Format Prosedur

9

Click here to load reader

Transcript of Format Prosedur

Page 1: Format Prosedur

No. Dokumen :Tgl. Diterbitkan :Revisi :Halaman : dari

1. REFERENSI

2. TUJUAN

3. RUANG LINGKUP

Disetujui Oleh, Diperiksa Oleh, Dibuat Oleh,

Tanda Tangan

Nama H. M. Zainal Abidin Martono Candra

Jabatan Plant Manager Management Representative Manager

Rahasia : Tidak Boleh memperbanyak tanpa ijin tertulis

PT. MESINDO PUTRA PERKASA

Page 2: Format Prosedur

No. Dokumen :Tgl. Diterbitkan :Revisi :Halaman : dari

ALUR KERJA DOKUMEN PENJELASAN

PT. MESINDO PUTRA PERKASA

Page 3: Format Prosedur

No. Dokumen : PC. 02Tgl. Diterbitkan : 19-Feb-10Revisi : 0Halaman : 2 dari 2

I. REFERENSI

QM. 2.2.4 Pengendalian Catatan

2. TUJUAN

3. RUANG LINGKUP

Disetujui Oleh, Diperiksa Oleh, Dibuat Oleh,

Tanda Tangan

Nama H. M. Zainal Abidin Martono Candra Si A

Jabatan Plant Manager Management Representative Adm. MR

Rahasia : Tidak Boleh memperbanyak tanpa ijin tertulis

PROCEDURE PENGENDALIAN CATATAN

MUTU

Memberikan panduan dalam pengendalian catatan mutu yang dipersyaratkan dalam penerapan sistem manajemen mutu ISO 9001 : 2000.

Prosedur ini mencakup penentuan lokasi, masa dan metode / cara penyimpanan catatan mutu sampai disposisi / penanganan catatan mutu jika telah melampaui masa retensinya.

PT. MESINDO PUTRA PERKASA

Page 4: Format Prosedur

No. Dokumen : PC. 02Tgl. Diterbitkan : 19-Feb-10Revisi : 0Halaman : 2 dari 2

ALUR KERJA DOKUMEN PENJELASAN

PROCEDURE PENGENDALIAN CATATAN

MUTU

Masing-masing pimpinan Departemen / Section menentukan lokasi, masa dan metode penyimpanan, dari catatan mutu yang digunakan.

Daftar Induk Catatan Mutu akan direvisi jika ada perubahan.

Daftar Induk Catatan Mutu ditandatangani oleh masing-masing pimpinan Departemen / Section.

Pemeriksaan didasarkan pada masa retensi tiap dokumen pada masing-masing Departemen / Section.

Jika masa retensi sudah sama / melampaui dari yang ditentukan maka tindak lanjuti dokumen sesuai disposisi(dimusnahkan, dipisahkan dari area kerja atau disimpan ke ruang arsip atau disimpan dalam bentuk soft copy).

Daftar Induk Catatan Mutu

Daftar Induk Catatan Mutu

Daftar Induk Catatan Mutu

Daftar Induk Catatan Mutu

Daftar Induk Catatan Mutu

Daftar Induk Catatan Mutu

Penentuan harus mempertimbangkan :- Peraturan pemerintah- Masa kontrak dengan konsumen- Akses ke tempat penyimpanan- Keamanan tempat penyimpanan / back-up- Lokasi penyimpanan untuk catatan mutu yang masih sering dibutuhkan.

PT. MESINDO PUTRA PERKASA

Mulai

Section Head

Identifikasi catatan mutu

Section Head

Tentukan lokasi, masa danmetode penyimpanan

Masa retensijatuh tempo ?

Adm. Dept / bagian

Periksa masa retensi

Ya

Adm. Dept

Lakukan pemusnahan CatatanMutu sesuai disposisi

Selesai

Tidak

Adm Dept. / Bagian Terkait

Isi / revisi Daftar IndukCatatan Mutu

Section Head

Tandatangani Daftar IndukCatatan Mutu

Section Head

Informasikan kepada pihakterkait

Page 5: Format Prosedur

Penentuan harus mempertimbangkan :- Peraturan pemerintah- Masa kontrak dengan konsumen- Akses ke tempat penyimpanan- Keamanan tempat penyimpanan / back-up- Lokasi penyimpanan untuk catatan mutu yang masih sering dibutuhkan.