Fisiologi Sel Otot&Saraf

download Fisiologi Sel Otot&Saraf

of 16

Transcript of Fisiologi Sel Otot&Saraf

  • 8/3/2019 Fisiologi Sel Otot&Saraf

    1/16

    FISIOLOGI SISTEM

    MUSKULOSKELETALdr. Carolin Wijaya

  • 8/3/2019 Fisiologi Sel Otot&Saraf

    2/16

    SEL OTOT

    Karakteristik utama dari otot adalahkemampuan untuk berkontraksi ygbiasanya tjd sbg respon trhdp stimulus yg

    berasal dari sistem saraf

    Tubuh mengandung: 40% otot kerangka,5-10% otot polos&jantung

    Jaringan otot pd umumnya tersusun drsel2 kontraktil yg disebut serabut otot

  • 8/3/2019 Fisiologi Sel Otot&Saraf

    3/16

    Fungsi sistem muskular

    Pergerakan

    Penopang tubuh dan mempertahankanstruktur saat berdiri dan saat duduktrhdp gaya gravitasi

    Produksi panas utk mempertahankansuhu normal tubuh

  • 8/3/2019 Fisiologi Sel Otot&Saraf

    4/16

    CIRI-CIRI OTOT

    Kontraktilitas berkontraksi & menegang

    Eksitabilitas merespon dg kuat jikadistimulasi o/ impuls saraf

    Ekstensibilitas kemampuan utkmeregang melebihi panjang otot saatrelaks

    Elastisitas dpt kmbl ke ukuran semulastlh berkontraksi/meregang

  • 8/3/2019 Fisiologi Sel Otot&Saraf

    5/16

    Istilah khusus pd jaringan otot

    Organel seluler yg umum jg trdpt dlmserabut otot, ttpi sebagian memiliki namayg berbeda

    1. Sitoplasma : sarkoplasma

    2. Retikulum endoplasma : retikulumsarkoplasma

    3. Membran plasma : sarkolema

  • 8/3/2019 Fisiologi Sel Otot&Saraf

    6/16

    Klasifikasi jaringan otot

    Secara struktural: brdsrkan ada tdknyastriasi silang (lurik)

    Secara fungsional: brdsrkn kendalikonstruksinya, volunter (sadar) atauinvolunter (tdk sadar)

    Jenis-jenis otot: otot skeletal, otot polosdan otot jantung

  • 8/3/2019 Fisiologi Sel Otot&Saraf

    7/16

    OTOT SKELETAL

    Otot lurik, volunter dan melekat pd rangka

    Kontraksinya cepat dan kuat

    Dipersarafi oleh serat saraf dari sistemserebrospinal dan bisa dikontrol olehkemauan

  • 8/3/2019 Fisiologi Sel Otot&Saraf

    8/16

    OTOT POLOS

    Otot tidak berlurik, involunter

    Ditemukan pd dinding berongga (kandungkemih dan uterus) dan pd dinding bertuba(sistem respiratorik, pencernaan,reproduksi, urinarius & sirkulasi darah)

    Kontraksinya kuat dan lamban

    Dipersarafi sistem saraf otonom shg tdkbisa dikontrol o/ kemauan

  • 8/3/2019 Fisiologi Sel Otot&Saraf

    9/16

    OTOT JANTUNG

    Otot lurik, involunter, hy ditemukan pdjantung

    Kontraksi otot jantung kuat dan berirama

  • 8/3/2019 Fisiologi Sel Otot&Saraf

    10/16

    TIPE KONTRAKSI

    Tonik: kontraksi parsial yg terus-menerusu/ mempertahankan postur

    Isotonik: kontraksi dimana tension

    (tegang) dr otot tdk diubah ttpi pnjg ototberubah (memendek)

    Isometrik: Ketegangan otot yg meningkat

    ttpi otot tdk memendek Twitch: reaksi yg tersentak-sentak trhdp

    stimulus tunggal

  • 8/3/2019 Fisiologi Sel Otot&Saraf

    11/16

    Lanjutan ..

    Tetanik: seperti twitch ttpi dihasilkan o/suatu seri stimulus yg tepat

    Treppe: Kontraksi twitch yg lbh kuat

    Fibrilasi: Kontraksi yg tdk sinkron pd seratotot

    Konvulsi: Kontraksi tetanik abnormal ygtdk terkoordinasi yg trjd pd berbagaikelompok otot

  • 8/3/2019 Fisiologi Sel Otot&Saraf

    12/16

    SEL SARAF

    Fungsi dari sistem saraf secara umum:1. Menerima rangsangan/informasi dr lingkungan

    internal&eksternal melalui serabut sarafafferent / jalur sensorik

    2. Mengkomunikasikan informasi yg diterima kesistem saraf pusat

    3. Memproses/mengolah informasi yg diterimaotak utk menentukan respon yg spesifik trhdp

    rangsangan4. Mentransmisikan informasi ke saraf efferent /

    jalur motorik ke organ efektor (organ tubuh)

  • 8/3/2019 Fisiologi Sel Otot&Saraf

    13/16

    Neuron adalah struktur dasar dan unitfungsional dari sistem persarafan

    Scr mikroskopik, neuron terdiri dari: selbody, akson, dan dendrit

    TUGAS: Gambarkan struktur dari neuronserta beri keterangan pd gambarnya!

  • 8/3/2019 Fisiologi Sel Otot&Saraf

    14/16

    NEUROFISIOLOGI

    Neurofisiologi adalah ilmu yg mempelajaribgmn sel saraf itu bekerja, atau bgmn sel sarafitu menerima dan menghantar impuls

    Transmisi elektrik dan transmisi kimiawimerupakan 2 fenomena yg terlibat langsungdlm proses pengantaran impuls saraf.

    TUGAS: Jelaskan perbedaan dari Transmisielektrik dan transmisi kimiawi

  • 8/3/2019 Fisiologi Sel Otot&Saraf

    15/16

    REFLEX

    RECEPTOR

    SARAF AFFEREN

    MEDULLA SPINALIS SARAF EFFEREN

    EFECTOR

  • 8/3/2019 Fisiologi Sel Otot&Saraf

    16/16

    TERIMA KASIH

    GOD BLESS YOU..