Epaper Tanjungpinangpos 22 Agustus 2014

16
WEBSITE: www.tanjungpinangpos.co.id EMAIL: [email protected] ADD US ON FACEBOOK Tanjungpinang Pos FOLLOW US ON TWITTER @TgpinangPos TANJUNGPINANG POS RP1.800 JUMA JUMA JUMA JUMA JUMAT T T T T 22 AGUSTUS 2014 / 26 SYAWAL 1435 H Lanjut ke...Hal. 2 Formasi CPNS Kepri Sudah Bisa Dibuka Sembunyi di Lemari sambil Menangis Siswi SMA Digerebek saat Mesum TANJUNGPINANG - Pasa- ngan remaja yang masih duduk di bangku kelas tiga salah satu SMA Negeri di Tanjungpi- nang, RH (17) dan AF (17) nekat kumpul kebo sepulang sekolah di salah satu peruma- han yang ada di Batu 10, Tan- jungpinang, Kamis (21/8). Namun, aksi terlarang yang dilakukan siswa dan siswi yang masih satu kelas ini dike- tahui warga yang langsung menggerebek mereka, saat se- dang bugil berdua. Kedua pel- ajar itu akhirnya digiring war- ga ke Polsek Tanjungpinang Timur, setelah disuruh men- genakan pakaian yang sudah mereka tanggalkan. Kapolsek Tanjungpinang timur Iptu Agung Yudiawan membenarkan, adanya pelajar yang ditangkap warga karena WEBSITE atau portal pengumuman dan pendaftaran Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) daerah sudah bisa diakses mulai, Kamis (21/8) sore. Di website yang berala- mat di https://panselnas.menpan.go.id mengumumkan nama-nama provinsi, kabu- paten dan kota di Indonesia yang membuka lowongan CPNS. Di Kepri, daerah yang Abdul Malik DESI-YENDI, Tanjungpinang Lanjut ke...Hal. 2 Tanjungpinang Awal Perang Dunia II (1940) Oleh: Aswandi Syahri PERANG Dunia II telah memasuki bulan keenam sejak invasi Jerman ke Polandia pada 1 September 1939 yang kemudian dikuti pernyataan perang oleh Prancis dan Inggris dua hari kemudian. Sementara itu di Asia, perang Jepang-Rusia semakin membuat perang yang pecah di Eropa tersebut melebar menjadi ”perang global” yang melibatkan banyak negara dan daerah jajahannya. Apalagi Jepang menjadi pemimpin poros medan perang Pasifik dalam rangkaian perang besar itu. Sepintas kilas, seperti itulah situasi dunia di awal Perang Dunia II (1939-1940). Penduduk Tanjungpinang ketika itu baru saja memasuki awal tahun 1940, dan semuanya masih berjalan seperti biasa. “Pada awal tahoen ini beloem ada peroebahan jang berlakoe atas penghidoepan sehari- sehari” tulis seorang penduduk Tanjungpi- nang dalam catatan hariannya. Kerajaan Belanda yang Lanjut ke...Hal. 2 Kejari Siap Kawal HPN 2015 di Kepri BATAM - Kepala Kejaksaan Negeri (Ka- jari) Batam, Yusron SH menyambut baik keputusan Persatuan War- tawan Indonesia (PWI) Pusat yang memilih Provinsi Kepri se- bagai tuan rumah Hari Pers Na- sional (HPN) 2015 mendatang. Untuk itu, Kajari Batam itu siap mengawal kegiatan HPN 2015 agar berjalan di dalam koridor hu- kum. Demikian terungkap dalam perte- muan silaturahmi antara pengurus PWI Kepri yang dipimpin oleh Ketua Dewan Kehormatan (DK) PWI Kepri, Candra Ibrahim bersama dengan Kajari Batam, Yusron, Rabu (20/8). Ikut hadir Lanjut ke...Hal. 2 F-ISTIMEWA SILATURAHMI: Kajari Batam Yusron saat menerima kunjungan silaturahmi pengurus PWI Kepri, guna meminta dukungan pelaksanaan Hari Pers Nasional di Kepri. TANJUNGPINA- NG- Ketua Ka- mar Dagang dan Industri (Kadin) Kota Tanjungpi- nang Bobby Ja- yanto, melihat potensi industri pengalengan ik- an di Pulau Bin- tan cukup besar. Selain dekat den- gan negara tetangga serta sumber ikan yang melimpah, membuat industri pen- galengan ikan menjanjikan pangsa pasar yang sangat luas. Namun sayang, usaha ORANG tua selalu menjadi inspira- si bagi anak-anaknya. Pekerjaan orangtua juga cenderung diikuti oleh anak-anaknya. Seperti yang diakui Eka Rahayu Putri yang dulu memilih kuliah di dunia kesehatan lantaran kagum dengan profesi ibunya sebagai orang kesehatan. Menurutnya orang sehat itu selalu tampil segar. Gadis kelahiran Tanjungpinang, 7 September 1991 mengaku sangat salut dengan orang- tuanya yang bisa merawat dirinya sejak kecil bersama adik-adiknya. ''Kami di rumah Investasi Pengalengan Ikan Bisnis Menggiurkan Cik Brahim PELAJAR MESUM DIGEREBEK Macam ni cepat besa wai ... Eka Rahayu Putri Sehat dan Segar LANJUT HAL 2 Lanjut ke...Hal. 2 Lawana Lawana DEMO: Karyawan Teh Prendjak Tanjungpinang mendirikan tenda untuk masak dan tidur di depan perusahaan selama berdemo menuntut dipekerjakan kembali. F-ADLY BARA HANANI/TANJUNGPINANGPOS Bobby Jayanto Tanjungpinang -Jakarta 07.55 - 09.30 Jakarta - Tanjungpinang 05.25 - 07.10 Sales Outlet Garuda Indonesia Pelangi Hotel Jl. D.I. Panjaitan Km. 6 Tanjungpinang +62 812 7078 1000 Bandara Raja Haji Fisabililah +62-771 - 7335577 +62 823 8567 3920 Terminal Lanjut ke...Hal. 2 Agung Yudiawan laporan dugaan mesum itu. ”Tersangka sudah kita amankan dan or- angtua perempuan ju- ga melapor. Saat ini sedang menunggu Demo Buruh Teh Prendjak BERLANJUT

description

22 Agustus 2014

Transcript of Epaper Tanjungpinangpos 22 Agustus 2014

WEBSITE: www.tanjungpinangpos.co.id EMAIL: [email protected] ADD US ON FACEBOOK Tanjungpinang Pos FOLLOW US ON TWITTER @TgpinangPos

TANJUNGPINANG POSRP1.800JUMAJUMAJUMAJUMAJUMAT T T T T 22 AGUSTUS 2014 / 26 SYAWAL 1435 H

Lanjut ke...Hal. 2

Formasi CPNS KepriSudah Bisa Dibuka

Sembunyi di Lemari sambil Menangis

Siswi SMA Digerebek saat MesumTANJUNGPINANG - Pasa-ngan remaja yang masih dudukdi bangku kelas tiga salah satuSMA Negeri di Tanjungpi-nang, RH (17) dan AF (17)nekat kumpul kebo sepulangsekolah di salah satu peruma-han yang ada di Batu 10, Tan-

jungpinang, Kamis (21/8).Namun, aksi terlarang yang

dilakukan siswa dan siswiyang masih satu kelas ini dike-tahui warga yang langsungmenggerebek mereka, saat se-dang bugil berdua. Kedua pel-ajar itu akhirnya digiring war-

ga ke Polsek TanjungpinangTimur, setelah disuruh men-genakan pakaian yang sudahmereka tanggalkan.

Kapolsek Tanjungpinangtimur Iptu Agung Yudiawanmembenarkan, adanya pelajaryang ditangkap warga karena

WEBSITE atau portal pengumuman danpendaftaran Calon Pegawai Negeri Sipil(CPNS) daerah sudah bisa diakses mulai,Kamis (21/8) sore. Di website yang berala-mat di https://panselnas.menpan.go.idmengumumkan nama-nama provinsi, kabu-paten dan kota di Indonesia yang membukalowongan CPNS. Di Kepri, daerah yang

Abdul Malik

DESI-YENDI, Tanjungpinang

Lanjut ke...Hal. 2

Tanjungpinang Awal Perang Dunia II (1940)Oleh: Aswandi Syahri

PERANG Dunia II telah memasukibulan keenam sejak invasi Jerman kePolandia pada 1 September 1939 yangkemudian dikuti pernyataan perangoleh Prancis dan Inggris dua harikemudian.

Sementara itu di Asia, perangJepang-Rusia semakin membuatperang yang pecah di Eropa tersebutmelebar menjadi ”perang global”yang melibatkan banyak negara dandaerah jajahannya. Apalagi Jepangmenjadi pemimpin poros medanperang Pasifik dalam rangkaian

perang besar itu. Sepintas kilas,seperti itulah situasi dunia di awalPerang Dunia II (1939-1940).

Penduduk Tanjungpinang ketika itubaru saja memasuki awal tahun 1940,dan semuanya masih berjalan sepertibiasa. “Pada awal tahoen ini beloemada peroebahan jang berlakoe atas

penghidoepan sehari-sehari” tulis seorangpenduduk Tanjungpi-nang dalam catatanhariannya.

Kerajaan Belanda yang

Lanjut ke...Hal. 2

Kejari Siap Kawal HPN 2015 di KepriBATAM - Kepala Kejaksaan Negeri (Ka-jari) Batam, Yusron SH menyambutbaik keputusan Persatuan War-tawan Indonesia (PWI) Pusatyang memilih Provinsi Kepri se-bagai tuan rumah Hari Pers Na-sional (HPN) 2015 mendatang.Untuk itu, Kajari Batam itu siapmengawal kegiatan HPN 2015agar berjalan di dalam koridor hu-kum.

Demikian terungkap dalam perte-muan silaturahmi antara pengurusPWI Kepri yang dipimpin oleh KetuaDewan Kehormatan (DK) PWI Kepri,Candra Ibrahim bersama dengan KajariBatam, Yusron, Rabu (20/8). Ikut hadir

Lanjut ke...Hal. 2

F-ISTIMEWA

SILATURAHMI: Kajari Batam Yusron saat menerima kunjungan silaturahmi pengurusPWI Kepri, guna meminta dukungan pelaksanaan Hari Pers Nasional di Kepri.

TANJUNGPINA-NG- Ketua Ka-mar Dagang danIndustri (Kadin)Kota Tanjungpi-nang Bobby Ja-yanto, melihatpotensi industripengalengan ik-an di Pulau Bin-tan cukup besar.Selain dekat den-gan negara tetangga serta sumber ikanyang melimpah, membuat industri pen-galengan ikan menjanjikan pangsa pasaryang sangat luas. Namun sayang, usaha

ORANG tua selalu menjadi inspira-si bagi anak-anaknya. Pekerjaan

orangtua juga cenderung diikutioleh anak-anaknya. Seperti yang

diakui Eka Rahayu Putri yang dulumemilih kuliah di dunia kesehatan

lantaran kagum dengan profesiibunya sebagai orang kesehatan.

Menurutnya orang sehatitu selalu tampil segar.

Gadis kelahiranTanjungpinang, 7September 1991mengaku sangat

salut dengan orang-tuanya yang bisa

merawat dirinyasejak kecil bersama

adik-adiknya.''Kami di rumah

InvestasiPengalenganIkan Bisnis

Menggiurkan

Cik Brahim

PELAJAR MESUM DIGEREBEK

Macam ni cepat besa wai ...

Eka Rahayu Putri

Sehat dan Segar

LANJUT HAL 2

Lanjut ke...Hal. 2

LawanaLawana

DEMO: Karyawan TehPrendjak Tanjungpinangmendirikan tenda untukmasak dan tidur di depanperusahaan selamaberdemo menuntutdipekerjakan kembali.

F-ADLY BARA HANANI/TANJUNGPINANGPOS

Bobby Jayanto

Tanjungpinang - Jakarta07.55 - 09.30

Jakarta - Tanjungpinang05.25 - 07.10

Sales Outlet Garuda IndonesiaPelangi HotelJl. D.I. Panjaitan Km. 6 Tanjungpinang+62 812 70781000

Bandara Raja Haji Fisabililah+62-771 - 7335577

+62 823 8567 3920

Terminal

Lanjut ke...Hal. 2 Agung Yudiawan

laporan dugaan mesumitu. ”Tersangka sudahkita amankan dan or-angtua perempuan ju-ga melapor. Saat inisedang menunggu

DemoBuruh Teh Prendjak

BERLANJUT

2TANJUNGPINANG POS

JUMAJUMAJUMAJUMAJUMAT T T T T 22 AGUSTUS 2014

Diterbitkan Oleh:PT Batam Intermedia Pers

Terbit sejak tanggal 28 Oktober 2009

Tarif IklanHalaman Muka (FC) Rp.30.000,-/mm kolom. Hala-man Muka ( BW) Rp. 25.-000,-/ mm kolom. HalamanDalam,- (FC) Rp. 25.000,-/mm kolom. Halaman Dalam( BW) Rp. 15.000,-/ mmkolom. Iklan Umum/Display(BW) Rp. 15.000,-/mm ko-lom. Iklan Ucapan Selamat(FC) Rp. 7.000,-/mm kolom.Iklan Ucapan Selamat (BW)Rp. 3.500,-/ mm kolom. IklanDukacita Rp 3.500,-/mmkolom. Sport Color Rp7.000,-/mm kolom. AdvertorialRp. 5.000,-/ mm kolom.

::::::

Rida K Liamsi.Makmur.Socrates.Asnida Syukur.Hasan Aspahani.Candra Ibrahim.

ChairmanChief Executive Officer

Presiden KomisarisWakil Presiden Komisaris

KomisarisDirektur

Redaktur Pelaksana: Zakmi. Ass. Redaktur Pelaksana: MartunasSitumeang. Koordinator Liputan: Abdul Rasyid Daulay (Pjs). Redaktur:Slamet Nofasusanto. Asisten Redaktur: Martua P Butarbutar, Abas, FebrimaSurya. Reporter: Taufik A Habu, Roni, Tengku Irwansyah, Yusfreyendi, AdlyHanani (Fotografer), Alrion, Andri Dwi Sasmito, Suhardi, Desi Liza Purba,Jendaras Karloan, Aldi Nugroho.

Dicetak pada : PT Ripos Bintana Press. Isi di luar tanggung jawab percetakan.

Alamat Redaksi: Komplek Pinlang Mas No.15 Lt 2-3 JL.DI Panjaitan-Batu IXTanjungpinang, Telepon : (0771) 7447234 (hunting), Fax (0771) 7447085

DIVISI PRODUKSI

Departemen Pracetak/Layout/Perwajahan: Heru Irawan (Kadep), RijonSitohang (Kabag), Fauziahmadrisa, Syafrul Amri, Matthew Karjono, Jaringan/IT/Online: Syafrinaldi

DIVISI USAHAUmum, Adm, & Keuangan: Ari Istanti (Manager), Dahlia (Pjs. Kabag). Iklan: M Nur Hakim (Manager). Pemasaran & EO: Mider Sinaga (Manager), FanriPardede (Ass. Manager). Biro-Biro: Martua P Butarbutar (Batam), TengkuIrwansyah (Lingga), Jendaras Karloan (Tanjung Uban), Alrion (Karimun), Roni(Anambas), Aldi Nugroho (Natuna).

TANJUNGPINANG POS Usep RS.

Arga Permadi.M Nur Hakim.Arham.Sigik Rahmat.

Usep RS (Ketua),Arham, SigikRahmat, Zakmi,Abdul RasyidDaulay.

Sutan J Siregar SH.

Pimpinan Umum/GM/PenjabWakil GM/Pimpinan

PerusahaanWakil Pimpinan Perusahaan

Pemimpin RedaksiWakil Pemimpin Redaksi

Dewan Redaksi

Ombudsman

:

::::

:

:

Siswi SMA ..........................dari halaman 1

Tanjungpinang Awal ................................. dari halaman 1saat itu menguasai Indonesia, ter-masuk Tanjungpinang, masih ber-sikap netral. Mereka belum terlibatsama sekali dalam perang besar itu.Namun demikian situasinya. Pemer-intah Belanda di Tanjugpinang mu-lai melatih penduduk stempat meng-hadapi bahaya serangan udara.

Serangkaian pengumuman dibuatuntuk mengantisipasi bahaya seran-gan udara mengingat letak Tanjung-pinang yang berhampiran denganpusat Inggris di Singapura, dan be-rada dalam wilayah medan perangPasifik yang dikuasa Jepang.

Untuk meantisipasi kemungkinanterburuk bila serang udara itu terja-di, pemerintah Belanda di Tanjung-pinang telah menyiapkan kawasanpengungsian dan tempat tempatpersembunyian alamiah yang diper-timbangkan aman.

Khusus untuk penduduk yangbermukim di pusat kota Tanjung-pinang, pemerintah Belanda te-lah menyiapkan kawasan per-

sembunyian di Kampung Pant-jur (di sekitar Jl. Ir. H. Juanda atauJl. Pancur sekarang). KampungPantjur ini dipilih karena disanaterdapat hutan yang lebat den-gan rimbunan pohon kayu yangbesar-besar.

Sementara itu, bagi pendudukyang bermukim di kawasan loearkota Tanjungpinang, seperti diKampung Djawa yang wilayahketika itu mencakupi hingga ka-wasan Jl. Sumatra yang ber-batasan dengan Kampung Kolamsekarang, tidak perlu mengungsike tempat persembunyian di Ka-mpung Pantjur: “tjoekoep dgnkeloar roemah dan bersemboenidibawah pohon jg rimboen, soe-paja tak kelihatan dari oedara”.

Perang di daratan Eropa semakinmelebar, dan melibatkan negara-negara kecil seperti Norwegia sertaDenmark.

Meskipun demikian di Tanjungpi-nang masih tetap aman-aman saja.

Surat-surat kabar berbahasa Melayudan Belanda yang sampai ke Tan-jungpinang masih bebas dan netralmemberitakan perkembangan perangbesar di di daratan Eropa.

Namun, bagaimanapun, situasin-ya mulai berubah sejak 10 Mei 1940.Ketika itu, Kerajaan Belanda yangnetral diserbu oleh tentara Nazi Jer-man. Serangan Jerman ini telah me-maksa Kerajaan Belanda terlibatdalam perang besar yang MelandaEropa dan Asia-Pasifik.

Perubahan siatuasi di Eropa itu te-lah berdampak terhadap situasi didaerah jajahan Belanda di HindiaBelanda, termasuk di Tanjungpinang.Pemerintah Belanda mengeluarkanoendang-oendang oentoek berdja-ga-djaga, semacam undang-undangdarurat perang atau staat van beleg.Di Tanjungpinang ketika itu, semuaorang Belanda, baik yang berpangkattinggi maupun yang berpangkatrendah, mulai dikenakan kewajibanmemikul senjata (militia plicht)

“Angin peperangan” Dunia IIyang akhirnya sampai ke Tanjung-pinang telah berdampak pula ter-hadap kehidupan penduduknya.Harga barang-barang naik 5 hinggahingga 10 persen dari harga sebel-umnya: terutama harga bahan ma-kanan yang didatangkan dari Eropaseperti bahan makanan dalamkaleng, susu, daging, dan lain se-bagainya. Pemerintah Belanda diTanjungpinang mengontrol dengansangat keras, “mendjaga soepajakaoem saugadar djangan se-wenang-wenang menaikkan hargabarang-barang makanan.” Bila adayang melanggar, akan dihukum danbarang dagangannya dirampas.

Untuk menghadapi masa-masaselanjutnya yang belum jelas ujung-nya itu, pemerintah Belnda juga jugamengeluarkan “oendang-oendangsoepadja ra’jat menjimpan persedi-aan makanan oentoek 2 ‘a 3 bolean,teroetama beras. Dan ra’jat haroesbertjotjok [tanam]”. ***

membuka lowongan CPNS yakiPemprov Kepri, Pemko Tanjung-pinang, Pemko Batam, PemkabLingga dan Pemkab Bintan. Han-ya saja di portal panitia seleksinasional itu disebutkan masing-masing masih dalam proses.

Berbeda dengan CPNS di ke-menterian dan beberapa departe-men non kementerian yang sudahmembuka pendaftaran dan sudahbisa dilihat kuota CPNS yang dibu-tuhkan. Untuk CPNS di pemerin-tahan pusat yang salah satusyaratnya harus lulusan perguru-an tinggi berakreditasi minimal Bdibuka di 29 kementerian dan 28Lembaga Pemerintah Non Kemen-terian serta 8 Lembaga Negara ser-ta Sekretariat Lembaga Negara. DiIndonesia daerah yang mendap-atkan kuota CPNS yakni 28 Pe-merintah Provinsi dan 455 Kabu-paten dan Kota di Indonesia.

Kepala Badan KepegawaianDaerah (BKD) Kepri, Abdul Ma-lik sendiri telah melaporkan hasilpertemuan dengan Menteri Pen-dayagunaan Aparatur Negara danReformasi Birokrasi (MenPAN-

dalam pertemaun itu, Wakil KetuaBidang Kesejahteraan PWI Kepri,Rinaldi Samjaya, Ketua Seksi Ko-mpetensi Andi Krakatau, KetuaSeksi Pengelolaan Aset TeguhJoko Lismanto, Ketua SeksiLingkungan Hidup PWI Kepri,Amir Yunus dan Sekretarsis PWKepri Saibansah Dardani.

Lebih lanjut Kajari Batam men-gatakan, sebagai kegiatan yangbersifat nasional, HPN 2015 harus

didukung. Apalagi, jika kegiatanini dilakukan secara transparandan terbuka. ''Tidak ada alasanuntuk takut mengadakan kegiatan,kalau kegiatan itu transparan danakuntabel,” ujar Yusron SH.

Untuk membantu agar kegiatanHPN 2015 itu tetap dalam terjagadalam koridor hukum, Yusron yangtelah menjadi Kajari di dua kota itubersedia menugaskan Kepala Sek-si Perdata dan Tata Usaha Negara

(Datun) Kejari Batam untuk terlibatdalam kegiatan kepanitiaan HPN2015 mendatang. ''Intinya kita meng-harapkan semua alokasi anggarandigunakan sesuai aturan undang-undang, sehingga tidak ada yangmelenceng,” tegas Kajari Batam ini.

Ketua DK PWI Kepri, CandraIbrahim menambahkan, momen-tum HPN 2015 di Provinsi Kepriini harus dikawal oleh semua pi-hak. Sehingga, hajatan insan pers

Indonesia yang juga hajatanmasyarakat Kepri itu bisa memberi-kan sebanyak-banyaknya man-faat bagi warga Kepri. ''Selama ini,setiap tuan rumah HPN selalumendapatkan tambahan alokasianggaran pembangunan dariAPBN dan Kementerian BUMN,semoga Kepri juga akan mendap-atkan alokasi dana itu untuk mem-bangun Kepri,” tutur Candra Ibra-him. (jek)

Kejari Siap ....................................................dari halaman 1

Formasi CPNS ..............................................dari halaman 1RB) Azwar Abubakar kepadaSekdaprov Kepri, Kamis (21/8).Selain pendaftaran CPNS tahun2014 yang sudah dimulai, AbdulMalik juga melaporkan tentang tespenerimaan praja Institut Pemer-intahan Dalam Negeri (IPDN)tahun 2014 dengan menggunakansistem CAT.

"Pertemuan Sekda provinsi dankabupaten/kota di Gedung Mang-gala Wanabakti, Senayan-Jakarta,Rabu (20/8) kemarin membicarakansoal penerimaan CPNS sekaliguslaunching simulasi CAT. Selain itu,kita juga membahas soal peneri-maan IPDN. Hasil pertemuan den-gan Menpan-RB itu sudah disam-paikan kepada Sekda," ujar AbdulMalik, Kamis (21/8).

Kata menjelaskan, penerimaanCPNS 2014, pengumuman danpendaftaran sudah dimulai Rabu(20/8) kemarin. Pendaftaran onlineseleksi CPNS tahun 2014 melaluiportal nasional panitia seleksi na-sional (Panselnas) melalui situshttp://sscn.bkn.go.id dan https://panselnas.menpan.go.id/. Dalamsitus itu sudah tersedia informasi

seleksi CPNS 2014. Abdul Malikmenyebutkan, informasi atau up-load penerimaan CPNS untuk pe-merintah provinsi dan kabupaten/kota itu dilakukan secara bertahap.Berdasarkan informasi situs Men-pan-RB dan BKN yang dilaunch-ing itu, persyaratan untukmendaftar seleksi CPNS antara lainNomor KTP, tahun dan nomorijazah pendidikan terakhir, IndeksPrestasi Kumulatif (IPK) transkripnilai pendidikan terakhir, berkaspasfoto digital warna berukuran200 x 150 piksel dalam format JPEG(dengan nama ekstensi JPG) danmaksimal berukuran sebesar 30KB, berkas fotokopi digital ijazahdan transkrip dalam format PDF(dengan nama ekstensi PDF) danmaksimal berukuran 500 KB, Su-rat elektronik (email) yang diaksessecara berkala. Informasi khususakan disampaikan melalui surat ele-ktronik secara langsung, judul danabstrak tugas akhir/tesis/diserta-si, untuk pelamar lulusan dari luar-negeri, diwajibkan melampirkanSurat Keterangan PenyetaraanIjazah dari Dikti-Depdiknas, atau

Surat Keterangan mengajukanpermohonan Penyetaraan Ijazah.

"Itu ketentuan untuk peneri-maan CPNS. Kalau penerimaanIPDN, pendaftaran seperti biasadilakukan di masing-masing kabu-paten/kota dan provinsi Kepri.Untuk tes penerimaan IPDN di-lakukan dengan sistem CAT. In-syaallah pembukaan untuk pen-erimaan IPDN itu dimulai Sabtu(23/8). Pengumumannya akankami lakukan di media massa," ujarAbdul Malik.

Kepala BKD Kota Tanjungpi-nang, Raja Khairani juga belumbisa memastikan kapan peneri-maan CPNS tingkat daerah di Tan-jungpinang. Menurutnya, setelahpertemuan tersebut pemerintahdaerah bersama provinsi dimintamembentuk panitia pelaksana sele-ksi (Panselnas) CPNS bersamaBKN Regional XII di Pekanbaru.

"Kemenpan sudah membukapendaftaran CPNS dan sudahmembentuk Panselnas. Nah, bagidaerah yang belum diminta mem-bentuk Panselnas terlebih dahu-lu," ujarnya, Kamis (21/8). (fre/dlp)

Demo Buruh .............................................. dari halaman 1TANJUNGPINANG- Pekerja pe-rusahan Teh Prendjak yang diPHK secara sepihak masih melaku-kan aksi demo di gerbang PT Pan-ca Rasa Pratama (PRP), Kamis (21/8). Perlindungan Sinurat, KetuaKonsulat Cabang Federal SerikatPekerja Metal Indonesia (FSPMI)Bintan dan Tanjungpinang menye-butkan, pada aksi demo hari ked-ua, pihak perusahaan sudah men-gajak para butuh melakukan per-temuan. Hanya saja, belum adakesepakatan dari pertemuan yang

dilakukan."Kita tetap melakukan aksi

demo. Belum ada kesepakatan daripertemuan dan bernegosiasi kare-na deadlock," kata Perlindungan.

Menurut Perlindungan, dalampertemuan kemarin, pihak perusa-han menawarkan melakukan Pe-mutusan Hubungan Kerja(PHK) dengan memberikan pe-sangon sesuai perundang-undan-gan. "Bagi kita, mereka melakukanproses PHK tidak sesuai perun-dang-undangan. Dan sampai saat

ini status karyawan ini tidak ada.Karena pihak perusahaan tidakmelakukan mekanisme sesuai den-gan perundangan menjelang pe-mutusan hubungan kerja sepertimemebri skorsing dulu," katanya.

Selain itu, sambung Perlindun-gan Sinurat, pihak perusahan in-gin membayar uang PHK tersebuttidak sesuai dengan perundang-undangan. Ia mencontohkan, pe-kerja yang bekerja dengan kurunwaktu 10 tahun, akan dibayar pe-sangonnya sebesar Rp 10 juta.

Pertemuan kedua belah pihakkemarin dihadiri Kadinsosnakerdan Polsek Tanjungpinang Timurtertutup bagi media masa. Kadis-naker Tanjungpinang, Surjadi usaipertemuan itu menyebutkan, pi-haknya sudah memediasi, namunpertemuan kemarin berakhir dead-lock. Menurut Surjadi, jika tidakada kata sepakat, maka Disnakerakan membuat anjuran pandanganhukum ketenaga kerjanya untukdiselesaikan di Pengadilan Hubun-gan Industri (PHI). (dri/abh)

orang tua yang laki-laki untukmenyelesaikan masalah ini.Karena masih pelajar tentunyaini akan diselesaikan denganmemanggil kedua orang tuanya.Dan tentunya, kita akan lakukanpembinaan untuk mereka agartidak mengulangi perbuatan itulagi," jelas Agung.

Menurut warga yang melaku-kan penggerebekan, Kamissiang sekitar pukul 14.00 WIBitu, warga melihat kedua pelajarini berboncengan masuk ke pe-rumahan yang ada di daerahBatu 10, setelah diperhatikanternyata mereka menuju rumahRH yang saat itu sedang ko-

song karena orangtua dan sau-dara-saudaranya keluar daerahuntuk berobat. ''Kami melihatmereka masuk rumah, dan kamijuga tahu kalau di rumah itu se-dang kosong karena orangtuaRH menitipkan rumah itu kesekuriti,'' ujar seorang warga.

Beberapa menit kemudian,pintu rumah itu ditutup keduapelajar ini hingga mengundangkecurigaan warga. Setelah diin-tip, ternyata kedua remaja inisedang bugil dan melakukanhubungan layaknya suami istridi kamar itu.

Melihat hal itu, warga lang-sung membuka pintu rumah.

Menyadari ada warga datang,keduanya buru-buru bangundan AF yang sudah bugil lang-sung masuk kedalam lemari. Se-dangkan RH berusaha men-genakan pakaiannya yang ber-serakan di lantai.

Hanya saja, RH menapik ka-lau mereka bersetubuh. ''Entahsetan apa yang membuat kaminekad begitu.

Walau dia sudah tidak berpa-kaian lagi, tapi saya masih pakaicelana. Saat itulah, warga dansekuriti komplek perumahan da-tang memergoki kami," kata RHsaat ditemui di Polsek Tanjung-pinang Timur, kemarin. (abh)

investasi maritim yang satu ini be-lum ada yang melirik dan masihkurang perhatian dari pemerintahdaerah.

Menurutnya, ikan mentah yangdikirim ke luar negeri melaluai duapintu ekspor ikan ke Singapura,baik malalui Kijang dan Tanjung-pinang, perharinya mencapai ra-tusan ton perhari.

"Saya pernah membawa inves-tor dari Taiwan yang ingin mendi-rikan industri pengalengan ikan diPulau Bintan," kata Bobby Jayan-to kepada Tanjungpinang Pos,Kamis kemarin.

Menurut Bobby, gagalnya in-vestor dari Taiwan untuk berin-

Investasi Pengalengan.........dari halaman 1vestasi industri pengalengan ikandi Pulau Bintan karena pemerin-tah belum memberikan sinyalyang baik. Terutama dukungan izinuntuk mendirikan pabrik penga-lengan ikan tersebut.

Karena, selain mesti mendirikanpabrik pengalengan ikan, investorjuga ingin membagun gudang tem-pat penyimpanan ikan, tempatbongkar muat ikan dan pelabuhantempat bongkar ikan yang akandiekspor maupun dikirim ke daer-ah lain.

"Kalau sudah ada tempatnyayang ditentukan oleh pemerintah,kami dari Kadin akan memanggillagi investor dari Taiwan. Karena

investor tersebut terus menung-gu kepastian dari kita tentang loka-si. Investor melihat potensi peri-kanan di Kepri cukup menjanji-kan," tegasnya.

Kata Bobby, kalau ada industripengalengan ikan di Pulau Bintan,para kesejahteraan nelayan akanmeningkatkan, karena harga ikanakan tinggi dan hasil tangkapannelayan sudah semakin besarpangsa pasarnya.

''Kalau sudah ada perusahaan-nya ikan yang dihasilkan nelayanbisa langsung dijual ke pabrik pen-galengan ikan dengan harga cuk-up mahal atau harga ikanstandar..(bas)

Sehat dan.................................................... dari halaman 1bertiga saudara, semua memi-liki kuliah bidang kesehatan,karena suka dengan pekerjaanibu,'' akunya.

''Menurutnya, besar di kelu-arga keturunan tenaga medis,membuat dirinya dan adik-adiknya banyak mengetahuihal-hal yang beresiko bagikesehatan.

''Ibuku perawat, kalau akusaat ini sebagai bidan dan adikdibawahku juga bidan sedang-kan yang bungsu masih kuliahuntuk jadi perawat,'' sebutnya.

Menurutnya, dengan menge-

tahui sedikit banyaknya tentangkesehatan, ia berharap bisamembantu orang lain sertamampu menjaga kesehatandirinya dan keluarga serta or-angtuanya.

Menurutnya, mendengarkannasehat orangtua itu sangatpenting, bahkan kadang kalaumengabaikan orangtua selaluada saja masalah yang terjadi.

''Beberapa waktu lalu adakawan-kawan datang ke rumahdan ngajak jalan malam-malamsekitar pukul 21.00 malam.Karena sudah malam akhirnya

kami berlima pelan-pelan be-rangkat masuk mobil. Ternyaatsaat sampai di Kijang kamimenuju pusat kuliner yang adatak jauh dari kolam. Saat ma-suk toilet sama-sama, sayabaru sadar kalau saya men-genakan sandal yang berbedawarna. akhirnya aku jadi maludan tak nyaman disana dan taklama berselangan kami pulang.Itulah kalau berusaha menghin-dar dari mama karena takut di-omelin kalau minta izin keluarmalam,'' ceritanya.

Saat ditanya tentang warna,

gadis yang biasa disapa den-gan sebutan Mama ini men-gaku sangat terkagum denganwarna pink.

Menurutnya kadang, iamenggunakan pakaian yangserba pink dan membuat orangyang lihat menjadi risih, namunia mengaku tak peduli karenasudah terlanjur suka denganwarna itu.

Ketika ditanya tentang asalusul panggilan mama yang dis-ematkan kepadanya, menurut-nya itu berawal dari panggilancowoknya. (jek)

TANJUNGPINANG- - BNN Tan-jungpinang berhasil mengungkapsindikat peredaran narkotika jenissabu-sabu, di Tanjungpinang,Kamis (21/8) dinihari. Selain men-gamankan empat pelaku, polisijuga mengamankan barang buktisebanyak 6,5 ons sabu-sabu daritangan keempat terangka.

Tersangka yang pertama berin-isial US ditangkap di Wisma Fajar

Batu 3. Barang yang disita dari USberupa sabu-sabu berbobot 25gram plus ekstasi 57 butir. Setelahdikembangkan, BNN mengaman-kan AI dari rumahnya di TamanSurya, Batu 5. Di rumah AI ini, petu-gas menemukan narkotika 6,25ons sabu-sabu dan uang Rp43juta. mengamankan Ai, BNN men-gamankan tersangka On di jalanBakar Batu yang disebut-sebut se-

bagai kurir. Beberapa jam kemudi-an, petugas BNN mengamankantersangka HS di lorong Teladanyang juga sebagai pemilik sabu-sabu dan uang yang ada di rumahAi. Hs merupakan resedivis narko-ba yang sudah tiga kali masukpenjara di Batam dan di Tanjung-pinang. HS ini baru empat bulanterakhir menghirup udara segar set-elah menjalani pembinaan dari La-

pas Tanjungpinang.Menurut tersangka HS, barang

ini ia pasok dari Malaysia danmasuk melalui pelabuhan Interna-sional Sri Bintan Pura, Tanjungpi-nang. ''Keempat tersangka danbarang bukti akan dibawa ke BNNprovinsi di Nongsa Batam untukpenyidikan lebih lanjut,'' jelas ke-pala BNN Tanjungpinang A Yani.(abh)

BNN Tangkap 6 Ons Sabu-SabuBATAM- Mabes Polri bersamadengan Polda Kepri mengerebekDiskotik dan Karaoke Planet 3.Menurut Direskrimum PoldaKepri Kombes Cahyono wibo-wo penggerebekan itu dilaku-kan Kamis (21/8) dinihari.

"Modusnya, mereka melaku-kan judia menggunakan situswww.fineball.vw," jelasnya.

Cara permainannya, pemainmendatangi lokasi judi dan pel-ayan untuk mendaftar dan ma-suk ke aplikasi. Setelah itu, pe-main diberi password.

"Kami berhasil mengamankansekitar 14 orang," beber Cahy-ono.

Diantara para pelaku itu, em-pat orang merupakan pemain,

tiga orang pendamping untukmembantu pemain, satu orangmanajer, kasir, dan satu kaptenlokasi hiburan tersebut.

"Mereka diamankan berikuttiga unit komputer (CPU), pon-sel, aplikasi pembayaran, uangtunai sekitar Rp 56 juta, brankasdan sejumlah dokumen lain-nya," terang Cahyono. (mbb)

Markas Judi Online Digerebek Polisi

JUMAJUMAJUMAJUMAJUMAT T T T T 22 AGUSTUS 2014TANJUNGPINANG POS 3

Pisah Soerya, Sani:Tunggu SeptemberYUSFREYENDI,

Dompak

GUBERNUR Kepri HM Saniterus mengikuti perkembangantentang Rancangan UndangUndang (RUU) tentang penye-lenggaraan Pilkada. Dari beber-apa opsi perubahan ketentu-an itu, Sani memprediksikanPilgub 2015 Kepri bakal ditun-da hingga Oktober 2015 nanti.

"Untuk 2015 nanti, saya rasabelum bisa dijalankan sepenuh-nya RUU Pilkada yang masihdibahas itu," kata Sani.

Ia menjelaskan, RUU Pilka-da yang dibahas itu ada 3 poinpenting untuk pelaksanaanpemilihan kepala daerah kedepan. Poin itu, antara lain ca-lon gubernur maupun bupatidan wali kota dipilih tanpa ber-

pasangan.Untuk wakil kepala daerah

ditunjuk oleh calon terpilih darikalangan PNS yang merupakanjabatan karir. Selain itu, calonyang diusung tidak dibenarkandari kalangan keluarga kepaladaerah yang menjabat saat itu.

Seperti, pada pemerintahandi Banten yang dinilai mem-bangun sebuah dinasti keluar-ga atau KKN. Esensi yang ke-tiga dari RUU Pilkada itu, ten-tang penetapan waktu pemili-han secara serentak secara na-sional pada tahun 2020 nanti.

"Dari 3 poin itu, saya predik-sikan yang bisa terealisasi un-tuk Pilgub nanti yaitu peneta-pan waktu. Artinya, pemilihankepala daerah di Kepri bakalditunda sampai Oktober 2015.Kalau poin lain belum bisa di-laksanakan di Pilgub 2015 Ke-

pri nanti.Untuk saya berpisah atau

tidak dengan Soerya, kita lihatsekitar September 2014 bulandepan. Ya, setelah RUU Pilka-da disahkan," ujar Sani.

Sebelumnya, Sani menye-butkan, lagu kampanye pasa-ngan Dua HMS saat PemiluKada 2010 lalu dinilai masih rel-evan digunakan untuk Pilgub2015 mendatang.

Harapan tersebut dilontar-kan di depan ratusan tokohmasyarakat pada saat ramah-tamah HUT ke-4 ProklamasiKemerdekaan RI sejalan den-gan peringatan 4 tahun ke-pemimpinan Dua HMS di Ge-dung Daerah Tanjungpinang,Selasa (19/8) malam.

Gubernur menyatakan, DuaHMS tetap mengedepankanbekerja dan ikhtiar. Selama 4

tahun membangun Kepri, ma-sih banyak yang belum dilaku-kan Dua HMS.

Pemprov Kepri dari dukun-

gan semua pihak akan berusa-ha meningkatkan programpembangunan pada masamendatang.***

HM Sani dan HM Soerya Respationo

7 Tahun Pelabuhan IkanBintan Tak Terealisasi

BINTAN - Himpunan NelayanSeluruh Indone-sia (HNSI) Bintanmerasa prihatinketika PelabuhanAntang DesaSiantan, Anambastidak digunakansecara maksimal.Sementara, usulanp e m b a n g u n a npelabuhan ikan diKabupaten Bintansampai saat ini be-lum terealisasi.

Ketua HNSIBintan Baini me-ngatakan, tahun 2007 lalu HNSIBintan telah mengusulkan pem-bangunan pelabuhan ikan diKabupaten Bintan. Awalnya,Pemprov Kepri merespon usu-lan tersebut. Pemkab Bintansudah mencari lokasi di daerahSungai Mantang, tepatnya Ba-tulicin, Bintan Timur. Karenaterkendala status lahan, lokasirencana pembangunan pelab-uhan ikan di Bintan itu dipin-dahkan ke Batuduyung, Bintan

Timur."Tapi sampai

sekarang, usulanpembangunan itutidak ada kabarlagi dari PemprovKepri. Padahalsudah diusulkansejak tahun 2007lalu," sebut Baini,Kamis (21/8).

Akhir-akhir ini,menurut Baini, Pem-prov Kepri dinilaikurang koordinasiatau melibatkanHNSI Bintan dalam

menentukan program pengemba-ngan perikanan. HNSI Bintan tidaktahu berapa jumlah nelayan Bintanyang diberikan bantuan.

"Apakah bantuan perikananitu diberikan kepada tauke ataukelompok nelayan tradisional,kami kurang tahu.

Kami berharap agar pemerin-tah mendirikan pelabuhan pen-gumpulan ikan di Bintan. Agarnasib nelayan makin baik,”harapnya. (fre)

Baini

UNTUK meningkatkan dan mengem-bangkan investasi di Tanjungpi-nang, pemerintah terus membina danmemberikan kesempatan serta ke-mudahan kepada para investor un-tuk menanamkan modalnya.

Sejalan dengan itu, pemerintahjuga mengharapkan adanya timbalbalik dan kerja sama yang baik ant-ara kedua belah pihak.

Dalam hal ini, pelaporan atas pen-anaman modal perusahaan kepadapemerintah sangat dibutuhkan demikelancaran kegiatan penunjang lain-nya. Namun, hal tersebut belum ber-jalan efektif. Karena, 1.124 pengusa-ha di Tanjungpinang tidak melapor-kan kegiatan penanaman modalnya

BPPTPM GelarPelatihan LKPMbagi Pengusaha

Wali Kota Tanjungpinang H Lis Darmansyah memberikan kata sambutan.

Foto bersama Wali Kota Tanjungpinang H Lis Darmansyah bersama BKPM Pusat Hengky Novriansyah dan para peserta pelatihan.

Sekretaris BPPTPM Kota Tanjungpinang SaidHusin menyematkan tanda peserta pelatihan

kepada peserta.

Wali Kota Tanjungpinang H Lis Darmansyahmenyematkan kartu tanda peserta pelatihan

tanda acara resmi dibuka.

Foto bersama WaliKota

Tanjungpinang HLis Darmansyahbersama BKPM

Pusat HengkyNovriansyah danpanitia pelaksana

acara pelatihan.

Narasi : Desi Liza PurbaFoto : Humas Pemko

Tanjungpinang

Peserta LKPM dari para pengusaha diTanjungpinang.

kepada pemerintah.Hal tersebut diungkapkan Arif

Bastari, Kabid Penanaman Modal diBadan Perizinan Pelayanan Terpadudan Penanaman Modal (BPPT&PM)Pemko Tanjungpinang saat pembu-kaan kegiatan Pelatihan LaporanKegiatan Penanaman Modal(LKPM) dengan Sistem PelayananInformasi dan Perizinan Secara Ele-ktronik (SPIPISE), Rabu (20/8) di Ho-tel Bintan Plaza. Kegiatan tersebutdibuka Wali Kota Tanjungpinang HLis Darmansyah SH. ***

JUMAJUMAJUMAJUMAJUMAT T T T T 22 AGUSTUS 20144TANJUNGPINANG POS

Warga Singkep Resah, Pencurian MeningkatTENGKU, Lingga

MASYARAKAT Kecamatan Singkep Barat, resahakibat meningkatnya aksi kriminal yang terjadi didaerah ini sejak satu bulan lalu. Aksi pencurianmeningkat sejak sejumlah aktivitas pertambanganbauksit tutup.

“Akhir-akhir ini, pencurian marak di sini. Dalamsatu minggu, dua warga menjadi korban pencuri-an. Kemarin malam, rumah salah seorang wargahampir menjadi sasaran pencurian,” kata Afrijal,warga Desa Bukit Belah, Kecamatan Singkep Bar-at, kepada Tanjungpinang Pos, Kamis (21/8).

Dalam rangka memeriahkan HUT KemerdekaanRI beberapa hari lalu, banyak warga keluar rumahuntuk melihat keramaian. Kosongnya rumah di-manfaatkan pelaku kriminal untuk melakukanaksinya di Desa Bukit Belah.

“Pelaku menggedor pintu rumah seorang war-ga untuk mencari tahu kondisi. Ketika menden-gar sahutan dari dalam rumah, pelaku mengu-rungkan niatnya dan segera melarikan diri darilokasi,” ucapnya.

Curiga dengan penggedor pintu yang tidakmenyahut, sambungnya, warga yang hampir men-jadi korban tersebut, menelpon suaminya yangberada di lokasi keramaian. Bersama dengan war-ga lainnya, si suami pulang untuk menangkapbasah penggedor rumah yang diduga pelaku.

“Orangnya sudah lari,” imbuhnya.Sementara itu, Heri, warga Desa Sungai Buluh

juga mengungkapkan hal yang sama. Di daerah-nya, aksi pencurian semakin menjadi-jadi. Beber-apa warga sudah menjadi korban.

“Sungai Buluh juga sering terjadi pencurian.Mungkin, banyak pengangguran akibatnya tut-upnya aktivitas pertambangan,” katanya ber-pendapat.

Ia juga mengusulkan agar pihak kepolisian leb-ih meningkatkan patroli untuk menekan aksi krim-inalitas. Biasanya, wilayah Singkep Barat sangataman dan jarang terjadi pencurian.

Sementara itu, Kepala Polsek Singkep BaratAKP Rusdwiantoro belum menjawab konfirmasiterkait permintaan patroli dari warga ini. ***

F-TENGKU/TANJUNGPINANGPOS

PUSAT PASAR: Salah satu pusat pasar di Lingga, tepatnya pusat pasar Pancur. Pasar ini menyediakan berbagai kebutuhan sehari-hari bagi masyarakat pulau dansekitarnya.

DIBUTUHKAN SEGERA

� Wanita/ singel (usia max. 28 thn)� Pendidikan min. SLTA sederajat� Penampilan menarik, jujur, rajin, pekerja keras� Memiliki kendaraan roda dua pribadi� Tidak sedang kuliah

A. ADMINISTRASI (Adm)

B. SURVEYOR (CI)

� Pria (usia max. 35 thn� Pendidikan min. SLTA sederajat� Jujur, rajin, pekerja keras� Memiliki kendaraan roda dua pribadi� Menguasai wilayah Tanjungpinang� Tidak sedang kuliah

Antar lamaran ke :

KOTA EMAS kredit/ F&E

Km.8 Jl. Baru Lintas Uban

Ruko Indonusa Blok C/19, depan RSUP

HP : 0811 7045 262

LOWONGAN KERJA

DIBUTUHKAN SEGERA:

1. SALES COUNTER2. STAF ADMINISTRASI

SYARAT:

- WANITA (SC) / WANITA/PRIA (SA)- USIA MAKSIMAL 20 TAHUN- MINIMAL SLTA- PENAMPILAN MENARIK

SURAT LAMARAN DITULIS TANGANDAN DIBAWA LANGSUNG KE:

YAMAHA MALAKA ABADIJL. DI. PANJAITAN BATU 9 RUKO 3,4,5 TANJUNGPINANG

DIBUTUHKAN SEGERA

- MBP (OPERATOR MOBIL GENSET)

kisel CABANG TANJUNGPINANG

Jl. Basuki Rahmat No.12

Tanjungpinang - Kepri

Lamaran lengkapdalam amplop tertutup

dan pencantuman nama posisidisudut kiri atas

diterima paling lambat430 Agustus 201

dan lamaran yang masukmenjadi arsip perusahaan

Diantar Langsung ke :

Syarat - syarat :

Pria umur maksimal 25 thnPendidikan terakhir minimal SMKJurusan Mesin/ ListrikMemiliki SIM A yang masih berlakuBerpengalaman dibidang ini minimal1 thnBisa bekerja respontif dan teamwork

dr Ignasius Luti

Ketua Dewan Sayangkan Sikap Eksekutif

Pemkab Seakan Enggan Membahas Defisit Anggaran

Terkait Dugaan Penyelewengan Dana JKL

Kadis KesehatanBantah Diperiksa Polisi

LINGGA - Pelaksanaan JaminanKesehatan Lingga (JKL) tahun2013 berjalan lancar, tanpa adapersoalan yang menyangkuthukum. Informasi telah terjadidugaan penyelewengan angga-ran JKL tahun 2013 sekitar Rp 6miliar ternyata tidak benar.

“Saya tidak pernah dipanggilpihak kepolisian terkait dugaanpenyelewengan dana JKL,” kataKepala Dinas KesehatanKabupaten Lingga dr IgnasiusLuti kepada wartawan saat mem-bantah informasi yangberkembang tentang pe-nyelewengan dana JKL tahun2013, Rabu (20/8).

Luti juga sangat menyayang-kan pernyataan salah satu LSMdi sebuah media terbitan lokal.Di media itu diberitakan tentangdugaan kerugian negara hing-ga Rp 6 miliar dalam pengelo-laan JKL tahun lalu. Informasiyang disebarkan ini tidak memi-liki dasar hukum dan asal bunyi.

“Tahun 2013, Pemkab Linggadan Pemprov Kepri menyedia-kan anggaran untuk JKL sekitarRp 6 miliar. Bagaimana mungkinbisa terjadi kerugian negarasebesar yang dianggarkan?Yang benar saja,” ucapnya den-

gan nada kesal.Dalam menjalankan program

kerja JKL ini, ada audit yang di-lakukan oleh instansi lain. Den-gan pengawasan yang ketat,semua aliran dana harus memil-iki pertanggungjawaban.

“Dana dari JKL dipakai untukmembayar klaim dari pihak RSyang menjalin kerja sama den-gan Dinkes Lingga. Rumah sak-it ini berada di Lingga dan di

beberapa daerah lain. Tanpabukti yang kuat, Dinkes tidakakan membayar klaim rumah sa-kit,” ungkap Luti.

Pencairan JKL bukan peker-jaan Dinkes Lingga. Dinkes han-ya mengajukan klaim dari rekan-an rumah sakit. Setelah pengelo-la JKL menerima data klaim,masih dilakukan verifikasi. Ke-mudian, data yang sudah diver-ifikasi itu diajukan ke Dinas Pen-gelolaan Pendapatan Kekayaandan Aset Daerah (DP2KA).

“Jadi tidak sembarangan,” te-gasnya.

Luti juga tidak bisa menerimapendapat yang menyatakan ka-lau JKL tidak bermanfaat untukmasyarakat. JKL adalah pro-gram kesehatan yang sangatmembantu masyarakat tidakmampu dalam mendapatkan pe-layanan kesehatan.

“Program ini sangat berman-faat. Manfaatnya langsungdirasakan masyarakat. Ini bukankerja main-main,” sebutnya.

Luti dipanggil pihak kepolisianpada 2013. Tapi bukan diperik-sa terkait penyelewengan danaJKL. Pemanggilan terkait biayaperobatan salah seorang pasienJKL. (tir)

F-TENGKU/TANJUNGPINANGPOS

MANGKRAK: Pembangunan pelabuhan Roro di Penarik, Lingga ini sudah dimulai sejak tahun 2012. Namun hingga kinipembangunannya belum juga rampung.

Penerapan Kurikulum 2013 di SMPN 1 Lingga

Pengetahuan Pengajar Masih Terbatas

F-IST

BELANJA: Seorang wisatawan sedang bertanya di salahsatu pusat pasar di Lingga. Lingga menjadi satu daerahyang cukup menarik di Kepri.

Kamaruddin Ali

LINGGA - Ketua DPRD Lingga Ka-marudin Ali, menyayangkan pihakeksekutif tidak melibatkan legislatifdalam menentukan kebijakan pe-rubahan program kegiatan yang ter-tuang dalam APBD. Pemkab Ling-ga seakan enggan membahas de-fisit anggaran daerah. Informasiyang diberikan, ada defisit di atasRp 200 miliar. Etikanya, pihak ekseku-tif bersama-sama dengan legislatifmenentukan perubahan programkegiatan.

“Saya juga tidak mengerti. Apabenar ada defisit anggaran? Di satusisi, proyek pembangunan ada yangberjalan,” kata Kamruddin kepadaTanjungpinang Pos, Kamis (21/8).

Sesuai aturan, penetapan APBD

LINGGA - SMPN 1 Linggamasih kesulitan menerapkankurikulum 2013. Selain keter-batasan fasilitas internet, pe-ngetahuan para pengajar jugamasih terbatas.

“Hanya guru-guru baru sajayang mendapatkan sosialisasi.Di samping itu, fasilitas pen-dukung juga belum memadai,”kata Kadari, Kepala SekolahSMPN 1 Lingga , Rabu (20/8)

Namun, penerapan kuriku-lum 2013 harus dilakukan se-suai peraturan yang ditetapkanKemendikbud. Para guru dis-ekolah ini akan berusaha men-erapkan kurikulum ini denganmaksimal.

Kendala lain yang dihadapisekolah ini, yaitu belum terse-dianya bahan ajar yang digu-nakan siswa. Modul kurikulum

2013 yang digunakan saat inihanya berupa soft copy yangdiberikan kepada guru sebagaibahan mengajar.

“Untuk para siswa, bukuyang menjadi bahan pelajaranbelum sampai ke sekolah,” ung-kapnya.

Agar penerapan kurikulum2013 dapat berjalan, pihaksekolah berinisiatif menggan-dakan soft copy modul milikguru untuk diberikan kepadasiswa. Para siswa dibuat ber-kelompok dengan jumlah tigahingga lima orang per kelom-pok. Kemudian, modul yang di-gandakan dibagikan kepadapara siswa.

Kadari mengungkapkan, dil-ihat dari fasilitas dan kemam-puan para guru, SMPN belumsiap untuk menerapkan kuriku-

lum 2013 ini. Jaringan internetdan komputer yang belum me-madai.

Di samping itu, pengetahuanpengajar masih terbatas. Inilahyang menyebabkan penerapankurikulum 2013 beban beratbagi sekolahnya.

“Kami tetap optimis mener-apkan kurikulum ini denganbaik. Minimal sekitar 60 sampai70 persen harus bisa diterap-kan,” katanya.

Kepada tenaga pendidik, iaberharap agar penerapan ku-rikulum baru sesuai denganyang sudah disosialisasikan.Para pengajar juga harus dapatmemberikan motivasi kepadaanak didikakan dapat maksimal

“Semoga keterbatasan initidak membuat prestasi siswamenurun,” harapnya. (tir)

Lingga dilakukan secara bersama-sama antara eksekutif dan legislatif.Begitu ada defisit anggaran yangmembuat perubahan di APBD, ek-sekutif seharusnya mengajak legis-

latif untuk mencari jalan keluarnya.“Bukan masalah jumlah defisit-

nya. Tapi, solusinya harus dicaribersama agar program pemban-gunan dapat dijalankan,” ujarnya.

Kamaruddin mengungkapkan,DPRD Lingga pernah menyurati pi-hak eksekutif untuk dapat dudukbersama mencari solusi defisit ang-garan. Alasan kesibukan pihak ek-sekutif, undangan ini tidak pernahterealisasi.

“Saya tidak tahu kesibukan Pemk-ab Lingga itu. Mereka seakan tidakpunya waktu untuk memenuhi un-dangan dalam mencari solusi daridefisit yang terjadi,” sebutnya.

Meski begitu, Kamaruddin tidakdapat menyalahkan pihak eksekutif

untuk menuntaskan persoalan de-fisit anggaran ini.

Kenyataannya, pihak eksekutifbelum juga menyerahkan drafAPBD-P kepada DPRD. Molornyapenyerahan draf APBD-P ini, secaralangsung membuat program pemba-ngunan ikut terlambat.“Saya pesi-mis kalau APBD-P nanti dapat diba-has oleh anggota dewan yangbaru,” ucapnya.

Lebih jauh, Politisi Golkar ini jugamenyoroti keluarnya KUA PPASKabupaten Lingga tahun 2015.Meski tidak salah, namun alangkahbaiknya jika eksekutif terlebih dahu-lu fokus pada penyelesaian drafAPBD-P.“Seharusnya yang digesadraf APBD-P,” imbuhnya. (tir)

Diberitahukan kepada pelanggan PT.PLN (Persero) Wilayah Riau & Kep Tanjungpinang.ulauan Riau AreaKhususnya pelanggan yang berada di Rayon Bintan Center dan Rayon Kijang. Sehubungan ada pekerjaanPemeliharaan Jaringan Distribusi 20 KV, maka akan diadakan PemadamanAliran Listrik sementara pada :

PT. PLN (PERSERO) WILAYAH RIAU DAN KEPRIAREA TANJUNGPINANG

JADWAL PEMADAMAN ALIRAN LISTRIK

PELANGGAN DI SYSTEM TANJUNGPINANG

Pelaksanaan sewaktu-waktu dapat berubah sesuai situasi dan kondisi Demikian sampaikan dan mohon. diMaaf atas ketidaknyamanannya dalam penggunaan listrik selama pekerjaan perbaikan berlangsung. Ataspengertiannya diucapkan terima kasih.

Tembusan :-Assman TE,Assman KIT,Assman PA- PLTDAIR RAJAdan SUKABERENANG- Rayon Bintan Center- Rayon Koijang- Koordinator DCC TANJUNGPINANG

NO HARI/TANGGAL

PEKERJAAN RAYONPENYULANG

1

2

SABTU23

AGUSTUS2014

MINGGU24

AGUSTUS2014

Pemasangan LBS

Pemasangan LBS

PemindahanJaringan SUTM

tiang besi ketiang beton

Kijang 09.00 S/D16.00 WIB

Bintan Center

Bintan Center

Jl. Alam Gas dan sekitarnya

Jl. Tirta Madu Km. 18 dan sekitarnya

Jl. Hang Lekir, Jl. Radar, Gg. Punai,Jl. Cinta Damai dan sekitarnya

PENYULUNGAKASIA/ COALAM GAS

PENYULANGKUINI /

CO TIRTAMADU

PENYULANGMELON /

CO HANGLEKIR

LOKASI

PEMADAMAN

5TANJUNGPINANG POS

JUMAJUMAJUMAJUMAJUMAT T T T T 22 AGUSTUS 2014

PRO - ANAMBAS

ANAMBAS - Pemerintah Kabupa-ten Kepulauan Anambas saat inisaat tengah konsen terhadap pem-bangunan Bandara Letung. Pem-bangunan bandara yang ada di Pu-lau Jemaja tersebut saat ini sudahmemasuki tahapan land clearing.

Bupati Kepulauan AnambasTengku Mukhtaruddin mengata-kan, pada akhir tahun ini pemban-gunan Bandara Letung sudah me-masuki tahap pengerasan. Sehing-ga pada awal tahun depan sudahbisa dimulai pengaspalan.

”Jika pengerasan sudah selesai,maka pesawat-pesawat kecil sudahbisa mendarat di Bandara Letungseperti Susi Air yang kapasitasnya20 penumpang sudah bisa mendar-at,” kata Tengku kepada wartawan,baru-baru ini.

Dikatakannya, pembangunanbandara itu dibagi menjadi dua sisiyaitu pembangunan dari sisi daratdan pembangunan dari sisi udara.

Adapun pembangunan sisi dar-at tersebut terdiri atas, pemban-gunan terminal penumpang, termi-nal VIP, terminal kargo, area parkir,pembangunan menara pengawas,pembangunan PKPPK.

Pembangunan stasiun meterolo-gi, pembangunan operasi dan ad-ministrasi, pembangunan ware-house, pembangunan part board-ing, pembangunan maintenance,bengkel, waterpump, rumah dinasdan masjid dengan total biaya pem-bangunan sebesar Rp 75 miliar. Bu-pati berharap, pembangunan sisidarat ini dapat selesai pada tahun2016.

Berdasarkan kajian, panjang run-way Bandara Letung yang akandibangun nanti dengan dana APBNsekitar 1.650 meter. Dengan panjangrunway tersebut, jenis pesawat ter-besar yang dapat mendarat adalah

RESMIKAN :Gubernur

Kepri HM Sanididampingi BupatiAnambas Tengku

Muktarudin saatmeresmikandimulainya

pembangunanBandara Letung,

beberapawaktu lalu.

JIKA PEMBANGUNGAN KANTOR PEMKAB RAMPUNG

2015, PemkabTerima CPNS

PENERIMAAN Calon PegawaiNegeri Sipil (CPNS) yang digelardi seluruh Indonesia tahun ini, takbisa dinikmati warga KepulauanAnambas.

Sebab, dalam rekrutmen CPNStahun 2014 ini pemerintah pusattak mengalokasikan lowonganCPNS dari jalur umum bagi Pem-kab Kepulauan Anambas.

Namun, masih ada harapan bagimasyarakat tahun depan. Jika pu-sat perkantoran Pemkab Kepu-lauan Anambas sudah selesaidibangun tahun depan, maka ke-mungkinan akan diterima pegawaibaru lewat penerimaan CPNS.

“Tahun 2015, kalau perkantoransiap, kita akan terima lagi pegawai,"ujar Sekretaris Daerah KabupatenAnambas, Radja Tjelak.

Lantaran Pemkab tidak membu-ka penerimaan CPNS tahun ini,para pencari kerja di kabupatenperbatasan ini kecewa. Ungkapankekecewaan itu salah satunya dis-ampaikan Devi Susilawati, jebolanpendidikan guru sekolah dasarsebuah pergururan tinggi di Pe-kanbaru.

Menurutnya, ia telah bersusah

payah mempersiapkan diri untukkali pertama ambil bagian dalamseleksi CPNS di Anambas.

“Saya berharap bisa lulus CPNStahun ini. Segala persiapan sudahhampir matang. Rupanya tidak jadibuka,” ungkap wanita yang men-yandang sarjana pendidikan tama-tan 2013 itu dengan nada kesal.

Menanggapi hal itu, SekretarisDaerah Kabupaten KepulauanAnambas, Radja Tjelak Nur Djalalmengatakan, tahun ini PemkabAnambas tidak menerima CPNSdengan beberapa alasan yangmendasar diantaranya belum di-anggarkannya dana dalam Ang-garan Pendapatan dan BelanjaNegara (APBD) untuk perekrutanCPNS.

"Karena belum dianggarkannyadana dalam APBD untuk merekrutCPNS. Juga beberapa tahun tera-khir ini Pemkab Anambas telah me-nerima pendaftaran CPNS sehing-ga wajar jika tahun ini tidak ada pen-erimaan," katanya.

Pria yang akrab disapa bangBoy ini menjelaskan, Pemkab An-ambas bukan tidak memiliki ang-garan, namun dana yang disiap-kan untuk kepentingan lain yaknimeningkatkan kompetensi pe-gawai yang sudah ada.

"Dari pada menerima pegawaiterus, bagusnya dana yang adauntuk meningkatkan kemampuanpegawai melalui pelatihan," jelas-nya.

Ia juga menuturkan, jika pen-gadaan pegawai diadakan terusmenerus tiap tahun, dikhawatirkanke depan belanja pegawai akanlebih besar daripada belanja pem-bangunan. “Yang kita harapkankini belanja pembangunan,” tu-turnya.

Berdasarkan data sampai saatini, Pemkab Kepulauan Anambasmasih kekurangan tenaga teknisterutama teknik sipil, teknik pertam-bangan serta sarjana teknik lain-nya. Begitu juga dengan tenagaguru untuk SD, SMP dan SMUsederajat. Total PNS Anambashingga kini sebanyak 1.990 orang.

Sebelumnya, Kepala BadanKepegawaian Daerah (BKD)Provinsi Kepri Abdul Malik men-gatakan, Natuna, Anambas danKarimun tidak mengajukan formasipenerimaan CPNS tahun 2014 ini.

“Jika kuota CPNS Lingga lebihbesar, itu karena tahun lalu merekatidak jadi menerima CPNS. Sehing-ga kuota CPNS mereka di-doubletahun ini. Makanya jumlahnyabanyak,” jelasnya.***

RONI-MARTUNAS,Anambas

F-DOK/TANJUNGPINANG POS

LIHAT PENGUMUMAN: Masyarakat saat melihat pengumuman CPNS, beberapa waktu lalu.

Tahun Depan, Bandara Letung Uji CobaATR 72500, Boeing 737-200, DHE,dan pesawat jenis lainnya dengantarget jumlah penumpang 27.633orang per tahun.

Pembangunan sisi udara ini di-harapkan selesai pada tahun 2018dengan total perkiraan kebutuhananggaran sebesar Rp 160 miliar.

Air PDAM Natuna Semakin BerkurangNATUNA - Masyarakat Natunayang berada di wilayah Ranai, mu-lai mengeluhkan kekurangan paso-kan air bersih. Kekeringan ini terja-di sejak H+4 Lebaran hinggasekarang ini.

Sebab, pasokan air dari Perusa-haan Daerah Air Minum (PDAM)Tirta Nusa, kini mulai berkurang.Bahkan, tidak mengalir sama sekalihingga berhari-hari.

"Pagi, siang, dan sore hinggamacet total tidak mengalir berhari-hari. Padahal sebelumnya tidakpernah mati. Akibatnya, kami ter-paksa membeli air tangki PDAMitu sendiri," kata warga Ranai, Nana.

Warga lain, Ona yang tinggal diRT 2 RW 2 Kelurahan Ranai Kotajuga mengatakan hal serupa. Iamakin kesulitan mendapatkan airbersih lantaran sumurnya sudah

mengering sejak dua pekan lalu.Bahkan, untuk mandi terpaksamenggunakan air galon.

"Kami terpaksa mandi meng-gunakan air galon. Sekali mandiminimal dua galon. Yang repot saatmencuci piring dan pakaian," kat-anya.

Sementara itu, BMGK Ranaimemprediksikan, musim kemarauakan berlangsung hingga tiga bu-

lan mendatang dari bulan Juni hing-ga September. Curah hujan diwilayah Natuna berada di bawahrata-rata.

"Hasil dari pengamatan BMKGRanai, musim kemarau ini akan ber-langsung hingga tiga bulan men-datang, dimana dalam waktu itu,curah hujan berada di bawah rata-rata," tutur Asrul Staf BMKGRanai.

Dia mengimbau agar masyarakatNatuna untuk tetap berhati-hati danmengantisipasi potensi kebakaranyang muncul akibat kekeringan dansuhu yang tinggi.

"Kepada warga diimbau agarmengantisipasi terjadinya ke-bakaran lahan di wilayah Natu-na, akibat suhu udara yang ting-gi, serta kurangnya hujan," pung-kasnya. (cr16)

GEDUNG MEGAH TAPI PELAYANAN TAK BAGUS

Rombak ManajemenRSUD KarimunANGGARAN Pendapatan dan Be-lanja (APBD) Perubahan tahunanggaran 2014 Kabupaten Ka-rimun, disahkan pada paripurna ter-buka di Balai Rong Sri, DPRD Ka-rimun, Kamis (21/8).

Paripurna pengesahan APBDPerubahan Karimun tahun 2014mensahkan APBD Karimun tahunini setelah perubahan menjadi Rp1,1 triliun. Jumlah ini dibagi untukanggaran belanja langsung dan be-lanja tidak langsung.

Sidang paripurna tersebut di-pimpin Ketua DPRD Karimun RajaBakhtiar didampingi Wakil KetuaRasno. Pengesahan anggaran inidilaksanakan setelah sebelumnyakurang lebih dua minggu BadanAnggaran di DPRD Karimun me-lakukan pembahasan anggarandengan Tim Anggaran PemerintahDaerah (TAPD).

Sebelum disahkan, Ketua DPRDKarimun Raja Bakhtiar mempersi-lahkan Fraksi di DPRD Karimunmenyampaikan kritik dan saran ter-kait pelaksanaan anggaran 2014yang sebagian besar telah berlang-sung dan akan berlangsung.

Sudah menjadi hal biasa, pela-yanan di RSUD Karimun masih so-

rotan Fraksi Hanura. Fraksi Hanurameminta agar Bupati Karimun HNurdin Basirun melakukan evalua-si kinerja Direktur RSUD Karimun,atas rendahnya tingkat pelayanandi RS terbesar di Karimun itu.

Jangan hanya gedungnya sajayang besar terlihat megah dari luartetapi pelayanannya di tidak bagus.Kejadian ini sudah berulang-ulang.Tetapi persoalan ini seakan tidakpernah mengarah ke perbaikan pe-layanan. Untuk itu, Fraksi Hanurameminta bupati melakukan perom-bakan besar-besaran di RSUD Ka-rimun untuk meningkatkan sumberdaya manusia (SDM) RSUD, sara-na dan prasarana RSUD, peningka-tan pola kerja, dan tata kelola mana-jemen RSUD.

Diminta kepada Dinas Keseha-tan Karimun untuk meningkatkanmutu pelayanan di bidang keseha-tan, khususnya di puskesmas danpuskesdes. Terutama yang ada dipulau diminta puskesmas menye-diakan dokter spesialis, pelayananyang baik dan ruang rawat inap.

Sementara itu, Fraksi PAN mem-berikan apresiasi kepada PemkabKarimun atas optimalnya kinerjadalam mengelola pendapatan dae-rah. Ke depan diharapkan peng-gunaan anggaran tepat waktu, te-

pat sasaran dan masyarakat dimin-ta untuk ikut mengawasi programkerja pemerintah.

Atas pandangan fraksi tersebut,Nurdin mengakui pelayanan diRSUD Karimun tidak pernah lepasdari sorotan anggota dewan se-bagai mitra kerja dari pemerintahdaerah. “Terima kasih atas sarandan kritiknya ini,” kata Nurdin Ba-sirun.

Meskipun setiap paripurnapelayanan di RSUD Karimunterus mendapat sorotantajam, Nurdin Basirun terke-san enggan melakukan pe-rombakan manajemenRSUD Karimun atau meng-gantikan direkturnya yangsudah 8 tahun menjabatmeski pelayanan rumahsakit itu terus dikeluhkanwarga.

Ironisnya, beberapapejabat teras di Ka-rimun yang sedangsakit tidak memilihberobat di RSUDKarimun. Merekalebih memilih ber-obat ke Melaka,Malaysia atauSingapura, Batamatau Jakarta. ***

ALRION, Karimun

F-RONI/TANJUNGPINANG POS

"Setelah pembangunan berjalanlancar, maka tahun depan sudah bisadilakukan uji pendaratan di bandaratersebut," ungkapnya. (ron)

F-ALRION/TANJUNGPINANG POS

DIAMANKAN: Diduga pelaku pencabulan terhadap Bunga (6), Sumardi diamankan polisi diSei Ayam Tebing, Karimun, Kamis (21/8) siang. Ia sedang ditanyai Kepala SPK Polres Karimun,Ipda Bakri.

KARIMUN - Diduga akan me-lakukan pencabulan terhadapBunga (6) warga Sei Ayam,Tebing Karimun, seorang priadiamankan warga setempat, Ka-mis (21/8) siang dan diserahkanke Mapolres Karimun.

Pria tersebut terpaksa diaman-kan untuk menghindari amukanwarga Sei Ayam. Terutama, pihakkeluarga besar Bunga yang ger-am melihat perbuatan pelaku.

Di Mapolres Karimun, pria itumengaku bernama Sumardi. Ke-pada polisi, ia berlagak bodoh danmembuat raut wajah untuk dikasi-hani. “Sepertinya aku kenal de-

Diduga Cabul, Pria Dibekukngan orang ini,” tutur seorangpolisi piket di SPK Mapolres Ka-rimun sambil mengingat dimanaia bertemu.

Ia menduga, pria ini pernahdiamankan warga karena didugamengambil kotak amal masjid dikaveling. Saat itu warga masihmerasa iba kepada pelaku ini.Makanya waktu itu dilepaskan.“Sekarang ketemu lagi dengankau,” ucap seorang petugas piketdengan nada marah.

Mendengar hal itu, Sumardihanya diam dan sesekali ia men-jawab pertanyaan dengan nadangelantur yang membuat polisi

semakin geram melihat tingkahnya."Anak itu minta dibantu me-

nyeberang jalan. Jadi saya tun-tun dia,” jawab Sumardi.

Sementara rumah korban den-gan jalan tidak perlu harus me-nyeberang. Hal itu membuat poli-si tambah gerah. “Bohong kau.Jangan kau buat pura-purabodoh disini,” tanya polisi lagi.

Sementara itu, M kakeknuaBunga menerangkan, menurutketerangan neneknya saat keja-dian itu, cucunya sedang bera-da di rumahnya. Tiba-tiba datangpelaku menarik cucunya ke arahstudio yang kosong. (yon) Nurdin

Basirun

TANJUNGPINANG POS

JUMAJUMAJUMAJUMAJUMAT T T T T 22 AGUSTUS 20146

INUL Vista kini mulai memperkenalkan dirinya tidak hanyasebagai karaoke keluarga. Sejak 10 Agustus lalu, Inul VistaTanjungpinang menghadirkan tempat duduk bersantai seperticafe atau bar di tempat entertainment lainnya.

Saat d ikunjungi TanjungpinangPos, Inul Vista yang beralamat

di Komplek Mal Pinlang MasJalan DI Panjaitan KM 9Kamis (21/8) lalu, GeneralManager Inul Vista Tanjun-gpinang Rul i memaparkan,fungsi dari lobi reseptionis

Inul Vista ternyata telahberubahnya menjadi lounge

atau cafe.Apalagi di lounge tersebut masih

menghadirkan beragam paket dan diskon istimewa yang tidakkalah hebatnya seperti fasil itas room karaoke yang dimil ikinya.

“Kita mau merubah konsep pandangan Inul Vista itu adalahtempat yang mahal dan hanya menyediakan karaoke keluarga.Di sini kita malah tampil berbeda. Lounge ini bisa menjad itempat ngopi untuk mereka (pelanggan) juga,” ungkap Rul i.

Di sisi lain Leader Operational Inul Vista Ami juga menyatakan,hal yang sama. Bersama Inul Vista, masyarakat memang diajakuntuk dapat lebih dekat dengan dunia entertain yang bisadibilang murah tapi bukan produk murahan.

“Room masih banyak promo. Kalau untuk lounge ini kitapunya paket khusus d iskon makanan dari 15 persen, untukminuman dari 20-50 persen. Di lounge ini kitapunya wi-fi, bisa nonton bola. Kalau malamtertentu ada akustiknya,” kata Ami.

Untuk jadwal malam akustik itu send iriInul Vista menjanjikan setiap Sabtu pukul21.00. Sedangkan pada Senin dan Selasapukul 20.00. ***

Narasi: Indra KelanaFoto: Istimewa/Indra Kelana

Ada Cafe Tempat Nongkrong

INUL VISTA BUKAN SEKADAR KARAOKE KELUARGA

Pandangan depan.

Staf administrasi besertaGeneral Manajer Inul Vista, Ruli (tengah).

Staf pria Inul Vista pada Hari Kartini.Seluruh staf dan manajemen Inul Vista saat rekreasi.

Staf wanita Inul Vista pada Hari Kartini.Suasana di lounge Inul Vista. Band Akustik di lounge Inul Vista.

Lobi Inul Vista.Suasana Room Karaoke Inul Vista

Bar Inul Vista.

Dengan Membaw

Kupon Ini

FREE 1 JAM KARAOKE

DI ROOM SMALL

DAN GRATIS ICE TEA.

JUMAJUMAJUMAJUMAJUMAT T T T T 22 AGUSTUS 2014 7TANJUNGPINANG POS

DIJUAL

Dijual Daihatsu Delta,kondisimulus, pajak hidup, tahun 1997,

warna biru.Harga Nego.Hubungi : 0811699298

IKLAN BARIS

INFO PEMASANGANIKLAN HUBUNGI :

0771 7447234

DIJUAL RMH BRSRTIFIKAT 3KT + 3KM, PAM,FULL KRMIK & TRALIS,PGR,GARASI,LOKASIJL.ST.MAHMUD T.UNGGAT NO.36A HUB.08117049295(HASYIM),082170689275(BUDHIYAH)

DIJUAL RUMAH JLN SUTAN SYAHRIR NO.21YUDOWINANGUN, LT 420M2, HRGA 600JTNEGO, SHM. HUB 0813 3321 3932

(TANPA PERANTARA)

DIJUAL

DBUTUHKAN ADM & MRKTING, PNDDIKANMIN.SMA/SDRJT,BRPNGPLMN DIBDGMSING2.ANTR LMRN KE TOKO SURYABINTAN MOTOR,JL.MT.HRYONO BT.3,5 CSAMPING GERBANG BINTAN PLAZA

DICARI MOTOR JUPITER Z YAHUN 2004 - 2008BERMINAT MENJUAL HUB : 081928530949

DICARI MOTOR

KEHILANGAN

KEHILANGAN STNK AN. MAGDALENA,BP4343IG,NO.RK:MH8CF48NA9J-11213C

BIMBEL SUPER KIDS JL.TAMBAK NO.1F,TLP:0771-29936,HP:0812 704 8889. MMBTUHKANKRYAWATI,TMTN SLTA SDRJT,LMRN DIANTRKE ALAMAT YG TERTERA DIATAS

DIJUAL KAPLINGAN DI JL.MARGOSARI RT4RW2,KEL.EKANG ANCULAI,LINTAS BARAT,SURT ALAS HAK UKRAN 50X50M, HRGANEGO.BERMINAT HUB.081277591371

KEHILANGAN STNK A/N PETRUS MSITOHANG BP 4459 TP .N O R A : M H 1 J B C 1 1 1 A K 8 5 0 6 9 4 .

ATS NAMA : SARBINI. 1 LEMBAR STNKB R-2BP 5716 BE NOREK : MH330C0028J183158NOSIN : 30C183165 & 1 LBR PAJAKKENDARAAN BERMOTOR R-2

LOWONGAN KERJADICARI SALES/MRKTING,DRI MHSISWASMPAI IBU RMH TNGGA YG MAU MNDPTKNPNGHSILAN LBIH PART TIME/FULL,SYRT:PNYA KNDRAAN RODA 2,ULET,MAU BKRJAKRS,HUB.081364987104/ANTR KE RUKOJLN.USMAN HARUN NO.36 BTU HITAM

DIBUTUHKAN 1 ORANG DRAFTER DANESTIMATOR. PRIA, TAMATAN STMBANGUNAN/ D3 TEKNIK SIPIL. HUBUNGI :0 8 1 2 7 7 1 3 3 2 3 6

KINARI CATHERING : MEMBUTUHKANKARYAWAN/I DIBIDANG CATERING.LAMARAN DIANTAR KE : RUKO INDONUSALESTARI BLOK C-15 (DEKAT RSUP KEPRI TPI)

KURSUS BHASA MANDARIN UTK DAERAHTNJUNGPINANG & SKITARNYA.BRMINAT?TELP/SMS KE 08126185575/ 081365309979ATAU DI ADD PIN BB : 2694F21B

KURSUS

MELAYANI ANTAR JEMPUT TNJUNGPINANG& SEKITARNYA, RENTAL MOBIL, SUPIRBRPNGALAMAN.HUB:085264989945

RENTAL MOBIL/ANTAR JEMPUT

MITRA LAUNDRYBINGUNG MAU USAHA? SIBUK KRJA MAUBKIN USAHA? DICARI MITRA UTK LANDRYTNPA MODAL BAGI HASIL.HUB.081261954447

LOWONGANDIBUTUHKAN KARYAWATI UNTUKPNGAJAR,LLUSAN SLTA,SDRJT,LMRNDIALAMATKAN KE:BIMBEL SUPER KID’S,JL.TAMBAK NO.1F,TLP:0771-29936,HP:08127048889. TIDAK MELAYANI SMS

MASSAGELEHA MASSAGE :ALAMAT, JL. TUGU PAHLAWAN, JLN RUMAHSAKIT SAMPING HOTEL TONI.HP :0 8 5 2 7 4 9 5 2 6 1 2

Tokoh Masyarakat DorongBintim Dimekarkan

KIJANG - Beberapa orang tokohmasyarakat Bintan dari Kecama-tan Bintan Timur mengadakan di-alog terbatas guna membahas ten-tang pemekaran Kecamatan Bin-tan Timur, kemarin. Dalam dialogterbatas itu, tokoh masyarakat set-uju jika Kecamatan Bintan Timur(Bintim) dimekarkan menjadi duakecamatan.

Mewakili tokoh masyarakat Bin-tan Timur, Saleh Mursalin men-jelaskan, beberapa tahun lalu diBintan Timur sudah diproses pe-mekaran Kelurahan Kijang Kota.Pemekaran kelurahan itu diusul-kan karena jumlah penduduk diBintan Timur, khusus di Kelurah-an Kijang Kota sudah mencapaibelasan ribu. Namun, usulan terse-but sampai saat ini masih dalamproses. Kelurahan Sungai Lekop,Gunung Lengkuas dan Kelurah-an Sungai Enam tahun 2014 ini

sudah semakin padat.“Sekarang kami dari tokoh

masyarakat tidak membahas pe-mekaran kelurahan lagi. Tapi, sudahmeminta agar Pemkab Bintanmelakukan pemekaran KecamatanBintim menjadi 2 kecamatan. Kare-na jumlah penduduk mencapai 26ribu, pelayanan pemerintah perluditingkatkan. Solusinya ya Bintimdimekarkan. Kita setuju yang di-wacanakan oleh Wakil KetuaDPRD Bintan Apri Sujadi kemar-in,” ujar Saleh Mursalin, Kamis (21/8).

Selain pelayanan publik, menu-rut Saleh Mursalin, pemekaran di-lakukan agar percepatan pemban-gunan di wilayah Bintan Timur se-makin cepat. Percepatan pemban-gunan di Bintim itu sejalan den-gan upaya menyongsong persia-pan pemekaran Kabupaten BintanKepulauan. Karena, Bintan Timurmerupakan letak ibu kota kabupat-en baru nanti.

Terkait dengan pemekaran Bin-tan Kepulauan, Saleh Mursalinselaku Ketua BP2KBT berharapagar pemerintah eksekutif dan leg-islatif tingkat kabupaten danProvinsi Kepri mendesak pusatuntuk segera membahasnya. Kare-na administrasi pemekaran Kabu-

paten Bintan Kepulauan sudahdisampaikan ke pusat. Proses per-cepatan pembentukan Kabupat-en Bintan Kepulauan itu tidakcukup diperjuangkan olehBP2KBT. Tapi harus diperjuang-kan bersama.

“Paling tidak kita harus selaluintens konsultasi dan mempert-anyakan perkembangan pe-mekaran Kabupaten Bintan Kep-ulauan itu ke pusat,” sebut SalehMursalin.

Seorang pemuda muda Bintan,Hasriawadi mengungkapkan, Ke-camatan Bintan Timur sudah lay-ak dimekarkan menjadi dua keca-matan. Saat ini pembangunan fa-silitas lebih tertuju di dalam KotaKijang. Jika wilayah KelurahanSungai Lekop dan GunungLengkuas dijadikan satu kecama-tan, pembangunan fasilitas umumakan lebih merata.

“Saya setuju jika pemekaranKecamatan Bintim dilaksanakan.Sehingga pembangunan wilayahGunung Lengkuas sampai ke per-batasan Kota Tanjungpinang bisadilakukan lebih maksimal. Kalaukita lihat, sekarang ini di wilayahperbatasan Bintan-Tanjungpinangmasih banyak lahan pertanian danhutan,” kata Hasriawadi. (fre)

PEMEKARANBINTAN

KEPULAUANPERJUANGKAN

BERSAMA

BNPB ..................................... dari halaman 8meningkatkan kinerja satuandamkar.

“Kita terus memberikan motiva-si kepada personel. Termasuk ke-luhan dan saran dalam melaksana-kan pekerjaannya, InsyaAllah akankita penuhi. Selain itu juga kami ter-us berkoordinasi dengan damkardari instansi lain untuk bekerja sama

mengatasi bencana kebakaran,karena di wilayah Bintan Utara adabeberapa unit tim damkar sepertiPertamina, Lobam dan Lagoi,” ter-angnya.

Ditambahkannya juga, pihakn-ya akan mengusahakan kantor baruuntuk mobil dan personel damkaragar peralatan dan fungsinya se-

makin maksimal karena saat ini kan-tor yang masih dalam status kon-trak dinilai belum maksimal.

“Nanti juga akan kita siapkancall center untuk masyarakat, se-hingga bila terjadi bencana ke-bakaran dapat langsung meng-hubungi nomor tersebut,” tam-bahnya. (aan)

51,1 ................................................................. dari halaman 8Seorang perwakilan kelompok tanidari Desa Bintan Buyu saat hadirdalam rapat koordinasi itu men-gakui belum bisa menebus pupuksubsidi dikarenakan belum memi-liki uang. “Kebetulan pas lebaranjadi uang untuk menebus belumada,” ungkapnya.

Wagino Kepala Seksi Perlind-ungan Tanaman Dinas Pertaniandan Kehutanan Kabupaten Bin-tan mengungkapkan penyaluranpupuk subsidi ke petani masihminim. Hal itu dikarenakan dari 70ton pupuk subsidi dialokasikanbaru sekitar 27 persen yang disa-lurkan.

Penyaluran itu dilakukan sete-lah petani menebus pupuk terse-but dengan harga subsidi. Se-bagaimana diketahui salah satu

jenis pupuk subsidi dijual sehar-ga Rp 90 ribu sedangkan pupuknon subsidi bisa mencapai Rp 350ribu.

Ia mengatakan meski batas akhirpenebusan pupuk hingga akhirtahun, namun diharapkan petanisegera menebus. Karena jika tidakditebus dikhawatirkan alokasi pu-puk subsidi untuk Bintan bakaldikurangi.

“Untuk distribusi alhamdulilahlancar. Jadi harapan kita petanisegera menebus sisa kuota ini.Yang belum menebus segera me-nebus. Karena kalau realisasinyakecil ke depan kuota untuk Bintanjuga kecil,” ujarnya.

Dia juga menjelaskan pupuksubsidi tersebut dilokasikan un-tuk sembilan kecamatan di Bintan.

Sedangkan kecamatan Tambelantidak mendapatkan alokasi karenatidak mengajukan Rencana Defini-tif Kebutuhan Kelompok (RDKK)Pupuk Bersubsidi.

Alokasi pupuk bersubsidi inijuga sangat menguntungkan bagipetani di Bintan. Pasalnya hargapupuk subsidi jauh lebih murahdari pada pupuk non subsidi.

“Misalnya pupuk urea subsidiharganya Rp 90 ribu. Kalau pu-puk non subsidi Rp 350 ribu. Jauhselisih harga tapi kualitas sama,”kata Wagino.

Diektahui petani dominanmenggunakan pupuk NPK. Pupukini kebanyakan digunakan untukperawatan tanaman jenis sayuran.

“Kalau pupuk urea untuk tana-man padi. Padi kan sedikit. Kalau

(pupuk) yang lain sebagai pe-lengkap saja,” timpal Sere MarsitaKabid Tanaman Pangan dan Hol-tikultura DPK Bintan.

Tanaman sayur yang ditanampetani Bintan diantaranya kang-kung, bayam, sawi, daun sop,timun, kacang, pare, gambas ke-cipir, terong, tomat, jagung manis,cabe. Ditempat berbeda seorangpetani di kawasan perkebunancabai di Toapaya Aput mengakusementara ini stok pupuk masihada, namun seperti pupuk ures danpupuk MPK sering terjadi keter-lambatan.

“Sementara masih mudah dicari,namun terkadang pedagang pu-puk sering mengingatkan kalaupupuk akan langka,” singkatnyasaat ditemui koran ini. ***

Lahan .............................................................. dari halaman 8Tanda habis 10 menit itu, panitiaakan memukulkan gong sehing-ga siswa tidak lagi bisa mempre-sentasikan hasil karya tulisnya.

Dari sekian peserta, kelompoksiswa dari SMP Negeri 2 Bintancukup mencuri perhatian juri danpeserta lainnya. Saat itu merekamempresentasikan pemanfaatanlahan bekas bauksit menjadi lah-an pertanian seperti di Sei EnamKecamatan Bintan Timur. Lahantersebut merupakan lahan olahanbekas penambangan yang dilaku-kan PT Antam Kijang.

Sofika Sari salah satunya men-yampaikan petani harus kreatifmengambil peluang. Diantaranyamemanfaatkan lahan bekas tam-bang menjadi lahan pertanian.Dengan pemanfaatan itu diharap-kan akan menopang ekonomi

masyarakat petani. Di lain hal iajuga meminta pemerintah untukbersikap tegas kepada perusahaanyang sudah memanfaatkan lahantapi tidak melakukan reklamasi.

“Berikan sanksi tegas kepadamereka,“ pintanya.

Senada Agung Raka pelajarSMA Negeri 5 Bintan ini juga men-gangkat tema lahan bekas pertam-bangan. Ia berharap lahan pertam-bangan pasir di Busung Kecama-tan Seri Kuala Lobam dimanfaat-kan untuk menanam jambu mente.

Tidak hanya Sofia dan Agung,dua pelajar lain yakni bernamaMaryono dan Ifbrani juga menga-ngkat karya tulis pemanfaatan la-han tambang menjadi usaha peri-kanan seperti pembibitan ikanmujair. Di lain hal banyak siswayang mempresentasikan karya tu-

lis tentang pemanfaatan daun sir-ih untuk penanganan luka ringan,singkok untuk tepung, kulit pisanguntuk keripik dan berbagai inova-si lain.

Ini adalah kali kedua Badan Pel-aksana Penyuluh dan KetahananPangan (BPPKP) Bintan men-gadakan lomba inovasi penyuluhpertanian tingkat SMP dan SMAse Bintan yang digelar di HotelHermes, Kamis (21/8).

Acara ini bertujuan untuk men-cari penyuluh-penyuluh kecilyang berbakat di bidang penyu-luhan pertanian. Apalagi, saat iniBPPKP Bintan memang punyatenaga penyuluh yang sangatminim. Nanti dari hasil pemenanglomba penyuluh kecil ini bisa diper-bantukan untuk memberikanpenyuluhan kepada petani yang

ada di Bintan.Hal ini disampaikan Jufrin Zuni-

wal Kepala BPPKP Bintan di sela-sela acara lomba, Kamis (21/8) ke-marin. “Saya cukup bangga meli-hat kreativitas anak-anak Bintandi bidang inovasi pertanian. Se-moga mereka bisa memanfaatkankreativitasnya itu untuk kelak bekalhidup di masyarakat terlebih dibidang pertanian.” katanya.

Sekedar diketahui ada 20 orangpeserta dalam lomba. Terdiri darisekitar 10 orang siswa SMP dan 10SMA. Acara sebelumnya ada 70peserta telah mempresentasikankarya tulisnya di k.antor BPPKPBintan. Kali ini adalah peserta yangmasuk babak final. Di lomba inipanitia akan memberikan hadiahuntuk juara 1 sampai 3 serta juaraharapan. ***

TNI Gelar Pengobatan Gratis di Desa KelongBINTAN - TNI AD, AU dan ALmemperingati HUT ke 69 TNI se-cara bersamaan dengan mengge-lar pengobatan gratis di Desa Kel-ong Kecamatan Bintan Pesisirpada Kamis (21/8).

Pantauan di lapangan sejak pagimasyarakat Kelong sudah antre dipuskesmas untuk mendapatkanpelayanan pengobatan gratis.

Komandan Lantamal IV Tan-jungpinang Laksamana PertamaTNI Sulistiyanto mengatakan keg-

iatan ini dilaksanakan dalam rang-ka memperingati HUT ke-69 TNI.Selain itu lanjut Sulistiyanto, kegia-tan ini juga bertujuan untuk mende-katkan jajaran TNI dengan masya-rakat.

“Kami ingin memperingati HUTdengan kebersamaan dan memberi-kan manfaat,” ujar Sulistiyanto.

Dalam pengobatan gratis itu di-lakukan pelayanan mulai pemerik-saan kesehatan secara umum, pe-meriksaan gigi, pelayanan untuk

Keluarga Berencana (KB), pemer-iksaan Infeksi Saluran PernapasanAkut (ISPA) dan menggelar khitan-an gratis.

Di kesempatan itu Sulistiyantojuga menjelaskan memilih DesaKelong sebagai lokasi bakti sosial-nya dikarenakan masih banyakwarga yang perlu mendapat pel-ayanan kesehatan.

“Banyak yang menunda melaku-kan pemeriksaan dikarenakan jar-ak dan terhambat transportasi laut.

Karena itu saya setuju ketika ang-gota mengajukan rencana mem-berikan pelayanan berupa pengo-batan gratis kesehatan di Kelong,”ungkapnya.

Di kesempatan itu Wakil BupatiBintan Khazalik mengatakan keg-iatan ini banyak memberi keuntun-gan khususnya warga Kelong.

“Secara tidak langsung jugamenumbuhkan rasa cinta masya-rakat kepada TNI,” demikian dis-ampaikan H Khazalik. (adi)

F-ISTIMEWA

MENINJAU: Wabup Bintan H Khzalik didampingi perwakilan TNI meninjau pengobatan gratis di Desa Kelong Bintan Pesisir, kemarin.

PRO BINTAN TANJUNGPINANG POS

JUMAJUMAJUMAJUMAJUMAT T T T T 22 AGUSTUS 20148

PEMERINTAH mengalokasikan pupuk subsidiuntuk petani di Bintan pada tahun 2014 sekitar 70ton. Hanya saja baru 27 persen atau sekitar 18,9ton pupuk subsidi disalurkan ke kelompok tanisedangkan sekitar 73 persen atau 51,1 ton pupukbelum ditebus. Hal itu diketahui pada saat rapatkoordinasi Dinas Pertanian dan Kehutanan Kabu-paten Bintan dengan kelompok tani di kantor Di-nas Pertanian dan Kehutanan (DPK) Bintan diTanjungunggat, Tanjungpinang, Kamis (21/8).

Menurut data DPK Bintan pada tahun 2014,Kabupaten Bintan menerima alokasi pupuk sub-sidi antara lain jenis urea sekitar 70 ton, SP-36sekitar 10 ton, ZA sekitar 7 ton, NPK sekitar 1.800ton dan organik sekitar 15 ton. Dari jumlah itubaru 27 persen telah disalurkan atau ditebus olehkelompok tani. 27 persen itu terdiri dari pupukurea sekitar 24,2 ton, SP-36 1,85 ton, ZA 1,3 ton,NPK 74,35 ton dan pukuk organik 3,4 ton.Sedangkan sekitar 73 persen belum ditebus ke-lompok tani.

KELOMPOK TANI TAK MAMPU BAYAR

51,1 Ton PupukSubsidi Belum Ditebus

TANJUNGUBAN -Badan Nasional Pen-anggulangan BencanaDaerah (BNPBD) Bin-tan mengusulkan pe-nambahan dua unitkendaraan operasionaluntuk penanggulan-gan kebakaran. Duaunit kendaraan yakni 1unit mobil pemadam ke-bakaran (Damkar) dan1 unit mobil tangki air.

Demikian disampai-kan Kepada BNPBDBintan M Panca Azdiguna saatmemberikan pengarahan ke person-el Damkar UPT Bintan Utara di Tan-junguban, Kamis (21/8).

Penambahan kendaraan opera-sional menurut Panca dilakukan

BNPB UsulkanMobil Damkar

sebagai penunjang ki-nerja dan memberikanrespon cepat disaatmenerima laporan ke-bakaran. Di kesempa-tan itu Panca jugamelakukan verifikasikekuatan armada mulaipersonel sampai peral-atan. “Kalau adakekurangan akandibenahi dengan men-gajukan penambahanatau perbaikan,” katan-ya. Tahun ini ia men-

gungkapkan belum ada penambahanarmada. Dengan demikian pihaknyamasih berusaha menata peralatan yangada sehingga mampu

M Panca Azdiguna

Lanjut ke Hal 7

F-SUHARDI/TANJUNGPINANG POS

PUPUK SUBSIDI: Seorang petani di Toapaya, Bintan saat menggunakan pupuk subsidi untuk perawatan cabaibelum lama ini. Lanjut ke Hal 7

SUHARDI, Bintan

Lahan Bekas Tambang Bisa DimanfaatkanKATA SISWA PESERTA LOMBA INOVASI PENYULUHAN PERTANIAN

Beberapa orang juri serius menyimak penjelasan tentangbagaimana mengarap lahan bauksit jadi lahan pertanian.

Pembicara bukanlah seorang penyuluh pertanian melainkansekelompok anak-anak sekolah yang sedang mempresentasikan

pemanfaatan lahan pertanian dalam rangka lomba inovasipertanian yang berlangsung di Hotel Hermes, di Kecamatan

Gunung Kijang, Kamis (21/8) pagi.

SEBUAH ruangan di HotelHermes sejak pagi sudahdipenuhi siswa baik tingkat

SMP maupun SMA di Bintan.Masing-masing sekolah mengu-

tus sekelompok anak didiknyauntuk mengikuti lomba inovasipenyuluhan pertanian. Di manamereka harus mempresentasikankarya tulisnya di depan juri yangterdiri dari pihak Disdikpora, Di-nas Pertanian Bintan dan penyu-

luh pertanian.Dalam lomba itu setiap kelom-

pok siswa diberikan kesempatanselama 10 menit untuk menyam-paikan karya tulisnya.

SUHARDI, Bintan

Lanjut ke Hal 7

F-SUHARDI/TANJUNGPINANG POS

LOMBA: Perwakilan sekolah saat mengikuti lomba penyuluh pertaniantingkat SMP dan SMA di Hotel Hermes di Gunung Kijang, kemarin.

(0771) 7447234HP 085328896464

LANGGANAN & PENGADUAN

TELPONSekarangANTAR

Sekarang

JUMAJUMAJUMAJUMAJUMAT T T T T 22 AGUSTUS 2014

04.45

18.12

12.07 15.25

19.22

Lahan di Batu 9Rp 800 Ribu/Meter

Harga Rumah Akan Terus NaikANDRI, Tanjungpinang

HARGA tanah naik, sudah otomatis hargarumah juga akan naik. Kini, rumah untuktipe 36 subsidi, sudah naik antara Rp 110juta hingga Rp 115 juta. Sedangkan, rumahtipe 36 non subsidi sudah di atas Rp 160juta.

Sesuai ketentuan Menteri PerumahanRakyat yang tertuang dalam Permen No 4dan 5 tahun 2014, harga rumah subsidi un-tuk Provinsi Kepulauan Riau memangsudah diperbolehkan mencapai Rp 125 juta.Namun, kenyataan di lapangan, developermengikuti harga itu.

Sementara, untuk rumah non subsidi,memang tidak diatur harga tertinggi olehpemerintah. Harganya ditentukan sendirioleh developer, tentu mengikuti harga pasar.Nah, salah satunya penentu harga itu, yakniharga lahan. Tentu saja, dengan kenaikanharga tanah, dipastikan pula harga rumahakan terus naik.

Manajer Marketing PT Bahana Bumi Bin-tan, Mashadi saat berbincang dengan Tan-jungpinang Pos, kemarin mengakui, me-mang harga tanah di Tanjungpinang saatini sudah tergolong tinggi. Dibandingkandengan Bintan, harganya jauh berbeda.Tentu, penentunya, lokasi tanah tersebut

HUKUM

TANJUNGPINANG - Suriadi (46) divonisselama lima bulan penjara olehmajelis hakim PengadilanNegeri Tanjungpinang, Selasa(19/8). Ia dihukum karena ber-kendara dalam pengaruh minu-man beralkohol dan menabrakpengendara sepeda motor lain

hingga luka berat.Ketua Majelis Hakim R Aji Suryo dalam

amar putusannya menyatakan, berdasarkanfakta dalam persidangan, terdakwa Suriaditerbukti bersalah. Unsur-unsur pasal 310,

Pengendara MabukDivonis 5 Bulan

Lanjut ke Hal 10

TARIK TAMBANG: Wali Kota Tanjungpinang H Lis Darmansyah ikut menarik kuat tali bersama timnya saat lomba tarik tambang dalamrangka perayaan HUT Kemerdekaan RI di lapangan Kantor Wali Kota di Senggarang, kemarin. Beritadi METROPOLIS Halaman 10.

Lanjut ke Hal 10 Lanjut ke Hal 10

TANJUNGPINANG - Pelantikananggota dewan baru di DPRD KotaTanjungpinang sudah dekat, tepat-nya 1 September mendatang. Mu-ngkin, banyak yang bertanya-tanyaberapa gaji atau penghasilan dewandalam sebulan. Totalnya, mencapaiRp 26 juta untuk ketua dewan (lihattabel).

Memang, antara ketua, wakil ket-ua dan anggota, penghasilannyaatau gaji yang diperoleh berbeda.Untuk wakil ketua, total penghasi-lan yang diperoleh per bulan sedikitdi bawah, yakni Rp 23.058.000. Ke-mudian, anggota DPRD di bawahlagi, yakni hanya Rp 21.438.000.

Penghasilan itu merupakan aku-mulasi dari uang representatif dita-

Sebulan, Gaji Dewan Kota Rp 26 Juta

mbah tunjangan yang sudah pastididapatkan anggota dewan. SesuaiPP nomor 24 tahun 2004, selain uang

Penghasilan Anggota DPRD Tanjungpinang

KETUAUang Representasi Rp 2.100.000Tunjangan Komunikasi Intensif Rp 6.300.000Tunjangan Jabatan Rp 3.045.000Tunjagan Istri Rp 210.000Tunjangan Anak Rp 84.000Tunjangan beras Rp 226.000Tunjangan Paket Rp 210.000Tunjangan kelengkapan dewan Rp 208.000atau Tunjangan Bamus Rp 228.000Tunjangan Rumah Rp 14.000.000Total Penghasilan Rp 26.383.000

Lanjut ke Hal 10refresentasi, seorang dewan menda-pat tunjangan jabatan, tunjanganpaket, tunjangan kelengkapan, tun-

jangan istri, tunjangan anak dantunjangan beras.

Kemudian, ada tunjangan peru-mahan yang besarannya ditentukansesuai melalui peraturan Wali KotaTanjungpinang. Tak hanya itu, be-lakangan dan sempat membuatprotes dari masyarakat beberapawaktu lalu, ada juga tunjangan ko-munikasi intensif yang masih dida-patkan anggota dewan.

Memang, sudah lama, gaji anggo-ta dewan tidak naik. Artinya, gaji ang-gota dewan baru juga masih akansama dengan dewan lama. Sebab,penentuan gaji anggota dewan, dili-hat dari uang representasinya yang

Lanjut ke Hal 10

Penghasilan yangditerima anggota

dewan diatur dalamPP nomor 24 tahun

2004. Itu menjadi acuan dalampenertapan penghasilan

mereka,

Ali Hisyam, Sekretaris DPRDTanjungpinang

Hipertensi danDiabetes Tinggi

TANJUNGPINANG- Kepala Dinas Keseha-tan Kota Tanjungpinang, Rustam men-gungkapkan, banyak penyakit yangmenyebabkan kematian di Tanjungpinangdan perlu diwaspadai.

KESEHATAN

TANJUNGPINANG POS10 JUMAJUMAJUMAJUMAJUMAT T T T T 22 AGUSTUS 2014

Hipertensi ................................................... dari halaman 9

diatur sama dengan gaji pokokwali kota.

Untuk tingkat kota, sudahdiatur, per bulannya uang re-fresentasi ketua dewan samadengan gaji pokok wali kota,yakni Rp 2.100.000. Sementa-ra, wakil ketua, ditentukan 80persen dari uang representatifketua dan anggota 75 persen.Selanjutnya, dari uang repre-sentasi itu, diambil perhitun-gan tunjangan yang didapat-kan.

Tidak hanya itu, anggotadewan juga tak jarang melaku-kan studi banding atau kon-sultasi. Biasanya, biaya per-jalanan dinas mereka samadengan pejabat eselon II. Seka-li perjalanan, untuk studi band-ing kisaran biaya per orangmencapai Rp 7 juta dan untukkonsultasi Rp 5 juta.

Sekretaris Dewan (Sekwan)DPRD Kota Tanjungpinang,Ali Hisyam, mengakui besarangaji atau penghasilan yangdidapatkan ketua dewan men-capai Rp 26 juta lebih atau te-patnya Rp 26.383.000. Hanya,itu masih dipotong pajak.

Dikatakan Ali Hisyam, atu-ran mengenai penghasilandewan berlaku sama di seluruhIndonesia. Yang berbeda han-

Wakil Ketua DPRD

Uang Representasi Rp 1.680.000Tunjangan Komunikasi Intensif Rp 5.040.000Tunjangan Jabatan Rp 2.400.000Tunjagan Istri Rp 210.000Tunjangan Anak Rp 84.000Tunjangan beras Rp 226.000Tunjangan Paket Rp 210.000Tunjangan kelengkapan dewan Rp 208.000atau Tunjangan Bamus Rp 228.000Tunjangan Rumah Rp 13.000.000Total Penghasilan Rp 23.058.000

Anggota DPRD

Uang Representasi Rp 1.575.000Tunjangan Komunikasi Intensif Rp 4.725.000Tunjangan Jabatan Rp 2.200.000Tunjagan Istri Rp 210.000Tunjangan Anak Rp 84.000Tunjangan beras Rp 226.000Tunjangan Paket Rp 210.000Tunjangan kelengkapan di dewan Rp 208.000atau Tunjangan Bamus Rp 228.000Tunjangan Rumah Rp 12.000.000Total Penghasilan Rp 21.438.000

ya tunjangan perumahan. Untuk DPRD Tanjungpi-

nang, tunjangan perumahandewan ditentukan berdasarkanPeraturan Wali Kota, yakni Rp14 juta untuk ketua dewan, Rp13 juta untuk wakil dan Rp 12juta untuk anggota dewan.

“Penghasilan yang diterimaanggota dewan diatur dalamPP nomor 24 tahun 2004. Itumenjadi acuan dalam peneta-pan penghasilan mereka,” kataAli Hisyam saat ditemui Tan-jungpinang Pos, Kamis (21/8)

Ali Hisyam juga membenar-kan, penghasilan anggotaDPRD saat ini masih sama den-gan anggota DPRD priode se-belumnya.

Dihadiri 600Undangan

Pelantikan untuk anggotaDPRD periode 2014-2019 akandilakukan 1 September di Ge-dung DPRD Kota Tanjungpi-nang di Senggarang pukul10.00 pagi. Ada 600 undanganyang disebar untuk menghadiriacara sumpah jabatan terse-but.

Sekwan juga menyiapkanpengamanan dengan memintabantuan 200 personel kepoli-sian, 95 personil Dishubkomin-

Sebulan ...................................................... dari halaman 9

fo dan 15 personel satpol PP.Selain itu akan disediakan mo-bil Puskesmas keliling Dinas

Kesehatan untuk mengantisi-pasi tamu undangan yang sa-kit. (dlp)

apakah strategis atau tidak.Kedekatan dengan aksespublik menjadi salah satu pe-nentu harga tanah, di samp-ing juga jaraknya dengan pu-sat pemerintahan.

Mashadi sempat menggam-barkan, untuk harga tanah diBatu 9, terlebih di pinggirjalan, kini sudah mencapai Rp800 ribu per meter. Itu lokas-inya berada di kisaran Batu 9hingga 10.Memang, agak kedalam, harganya jugaberkurang. Rata-rata, diteta-pkan Rp 500 ribu per meter.Misalnya, di kawasan Ganet,saat ini harganya sudah men-capai Rp 500 ribu per meter.

Berbeda dengan Batu 8Atas menuju ke daerah Dom-pak, saat ini harganya masihberkisar Rp 250 ribu per meter.Hanya, tak lama lagi diyakiniharga tanah di lokasi ini jugaakan naik. Apalagi, beberapadeveloper juga sudah mulaimembangun perumahan dilokasi ini.

“Harga tanah itu berpen-

garuh dengan jarak lokasin-ya di tepi jalan, pusat pemer-intahan dan juga jauh dekat-nya lokasi tersebut,” paparMashadi.

Sementara, untuk hargatanah di daerah Bintan, Tan-junguban dan Kijang, kisa-rannya masih masih Rp 100ribu hingga Rp 200 ribu permeter. Bahkan, ada lagi hargadi bawah Rp 100 ribu.

Tak salah, kini Batu 9 hing-ga Batu 10 menjadi incarandeveloper saat ini. Namun,Batu 8 Atas masih tak jauhbeda tingkat minat develop-er.

Tiga daerah i tu, dinilaistrategis karena dekat den-gan pusat perbelanjaan, ho-tel, Bandara Raja Haji Fisabi-lillah (RHF) Tanjungpinang.Kemudian untuk di daerahBatu 8 Atas yakni denganpusat Pemda Provinsi Kepri.

Kini, sebagai perbandin-gan, harga rumah tipe 36 yangdibangun PT Bahana BumiBintan, yakni Rp 164 juta un-

tuk tipe 39/96 non subsidi.Lokasinya, di Perumahan PuriCenderawasih di Jalan Cen-derawasih KampungWonoyoso Batu 9. Sedang-kan rumah tipe 45/114 di ban-derol Rp 223 juta.

Jauh BerubahBicara harga rumah, beber-

apa tahun terakhir ini me-mang harganya jauh berubah.Artinya, kenaikannya cukupsignifikan. Bahkan, tidak ter-bayangkan tingginya kenai-kan itu oleh pembeli rumahsaat itu.

“Kalau tahu dulu hargan-ya tinggi seperti sekarang,kenapa kita tak beli rumahtiga,” ungkap Ali, seorangwarga yang tinggal di Batu 10kepada Tanjungpinang Pos.

Ali sendiri membeli rumah-nya tahun 2009 masih sehar-ga Rp 55 juta untuk tipe 36/84 subsidi. Sekarang, di de-kat rumah, sudah dijual Rp115 juta untuk t ipe yangsama. ***

Harga ..................................dari halaman 9

berisiko kematian tapi bukanpenyakit menular, seperti hi-pertensi, jantung, kanker atautumor dan diabetes melitus.Ditambah dengan cedera, sal-ah satunya disebabkan kecela-kaan.

“Umumnya disebabkan polamakan yang tidak sehat.Kelebihan mengkomsumsigula, garam dan lemak yangberlebihan,” kata Rustam, ke-pada Tanjungpinang Pos, Ka-mis (21/8), disela-sela acarasenam sehat bagi lanjut usia(lansia) se-Kota Tanjungpi-nang di lapangan Pemedan,Tanjungpinang.

Untuk menghindari penyak-it tersebut, Rustam menyaran-kan, mulai sekarang masyarakatharus cermat dalam mengkon-sumsi gula, garam dan lemak(GGL). Anjuran Kementerian

Kesehatan RI, gula maksimaldikonsumsi tidak lebih dari 50gram (setara dengan 4 sendokmakan gula) sehari. Garam tidaklebih dari 5 gram (setara satusendok teh garam) sehari danminyak tidak lebih dari 67 gram(setara lima sendok makan) se-hari.

“Kita berada di daerah kepu-lauan. Makan ikan asin berlebi-han, minum yang manis-manisberlebihan, bisa berisiko menim-bulkan kematian,” tegasnya.

Sedangkan penyakit menularberisiko kematian, di antaranyaDeman Berdarah Dengue (DBD),TBC, HIV/AID dan penyakirparu. Bulan ini, DBD ditemukan26 kasus, menurun dibandingkanJuli lalu sebanyak 96 kasus.

Ditegaskan Rustam, untukmembasmi penyakit menular dantidak menular, pemerintah terus

membuat program kerja. Promo-si atau sosialiasi kesehatan ditengah masyarakat, baik mela-lui posyandu, melalui penyulu-han oleh tim kesehatan daripuskesmas merupakan satu pro-gram yang tak berhenti dilaku-kan.

Intinya, diharapkan masyar-akat menjaga kebersihan lingku-

ngan, mengurangi makan ga-ram, lemak berlebihan. Selain itu,istirahat juga harus cukup, danmakan yang bergizi.

“Bagi yang badannya sudahkegemukan, harus menjagapola makan yang baik. Badanyang gemuk berlebihan cukuptinggi risiko terserang penya-kit,” tegasnya.

Untuk menggalakkan kese-hatan ini, Rustam juga me-nambahkan, Dinas Keseha-tan dan Dinas Pendidikandan Kebudayaan Tanjungpi-nang sudah menjalin kerjasama, agar minimal satu haridi masing-masing sekolahada kegiatan bersih-bersihjentik nyamuk.

“Di sekolah bisa saja men-jadi tempat sarang nyamukDBD kalau sekolah tersebuttidak sehat,” terangnya (bas)

Undang-Undang Nomor 22Tahun 2009, terpenuhi. Dalamtuntutannya, Jaksa PenuntutUmum Rudi Sagala mengaju-kan hukuman selama enambulan penjara.

“Majelis hakim tidaksependapat dengan tuntutanJPU. Pasalnya, kedua korbanhanya mengalami luka berat.Terdakwa juga masih mempu-nyai anak yang masih balitadan seorang istri,” ujarnya.

Namun hal yang memberat-kan, terdakwa mengendaraisepeda motor dalam pengaruhminuman beralkohol. Apalagi,korban juga tidak berdamaidengan kedua korban.

“Majelis hakim memvonisterdakwa selama lima bulanpenjara,” ucap Hakim R AjiSuryo.

Mendengar vonis itu, Suria-

di dan istrinya berterima kasihkarena hukuman tidaklah ter-lalu berat. Apalagi, Suriadi barudikaruniai seorang anak.

Usai sidang, JPU Rudi men-gungkapkan, kejadian kecela-kaan lalu lintas ini terjadi pada8 Mei lalu, sekitar pukul 03.30di Jalan IR Sutami, persimpan-gan Engku Puteri.

Kejadian berawal saat Su-parmi berboncengan denganSuparman, suaminya, denganmenggunakan sepeda motorHonda Supra Fit BP 2530 TO.Sepeda motor bergerak dariarah simpang lampu merahDokabu menuju ke kawasanSuka Berenang.

Pada saat yang bersamaan,dari arah berlawanan, Suriadimengendarai sepeda motornyaYamaha Mio BP 6098 TC dalamkeadaan tak terkendali. Tepat

di persimpangan, kedua sepe-da motor beradu kambing.

Ketiganya terpental keaspal. Beberapa menit kemudi-an, sebuah mobil pick up melin-tas di lokasi. Suparmi berusa-ha menghentikan mobil terse-but.

Sementara itu, Suriadimasih tergeletak di bahu jalan.Ketiganya dibawa ke RumahSakit Umum Daerah Tanjung-pinang oleh sopir pick up terse-but.

Sekitar pukul 07.00, petu-gas Laka Lantas Polres Tan-jungpinang datang menjemputSuriadi. Ia diamankan dan diba-wa ke Kantor Unit Laka Lan-tas.

Hasil pemeriksaan pihakrumah sakit, Suparmi dan Su-parman mengalami luka robekpada bagian kepala. (sur)

Pengendara .........................dari halaman 9

TANJUNGPINANG -Pengu-rus KORPRI Kota Tanjungpi-nang menggelar lomba per-mainan rakyat yang diikutioleh seluruh pegawai dilingkungan Pemerintah KotaTanjungpinang di halamanKantor Walikota di Sengga-rang, Kamis (20/9). Perlom-baan ini digelar untukmenyemarakkan peringatanHUT RI ke-69.

Salah satu permainan yangdigelar, yakni tarik tambang.Beberapa t im pun beradukuat untuk jadi pemenang.Tak terkecuali, Wali KotaTanjungpinang H Lis Dar-mansyah, SH ikut menarik talibersama tim Sekretariat Daer-ah.

Tentu saja, sorak riuh pe-nonton terdengar. Merekasaling memberi semangat un-tuk timnya.

Lis Ikut Tarik TambangDi sana teriak memberi

dukungan, di sini juga sama.Semua menyemangati parapeserta yang bertanding.

Tim wali kota sendirimeraih juara 3 lomba tariktambang putra melawan timdari Kecamatan Tanjungpi-nang Timur.

Pertandingan berlangsunghingga siang hari. Walaupuncuaca berangsur panas, na-mun para peserta dan penon-ton masih sangat berseman-gat mengikuti jalannya per-lombaan.

Febrianti Anugrah, salahsatu staf Sekretariat Daerahmengaku senang mengikutilomba. Menurutnya, kegia-tan-itu memang harus dise-lenggarakan sesekali untukmembuang kejenuhan dalambekerja.

“Asik juga ikut lomba. Ban-

yak tertawa dan banyak ber-temu teman-teman dari SKPDlain. Walaupun ikut lombatapi kalah, tapi saya senang,”Ujar Febby, panggilan akrabFebrianti sambil tertawa.

Lomba-lomba yang digelarantara lain lomba tarik tam-bang, lomba bakiak, lombabalap karung, lomba mema-sukkan air ke dalam botol,serta lomba sepak bola ter-ong.

Hadiah yang disediakanmemang tidak mewah, namuncukup sederhana dan ber-manfaat. Tujuan diadakanlomba ini untuk mengakrab-kan jalinan silaturahmi antar-seluruh pegawai Pemko Tan-jungpinang. Usai pertandin-gan, seluruh pegawai punkembali ke tempat tugasnyadan melakukan aktifitas kerjaseperti biasa. (dlp)

Djodi Gugat Bun AmiTANJUNGPINANG -Setelahkalah dalam gugatan perdataoleh koleganya, Marjuki aliasToni pada 14 Agustus lalu, BunAmi kembali digugat oleh kole-ganya yang lain, Djodi Wirahad-ikusuma. Bun Ami dinilai sudahmelanggar perjanjian yaitumereklamasi lahan yang di-persengketakan.

Kuasa Hukum Djodi, dalamhal ini Herman, Kamis (21/8),

mengatakan, gugatan wan-prestasi sudah didaftarkan kePengadilan Negeri Tanjungpi-nang, beberapa hari lalu. Ter-gugat bernama Bun Ami. Guga-tan diajukan karena Bun Amimelanggar perjanjian sewa lah-an.

Lahan itu digunakan oleh BunAmi untuk melakukan aktivitaspenambangan bauksit lahan mi-lik Djodi di Bukit Ketam, Seng-

garang. Batu bauksit yangdikeruk sekitar 216.171 metrikton. “Gugatannya kami daftar-kan pada 14 Agustus lalu, usaisidang putusan gugatan perda-ta Marjuki alias Toni melawanBun Ami,” ujarnya.

Pada tahap kedua, batu bauk-sit yang berhasil dikeruk sekitar26.000 metrik ton. Sisa batubauksit yang masih tersisa dilahan tersebut sekitar 25.000

metrik ton. Perjanjiannya, setiap kali ek-

spor, sewa lahan akan dibayar.Kenyataannya, sewa lahanyang diterima sekitar Rp 900 juta.

Karena tak sesuai perjanjian,Djodi merasa dirugikan secaramateriil sekiar Rp 1,645 miliar,ditambah denda sekitar Rp 134juta. Secara immateriil, Djodi jugadirugikan sekitar Rp 10 miliar.(sur)

Inul Vista HadirkanLounge untuk Bersantai

TANJUNGPINANG- Inul Vistayang lebih dikenal sebagai tem-pat karaoke keluarga, kini mem-buat inovasi baru lagi denganmenyediakan tempat bersantaiyang lebih representatif, yaknilounge atau kafe. Ruang untuklobi resepsionis selama ini,sekarang sudah disetting men-

jadi tempat bersantai sambilmenyeruput kopi misalnya, den-gan iringan musik akustik.

Ya, inovasi baru itu dihadir-kan Inul Vista sejak 10 Agustuslalu. Ketenangan, kedamaian,serta suasana berbeda didapat-kan di sini.

General Manager Inul Vista

Tanjungpinang, Ruli kepadaTanjungpinang Pos, Kamis, (21/8), mengatakan, untuk saat iniberagam paket dan diskon is-timewa yang bisa didapatkanpelanggan yang menikmati sua-sana santainya di tempat ini. Pro-mo yang diberikan, tidak kalahdengan promo yang diberikandi fasilitas room karaokenya.

“Kita mau merubah konseppandangan Inul Vista itu adalahtempat yang mahal dan hanyamenyediakan karaoke keluarga.Di sini kita malah tampil berbe-da. Lounge ini bisa menjadi tem-pat ngopi untuk mereka (pel-anggan) juga,” ungkap Ruli.

Menjelang usia dua tahunpada 26 September mendatang,Rudi mengingikan Inul Vistamenjadi tempat utamamasyarakat Tanjungpinang un-tuk bersantai.

“Inul Vista ini karaoke keluar-ga yang mengakomodir keingi-nan keluarga. Keluarga itu ter-diri dari anak, orang tua dan ang-gota keluarga lainnya. Masing-masing itu tadi kita sudah siap-in paketnya,” kata Ruli.

Paket itu, di antaranya paketpelajar, mahasiswa, hingga pa-ket yang dicocokkan untuk or-ang tua. Kemudian, ada jugapaket bisnis sesama rekanan.Apapun itu, ada di Inul VistaTanjungpinang.

“Jadi, saya tekankan sekalilagi, sebenarnya tidak ada yangmahal di Inul Vista. Mahal ten-tunya sesuai dengan apa yangdidapatkan,” tambahnya.

Pernyataan Rudi dikuatkanlagi oleh Ami selaku Leader Op-erational Inul Vista. (cr20)

40 Peserta Sudah Mendaftar Lomba ModelTANJUNGPINANG- Lombamodel bertajuk “Sensasi Mer-ah Putih” sudah semakin de-kat, tepatnya digelar Minggu(24/8). Kini, pendaftar punsudah terus berdatangan dantercatat sampai kemarin sudahmencapai 40 orang.

Lomba model yang ditaja CVDewa Bayu Enterprise ini akandiadakan di Plaza Bintan Cen-ter KM 9 Tanjungpinang. Pu-luhan sponsor pun sudah siapmenyukseskan kegiatan ini.

“Kita sudah menerimapendaftaran 40 orang. Tapi kitamemberikan kesempatan buatwarga Tanjungpinang yangbelum mendaftar,” kata BayuKelana S, pelaksana acara, ke-

pada Tanjungpinang Pos, Ka-mis (21/8).

Katanya, bagi yang inginmendaftar, bisa hadir pada saatacara gladi bersih, pukul 15.00,Sabtu (23/8) besok. Pesertahanya dibebankan membayaruang pendaftaran sebesar Rp100 ribu. Syarat lain, foto uku-ran 3R full body satu lembar.

“Uang pendaftaran sebesaritu, peserta bisa tampil dua kalipada saat tanding nanti,” ter-angnya.

Bagi peserta yang sudahmendaftar, diingatkan juga un-tuk datang gladi bersih. Tujua-nnya, untuk mengambil nomorurut pada saat lomba nanti.

Selain itu, sebutnya, panitia

menganjurkan peserta mema-kai sepatu kets dan busanaberbahan kaos bernuansa mer-ah. Sedangkan peserta dancememakai baju bebas dengantetap memakai simbol berwar-na merah putih.

Bayu juga mengatakan, se-suai rencana awal, perlombaanakan dibagi dua kategori, yak-ni model merah putih 14 dandance of freedom. Selain itu,ada juga dress code yakni ca-sual sporty (nuansa merahputih t’shirt/jeans).

Acara perlombaan akan di-laksanakan pukul 9.00 sampaipukul 14.00. Kemudian untukglamour dress (nuansa merahputih) dilaksanakan pukul

19.30 sampai dengan selesai.Untuk informasi yang lebih

jelas, calon peserta bisa lang-sung menghubungi nomor081299372925 atas nama DewaBayu. (dri)

Rustam

Bayu Kelana SF-INDRA/TANJUNGPINANG POS

LOUNGE: Inul Vista menyediakan lounge untuk tempat bersantai.Foto diambil kemarin.

F-ADLY BARA HANANI/TANJUNGPINANG POS

MEDIAN JALAN: Pekerja sedang membuat median jalan di Jalan DI Panjaitan Batu 9, kemarin. Sebelumnya, pengerjaan jalandilakukan dengan membuat box culvert untuk mengatasi banjir yang sempat jadi persoalan di lokasi ini.

11TANJUNGPINANG POS

JUMAJUMAJUMAJUMAJUMAT T T T T 22 AGUSTUS 2014

PERINGATAN 4 tahun kepemimpinanpasangan Gubernur Kepri H MuhammadSani dan Wagub Kepri HM SoeryaRespationo (Dua HMS) berlangsungmeriah di Gedung Daerah Tanjungpi-nang, Selasa (19/8) malam. Kegiatandisejalankan dengan malam ramah-tamahHUT Ke-69 Kemerdekaan RI itu, dihiburdengan penampilan artis lawas, VinaPanduwinata.

Peringatan 4 Tahun Kepemimpinan Dua HMS

Gubernur KepriHM SanidisaksikanWagub HMSoeryaRespationomengendaraiVespa tempodulu.

Jajaran Pemprov Kepri saat memeriahkan peringatan 4 tahun kepemimpinan Dua HMS.

Gubernur Kepri HM Sani nyanyi bersama dengan Wakil Ketua DPRD Kepri Jumaga Nadeak dandeputi BP Batam Nur Syafriadi.

Ketua PKK Kepri Hj Aisyah Sani didampingi Wakil Ketua PKK Hj Rekaveny Soerya Respationodisaksikan Gubernur HM Sani dan Wagub HM Soerya Respationo memotong nasi tumpeng.

Wakil Gubernur Kepri HM SoeryaRespationo menyampaikan sambutan.

Gubernur Kepri HM Sani menyampaikansambutan.

Wakil KetuaDPRD KepriIskandar Syah,Jumaga Nadeak,Sekdaprov KepriRobert IwanLoriaux,Kapolda KepriBrigjend PolEndjangSudrajat,Danrem 033/WPBrigjend BZuirman danDanlantamal IVLaksamanaPertamaSulistiyanto.

VinaPanduwinatamenghiburgubernur,wagub danmasyarakatKepri.

Gubernur Kepri HM Sani dan Wakil Gubernur HM Soerya Respationo sudah 4 tahun memimpin Kepri.

Malam ramah-tamah HUT Ke-69Kemerdekaan RI dan peringatan ke-4kepemimpinan Dua HMS ditandai denganpemotongan nasi tumpeng dan penyerah-an bingkisan untuk veteran serta diramai-kan dengan penampilan prestasi dutaanak tahun 2014 Indonesia asal Kepri.

Kegiatan tersebut dihadiri SekdaprovRobert Iwan Loriaux, Asisten I SetdaprovHj Reni Yusnelli, Asisten II Syamsul

Bahrum, wakil ketua dan anggota DPRDKepri, Ketua Tim Penggerak PKK KepriHj Aisyah Sani, Wakil Ketua PKK HjRekaveny Soerya Respationo, tokohmasyarakat, pemuda dan pejabat eselondi lingkungan Pemprov Kepri serta 33orang anggota Paskibra. ***

Narasi: Yusfreyendi/MartunasFoto: Humas Pemprov Kepri

Wagub Kepri HM Soerya Respationo menyerahkanbantuan kepada veteran.

Gubernur Kepri HM Sani menyerahkan bantuan kepadaveteran.

Ketua PKK Kepri Hj Aisyah Sani menyerahkan bantuankepada warakawuri.

Wakil Ketua PKK Kepri Hj Rekaveny Soerya Respationomenyerahkan cenderamata kepada anggota Paskibra.

12 TANJUNGPINANG POS

JUMAJUMAJUMAJUMAJUMAT T T T T 22 AGUSTUS 2014

JAKARTA - Sebagai partai pemenang Pemilu2014, Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan(PDIP) merasa berhak atas kursi Ketua DPRRI.

Hal itu ditegaskan oleh Ketua DPP PDIBidang Politik, Puan Maharanidi Gedung DPR,Jakarta, Kamis (21/8).

“Kursi ketua DPRadalah hak partai pe-menang pemilu danPDI Perjuangan se-bagai partai peme-nang Pemilu 2014 ber-hak atas kursi KetuaDPR,” kata Puan.

Putri Ketua UmumPDIP MegawatiSoekarnoputri itu menambahkan kalau ber-dasarkan kesepakatan tahun 2009, partai yangmenjadi pemenang secara otomatis menjadiKetua DPR. Bahkan tegasnya, kompetisi Pemilujuga salah satu jalur untuk mendapatkan kursitersebut.

“Ini bukan persoalan jatah-jatahan, tapi per-soalan hak pemenang pemilu. Lantas buat apaada pemilu kalau pemenang pemilu tidak diberi-kan haknya sebagai partai pemenang,” demiki-an Puan. (net)

JAKARTA - Satu anggota Majelis Hakim Dew-an Kehormatan Penyelenggara Pemilihan Umum(DKPP) berpendapat beda atau dengan ang-gota Majelis Hakim lainnya tentang putusanmenyangkut Komisi Pemilihan Umum (KPU)Kabupaten Dogiyai, Papua. Dia adalah Nur Hi-dayat Sardini.

Majelis Hakim, termasuk Ketua Jimly Asshid-diqie, memutuskan memberhentikan Ketua danseluruh Anggota KPU Dogiyai karena terbuktimelanggar Kode Etik Penyelenggara Pemilu.

“Menjatuhkan sanksi berupa pemberhentiantetap kepada Didimus Dogomo, Yohanes Iyai,

Hakim Minta KPU Pusat Juga Dipecat

Ev Emanuel Keiya, Yulianus Agapa, dan Palfi-anus Kegou, selaku Ketua dan Anggota KPUKabupaten Dogiyai…” demikian putusan Dew-an dalam Sidang Pembacaaan Putusan DKPPdi Jakarta, Kamis, (21/8).

Tapi, Nur Hidayat Sardini berpendapat lain.Menurut dia, seharusnya tidak hanya KPUKabupaten Dogiyai yang disanksi pemberhen-tian tetap, melainkan juga seluruh jenjang di atas-nya, seperti KPU Provinsi Papua, termasuk KPURI alias KPU Pusat. Sebab, katanya, KPU Provin-si Papua dan KPU RI juga bertanggung jawabatas terjadinya pelanggaran yang dilakukan Ket-

Ansar Siap Maju Bersama SoeryaYENDI-ADI-ABAS,

Bintan

F-ABAS/TANJUNGPINANGPOS

DISKUSI: Wakil Gubernur Kepri HM Soerya Respationo sedang berdiskusi dengan Bupati Bintan H Ansar Ahmad, dalam satu acara di Kantor Gubernur Kepri lama. Soerya danAnsar diprediksikan akan berpasangan di Pilkada Kepri nanti. Ansar sudah memberikan sinyal akan siap menjadi wakil Soerya Respationo menuju Pilkada Kepri Mei 2015.

JAKARTA- PresidenSusilo Bambang Yud-hoyono (SBY) angkatbicara terkait sidangDewan KehormatanPenyelenggara Pemilu(DKPP) yang memu-tuskan untuk memecatseluruh komisionerKPU Dogiyai, Papuaatas dugaan pelangga-ran etik dalam proses penyelenggaraan Pilpres.

Juru Bicara Presiden Julian Aldrin Pasha, mengata-kan, DKPP dalam mengambil keputusan tersebut sudahmemiliki dasar dan bukti-bukti yang kuat.

“Ini (DKPP) adalah lembaga dan memiliki dasar kon-stitusi kita. DKPP memiliki kewenangan untuk men-gambil keputusan dan MK sendiri juga memiliki ke-wenangan dalam melakukan proses persidangan pil-pres,” kata Julian di Komplek Istana Presiden, JalanMedan Merdeka Utara, Jakarta, Kamis (21/8).

Saat ini kata Julian, SBY sedang menyaksikan pen-gumuman hasil sidang Perselisihan Hasil PemilihanUmum (PHPU) di Mahkamah Konstitusi (MK) melaluitelevisi. “Presiden mengikuti bersama proses yang se-dang berlangsung dan kita tunggu keputusan akhirn-ya,” ucapnya.

SBY didampingi sejumlah stafnya di istana saat me-mantau putusan sidang sengketa pemilu presiden. “Sayakira intern dan lingkungan istana akan mendampingipresiden,” tandasnya.

Bentrok, 4 PendukungPrabowo-Hatta Pingsan

Sebanyak empat orang pingsan dalam bentrokanyang melibatkan aparat kepolisian dengan massa pen-dukung Prabowo Subianto-Hatta Rajasa di Jalan Med-an Merdeka Selatan, Jakarta Pusat.

Sempat beredar kabar satu orang tewas dalam ben-trokan tersebut, namun informasi ini belum terkonfir-masi.

“Belum jelas kabarnya. Hanya saja ada yang ping-san yaitu anak kecil dan ibunya, dan dua kader PartaiGerindra Depok bernama Mira dan Lina,” ujar salahsatu relawan Prabowo-Hatta, Ustadz Thoriq di lokasi,Kamis (21/8). (net)

INFORMASI bahwa Wagub Kepri HMSoerya Respationo, akan berpasangandengan Bupati Bintan H Ansar Ahmaddi Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Ke-pri periode 2015-2020, semakin terang.

Kejelasan itu terlihat setelah KetuaDPD Partai Golkar H Ansar Ahmad me-nyatakan, tidak keberatan dan siap men-dampingi HM Soerya Respationo diPilkada Kepri 2015 mendatang.

Menurut Ansar Ahmad, saat ini diri-nya terus menunggu hasil survei yangdilakukan di internal Partai Golkar mau-pun survei di partai lain. Karena figur lainyang ingin maju sebagai wakil gubernursama-sama berambisi maju di Pilkadananti.

“Kalau Dua HMS (Sani-Soerya), sayano comment-lah. Yang jelas apapun ha-

PDIP Berhak DudukiKursi Ketua DPR

sil survei, itulah pilihan terbaik untukpembangunan masyarakat Kepri kedepan,” kata Ansar ditemui usai me-mimpin rapat di Kantor Bupati Bintan,kemarin.

Ansar sendiri tidak menampik, bahwaHM Soerya Respationo sebagai WakilGubernur Kepri sudah mengantonginama-nama calon pasangannya. “Calon-calon yang akan dipilih beliau untuk majudi Pilgub 2015 nanti, saya rasa sudah ada.Jika pilihan Soerya itu kepada saya, ya

saya siap,” ujarnya.Menurut Ansar, sikap itu merupakan

pernyataan siap maju sebagai kandidatGubernur maupun Wakil Gubernur 2015mendatang.

Saat ditanya seandainya Ketua DPDPDIP Kepri H Soerya Respationo tetapmemilih dirinya sebagai calon wakil gu-bernur Kepri, hal itu tentu juga ditegas-kan Ansar Ahmad bahwa dirinya mene-rima apapun keputusan partai yang ber-lambangkan berkepala banteng merah itu.

“Saya siap menjadi calon wakil Soerya,”tegasnya.

Anggota DPRD Bintan Indra Setiawanmengatakan, PDIP Kepri saat ini belummenentukan sikap untuk Pilkada Kepri.Jika ketentuan Pilkada masih mengacukepada aturan lama, Soerya Respationomenjadi harga mati bagi PDIP Kabupa-ten Bintan untuk diusung sebagai calonGubernur Kepri periode mendatang.

Mengenai pendamping HM Soerya Res-pationo, PDIP Bintan akan menyerahkansepenuhnya kepada DPD PDIP Kepri.

“Informasi yang berkembang, Golkarakan merapat ke PDIP untuk pengusun-gan Ansar Ahmad. Jika itu putusan PDIPKepri atas persetujuan DPP, kami di Bin-tan selalu siap memenangkan pasanganSoerya Respationo di Pilada nanti,” ujarIndra Setiawan.

Salah satu petinggi Golkar di Kepri,namanya tidak mau dikoran, membeber-kan kalau tim Soerya Respationo dan timAnsar Ahmad terus melakukan perte-muan. Selain membahas pasangan So-erya-Ansar, kedua tim ini juga membahaslangka-langka yang harus dilakukan un-tuk memenangkan pasangan Soerya-Ansar di Pilkada nanti.

“Sudah 85 persen Soerya Respationo-Ansar Ahmad berpasangan di Pilkadananti,” tegasnya. ***

ua dan seluruh Anggota KPU KabupatenDogiyai.

“Tak terkecuali KPU RI, sebagai penanggungjawab utama (leading sector) Pemilu, layak un-tuk dimintai pertanggungjawaban terhadapgagalnya perwujudan Pemilu sebagaimana prin-sip Pemilu berkedaulatan rakyat,” kata Sardini.

Sardini mendasarkan pendapatnya pada ke-tentuan Pasal 7 huruf e Peraturan Bersama KPU,Bawaslu, dan DKPP tentang Kode Etik Penye-lenggara Pemilu yang menyatakan

“Penyelenggara Pemilu berkewajiban melaku-kan segala upaya yang dibenarkan etika sepan-jang tidak bertentangan dengan perundang-un-dangan sehingga memungkinkan bagi setiappenduduk yang berhak memilih terdafaftar se-bagai pemilih dan dapat menggunakan hakmemilihnya.”tegasnya.

Ia menilai, dalam pelaksanaan Pemilu Pres-iden tahun 2014, di Distrik Mapia Tengah danMapia Barat, Dogiyai, Papua, telah terjadi keg-agalan dalam mendistribusikan logistik Pemiluatau tidak tepat sasaran dan tepat waktu.

Akibatnya, pemungutan suara dan penghi-tungan suara Pemilu gagal dilakukan, sehinggahilang kesempatan, atau sekurang-kurangnyaterganggunya penggunaan hak memilih seban-yak 18.022 pemilih di kedua distrik itu. (net)

Saya siap menjadi calonwakil Soerya,

H Ansar Ahmad

Presiden PantauSidang di Televisi

SENGKETA PILPRES

PILKADA

TANJUNGPINANG - Para politikus dan parpol di Ke-pri terus menunggu Rancangan Undang-Undang(RUU) Pilkada yang mengatur bahwa, pemilihan hanyauntuk kepala daerah (gubernur, bupati dan wali kota)dinilai oleh partai politikmalah akan menimbul-kan masalah baru, yak-ni transaksi kursi wakilkepala daerah. Apakahdisahkan tahun ini se-belum masa anggotaDPR RI habis atau tidakjadi di sahkan?

“Kalau pandangankami, kepala daerah itupaket atau pasangandan gak bisa dipisah.Kalau dipisah, makapolitik transaksi dantawar menawar hargaakan terjadi untuk kursi wakil,” ungkap Sekretaris GolkarKepri, Agustar kepada Tanjungpinang Pos, kemarin.

Ia mengatakan, transaksi politik atau uang di kursiwakil terbukalebar, karena kewenangan memilih ada padagubernur, wali kota dan bupati terpilih. Bisa saja, hargakursi itu akan dibayar oleh siapa saja yang mau beradadi lingkaran penguasa. Baik itu menjadi wakil gubernur(wagub),wakil wali kota (wawako) dan wakil bupati(wabup). “Itu artinya, siapa saja bisa jadi wakil. Jangan-jangan nanti tauke bauskit atau tauke ikan yang duit-nya banyak bisa membayar ke kepala daerah terpilih,untuk kursi wakil. Maka bisa saja tauke atau bahkannapi kaya jadi wakil kepala derah (wagub, wawako atauwabup),” terangnya.Agustar menegaskan, jika initerjadi maka masyarakat tidak bisa memilih ataumelihat siapa figur yang layak menjadi pasangankepala daerah untuk memimpin daerahnya. Sebab,si wakil sendiri dipilih oleh kepala daerahynya.

“Yang parah lagi nanti, kursi wakil bisa diganti-gantisemau kepala daerahnya,” tegasnya. (fik)

Golkar Tidak SetujuRUU Baru

F-NET

PUTUSAN: Pembacaan putusan Dewan Kehormatan Penyelenggaraan PemilihanUmum terkait sengketa Pemilu Presiden yang diajukan tim Prabowo-Hatta ke DKPP.

Puan Maharani

Susilo B Yudhoyono

Agustar

IKLAN

TANJUNGPINANG POS

JUMAJUMAJUMAJUMAJUMAT T T T T 22 AGUSTUS 2014 13TANJUNGPINANG POS dapat diakses meng-gunakan iPad, iPhone, iPod Touch, Blackberry

Playbook, dan Tablet Android. Caranya, melaluiaplikasi SCOOP, yang bisa di-download dari

GOOGLE play store.

TELEPON PENTINGPemadam Kebakaran Bintan 081364363030Pemadam Kebakaran Tpi 0771-20949 / 113

Polsek Bukit Bestari 0771-318211Polsek TPI Kota 0771-314110Polsek Bintan Timur 0771-61110Unit Lakalantas Tpi 0771-7000009Kantor Badan SAR Tpi 0771-29125Camat Tpi Kota 0771-7008251PLN 0771-23755/21048

Polres Tanjungpinang 0771-314351PDAM 0771-21574Jasa Raharja Tpi 0771-317537RSUD Tpi 0771-313000Lantamal IV Tanjungpinang 0771-23071KPAID Kepri 0771-7004406RSUD Prov Kepri Batu 8 Tpi 0771-7335202

Atas Nama Pluralisme, Kita Berbedamenerima bahawa memangada persatuan dalam kepel-bagaian, maka pluralismeagama menjadi satu tenagapenyatuan, bukan sebab bagiperpecahan…” (terjemahanbahasa Melayu oleh IsmailMina Ahmad, aktivis IslamMalaysia)

Mengapa pidato lawas inisaya sharing? Berawal daribanyaknya komentar –komentar sinis dan hujatanmembabi buta di media sosialsaat pemberitaan perilakuoknum agamawan yang miringatau berita terkait kebijakannegara - negara yang tidakmendukung pemeluk agamamayoritas apalagi minoritas;ditambah lagi debat kusirmengenai perbedaan polaritual masing – masing agamayang jadi bahan ledekan danberakhir dengan keberanganmassal dari beberapa kubunettizen (warga internet).

Dalam sensitifitas perbe-daan yang tinggi itulah, yangtersisa akhirnya kengototanajaran agama siapa yang lebihmulia atau ritual seperti apayang lebih masuk akal.Syukur – syukur, bila kesim-pulan dari kisruh itu masih:“Sudahlah, kita berbeda.Jalani saja keyakinan kitamasing – masing. Jangansaling menghina.” Mengeri-kan apabila hal ini terusberlangsung, perdebatankontinu di dunia maya dapatmerambah kehidupan sosial‘dunia nyata’. Minimal tidakbertegur sapa.

Masa di waktu AnwarIbrahim berpidato tersebut,jauh setelah Presiden Abdur-rahman Wahid berkuasaselama 20 bulan (20 Oktober1999 – 24 Juli 2001), dimanabeliau dianggap sebagaiBapak Pluralisme Indonesia.Benang merahnya adalah,mereka adalah dua tokohbesar yang sama – samamenapak dari luar ringkekuasaan. Banyak membaurbersama akar rumput, sehing-ga sangat memahami perbe-daan corak dan dinamikamasyarakatnya.

Saat jadi presiden, Abdur-rahman Wahid atau Gus Dursering lupa bahwa dirinyabukan orang pesantren lagi.Sesuai dengan karakter orangpesantren Jawa Timuran, GusDur sulit merubah gayakepemimpinan seorang kyaiyang apa - adanya dancenderung ceplas – ceplos.

Hampir identik dengankarakter Anwar yang spontan,lugas dan bicara apa –adanya kala mengkritisi

pemimpin Malaysia. Jadipionir dalam ‘mengajari’warga negeri tetangga ituturun ke jalan, demonstrasibesar melawan kerajaan.

Kandungan pidato AnwarIbrahim itu menyatukanmereka. Ide dan semangat itulahir (kembali) saat Anwarberbicara di forum interna-sional tersebut. Jika dilihatbasic Gus Dur yang santritulen, rasanya tak mungkin iaakan mengembangkan pahamyang mengedepankanperbedaan (agama) di Indone-sia.

Hari ini, semangat itudiperdebatkan (lagi). Direkadan susun ulang; dikembali-kan kepada harfiah murni daripluralisme agama itu sendiri.

Banyak peristiwa yang tidakmengenakkan, hinggamembuat tokoh agama danbangsa ini menelaah apa ituwujud asli pluralisme agama.Akhirnya, tak sedikit yangmenolak konsep ini (kembali)- setelah cukup subur - satudasa warsa terakhir diIndonesia.

Pluralisme agama ataureligious pluralism adalahistilah khusus dalam kajianagama-agama. Sebagaiterminologi khusus, istilah initidak dapat dimaknai sem-barangan; misalnya disama-kan dengan makna ‘toleransi’atau ‘saling menghormati’(mutual respect) atau sejenisitu. Sebagai satu paham(isme) yang membahas carapandang terhadap agama-agama. Istilah pluralisme

Timbun Solardi Jalan SalamBPK BPK BPK BPK BPK walikota dan bpk kapolres tpi yg syehormati, d jln. Salam bt 8 atas ada tmptpelangsir BBM solar yg d laku kan oknum TNIdan polisi dan itu mobil tangki air yg kenatngkap sering ambil myk mlm2 byk masyarattau tp tk berani ngomong sdg yg bw solar krmh oknum trsbt pakai panter tolong pakkapolr es d tgkap. Terimakasih

+6281918592765 +6281918592765 +6281918592765 +6281918592765 +6281918592765

BSM TolakUang LusuhBSMBSMBSMBSMBSM tolak uang lusuh, hari rabu 2 agustussaya mau menabung dbank syariah mandiribt 9,saya kaget teller bsm menyebutkan tak bisamenerima uang pecahan seribu yg lusuh ygbisa terima katanya bca dan bri,bsm harusmutarkan lagi uang jd kalau uang lusuh nantimakin rusak,saya pedagang memang banyakuang lusuh,anehkan bank indonesia,bsmmenolak uang ri,gmana nich

+6281277280575+6281277280575+6281277280575+6281277280575+6281277280575

Harus AdaPembangunanAkhlakPEMBANGUNANPEMBANGUNANPEMBANGUNANPEMBANGUNANPEMBANGUNAN Fisik tidak menentukankebaikan kehidupan manusia kalau tidakdibarengi dengan pembangunan mental /sepiritual dan akhlak mulia manusia itusendiri.Walau sebuah negeri/negara majupembangunannya,jika penduduk/ orangnyabrutal/kriminal jahat dan curang tanpa prikemanusiaan (tidak beriman &bertaqwa kpdAllah) negeri atau negara itu lambat laun akanmengalami kehancuran juga.Hal ini sudahdicontohkan kpd kaum terdahulu seperti kaumAd sangat kuat fisiknya, diutus nabi Hood diamenolak..hancur,Madian diutus nabi Syuib,kaum Sabak menolak agama yg dibawa nabiSulaiman,akhirnya pertanian dan bendunganraksasanya dihancurkan Allah. Sebab itupembangunan mental/sepitual(agama ygbenar) diutamakan.Kalau tidak demikiansampai kapanpun kesejahteraan,kemakmuranyang hakiki tidak akan pernah dapat diperolehdan diharapkan sama sekali.

+6281364252006+6281364252006+6281364252006+6281364252006+6281364252006

Ada JugaTimbun Solardi Gang MelurSELAMASELAMASELAMASELAMASELAMAT T T T T siang mimbar ,BUAT DAN POMALTPI khusus ny. MAAF Pak danpomal. MINYAKSOLAR 5ton sudah ada barang bukti. Ada jugasalah satu anggt menimbun solar d perumahanbt8 gang melur .kok ng d hkm? Wasalam.

+6281261846729+6281261846729+6281261846729+6281261846729+6281261846729

Tak CukupVonis 4 Tahun“P“P“P“P“Pelaku Cabul Anak Divonis 4 Telaku Cabul Anak Divonis 4 Telaku Cabul Anak Divonis 4 Telaku Cabul Anak Divonis 4 Telaku Cabul Anak Divonis 4 Tahunahunahunahunahun”””””

Cuman 4thn ngk sebanding dengan derita seumur hidup,maunya seumur hidup juga,pkhakim.

(Uchik Syafia My)(Uchik Syafia My)(Uchik Syafia My)(Uchik Syafia My)(Uchik Syafia My)

Komplainuntuk PLNApa kabar semua? mau share ini, be-berapa hari ini..listrik mulai byar petlagi...ada yg kebagian siang 3 jam matimalamnya juga kena mati lagi..mau tahutuh sukaberenang?...pertanyaanya,-kenapa kembali seperti ini,adakah jawa-ban PLn untuk ini? sebab skrg petugasPLN tegas kalo lewat satu bulan blumbayar saja,listrik dicabut, nah sebagaibalasanya tunjukan profesionalismekerja kalian..imbangi dong,#mikir.......<kutunggu jawaban PLN disini, sy yakinkalian ada acount juga kan?

(Syeikh Siti Djenar)

SeleksiCPNSTak JelasInformasinya

“CPNS Ditunda, Seluruh KepalaBKD Datangi Kemenpan-RB”

udh ada keputusan ttg cpns na blm???Dtunda na mpe kapan??

Bingung, da yang bilang tunda adayg blg nggak...

(Fitri Maulansari)

SAMPAIKAN unek-unek Anda terkaitlayanan publik seperti PDAM, listrik,

telepon, seluler, jalan rusak, kemacet-an, pembuatan KK/KTP/SIM/Paspor/akta kelahiran/sertifikat tanah, dll.

Cukup ketik: MBS (spasi) Isi pesanlalu kirim SMS ke:

0896-7410-6630Atau kirim melalui email:

[email protected]

Kirim opini Anda lewat email ke: [email protected] opini Anda lewat email ke: [email protected] opini Anda lewat email ke: [email protected] opini Anda lewat email ke: [email protected] opini Anda lewat email ke: [email protected]

nwar Ibrahim mengutipkata-kata sang sufi itudalam mendeskripsikan

pemahamannya mengenaipluralisme agama kalamemberi paparan di LondonSchool of Economics, 18Maret 2010 silam. Menurutpolitisi senior Malaysia itu:“Apa juga agamanya, samaada ia itu Islam, Kristian,Sikh, Hindu dan banyak lagiyang lain, saya percayabahawa kebenaran-kebenaranyang lebih tinggi (highertruths) mengatasi amalan-amalan semata. Ibadatsemuanya terpusat ataskebenaran yang satu itu(singular truth): bahawa dariAllah kita datang dan kepadaAllah kita kembali. Tetapi adapemimpin-pemimpin tertentuagama-agama dunia yangterus-menerus membuatdakwaan yang eksklusif(exclusivist claims) tentangmereka memiliki kebenaranyang kekal abadi dan tidaksangat menerima perkara-perkara yang sama (common-ality) yang menghubungkankita semua. Kalaulah kita

Gubernur BaruHarus Atasi Listrik

NANTI NANTI NANTI NANTI NANTI pilgub Kepri gak usah banyak yang nyalon cukupsatu aja. Dicari yang pandai nyulap PLN gak mati2 lagidan nyulap jalan yar gak berlobang lagi yang incum-bent tak usah nyalon..

+621973377423+621973377423+621973377423+621973377423+621973377423

agama masih menjadi pem-bahasan panjang dalam studiagama (religious studies).

Secara awam, pengertianpluralisme (agama) yang kitapahami bersama hari inisemacam cerminan sikap tepaselira, toleransi, mutualrespect atau saling menghar-gai perbedaan. Tapi pemaha-man menurut konsep murnipluralisme agama, bukansekadar itu. Disimpulkanbahwa, semua agama setaradan tak ada yang lebih baikantara satu dengan yanglainnya.

Terbukti, kenyataan taksesederhana itu - walau takdiungkap - tak ada penganutsebuah agama mengakuiagama lain sama hebatnya

dengan agama yang Ia yakinidan jalani. Agama lain takmemberikan jalan dan tiketyang sama menuju tuhan dansurga yang sama pula. Sebabitu masing – masing orangmemilih. Entahlah apabilaterkontaminasi cara pandangpenempuh jalan flowergeneration (generasi bunga/hippies) yang muncul sejakakhir tahun 1960an. Merekaberpijak atas nama kemanu-siaan semata tanpa pernahmelibatkan agama didalamn-ya.

Atas nama pluralisme, kitamemang berbeda |Dari awalsepertinya Rumi, Gus Dur danAnwar Ibrahim engganmendalami sisi renggangdalam sebuah pluralitas(agama). Mereka condongmengutamakan semangat dan

1. PERUBAHAN SCHEDULE TSB DIATAS BILA ADA PERUBAHAN / KOREKSI AKAN KAMI BERITAHUKAN.

2. KEPADA CALON PENUMPANG PEMBELIAN TIKET AGAR SESUAI IDENTITAS.

3. KHUSUS LANSIA (60 TH KEATAS) HARAP LAMPIRKAN FOTO KOPY KTP YG MASIH BERLAKU UNTUK

MENDAPATKAN DISCO N 20%U T

4. KETERANGAN LEBIH LANJUT DAPAT MENGHUBUNGI PT. PELNI CABANG TANJUNGPINANG

TELP. 0771 - 21513 dan Website PT.PELNI : www.pelni.co.id5. 1 (SATU) Jam sebelum kapal tiba sudah dipelabuhan

2014JADWAL KEDATANGAN DAN KEBERANGKATAN KAPAL PENUMPANG PT.PELNI

DI PELABUHAN KIJANG, TANJUNGPINANG DAN BATAM

AGUSTUS

NAMA KAPALRENCANA TIBA RENCANA BERANGKAT

DARI HARI TANGGAL JAM DARI HARI TANGGAL JAMTUJUAN

1.

2.

3.

4.

5.

6.

7.

8.

9.

10.

11.

12.

13.

14.

15.

16.

NO.

KM. SINABUNG

KM. UMSINI

KM. BUKIT RAYA

KM. BUKIT RAYA

KM. SINABUNG

KM. UMSINI

KM. KELUD

KM. KELUD

KM. KELUD

KM. KELUD

KM. KELUD

KM. KELUD

KM. KELUD

KM. KELUD

KM. KELUD

KM. KELUD

JUM’AT

RABU

SABTU

SABTU

JUM’AT

RABU

SABTU

RABU

JUM’AT

SENIN

RABU

SABTU

RABU

SABTU

RABU

SABTU

JUM’AT

JUM’AT

SABTU

SABTU

JUM’AT

JUM’AT

SABTU

RABU

JUM’AT

SENIN

RABU

SABTU

RABU

SABTU

RABU

SABTU

BATAM

BLINYU

BLINYU

BLINYU

TG.PRIOK

TG.PRIOK

TG.PRIOK

BELAWAN

TG.BALAI

TG.PRIOK

TG.BALAI

TG.PRIOK

TG.BALAI

TG.PRIOK

TG.BALAI

TG.PRIOK

148 Agustus

13 Agustus 14

16 Agustus 14

1423 Agustus

22 Agustus 14

27 Agustus 14

02 Agustus 14

06 Agustus 14

08 Agustus 14

11 Agustus 14

13 Agustus 14

16 Agustus 14

20 Agustus 14

23 Agustus 14

27 Agustus 14

30 Agustus 14

148 Agustus

15 Agustus 14

16 Agustus 14

1423 Agustus

22 Agustus 14

29 Agustus 14

02 Agustus 14

06 Agustus 14

09 Agustus 14

13 Agustus 14

13 Agustus 14

16 Agustus 14

20 Agustus 14

23 Agustus 14

27 Agustus 14

30 Agustus 14

.0018

.0022

05.00

07.00

13.00

17.00

15.00

12.00

13.00

11.00

12.00

15.00

12.00

15.00

12.00

15.00

.0021

.015 0

08.00

.0010

16.00

15.00

18.00

15.00

15.00

12.00

15.00

18.00

15.00

18.00

15.00

18.00

KIJANG

KIJANG

KIJANG

KIJANG

KIJANG

KIJANG

BATAM

BATAM

BATAM

KIJANG

BATAM

BATAM

BATAM

BATAM

BATAM

BATAM

05 Agustus 2014

TG.PRIOK - SURABAYA - MAKASAR - MAUMERE -LARANTUKA - KUPANG (PP)

TG.PRIOK - SURABAYA - MAKASAR - MAUMERE -LARANTUKA - KUPANG (PP)

TG.PRIOK - SURABAYA - MAKASAR - BAU-BAU -NAMLEA - AMBON - TERNATE - BITUNG (PP)

TG.PRIOK - SURABAYA - MAKASAR - BAU-BAU -NAMLEA - AMBON - TERNATE - BITUNG (PP)

BELAWAN (PP)

BELAWAN - TG.BALAI

TG.BALAI - BELAWAN - TG.BALAI

TG.BALAI - BELAWAN - TG.BALAI

TG.BALAI - BELAWAN - TG.BALAI

TG.BALAI - BELAWAN - TG.BALAI

TG.PRIOK (PP)

TG.PRIOK (PP)

TG.PRIOK (PP)

TG.PRIOK (PP)

LETUNG - TAREMPA - NATUNA - MIDAI -SERASAN - PONTIANAK - TG.PRIOK (PP)

LETUNG - TAREMPA - NATUNA - MIDAI -SERASAN - PONTIANAK - TG.PRIOK (PP)

AHLI PIJAT & URUT TRADISIONA PENGASIHAN, ROMBAK ALAT VITA PRIA & WANITAl l,1. (MerubahBurung Pipit jadiburung Garuda), besar, kuat, tahan lama & keras),

perbaiki : penis bawaan lahir/ colagen). mengobati :impotensi, mandul **),suntikan2. Liong Kapsul (Mengobati : Impotensi&Ejakulasi dini, Mani Encer, Menambah kualitas

sperma, menambah stamina dalam melakukan hubungan intim ).3. (Therapi :perawan kembali, menyembuhkan semua penyakit kewanitaan,keset, lengket,

legit, berdenyu ).t24. (Aura Payudara : montok, , padat, kencang )seksi .

SEMUANYA PASTI BERHASIL

>>>HP : +62 852 63289540 SMS : 081991674550Praktek : Mahakam Lantai 2 No. (SampingPolres Bt.5 Atas)

A

Lampu-lampu berlainan,tetapi cahaya itu sama. Ia

datang dari seberangsana; kalau Anda terus

menerus melihatlampunya, kamu tersesat.

Dari sana timbul bentukpada bilangan dan

melahirkan kemajemukan.

(Rumi)

energi perekatnya. Caramemperkokoh kedamaian.

Kini, bagi mereka yangmemfokuskan pluralitassebagai perbedaan carapandang dan jalur yang takbisa dikompromikan,mengklaim Rumi, Gus Dur danAnwar Ibrahim penyebarpaham yang salah. Bid’ah.Penyebar paham toleransisalah kaprah.

Belakangan, tanpa men-gaitkan dengan berita – beritapelanggaran hak azazi yangmenggambarkan intoleransiberagama di manca negara,Jogja dan Bali sudah rame.Jogja pasal perusakan makamtokoh keturunan penguasakerajaan tempo dulu, yangsering diziarahi untuk ritualkhusus. Di Bali, berita wargalokal agama tertentu yangmenolak aturan berpakaianyang menggambarkan simbolagama lain untuk seragampekerja sebuah perusahaanskala nasional disana.

Atas nama pluralisme, kitatak dapat dipaksa untuk sama.Asal jangan memancing di airkeruh saja. Jangankan dengantetangga berbeda agama;dalam agama yang samapun,kita masih memiliki tata carakhas kelompok dan itu sedikitberbeda pula. Kendatituhannya sama.

Atas nama pluralisme, kitatetap berbeda. Begitu lahir,kita sudah unik. Sampaikapanpun tak akan pernahsama dengan kaum, suku ataubangsa lainnya. Begitu lahirsaja, kita tak bisa menentukandari rahim siapa kita akanmuncul. Ustazah, guru, penjualjamu, isteri pengusaha, isterinelayan, pembantu rumahtangga, bidan atau siapapun,kita tak bisa memilih emak kita.Berkeinginan lahir di Jerman,Jakarta, Bali, Jogja, Tanjungpi-nang, Tanjunguban atau PulauPenyengat sekalipun, kita takdapat memutuskan. Apalagiagama orangtua kita. EntahAyah kita sosok yang fanatikatau berpindah – pindahkeyakinan. Bisa saja Iapenganut atheis atau alirankepercayaan tradisi.

Atas nama pluralisme,biarkan perbedaan dalamtenang. Tak ada yang bolehmemaksa. Karena kita mencari,berproses dan menyimpulkandengan kehendak nurani,bergantung pada niat danpengalaman hidup. Sikaptoleransi, kerendahan hati dankebesaran jiwalah yangmembuat kita terus berdampin-gan. Mayoritas dan minoritas.Di manapun bumi dipijak.***

Warga Tanjungpinang

Penulis :Mohammad Endy Febri

TANJUNGPINANG POS

JUMAJUMAJUMAJUMAJUMAT T T T T 22 AGUSTUS 201414

WALI Kota Tanjungpinang H Lis Darmansyah,Ketua Tim Penggerak PKK Kota Tanjungpi-nang Hj Yuniarni Pustoko Weni didampingibeberapa Kepala SKPD Pemko Tanjungpinangdan Forum Koordinasi Pimpinan Daerah(FKPD) membuka peringatan Hari Lanjut UsiaNasional (HLUN) yang jatuh pada tanggal 29Mei 2014 lalu. Peringatan ini disejalankan den-gan HUT ke-69 Kemerdekaan RI, Kamis (21/8)di lapangan Pamedan Ahmad Yani.

Dinkes Gelar Peringatan Hari Lansia Nasional

Wako Tanjungpinang H Lis Darmansyah dan Ketua TP-PKK Tanjungpinang Hj Yuniarni Pustoko Weni berfoto bersama para pemenang lomba di peringatan Hari Lansia Nasional (HLN) di Tanjungpinang.

Para lansia mengikuti lomba joget dengan menggunakan balon.

Seorang dokter memeriksa kesehatan salah satu lansia.

Ketua Tim Penggerak PKK Kota Tanjungpinang HjYuniarniPustoko Weni bersama para lansia.

Lis Darmansyah (kanan), Rustam dan Forum Koordinasi Pimpinan Daerah.

Ketua Tim Penggerak PKK Kota Tanjungpinang Hj Yuniarni Pustoko Weni (kanandepan) dan para tamu undangan.

Wako H Lis Darmansyah menjabat erat tangan salah seorang lansia.

Utusan dari BPJS memberikan hadiah kepada pemenang lomba.

Kepala Dinas Kesehatan Tanjungpinang Rustam,membagikan hadiah kepada pemenang.

Kepala Dinas Sosial dan Tenaga Kerja TanjungpinangSurjadi menyerahkan hadiah kepada lansia.

Kepala Dinas PU Kota Tanjungpinang Robert Pasaribumemberikan hadiah kepada pemenang.

Foto bersama Wako Tanjungpinang H Lis Darmansyah dengan para panitia acara senam sehat lansia dalam rangka memperingati Hari Lansia Nasional.

Ketua Tim Penggerak PKK Kota Tanjungpinang HjYuniarni Pustoko Weni, berfoto bersama parapemenang lomba di peringatan Hari Lansia Nasional.

Wako Tanjungpinang H Lis Darmansyah dan Ketua PKK Kota Tanjungpinang Hj Yuniarni PustokoWeni didampingi kepala SKPD dan panitia melepas balon ke udara.

Kepala Dinas Kesehatan Kota Tanjungpi-nang Rustam menjelaskan, sekitar 250 lansiamengikuti berbagai lomba. Seperti lomba se-nam sehat, lomba joget menggunakan balon,lomba pintar lansia, cek kesehatan bagi lan-sia. Bagi para pemenang lomba lansia menda-patkan hadiah hiburan dari panitia. Jumlah lan-sia di Tanjungpinang mencapai ribuan, peme-rintah sudah mendirikan di masing-masing ke-camatan dan kelurahan Posyandu lansia.

Wali Kota Tanjungpinang minta kepadapara lansia, meskipun sudah berumur di atas60 tahun bisa tetap harus berkarya demi bang-sa dan negara. Lis juga minta agar para lansiatetap menjaga kesehatan. Kalau merasa badantidak sehat, bawa langsung ke rumah sakit,pemerintah sudah menyediakan BPJS untukmasyarakat. ***

Narasi dan Foto: Abas

WAKO TANJUNGPINANG H LIS DARMANSYAH MEMELUK DUA ORANG LANSIA DI ACARA PERINGATAN HARI LANSIA NASIONAL.

15JUMAJUMAJUMAJUMAJUMATTTTT 22 AGUSTUS 2014TANJUNGPINANG POS METRO BATAM

Gaya & Selebriti

Bagi anggota dewan yang belummengembalikan mobil dinas hing-ga pelantikan dewan baru pada 29Agustus, pihaknya akan mela-yangkan surat peringatan. Jikatetap tidak diindahkan, maka akandilakukan upaya jemput paksamobil dinas dari kediaman masing-masing.

“Kalau tak dikembalikan bisadilakukan upaya paksa. Tapi, kamiharapkan ada inisiatif anggotadewan. Karena, setiap anggotadewan tidak mendapat mobil di-nas. Hanya pimpinan yang menda-

pat mobil dinas seperti yang dia-tur dalam peraturan pemerintah,”cetusnya.

Setelah mobil-mobil itu diterima,Sekretaris DPRD Batam akanmenyerahkannya ke SekretariatDaerah. Apakah Sekda akan mem-berikan pinjaman ke dewan baru?

Keputusan itu ada ditanganSekda Kota Batam. Untuk pinjampakai mobil dinas, pimpinan DPRDyang akan mengajukan permo-honan.

“Dilakukan perawatan dulu,”ucap Marzuki. ***

27 ...................... dari hal 16

unit kendaraan untuk operasionalrumah duka Batuaji. Bantuan nantidiharapkan dapat dimanfaatkandengan baik.

Sementara itu, Ketua DewanPembangunan rumah duka Batu-aji Amat Tantoso mengatakan,pembangunan rumah duka inidiprakarsai oleh Yayasan RumahDuka Batuaji. Rumah duka ini da-pat digunakan oleh seluruh ma-syarakat Kepri.

“Kami memulai pembangunan

tahun lalu. Sekarang, masyarakatumum sudah bisa menggunakan-nya,” ujarnya.

Ketua Walubi Kepri Rudi Tanmengatakan, kebutuhan rumahduka semakin tinggi. Tingkat peng-gunaan rumah duka di Baloi ham-pir 90 persen, bahkan bisa menca-pai 100 persen setiap bulannya.

“Kehadiran rumah duka ini di-harapkan dapat mengurangi be-ban kerja rumah duka di Baloi,”ujarnya. (mbb)

Soerya ............... dari hal 16

mengeluarkan sanksi ataupun per-ingatan untuk kendaraan yang taklulus uji emisi ini.

“Kami menyampaikan data kepemerintah daerah. Mungkin bisadisikapi ke depan,” harapnya.

Julhaidir menjelaskan, evaluasikualitas udara dilakukan untukmengukur kualitas udara jalanraya, traffic counting, dan uji kua-litas bahan bakar minyak. Uji kua-litas bahan bakar dilakukan di tu-

juh SPBU.EKUP ini dilombakan secara

nasional. Pada 2012 lalu, Batammeraih peringkat pertama danmendapat penghargaan LangitBiru dari Kementerian LingkunganHidup.

“Tahun lalu, posisi Batam turundan tidak mendapat penghargaan.Hasil sekarang akan diekspospada Desember mendatang,” se-butnya. (mbb)

25 ...................... dari hal 16

Anggota OmbudsmanProvinsi Kunker ke Batam

F-ISTIMEWA

KUNKER: Pejabat BP Batam Dwi Djoko Wiwoho(tengah) saat menerima kunjungan anggota ombudsman dari tujuh provinsi.

Pengelolaan Parkir Pelabuhan DilelangBATAM - Badan Pengusahaan(BP) Batam melakukan upaya pe-ningkatan pelayanan di pelabu-han domestik. Peningkatan pela-yanan dilakukan dengan caramenyerahkan pengelolaan parkirdi Telaga Punggur, Sekupang, Pe-

labuhan Batuampar, dan Kabil, ke-pada pihak swasta.

Demikian disampaikan DirekturPelayanan Terpadu Satu Pintu(PTSP) dan Humas BP Batam DwiDjoko Wiwoho, Kamis (21/8).

Selain parkir, BP Batam juga

melakukan lelang terhadap passpelabuhan laut. Saat ini, prakuali-fikasi sudah diumumkan.

“Proses pelelangan pengelo-laan parkir dan pass pelabuhan lautsudah dilakukan,” katanya.

Lelang dilakukan kantor pela-

buhan laut, melalui panitia pelela-ngan pengelolaan parkir dan passpelabuhan laut BP Batam. Lelangdilakukan secara terbuka. Kedepan, pengelolaan parkir akandikelola swasta dengan kontraklima tahun.

“Proyek ini kerjasama pemerin-tah dengan badan usaha sesuaiPeraturan Presiden Nomor 67Tahun 2005,” sambung Djoko.

Pelelangan ini tidak dikenakanbiaya apapun. Bagi badan usahaatau perusahaan yang berminat

harus menyertakan surat izin usa-ha asli dan fotokopi, surat ekspres-sion of interest, formulir pendafta-ran, serta pengambilan dokumendilakukan oleh direktur utama.

Dengan lelang terbuka itu, BPBatam memberikan kesempatan

kepada pihak swasta yang bermi-nat untuk kerjasama. Pendaftarandibuka hingga 28 Agustus.

“Dokumen kualifikasi bisa diam-bil di sekretariat panitia pelelangan,Kantor Pelabuhan Laut, Batuam-par,” ucap Djoko. (mbb)

LIBURAN BARENG,MADONNA MALAHPUTUSKAN PACARBERONDONGNYA

SEHARUSNYA l iburan adalahmomen untuk meningkatkan ke-mesraan bagi pasangan. Tapi tidakdemikian dengan Madonna, yangmalah memutuskan pacarnya saatmereka l iburan bareng.

Madonna memutuskan tal i cin-tanya dengan Timor Steffens be-berapa hari menjelang perayaanulang tahunnya yang ke-56. Se-harusnya, mereka merayakan ul-ang tahun Madonna bersama-sama. Tapi, rencana tidak berjalansesuai dengan harapan.

Kejad ian itu berlangsung saatMadonna dan Timor sedang dalamperjalanan d i Selatan Perancis.

Mereka sudah berada di sana sejak2 Agustus lalu. Tapi sayangnya,sembilan hari kemud ian Madon-na meminta Timor untukmengepak kopernya.

Dilansir dari Daily Mail, sangMaterial Girl meminta dengansopan kepada Timor untuk me-ninggalkan d irinya dan anak-anaknya. Timor menuruti per-mintaan Madonna dan menyata-kan bahwa hubungan mereka se-lesai sampai di situ.

Setelah itu, Madonna berangkatke Ibiza, Spanyol. Di sana, ia dananak-anaknya menikmati perjala-nan dengan perahu, berjemur d ibawah sinar mentari, dan terl ihatsantai.

Rupanya, meski Timor sudahpernah menyatakan bahwa ia takkeberatan untuk mengencani pe-rempuan yang lebih tua. Tapi ru-panya tidak membuat Madonnayang berusia 30 tahun lebih tuamerasa nyaman.

“Dia (Madonna) tak pernah seri-us (dengan Timor). Dan d ia takpernah benar-benar menganggaphubungan mereka akan berjalanbaik. Dia sedang fokus dengan al-bumnya, dan tak lama lagi Lolaakan menyelesaikan sekolahnya.Tidak ada pikiran serius soal hallain,” ujar sebuah sumber sepertidilansir dari US Weekly. (net)

Timor Steffens

Nikita Willy LuangkanWaktu Jadi Guru Ngaji

NIKITA Willy memang tak pernahkehabisan waktu. Meski jadwal-nya super padat, Nikita masihmempunyai waktu untuk aktivitassosial. Salah satunya, menyempatkanwaktu mendampingi anak-anakmenjadi guru ngaji. Nikita menjadiguru ngaji di salah satu musala diareal rumahnya di kawasan Wa-ringin Permai, Jakarta Timur.

Nikita memang mendirikan Ta-man Bacaan Alquran di areal ru-mahnya itu.

“Kebetulan, kalau lagi free, akumemang sering ke musala. Akungajar ngaji ke anak-anak ini,” kataNikita seperti yang dilansir INDO-POS (Grup JPNN.com), Kamis(21/8). Seperti sudah terbiasa, Niki-ta tidak canggung berinteraksi de-ngan anak-anak itu.

Mantan kekasih Diego Michiels

itu juga terlihat cekatan saat menja-di guru. Dia pun dengan sabarmengajar satu demi satu anak-anakyang ingin belajar Alquran di sana.

“Dari kecil sudah belajar ngaji.Senang sekali bisa berbagi kepadaanak-anak kecil. Fun banget,” be-bernya.

Ada sekitar 84 siswa yang me-nempa pendidikan ilmu Alquran disana. Sebagian dari mereka meru-pakan anak asuh Nikita yang ting-gal tidak jauh dari rumahnya. Mere-ka diberikan baju seragam hinggapengajaran gratis.

“Awalnya, masih dikit (anakasuh). Tapi alhamdulillah. Akhirn-ya bisa banyak gini. Doain saja adarezeki terus, supaya bisa lebih ba-nyak lagi anak asuh yang bisa dididik Alquran,” ucapnya bijak.

Kegiatan ini sudah dilakukan Ni-kita sejak tujuh bulan lalu. (jpnn)

BATAM - Sejumlah anggota om-budsman dari beberapa provinsi diIndonesia berkunjung ke BadanPengusahaan (BP) Batam. Merekamenggali informasi yang ber-hubungan dengan mekanisme lap-oran pengaduan tentang BP Batam.

Hal ini disampaikan Direktur Pe-layanan Terpadu Satu Pintu (PTSP)dan Humas BP Batam Dwi Djoko

Wiwoho, Kamis (21/8).Para anggota ombudsman juga

menanyakan hubungan kerjasamaantara BP Batam dan Pemko Batam.Pertanyatan juga terkait dengan pe-ngelolaan aset yang dimiliki BPBatam. Pertanyaan yang munculseputar pelayanan publik sertapengelolaan dukungan untuk kese-hatan dan pendidikan.

“Para anggota Ombudsman da-tang dalam rangka kunjungan ker-ja dan studi banding terkait den-gan tugas dan fungsi BP Batamkhususnya dalam pengelolaan pe-layanan publik oleh BP Batam,”jelasnya.

Anggota ombudsman yangberkunjung, Rabu (20/8) lalu beras-al dari Provinsi Riau, Sumatera Bar-

at, Gorontalo, Kalimantan Barat,Papua Barat, Sulawesi Selatan, danDKI Jakarta. Kehadiran merekasekaligus untuk mengikuti rapatkerja bidang penyelesaian laporandan pengaduan tahun 2014, yangdilaksanakan di Batam, 18 sampai22 Agustus.

“Kami memberi penjelasan terkaitpelayanan publik bagi masyarakat

dan investor, pembangunan infras-truktur, serta tugas dan fungsi BPBatam,” ungkap Djoko.

Kemudian, anggota ombuds-man berkunjung ke Gedung Suma-tera Convention Center. Merekamelihat langsung proses dan me-kanisme PTSP BP Batam dalam me-layani investor, calon investor, sertamasyarakat Indonesia. (mbb)

METRO BATAM16 JUMAJUMAJUMAJUMAJUMATTTTT22 AGUSTUS 2014

BARU sekitar 18 orang anggota DPRDKota Batam yang sudah mengembali-kan mobil dinas. Selebihnya, sekitar 27orang belum mengembalikan mobil di-

BATAM - Yayasan Rumah Dukameresmikan rumah duka di Ba-tuaji. Wakil Gubernur Kepri, HMSoerya Respationo meresmikanrumah duka yang dibangun olehwarga Tionghoa, Kamis (21/8).

Soerya Resmikan Rumah Duka BatuajiRumah duka dibangun de-

ngan anggaran sekitar Rp 6 mil-iar. Rumah duka ini dapat di-gunakan seluruh masyarakatKepri. Pendirian rumah duka di-nilai penting. Pasalnya, rumah

duka di Baloi memiliki tingkatpenggunaan yang cukup ting-gi.

“Semoga kehadiran rumahduka ini dapat memberikan man-faat yang sangat besar, khusus-

nya bagi warga Batuaji dan se-kitarnya,” harapnya.

Soerya berjanji, rumah dukaBatuaji diberikan bantuan satu

27 Anggota Dewan Belum Kembalikan Mobdinnas hingga batas waktu terakhir, Kamis(21/8).

Sekretaris DPRD Batam Marzuki ke-pada Tanjungpinang Pos mengatakan,pihaknya sudah menyurati para ang-gota dewan. Dalam surat itu, para ang-

gota dewan diimbau untuk mengembali-kan mobil dinas untuk dilakukan pera-watan.

“Perawatan dilakukan Pemko Batam,”ujarnya.

Anggota dewan yang sudah me-

ngembalikan mobil dinas itu antara lain,Nuryanto, Ruslan M Ali Wasyim,Sukaryo, Tintin Yuniastuti, BasriHarun, Rekaveny, Sarita Pattiasina,Asmin Patros, Nurita Aslinda, Busta-min Hasibuan, Ganda Tiur Marice, Ed-

ward Brando, M Musofa, Riky Syoli-hin, Udin P Sihaloho, Diana Titik Win-dayati, Rusmini Simorangkir dan RikyIndrakari.

Mobil sedan Toyota Altis itu akandikembalikan Sekwan ke Sekretaris Dae-

rah (Sekda) Batam. Walau batas waktupengembalian mobil dinas itu hingga 21Agustus. Namun, sanksi penarikan pak-sa belum diberlakukan.

MARTUA, Batam

Lanjut ke Hal 15

F-ISTIMEWA

PERESMIAN: Wagub Kepri HM Soerya Respationo saat meresmikan rumah duka di Batuaji, Batam.

F-MARTUA/TANJUNGPINANGPOS

EMISI: Balai Lingkungan Hidup melakukan uji emisi terhadapsekitar 2 ribu kendaraan.

BATAM - Balai LingkunganHidup (BLH) Provinsi Keprimelakukan uji emisi bagi 2.000unit kendaraan. Hasil sementara,sekitar 25 persen kendaraan ber-bahan bakar solar tidak lulus ujiemisi.

Demikian disampaikan KepalaSub Bidang Teknis Amdal Ba-pedal Batam Ip saat uji emisi, Ka-mis (21/8), di simpang BundaranTuah Madani, Batam Centre. Ujiemisi sudah digelar sejak Selasadan Rabu lalu. Selama dua hari,sekitar 1.500 kendaraan men-jalani uji emisi.

“Hasilnya, lebih dari 75 persenkendaraan berbahan bakar solarlolos uji emisi,” katanya.

Uji emisi dilakukan bersamaBadan Pengendali DampakLingkungan Kota Batam dan Di-nas Perhubungan Batam. Ujiemisi ini tak hanya dilakukan ke-pada kendaraan berbahan bakarsolar, tapi juga kendaran berba-han bakar bensin.

Uji emisi dilakukan di StadionTemenggung Abdul Jamal. PadaRabu (20/8), uji emisi dilakukandi Tiban Centre, Sekupang.

“Kendaraan berbahan bensinyang lolos uji emisi sekitar 98persen,” jelasnya.

Ambang batas emisi ken-daraan berbahan bakar bensinditetapkan sekitar 1.200 ppm HCdan 4,5 persen karbondioksida(CO) untuk kendaraan yangdibuat sebelum tahun 2007. Se-dangkan untuk kendaraan den-gan tahun pembuatan 2007 keatas, ambang batas emisi yangditetapkan 200 ppm HC dan 1,5persen CO.

Ip mengungkapkan, bagi ken-daraan berbahan bakar solar un-

25 Persen Mobil Gagal Uji Emisituk tahun pembuatan sebelum2010, ambang batas emisi yangditetapkan sekitar 70 persen opa-sitas. Sedangkan untuk kendaraanyang dibuat tahun 2010 atau sete-lahnya, kadar opasitas yang dibe-narkan maksimal 40 persen.

"Ambang batas yang dipakaiini sesuai yang diatur dalamKeputusan Menteri LingkunganHidup," sambungnya.

Sementara itu, KoordinatorEvaluasi Kualitas Udara Perko-taan (EKUP) BLH Kepri Julhaid-ir mengatakan, pihaknya hanyamendata tingkat emisi kendaraan.Pihaknya juga akan

Lanjut ke Hal 15

Lanjut ke Hal 15