Evaluasi Dan Assesmen Meliawati

download Evaluasi Dan Assesmen Meliawati

of 9

Transcript of Evaluasi Dan Assesmen Meliawati

  • 7/24/2019 Evaluasi Dan Assesmen Meliawati

    1/9

    EVALUASI DAN ASESMEN

    OlehMeliawati

    NIRM. 4322311040015

  • 7/24/2019 Evaluasi Dan Assesmen Meliawati

    2/9

    Asesmen banyak digunakan dalam kegiatan evaluasi, terutama

    setelah diberlakukannya kurikulum berbasis kompetensi.

    Kurikulum ini memiliki karakteristik tertentu baik dalam

    perencanaan pembelajaran, pelaksanaan pembelajaran, maupunevaluasi pembelajaran. Dalam kegiatan evaluasi pembelajaran,

    kurikulum ini tidak hanya mempersyaratkan penggunaan tes

    formal seperti halnya yang baisa digunakan selama ini,

    melainkan juga evaluasi alternative yang dinamakan dengan

    asesmen portofolio (autentik) maupun asesmen kinerja

    (performance). Pemakalah ingin membahas bagaimana asesmen

    belajar beserta prosedur penerapannya dengan baik dan benar.

    Latar Belakang

  • 7/24/2019 Evaluasi Dan Assesmen Meliawati

    3/9

    PengertianEal!a"i

    evaluasi adalah kualitas sesuatu,

    baik yang menyangkut tentangnilai atau arti, sedangkankegiatan untuk sampai padapemberian nilai dan arti itu

    adalah evaluasi

    Tujuan evaluasi adalah untukmenentukan kualitas sesuatu,

    terutama yang berkenaan dengan nilaidan arti. Pemberian nilai dilakukan

    apabila evaluator pemberianpertimbangannya mengenai evaluasitanpa menghubungkannya dengan

    sesuatu yang bersifat dari luar.

  • 7/24/2019 Evaluasi Dan Assesmen Meliawati

    4/9

    #!$!anEal!a"i

    Pe%&ela$ar

    an

    Menentukan kemajuan atau hasilbelajar

    Penempatan siswa kedalam

    situasi belajar mengajar yangtepat

    Mengenal latar belakang siswa

    Sebagai umpan balik pada guru

    Mendeskripsikan kemampuanbelajar siswa

    Mengetahui tingkat keberhasilanPBM

    Menentukan tindak lanjut hasilpenilaian

  • 7/24/2019 Evaluasi Dan Assesmen Meliawati

    5/9

    'eni" Eal!a"iPe%&ela$aran

    Eal!a"i(eren)anaan

    *an(enge%&angan

    Eal!a"i %+nit+ring

    Eal!a"i *a%(a,

    Eal!a"i e-"ien"ie,+n+%i"

  • 7/24/2019 Evaluasi Dan Assesmen Meliawati

    6/9

    Pengertian A""e"%en

    Asesmen atau pengukuran hasilbelajar siswa merupakan suatu

    kesatuan atau bagian daripembelajaran. Apalah artinyasuatu proses pembelajaranapabila tidak diukur hasil

    belajarannya

  • 7/24/2019 Evaluasi Dan Assesmen Meliawati

    7/9

    Lang,ahlang,ahA"e"%en

    denti!kasi

    Menetapkan tujuan

    Mengembangkan Alat Asesmen

    Pelaksanaan asesmen

    Penafsiran

  • 7/24/2019 Evaluasi Dan Assesmen Meliawati

    8/9

    Per&e*aan A"e"%en Dan Eal!a"i

    Asesmen berkaitan tentang sejauhmana anak memperoleh manfaatdari sebuah proses pengajaran.

    "valuasi berkaitan dengan efektivitasproses pembelajaran.

    Asesmen memakan waktu yangpanjang karena menyangkut prosesyang berkelanjutan, sedang evaluasidilaksanakan se#ara berkala

  • 7/24/2019 Evaluasi Dan Assesmen Meliawati

    9/9

    Terima Kasih