUNGAN PENDETA & MAJELIS SEKTOR SETEMPAT

KUNJUNGAN PENDETA & MAJELIS SEKTOR SETEMPAT

HARI/TGL/WAKTU BAHAN ALKITAB RENUNGAN

Selasa / 18 Juni 2019 / Pkl. 08.00 WIB Kolose 2 : 6 – 15 Pnt. Ny. Jeanny J. Latupapua – L

Sabtu / 22 Juni 2019 / Pkl. 08.00 WIB 2 Korintus 13 : 1 – 5 Pnt. Frits H. Simandjuntak

SEKTOR PELAYANAN

17 – 22 Juni 2019 24 – 29 Juni 2019 1 – 6 Juli 2019

NAZARETH Pdt. Ny. F.T. Matulandi – K Pdt. Ny. A.J.M. Loppies – M Pdt. Ny. Betty A. Kailola – N

FILADELFIA Pdt. Ny. D.D. Loblobly – L Pdt. Ny. F.T. Matulandi – K Pdt. Ny. A.J.M. Loppies – M

FILIPI Pdt. Nicolas Kailola Pdt. Ny. D.D. Loblobly – L Pdt. Ny. F.T. Matulandi – K

MAKEDONIA Pdt. Ny. Betty A. Kailola – N Pdt. Nicolas Kailola Pdt. Ny. D.D. Loblobly – L

Warga Jemaat Yang Sakit

1. Ibu Cathrientje Rambing SP Nazareth Rumah 2. Adik Fellipe Kase SP Filadelfia Rumah 3. Bpk. Hatibie SP Filadelfia Rumah 4. Ibu Drusila Kase SP Filadelfia Rumah 5. Ibu Rita Lolong 6. Ibu Barbara Thijssen

SP Filipi SP Filipi

Rumah Rumah

7. Ibu Mulyono SP Makedonia Rumah 8. Bpk. Lazarus Ndun 9. Ibu Deitje Wenas – Tuwaidan

SP Makedonia SP Makedonia

Rumah Rumah

10. Ibu Rit Kandioh Adik Pdt. Ny. F.T Matulandi Rumah

Pokok-pokok Doa Syafat

1. Bangsa dan Negara Republik Indonesia dalam membina persatuan dan kesatuan. 2. Masyarakat Indonesia dalam menghadapi situasi dan keadaan ekonomi & bencana alam di Tanah Air. 3. Majelis Sinode GPIB dalam panggilan dan pengutusannya. 4. Panitia Pembangunan Gedung Gereja GPIB Jemaat CINERE – Depok. 5. Keberadaan GPIB Jemaat CINERE – Depok. 6. Warga Jemaat yang sedang sakit, berdukacita dan yang berulang tahun (kelahiran dan perkawinan),

keharmonisan keluarga, ekonomi dan masalah lainnya. 7. GPIB “CINERE” Depok selaku Jemaat yang mempersiapkan Pemandirian dan Pelembagaan Pos Pelkes

PUTARAN (Marau, Kalimantan Barat).

Pelayanan & Kesaksian

Doa orang yang benar, bila dengan yakin didoakan, sangat besar kuasanya. (Yak 5 : 16b)

Page 11: GEREJA PROTESTAN di INDONESIA bagian BARAT ( G P I B ... fileada yang manganggap angka 9 sebagai angka ajaib karena di dalam hitungan matematika, semua penjumlahan dari dua digit angka

Warta Jemaat GPIB “CINERE” 16 JUNI 2019 11

Kelas Katekisasi

Kelas katekisasi dilaksanakan dengan jadwal sebagai berikut :

Mohon perhatian dan kehadiran Peserta Kelas Katekisasi.

Kelas Katekisasi Khusus

Pendaftaran Kelas Katekisasi Khusus telah dibuka bagi warga jemaat yang telah bekerja atau telah menikah namun belum di SIDI. Bagi warga jemaat yang ingin mendaftarkan dirinya untuk mengikuti Kelas Katekisasi Khusus dapat mendaftar ke Kantor Sekretariat Majelis Jemaat dengan persyaratan sebagai berikut :

▪ Mengisi Formulir Pendaftaran Katekisasi ▪ Menyerahkan foto copy Akte Kelahiran ▪ Menyerahkan foto copy Surat Baptis ▪ Menyerahkan pasfoto 3 x 4 berwarna (2 lembar)

Kelas Katekisasi Khusus akan dimulai pada bulan Juli 2019.

Katekisasi Pra Perkawinan periode April– September 2019.

Kepada warga jemaat yang akan melangsungkan Peneguhan dan Pemberkatan Perkawinan di GPIB CINERE agar mendaftarkan diri selambat-lambatnya 6 (enam) bulan sebelum hari pelaksanaan Ibadah Peneguhan dan Pemberkatan Perkawinan dan wajib mengikuti Kelas Katekisasi Pra Perkawinan sesuai dengan periode yang telah ditetapkan. Untuk Informasi dan Pendaftaran, dapat menghubungi Kantor Sekretariat GPIB CINERE pada hari dan jam kerja.

Rapat – Rapat

Rapat rutin PHMJ akan dilaksanakan pada hari Selasa, 18 Juni 2019, pukul 20.00 WIB, bertempat di Ruang Konsistori Lantai 2.

HARI/TGL/JAM PEMBINA MATERI

Pertemuan VI Minggu, 16 Juni 2019

Tim Pembina - Evaluasi

Pertemuan VII Minggu, 23 Juni 2019

Dkn. Ergon P. Pieters - Sejarah Pengakuan Iman Dan

Pemahaman Iman

Pertemuan VIII & IX Minggu, 30 Juni 2019

Pdt. Nicolas Kailola - Ke-Tritunggal-an Allah - Allah Bapa

Gereja, Masyarakat & Agama

Pembinaan & Pengembangan Sumber Daya Insani;

Peningkatan Peran Keluarga

Informasi, Organisasi & Komunikasi;

Penelitian & Pengembangan

Page 12: GEREJA PROTESTAN di INDONESIA bagian BARAT ( G P I B ... fileada yang manganggap angka 9 sebagai angka ajaib karena di dalam hitungan matematika, semua penjumlahan dari dua digit angka

12 Warta Jemaat GPIB “CINERE” 16 JUNI 2019

"SINERGI” Semangat Cinere Berbagi

Dalam rangka membangun iman anak-anak Pelkat PA, PT, dan GP maka Pelkat PA, PT, dan GP GPIB CINERE akan mengadakan Retreat Terpadu dengan tema SINERGI (Semangat Cinere Berbagi) yang dilaksanakan pada

Hari/Tanggal : Sabtu - Minggu, 6 – 7 Juli 2019 Tempat : Villa Batu Tua Jl. Lembah Nendeut No. 37 Sukagalih, Megamendung, Bogor

Untuk menunjang kegiatan tersebut maka dilakukan usaha pencarian dana berupa penjualan E-Money dengan harga Rp. 100.000,-, Termos dengan harga Rp. 100.000,- , Sedotan dengan harga Rp. 50.000,- serta kegiatan “Ngamen” pada tanggal 16,23,30 Juni 2019 setelah Ibadah Minggu pkl 07.00 dan 17.00 WIB.

Untuk informasi lebih lanjut dapat menghubungi Kak Evan (0812-9665-6480) dan Kak Lizel (0856-9481-3072), Mohon partisipasi dan dukungan dari warga jemaat.

Kebutuhan Air Conditioner (AC) Majelis Jemaat GPIB “CINERE” saat ini membutuhkan beberapa fasilitas AC dikarenakan kondisi AC yang sudah tidak memadai/rusak. Adapun kebutuhannya adalah sebagai berikut : 1. 1 buah AC 1 PK untuk di Ruang Konsistori Lama 2. 1 buah AC 1 PK untuk di Ruang PHMJ 3. 2 buah AC 1,5 PK untuk di Ruang Serbaguna 4. 2 buah AC 1,5 PK untuk di Lantai 3 Ruko Baru Apabila ada warga jemaat yang berkerinduan untuk menyumbang AC sesuai dengan kebutuhan, dapat menghubungi Kantor Sekretariat GPIB CINERE.

Ucapan Selamat Ulang Tahun

Majelis Jemaat GPIB “CINERE”Depok mengucapkan Selamat kepada Warga Jemaat yang berulangtahun “KELAHIRAN” dan “PERKAWINAN” dari tanggal 16 – 22 Juni 2019. Tuhan Yesus yang adalah Sumber Kehidupan memberkati sukacita Saudara sekalian.

Ulang Tahun Kelahiran (*)

TANGGAL NAMA SEKTOR PELAYANAN

16 Juni Sdri. Christy Wahyu W. Dimukris Makedonia

16 Juni Adik Evelin Felisa Pohan Makedonia

16 Juni Sdri. Dewina Joshina M. Saiya Filipi

16 Juni Adik Jeremiah Sebastian Ganafi Makedonia

17 Juni Adik Claudia Elisabeth Pattiasina Makedonia

18 Juni Sdri. Natasha Prescilia Logahan Nazareth

18 Juni Adik Evander Putro Subekti Filadelfia

18 Juni Ibu Nelly Maengkom Luntungan Filadelfia

18 Juni Adik Micelle Geneva Celin Dimukris Makedonia

19 Juni Adik Sharon Tabitha Axamine Lumbantobing Nazareth

20 Juni Sdr. Cannigia Junior Laluw Nazareth

20 Juni Ibu Retno Yuniarsih Simanungkalit Filadelfia

22 Juni Sdri. Berliana Peniel Hutadjulu Nazareth

22 Juni Ibu Agnes Persang - Rawung Filipi

22 Juni Ibu Jeanne Tahapary Filipi

Page 13: GEREJA PROTESTAN di INDONESIA bagian BARAT ( G P I B ... fileada yang manganggap angka 9 sebagai angka ajaib karena di dalam hitungan matematika, semua penjumlahan dari dua digit angka

Warta Jemaat GPIB “CINERE” 16 JUNI 2019 13

Ulang Tahun Perkawinan (*)

(*) Bagi Warga Jemaat yang nama dan datanya di Hari Ulang Tahun Kelahiran dan Ulang Tahun Perkawinan belum masuk dalam Warta Jemaat atau ada kesalahan data maupun penulisan nama dihimbau untuk melapor ke Kantor Sekretariat pada setiap hari dan jam kerja guna diadakan perbaikan. Terimakasih atas perhatiannya

Kehadiran Jemaat dalam Ibadah

JENIS IBADAH TANGGAL WAKTU TEMPAT JUMLAH

TOTAL Lk Prmpn Anak

IBADAH MINGGU 9 Juni 2019 Pkl. 07.00 WIB

GPIB CINERE - - - 98

Pkl. 17.00 WIB 41 52 4 97

IBADAH KELUARGA setiap hari Rabu (IB/PA/PS)

SP Nazareth 12 Juni 2019 Pkl. 19.30 WIB - - - - 19

SP Filadelfia 12 Juni 2019 Pkl. 19.30 WIB - - - - 29

SP Filipi 12 Juni 2019 Pkl. 19.30 WIB - - - - 27

SP Makedonia 12 Juni 2019 Pkl. 19.30 WIB - 12 19 1 32

Ibadah Gabungan - - - - - - -

IBADAH PELKAT

Pelkat PA 9 Juni 2019 Pkl. 09.00 WIB GPIB CINERE - - - 31

Pelkat PT 9 Juni 2019 Pkl. 09.00 WIB GPIB CINERE - - - 23

Pelkat GP 14 Juni 2019 Pkl. 20.00 WIB GPIB CINERE - - - 16

Pelkat PKP

Gabungan - - - - - - -

SP Nazareth - - - - - - -

SP Filadelfia - - - - - - -

SP Filipi - - - - - - -

SP Makedonia - - - - - - -

Pelkat PKB - - - - - - -

Pelkat PKLU - - - - - - -

IBADAH PAGI - - - - - - -

IBADAH PENGUCAPAN SYUKUR/LAINNYA

SP Filadelfia 14 Juni 2019 Pkl. 19.30 WIB Kel. Subekti – Sahertian

- - - 50

TANGGAL NAMA SEKTOR PELAYANAN

18 Juni Kel. Bpk. Pnt. Poltak Hutadjulu –

Ibu Tiurlan Eider Sondang Sinambela Nazareth

18 Juni Kel. Bpk. Bernhard Julius Lapian –

Ibu Sri Indarti Filadelfia

Page 14: GEREJA PROTESTAN di INDONESIA bagian BARAT ( G P I B ... fileada yang manganggap angka 9 sebagai angka ajaib karena di dalam hitungan matematika, semua penjumlahan dari dua digit angka

14 Warta Jemaat GPIB “CINERE” 16 JUNI 2019

Pembangunan Ekonomi Gereja

Pendaftaran Sakramen Baptisan Kudus & Pemberkatan Perkawinan

Bagi Warga Jemaat yang ingin melaksanakan Sakramen Baptisan Kudus dan Pemberkatan Perkawinan di GPIB “CINERE” Depok dapat langsung menghubungi Kantor Sekretariat Gereja pada hari dan jam kerja yaitu : Selasa s.d. Sabtu, pukul 08.00 s.d. 17.00 WIB.

Update Data Jemaat

Menindaklanjuti pendataan jemaat yang sudah pernah dilakukan dan dalam upaya untuk memperbaharui data jemaat, maka komisi Inforkom GPIB Cinere bekerja sama dengan Majelis Jemaat di setiap sektor pelayanan, akan kembali melakukan pendataan ulang. Majelis jemaat di sektor dan sub sektor akan mengunjungi setiap keluarga dengan membawa lembar Kartu Keluarga Warga Jemaat GPIB Cinere untuk melakukan validasi data. Mohon kerjasama semua warga jemaat untuk berpartisipasi aktif dalam upaya pengkinian data ini. Dengan memiliki data jemaat yang valid maka diharapkan pelayanan kita akan semakin baik untuk hormat dan kemuliaan nama Tuhan.

Pencarian Dana

Dalam rangka Pencarian Dana untuk menunjang kegiatan Pelkat PKP, maka Pelkat PKP akan mengadakan pencarian dana melalui Penjualan Makanan/Dapur Kreativitas Ibu-Ibu yang akan dilaksanakan pada hari Minggu tanggal 23 Juni 2019 setelah Ibadah Minggu pkl. 07.00 WIB. Mohon partisipasi dari warga jemaat.

Kelas Pra Perkawinan Angkatan IX

GPIB PASAR MINGGU Jakarta Selatan kembali membuka Kelas Pra Perkawinan Angkatan IX bagi pasangan – pasangan yang akan melangsungkan peneguhan dan pemberkatan perkawinan. Kelas ini akan dimulai pada tanggal 22 Juni – 31 Agustus 2019. Untuk informasi dan pendaftaran dapat menghubungi Sekretariat GPIB PASAR MINGGU (021-7806687), Imelda (0818-775269) atau Naarah (0812-10131067).

Warta Umum

Page 15: GEREJA PROTESTAN di INDONESIA bagian BARAT ( G P I B ... fileada yang manganggap angka 9 sebagai angka ajaib karena di dalam hitungan matematika, semua penjumlahan dari dua digit angka

Warta Jemaat GPIB “CINERE” 16 JUNI 2019 15

Terima kasih atas perhatian & kerjasama dari Warga Jemaat. Cinere, 15 Juni 2019

Majelis Jemaat GPIB “CINERE” Depok

Pnt. Richard F. Wawolumaya Pnt. Ny. Dewi L. Kaligis – M Ketua V Sekretaris

Nomor Rekening GPIB CINERE

1. Bank Mandiri Giro Cab. Cinere No.:157–00–0354795 – 8 an. GPIB Jemaat CINERE

diperuntukkan : Persepuluhan, Pengucapan Syukur, dll.

2. Bank Mandiri Giro Cab. Cinere No.:157–00–0326654-2 an. GPIB Jemaat CINERE

Diperuntukkan : Pengadaan Dana Pembangunan Gedung Gereja GPIB Jemaat

“CINERE”

3. Bank BRI Cab. Cinere No.: 0523 –01 –000224–30–7 an. GPIB Jemaat CINERE

Diperuntukkan : Dana Pastori

4. Bank BRI Cab. Cinere No.: 0523–01–000225–30–3 an. GPIB Jemaat CINERE

Diperuntukkan : Dana Pelayanan Kedukaan