[Fix] Kamus Kamus Hinshi

download [Fix] Kamus Kamus Hinshi

of 30

Transcript of [Fix] Kamus Kamus Hinshi

  • 7/25/2019 [Fix] Kamus Kamus Hinshi

    1/30

    Kamus Hinshi

    Jepang - Indonesia

    Dibuat Oleh :

    Ade Eka Nurjannah

    Andri Yandi

    Diddah A. Shallihah

    Dwi Erlyanita

    Eka Nurdesy

    Muhamad Zayin

    Nur Fatimah

    Reza Okky

    Shirly April

    Wida Yulia

    Yusbi Kris

  • 7/25/2019 [Fix] Kamus Kamus Hinshi

    2/30

    Kata Pengantar

    Syukur allhamdulillah,berkat rahmat ALLAH SWT yang telah memberikan limpahan

    nikmat dan karunia-Nya kepada kami,

    sehingga kami dapat menyelesaikan Kamus HinshiJepangIndonesia ini. Kamus ini kami susun sedemikian rupa dan diharapkan bisa menjadi

    salah satu media belajar mahasiswa Sastra Jepang. Dimana kamus ini merupakan

    perbendaharaan jenis-jenis kata dalam bahasa Jepang.

    Dalam penyusunan kamus ini kami berusaha semaksimal mungkin, tetapi kami

    menyadari penyusunan kamus ini kami masih banyak kekurangan. Oleh karena itu kami

    berharap kritik dan saran dari semua pihak agar dapat lebih baik lagi dalam penyusunan

    selanjutnya.

    Kami juga mengucapkan terimakasih kepada dosen mata pelajaran Bunpu Riron yangtelah memberikan bimbingan, orang tua yang senang tiasa mendampingi dan teman-teman

    yang telah mendukung dan membantu kami, yang sangat berarti bagi penyelesaian Kamus

    Hinshi ini.

    Cirebon, 08 Juni 2015

    Penyusun

  • 7/25/2019 [Fix] Kamus Kamus Hinshi

    3/30

    Daftar Isi

    1.

    (Nomina)

    1)

    2)

    3)

    4)

    2.

    (Verba)

    1)

    (Group I)

    2)

    (Group II)

    3)

    (Group III)

    4) Karakteristik Pembeda

    &

    5)

    6)

    3.

    (Adjektiva)

    1)

    2)

    4.

    ( Konjugasi)

    1.

    (Kata bantu Verba)

    2.

    (Partikel)

  • 7/25/2019 [Fix] Kamus Kamus Hinshi

    4/30

    Meishi (Nomina)

    1.

    Kanji Kana Bahasa Indonesia

    Tempat

    / Bangunan

    Taman

    kebun binatang

    Sekolah

    Bandara

    Pelabuhan

    Bank

    Stasiun

    Rumah sakit

    Penjara

    Sepeda

    Kereta api

    Kereta listrik shinkansen

    Helikopter

    Pesawat terbang

    Kapal

    Kapal pesiar

    Kapal fery

    Delman

    Bus

    Taksi

    Sepeda

    Kereta api

    Presiden

    Jaksa

    Insinyur

    Dosen

    Pelukis

    Komikus

    Supir

    Penyanyi

    Koki

  • 7/25/2019 [Fix] Kamus Kamus Hinshi

    5/30

    Dokter

    / Dokter gigi

    2.

    Kanji Kana Bahasa Indonesia

    Indonesia

    China

    Korea

    Taiwan

    Hongkong

    Jerman

    Jepang

    Satou yukiko

    Nakamura

    Amir sensei

    Yamamoto

    Mr,higashi

    Gunung fuji

    Samudra pasifik

    3.

    Kanji Kana Bahasa Indonesia

    Saya

    Anda

    Aku

    Kamu

    Kamu

    Ini

    Itu (dekat si pembicara) Itu (jauh dari pembicara dan lawan bicara)

    Disini (dekat si pembicara)

    Disana (jauh dari si pembicara)

    Disebelah sana (jauh dari pembicara dan lawan bicara)

    Disebelah sana

    Disebelah mana

    Orang itu

  • 7/25/2019 [Fix] Kamus Kamus Hinshi

    6/30

    4.

    Japanese Kana Bahasa Indonesia

    1(hitungan)

    2 (hitungan)

    3 (hitungan)

    1buah (untuk menyebutkan benda yang panjang)

    2 buah (untuk menyebutkan benda yang panjang)

    3 buah (untuk menyebutkan benda yang panjang)

    1 lembar (untuk benda yang tipis)

    2 lembar (untuk benda yang tipis)

    3 lembar (untuk benda yang tipis)

    1 buah (untuk benda yang bulat)

    2 buah (untuk benda yang bulat)

    3 buah (untuk benda yang bulat)

    1 buah (untuk benda yang besar )

    2 buah (untuk benda yang besar)

    3 buah (untuk benda yang besar)

    1 kali

    2 kali

    3 kali

    Lantai 1

    Lantai 2

    Lantai 3

    100

    1000

    10000

    0

    1 buku/jilid

    2 buku/jilid

    3 buku/jilid

    1 cangkir

    2 cangkir

    1menit

    2 menit

    3 menit

    1 jam

    2 jam

    3 jam

    1 detik

    2 detik

  • 7/25/2019 [Fix] Kamus Kamus Hinshi

    7/30

    Doushi (Verba)

    1.

    RomajiBentuk

    Kamus

    KanjiArti

    u

    kau Membeli

    warau Tertawa

    omou Mengingat, berpikir

    suu Menghisap

    negau Memohon/berharap

    narau Belajar

    tsu ;

    matsu Menunggu

    katsu Menang

    tatsu Berdiri

    motsu Membawa

    Teisatsu Mengintai

    teishutsu Penyerahan/pemberi

    antozetsu terputus

    ru ;

    magaru Belok

    kakaru Memerlukan

    wataru Menyebrang

    komaru Bingung,susah

    agaru Naik

    kiru Memotong

    hairu Masuk

    iru Ada

    shiru Mengetahui

    hashiru Berlari

    kaeru Pulang

    yaru Melakukan,memain

    kan

    aru Ada

    sawaru Menyentuh

    noru Naik

    toru Mengambilnoboru Naik

  • 7/25/2019 [Fix] Kamus Kamus Hinshi

    8/30

    inoru Berdoa

    nokoru Tersisa

    okuru Mengirim

    uru Menjual

    furu Turunnuru mengecat

    oru

    bu ;

    tobu Terbang

    yobu Memanggil

    sakebu Erteriak

    korobu Jatuh

    yorokobu Senang

    asobu Bermain

    narabu Berbaris,berjejer

    erabu Memilih

    ukabu Mengapung

    nu;

    shinu Mati

    mu ;

    nomu Minum

    yomu Membaca

    sumu Tinggalkamu Menggigit

    fumu Menginjak

    fukumu Mengandung,menca

    kup

    furokimu Transfer

    hohoemu Tersenyum

    kakomu Mengelilingi,melink

    ar,mengepung

    kizamu Mengiris,menggores

    ,mengukirkonomu Menyukai

    nozomu Berharap,mengharap

    kan

    nusumu Mencuri

    susumu Maju

    tatamu Melipat

    tsutsumu Membungkus

    umu melahirkan

    komu Padat,penuh sesak

    ku ; kaku Menulis

  • 7/25/2019 [Fix] Kamus Kamus Hinshi

    9/30

    kiku Mendengar

    fuku Berhembus, tiup

    kagayaku bersinar

    yaku Membakar

    muku Menghadapsaku Mekar

    tataku Memukul

    oku Meletakan

    iku Pergi

    gu ;

    oyogu Berenang

    nugu Hilang

    kogu Mendayung

    isogu

    Buru-buru,tergesa -

    gesa

    kagu Mencium, membaui

    sosogu Menuang,mencuahk

    an,mengalir

    su ;

    hanasu Berbicara

    korosu Membunuh

    sagasu Mencari

    nokosu menyisakan

    watasu Menyerahkan

    sasu Menyengat

    tagayasu Membajak

    arawasu Mempertunjukan,me

    nampilkan,mengung

    kapkan

    chirasu Menaburkan,memen

    carkan

    chirakasu Memberantaki

    dasu Mengeluarkan,meng

    irim,menyerahkan

    damasu Menpu,memperdaya

    ,mengelabui

    fuyasu Menambah,

    memperbanyak

    hanasu

    Melepas

    (genggaman),

    menjauhkan,

    memisahkan,

    melerai

    hayasu Menumbuhkan,mem

    eliharahazusu Mencopot, melepas

  • 7/25/2019 [Fix] Kamus Kamus Hinshi

    10/30

    herasu Mengurangi

    hikidasu Mengeluarkan

    (uang),menarik

    keluar

    hiyasu Mendinginkan

    kaesu Mengembalikan,me

    mbalas

    kawakasu Mengeringkan,menj

    emur

    kowasu Merusak

    kurasu Hidup,tinggal

    kuzusu Meruntuhkan,memb

    ongkar,menghancur

    kan

    miorosu

    Melihat

    kebawah,memandang rendah,menghina

    musu Mengukus

    nakusu Kehilangan(karena

    maut)

    nakusu Menghilangkan

    naosu Menyembuhan

    naosu Memperbaiki,memb

    etulkan,mengoreksi

    narasu Membiasakan

    narasu Membunyikan,menyuarakan

    nobasu Menunda,

    menanduhkan

    nobasu Memanjangkan,mer

    enggangkan,melurus

    kan

    nurasu Membasahkan

    okosu Membangunkan,

    menimbulkan,

    membangkitkan

    orosu Menurunkan (dari

    atas)

    orosu Menurunkan (dari

    kendaraan)

    samasu Membangunkan,

    menyadarkan

    samasu

    Mendinginkan

    (sesuatu yang

    panas),

    menenangkansugosu Melewati (waktu)

  • 7/25/2019 [Fix] Kamus Kamus Hinshi

    11/30

    sumasu Menyelesaikan,

    mengatasi masalah

    tamesu Mencoba

    taosu

    Menjatuhkan,mengg

    ulingkan,merobohkan, menumbangkan

    tasu Menambah,

    menjumlah

    utsusu Memindahkan,menu

    larkan

    wakasu Mendidihkan

    yakusu Menerjemahkan

    yogosu Menodai,mengotori,

    mencemari

    yurusu Mengijinkan,memaafkan,

    mengampuni

    yurasu Menggoyangkan,

    mengayunkan

    2.

    RomajiBentuk

    KamusKanji Arti

    iru ;

    iru Ada (hidup)

    kiru Memakai

    oriru Turun

    kariru Meminjam

    miru Melihat

    tariru Cukup

    okiru Bangun

    niru Mirip

    Abiru Mandi

    Akiru BosanIru Ada

    Negiru Menawar harga

    Nobiru Bertambah

    panjang

    Sabiru Berkarat

    Ochiru Jatuh

    Sugiru Melewati

    eru ;

    neru Tidur

    kasaneru Menyusun

  • 7/25/2019 [Fix] Kamus Kamus Hinshi

    12/30

    maneru Meniru

    taberu Makan

    oshieru Mengajar

    oboeru Mengingat

    deru Keluarmieru Kelihatan

    taeru Tahan

    Afureru meluap

    Ageru Memberi

    Agameru Menghormati

    Ataeru Memberi

    Atsumeru Mengumpulkan

    Awateru tergesa-gesa

    Betsukeru Tabrakan

    Chijimeru MengerutkanChigieru Terkoyak

    Dareru Membosankan

    Fukumarer

    u terkandung

    Haeru Tumbuh

    Hikaeru menahan

    Kikoeru Terdengar

    Koaeru Sabar

    Kuwaeru Menambahkan

    Akeru MembukaAwaseru Menyesuaikan

    Bakeru menjelma

    Fueru Bertambah

    Mazeru Tercampur

    Mukaeru Menjemput

    Nageru Melempar

    Makeru Kalah

    Osaeru Menahan

    Soroeru Mengatur

    3.

    Jepang Romaji Indonesia

    Kuru Datang

    suru Melakukan

    benkyou suru Belajar

    kaimono suru Berbelanja

    shinpai suru Khawatir

    souji suru Membersihkan

  • 7/25/2019 [Fix] Kamus Kamus Hinshi

    13/30

    shoukai suru Memperkenalkan

    honyaku suru Menerjemahkan

    chuui suru berhati-hati

    yakusoku suru Berjanji

    hozon suru Menyimpan shiai suru Bertanding

    soudan suru Berunding

    shuuri suru Mereparasi

    kekkon suru Menikah

    sanpo suru jalan-jalan

    unten suru Menyetir

    ryokou suru Bertamasya

    undou suru berolah raga

    ai suru Mencintai

    ryouri suru Memasak chuumon suru Memesan

    houmon suru Bertamu

    chokin suru Menabung

    bikkuri suru Terkaget

    joudan suru Bercanda

    setsumei suru Menjelaskan

    4. Karakteristik pembeda

    Tadoushi()adalah kata kerja transitif, yaitu kata kerja yang memerlukan objek.

    Karena memerlukan objek maka partikel yang di gunakan yaitu (), karena partikel adalah

    partikel penanda objek. Tadoushi ini biasanya berpola subjek /objek .

    Contoh : (saya menonton film)

    Jidoushi() adalah kata kerja intransitif, yaitu kata kerja yang tidak memerluka objek

    atau kata kerja yang tidak berobjek. Karena tidak berobjek makajidoushibiasanya memakai

    partikel .

    Contoh : (gunung terlihat)

    Berikut ini beberapa karakteristik pembeda antara kata intransitif () dengan katatransitif ().

    1. Kata kerja intransitif () berakhiranaru berpasangan dengan kata kerja transitif (

    ) berakhiraneruContoh

    Jidoushi() Tadoushi()

    Ag-aru (naik) Ag-eru (menaikan)

    Atatam-aru (menjadi hangat) Atatam-eru(memanaskan/menghangatkan)

    at-aru (tepat/kena) at-eru (mengenai)

    tsukam-aru (tertangkap) tsukameru (menangkap)

    Dll Dll

  • 7/25/2019 [Fix] Kamus Kamus Hinshi

    14/30

    2. Kata kerja intransitif () berakhiranaru berpasangan dengan kata kerja transitif (

    ) berakhiranu

    Jidoushi() Tadoushi()sas-aru (tertusuk/tertancap) sas-u (menusuk/menancap)

    hasam-aru (terjepit) hasam-u (menjepit)

    Dll Dll

    3. Kata kerja intransitif () berakhiranreru berpasangan dengan kata kerja transitif (

    ) berakhiransu

    Jidoushi() Tadoushi()

    kaku-reru (tersembunyi/bersembunyi) kaku-su (menyembunyikan)

    kazu-reru (runtuh) kazusu (meruntuhkan)

    kobo-reru (tumpah) kobo-su (menumpahkan)

    tao-reru (jatuh) tao-su (menjatuhkan)

    hazu-reru (lepas/meleset) hazu-su (melepaskan/mencopot)

    Dll Dll

    4. Kata kerja intransitif () berakhiranreru berpasangan dengan kata kerja transitif (

    ) berakhiranru

    Jidoushi() Tadoushi()u-reru (terjual) u-ru (menjual)

    o-reru (patah) o-ru (mematahkan)

    ki-reru (terpotong) ki-ru (memotong)

    wa-reru (terbelah) wa-ru (membelah)

    Dll Dll

    5. Kata kerja intransitif () berakhiranarareru berpasangan dengan kata kerja transitif

    () berakhiranuJidoushi() Tadoushi()

    um-areru (lahir) um-u (melahirkan)

    Dll Dll

    6. Kata kerja intransitif () berakhiranru berpasangan dengan kata kerja transitif (

    ) berakhiransu

    Jidoushi() Tadoushi()utsu-ru (berpindah/pindah) utsu-su (memindahkan)

    kae-ru (kembali/pulang) kae-su (memulangkan/mengembalikan)

    koroga-ru (terguling) koroga-su (menggulingkan )

    de-ru (keluar) da-su (mengeluarkan)nao-ru (sembuh) nao-su (menyembuhkan / membetulkan)

    Dll Dll

    7. Kata kerja intransitif () berakhiraneru berpasangan dengan kata kerja transitif (

    ) berakhiranasu

    Jidoushi() Tadoushi()

    nig-eru (kabur) nig-asu (membiarkan kabur)

    hi-eru (menjadi dingin) hi-asu (mendinginkan)

    fu-eru (bertambah) fuy-asu (menambah)

    okur-eru (terlambat) okur-asu (melambatkan / menunda )

    mo-eru (terbakar) moy-asu (membakar)Dll Dll

  • 7/25/2019 [Fix] Kamus Kamus Hinshi

    15/30

    *Pengecualian untuk : Ki-eru (hilang/padam)k-esu(memadamkan/menghilangkan/menghapus)

    8. Kata kerja intransitif () berakhiranu berpasangan dengan transitif berakhiran (

    ) asu

    Jidoushi() Tadoushi()ugok-u (bergerak) ugok-asu (menggerakan)

    nak-u (menangis) nak-asu (menangiskan/ membuat jadimenangis )

    tob-u (terbang) tob-asu (menerbangkan)

    Dll Dll

    9. Kata kerja intransitif () berakhiraniru berpasangan dengan kata kerja transitif (

    ) berakhiranosu

    Jidoushi() Tadoushi()

    ok-iru (bangun) ok-osu (membangunkan)

    Och-iru (jatuh) ot-osu (menjatuhkan)Or-iru (turun) or-osu (menurunkan)

    horob-iru (musnah) horob-osu (membinasakan/memusnahkan)

    Dll Dll

    10.Kata kerja intransitif () berakhiranu berpasangan dengan kata kerja transitif (

    ) berakhiraneru

    Jidoushi() Tadoushi()

    ak-u (terbuka) ak-eru (membuka)

    katazuk-u (teratur/sudah teratur) katazuk-eru (mengatur/membereskan)

    sodats-u (tumbuh) sodat-eru (menumbukan/mendidik)

    tsuzu-u (berlanjut/bersambung) tsuzuk-eru (melanjutkan)susum-u (maju/berkembang) susum-eru (memajukan/mengembangkan)

    Dll Dll

    11.Kata kerja intransitif () berakhiraneru berpasangan denga kata kerja transitif (

    ) berakhiranu

    Jidoushi() Tadoushi()

    kiko-eru (terdengar) kik-u (mendengarkan)

    kudak-eru (remuk/pecah) kudak-u (meremukan/memecahkan)

    yak-eru (terpanggang) yak-u (memanggang)

    mi-eru (terlihat) mi-ru (melihat)

    tok-eru (lebur/mencair) tok-u (meleburkan/mencairkan

    5.

    A

    agaru Naik

    Akareru Menjadi terang

    Aku Terbuka

    Amaru Tersisa

  • 7/25/2019 [Fix] Kamus Kamus Hinshi

    16/30

    Aru Ada (benda mati)

    Aruku Berjalan

    Ataru Kena

    atatamaru Menjadi hangat

    atsumaru Berkumpul Au Bertemu

    Awateru Menjadi pusing

    Azukaru Dititipi

    D

    Damaru Berdiam

    Dekiru Bisa

    Deru Keluar

    F

    Fueru Bertambah

    fukamaru Menjadi dalam

    Fuku Bertiup

    fukuramu Menggelembung

    Futoru Menjadi gemuk

    H

    Hairu Masuk

    hajimaru Mulai Hareru Menjadi cerah

    Hashiru Berlari

    Heru Berkurang

    Hieru Menjadi dingin

    hirogaru Meluas

    hodokeru Lepas (ikatan)

    horobiru Binasa

    I Ikiru Hidup

    Iku Pergi

    Inoru Berdoa

    Iru Ada (makhluk hidup)

    K

    Kaeru Pulang/kembali (orang)

    Kaeru Membali (hal/benda)

    Kakaru Terpasang

    kakureru Sembunyi

  • 7/25/2019 [Fix] Kamus Kamus Hinshi

    17/30

    Kanau Terwujud

    Karamu Terjerat

    Katsu Menang

    Kawaku Menjadi kering

    Kawaru Berubah kidzukeru Tersadar

    Kieru Musnah/hilang

    Kikoeru Terdengar

    kowareru Rusak

    kudakeru Hancur

    Kumoru Berawan

    Kuru Datang

    M

    machigau Salah

    Magaru Bengkok

    Makeru Kalah

    Mayou Ragu

    Mazaru Tercampur

    Mieru Terlihat

    mitsukaru Ditemukan

    Moeru Terbakar

    moukaru Menjadi untung

    Muku Menghadap

    N

    Nagareru Mengalir

    Naku Menangis

    Naoru Membaik

    Nareru Terbiasa

    Naru Menjadi

    Naru Berdering

    Niau Cocok

    Niburu Menjadi tumpul

    Niru Mirip

    Nokoru Tersisa

    Noru Baik (kendaraan)

    Nukeru Terlepas

    Nureru Benjadi basah

    O

    Ochiru Jatuh Odoroku Kaget

  • 7/25/2019 [Fix] Kamus Kamus Hinshi

    18/30

    Okiru Bangun

    Oriru Burun (dari kendaraan)

    Oriru Burun (dari atas ke bawah)

    Osamaru Berada ditempatnya

    Owaru Berakhir

    S

    Sagaru Turun

    Sakebu Berteriak

    Saku Mekar

    Shimaru Tertutup

    Shinu Mati

    shitashimu Berteman

    shizumaru menjadi tenang

    Shizumu Tenggelam

    Sodatsu Tumbuh

    Sugiru Melewati

    Sumu bertempat tinggal

    Susumu Maju

    Suwaru Duduk

    T

    Taoreru Runtuh

    Tasukaru Selamat

    Tatsu Berdiri

    Tobu Terbang

    Todoku Terjangkau

    Tokeru terselesaikan (masalah)

    Tomadou Bimbang

    Tomaru Berhenti

    Tomaru Menginap

    Tooru Lewat

    Tsuku Menempel

    Tsuku Tiba

    Tsumaru Terisi

    tsunagaru Terhubung

    tsutawaru Tersampaikan

    U

    Ugoku Bergerak

    Ukabu melayang/mengapung

    Umareru Lahir Umaru Terkubur

  • 7/25/2019 [Fix] Kamus Kamus Hinshi

    19/30

    6.

    A

    Ageru Menaikan

    Aisuru Mencintai

    Akeru Membuka

    Amasu Menyisakan Atatameru Menghangatkan

    Atsumeru Mengumpulkan

    Azukeru Menitipi

    D

    daku/idaku Memeluk

    Damasu Mengecoh

    Dasu Mengeluarkan

    E

    Eru Mendapati

    F

    Fukameru Memperdalam

    Fuku Meniup

    Fuyasu Menambah

    H

    Hajimeru Memulai

    Hakobu Mengangkut

    Usureru Meredup

    Utsuru Pindah

    W

    Wakareru Berpisah

    Wakaru Mengerti

    Warau Tertawa

    Wareru Terbelah

    Wataru Menyebrang

    Y

    Yakeru Terbakar

    Yamu Reda

    Yamu Menjadi sakit

    Yaseru Menjadi kurus

    Yogoreru Menjadi kotor

    You Mabuk

  • 7/25/2019 [Fix] Kamus Kamus Hinshi

    20/30

    Haku Bernafas/memuntahkan

    Haku Menyeka

    Hanasu Berbicara

    Hanasu Melepaskan

    Herasu Mengurangi Hiku Menarik

    Hirogeru Memperluas

    Hiyasu Mendinginkan

    Hodoku Melepas (ikatan)

    Horobosu Membinasakan

    Horu Menggali

    I

    Ireru Memasukan

    Irodoru Mewarnai

    Iu Berkata

    K

    Kaburu Memakai (untuk di kepala)

    Kaeru Mengubah

    Kaesu Mengembalikan (orang)

    Kaesu Mengembalikan (hal/benda)

    Kakeru Menggantung/memasang

    Kaku Menulis

    Kakusu Menyembunyikan

    Kamu Menggigit

    Kau Memberi makan hewan

    Kawakasu Mengeringkan

    Kegasu Mengotori

    Keru Menendang

    Kesu Menghapus/mematikan

    Kidzuku Menyadari

    Kiku Mendengar

    Kirau Membenci

    Kiru Memotong

    Kiru Mengenakan (pakaian)

    Konomu Menyukai

    Korosu Membunuh

    Kowasu Merusak

    Kudaku Menghancurkan

    M

  • 7/25/2019 [Fix] Kamus Kamus Hinshi

    21/30

    machigaeru Membuat kesalahan

    Mageru Membelokan

    Makasu Mengalahkan

    Masaru Memenangi

    Matsu Menunggu Mazeru Mencampur

    Miru Melihat

    Mitomeru Mengakui

    Mitsukeru Menemukan

    Moukeru Menguntungkan

    Moyasu Membakar

    Mukeru Menghadapkan

    N

    Nagasu Mengalirkan

    Naosu Memperbaiki

    Narasu Membiasakan

    Noboru Mendaki

    Nokosu Meninggalkan/menyisakan

    Nomu Minum

    Noseru Menaikkan (kendaraan)

    Nuku Melepas

    Nurasu Membasahi

    O

    Odorokasu Mengagetkan

    Oeru Mengakhiri

    Okosu Membangunkan

    Oku Meletakan

    Oojiru Menanggapi

    Orosu Menurunkan (dari kendaraan)

    Orosu Menurunkan (dari atas kebawah)

    Osameru Mempersembahkan

    Osu Mendorong

    Otosu Menjatuhkan

    S

    Sageru Menurunkan

    Sasou Mengundang

    Sasu Menunjuk

    Shimeru Menutup

    Shinjiru Percaya

  • 7/25/2019 [Fix] Kamus Kamus Hinshi

    22/30

    Shiru Tahu

    Shizumeru Menenangkan

    Shizumeru Menenggelamkan

    Sodateru Membesarkan/merawat

    Sugosu Menghabiskan/melewatkan Suru Melakukan

    Susumeru Memajukan

    Suteru Membuang

    T

    Taberu Makan

    Taosu Meruntuhkan

    Tasukeru Menolong

    Tateru Memukul

    Tateru Membangun

    Tazuneru Mengunjungi

    Tetsudau Membantu

    Tobasu Menerbangkan

    Todokeru Menyampaikan/mengirim

    Toku Menyelesaikan (masalah)

    Tomeru Menghentikan

    Tomeru Menginapkan

    Toosu Melewatkan Toru Mengambil

    Tsukeru Menempel/menghidupkan

    Tsumeru Mengisi

    / Tsunagu/tsunageru Menghubungkan

    Tsutaeru Menyampaikan

    Tsutsumu Membungkus

    U

    Ugokasu Menggerakan

    Ukaberu Mengapungkan

    Umeru Mengubur

    Umu Melahirkan

    Uragiru Mengkhianati

    Utsu Memukul

    Utsusu Mentransfer

    W

    Waru Membelah

    Watasu Menyerahkan

  • 7/25/2019 [Fix] Kamus Kamus Hinshi

    23/30

    Y

    Yaku Membakar

    Yobu Memanggil

    Yomu Membaca

  • 7/25/2019 [Fix] Kamus Kamus Hinshi

    24/30

    Keyoushi (Adjektiva)

    1.

    RomajiBentuk

    KamusKanji Arti

    ookii Besar

    chiisai Kecil

    ii Baik, bagus

    warui Tidak baik, buruk, jahat, jelek

    yasashii Baik

    yasashii Mudah, gampang

    isogashii Sibukshiroi Putih

    kuroi Hitam

    akai Merah

    aoi Biru

    kurai Gelap

    tsuyoi Kuat

    yowai Lemah

    oishii Enak, lezat, sedap

    omoi Berat

    karui Ringanatsui Panas (benda)

    atsui Panas (udara)

    tsumetai Dingin (benda)

    samui Dingin (udara)

    usui Tipis

    atsui Tebal

    sukunai Sedikit

    ooi Banyak

    furui Lama, tua, kuno

    atarashii Barusuzushii Sejuk (udara)

    atatakai Hangat (udara)

    tanoshii Senang, menyenangkan

    omoshiroi Menarik

    muzukashii Sulit

    osoi Lambat, telat

    hayai Cepat

    takai Tinggi, mahal

    hikui Pendek

    yasui Murahtooi Jauh

  • 7/25/2019 [Fix] Kamus Kamus Hinshi

    25/30

    chikai Dekat

    semai Sempit

    hiroi Luas

    nagai Panjang

    mijikai Pendek

    sabishii Sepi

    shibui Sepat, kelat, getir

    amai Manis

    suppai Asam

    karai Pedas

    karai Asin

    kuwashii Jelas, terperinci

    mabushii Silau

    tadashii Benar

    machigai Kesalahan

    futoi Gemuk

    kanashii Sedih

    ureshii Gembira, senang

    tanoshii Senang

    urusai Berisik

    utsukushii Cantik, indah

    fukai Dalam

    2.

    RomajiBentuk

    KamusKanji Arti

    anzenna Aman

    abunaina Bahaya

    bakana - Bodoh

    byoukina Sakit

    buiyouna Canggung

    binbouna Miskin

    benrina Praktis

    damena - Tidak boleh

    fubenna Tidak Praktis

    fushigina Ajaib

    fuseina Curang

    genkina Sehat

    gehinna Ceroboh/Tidak Sopan

    hitsuyouna Butuh

    himisuna Rahasia

    henna Aneh

    heiwana Damai

    hadena Mewah

  • 7/25/2019 [Fix] Kamus Kamus Hinshi

    26/30

    hansamuna - Tampan

    himana Santai

    hetana Tidak Pintar

    iroirona Bermacam-macam

    iyana - Tidak suka

    itazurana Nakal

    jouzuna Pintar

    jouhinna Teratur

    jotouna Terbaik

    joubuna Kuat

    kaitekina Nyaman

    katouna Hina

    kawaisouna - Kasihan

    kanzenna Sempurna

    kantanna Mudah

    kireina - Bersih

    kinbenna Rajin

    kiraina Benci

    majimena Serius

    namerakana Lancar

    nesshinna Tekun

    nigiyakana Ramai

    rakuna Senang

    rippana Hebat

    shizukana Sunyi

    shinsenna Segarshiawasena Bahagia

    sutekina Indah

    shinsetsuna Ramah

    shitsureina Tidak Sopan

    sukina Suka

    taihenna Melelahkan

    taiheina Tenteram

    tokubetsuna Istimewa

    teineina Sopan

    taidana Malastairana Datar/Rata

    yuufukuna Kaya

    yuumeina Terkenal

    zannenna Kecewa

  • 7/25/2019 [Fix] Kamus Kamus Hinshi

    27/30

    Setsuzokushi (Konjungsi)

    Setsuzokushi ada 7 jenis:

    1. Setsuzokushi yang menyatakan hubungan yang setara yaitu {heiritsu no setsuzokushi}

    (oyobi) :dan,serta,lagi

    (narabini) :dan,lagipula,serta,begitu pula

    (mata) :dan,lagi,juga,selanjutnya

    (chokusetsu):langsung

    (hakkiri) :degan jelas

    (hotondo) :hamper,hamper-hampir

    (jiyuuni) :dengan bebas

    (konokurai/konoguai) :kira-kira,kurang lebih

    (futsu) :umum,biasa

    (jyouzuni) :dengan pandai

    (kichinto) :dengan rapi

    (yoku) :sering

    (wazato) :dengan sengja

    (mitaidesu):seperti,keliatnya

    (kagiri) :sebatas,selama

    (nanka) :segala

    2. Setsuzoushi yang meyatakan pilihan yaitu {sentaku no setsuoushi}

    (aruiwa) :atau,atau pun,bole jadi,munkin,barangkali,kalau tidak

    (soretomo) :atau,kalau tidak

    (matawa) :atau

    (moshikuwa) :atau,atau pun

    (kondo) :berikutnya,lain kali

    (itsudemo) :kapanpun

    (dokodemo) :dimanapun

    (daredemo) :siapapun

    (nandemo) :apapun

    (itsuka) :suatu hari nanti,kapan-kapan

    (choudoii):pas benar,cocok betul

    (konohen) :sekitr sini

    (mawari) :sekitar,keliling

    (mannaka) :di tengah-engah

    (moshikashitara) :kemungkinannya

    (tabun) :mungkin

  • 7/25/2019 [Fix] Kamus Kamus Hinshi

    28/30

    (sakini) :teebih dahulu,duluan

    (imademo) :sekarangpun

    (imanimo) :sekarangpun

    (tameni) :untuk

    3. Setsuzokushi yang menyatakan hubungan tambahan yaitu{tenki no setsuzokushi}

    (omakeni) :tambahan,sebagai tambahan,selain itu,lagipula

    (shikamo) :lagipula,dan juga,selanjutnya,tambahan

    (soshite/soushite) :lalu,dan lagi,selnjutya

    (sonoue) :disamping itu,selain itu,lagiula tambahan pula

    (sorekara) :lalu,sesudah itu,maka,selanjutnya

    (soreni) :lagi pula, selain itu, tambahan

    (nao) :lagi,lagipula,selanjutnya,dan lagi

    (mata) :lagi,dan juga,seanjutnya tambahan,yang lain

    (suruto) :kemudian,lalu

    (hodo) :sampai hampoir,semakin

    (nagara) :sambil,walaupun

    (nikawatte):sebagai pengganti,mewakili

    4. Setsuzokushi yang menyatakan hubungan yang belawanan yaitu{gyakusetsunosetsuzokushi}

    (ga) :tapi,tetapi,namun

    (kedo) :tapi,akanetapi

    (keredo) : tetapi,akan tetapi,meskipun,walaupun (kedomo) :tetapi,akan tetapi,meskipun,walaupun

    (keredomo) :tapi,tetapi,akan tetapi,meskipun,walaupun

    (shikashi) :tetapi,walapun demikian,namun

    (soredemo) :walaupun begitu,walaupun demikian,tetapi

    (tadashi) :tetapi,tapi

    (daga/desuga) :tetapi,akan tetapi,walaupun demkian

    (dakedo/dkeredo/desukedo/desukeredo/desukeredomo/

    dakeredomo :walaupun demikian,tapi,tetapi

    (date) :tetapi

    (demo) :walaupu begitu,biarpun,tetapi,akan tetapi

    (tokoroga) :tetapi,sebaliknya,padahal,melainkan

    (noni) :padahal

    (dekirudake) :sedapatungkin,

    (zettaini) :sama sekali,bagaimanapun

    (hanmen) :tapi

  • 7/25/2019 [Fix] Kamus Kamus Hinshi

    29/30

    (irai) :semenjak

    (kotowanai) :tidak perlu

    (monoda) :seharusnya,biasanya,betapa,dahulu

    (monoka) :manamungkin

    (mononara) :kalau mungkin bias

    (nikurabete) :dibandingkan dengan

    5. setsuzokushi yang menyatakan hubungan sebab-akibat atau hubugan persyratan {jouken no

    setsuzokshi}

    (sorede) :oleh sebab itu,maka,jadi

    (sokode) :oleh karena itu,jadi

    (suruto) :dengan demikian,lantas

    (dakara/desukara) :oleh karena itu,maka,karena,sehingga,jadi

    (shitagatte) :oleh karena itu,oleh sebab itu,jadi,karena

    (yueni) :oleh karena itu,oleh sebab itu

    (soreyue) :oleh sebab itu,karena itu

    (to) :karena,sebab,bila,kalau

    (sorenara) :kalau begitu

    (yatto) :akhirnya

    (kyuuni) :tiba-tiba

    (karaniwa) :karena memang

    6. setsuzokushi yang menyatakan suatu perubahan atauperalihan yaitu{tankannosetsuzokushi}

    (sate) :kalau begitu,baik,nah,adapun,jadi,maka,lantas

    (dewa) :kalau begitu,maka,lalu,kemudian,jadi,baiklah

    (tokini) :walaupun,demikian,ngomong-ngomong

    (tokorode) :oya,ngomong-ngomong,tetapi

    (soredewa) :kalau begitu,jika demikian,jadi

    (tonikaku) :namun demikian,walau bagaimanapun,pokoknya,pada

    umumnya, bagaimanapun juga

    (zuibun) :cukup

    (shibaraku) :sementara,sementara waktu,sebentar

    (konogoro) :akhir-akhir ini

    (kanari) :lumayan,agak

    7. setsuzokushi yang menyatakan hubungan penjelasan yaitu{setsumei no setsuzokushi}

    (tsumari) :dengan singkat,dengan kata lain,pendek

    kata,alhasil,ialah,yaitu,akhirnya, yakni

    (sunawachi) :yaitu,yakni,ialah,lalu

    (tatoeba) :misalnya,umpamanya,seandainya

  • 7/25/2019 [Fix] Kamus Kamus Hinshi

    30/30

    (nazenara) :sebab,karena

    (yousuruni) :dengan singkat,pendek kata,pokoknya,sebenarnya

    (soryaa/sorewa) :hal itu

    (sakki) :tadi

    (kanarazu) :selalu,pasti

    (imadewa) :sekarang

    (ima) :sekrang

    (node) :karena

    (toiu) :disebut

    (nimotozuite) :berdasarkan

    (okagede) :berkat

    (shidaida) :tergantung

    (tobakarini) :seolah-olah

    (toittemo) :meskipun katanya