epaper andalas edisi selasa 5 maret 2013

18
andalas HARIAN L U G A S D A N C E R D A S Selasa, 5 Maret 2013 | No: 2527/Tahun VIII | E-Mail:[email protected] | Harga Eceran Rp2.000; Langganan+ongkos kirim Rp75.000; Luar Kota: Rp2.500 Kondisi 53 Pasar Tradisional di Medan Buruk Bersambung ke Hal. 15 Bersambung ke Hal. 15 Anjing Selamatkan Bocah Perempuan UNIK tapi NYATA SEEKOR anjing kecil ternyata bisa menyelamatkan kehidupan bocah perempuan berusia tiga tahun yang hilang di Polandia dan menghabiskan malam dalam suhu yang dingin. Demikian laporan Radio FM Vesti pada Minggu kemarin. Gadis imut itu, Julia, menghilang dengan anjing Masa Tenang Pilgubsu, Belum Tenang 424 Surat Suara Pilgubsu Rusak Medan- andalas Komisi Pemilihan Umum Kota Medan menemukan adanya 424 suara suara untuk Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Sumatera Utara (Pilgubsu) yang mengalami kerusakan. Anggota Komisi Pemilihan Umum(KPU) Kota Medan Yenni Chairiah Rambe di Medan, Senin (4/3) mengatakan, kerusakan surat suara ditemukan ketika proses penyiapan distribusi ke seluruh kecamatan. Pihaknya telah menyampaikan informasi kerusakan surat suara sebanyak 424 lembar tersebut ke KPU Provinsi Sumut. "Sudah dibuatkan berita acaranya," katanya. Menurut dia, meski menemukan adanya surat suara yang rusak, tetapi pihaknya tidak memerlukan pergantian disebabkan logistik yang ada telah mencukupi. Surat suara yang dikirim KPU Sumut tersebut sesuai dengan kebutuhan jumlah daftar pemilih tetap (DPT) awal yakni 2.121.841 jiwa yang terdiri dari 1.052.120 pemilih laki-laki dan 1.069.721 pemilih perempuan. Berdasarkan evaluasi dan pemutakhiran data yang disempurnakan melalui rapat pleno KPU Sumut dengan KPU kabupaten/kota, terjadi pengurangan DPT Medan- andalas Masa tenang Pemilihan Gubernur Provinsi Sumatera Utara (Pilgubsu) tahun 2013, ternyata masih belum tenang. Masih ada atribut pasangan Cagubsu/Wagubsu tertentu yang masih terpasang di ruang publik, termasuk juga di becak dan mobil-mobil pribadi. Dari pantauan yang dilakukan, masih ada foto pasangan Cagubsu yang terpasang di media out door, seperti di persimpangan Jalan Letda Sudjono untuk pasangan Cagubsu nomor urut 4 Amri Tambunan-RE Nainggolan, persimpangan Jalan H. Anif untuk pasangan nomor urut 3 Chairuman Harahap-Fadly Nurzal, dan tepat didepan Kantor KPU Sumut untuk pasangan nomor urut 1 Gus Irawan-Soekirman. Hal Atribut Kampanye di Becak dan Mobil Harus Dicopot Bersambung ke Hal. 15 Kerugian Korupsi PLTA Asahan III Rp5,9 Miliar Bupati Tobasa Calon Tersangka Medan-andalas Bupati Toba Samosir (Tobasa), Kasmin Simanjuntak ditetapkan penyidik Subdit III/Tipikor Direktorat Reskrimsus Polda Sumut sebagai calon tersangka dalam kasus dugaan korupsi Pembangkit Listrik Tenaga Air (PLTA) Asahan III. Kasubbid Pengelola Informasi dan Dokumentasi (PID) Humas Polda Sumut, AKBP MP Nainggolan menu- turkan penetapan status calon ter- sangka Bupati Tobasa, Kasmin Si- manjuntak setelah Polda Sumut menerima hasil audit dari Badan Pemeriksa Keuangan dan Pem- bangunan (BPKP) Sumut. "Sesuai hasil audit, kerugian nega- ra yang ditimbulkan akibat perbuatan Bupati Tobasa mencapai Rp 5.9- 03.884.164," kata Nainggolan kepada wartawan, Senin (4/3). Nainggolan menegaskan, Kasmin Simanjuntak ditetapkan sebagai calon tersangka karena harga pembebasan Sumber Bank Indonesia Mata Uang AUD CNY EUR GBP HKD Jual 9914 1552 12692 14661 1257 Beli 9811 1536 12563 14513 1244 Kurs dan Harga Logam Mulia, 4 Mar’ 2013 Mata Uang JPY MYR SGD USD Jual 104.45 3139 7839 9753 Beli 103.37 3104 7759 9655 Partai Hidup Mati Bersambung ke Hal. 15 Manchester-andalas Liga Champions pastinya tidak asing di telinga pencinta sepakbola. Ajang bergengsi yang sarat akan emosi ini mampu memper- temukan berbagai ‘raksasa sepak- bola’ dari se- luruh penjuru dunia. Sebut saja Manchester United dan Real Madrid yang ditakdirkan untuk bertemu kedua kalinya di babak perdelapan final yang di- langsungkan, Rabu (6/3) dinihari WIB di Old Trafford. Laga panas ini pun menjadi pertaruhan hidup dan mati bagi anak-anak asuh dua entrenador sukses,Alex Ferguson dan Jose Mourinho. (baca lengkap di halaman 8) Sebelumnya, MU dan Real Madrid sudah saling bertegur sapa di leg pertama perdelapan final dengan skor imbang 1-1. Dengan ini, maka kedudukan kedua kubu seakan masih netral dan membuka peluang pada siapapun untuk beranjak ke babak 8 besar. Tidak bisa dipungkiri bahwa pertemuan antara United dan Real Madrid akan menjadi laga yang krusial dan bisa dibilang akan menjadi ‘tontonan sepakbola yang sesungguhnya’. Manchester United dalam hal ini tengah berada di atas awan, dimana LIVE Rabu pukul 02.45 WIB 6 Maret 2013 andalas/hs poetra LOGISTIK PIL OGISTIK PIL OGISTIK PIL OGISTIK PIL OGISTIK PILGUBSU GUBSU GUBSU GUBSU GUBSU - Truk pengangkut logistik Pemilihan Gubernur Sumut dilepas dari Wisma Kartini, Jalan T.Cik Ditiro, Medan, Senin (4/ 3). Sebanyak 2.728 kotak suara dan perlengkapan lainnya didistribusikan ke 24 Kecamatan di Kota Medan. Rangkap Jabatan Ketum PSMS Medan, Dirut PD Pasar Tak Fokus BERSIHKAN BERSIHKAN BERSIHKAN BERSIHKAN BERSIHKAN SAMP SAMP SAMP SAMP SAMPAH AH AH AH AH- Seorang petugas membersihkan tumpukan sampah di sekitar Pasar Kampung Lalang, Jalan Gatot Subroto Medan. Kondisi pasar tradisional yang memprihatinkan menjadi sorotan para wakil rakyat di DPRD Medan. Kondisi fisik bangunan 53 pasar tradisional yang dikelola PD Pasar semuanya dalam kondisi buruk dan memprihatinkan, termasuk Pusat Pasar dan Pasar Petisah. Bahakan, Pasar Petisah yang dijanjikan sebagai percontohan pasar tradisional modern, tampakya belum ada terlihat tanda-tanda menuju kearah tersebut. BAHKAN Direktur Utama (Dirut) PD Pasar Medan Benny Sihotang dinilai sudah tidak lagi fokus untuk membenahi pasar- pasar tradisional di Kota Medan. Kondisi ini terjadi sejak Benny Sihotang merangkap sebagai Ketua Umum PSMS Medan. "Kalau kita lihat dia (Benny Sihotang, red) sudah lebih fokus mengurusi PSMS. Kita kecewa karena persoalan yang ada selama ini seperti di Pasar Sukaramai, di Belawan, dan lainnya masih belum ada peyelesaian," kata Anggota Komisi C DPRD Kota Medan Jumadi di gedung DPRD Medan, Senin (4/3). Politisi PKS ini meminta PD Pasar mengelola manajemen pasar dengan serius dan lebih Bersambung ke Hal. 15 Medan-andalas Ketua DPRD Sumut H Saleh Bangun menegaskan, penundaan pelantikan Gatot Pujonugroho sebagai Gubsu definitif pada 28 Februari lalu, tidaklah dimaksudkan untuk men- zalimi atau berupaya menggagalkan pelantikan tersebut. "Saya mengirimkan surat ke Men- dagri minta penundaan pelantikan, justru demi menjaga kondusifitas dan kondisi sejuk di daerah ini, sekaligus membuat citra DPRD Sumut sebagai institusi perwakilan rakyat tetap baik di mata rakyat". Saleh Bangun menekankan hal itu kepada wartawan di Gedung Dewan, Senin (4/2), menjawab tudingan sejumlah kalangan yang menilai, Ketua DPRDSU H Saleh Bangun Penundaan Pelantikan Gatot Bukan Menzalimi Bersambung ke Hal. 15 Bersambung ke Hal. 15 Ditinggal 15 Menit, Rp200 Juta Raib Medan-andalas Sei Tu Kia alias Sugianto (58) warga Dusun XV No. 965 Desa Percut Kecamatan Percut Sei Tuan, tidak menyangka menjadi korban pencurian. Uang senilai Rp200 juta yang baru saja dipinjam dari temannya untuk modal usaha raib dicuri dari dalam mobil saat berada di depan kilang padi miliknya, di Jalan Besar Percut Desa Percut Kecamatan Percut Sei Tuan, Minggu (3/3) pukul 16.00 WIB. Berdasarkan keterangan yang dihimpun wartawan, Senin (4/3), sore itu Sei Tu Kia dengan mengendarai mobil avanza miliknya usai dari rumah temannya meminjam uang untuk modal usahanya. Saat itu, Sei Tu Kia hendak mengambil sesuatu barang, korban pun singgah di kilang padi dan Bersambung ke Hal. 15 andalas/Ist

description

harian andalas lugas dan cerdas

Transcript of epaper andalas edisi selasa 5 maret 2013

andalasHARIAN

L U G A S D A N C E R D A S

Selasa, 5 Maret 2013 | No: 2527/Tahun VIII | E-Mail:[email protected] | Harga Eceran Rp2.000; Langganan+ongkos kirim Rp75.000; Luar Kota: Rp2.500

Kondisi 53 Pasar Tradisional di Medan Buruk

Bersambung ke Hal. 15Bersambung ke Hal. 15

Anjing Selamatkan

Bocah Perempuan

UNIK tapi NYATA

SEEKOR anjing kecil ternyata bisa menyelamatkankehidupan bocah perempuan berusia tiga tahun yang hilangdi Polandia dan menghabiskan malam dalam suhu yang dingin.

Demikian laporan Radio FM Vesti pada Minggu kemarin.Gadis imut itu, Julia, menghilang dengan anjing

Masa Tenang Pilgubsu,Belum Tenang

424 Surat SuaraPilgubsu RusakMedan- andalas

Komisi Pemilihan Umum Kota Medan menemukanadanya 424 suara suara untuk Pemilihan Gubernur danWakil Gubernur Sumatera Utara (Pilgubsu) yangmengalami kerusakan.

Anggota Komisi Pemilihan Umum(KPU) KotaMedan Yenni Chairiah Rambe di Medan, Senin (4/3)mengatakan, kerusakan surat suara ditemukan ketikaproses penyiapan distribusi ke seluruh kecamatan.

Pihaknya telah menyampaikan informasi kerusakansurat suara sebanyak 424 lembar tersebut ke KPUProvinsi Sumut. "Sudah dibuatkan berita acaranya,"katanya.

Menurut dia, meski menemukan adanya surat suarayang rusak, tetapi pihaknya tidak memerlukanpergantian disebabkan logistik yang ada telahmencukupi.

Surat suara yang dikirim KPU Sumut tersebutsesuai dengan kebutuhan jumlah daftar pemilih tetap(DPT) awal yakni 2.121.841 jiwa yang terdiri dari1.052.120 pemilih laki-laki dan 1.069.721 pemilihperempuan.

Berdasarkan evaluasi dan pemutakhiran data yangdisempurnakan melalui rapat pleno KPU Sumutdengan KPU kabupaten/kota, terjadi pengurangan DPT

Medan- andalasMasa tenang Pemilihan Gubernur

Provinsi Sumatera Utara (Pilgubsu)tahun 2013, ternyata masih belumtenang. Masih ada atribut pasanganCagubsu/Wagubsu tertentu yang masihterpasang di ruang publik, termasuk jugadi becak dan mobil-mobil pribadi.

Dari pantauan yang dilakukan, masih ada foto pasanganCagubsu yang terpasang di media out door, seperti dipersimpangan Jalan Letda Sudjono untuk pasangan Cagubsunomor urut 4 Amri Tambunan-RE Nainggolan, persimpanganJalan H. Anif untuk pasangan nomor urut 3 ChairumanHarahap-Fadly Nurzal, dan tepat didepan Kantor KPU Sumutuntuk pasangan nomor urut 1 Gus Irawan-Soekirman. Hal

• Atribut Kampanyedi Becak danMobil HarusDicopot

Bersambung ke Hal. 15

Kerugian Korupsi PLTA Asahan III Rp5,9 Miliar

Bupati Tobasa Calon TersangkaMedan-andalas

Bupati Toba Samosir (Tobasa),Kasmin Simanjuntak ditetapkanpenyidik Subdit III/Tipikor DirektoratReskrimsus Polda Sumut sebagaicalon tersangka dalam kasus dugaankorupsi Pembangkit Listrik TenagaAir (PLTA) Asahan III.

Kasubbid Pengelola Informasi dan

Dokumentasi (PID) Humas PoldaSumut, AKBP MP Nainggolan menu-turkan penetapan status calon ter-sangka Bupati Tobasa, Kasmin Si-manjuntak setelah Polda Sumutmenerima hasil audit dari BadanPemeriksa Keuangan dan Pem-bangunan (BPKP) Sumut.

"Sesuai hasil audit, kerugian nega-

ra yang ditimbulkan akibat perbuatanBupati Tobasa mencapai Rp 5.9-03.884.164," kata Nainggolan kepadawartawan, Senin (4/3).

Nainggolan menegaskan, KasminSimanjuntak ditetapkan sebagai calontersangka karena harga pembebasan

Sumber Bank Indonesia

Mata Uang

AUD

CNY

EUR

GBP

HKD

Jual

9914

1552

12692

14661

1257

Beli

9811

1536

12563

14513

1244

Kurs dan Harga Logam Mulia, 4 Mar’ 2013

Mata Uang

JPY

MYR

SGD

USD

Jual

104.45

3139

7839

9753

Beli

103.37

3104

7759

9655

Partai Hidup Mati

Bersambung keHal. 15

Manchester-andalasLiga Champions pastinya tidak asing

di telinga pencinta sepakbola.Ajang bergengsi yang

sarat akan emosi inimampu memper-temukan berbagai‘raksasa sepak-bola’ dari se-luruh penjurudunia. Sebut

saja Manchester United dan RealMadrid yang ditakdirkan untukbertemu kedua kalinya di babakperdelapan final yang di-langsungkan, Rabu (6/3) dinihariWIB di Old Trafford. Laga panasini pun menjadi pertaruhan hidupdan mati bagi anak-anak asuh duaentrenador sukses,Alex Fergusondan Jose Mourinho. (bacalengkap di halaman 8)

Sebelumnya, MU danReal Madrid sudah salingbertegur sapa di leg pertamaperdelapan final dengan skorimbang 1-1. Dengan ini,maka kedudukan kedua kubuseakan masih netral danmembuka peluang padasiapapun untuk beranjak kebabak 8 besar.

Tidak bisa dipungkiri

bahwa pertemuan antaraUnited dan Real Madrid akanmenjadi laga yang krusial danbisa dibilang akan menjadi‘tontonan sepakbola yangsesungguhnya’. ManchesterUnited dalam hal ini tengahberada di atas awan, dimana

LIVE

Rabupukul 02.45 WIB

6 Maret 2013

andalas/hs poetra

LLLLLOGISTIK PILOGISTIK PILOGISTIK PILOGISTIK PILOGISTIK PILGUBSU GUBSU GUBSU GUBSU GUBSU - Truk pengangkut logistik Pemilihan Gubernur Sumut dilepas dari Wisma Kartini, Jalan T.Cik Ditiro, Medan, Senin (4/3). Sebanyak 2.728 kotak suara dan perlengkapan lainnya didistribusikan ke 24 Kecamatan di Kota Medan.

Rangkap Jabatan Ketum PSMS Medan, Dirut PD Pasar Tak Fokus

BERSIHKANBERSIHKANBERSIHKANBERSIHKANBERSIHKANSAMPSAMPSAMPSAMPSAMPAHAHAHAHAH- Seorangpetugasmembersihkantumpukansampah di sekitarPasar KampungLalang, JalanGatot SubrotoMedan. Kondisipasar tradisionalyangmemprihatinkanmenjadi sorotanpara wakil rakyatdi DPRD Medan.

Kondisi fisikbangunan 53 pasar

tradisional yangdikelola PD Pasarsemuanya dalam

kondisi buruk danmemprihatinkan,

termasuk Pusat Pasardan Pasar Petisah.

Bahakan, PasarPetisah yang

dijanjikan sebagaipercontohan pasar

tradisional modern,tampakya belum adaterlihat tanda-tanda

menuju kearahtersebut.

BAHKAN Direktur Utama(Dirut) PD Pasar Medan BennySihotang dinilai sudah tidak lagifokus untuk membenahi pasar-pasar tradisional di Kota Medan.Kondisi ini terjadi sejak BennySihotang merangkap sebagaiKetua Umum PSMS Medan.

"Kalau kita lihat dia (BennySihotang, red) sudah lebih fokusmengurusi PSMS. Kita kecewakarena persoalan yang ada selamaini seperti di Pasar Sukaramai, diBelawan, dan lainnya masihbelum ada peyelesaian," kataAnggota Komisi C DPRD KotaMedan Jumadi di gedung DPRDMedan, Senin (4/3).

Politisi PKS ini meminta PDPasar mengelola manajemenpasar dengan serius dan lebih

Bersambung ke Hal. 15

Medan-andalasKetua DPRD Sumut H Saleh

Bangun menegaskan, penundaanpelantikan Gatot Pujonugroho sebagaiGubsu definitif pada 28 Februari lalu,tidaklah dimaksudkan untuk men-zalimi atau berupaya menggagalkan

pelantikan tersebut."Saya mengirimkan surat ke Men-

dagri minta penundaan pelantikan,justru demi menjaga kondusifitas dankondisi sejuk di daerah ini, sekaligusmembuat citra DPRD Sumut sebagaiinstitusi perwakilan rakyat tetap baik

di mata rakyat".Saleh Bangun menekankan hal itu

kepada wartawan di Gedung Dewan,Senin (4/2), menjawab tudingansejumlah kalangan yang menilai,

Ketua DPRDSU H Saleh Bangun

Penundaan Pelantikan Gatot Bukan Menzalimi

Bersambung ke Hal. 15

Bersambung ke Hal. 15

Ditinggal 15 Menit,Rp200 Juta RaibMedan-andalas

Sei Tu Kia alias Sugianto (58) warga Dusun XV No. 965Desa Percut Kecamatan Percut Sei Tuan, tidak menyangkamenjadi korban pencurian. Uang senilai Rp200 juta yangbaru saja dipinjam dari temannya untuk modal usaha raibdicuri dari dalam mobil saat berada di depan kilang padimiliknya, di Jalan Besar Percut Desa Percut KecamatanPercut Sei Tuan, Minggu (3/3) pukul 16.00 WIB.

Berdasarkan keterangan yang dihimpun wartawan, Senin(4/3), sore itu Sei Tu Kia dengan mengendarai mobil avanzamiliknya usai dari rumah temannya meminjam uang untukmodal usahanya. Saat itu, Sei Tu Kia hendak mengambilsesuatu barang, korban pun singgah di kilang padi dan

Bersambung ke Hal. 15

andalas/Ist

Selasa5 Maret 2013 harian andalas | Hal. 2MEDAN KITA

7 Maret, Diimbau Tak Pelesiran

Hasil Pilgubsu TakTergantung Survei

PENERBITPT. Star Media Internusa d/h. PT. Inti Media Nusantara

PEMBINADr Eggi Sudjana SH MSi

PEMIMPIN UMUM/PEMIMPIN REDAKSIIskandar ST

WKL PEMIMPIN UMUM/WKL PEMIMPIN REDAKSI/PENJABH Baharuddin

WAKIL PEMIMPIN REDAKSI IIMA Siddik Surbakti, Christoffel Manurung SH MH

PEMIMPIN PERUSAHAANAmiruddin

REDAKTUR PELAKSANAGusliadi Ritonga

SEKRETARIS REDAKSIMira Puspita

KOORDINATOR DAERAHAgus Salim Ujung

REDAKTURHamdani Nasution, Asril Tanjung, Hermawan,

Yonan Febrian, M.SulaimanSTAF REDAKSI

Asiong, Robenson Sidabariba, Yunan Siregar,Irwan Ginting, Felix Sidabutar, Thamrin Samosir,

Desrin Pasaribu, MaguslimFOTOGRAPHER

Hs Poetra , Rizki Mulya AkbarSIRKULASI

SepthoIKLAN

SyarifahPENASEHAT HUKUM

Syahril SH SpN; Nur Alamsyah SH MH; Abu Bokar Tambak SH MHum;A Herwan Bispo SH, H. Syafrizal SH. MH

ALAMAT REDAKSI/ TATA USAHAJalan T Amir Hamzah

Ruko Kompleks Griya Riatur Indah No. 182-184-186 MedanNOMOR REKENING

BRI Unit Kapten Muslim Medan a/n Amiruddin MendrofaNo. Rekening 3383-01-027966-53-5

BCA KCP Tomang Elok a/n Amiruddin MendrofaNo. Rekening 7865078382

Iklan Warna (FullColour) Rp. 15.000/mm kolomIklan Hitam Putih Rp 10.000/mm kolom

Iklan Keluarga/Ucapan Selamat Rp 3.500/mm kolomTELEPON

(061) 8449800FAKSIMILE

(061) 8462800EMAIL

REDAKSI:[email protected]: [email protected]

PENCETAKCV. Grafika Sumatera.

Isi di Luar Tanggungjawab Pencetak

PERHELATAN atau har i 'H ' pencoblosan Pilgubsu tinggal dua hari lagi.Para cagubsu dan segenap tim sukses/ pen-

dukungnya, tentu tengah harap-harap cemas,menunggu hasil akhir perhintungan suara Pilgub-su tersebut.

Setelah cukup banyak menguras energi sertamenggelontorkan miliaran rupiah dana, menjelangdan pada masa kampanye, sudah barang tentu,mereka sangat berharap kandidat yang diusungn-ya, sukses meraih kemenangan.

Seperti lazimnya, setiap kali pelaksanaanPilgubsu, selalu muncul hasil-hasil survei yangdilakukan banyak lembaga survei, baik yang ber-sifat independen maupun berdasarkan pesanan.

Hasil survei itu kerapkali dijadikan acuan bagipara pengamat, untuk memprediksi siapa yangbakal unggul pada pelaksanaan Pemilukada, ter-masuk pada Pilgubsu kali ini. Padahal, sejatinyahasil survei tidak selalu mengandung kebenaran.

Terbukti, hasil survei yang digelar menjelangpelaksanaan Pemilukada di DKI Jakarta dan JawaBarat, sama sekali tidak akurat. Survei di Pilka-da DKI Jakarta mengunggulkan pasangan Foke-Nara yang akan meraih kemenangan. Ternyatahasilnya, yang unggul adalah Jokowi-Ahok.

Begitu juga dengan survei dilaksanakan men-jelang Pilkada Jawa Barat, banyak yang mengung-gulkan pasangan Dede Yusuf-Lex Laksamana akankeluar sebagai pemenang, terbukti yang ungguladalah pasangan Aher-Demiz.

Dalam konteks demikian, kita hanya ingin me-wanti-wanti pasangan cagubsu dan tim suksesn-ya, agar tidak mudah silau dan terlena denganhasil survei. Sebab, sudah banyak bukti di lapan-gan, hasil survei tidak bisa dijadikan acuan.

Saat ini, memang tengah memasuki minggutenang. Namun, masih ada banyak cara yang bisadilakukan para pendukung cagubsu, untuk men-dongkrak simpati dan meningkatkan elektabili-tas masing-masing.

Tentu, cara yang dimaksudkan di sini, tidaklahbermakna membenarkan upaya menghalalkan se-gala cara untuk meraih kemenangan, apalagimelakukan apa yang selama ini dikenal dengan,'serangan fajar' (praktik money politics).

Adalah benar adanya, siapa yang terpilih padaPilgubsu nanti tidak ditentukan oleh hasil survei.Semuanya akan sangat tergantung pada pilihanrakyat. Kini, rakyat semakin cerdas dan tidakgampang lagi dimobilisir untuk menjatuhkan pil-ihan kepada seseorang. Karenanya, kita hanyabisa berharap, kiranya rakyat Sumut, tidak salahp i l i h . ( * * )

andalas

E D I T O R I A L

Imbauan tersebut disam-paikan Koordinator Provinsi(Korprov) Partai Golkar LeoNababan dan Ketua DPW PartaiKebangkitan Bangsa (PKB)Sumut Ance Selian, menjawabwartawan menjelang bertolakke Jakarta, Senin (4/3).

"Marilah saudara-saudara

saya agar hendaknya janganmeninggalkan daerah saat hariH pencoblosan Pilkada Sumut7 Maret nanti," ajak Ance Seliandidampingi Pengurus DPP PKBH Marwan Dasopang.

Kalau selama ini saat Pemilu,Pilkada Medan dan Sumut,banyak warga meninggalkan

Tanah Air berbondong-bondongke Malaysia dan Singapura,untuk Pilkada kali ini hen-daknya dapat menggunakanhak pilih mereka, demi ke-majuan Sumut ke depan.

Maju-tidaknya Sumut kedepan akan tergantung kepadawarga Sumut yang memberikanhak suara secara bebas danrahasia.

“Jadi, kalau masih ada wargaSumut menganggap dirinyasebagai tamu, saat Pilkadamereka berangkat ke luarnegeri, ke depan merekadiprediksikan bakal semakinsusah,” ujar Selian.

Sementara itu Leo Nababan

juga mengharapkan hal yangsama. Dia meyakini Pilkada kaliini aman, damai, dan tenang(kondusif). “Jadi tidak perlulahsampai meninggalkan TanahAir,” kata dia.

Jadi, kata Nababan denganlogat kental Tapanulinya, haksuara itu sangat menentukanpembangunan Sumut ke depan.“Saudara-saudara saya, tidakperlulah meninggalkan TanahAir saat Pilkada, keamanan diSumut terjamin,” ujar Leomeyakinkan.

Siapapun nantinya yangterpilih, lanjutnya, menjadilahmereka sebagai orang ter-hormat dan tidak perlu ada

euforia berlebihan, sedangkanbagi yang belum berhasil, ang-gaplah itu sebagai kemenanganyang tertunda.

Menurutnya, khusus untukjajaran Golkar, persahabatandengan semua pihak meru-pakan segala-galanya, sehinggadengan demikian dapat men-ciptakan suasana kondusif diantara sesama warga.

"Pilkada yang segera tibabukan momok menakutkanyang harus ditinggalkan, namunsatu suara menentukan arahpembangunan masa depanSumatera Utara," kata LeoNababan yang juga WasekjenDPP Partai Golkar itu.(RIL)

Medan-andalasMasyarakat Medan dan Sumatera Utara

umumnya diimbau tidak pelesiran meninggalkandaerah asalnya saat pelaksanaan pemungutansuara Pilkada Sumut pada Kamis 7 Maret 2013.Kenapa? Suara mereka menentukanpembangunan Sumut 5 tahun ke depan.

PROVINSI Sumatera Utara(Sumut) adalah salah satuprovinsi percontohanberlangsungnya prosesdemokrasi. Ini terlihat daristruktur masyarakatnya yangsangat heterogen danmajemuk, namun tidak pernahmendengar adanya persoalanatau ribut antarsuku, etnismaupun agama.

“Ini menunjukkanmasyarakat Sumut sangattoleran dan senada denganmakna demokrasi. PilkadaSumut 7 Maret mendatangakan menjadi ujian besar bagimasyarakat daerahberpenduduk 13 juta jiwa ini,apakah mampumempertahankan iklimsebagai masyarakat yangtoleran dan demokratis,” katafungsionaris Pengurus BesarPergerakan Mahasiswa IslamIndonesia (PB PMII) AinulYakin Simatupang saatmenjadi salah satu pembicarapada Dialog Pemuda danMahasiswa bertajuk “SaveDemokrasi: Pilkada SumateraUtara Bersih” di HotelMadani, Medan, Minggu (3/3)

sore.Dialog digelar atas

kerjasama Pimpinan CabangGerakan Pemuda (PC GP)Ansor Kota Medan,Kabupaten Simalungun,Humbang Hasundutan(Humbahas), Langkat, BatuBara, Tebing Tinggi, LabuhanBatu Utara (Labura), LabuhanBatu Selatan (Labusel),Labuhan Batu, Pengurus

Cabang PMII Deli Serdang,Dewan Eksekutif Mahasiswa(Dema) IAIN-SU, BEM Univa,dan BEM UniversitasDharmawangsa.

Dialog pemuda danmahasiswa yang dipandu Zeni,mahasiswa Pascasarjana IlmuKomunikasi USU itu, jugaberbicara pakar komunikasipolitik Amir Purba PhD, danantropolog Dr Fikarwin Zuska.

Ainul Yakin berharap,Pilkada Sumut akanberlangsung adil, jujur, dantransparan. Dengan demikian,Sumut tetap menjadipercontohan demokrasi dinusantara dan menjadipembelajaran politik bagigenerasi muda.

Sedangkan Amir Purbamengingatkan, pemilihanGubernur Sumut tinggalmenghitung hari. Untuk itumasyarakat harus tetap seriusmenghadapinya. Inimengingat hasil Pilkada akanbesar pengaruhnya terhadapperkembangan Sumut kedepan. “Salah memilihpemimpin, akan membuatSumut makin tertinggal,” kataDosen FISIP USU itu serayamenyampaikan prosesdemokrasi Sumut sudahberjalan namun belummenyentuh semua sisi.

Pakar antropologi budayaUSU Fikarwin Zuskamengatakan, Sumut memilikitoleransi yang tinggi dariberbagai perbedaan dantoleransi. Ini harus menjadisebuah perekat dan soliditas

kerukunan di tengahmasyarakat. Sebab demokrasijuga bertujuan memanusiakanmanusia sebagaimanalayaknya.

Sebelumnya, ketua panitiadialog, Khairul Azhar Ritongamenyatakan, kegiatan iniadalah bentuk kepedulianpemuda dan mahasiswaSumut untuk demokrasibangsa. Dia berharap, Gubsuke depan harus mampu danberani mengembalikan 70persen hasil alam daerah iniuntuk kepentinganmasyarakat Sumut.

Dalam kesempatan itu,Presiden Mahasiswa IAIN-SUAhmad Riduan Hasibuanbersama seluruh pimpinanorganisasi pemuda danmahasiswa yang hadir dalamdialog itu menyampaikanenam butir pernyataan sikapterhadap Pilkada Sumut.

Di antaranya Pilkada Sumuttanpa gerakan Golput, tanpakekerasan, tanpa intervensi,tanpa money politics.Kemudian, Pilkada untukkepentingan rakyat dandemokrasi bangsa.(HAM)

Pilgubsu 7 Maret Ujian Demokrasi Sumut

andalas/rizki mulya

MINIM PENGHIJAMINIM PENGHIJAMINIM PENGHIJAMINIM PENGHIJAMINIM PENGHIJAUUUUUAN AN AN AN AN - Tampak pemandangan Kota Medan diabadikan dari atas sebuah gedung, Senin (4/3). Tumbuhpesatnya pembangunan gedung-gedung untuk perumahan, pertokoan, maupun perkantoran, membuat kawasanhijau di Kota Medan semakin minim.

Medan-andalasMenjelang pemilihan Gu-

bernur dan Wakil GubernurSumatera Utara pada Kamis(7/3), Manajemen RSU DrPirngadi Medan telah me-nyiapkan TPS keliling bagipasien yang tidak bisa datangke TPS terdekat dari rumahsakit.

Hal itu dikatakan DirekturRSU Dr Pirngadi Medan drAmran Lubis SpJP (K) di sela-sela kesibukannya, Kamis (4/3). Ia menuturkan sudah me-nerima surat dari KPU bebe-rapa hari yang lalu dan dirinyatelah meminta Kabag Umumuntuk menyediakan TPS keli-ling.

"Kita sudah siapkan itu dantidak ada masalah, karena inikan event rutin yang memangsudah sering digelar sepertiPileg, Pilpres, dan Pilkada,”katanya. Amran juga menam-bahkan, diperkirakan pasienyang berumur tujuh belastahun ke atas berjumlah seki-tar 400 orang yang tidak hanyadari Medan saja tetapi juga daridaerah lainnya di Sumut.

"Jadi KPU nanti yang meng-oordinirnya, kita hanya me-nyiapkan tenaga untuk mem-bantu," ujarnya. Terpisah, Ka-bag Humas RSUP H AdamMalik Sairih Siragih yang dihu-bungi mengatakan, biasanyasetiap ada pemilihan umummemang ada TPS khusus untukpasien di rumah sakit tersebut.

Sementara Ketua KPU Su-mut Irham Buana menerang-kan bagi dokter, perawat, danpasien nantinya akan diarah-kan ke TPS terdekat darisetiap rumah sakit. TPS ter-dekat inilah yang nantinyaakan datang mengunjungi

rumah sakit, sehingga akanada TPS keliling, jadi tidak lagimendirikan TPS khusus disetiap rumah sakit. "Ini kanuntuk mempermudah merekayang sedang dirawat agar dapatikut memilih, melalui TPSkeliling yang akan dijalankan,"katanya. Petugas Lapas

Sementara itu Komisi Pemi-lihan Umum Daerah (KPUD)Sumatera Utara melibatkanpetugas Unit Pelayanan Teknis(UPT) Divisi PemasyarakatanKementerian Hukum dan HAMKanwil Sumatera Utara (Ke-menkumham Kanwil Sumut)sebagai anggota Panitia Pe-mungutan Suara (PPS) dalampemungutan suara Pilgubsu 7Maret 2013 mendatang disejumlah Lapas, Rutan danCabrutan se-jajaran Kemen-kumham Kanwil Sumut.

"Ada beberapa petugas La-pas, Rutan, Cabrutan se-jajaranKemenkumham Kanwil Sumutyang dilibatkan dalam PPS padaPilgubsu 7 Maret 2013 men-datang. Mereka membantuKPU dalam melakukan pemu-ngutan suara di Lapas, Rutan,dan Cabrutan yang ada,” te-rang Humas KemenkumhamKanwil Sumut, Hasran Sapawi,kepada wartawan, Senin (4/3).

Dalam rangka Pilgubsu,katanya, Kemenkumham Kan-wil Sumut harus mengesam-pingkan surat edaran MenteriHukum dan HAM tentangpembatasan masyarakat sipilyang masuk ke dalam Lapas,Rutan maupun Cabrutan.“Surat edaran itu harusdikesampingkan dulu, karenaini menyangkut kepentinganumum. Jadi, sah-sah sajamereka masuk ke dalam,”sebutnya. (YN/THA)

Rumah Sakit SediakanTPS KelilingPetugas Lapas Jadi Anggota PPS

andalas/hamdani nasution

FOFOFOFOFOTTTTTO BERSAMA O BERSAMA O BERSAMA O BERSAMA O BERSAMA - Para pembicara, Pengurus PB PMII Ainul Yakin Simatupang (kiri),pakar komunikasi politik Amir Purba, dan antropolog Dr Fikarwin Zuska berfotobersama dengan pimpinan organisasi penyelenggara Dialog Pemuda danMahasiswa bertajuk “Save Demokrasi: Pilkada Sumatera Utara Bersih” di HotelMadani Medan, Minggu (3/3) sore.

Medan-andalasUsai menjalani masa cuti

untuk mengikuti kampanyesebagai Calon Gubsu, Senin (4/3), Plt Gubsu Gatot Pujo Nugro-

ho langsung memimpin apel pagiPNS di lingkungan Pemprovsu.

Dalam apel pagi kali ini tingkatkehadiran pegawai sangat rendah.Gatot bahkan memperkirakanhanya sekitar 50 persen pegawaisaja yang ikut apel. Namun Gatotmemaafkan para pegawai yangtidak hadir tersebut.

Ia hanya mengingatkan agarkondisi ini tidak terulang kedepannya dan secara khusus

meminta agar para kepala birolebih memperhatikan para pega-wai di lingkungan masing-masing.

"Untuk digarisbawahi dandiperhatikan oleh semua kepalabiro, menurut saya yang hadirpagi ini tidak lebih dari 50persen. Hari ini dimaafkan, tapitidak boleh terulang lagi. Kalautidak cuti, tidak dinas luar harusmasuk kantor!" tegas Gatotdalam arahannya.

Gatot juga meminta PNSjajaran Pemprovsu meningkat-kan kinerja dan tetap bersema-ngat. Pameo hari Senin sebagaihari yang tidak menggairahkandiharapkannya tidak berlakupada PNS khususnya di jajaranPemprovsu.

Menurutnya hari Senin harusmenjadi hari yang menye-nangkan untuk mengawali peke-rjaan karena sudah menikmati

libur sejak hari Sabtu danMinggu.

"Pameo hari Senin hari yangtidak menggairahkan harus kitatepis, Sabtu dan Minggu di-manfaatkan untuk bercengkra-ma dengan keluarga, dengananak-anak, dengan istri maupunsuami. Mestinya pada hariSenin setiap PNS sudah bugardan bisa maksimal bekerja,"ujarnya dalam arahannya. (WAN)

Gatot MaafkanPegawai TakIkut Apel Pagi

an

Selasa5 Maret 2013 harian andalas | Hal. 3MEDAN KITA

Medan-andalasPenyusunan Daerah Pemilihan

(Dapil) Dewan Perwakilan RakyatDaerah (DPRD) Sumut olehKomisi Pemilihan Umum (KPU)Sumut dinilai tidak proporsional,karena tidak memenuhi prinsippenyusunan Dapil sebagaimanadiatur dalam Peraturan KPU No 5Tahun 2013 Tentang Tata CaraPenetapan Dapil dan AlokasiKursi Setiap Dapil Anggota DPRDProvinsi dan Kabupaten/KotaDalam Pemilu Tahun 2014.

PenyusunanDapil DPRDSumut TakProporsional

Penilaian itu disampaikan politisi PartaiPersatuan Pembangunan (PPP), Ir HAhmad Parlindungan Batubara MSi, Senin(4/3) menyikapi ditetapkannya KotaMedan menjadi dua Dapil pada Pemilu2014 mendatang.

Menurut Ketua Fraksi Patriot Persa-tuan Pembangunan (FPPP) DPRD KotaMedan ini, jika dianalisis dari pembagiankursi terhadap Dapil kecamatan, KPUSumut belum memperhatikan denganbenar Pasal 3 Ayat 1 Keputusan KPU No5 Tahun 2013 itu yang mengisyaratkankesetaraan nilai.

Dari hasil perhitungan perolehan kursiDapil Sumut-1 meliputi Kecamatan MedanAmplas, Medan Denai, Medan Area,Medan Kota, Medan Tembung, MedanPerjuangan, Medan Timur, Medan Deli,Medan Labuhan, Medan Marelan, danMedan Belawan, dengan jumlah pendu-duk 1.577.419 jiwa.

“Jika dibagi dengan angka BPPD Sumutsebesar 152.277, maka akan diperolehjumlah kursi sebanyak 10,36 kursi ataudibulatkan dengan menjadi 10 kursidengan sisa lebih penduduk sebanyak54.649 jiwa,” katanya.

Untuk Dapil Sumut-2, sebut Lindung,meliputi Kecamatan Medan Johor, MedanTuntungan, Medan Sunggal, MedanSelayang, Medan Maimun, Medan Baru,Medan Polonia, Medan Barat, MedanPetisah, dan Medan Helvetia.

“Jika dihitung dengan cara yang sama

membagi jumlah penduduk sebanyak1.025.193 jiwa dengan angka BPPDSumut sebesar 152.277, maka akandiperoleh jumlah kursi sebanyak 6,73kursi atau dibulatkan menjadi 7 kursidengan sisa kurang penduduk sebanyak40.746 jiwa. Besarnya kelebihan dan ke-kurangan suara ini tentunya tidak me-menuhi prinsip satu orang satu suara satunilai,” ungkap anggota Komisi D ini.

Kemudian, sambung Lindung, Pasal 3ayat 3 mengisyaratkan proporsionalitas.“Jika dilihat dari pembagian kursi per Dapilpada Sumut 1 dan 2 yang sebelumnya ber-asal dari satu Dapil, perimbangan alokasiantarkursi antarDapil tidak terjaga, di manaSumut 1 sebanyak 10 kursi, sedangkanSumut 2 cuma 7 kursi,” terangnya.

Selanjutnya, tambah Lindung, Pasal 3ayat 4 mengisyaratkan integralitas, dimana wilayah atau daerah kecamatan harusdisusun saling berbatasan, mempertim-bangkan kondisi geografis, sarana perhu-bungan dan aspek kemudahan trans-portasi.

“Jika dianalisis daerah kecamatan yangditetapkan KPU seperti pada Sumut-1,Kecamatan Medan Amplas yang beradadi ujung selatan Kota Medan digabungkandengan Kecamatan Medan Belawan yangberada di ujung utara Kota Medan. Apakahini proporsional dan integral?” ujar Lin-dung mempertanyakan.

Menurut Lindung, pembagian DapilDPRD Sumut dari daerah Kota Medanpaling baik adalah, Sumut 1 dengan alokasi9 kursi meliputi Kecamatan Medan Barat,Medan Petisah, Medan Helvetia, MedanBaru, Medan Tembung, Medan Perjua-ngan, Medan Timur, Medan Deli, MedanLabuhan, Medan Marelan, dan MedanBelawan.

Sedangkan Dapil Sumut-2 denganalokasi 8 kursi meliputi Kecamatan MedanAmplas, Medan Denai, Medan Area,Medan Kota, Medan Johor, Medan Tuntu-ngan, Medan Sunggal, Medan Selayang,Medan Maimun, dan Medan Polonia.

“Kita akan mengajukan keberatan soalpenyusunan Dapil DPRD Sumut ini keKPU Sumut dan Panwaslu Sumut, karenatidak proporsional dan tidak mengindah-kan peraturan yang dibuat oleh KPU sen-diri,” pungkasnya. (STARBERITA/GUS)

Medan-andalasMenghadapi sasaran dan keluhan masyarakat

terhadap ketidakpuasan masyarakat dalam pela-yanan, rumah sakit (RS) harus terus berbenahmeningkatkan pelayanan.

Hal itu dikatakan Kadis Kesehatan Sumut drRRSH Surjantini MKes saat menyerahkan sertifi-kat akreditasi tipe B kepada RSU Sari MutiaraMedan dan tipe C kepada RSU Sari Mutiara LubukPakam, Senin (4/3) di RSU Sari Mutiara Medan.

"Rumah sakit harus selalu berubah, karena pe-nyakit yang akan dihadapi pun selalu berubah-ubah. Untuk itu, jangan puas apa yang didapat saatini, teruslah meningkatkan pelayanan denganmengikuti berbagai ujian. Karena memang harusada ujian kalau kita mau naik tingkatan pelayanan,"tegas Surjantini.

Menurutnya, untuk memberikan kepuasankepada pasien, maka pasien harus mengetahuidiagnosa penyakit dengan cepat, harus mengetahuiberapa lama dirawat, dan apa saja tindakan yangdilakukan terhadapnya. "Inilah yang harus di-lakukan. Selain memberikan pelayanan kesehatan,rumah sakitjuga harus mendidik masyarakat,berilah pengetahuan terkait perilaku hidup bersihsehat," jelas Surjantini.

Kepada Rumah Sakit Sari Mutiara, katanya,meski mendapat akreditasi, jalan masih panjang."Meski mendapat tipe C, ini harus kita syukuri.Masyarakat mungkin tidak tahu akan akreditasi ini,mereka hanya tahu pelayanan semakin meningkat.Maka tingkatkanlah pelayanan," harap Surjantini.

Sementara Rektor Universitas Sari Mutiara, DrIvan Elisabeth Purba MKes mengatakan, penye-rahan sertifikat ini menjadi sejarah bagi YayasanSari Mutiara Medan. "Sertifikat ini merupakanpertanggungjawaban kita dalam memberikanpelayanan kepada masyarakat," ujarnya. (YN)

Medan-andalasUsai kampanye, Cagubsu nomor

urut 1, Gus Irawan Pasaribu, mem-bersihkan alat peraga kampanye-nya, Minggu (3/3) malam sekirapukul 23.00 WIB.

Gus bersama timnya mengen-darai mobil pick up. Gus naik dibak terbuka berbaur bersama tim-nya dan sejumlah awak media.Pembersihan alat peraga dimulaidari Jalan Pattimura, KelurahanDarat, Medan Baru. Gus member-sihkan alat peraga seperti span-duk, baliho, dan bendera yangmenghiasi sisi jalan.

Tanpa lelah, Gus berjalan darisatu alat peraga ke alat peraga lainyang berjarak sekitar 100 meter.Gus tidak luput dari sapaan parapengguna jalan yang melintas. “PakGus,” sapa salah seorang penge-mudi mobil jenis minibus. “Ya pak,lagi bersih-bersih,” balas Gus.

Usai bersih-bersih di JalanPattimura, Gus bersama tim me-nuju Jalan Dr Mansyur. Namundi sepanjang jalan tersebut, se-luruh alat peraga pasangan nomorurut 1 tersebut sudah dibersih-kan relawan.

Di sela-sela pembersihan alatperaga, Gus mengucapkan te-rima kasih kepada seluruh timnyadan khususnya relawan atas per-juangan menuju Sumut 1. “Seka-

rang seluruh alat peraga sudahtidak boleh lagi sehingga kamibuka sendiri alat peraga dan se-kaligus menjadi contoh bagi te-man-teman relawan untuk mela-kukan bersih-bersih di wilayahmasing-masing,” ujar Gus.

Dikatakan Gus, pembersihanalat peraga tersebut untuk mem-berikan kesejukan kepada mas-yarakat Sumut dan menunjukkanpermainan sportif selama mere-but simpati masyarakat. “Padasaatnya dilarang, kita harus mema-tuhinya dan tidak boleh melang-gar. Sikap sportif ini diharapkandapat menjadi contoh bagi rekan-rekan relawan,” kata Gus.

Gus menyebutkan, tidak nya-man melihat kondisi kota yangsemrawut disebabkan alat peragayang ada, sehingga dia ingin ber-kontribusi menjaga keindahankota dengan turun langsungmembersihkan alat peraga.

“Mohon maaf kepada seluruhmasyarakat Sumut, karena selamamasa kampanye, kami telah me-nimbulkan kemacetan yang me-nyebabkan terganggunya per-jalanan pengendara lain. Bahkanpemandangan di kota juga menjaditidak nyaman karena alat peraga.Mohon maaf sebesar-besarnyakepada masyarakat Sumut,”pungkas Gus. (GUS)

BERSIHKAN BERSIHKAN BERSIHKAN BERSIHKAN BERSIHKAN ----- Gus Irawan Pasaribu turun langsung membersihkan atribut kampanyen-ya dari atas mobil pick up, Minggu (3/3) malam.

Gus Bersihkan AlatPeraga Kampanye

andalas/ist

RS Harus Terus BerbenahMeningkatkan Pelayanan

1. AndalasToday

2. Star Morning Request

3. Ngobrol Bareng Starnews Bersama Nadin

Erlangga

4. Info Bisnis & Ekonomi

5. StarWorld

6. Star Life

7. Star Hot News Siang

8. Info Anda (Informasi Perakiraan cuaca &

Reporter)

9. StarTalkshow

10. Star Hot News Sore

11. Star Request

12. Star Hot News Malam

13. Star Night

05.00 – 06.00 WIB

06.00 – 07.00 WIB

07.00 – 08.30 WIB

09.00 – 10.00 WIB

10.00 – 11.00 WIB

11.07 --12.00 WIB

12.07 – 13.00 WIB

13.07 – 14.00 WIB

15.07--16.00 WIB

16.07--19.00 WIB

19.07 – 21.00 WIB

21.07 – 22.00 WIB

22.07 – 00.00 WIB

Selasa, 05 Maret 2013

Medan-andalasNasib tenaga honorer

Pemerintah ProvinsiSumatera Utara (Pemprovsu)di bawah Biro Umum betul-betul menyedihkan.Pasalnya, kendatipun sudahdua bulan tidak menerimagaji, yakni bulan Januari danFebruari 2013, mereka(sekira 100an orang,red)tetap bekerja.

"Ini betul-betulmenyedihkan. Sudah duabulan belum menerima gaji,tapi tak satupun pemangkujabatan yang peduli nasibmereka," ujar salah sorangPNS Pemprovsu mintanamanya tidak ditulis kepadawartawan, Senin (4/3) diKantor Gubsu.

Kepala Biro Umum HjNurlela terkesan "tutupmata" terkait persoalan itu.Soalnya ketika dikonfirmasimelalui SMS, tidak adajawaban atau tanggapanbalasan.

Ketika didatangi keruangan kerjanya, Nurlela

tidak berada di ruangan. "Ibusedang keluar ada urusantidak ada di ruangannya,"ujar Wandi selaku stafkhusus Kabiro Umum.

Didalami lebih jauh, salahseorang kepercayaan KabiroUmum yang minta namanyatidak ditulis menyebutkanpimpinannya, Nurlela,sedang mengupayakan gajitenaga honor tersebut untukdapat dibayar di bulan Maretini.

"Ya, ibu sangat prihatinatas masalah ini. Artinya, BuNurlela sangat peduli nasibtenaga honor ini, jadi kitasedang berusaha kerasuntuk segera membayarkangaji tenaga honor ini. Mudah-mudahan minggu ini sudahcair karena gaji itu yangmereka harapkan untukmemenuhi kebutuhanmereka," ujar salah seorangPNS kepercayaan Nurlelatadi seraya mengatakanuang TPP PNS Pemprovsubelum juga dibayarkanselama 2 bulan. (WAN)

Menyedihkan, HonorerPemprovsu Dua BulanBelum Gajian

Medan-andalasMajelis Pimpinan Wilayah

Pemuda Pancasila (MPW PP)Sumatera Utara (Sumut) me-nginstruksikan seluruh kaderPemuda Pancasila di Sumutmembantu aparat kepolisiandalam menjaga suasana kon-dusif menjelang PemilihanGubernur Sumatera Utara (Pil-gubsu) pada 7 Maret 2013.

Instruksi tersebut disam-

paikan Ketua MPW PP Su-mut, Anuar Shah SE usaimelakukan rapat persiapanzikir dan doa bersama di Kan-tor PP Sumut, Jalan Thamrin,Medan, Senin (4/3).

Anuar Shah mengatakan,masyarakat Sumut akan me-milih gubernur dan wakilgubernur pada 7 Maret ini.Semua pihak tentu mengingin-kan pesta demokrasi itu ber-

jalan lancar, damai, danbisa memilih pemimpinideal pilihan rakyat.

Untuk itu AnuarShah yang akrab di-sapa Aweng memintasemua pihak untukdapat memberikan ke-teladanan dan pence-rahan dalam mengha-dapi Pilgubsu yangtinggal menungguhari.

“Dalam demokrasitentu terjadi perbe-daan, namun suasanakondusif dan salingmenghormati pilihanyang berbeda, jangansampai merusak sen-di-sendi persatuandan kesatuan masya-rakat yang sudah ter-bangun indah di bumi

Sumatera Utara,“ ujar AnuarShah, disampingi Sekretaris HFirdaus Nasution dan Benda-hara H Ali M Madhy sertaunsur pengurus PP Sumutlainnya.

Berkaitan dengan itu, PPSumut, Selasa (5/3) hari inimenggelar zikir dan doa ber-sama bertajuk “Pemuda Pan-casila Berdoa” di kediamanKetua PP Sumut, Jalan Kiwi No80-AA, Medan, agar PilkadaSumut dapat berjalan lancardan damai sesuai harapanmsyarakat Sumut.

“Sesuai komitmen awal,mari kita jaga Pilkada Sumutini dengan melaksanakan ta-hapan secara santun dan ber-martabat, sesuai aturan danperaturannya, karena sesung-guhnya Pilkada mengede-pankan kebersamaan danmenebarkan iklim sejuk bagimasyarakat pemilih,” lanjutAweng.

Terhadap kader PemudaPancasila, Aweng menegas-kan, kader PP wajib meng-gunakan hak suaranya sesuaikeputusan Rakerwil PP Su-mut 17 Februari lalu. “Tidakboleh ada yang golput,“ tandasAweng mengingatkan.

(HAM)

Jaga Suasana Kondusif Jelang Pilgubsu

PP Sumut Instruksikan KaderBantu Polisi

RAPRAPRAPRAPRAPAAAAAT -T -T -T -T - Ketua MPW PP Sumut Anuar Shah SE saat memimpin rapat persiapan zikir dan doa bersama di Kantor PPSumut, Jalan Thamrin Medan, Senin (4/3).

andalas/ist

Medan-andalasKelompok Cipayung yang terdiri dari Gerakan

Mahasiswa Kristen Indonesia (GMKI), HimpunanMahasiswa Islam (HMI), Perhimpunan MahasiswaKatolik Republik Indonesia (PMKRI), GerakanMahasiswa Nasional Indonesia (GMNI), dan Per-gerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) me-ngimbau masyarakat Sumatera Utara tetap memilikipikiran yang terbuka, memilih berdasarkan hatinurani, dan tidak terjebak pragmatisme politik sesaatdalam pesta demokrasi Pilkada Sumut 7 Maret ini.

Untuk itu, pelaksanaan Pilkada Sumut yangdiperkirakan menelan biaya Rp700 miliar lebih itumenuntut masyarakat agar semakin kritis menga-mati perjalanan demokrasi.

”Bayangkan saja apabila dana dikucurkan itudialokasikan untuk pembangunan infrastrukturdaerah. Konsekuensi konsepsi demokrasi yangkita jalankan hari ini mudah-mudahan memberiharapan untuk Sumatera Utara yang lebih baik kedepan. Jangan sampai kita dalam menentukanpilihan, seperti membeli kucing dalam karung,” kataKetua Cabang GMKI Medan, Rikson PandapotanTampubolon, Senin (4/3) di Medan.

Rikson menambahkan, kecemasan dirinyamemperhatikan perjalanan demokrasi akhir-akhirini menuntut masyarakat sebagai anak bangsa agartetap waspada terhadap agenda-agenda merusaktatanan masyarakat yang sudah ada.

“Sejak awal ciri-ciri isu SARA (Suku, Agama, Rasdan Antargolongan) sudah sedemikian jelas tidak baikdan merupakan kemunduran yang cukup jauh bah-kan sebelum republik ini berdiri,” ucap Rikson di-dampingi Hendra Hidayat (Ketua Cabang HMI Me-dan), Markus Manalu (Ketua Presidium PMKRI Me-dan), Sadrak Pasaribu (Ketua Cabang GMNI Medan),dan Andi Harahap (Ketua Cabang PMII Medan).

Kelompok Cipayung, sebut Rikson, menolaksecara tegas membangun semangat primordialismeyang menggunakan unsur suku, agama, ras, danantargolongan lainnya untuk memilih calon gu-bernur dan wakil gubernur.

Selain itu para pemimpin umat lintas agamadiimbau agar tetap independen, memperjuangkannilai-nilai ke-Indonesia-an dalam membangundemokrasi yang beradab dan bermartabat sesuaidengan konsepsi negara bangsa (state nation).

Tidak membangun semangat primordialisme yangmembuat masyarakat semakin terkotak-kotak danrawan konflik. “Kami mengajak masyarakat khususnyapemuda-pemudi di Sumatera Utara agar tidak memilihkarena uang dan SARA. Kita harus berperan secaraaktif dalam mengawal pelaksanaan Pilkada yangberintegritas dan bermartabat,” tandasnya.

Rikson menjelaskan kriteria yang merekagunakan untuk memilih nantinya adalah pemimpinyang mempunyai ideologi yang jelas yaitu Pancasilasebagai nilai-nilai universal, visi-misi serta programkerja yang terukur dan konkret, rekam jejak (trackrecord) yang baik, kapasitas/kompetensi yang terujidan komitmen yang jelas dari calon Gubernur danWakil Gubernur Sumatera Utara serta yang tidakkalah penting adalah bersih dari korupsi. (SIONG)

Jangan Memilihkarena Uang dan SARA

HUKUM & KRIMINALSelasa5 Maret 2013 harian andalas | Hal. 4

DPO Polda Jambi

Penjahat Bersenpi GagalRampok Rp540 Juta Milik SPBU

PENYIDIK Reskrim PolresTebing Tinggi yang melakukanpemeriksaan sementara ter-hadap tersangka Tedi Hariadimemperoleh keterangan bah-wa Tedi masuk dalam DaftarPencarian Orang (DPO) PoldaJambi dalam kasus yang sama.

Kasat Reskrim Polres Asa-han AKP Lilik Astono ketikaditanya andalas mengatakan,tersangka di DPO Polda Jambikarena kabur saat ditangkapaparat kepolisian di daerah itu.

Selain di Jambi, sambungLilik, tersangka Tedi jugamengaku pernah melakukanaksi perampokan gudang sawitdi Perdagangan, perampokan diPekan Baru-Riua serta peram-pokan gaji karyawan perke-bunan di Kabupaten Asahan.

"Kita masih kembangkankasus ini. Keempat terduga

pelaku masing-masing berini-tial, L, M, B dan D, masih kitakejar. Saat beraksi diwilayahhukum kita, mereka mengen-darai sepada motor vixion danRX King. Sedangkan senpiyang digunakan saat beraksiadalah milik tersangka Tedi,"kata Lilik.

Terpisah Kasubag HumasPolres Tebing Tinggi AKPNgemat Surbakti kepadaandalas juga mengatakan,senjata api laras pendek yangdigunakan pelaku adalah rep-lover kaliber 38 mm merektaurus. "Selain senjata api, kamijuga menyita 6 butir peluru.Pistol ini memang kebanyakanpolri yang mengunakan, tetapiini sudah dimodifikasi, sebabjenis ini bentuknya panjang,"kata Ngemat.

(SNI/HER)

Tebing Tinggi-andalasLima penjahat bersenjata

api antar provinsi gagalmerampok uang senilaiRp540 juta milik pengusahaStasiun Pengisian BahanBakar Umum (SPBU)Simpang Rambung, TebingTinggi, Senin (4/3) sekirapukul 11.45 WIB.

dan sejumlah warga, korban berhasilmenangkap seorang pelaku. Sedangkanselebihnya kabur dengan mengendaraisepeda motor. Pelaku yang berhasilditangkap lalu dihajar warga hinggababak belur.

Pelaku yang belakangan diketahuibernama Tedi Hariadi (35) warga HutaI Desa Pematang Kerasaan, KecamatanBandar, Kabupaten Simalungun iniselanjutnya dibawa petugas kepolisian keRumah Sakit (RS) Bhayangkari sebelumdiboyong ke Mapolres Tebing Tinggi.

Keterangan diperoleh, sebelumkejadian, manajer SPBU Junaidi Silabanbermasud menyetorkan uang hasilmenjualan BBM ke BRI Ahmad YaniKota Tebing Tinggi dengan mengen-darai sepeda motor.

Ketika baru beranjak beberapameter dari SPBU, sepeda motor yang

dikendarai korban langsung dihadangpara pelaku yang pada saat itu mengen-darai dua unit sepeda motor. Salahseorang dari mereka lalu menodongkansenjata apinya ke arah korban sembarimeminta tas yang berisi uang itu.

"Tas berisi uang yang saya bawasempat saya berikan kepada pelaku.Namun ketika saya lihat dia sedanglengah, tangannya langsung kupegang lalukutendang hingga dia terjatuh. Saat itulahdia saya pukuli, kami sempat berkelahi,"Junaidi di Mapolres Tebing Tinggi.

Ketika korban berkelahi dengansalah seorang pelaku, disaat itulahdatang salah seorang petugas keamananSPBU Nikson Mangaratua simarmata(28) warga Tengku Hasim LingkunganI Bandar Sono, Kecamatan Padang Hulu,Kota Tebing Tinggi membantu korban.

Namun disaat bersamaan, salah

seorang rekan pelaku datang danmemukuli Nikson. Akibatnya, petugaskeamanan SBPU itu juga mengalamibabak belur. Takut menjadi bulan-bulanan masa yang semakin ramaimengisi BBM, empat dari lima pelakukabur. Sedangkan tersangka Tedi yangmengalami luka parah akibat dipukulimassa tak dapat berbuat banyak.

"Saya lihat pak manager berkelahidengan pria itu, lalu saya datang membantu.Rupanya pria itu penjahat yang inginmerampok bos. Lalu saya hajar pria itu,karena aku fokus dengan pelaku, tanpamenghiraukan temannya, aku pun habisdihajar teman mereka," kata Nikson.

Terkait terbongkarnya sindikatperampok yang satu ini, Satuan ReserseKriminal Polres Tebing Tinggi masihmelakukan pengembangan pencarianempat tersangka lainnya. (SNI/HER)

Aksi komplotan ini gagal setelahmanajer SPBU Junaidi Silaban (41)Warga Jalan Bhayangkari, KelurahanTebing Tinggi, Kecamatan Padang HilirKota Tebing Tinggi yang membawauang tersebut untuk disetor ke bank,melakukan perlawanan.

Bersama petugas keamanan SPBU

Polres Tebing Tinggi Amankan 15 TonBawang Putih Ilegal Asal China

Tiga truk colt dieselbermuatan bawang putihasal China diamankanpetugas KepolisianResor Tebing Tinggikarena tidak dilengkapidokumen resmi daripihak bea dan cukai(ilegal), Sabtu (2/3) sore.

tiga truk colt diesel keMapolres Tebing Tinggi.

Tiga sopir colt diesel yangsempat menginap satu malam diPolres Tebing Tinggi itu,Perhatian Tarigan (56) wargaJalan Sehat Lingkungan III,Kelurahan Sejahtera,Kecamatan Tanjung Balai UtaraKota Tanjung Balai, Erwin (40)warga Desa Lubuk Palas Dusun11, Kecamatan Silau Laut,Kabupaten Asahan dan Anto(43) warga Jalan Salak Lancang,Kecamatan Datuk Bandar KotaTanjung Balai.

Mereka mengaku tidakmengetahui siapa pemilik utamabawang putih tersebut, tugasmereka hanya membawabawang putih satu truk darigudang di kawasan TanjungTiram dengan tujuan TanjungMorawa dengan ongkospermobil Rp1,5 juta.

“Kami hanya sebagai sopirdan mendapat order mengang-kut barang dari pihak ekspidisi,siapa pemiliknya kami tidakmengetahuinya, cuma yang jelaskami ketahui setelah sampai diTanjung Morawa nanti ada yangmenjemputnya dengan namaIsmail,” kata para sopir itu.

Menurut keterangan parasopir, mereka sudahmengetahui bahwa bawangputih tersebut ilegal karenatidak memiliki dokumen resmidari pihak bea dan cukai.

Tetapi karena tuntutansetoran uang mobil, terpaksapenawaran dari pihak ekspedisidi Tanjung Balai membawabawang putih ke TanjungMorawa mereka penuhi.

“Baru sekali ini membawabawang putih tanpa surat-surat

resmi, ini yang pertama dan inijuga menjadi yang terakhirsebagai pelajaran,” ujar mereka.

Kapolres Tebing TinggiAKBP Andi Rian Djajadi SIKdidampingi Kasat Rekrim LiliAstono serta Kasubag HumasAKP Ngemat Surbakti ketika

SSSSSebelumnya bawangputih seberat 15.000kilogram atau 15 ton itumasuk ke Indonesia

melalui jalur laut di TanjungBalai dan ditangkap aparatkepolisian di Jalan SoekarnoHatta Kota Tebing Tinggi.

Penangkapan truk bermuatanbawang putih ilegal itu berawaldari hasil razia gabunganpetugas Satlantas danSatreskrim Polres TebingTinggi. Saat itu polisi melihattiga mobil truk colt dieselmasing-masing, BK 8283 XV,BK 8146 VQ dan BK 9428 VJhendak berhenti di rumahmakan.

Pihak Satreskrim yang ikutrazia langsung mengejar sopircolt diesel, karena mereka tidakmampu menunjukan dokumenkepabeanan dari pihak bea dancukai terkait muatan bawangputih yang mereka bawa,petugas langsung mengamankan

menggelar perkara inimengatakan, dalam kasus inipenyidik menerapkan pasal 31ayat (1) dan (2) no 16 tahun1992 Jo PP no 14 tahun 2002,tentang tata cara atau ketentuanbarang yang masuk di wilayahNegara RI. (SNI)

andalas/saptha nurgraha isa

PERIKSA – Kapolres Tebing Tinggi AKBP Andi Rian Djajadi SIK didampingi Kasat Rekrim Lili Astono usai memeriksa tangkapanbawang putih ilegal asal china di Mapolres Tebing Tinggi.

Jurtul TogelPatumbak DiringkusMedan-andalas

Petugas Polsek Patumbakberhasil mengungkap jaringanperedaran judi kupon toto gelap(togel) di Jalan PertanahanPatumbak, Kabupaten DeliSerdang, Minggu (3/3) malam.

Kanit Reskrim Polsek Pa-tumbak, AKP Hatopan Sili-tonga, Senin (4/3) menjelaskan,tersangka Mislan (46), di-tangkap di sebuah warung dekatkediamannya Jalan PertahananPatumbak saat merekap togeltersebut.

Penangkapan itu dilakukanmenindaklanjuti informasi mas-yarakat yang sudah sangat resahdengan aktivitas illegal ter-sangka. Setelah sekira duapekan dalam penyelidikan,akhirnya petugas kepolisian

berhasil mengendus lokasi yangdijadikan tersangka untuk me-masarkan kupon togel tersebut.

"Dari tersangka kita sitabarang bukti uang diduga hasilpenjualan togel Rp80 ribu dandua lembar kertas rekap togel,"jelas Hatopan.

Saat ini, petugas kepolisianmasih mengembangkan kasus-nya untuk mengungkap bandartogel yang telah dikantongiidentitasnya. "Kita sekarangsedang mengejar bandarnya,"kata Hatopan.

Sementara informasi diper-oleh menyebutkan, profesisebagai juru tulis (jurtul) togeltersebut telah dilakoni tersangkasekita tiga bulan dengan rata-rataomset setiap harinya mencapaipuluhan juta rupiah.(THA)

Terkait Penahanan 16 Warga Pandumaan-Sipituhuta

Hari ini, RatusanMassa Datangi KantorBupati HumbahasDolok Sanggul-andalas

Pasca penahanan 16 warga Desa Pandumaan-Sipituhuta, hari ini, Selasa (5/3) sekitar 500-anwarga dari dua desa, Kecamatan Pollung, kembaliakan mendatangi kantor Bupati Humbahas.

Kedatangan warga mengatasnamakan dirinyapersatuan Kelompok Tani Kemenyaan Pandumaan-Sipituhuta. Demikian disampaikan Kabag HumasSetdakab Humbahas Osborn Siahaan saat dihubungiandalas via ponselnya, Senin (4/3).

Namun sebagai juru bicara Bupati, Osbon memintasupaya warga dua desa yang mencari keadilan itumengurungkan niatnya melakukan aksi unjukrasa.Pasalnya sesuai tahapan Pilgubsu, saat ini adalahminggu tenang sebelum pemungutan suara.

“Terkait rencana aksi unjukrasa itu, kita sudahmenerima surat dari masyarakat Desa Pandumaan-Sipituhuta. Namun jadi tidaknya aksi unjukrasa itukita belum tahu, kaena kita saat ini kita masihmengupayakan agar aksi tersebut ditunda dulumenunggu tahapan Pilgubsu selesai,” ujarnyaseraya mengarahkan wartawan mengkonfirmasi keKapolres Humbahas.

Sementara itu, Kapolres Humbahas, AKBPHeri Sulismono, dihubungi melalui teleponmembenarkan adanya informasi kedatangan 500-an warga Pandumaan-Sipituhuta.

“Surat ada kita terima, namun isinya bukanpermintaan izin aksi, justru surat ditujukan pada BupatiHumbahas,” katanya.

Heri juga mengakui, bahwa pihaknya bersamaPemkab meminta agar aksi unjukrasa warga DesaPandumaan-Sipituhuta diurungkan dulu karenatahapan Pilgubsu sedang berjalan.

“Inikan suasana minggu tenang Pilgubsu, jadi kitasarankan agar aksi dilakukan pasca minggu tenang,dan kepolisian siap mengkawal aksi tersebut,sebaiknya marilah bersama menjaga kekondusifanminggu tenang ini,” katanya.

Ditambahkannya, terkait rencana aksi unjuk rasaitu, Polres Humbahas berupaya mencari penang-gung jawab aksi agar mengurungkan niatnya selamamasa minggu tenang.

“Jikapun mereka besok harus melakukan itu kitatetap melakukan pengawalan pada mereka,”ungkapnya.

Terpisah, penanggung jawab aksi, Sartono LumbanGaol mengatakan, rencana kedatangan masyarakat keKantor Bupati semata- mata hanya melakukan aksidamai guna mempertanyakan pada Pemkab wargamereka yang dijadikan tersangka oleh PolresHumbahas.

“Biarlah minggu tenang Pilgubsu berjalan, kamihanya melakukan aksi damai dengan menunjukakanpamplet dan poster, tidak akan bertindak anarkis,inilah tujuan aksi ini,” serunya. (AND)

Puluhan Pria dan WanitaTerjaring RaziaRantau Prapat-andalas

Razia praktik tuna susilaterus dilakukan PemerintahKabupaten (Pemkab) LabuhanBatu. Dalam operasi yang dila-kukan tim Satuan PolisiPamong Praja (Satpol PP) itusedikitnya berhasil menjaringpuluhan pria dan wanita terdiridari 7 pria dan 17 wanita, Senin(4/3) dini hari.

"Mereka kita amankan dariWisma By Pass, Jalan Baru,Penginapan Murni, Jalan SMRaja Rantau Prapat dan GunungSahari, Jalan Imam RantauPrapat," kata Kasatpol PPAminullah Haris Nasution SH.

Menurutnya, penertiban itumerupakan implementasi pe-negakan Peraturan Daerah(Perda) Nomor 31 Tahun 2008tentang pengendalian minumanberalkohol dan perda nomor 32/2008 tentang larangan praktiktuna susila, gelandangan danpengemis.

"Penertiban yang dilakukantim terpadu Pemkab LabuhanBatu ini selain merupakankegiatan rutin setiap tahunnya,juga sebagai tindak lanjut dariharapan dan aspirasi masyarakat

agar Pemkab Labuhan Batuharus secara rutin menggelarrazia untuk mengurangi praktik/tindakan maksiat di tengah-tengah masyarakat," katanya.

Setelah terjaring, ke sepu-luh pelaku praktik tuna susilatersebut dibawa ke KantorBadan Kesbang, Politik danLinmas Kabupaten LabuhanBatu untuk mendapat pembina-an mental rohani dari ustad.

Selanjutnya dilakukan teskesehatan oleh Dinas Keseha-tan Labuhan Batu untukmengetahui apakah merekatelah terjangkit penyakit kela-min dan HIV/AIDS.

Kemudian, pelaku praktiktuna susila itu diperbolehkanpulang setelah menandatanganiperjanjian tidak akan mengu-langi perbuatannya di ataskertas bermaterai dan orangtua/wali mereka dipanggil men-jemput mereka yang terjaring.

Maksud pemanggilan orangtua/wali ini adalah untuk menim-bulkan rasa malu dari para pelakutuna susila tersebut sehinggadiharapkan akan timbul efek jerauntuk melakukan perbuatanserupa ke depannya.(ONE)

DIBOYONG – Tedi Hariadi, seorang dari lima perampok bersenjata antar provinsi yang babak belur dihajar massa diboyongke Mapolres Tebing Tinggi. andalas/saptha nurgraha isa

Kapolres Tebing Tinggi AKBP Andi Rian Djajadi SIK didampingi KasatRekrim Lili Astono memeriksa senjata api tersangka. Tersangka Tedi Hariadi di Mapolres Tebing Tinggi. Tersangka Tedi Hariadi saat dirawat di Rumah Sakit Bhayangkari.

andalas/saptha nurgraha isa

HUKUM & KRIMINALSelasa5 Maret 2013 harian andalas | Hal. 5

Dugaan Korupsi di Dinas TarukimSumut akan Dilapor ke Kejatisu

40 Persen Pemuda Kota Langsa Terkena Narkoba

andalas/m ruslan

TES URIN – TM Tarkun PNS di Sekdako Langsa sedang tes urine di halaman depanPemko Langsa diawasi oleh BNN Langsa.

Medan-andalasKomisi Yudisial (KY) dikabarkan bakal segera

melakukan pemeriksaan terhadap oknum hakimPengadilan Negeri (PN) Medan berinisial MSkarena diduga telah melanggar kode etikkehakiman. Hal tersebut disampaikan DirekturLBH Medan Surya Adinanta kepada sejumlahwartawan, kemarin (4/3).

"Data kamimenunjukan, saat ini 40persen pemuda KotaLangsa sudah diserangoleh penjahat narkobadengan menggunakansenjata modern yangdimiliki para pengedardan bandar narkoba.

Wakil Wali Kota Langsa agarseluruh PNS di Kota Langsauntuk diberikan sosialisasisebagai pembuktian lingkungankerja di Pemko Langsa benar-benar lingkungan kerja terbebasdari pengaruh narkoba.

"Untuk membuktikannya,kita melakukan sosialisasi dantes urine kepada para PNSdimulai dari LingkunganKesekretariatan Pemko Langsaterlebih dahulu dengan alat tesurin empat para meter sebagaipendeteksi narkoba jenismorfin, amfetamin, THC danamfetamin," kata Kompol Navri.

Lebih lanjut Navrimengatakan, perubahankarakter anak harus di mulaidari pengawasan keluarga dirumah seperti mengawasi isikamar anak, memantau temanbergaulnya anak, mengevalusihasil belajar anak dan yangterpenting dengan siapa anakkita berteman.

Sementara yang hadir dalamacara sosialisasi anti narkobaberjumlah 94 orang dan yangikut test urin sebanyak 53 orangPNS di lingkungan kerjaKesekretariatan.

"Kita siapkan di kantor BNNLangsa pada hari kerja sebabkalau kita lihat PNS di lingkung-an tesebut sangan banyak danyang melakukan tes urinebelum ada setengahnya, jadijangan takut jika positif pemakainarkoba maka BNN akanmembatu merehabilitasi danpengobatan serta tidak akandilaporkan ke polisi," ujar Navri.

Wakil Wali Kota dan SekdaKota Langsa saja berani tes urindan seharunya PNS di sana jugaharus mengikuti contohpemimpin yang seperti ituberani tes urin sebagai buktisiap dengan lingkungan kerjabebas dari Narkoba dan untukkesehatan lingkungan kerjakalian juga,” imbuhnya.

Sebelum melakukan tes urindilakukan diadakan sosialisasioleh tim BNN Kota Langsa, drFardhiyani menjelaskan,pemakai narkoba akan diserangsarafnya yang berada di otak.

"Jika dikonsumsi meng-akibatkan kerusakan syaraf otakyang jumlahnya ribuan. Dan satukali isapan saja bisa merusak100 syaraf sekaligus melumpuh-kan syaraf otak," katanya. (LAN)

AAAAAkhirnya, Langsa akankehilangan calonpemimpin ke depandan pemimpin Langsa

ke depan akan dipegang olehpendatang yang berasal dari luardaerah bahkan luar negeri," kataKepala BNN Kota LangsaKompol Navri Yulenny SH MMpada acara sosialisasi dan testurine PNS di lingkunganSekretariat Pemko Langsa,Senin (4/3).

Menurutnya, kehadiran BNNKota Langsa atas permintaan

Diduga Langgar Kode Etik

KY Periksa OknumHakim PN Medan

"Dua hari yang lalu, KomisiYudisial menelpon kita. Katamereka yang bersangkutan (MS,red) bakal segera diperiksa," ujarSurya.

Diterangkan, pemeriksaanMS sendiri setelah KY melakukanrapat internal terkait sikap oknumhakim PN Medan yang didugamelecehkan persidangan.

"Jadi pemeriksaan beliau (MS–red) ini berdasarkan laporanyang masuk ke KY sekitar duatahun yang lalu. Dan dia bakaldiperiksa pada 21 Maretmendatang," terang Surya.

Saat ditanya lebih jauh perihalkesalahan hakim MS sehinggadirinya dilapor ke KY, Suryamengatakan laporan itu bermuladari persidangan kasus penipuandan penggelapan.

"Jadi begini, waktu itu padasidang kasus penipuan dan peng-gelapan, hakim meminta saksiuntuk di sumpah. Karena saksi

beragama nasrani, hakim me-mintanya untuk mengangkattangannya dan mengacungkan duajari tangannya," kata Surya.

Sambung dia, setelah saksidiminta bersumpah, kini giliranterdakwa yang disumpah.

"Karena kebetulan terdak-wanya waktu itu enggak menger-ti, dia ikut mengacungkan keduajarinya. Padahal dia beragamamuslim. Namun saat terdakwamengacungkan kedua jari tangan-nya, oknum hakim itu (MS) malahmempelesetkannya. Denganmengepit jempolnya di sela-sela

kedua jarinya," urai Surya.Memanggapi hal tersebut, pihak

LBH Medan selaku PemantauPeradilan Sumut Bersih memintaKY agar objektif dalam melakukanpemeriksaan. "Kita berharap agarKY bisa menjatuhkan sanksi yangseberat-beratnya bila yangbersangkutan (MS) terbuktimelanggar etika kehakiman.

Ini dilakukan guna mencipta-kan peradilan yang bersih diSumut. Agar hakim-hakim inibenar-benar menjalankan tu-gasnya secara profesional," tandaspria berkacamata ini.(FEL)

Medan-andalasDugaan adanya penyimpangan

dalam pelaksanaan proyek jalandan drainase dari Dinas TataRuang dan Pemukiman (Taru-kim) Sumut terus disoal. Ren-cananya Lembaga Swadaya Mas-yarakat Peduli Bangsa akan meng-adukan Satuan Kerja (Satker)Dinas Tarukim Sumut ke Kejak-saan Sumatera Utara (Kejatisu).

”Setelah satu kasus ditanganikepolisian, rencananya dua kasuslagi akan kita adukan ke Kejatisu,”kata Wakil Ketua Peduli Bangsa,M Abdi Siahaan kepada wartawan

di Hotel Madani Medan, Selasa(4/3).

Menurut Abdi, satu kasus yangditangani Tindak Pidana Korupsi(Tipikor) Polda Sumut itu yakni,proyek pembangunan jalan aksesdan saluran drainase PerumahaanPegawai Negeri Sipil (PNS) diPangururan Kabupaten Samosirpada tahun 2012 lalu bernilaiRp1.447.508.000.

Proyek yang dikerjakan CVChintya Agung itu, diduga dilak-sanakan tidak sesuai denganbestek. Selain itu, proyek ber-nomor kontrak KU.08.08/23/

SPK/PKPP/2012 itu sekarangkondisirnya sudah hancur.

”Saya terima kabar bahwa timdari Dinas Tarikum sudahmengesum penegak hukum agarkasus ini tidak ditindaklanjuti,”bilang Abdi yang juga menjabatsebagai Kepala Divisi InvestigasiPeduli Bangsa.

Kemudian dua kasus lagi yangbakal diadukan Peduli Bangsayakni pembangunan/peningkatanjalan poros dan saluran drainasedi Kecamatan Medan Amplas,Medan pada tahun 2012. Proyekini dikerjakan oleh CV Cahaya

Agung dengan nilai kontrakRp1.424.986.000. “Nomor kon-traknya KU.08.08/21/SPK/KPPP/2012,” imbuh Abdi.

Kemudian pembangunan jalanakses dan saluran drainase peru-mahan MPR kawasan SunggalKabupaten Deliserdang bernilaiRp1.519.380.000 yang dikerjakanCV Inti Pratama, dengan nomorkontrak KU.08.08/09/SPK/PKPP/2012. “Dua proyek tersebut didugafiktif dan sebagian dikerjakan tidaksesuai bestek,” bilang Abdi.

Abdi berharap Polda Sumutdan Kejatisu yang menangani

kasus ini nantinya untuk seriusmendalaminya. Mengingat, ok-num Satuan Kerja Dinas TarukimSumut menghalalkan segala carauntuk dapat lepas dari jeratanhukum.

Sementara, Kepala DinasTarukim Sumut Ir Edi Salim saatdisinggung wartawan kasus terse-but mengaku sedang beradadalam perjalanan luar kota.

”Tidak enak menjelaskan disini, lebih bagus ketemu langsunguntuk menceritakannya,” bilangEdi Salin saat dihubungi warta-wanvia telepon genggam. (HER)

SP3 Kasus RS PirngadiMasih MengambangMedan-andlaas

Rencana akan di SP3-nya(Surat Penghentian PenyidikanPerkara) kasus dugaan korupsiSistem Informasi Rumah Sakit(SIR) Pirngadi Medan, hinggasaat ini masih diproses kembalioleh Kejaksaan Tinggi Suma-tera Utara (Kejatisu).

"Sedang diproses kita ting-gal menunggu hasil dari timsaja" kata Kasipenkum Keja-tisu, Marcos Simaremare,Senin (4/3).

Marcos mengatakan dalampenetapan SP3 tersebut, saatini tim penyidik Kejatisu me-minta kembali ahli dari tekh-nologi Universitas SumateraUtara (USU) mencari infor-masi lebih lengkap.

"Jadi mereka meminta ahlidari tekhnologi USU untukmeminta informasi lebih leng-kap karena disitu kuncinya"katanya.

Dijelaskannya lebih lanjut,bahwa ahli IT mengatakanTemuan awal dikatakan tidakberfungsi dan tidak berjalan.

"Setelah dua kali diperiksaoleh ahli IT dikatakan tidak adamasalah kalau masalah adagangguan lain," ucap Marcos.

Saat ditanya, kapan pastinyaakan ditetapkan SP3 tersebut,Marcos kembali mengulang-ngulang perkataannya tanpamemberi pasti jawaban.

"Sedang diproses, kita lihatsaja, jika diperiksa hasilnyasama ya kita SP3, tapi kalawada penyimpangan kita lanjuti,kita tunggu lah seminggu ini,"jelasnya.

Marcos Menyatakan bahwaseharusnya dari bulan lalu kasusdugaan korupsi ini sudah ditun-taskan, namun karena alasantim penyidik meminta meme-riksa ulang ahli IT tersebut.

Sebelumnya, Kepala Keja-tisu Noor Rachmad meng-atakan dalam waktu dekat kasusdugaan korupsi SIR pirngadiMedan akan di SP3 ,(5/2).Namun karena masih ada per-janjian kerjasama antara re-kanan dengan RSU Pirngadiyang masih panjang.

Hal itu banyak menim-bulkan masalah kasus ini tidakkorupsi. Dimana sebelumnyapenyidik Kejatisu telah me-meriksa saksi sebanyak 30orang. Perlu Diketahui kasusdugaan korupsi di RSUD Pir-ngadi terjadi tahun 2009.

Dimana RSUD Pirngadibekerjasama dengan PT Buanadalam pengelolan SistemInformasi Rumah Sakit (SIR).Sistem tersebut dibangununtuk mengetahui transaksi diinstalasi rumah sakit milikPemko Medan.

Pengelola SIR membagihasil pendapatannya sebesar 7% dari omset atau sekita Rp7,7miliar kepada pihak PT Buanadalam sistem kerjasamanya.Akan tetapi pada tahun 2010SIR tersebut terhenti, Namunbagi hasil terus berlangsung.

Atas adanya dugaan indikasikorupsi, penyidik Kejatisumulai melakukan penyelidikanpada 5 April 2012, dan statuspenanganan kasus ditingkatkanmenjadi penyidikan. (FEL)

Kayu Gelondongan Asal KalimantanDiduga Hasil Illegal Logging

DIBONGKAR – Kayu gelondongan asal Kalimantandibongkar dari Tongkang di Pelabuhan BelawanLama, Senin (4/3). andalas/desrin pasaribu

Belawan-andalasTongkang bermuatan kayu

gelondongan tiba di Pelabuhan BelawanGudang Merah, dibongkar, Senin (4/3).Diduga kayu log yang tiba di PelabuhanBelawan itu merupakan hasilpembalakan liar di Kalimantan karenatidak sesuai ukuran untuk ditebang,batangnya kecil-kecil.

Keterangan yang dihimpun andalas diPelabuhan Belawan dari petugas DinasKehutanan Belawan bahwa kayu-kayutersebut merupakan milik PT SumateraTimberindo Industry (STI) yangberlokasi di Jalan Batang Kuis KM 3Tanjung Morawa, Kabupaten DeliSerdang.

Perusahaan Bongkar Muat (PBM) danEkspedisi Muatan Kapal Laut (EMKL)yang bertanggungjawab dalampendistribusian kayu-kayu itu ke TanjungMorawa menggunakan puluhan mobil truktrailer dari Belawan Indah (BI).

Salah seorang petugas DinasKehutanan Belawan mengatakan kayu-

kayu itu memiliki dokumen resmi dariDepartemen Kehutanan RI yaitu FakturAngkutan Kayu Bulat (FAKB) dan SuratKeterangan Sah Kayu Bulat (SKSKB)asal Kalimantan Timur jelasnya dariKabupaten Berau dan tidak ada dugaanbahwa kayu itu diambil dari hutanlindung serta tidak illegal logging.

Dikatakannya, saat ini kami sedangmelakukan pemeriksaan kayu-kayu ituuntuk mengetahui jumlah batang danjumlah kubik yang sebenarnya sesuaidengan dokumen sehingga tidak adapenyelewengan atau manipulasi jumlahbatang dan kubiknya.

Diperkirakan dalam dua tiga harikayu-kayu itu sudah sampai semua ketempat tujuan yaitu di Tanjung Morawapersisnya di PT STI dan STI gunadiolah menjadi barang jadi dandipasarkan di Kota Medan.

Pantauan wartawan koran ini diDermaga Gudang Garam, kayu-kayu itusudah diangkut dengan puluhan truktrailer masih seperti keadaan dibawadari tempat asal tanpa dipotong-potong.

Ketika dikonfirmasi kepada PejabatDinas Kehutanan Provsu Said, Senin (4/3) melalui telepon selulernya tidakmendapat jawaban. (DP)

Peranca ScaffoldingBangunan RuntuhMedan-andalas

Satu unit rumah tertimpaperanca scaffolding bangunantinggi di Jalan Pabrik Tenun,Medan, Senin (4/3) sekitarpukul 13.25 WIB. Tidak adakorban jiwa , namun rumah dan1 unit mobil rusak akibat pe-ristiwa ini.

"Rumah pada bagian dapurdan pagar dan mobil AVP rusaktertimpa. Memang tidak adakorban jiwa dan tak banyakkerugian teknisnya, tapi kenya-manan pemilik rumah jadi ter-ganggu," kata Anggiat Pasaribu,kerabat pemilik rumah, yangjuga saksi mata.

Dia memaparkan, peristiwaitu terjadi saat cuaca mendung.Saat itu, pekerja bangunansedang masuk ke dalam bangun-an berlantai 7 itu. "Karena, kenaangin, peranca scaffolding ituruntuh dan menimpa rumah,"ucap Pasaribu.

Menurut dia, runtuhnyaperanca itu bukan hanya karenaangin. Namun, para pekerjadinilai mengabaikan faktor kese-lamatan. Soalnya peranca yangjuga diberi plastik biru untukmelindungi jatuhan materialbangunan itu tidak diikat kebangunan.

Anggiat menyatakan, pem-bangunan gedung yang disebut-sebut akan jadi vihara ini sebe-narnya bermasalah. Warga tidak

menyetujui berdirinya bangun-an tinggi di sana. Terlebih, padapelang SIMB-nya bangunan itutertera bangunan yang akandibangun adalah gedung perte-muan. Tinggi pun tertera 4 dan5 lantai, namun kenyataan ting-ginya lebih dari itu. "Bangunanini pernah didemo. Ada ketidak-setujuan," jelasnya.

Sementara itu, tidak adapihak pemilik bangunan yangbisa dikonformasi. Lokasi pem-bangunan ditutup, dan seluruhkaryawan naik ke atas bangunan.

Rumah yang tertimpa runtu-han peranca scaffolding itu me-rupakan didiami orangtua per-wira Polda Sumut, KompolElisabeth. Sekadar mengingat-kan, mobil Toyota Kijang Innovadengan nomor polisi BM 818BM milik polwan ini pernahditimpa kendaraan tahanan milikKejaksaan Negeri (Kejari)Medan yang terguling di Jalan SParman Medan, Kamis 11 Ok-tober 2012.

Sementara Lurah Sei PutihTengah JRE Simanjuntak yangtelah meninjau lokasi bersamadengan Camat Medan PetisahM Yunus mengatakan, proyekbangunan yang rencananya akanmenjadi gedung serba guna itudihentikan. "Proyeknya dihenti-kan untuk sementara," ujarnyasaat dijumpai di depan bangunanmilik Oei Jaw Hong.(ACO)

Selasa5 Maret 2013 harian andalas | Hal. 6RAGAM

Binjai-andalasRibuan kader Pe-

muda Pancasila (PP)Kota Binjai unjuk rasake kantor DPRD KotaBinjai Senin (4/3).Mereka menuntutpengembalian sejumlahaset milik PP yangdisita Polres Binjai, danmembebaskan duaorang anggota PP yangditahan Polres Binjai.

Tuntut Polisi Kembalikan Aset

Ribuan Kader PP UnjukRasa ke DPRD Binjai

Dalam aksi demo yangdipimpin Ketua MPC PPKota Binjai J Payo Setepu itu,massa PP mendesak petinggiPolri agar mencopot AKBPDrs Musa Tampubolon darijabatan Kapolres Binjai, ka-rena terlalu arogan menahan

sejumlah aset milik PP, di an-taranya satu unit mobil lorengmilik PP, satu unit eskavator,satu unit jonder, 3 unit sepedamotor.

Diungkapkan, peristiwabermula dari rencana pelanti-kan MPC PP Kota Binjai danMPC PP Kabupaten Langkatawal Desember lalu. Saat itu,panitia pelantikan diwajibkanoleh Kapolres Binjai untukmenyediakan dana penga-manan sebesar Rp30 ribu X750 personil kepolisian.

Tapi pada saat persiapanpelantikan PAC PP Kec BinjaiSelatan pada 3 Desember2012 di lapangan sepakbolaTanah Seribu, ada kelompokorang melakukan pengerusa-kan tenda, dan pentas. Bah-kan, Wakil Ketua Ranting PPsetempat Parlan juga dianiayaoleh kelompok penyerang, di

antaranya Supris dari kelom-pok Samsul cs. Dalam peris-tiwa itu, mobil loreng milik PPjuga ikut dirusak.

Anehnya, kata pengunjukrasa, Kapolres Binjai AKBPDrs Musa Tampubolon malahmenahan mobil loreng milikPP dan meminta warga PPjangan melakukan tindakanapapun. “Percayakan ke-pada kami Polri untuk me-nyelesaikan masalah ini,”ujar Kapolres pada saat itu.

Pengurus dan kader PP,kata pengunjuk rasa, mema-tuhi perintah Kapolres Binjaiitu. Tapi ternyata, KapolresBinjai terkesan pilih kasihmenangani kasus ini. “Ke-napa mesti anggota kami ber-sama sejumlah aset PP yangditahan dan disita. Apa salahkami,” ungkap Ketua MPCKota Binjai J Payo Sitepu.

Padahal, katanya, pihaknyasudah cukup mengalah. “Tapimengapa pihak pelaku danotak pelaku pengerusakantidak ditahan,” tanyanya.

Karena mendapat per-lakukan tidak adil itu, massaPP mengadukan persoalanitu ke wakil mereka di DPRDBinjai. “Kami berharap DP-RD Kota Binjai dapat mem-berikan solusi, karena apayang diperbuat Kapolreskepada warga PP sangatdiskriminatif,” kata Sitepu.

Setelah melakukan orasi,para pengunjuk rasa kemu-dian diterima oleh anggotaDPRD Kota Binjai, IrhamSahputra Pohan, ZulkarnainLubis, dan Mail. Dalam ke-sempatan itu, anggota DPRDberjanji akan memanggil Ka-polres dalam waktu 3 hari kedepan. (SR)

Balige-andalasRumah Sakit HKBP Ba-

lige Kabupaten Toba Samosir(Tobasa) bekerjasama de-ngan Rumah Sakit BetesdaSerukam Kalimantan Baratmenggelar pengobatan danoperasi katarak secara gratiskepada masyarakat pende-rita katarak di Rumah SakitHKBP Balige Tobasa, Senin(4/3).

Puluhan warga terlihatmendapatkan pelayanan pe-ngobatan gratis berupa ope-rasi katarak. Bakti sosialdilaksanakan selama empathari berturut-turut.

Ketua Panitia MaruhumTambunan mengatakan, ope-rasi katarak ini merupakankegiatan sosial yang diada-kan Rumah Sakit SwastaBethesda Serukam milikAmerika Serikat (AS). Kegia-tan ini dalam rangka me-nyongsong peringatan HariUlang Tahun ke-95 RS Be-thesda. Kegiatan serupa di-gelar di berbagai daerah diIndonesia.

Di RS HKBP Balige, kataMaruhum, pihak RS Bethes-da Serukam mendatangkandokter spesialis mata dari AS,dr Steve Anderson dan spe-sialis mata dari Indonesia drEdy Lubis.

“Untuk operasi penderitakatarak gratis ini telah di-umumkan melalui gereja-geraja, puskesmas, dan me-

dia elektronik yaitu siaranradio,” kata Maruhum.

Salah seorang pasien, OpPuja Lumbangaol (61) me-ngatakan, dia sangat ber-syukur adanya pengobatandan operasi gratis katarak ini,karena dia merasa kurang

mampu untuk berobat ke ru-mah sakit.

“Kami mengucapkan te-rimakasih kepada RumahSakit Bethesda SerukamKalimantan Barat yang be-kerja sama dengan rumahsakit HKBP Balige untukpelaksanaan operasi katarakini. Mungkin saya tidak akanbisa operasi kalau tidak adaoperasi gratis, karena tidakpunya biaya. Semoga kegia-tan seperti berlanjunt ke

depan agar orang-orang yangsenasib dengan saya bisaterbantu,” Lumbangaol.

Tampak masyarakat pen-derita katarak antre untukmengikuti pendataan olehpara petugas medis yang di-bantu medis RS HKBP Ba-lige. Yang berobat bukanhanya dari Kabupaten TobaSamosir saja melainkan jugadari luar Kabupaten TobaSamosir, seperti dari KotaMedan, Tapanuli Utara. (MG)

Rumah Sakit HKBP Balige GelarOperasi Katarak Gratis

MEMERIKSA -MEMERIKSA -MEMERIKSA -MEMERIKSA -MEMERIKSA - Dokter spesialis mata dari AS dr Steve Anderson saat memeriksa bola mata penderita katarak sebe-lum dilakukan operasi di RS HKBP Balige.

andalas/mangarti sigalingging

Simalungun-andalasSekitar Rp 2 miliar dana

sewa kontrak lahan denganluas 200 hektare di Nagori(Desa) Purba Sari, Keca-matan Tapian Dolok,Simalungun untuk jangkawaktu dua tahun (2012-2013), disebut-sebutmengalir ke Dr JR Saragih,Bupati Simalungun.

Beredar kabar diseputar lokasi lahan eksPT Good Year, sebahagianbesar aliran dana darikontrak antara PD Agro-madear selaku perusahaandaerah dengan pihakpengusaha Apin, pen-duduk Serbelawan,diserahkan ke JR Saragih.

“Lahan ini diambil paksadari masyarakat denganmendatangkan ratusanaparat Kepolisian dariPolres Simalungun, besertaSatpol-PP dari PemkabSimalungun. AparatKepolisian bersama Satpol-PP menghadang wargaagar meninggalkan lahantersebut. Bahkan, saat itusempat terjadi bentrokantara warga dan kepo-lisian. Apalah daya masya-rakat, ya, dengan rasaterpaksa, kami punmundur,” ujar Ribut, salahseorang warga kepadawartawan di lokasi lahantersebut, baru-baru ini.

Kalau dikalkulasibesarnya dana sewa yangdiberikan warga kepadapengusaha Apin, adalah Rp7 juta rupiah untuk satuhektare dalam setahun.Sehingga kalau dikalikandengan 200 hektare luaslahan itu, berarti berjumlahRp 1,4 miliar untuk sewasetahun. Jadi, kalau untukdua tahun berarti

berjumlah Rp 2,6 miliar.Padahal, menurut

Bernhard Damanik, SE,kepada pers di PematangSiantar pekan lalu, pema-sukan ke kas PemkabSimalungun tahun 2012dari PD Agromadear hanyasebesar Rp 500 juta.“Kalau hanya sebesar itusaja pemasukan dariperusahaan daerahAgromadear, lantasselebihnya kemana,” tanyaBernhard.

Selain itu, kata Bern-hard lagi, ada sepuluh titikaset Pemkab Simalungunyang pengelolaanyadiserahkan kepada PDAgromadear. Oleh sebabitu, tambah Bernhard, anakTaman Kanak-kanak pun,kalau hanya menyewakanaset sajanya bisa. “Ngapain harus Ir BenniPurba dibuat Dirut PDAgromadear. Anak kecilsaja pun tahu kalau hanyamenyewakan aset saja,”sebut Bernhard.

Pendapat senadadikemukakan KetuaKomisi III DPRD Simalu-ngun, Johalim Purba.Menurutnya, kinerja PDAgromadear saat ini belumada yang dibanggakan.Artinya, perusahaandaerah tersebut belum

memberikan kontribusipositif bagi pendapatan aslidaerah. “ Kita minta PDAgromadear tambahkencanglah, berbenahdiri,” katanya kepada perspekan lalu.

Ketika ditanya tentanginformasi yang beredarbahwa aliran dana darikontrak lahan di tapianDolok sebagian besarmengalir ke petinggi-petinggi di Simalungun,termasuk JR Saragih,Johalim menyatakan, hal ituperlu dikejar.

“Itu perlu dikerjar.Karena setoran PDAgromadear ke KasPemkab Simalungun hanyalima ratus juta rupiah. Itujelas terlalu kecil,’tandasnya.

Sayangnya, Dirut PDAgromadear, Ir BenniPurba dan pengusaha Apinselaku pihak yang me-ngontrak lahan tersebutbelum berhasil dikonfir-masi. Meskipun teleponselulernya saat dihubungibernada panggil masuk,namun keduanya juga takmengangkat teleponnya.Layanan pesan singkatyang dilayangkan ketelepon genggam Benni,juga tidak menjawab.

(LS)

Soal Dana Kontrak Lahan di Tapian Dolok

Miliaran Rupiah DisebutMengalir ke BupatiSimalungun JR Saragih

ACCV. GRATECNICA

Gedung Johor Medan

KULKAS / MESIN CUCI

Cuci Rp. 30.000,-Tambah Freon Rp. 70.000

Bongkar Pasang Rp. 250.000,-

HP.Telp.

0811 613 0267061 699 38 185

LOWONGAN KERJAPerusahaan PT.GIM yang sudah berkembang di Medanmembutuhkan Karyawan/Karyawati pada posisi :

– Teknisi : 40 orang income 300 rb / minggu– Surveyor : 15 orang income 1,3 jt / bln– Asst. Eng. : 10 orang

Kualifikasi : Maks. 32 tahun, Pendidikan SMU / SMK sederajat, D1,D3, S1, semua jurusan. Pengalaman tidak diutamakan, ada BasicTraining Leadership & Management Training dan ada juga jenjangkarier, tidak sedang Kuliah. Segera bawa lamaran lengkap danpakaian rapi. Langsung interview mulai jam 10.00 - 15.00 wib ke :

income 1 jt / minggu– SPU : 18 orang income 500 rb / minggu– Ass Manager : 3 orang income 1,5 jt / minggu– Manager : 2 orang income 2 jt / minggu

Jl. Gatot Subroto Dalam No. 8 R Medan(depan Kampus Panca Budi)

Contact Person : Surya Darma, SENB: Lamaran paling lambat seminggu setelah iklan terbit.

D I J UA L-Toyota Great Corolla Tahun‘95 Harga Rp. 73.5 jt

-Honda Occurd Thn ‘01

TANPA PERANTARA

Hub. 0821 6440 7066

MITSUBISHI PROMOPajero Sport, Outlander,Mirage, L300 PU, T120 PU,Colt Diesel, Fuso. Dapatkanbunga 0% dan hargaspesial. Info Hub. : 08526216 8868 (Tandy)

CV. TIRA CAR RENTALNew Innova ‘11, New Fortuner ‘11,New Alphard ‘11, New Mercy NE‘11, New Harrier ‘11, New Velfire‘11, Camry ‘08, Altis ‘08, dll. Utk.Pengant in , B isn is , Wisa ta .HP : 0852 6205 6306

08116028010

76275275

CV. D’LIMA CAR RENTALInnova, Avanza, Xenia, City, X-trail, Pick Up Grand Max. Supirramah dan berpengalaman.Hub. 061-77902421 / 0812654 6455 / 081 2651 87654 /0819 470 81947Pin BB: 2857C429

FAMILY RENTAL MOBIL (PT)APV Kj. Kapsul pkt hmt 10jam, Altis, L-300, Innova, L.Cruiser, N-Eyes, Bus, Hrn,Mgn, Bln, Utk dlm dan di luarkota. Hotline: 7734 2359 /0819 3328 4540

NISA CAR RENTALMenyewakan mobil: Alphard,Velifire, Land Cruiser, Camry,For tuner 4x4/4x2, PajeroSport, Mercy, Inova, DoubleCabin Triton, Avanza Dll. Hub.JUANDA 0811 6002 577,0813 7657 3999

CV. ELITE TRANSINDOCarteran, Antar JemputBandara. Hub. 08526131 3000, 061 78672223

NATIONAL CAR RENTALGrand Kanaya Hotel. Jl.D a r u s s a l a m N o . 1 2Medan.PinBB. 25B2A72D

. Tersedia T. Innova -T. Avanza - S. APV - Kia Travelo12 Seats, Isuzu Alf 16 seat.

Tlp.0811.614.778, 061-4150313 –77724835

PELUANG USAHA & MELAYANI PEMASANGAN

DEPOTAIR

MINUM ISI ULANG

Hubungi: CV. ILHAM ABADI JAYAJl. Panglima Denai No. 94 A depan Jermal V0813 6224 1297 – 0813 7550 2044

Harga mulai 10 JtSistim R.O & Mineral, Air PegununganMenyediakan Perlengkapansparepart Depot Isi Ulang,Galon, Tissu, Tutup, dll

Dalam&

Luar Kota

INDEKOSTU/Karyawan/ti, mahasiswa/iTionghua, Fasilitas: Cuci,gosok, kipas angin, 1 kamar 1orang. Lok. strategis di Jl.Ternak No. 105 A, PoloniaMedan. Hub. 061.4519.133 /0853.7008.9000

JUAL BATU ALAMMURAH

GROSIR DAN ECERANUntuk Dinding, Tiang,Lantai Batu Kacang,

Warna-WarniJl. SM. Raja Km. 6,7No. 47 Medan (depan SPBU)

Telp. (061) 7850 888HP. 0811 60 5090

BAHAN BANGUNAN RUMAHAnda mau bangun rumah?? Kok Kokoh, asri, nyaman, murah, selerapemilik.

SMS.0857 6323 1144 / 0813 7650 2229

PT Baragas Mandiri Sejahtera , perusahaan dibidang KontraktorBangunan mengerjakan Proyek Besar dan Kecil di Kawasan Jakarta dandan Medan. Kami siap menerima pembangunan, pemeliharaan danperbaikan gedung tempat tinggal dan juga bukan tempat tinggal sepertigedung perkantoran, pendidikan, tempat peribadatan, sarana kesehatan,penginapan, pusat perdagangan, kawasan industri/pabrik, gedungterminal/stasiun, gedung olah raga, gedung kesenian/hiburan, bangunangudang, hanggar dan lain sebagainya. Kami juga siap menerima jasapembuatan bangunan baru dari nol, renovasi, pengecatan, pasang plafond,keramik, dan apa saja yang berhubungan dengan pembangunan konstruksi,baik rumah, ruko, kantor milik swasta maupun BUMN dengan harga yangsesuai dengan pasaran. Informasi hub. 081382233810 (Jakarta),081376502229 (Medan) EMAIL: [email protected]

DIJUAL

Rumah tumbuh siap huni didepan pintu tol Tanjung MorawaKomp. Adamaris ukuran 6x13m. Harga Rp. 150.000.000,-.Hub. 0819 0806 5727, 08576767 8389, 0812 991 4613

Selasa5 Maret 2013 harian andalas | Hal. 7RAGAM

Panwaslu KabanjaheStand By 24 Jam

Antisipasi‘Serangan Fajar’

Medan-andalasMasyarakat Sipirok di perantauan

maupun di kampung halaman adalahsatu dan mempunyai hubungansilaturahmi dan darah. Oleh karena-nya diminta untuk tidak menyam-paikan hal-hal yang dapat merusakhubungan silaturahmi dan daerahyang ada.

”Masyarakat Sipirok di kampunghalaman maupun di perantauan telahturun temurun dan berkesinam-bungan kembali ke kampung halamanuntuk membangun kampung hala-man. Cukup banyak karya masya-rakat Sipirok maupun TapanuliSelatan (Tapsel) yang telah menjadibagian pembangunan Tapsel. Untukitu diminta bupati jangan meniadakanapa yang telah diperbuat perantauSipirok dan Tapsel,” tegas KetuaIKAPSI Sumut Ir M Yamin SiregarMM usai pengambilan sikap dalammusyawarah yang digelar di HomeAnaya Medan, Senin (4/3).

Musyawarah pengambilan sikaptersebut dihadiri dr H MP SiregarSKM, tokoh masyarakat Sipirok diMedan, H Marzuki Hutasuhut SE,Pembina IKAPSI Sumut, HajrulAzwar Siregar. tokoh muda dariSaipar Dolok Hole, Anggi AzhariTanjung mewakili mahasiswa Sipirokbeserta beberapa pemuda Sipirok,seperti Faisal Reza Pardede, SaifulBahkri Sitompul dan lainnya.

Pernyataan sikap tersebut me-ngemuka, menyusul aksi protes danmenolak keras pernyataan BupatiTapanuli Selatan H Syahrul M Pasa-ribu, yang terkesan telah provokatifdan memecah belah kesatuan danpersatuan putra Sipirok, baik yang diBonabulu dan diperantauan.

“Kami banyak mendapati infor-masi dari saudara-saudara kami yangdi kampung halaman, atas pernyataanbupati tersebut. Ke depan kami mintabupati menciptakan suasana yangmenyejukkan semua pihak, meng-

hadapi persoalan di Tapanuli Sela-tan,” tambah Yamin.

Untuk itu, IKAPSI dan tokohmasyarakat dan tokoh muda Sipirokmeminta bupati untuk fokus menye-lesaikan tugas-tugas pembangunanTapsel yang masih banyak tertinggal,sesuai janji-janji kampanye tanpaharus mencari alasan dengan menya-lahkan atau mempertanyakan peranmasyarakat perantauan.

Di samping itu, mereka juga mintabupati untuk lebih arif dan bijaksana

merangkul semua potensi yang adauntuk pembangunan Tapsel terma-suk peran perantau dalam pemba-ngunan Tapsel, meminta bupatiTapsel untuk tidak mengulangiucapan-ucapan yang sifatnya meme-cah belah, seperti yang disampaikanpada pelantikan Dewan KesenianKecamatan Sipirok yang lalu.

”Sangat prihatin dan menyayang-kan pidato Bupati Tapsel pada pem-bentukan Dewan Kesenian di Sipirokbeberapa waktu lalu. Pidato tersebut

sangat provokatif dan berusaha me-mecah belah putra Sipirok yang adadi perantauan dan di bona bulu(kampung halaman). Pernyataan bu-pati amat mencederai rasa kekeluar-gaan di antara kami,” timpal H Mar-zuki Hutasuhut.

Di bagian lain, Marzuki juga meng-ingatkan, agar Bupati hendaknyamerangkul seluruh potensi yang ada.Seluruh elemen masyarakat untuksama-sama membangun Tapsel.

(RIL)

Kabanjahe-andalasKetua Pengawas Pemilu

(Panwaslu) KecamatanKabanjahe Kabupaten Karo,Robert Tarigan, SH memintasemua pasangan calonGubsu-Wagubsu dan timpemenangan menahan diridi masa tenang, yangberlangsung mulai, Senin (4/3) hingga Rabu (6/3) atautiga hari menjelang pencob-losan 7 Maret nanti.

"Jangan melakukankegiatan melanggar aturandan memicu kecurigaanmasyarakat terkait ‘seranganfajar’," katanya kepadawartawan, di Kabanjahe,Senin (4/3) di sela penertibanalat peraga kampanye.

Selama masa tenang,katanya, harusnya masya-rakat dibiarkan tenangmerenungi calon mana yangakan dipilih. Masa tenangharus steril dari segala halyang berbau kampanye.

"Hindari kegiatan yangbisa membuat polemik dimasyarakat. Pilkada Sumutdiharapkan memiliki nilai-nilaiyang fair, tidak terkotoripraktik-praktik seperti politikuang atau black campaigndan ini merupakan jurus-jurus lama dalam Pilkada,"ungkapnya.

Mengantisipasi dugaanadanya politik uang di jam-jam terakhir jelang pemu-ngutan suara atau 'seranganfajar' dalam Pilgubsu nanti,Panwaslu KecamatanKabanjahe sudah memilikistrategis khusus denganmenyiagakan seluruhpetugas PPL dibanturelawan yang terdiri anggotamasyarakat.

"Kita stand by 24 jamsampai subuh, untuk meng-antisipasi dugaan-dugaanpelanggaran dengan berbagaimodus," ungkapnya.

Ia mengatakan, selamamasa tenang ini, pihaknyamengikutsertakan masya-rakat sebagai ‘mata’ dan‘telinga’ untuk mengawasikondisi di lapangan. Kegiatanyang paling rawan terjadisebelum hari pemilihan, diantaranya kampanyeterselubung dan ‘seranganfajar’ ke pemilih untukmencoblos salah satupasangan.

Menyinggung kendalamenganalisa dugaan pelang-garan lainnya dalam masatenang Pilgubsu, RobertTarigan mengaku, kampanyeuntuk memilih salah satupasangan dengan meng-gunakan teknologi informasi,seperti melalui pesan singkat(SMS) dan menggunakanjejaring sosial sepertifacebook dan twitter.

“Yang sulit di sini menen-tukan siapa yang membuat

dan menyebarkan. Secaraesensi, kampanye itu sudahjelas bentuk kampanyekarena berisi ajakan untukmencoblos pasangan ter-tentu,” kata dia.

Kesulitan lainnya, melacakasal muasal ajakan yangbernada kampanye untukmemilih pasangan tertentu dijejaring sosial di masatenang.

Meski ada bukti kata-kataberupa ajakan yang bisadiprint, tetapi siapa yangmemulai sangat sulit dilacak.Hal itu kata dia, menyangkutketerbatasan SDM sertaperalatan yang memungkin-kan melacak kata-katabernada kampanye tersebut.

Apalagi secara hukumtentang pengawasan pilkadamasih ada yang kurang.Mungkin saat ini untukkampanye di internet agaksulit terawasi oleh Panwas.

Namun demikian, untukproses identifikasi, pihaknyatetap akan melakukankomunikasi dan koordinasidengan berbagai pihak danmasyarakat.

"Ini dimaksudkan untukmendapatkan informasi dariawal dan lebih banyak,karena pada saat masatenang ini patut diduga adapelanggaran hukum,"terangnya

Di sisi lain, Robertmengatakan, para saksidilarang menggunakanatribut, simbol pasangan calondi tempat pemungutan suara.Penggunaan atribut maupunsimbol pasangan calon di TPSmelanggar Peraturan KPUNomor 14 Tahun 2010tentang Pemilihan Umum.

Sebab, dianggap sebagaibentuk penggiringan pemilihuntuk mencoblos salah satupasangan calon. "Itu pelang-garan administrasi," ujarnya,

“Jangan pilih calonpemimpin yang berikan uang,atau apapun bentuknya yangsifatnya mengajak memilihdengan iming-iming yanghanya datang di saat menje-lang pencoblosan Pilgubsu,karena calon pemimpinseperti itu akan menjadipemimpin yang korup,pilihlah sesuai hati nurani,”ajaknya. (RTA)

Ketua IKAPSI Sumut :

Bupati Tapsel Jangan Memecah Belah Putra Sipirok

Siantar-andalasKetua Panitia Penga-

was Pemilu (Panwaslu)Kota Pematang SiantarDarwan Saragih melaluidivisi pelanggaran BrSinaga menyatakanpihaknya telah me-manggil tim pemenanganpasangan Cagubsu-Cawagubsu nomor urut 4,terkait dugaan pelangga-ran zona kampanye padahari Sabtu (02/03).

Diduga Lakukan Pelanggaran UU Pemilu

Tim Pemenangan

No 4 Dipanggil Panwaslu

Pasalnya, pada Sabtu itu bukanjadwal pasangan Amri-RE berkam-panye di Kota Pematang Siantar.Tapi, di sebuah tempat di Jalan Bah

Binoman 6 Kelurahan Sigulang-gulang Kecamatan Siantar Martoba,ada kegiatan kampanye pasanganNo 4 dan pada saat itu hadir calonwakil Gubsu RE Nainggolan.

“Benar, Panwaslu telah mene-rima informasi dari masyarakattentang kegiatan dugaan kampanyeoleh pasangan dengan nomor urut4. Untuk itu, kami telah memanggilbeberapa petugas seperti KetuaKPPS setempat, PPS KecamatanSiantar Martoba. Kami juga telahmemanggil tim pemenangan pasa-ngan nomor urut 4,” kata Br Saragihsaat dikonfirmasi, Senin (4/2).

Menurutnya, begitu mendengarinformasi dari masyrakat, PanwasluLangsung melakukan pemanggilanterhadap pekerja panwas lapangan(PPL) di kecamatan tersebut. Bah-kan pihaknya akan mengadakan ra-

pat pleno untuk membuktikan apa-kah pasangan nomor 4 melakukanpelanggaran UU Pemilu.

“Kalau terjadi pelanggaran UUPemilu, Panwas selanjutnya akanmerekomondasikan ke KPU gunamenentukan apakah dikembangkanhingga ke Gakkumbu,” tambah BrSinaga,

Sementara itu, Feri Sinamo, wakilketua Tim Pemenangan pasanganNo 4, mengatakan tidak mengetahuikejadian di Jalan Bah Binoman, ka-rena saat itu dia sedang berada diKisaran dalam rangka kampanye.Namun dia mengakui telah mene-rima surat panggilan dari Panwasuntuk dimintai keterangan.

“Saya tidak mengetahui perma-salahan itu, namun ketika ada suratpemberitahuan dari Panwas sayabaru mengetahuinya. Menurut saya

tindakan yang dilakukan oleh calonwakil pasangan nomor 4 merupakansuatu hal yang wajar, karena acaratersebut berupa meminta doa darikeluarga besar mara Nainggolan,”ujar Feri Sinamo ketika dikonfirmasidi salah satu ruangan Panwas

Sementara itu, Ketua PanwasluKota Pematang Siantar DarwanSaragih mengharapkan kepada se-tiap tim pemenangan cagub agartetap menjalankan peraturan yangberlaku, karena pihaknya terusmelakukan pemantauan seluruhpergerakan calon maupun tim pe-menangan cagub.

”Kalau ada temuan dari masya-rakat tentang pelenggaran pemilukami secara on-line dapat dihubungi,bahkan ke saya sendiri,” tegasDarwan.

(LN)

DIABADIKAN -DIABADIKAN -DIABADIKAN -DIABADIKAN -DIABADIKAN - Keluarga Besar IKAPSI Sumut diabadikan bersama tokoh masyarakat, tokoh muda Sipirok usai membuat penyataan sikapbersama.

andalas/asril tanjung

DIJUAL RUMAH

HUBUNGI: (TP)0852 9655 90550813 7528 5435

Jl. Kapt. Muslim Gg. KesehatanNo. 3, LT 281 m, SHM, PAM,PLN, Harga 620 jt.

DIJUAL RUMAHJl. Setia Budi, Jl. SepakatNo. 9 (Titi Bobrok),– Luas Tanah 170 m,– 2 K a m a r u t a m a Fu l l

Wallpaper,– 1 Kamar Pembantu,– Ruang Tamu full wallpaper,– 1 Ruang Studio musik Kedap

Suara,– AC + Kamar Mandi +

Garasi Mobil Luas, SHM(Sertifikat Hak Milik).

Hub.0821 2208 5222

0812 9405 1275

TANAH DIJUALUk. 16.2 x 13.2 m², surat Camat,lok. Jl. Jambi No. 7 Binjai Kota.Lokasi sangat strategis (± 5mnt ke RS Tentara/RSUBangkatan Binjai) 3 mnt ke SMUN 3 dan SMU N 5. Harga Rp. 870rb/meter. Tanpa Perantara. Hub.0812 6440 702

DIJUAL TANAH2 Ha di desa Suka Beras Per-baungan (Sergei), isi 13 ptk. klm.ikan, rmh. produksi ikan sale,rmh. tinggal, pohon mangga100 btg, sawah, Hub. 0812

6490 9527, 0812 6082 703

TANAH DIJUALLT. 18.076 M2, ada tanaman: pisangbrng/ayam 800 btg, rambutan 80btg, duku 40 btg, klengkeng 40 btg.Rumah tipe 200 tinggal finishing, Jl.Balai Desa Psr. 12 Desa Marindal 2Kec. Patumbak lewat Perum. PdkNusantara, SK Camat, Hrg. Nego.Hub.0811 641 903

OLAHRAGASelasa5 Maret 2013 harian andalas | Hal. 8

KEINGINAN legenda MagicJohnson untuk melihat LeBronJames mengikuti kontes slamdunk di NBA All-Star bisasegera terjawab. Bintang MiamiHeat itu kabarnya sedang me-mikirkan tawaran sejumlahuang dari Johnson.

Diberitakan sebelumnya,bintang Los Angeles Lakers itumemang menawarkan uangsebesar USD1 juta seandainyaJames mau menerima tanta-ngannya untuk berlaga di kontesslam dunk. Johnson mengakupenasaran ingin melihat aksiJames.

Setelah membawa Heatmengalahkan New York Knicks,James mengakui sedang memi-kirkan tawaran itu untuk ber-partisipasi dalam sebuah kontesslam dunk di NBA All-Star 2014mendatang.

“Saya memikirkan (berlagadi kontes slam dunk) setiaptahun. Bilang kepada Johnsonsaya akan segera mengabari-nya,” ujar James, dikutip dariESPN, Senin (4/3).

Kontes slam dunk meru-

pakan salah satu even tahunanyang berlangsung di NBA All-Star, yang mana pemenangmendapatkan hadiah utamasebesar USD100 ribu, sedang-kan runner up memperolehUSD50 ribu.

Tahun lalu, Terrence Rossberhasil keluar sebagai juara dikontes slam dunk. Apakah Jamesberani menerima tantanganMagic?(NET)

James TergiurIkuti Kontes Slam Dunk?

DUA tahun lalu, Bernard Hop-kins sudah mematahkan rekorGeorge Foreman sebagai petin-ju tertua yang meraih sabukjuara. Tapi, hal itu belum mem-buat Hopkins puas dan tidakmemiliki niat untuk pensiundalam waktu dekat.

Hopkins terus berusahauntuk menambah koleksi gelarjuaranya. The Executioner(Julukan Hopkins) akan kembaliberusaha untuk menambahkoleksi gelar juara kelas beratringan versi IBF dengan meng-hadapi Tavoris Cloud di Bar-clays Center, Brooklyn NewYork.

“Apa yang membuat sayasemangat adalah saya tidakpernah puas, bahkan ketika sayatahu sudah melakukan hal yangluar biasa sekali pun,” ujarHopkins, dalam sebuah wa-wancara pekan lalu kepadaMiami Herald.

“Namun, saya adalah salahseorang yang tidak mudah puasatau serakah, tidak perlu mem-buktikan apapun. Saya adalahtipe orang yang ketika saya tidakpuas, saya akan terus mencoba,”lanjut petinju asal Amerika itu.

“Saya sudah tidak jauh dariusia 50 tahun dan saya terusberlatih di gym, sparing,

mempersiapkan diri untukpertarungan Sabtu besok dansaya ingin melihat merekamengatakan ‘Saya ingin melihatsertifikat kelahiran anda,”tandasnya.

Perlu diketahui, Sabtu besokmerupakan pertandingan per-dana The Executioner sejakdikalahkan Chad Dawson Aprillalu. Petinju 38 tahun itu haruskehilangan gelar juara WBCsetelah dikalahkan Daw-son.(NET)

Bernard HopkinsBelum Mau Pensiun

MIAMI Heat masih perkasadengan meraih 14 kemenangansecara beruntun. Sementara itu,Los Angeles Lakers juga men-jaga peluang lolos ke babakplayoff NBA dengan mem-benamkan Atlanta Hawks.

LeBron James kembali me-mimpin rekan-rekannya untukmeraih kemenangan atas NewYork Knicks. Berlaga di Madi-son Square Garden, James dkkmenumbangkan Knicks denganskor 99-93.

James menjadi bintang bagiHeat dengan mengumpulkan 29poin, 11 rebound dan 7 assist,Dwyane Wade mencatat 20poin, Chris Bosh turut menam-bah dengan membuat 16 poinuntuk tim tamu.

“Kami merasa ini meru-pakan salah satu kemenanganterbaik di musim ini. Bahkandalam sebuah situasi kamimampu melewati hadangan

malam ini,” jelas James, sepertidiberitakan Yahoosports, Senin(4/3).

Sementara itu, CarmeloAnthony mencetak 32 poinuntuk Knicks, playmaker JasonKid menghasilkan 14 poin,delapan rebound dan enamassist, J.R Smith menambahdengan 13 poin dan 12 rebounduntuk tim tuan rumah.

Hasil pertandingan lainnya,Lakers juga berhasil meraihkemenangan saat menjamuHawks. Dalam pertandingan ini,skuad besutan Mike D’Antoniitu meraih kemenangan tipis 99-98. Kobe Bryant kembali men-jadi bintang di pertandingan ini.

Bryant mencetak 34 poinuntuk Lakers. Steve Nash jugatampil gemilang dengan meng-hasilkan 15 poin dan 10 assist,Dwight Howard menambahlewat raihan 11 poin dan 15rebound.(NET)

Heat Masih Perkasa,Lakers Benamkan Hawks

Rooney Bidik 200 Gol

Roma Taklukkan Genoa

Madrid-andalasPertandingan leg kedua Liga

Champions antara Real Madrid versusManchester United akan sangatistimewa bagi Cristiano Ronaldo.United adalah klub yang membesarkannamanya.

Meski begitu, CR7 tidak akansungkan untuk menjebol gawang

mantan klubnya itu.Dia bahkanmengaku akan dengan senang

hati melakukannya, dan siapmembungkam publuk OldTrafford.

”Ini akan menjadi sen-sasi yang sangat indah.

Jika saya mencetak golmelawan mereka

(United), itu akanmenjadi spek-

takuler,” ujarCr is t iano

Ronaldo,s e p e r t i

dilansir, TheSun, Senin (4/3).

“Saya tidak bisa me-ngatakan bagaimana sayaakan merayakannya, ituakan menjadi hal yangspontan. Tapi saya senangberada di situasi itu,” lanjutwinger lincah itu.

Ronaldo juga mengatakan akanfokus dan berusaha menyingkirkanmantan klubnya dari kompetisibergengsi klub Eropa itu. Namun,Ronaldo juga berharap mendapatkansambutan hangat dari para fans United.

“Saya yakin, mereka (Fans United)akan menerima saya dengan baik.Setelah bertahun-tahun saya beradadi sana (Manchester United) dan diUnited saya memiliki banyak sahabat.Saya yakin di sana (Old Trafford) adalahsalah satu tempat di mana saya akanmendapatkan tepuk tangan dari fans.Itu adalah waktu yang indah,” paparrunner up Ballon d’OR 2012 ini.

Pepe Siap Permalukan United!Jelang duel sengit di Old Trafford

pada leg kedua babak 16 besar LigaChampions, Rabu (6/3) dini hari WIBmendatang , kedua tim mulai mene-barkan perang urat syaraf. Ialah bekkontroversial Madrid, Pepe yang kinimulai mengembuskan ancaman ke-pada pihak Manchester United.

Berbekal dua kemenangan padalaga panas kontra rival abadi Barcelona,dan hasil imbang 1-1 pada leg pertamadi Santiago Bernabeu lalu, kubuMadrid kini tengah digelayuti rasaoptimisme tinggi.

Meski sejatinya pada partai penen-tuan nanti, sang kiper sekaligus kapten

Madrid, Iker Casillas belumdapat dipastikan akan kembalimenjaga gawang El Real,namun, hal tersebut tampaknyatak mengurangi keyakinanpemain bernama lengkap KéplerLaveran Lima Ferreira itu untukmengeliminasi Setan Merah.

“Kami tengah dalam penam-pilan terbaik. Terlepas dari kon-disi Casillas, seluruh skuadterbaik akan bersedia dan pelaihmemiliki banyak opsi cada-ngan,” kata Pepe, sepertidilansir Sky Sport, Senin (4/3).

“Kami telah meraih duakemenangan penting dan haltersebut sangat memotivasikami menjelang pertandingankontra Manchester United.Kini kami sangat bahagiadan dapat beristirahat.Kami siap menyambutlaga Selasa nanti(Rabu WIB.red),”sambung pemainasal Portugalitu.(NET)

“Ini adalah rumahnya, jadiakan sangat emosional.Saya berharap dia tidakbermain baguskarenanya. Cristianoakan mendapatsambutan yang hebat

Selasa nanti karena apa yang telahdicapai untuk Manchester United. Parapenggemar tidak akan pernah lupa.”

Patrice Evra, Bek Man United

“Kami sedang menjalanirentetan kemenangan.

Kami telah menunjukkanbahwa kami adalah

sebuah tim dan kamibertarung sampai akhir.Kami telah meraih dua

kemenangan penting dan itu memberikami keyakinan diri besar untuk laga

kontra Manchester United.”

Pepe, Bek Real Madrid

STRIKER Manchester United WayneRooney merupakan salah satu pencetakgol terbanyak di klubnya. Rooneymenargetkan bisa mencetak gol ke-200 diMU sampai akhir musim ini.

Rooney memasuki musim kesembilanberseragam MU. Selama ini ia sudahmenyumbangkan 196 gol dengan sebuahgol terakhir dibuatnya dalamkemenangan telak 4-0 atas Norwich Citypada akhir pekan lalu.

Dengan jumlah itu, pemain depaninternasional Inggris ini mendudukiperingkat keempat daftar top skorersepanjang masa 'Setan Merah' dibawah Bobby Charlton (249 gol),Denis Law (237) dan Jack Rowley(211).

Kompetisi Premier League 2012/

13 masih menyisakan 10 pertandingan sisasedangkan MU masih bertahan di duaturnamen lainnya itu Piala FA(perempatfinal) dan Liga Champions (babak16 Besar).

Sir Alex Ferguson menargetkan 25 golbagi Rooney, yang kini sudah mencetak 14gol di seluruh kompetisi. Pesepakbola 27tahun ini siap memenuhi target dari sangmanajer sekaligus pribadinya.

"Rasanya hebat sudah bermain di banyakpertandingan untuk klub ini sejak usia mudadan akan menyenangkan jika bisa mencapai200 gol," ungkap Rooney di The Sun.

"Itu akan menjadi sebuah pencapaianyang tentunya sangat membanggakan danmudah-mudahan aku bisa mencapainya diantara sekarang sampai akhir musim nanti,"harap dia.(NET)

» Hasil Tes Terakhir Barcelona:POS. PEMBALAP TIM WAKTU LAP1. Nico Rosberg Mercedes 1:20.130 detik 131 lap2. Fernando Alonso Ferrari 1:20.494 detik 120 lap3. Jenson Button McLaren-Mercedes 1:21.444 detik 122 lap)4. Nico Hulkenberg Sauber-Ferrari 1:21.541 detik 118 lap)5. Kimi Raikkonen Lotus-Renault 1:21.658 detik 50 lap)6. Paul di Resta Force India 1:21.664 detik 112 lap7. Pastor Maldonado Williams-Renault 1:22.415 42 lap8. Sebastian Vettel Red Bull-Renault 1:22.514 100 lap9. Valtteri Bottas Williams-Renault 1:22.524 31 lap10. Charles Pic Caterham-Renault 1:23.115 detik 116 lap11. Jules Bianchi Marussia-Cosworth 1:23.167 detik 62 lap12. Daniel Ricciardo Toro Rosso-Ferrari 1:23.628 detik 91 lap13. Max Chilton Marussia-Cosworth 1:24.103 detik 49 lap

RosbergPede Sambut KompetisiNICO Rosberg menjadi yang tercepat di hari terakhir tes pramusim

Formula One (F1). Dengan raihan ini. pembalapMercedes tersebut yakin, bahwa timnya bisakompetitif di musim ini.

Rosberg menjadi yang tercepat dengan catatanwaktu 1 menit 20.130 detik dengan melahap 131lap. Pembalap asal Jerman itu mengalahkanFernando Alonso yang hanya bisa meraup catatanwaktu 1 menit 20.494 detik dengan melahap 10lap.

Hasil yang diraih Rosberg ini mengikuti jejak rekan setimnya,Lewis Hamilton yang juga berhasil menjadi yang tercepat pada sesilatihan di hari ketiga lalu. Pembalap Inggris itu sukses mengalahkanpembalap Ferrari lainnya, Felipe Massa.

“Saya puas dengan hasil tes di pramusim. Kami punya banyakpencapaian pada jarak tempuh dan saya bisa merasakankeseimbangan pada mobil yang bagus ini. Saya telah merasa bahwakami dalam posisi yang lebih baik daripada tahun lalu, tapi tentuya inicuma ujicoba bukan lomba,” ucap Rosberg, seperti dilansir Crash,Senin (4/3). “Kondisi di balapan pertama akan sangat berbedadaripada di sini karena itu akan jauh lebih panas di Melbourne danSepang, maka kami ingin untuk menunggu dan melihat lebih dulu,”sambung Rosberg.(NET)

Roma-andalasAS Roma melanjutkan rentetan

kemenangannya di Seri A. Giallo-rossi meraih kemenangan ketiga-nya secara berturut-turut denganmenaklukkan Genoa 3-1 di kandangsendiri. Pertandingan di Olimpico,Senin (4/3) dinihari WIB, berakhirdengan skor 1-1 di paruh pertama.Roma unggul lebih dulu lewatpenalti Francesco Totti, kemudianGenoa membalas melalui penaltiMarco Borriello.

Kemenangan tim tuan rumahditentukan di babak kedua. AlessioRomagnoli dan Simone Perrottamencetak gol dan memastikanRoma meraih tiga poin.

Hasil ini mengangkat Roma keperingkat ketujuh klasemensementara dengan 43 poin dari 27partai. Genoa tetap di urutan ke-17 dengan koleksi 26 poin.

Genoa mengancam pada menitketujuh lewat tembakan JurajKucka ke tiang dekat. Tapi, kiperMaarten Stekelenburg menun-jukkan reaksi yang prima danmenepis bola keluar lapangan.

Memasuki menit ke-15, Danie-le De Rossi yang tengah menggi-ring bola di kotak penalti dijatuhkanoleh Cesare Bovo. Wasit langsungmenunjuk titik putih dan meng-hadiahkan tendangan 12 pas kepadatim tuan rumah.

Totti maju sebagai algojo danmenjalankan tugasnya dengan baik.Meski Sebastien Frey bisa mene-bak arah tembakannya, bola tetap

masuk gawang.Genoa punya kesempatan ba-

gus untuk menyamakan skor padamenit ke-32. Borriello mengirimumpan matang yang disundulAndrea Bertolacci, tapi Steke-lenburg bisa mengantisipasinya.

Pada menit ke-42, giliran Genoayang mendapatkan hadiah penaltimenyusul pelanggaran NicolasBurdisso terhadap Borriello.Borriello sendiri yang jadi ekse-kutor dan dia sukses mengecohStekelenburg.

Erik Lamela nyaris mencetakgol pada menit ke-58. Usai mele-wati dua pemain lawan, dia mele-paskan tembakan, tapi masihmelenceng karena mengenai kakilawan. Sepak pojok untuk Roma.

Dari situasi itulah, Roma men-cetak gol keduanya. Romagnolimembelokkan sepak pojok Tottidengan kepalanya dan membuat

timnya memimpin 2-1.Usaha Pablo Osvaldo untuk

menambah keunggulan Romabelum berhasil. Tembakannya daridalam kotak penalti masih melebar.

Stekelenburg membuat penye-lamatan bagus pada menit ke-71.Kiper asal Belanda itu memben-dung tembakan Bertolacci darijarak dekat.

Stekelenburg mengulangi aksi-nya tujuh menit kemudian. Ten-dangan keras Kucka dia mentahkandengan sangat baik.

Tak berselang lama setelahmengancam gawang Roma, Kuckadiusir keluar lapangan. Dia mene-rima kartu kuning kedua setelahbersitegang dengan Totti.

Kemenangan Roma disem-purnakan oleh Perrotta pada menitke-89. Perrotta sukses mengon-versi umpan silang Totti dari sisikanan menjadi gol.(NET)

OLAHRAGA harian andalas | Hal. 9Selasa5 Maret 2013

PBSI Sumut Gelar Pelatdauntuk Atlet Remaja

Medan-andalas Persatuan Bulu Tangkis

Seluruh Indonesia (PBSI)Sumatera Utara berencanamenggelar Pemusatan LatihanDaerah untuk usia dini danremaja, sebagai salah satuprogram mempersiapan atlet-atlet muda berbakat yangmampu mengharumkan namadaerah.

Ketua Persatuan Bulu Tang-kis Seluruh Indonesia (PBSI)Sumatera Utara Johannes IWdi Medan, Senin (4/3) menga-takan Pelatda tersebut direnca-nakan mulai digelar Mei 2013selama setahun ke depan.Selama mengikuti Pelatda paraatlet tersebut akan tinggal diasrama.

Dengan sistem asramatersebut diharapkan para atletbinaan akan lebih fokus selamamengikuti Pelatda sehinggaakan muncul atlet handal yangnantinya dapat menjadi atletnasional sehingga mampumengharumkan nama daerah.

Menurut rencana Pelatdatersebut akan diikuti 24 atlettingkat SMP dan SD, yakni 12putra dan 12 putri. Saat inisudah enam atlet yang sudahdipastikan ikut Pelatda semen-tara sisanya masih dalam prosesseleksi.

Ia juga mengatakan bahwaPelatda kali ini juga menerap-kan sistem promosi dan degra-

dasi. Bagi yang berprestasiakan tetap bertahan di pelatda,sementara bagi yang tidakmenunjukkan perkembanganakan degradasi dan digantikanoleh atlet lainnya.

"Yang 24 orang ini nantinyamasih akan diseleksi lagi de-ngan mengacu sistem promosidan degredasi. Nanti jumlah-nya bisa saja bertambah dari24 orang itu, tergantung situa-si," katanya.

Mengingat Pelatda kali inipara atlet nantinya diasrama-kan, maka PBSI Sumut berha-rap keterlibatan para orangtuaatlet juga sangat dibutuhkanterutama dalam pengawasanterhadap atlet yang memangmasih dibawah umur.

"Karena atlet yang ikutPelatda masih usia dini, kamiharap orangtua juga turutterlibat mengawasi anaknya.Artinya kami juga mau berbagitanggungjawab dengan orang-tua, karena kita sadar bahwatidak mudah mengawasi mere-ka yang masih dalam masa per-tumbuhan, untuk itlah orang-tua juga kami ajak ikut partisi-pasi awasi anaknya," katanya.

Dalam kesempatan itu iajuga mengatakan pembinaanyang selama ini dilakukan diPBSI Sumut, sebagian besarmasih mengandalkan bantuan darisponsor dari Cina, termasuk jugadalam pelatda kali ini.(YON/ANT)

Pertama KalinyaSutias Buka

Turnamen SepakbolaLangkat-andalas

Biasanya terlibat dalamacara bersama kaum perem-puan, ada yang berbeda denganaktivitas Hj Sutias HandayaniGatot Pujo Nugroho. Minggu(3/3) lalu Ketua Tim PenggerakPKK ini malah berbaur denganpara pria karena didaulatmembuka turnamen sepakbola yang memperebutkanpiala GanTeng.

Pembukaan open Turna-men di lapangan Kerpai Beku-lap kecamatan Selesai Kabu-paten Langkat, Minggu (3/3)oleh Sutias tidak dengantendangan bola, namun ditandaidengan pemberian handuk danbola kepada peserta. Sutiasmengaku membuka turnamensepak bola merupakan yangpertama kali dilakukannya.

"Alhamdulilah, masyarakatdi kabupaten Langkat Keca-matan Selesai menyelenggara-kan kegiatan positif yakni kese-belasan sepak bola yang memo-tivasi kita guna senantiasamenjaga kesehatan," ujarnyasaat membuka turnamen.

Uniknya lagi, lanjut Sutias,peserta yang mengikuti tur-namen tidak hanya dari kaummuda, namun juga pria dewasausia dia atas 35 tahun. "Sayamelihat anggota kesebelasanyang hadir tidak hanya yangmuda, namu ada juga yangsudah dewasa. Ini adalah peng-hargaan kepada para bapak-

bapak yang ternyata masih bisatetap sehat dan fit berlaga diturnamen ini," katanya.

Namun begitu, Sutias ber-pesan agar para peserta jugamemperhatikan kondisi tubuhyang prima. karena kalau takterbiasa berolah raga akanterkejut.

"Dalam perlombaan ini yangperlu kita ingat adalahkesehatan sangat penting dikehidupan keseharian kita.Namun pertandingan bola kakimembutuhkan stamina tinggiyang didapat dari latihanteratur, karenanya kepadabapak yang ikut bertandingjagalah stamina dengan baikjagalah asupan gizi sehinggaketika bertanding kita benar-benar fit," katanya berpesan.

Yang pasti, lanjut Sutiaspihaknya mengapresiasi ke-pada pengurus dan panitia yangtelah mengelar acara itu. "Dankeseriusan para pemain kitaharap bertanding dengan spor-tif," katanya.

Suginardi, salah satu wargayang hadir, merasa bangga dansalut atas kedatangan Sutias.menurutnya, Walau ditengahkesibukan meluangkan waktuuntuk hadir dalam acara tingkatdesa ini.

"Kami gembira dan kedata-ngan bu Sutias menjadi kebang-gaan bagi kami semoga pasa-ngan GanTeng dapat menangsatu putaran," ujarnya.WAN

BTN Panggil 57 PemainGabungan ISL & IPL

Ketua Pengprov PBI dan Perbasasi Sumut Harapkan

Gubsu Terpilih HendaknyaPembangunan SaranaOlahraga Jadi PrioritasMedan-andalas

Gubernur Sumatera Utara(Gubsu) terpilih hasil Pilgub 7Maret 2013 diharapkan benar-benar memperhatikan harapanmasyarakat olahraga, menjadikanpembangunan olahraga sebagaiprioritas, tidak lagi secara sambilan.

Harapan tersebut terangkumdari komentar Ketua UmumPengprov Persatuan BolingIndonesia (PBI) Sumut SinggihGoenawan dan Ketua UmumPengprov Persatuan Bola BasketSeluruh Indonesia (PerbasiSumut) Mathias Huangdinataketika ditemui secara terpisah di

Medan, Senin (4/3).Menurut Singgih, harapan dan

keinginan agar Gubsu mendatangharus memprioritaskan pemba-ngunan olahraga, bukan merupa-kan sikap egoistis komunitasnya.Tapi hal ini memang didasarkankenyataan yang ada.

Tanpa menepikan pentingnyapembangunan di sektor lain, tapimenurut Singgih, membangundan membentuk mental anakbangsa untuk menjadikangenerasi yang sehat dan kuatserta sportif sangat penting.

Dan hal itu dapat diwujudkanmelalui jalur olahraga. Namun,

berharap, semua kandidat Gubsu/Cawagubsu punya pandanganyang sama tentang pentingnyaSumut menjadi tuan rumahPON. Dan kalau terpilih nanti,diharapkan pembangunanolahraga menjadi perhatiankhusus atau “PR” wajib yangharus diselesaikan,” jelasnya.

Menurut “kacamata”Mathias, atensi dan apresiasipemerintah terhadap olahragaterkesan masih terbatas.

”Soal sarana memangmenjadi hal yang sangatmemprihatinkan,” ujarnya.

Padahal, tambah Mathias,dalam UU Olahraga No 3 Tahun2003 telah mengatur akan tugasdan tanggungjawab pemerintahterhadap olahraga.

“Syair lagi kebanggaanIndonesia Raya juga adadisebutkan; Bangunlah JiwanyaBangunlah Badannya, yang

JAKARTA-andalasBadan Tim Nasional (BTN),

Senin (4/3) telah memanggil 57pemain gabungan, baik dari kom-petisi Indonesian Super League(ISL) maupun Indonesian PremierLeague (IPL).

Wakil Ketua BTN, HarbiansyahHanafi jumlah pemain itu telahdisepakati, dan hari ini kembalidikirim suratnya, setelah Jumat lalusempat dikirimi surat juga olehSekjen PSSI, Handiyandra.

Dengan demikian, berarti adapenambahan jumlah pemain, sete-lah sebelumnya berjumlah 57pemain. Latihan sendiri baru akandimulai pada tanggal 7 Maret 2013,setelah sebelumnya dijadwalkan

digelar hari ini."57 pemain yang dipanggil

adalah gabungan, dari ISL dan IPL.Pemain bertambah setelah adamasukan dari pelatih RahmadDarmawan dan pelatih lainnya.Tadinya saya mau minta nama-nama pemain yang sudah dipanggilTimnas sebelumnya, tapi ternyatasudah ada," jelas Harbiansyahkepada wartawan di Kantor PSSI,Senin (4/3). "Kita akan fokus duluke Timnas untuk menghadapi ArabSaudi tanggal 23 Maret nanti.Nanti soal bagaimana seleksinya,kita serahkan kepada (Luis Manuel)Blanco," ujarnya.

Terkait pengerucutan pemainhingga berjumlah 23 orang, menu-

rut Harbiansyah, hal itu barudilakukan pada 16 Februari 2013atau tujuh hari sebelum lagadimainkan. "Baru diseleksi sampai23 pemain pada tanggal 16 Feb-ruari, karena peraturan kita sudahharus mendaftarkan pemain tujuhhari sebelum hari H pertandingan,"tutupnya.

Baru Tiga Pemain DatangHingga, Senin, (4/3) baru tiga

pemain yang mengikuti latihanyakni, Anggi, Husin J. Rahaning-mas dan Mario Aibekop dan 57pemain yang dipanggil BTN.Pelatih Luis Manuel Blanco punhanya mengutamakan latihan fisikuntuk ketiga pemain tersebut.

Latihan utama sendiri baru

dimulai pada 7 Maret 2013, ketika58 pemain gabungan mengikutilatihan. Blanco menyatakan, diri-nya mempersiapkan ketiga pemainitu agar nanti kondisi fisiknya samadengan para pemain yang datangdari mengikuti kompetisi.

"Mereka pemain yang tidakmengikuti kompetisi, jadi saat inisaya memberikan latihan ringandan fisik supaya mereka tidakkehilangan apa yang merekamiliki," terang Blanco kepadawartawan di Lapangan C, Senayan,Senin (4/3).

"Saya juga ingin ketika seluruhpemain sudah berkumpul, fisikketiga pemain itu tidak jauhketinggalan dengan pemain yang

bermain di kompetisi," jelasnya.Blanco juga mengakui, dia tidak

mengetahui seluruh karakter 58pemain yang dipanggil oleh BTN.Dia hanya mengenal karakter 32pemain dari keseluruhan. Untuklebih mengenal seluruh pemain diIndonesia, pelatih asal Argentinaini juga ingin berkoordinasi denganklub-klub yang pemainnya dipang-gil Timnas. "Saya tidak mengetahuiseluruh pemain yang dipanggil. Seti-daknya hanya 32 pemain yang sayaketahui karakternya," papar Blanco.

"Saya akan meminta izin kepadapelatih-pelatih klub di Indonesiauntuk melihat latihan tim mereka,dan berbicara dengan pelatih-pelatih mereka," tandasnya.(NET)

» Hanya Tiga Pemain Yang Baru Latihan

Singgih Goenawan

Wali Kota dan Ketua KONI Medan Bangga Atas Prestasi Indah Mogia» Berhasil Meraih Best of The Best Piala Kasad

Medan-andalasDengan diraihnya gelar Best Of

The Best Piala Kasad, Indah MogiaAngkat merupakan atlet binaanKONI Medan yang direkrut sejakdigelarnya Porkot pada tahun 2009lalu, membuat Wali Kota MedanDrs Rahudman Harahap dan KetuaKONI Medan Drs H Zulhifzi Lubisatas hasil yang diperoleh Indah. Halitu disampaikan Ketua KONIMedan Drs H Zulhifzi Lubiskepada wartawan, Senin (4/3).

Melalui Ketua KONI MedanDrs H Zulhifzi Lubis yang akrabdisapa "Opunk Ladon" Wali KotaMedan H Rahudman Harahapmenyatakan, Pemerintah KotaMedan merasa bangga dan salutatas prestasi yang diraih IndahMogia Angkat karatekan asal KotaMedan yang mampu mengharum-kan nama daerah di KejuaraanNasional Karate Piala Kasad 2013yang berlangsung di Batam baru-baru ini, dengan meraih predikatBest Of The Best yakni juara diatas juara yang mengalahkankaratekan dariDKI Jakarta.

"Kami atas nama PemerintahKota Medan dan KONI Medanbersama insan olahraga sangat

bangga melihat prestasi yangdiraih Indah Mogia Angkat, denganmeraih prestasi terbaik di Kajur-nas Karate Piala Kasad. Hal initentunya bisa memacu para atletlain untuk bisa mengikuti jejak yangdiperoleh oleh Indah. Saya sangatmengharapkan, seluruh atlet Kota

Medan dari cabang olahraga mana-pun untuk bisa mengikuti prestasiyang diraih karateka putri terse-but," ungkap Wali Kota.

Zulhifzi juga menjelaskan,prestasi yang diraih Indah MogiaAngkat ini merupakan prestasikedua yang mampu membang-

gakan olahraga di Kota Medan.Prestasi sebelumnya Indah telahmendapatkan medali emas padaPekan Olahraga Nasional XVIII PekanBaru, Riau tahun 2012 kemarin.

"Dalam hal ini saya sangatberterima kasih atas prestasi yangdiraih Indah, seperti yang diharapkan

Pak Wali Kota Medan, hendaknyaseluruh atlet bisa mengikuti jejak danprestasi yang diperoleh Indah. Untukitu saya mengharapkan seluruh atletdari berbagai cabang olahraga, untukbisa tekun untuk mengikuti latihan,agar hasilnya bisa tercapa semak-simal mungkin," sebut Opunk.(YON)

tambahnya, kondisi yang adasekarang, hal ini terkesan kurangdiperhatikan.

Salah satu bukti dapat dilihatdari sisi fasilitas, atau sarana danprasarana. Sebagai provinsibesar, kaya dan makmur, Sumutjustru tertinggal jauh dibandingdengan provinsi-provinsitetangganya seperti Sumsel atauPekanbaru. Apalagi dibandingdengan beberapa provinsi diPulau Jawa.

Dan yang lebih memprihatin-kan lagi, sudahlah kondisi saranayang ada saat ini minim, malahjustru tergusur pula.

Salah satu contoh justrudialami komunitas boling.Dampak dari belum mampunyapemerintah menfasilitasipengadaan sarana boling, saat iniSumut tidak lagi memilikilintasan boling yang refresentatif.

“Lintasan boling di PerisaiPlaza, kini tinggal kenangan,sejalan dengan telah pindahtangannya kepemilikan gedung

tersebut. Padahal, boling Sumutsaat ini kian “bergairah”.Terbukti, di PON XVIII/2012lalu, meski diperkuat mayoritaspeboling yunior, tapi Sumutmampu meraih 1 perak 3perunggu. Bahkan salah seorangatlet Sumut dalam waktu dekatterpilih mewakili Indonesiamengikuti Kejuaraan AsianBoling Federasi (ABF) diKuwait,” jelang Singgih .

Karenanya, Singgih sangatsetuju dengan wacana Sumutmencalonkan diri menjadi tuanrumah PON XX/2020.

PON XIX/2016 kan sudahpasti di Jabar. Jadi kita harusrebut PON XX/2020.Sebab kalautidak, kapan lagi Sumut tuanrumah PON?,” sebut Singgih.

“PR” WajibHal senada dikemukakan

Ketua Pengprov Perbasi SumutMathias Huangdinata. “Kita

berarti membangun bangsa(provinsi red), termasukmembangun Sumber DayaInsani menekankan padapembangunan jiwa dan raga ataujasmani dan rokhani.

Karenanya, Mathias sangatsependapat, Sumut harusmengejar untuk menjadi tuanrumah PON.”Sepertinya tidakada jalan lain, untuk mengejarketertinggalan, khususnyapembangunan sarana olahrag,Sumut harus menjadi tuan rumahPON XX/2020,” jelasnya.

Mathias dan Singgih sependa-pat, insan olahraga pada Pilgub 7Maret harus menggunakan hakpilihnya. Bahkan merekamengajak seluruh insan olahragaSumut untuk menjadi motorpenggerak demokrasi, dengancara menggunakan hak pilih padapesta demokrasi masyarakatSumut 7 Maret mendatang.(YON)

Ketua KONI Sumut Gus Irawan Pasaribu dan Ketua Pengprov PBSISumut Johannes IW serta Ketua KONI Medan Drs H Zulhifzi Lubis danKadispora Sumut Khairil Anwar besarta unsur pengurus KONI lainnyafoto bersara dengan atlet pelatda PBSI Sumut.

Medan-andalasKejuaraan bulutangkis antar

wartawan 2013 diikuti 35 warta-wan yang digelar di Gedung PBSIJalan Medan, 4 sampai 6 Maretmendatang. Ajang ini digelar untukmencari wakil Sumut di PekanOlahraga Wartawan Nasional(Porwanas) ke-XI di Banjarmasin,September 2013 mendatang.

Ketua PWI Sumut M Syahrirdalam kata sambutannya menga-takan, ajang serupa telah digelartiga tahun digelar sekali. Namun,dari ajang itu, Sumut sendiri belumpernah bertindak sebagai tuanrumah ajang Porwanas. "Harapankami belum pernah Sumut menjadituan rumah Porwanas. Mudah-mudahan kedepan, kita bisa menja-di tuan rumah Porwanas," ujarnya.

M Syahrir menambahkan,diajang Porwanas diperlombakan10 cabang olahraga (cabor) yangdiikuti wartawan dari daerahlainnya. Kontingen Sumut sendiri,lanjutnya, ambil bagian di 6 cabor."Keenam cabor yang kita ikuti,semuanya melalui proses seleksi.Sekarang kita seleksi bulutangkis,sebelumnya sudah digelar catur,boling, futsal," tuturnya.

Namun sayang, cabor boling

yang telah ditetapkan 6 wakilkontingen Sumut dibatalkan, kare-na tidak adanya lintasan boling diBanjarmasin. Hal ini terjadi karenaawalnya tuan rumah Porwanassebelumnya adalah Jawa Timur.Waktu digelarnya Porwanas berte-patan dengan Pilkada setempat,Jawa Timur pun membatalkanmenjadi tuan rumah dan ditetapkanBanjarmasin, Kalimantan Timurmengelar ajang itu. "Target kitamasuk lima besar di Porwanas,"tekad Syahrir.

Sedangkan Ketua Umum KO-NI Sumut Gus Irawan Pasaribumengapresiasi ajang ini. Katanya,kejuaraan antar olahraga yang telahmenjadi agenda tetap PWI Sumutuntuk menatap Porwanas. Ia punberharap, Porwanas kali ini konti-ngen Sumut mampu mengangkatprestasi di cabor bulutangkis.

Apresiasi juga terlontar dariKetua Umum Persatuan Bulu-tangkis Seluruh Indonesia (PBSI)Sumut Johannes IW yang mem-persiapkan sarana dan prasarana

menatap Porwanas mendatang."Menjelang Porwanas, Pelatdakami siapkan, mulai dari pelatih,raket dan pakaian. Kita harapkan,cabor bulutangkis kiranya bisa juarasatu di Porwanas," harapnya.

Ketua Panitia Samsir dalamlaporannya mengatakan, kejuaraanbulutangkis ini 35 peserta. Per-tandingan digelar dengan duakategori, 40 tahun kebawah dan 40tahun keatas. Kejuaraan ini mem-perebutkan Piala Ketua UmumKONI Sumut dan Ketua UmumPBSI Sumut. Selain itu, bagi juarasatu pun akan diberikan masing-masing Rp1 juta dari Ketua PWISumut dan Ketum PBSI Sumut.

Sementara hasil pertandinganuntuk tunggal putra U-40 tahunkeatas, Aswadi (Analisa) mampumengalahkan Halomoan Samosir(Harian Perjuangan) dengan skor2-0 (21-17 dan 21-19). Sedangkanuntuk nomor tunggal putra U-40tahun kebawah lainnya, DavidSwayana (Waspada) mampu me-ngalahkan Dharmansyah (Analisa)dengan skor 2-0 (21-18, 21-15),Antoni Limtan (Analisa) jugatampil bagus dengan mengalahkanAustin Tumengkol (Waspadadengan skor 2-0 (21-4 dan 21-3)dan Armen (waspada) melawanWilfrid (SIB) dimenangkan Armendengan skor 2-0 (21-8-21-11).

Begitu juga dengan kategoriusia 40 tahun kebawah antara Setia

35 Wartawan Ikuti Kejuaraan Bulutangkis Piala Ketua KONI Sumut» Pasangan HarianAndalas Gusliadi/YonanMelaju

Budi Siregar (Waspada) melawanIndra S (Medan Bisnis), berlang-sung cukup ketat. Pasalnya, keduapebulutangkis ini berimbang dalamlaga didua set dengan bergantianmemperoleh nilai terbaik. Namundengan rasa percaya diri yangcukup tinggi, akhirnya Indra S ber-hasil memenangkan laga denganskorv 2-1 (21-18, 14-21 dan 14-21).

Sementara untuk nomor gandaU-40 tahun ke bawah, YonanFebrian yang berpasangan denganGusliadi (Harian Andalas) denganmudah mengalahkan BambangLubis (Jurnal Asia) berpasangandengan Danar Pramudianto (GayaMedan) dengan skor telak 2-0 (21-6,21-9). Yogi yang berpasangandengan Wilfrid (SIB) melawanSugiatmo dan Bardansyah (Ana-lisa). Sedangkan untuk nomorganda U-40 tahun ke atas, HendraDS/Dedy (Waspada) unggul 2-0atas pebulutangkis Rizal Rudi(Analisa) Sugiono (Mimbar Um-um) 21-16 dan 21-15.

Untuk jadwal pertandingankejuaraan bulutangkis antarwaetawan memperebutkan PialaKetua Umum KONI Sumut 4-6Maret 2013 hari ini, Selasa (05/03),akan dilangsungkan pertandingannomor tunggal serta ganda U40tahun ketas dan bawah yangdimulai pukul 09.00 Wib pagihingga pukul 12.00 Wib. (YON)

Ketua KONI SUmut H Gus Irawan Pasaribu memberikan sambutan sekaligusmembuka Kejuaraan Bulutangkis Antar Wartawan sebagai ajang seleksi kePekan Olahraga Wartawan Nasional (Porwanas) di Banjarmasin tahun ini.

harian andalas | Hal. 10EKONOMI BISNISSelasa5 Maret 2013

INFO FILM

SUN12.30-16.50-21.10

BINJAI19.00-21.10HERMES XXI

12.30-14.40-16.50-19.00-21.10

PLAZA12.45-14.35-16.25-18.15-20.05

THAMRIN BINJAI13.00-15.00-17.00-19.00-21.00

PLAZA13.00-15.20-17.40-20.00PALLADIUM THAMRIN

12.15-14.35-16.55-19.15-21.35HERMES XXI SUN (3D)

12.30-14.50-17.10-19.30-21.50

PLAZA12.30-14.30-16.30-18.30-20.30

PALLADIUM BINJAI12.30-14.40-16.50-19.00-21.10

PLAZA BINJAI12.15-14.30-16.45

HERMES XXI SUNTHAMRIN

12.45-15.15-17.45-20.15

PLAZA19.00-21.00THAMRIN

13.00-15.00-17.00-19.00-21.00HERMES XXI SUN

PALLADIUM13.00-15.10-17.20-19.30-21.40

BINJAI13.00-15.10-17.20-19.30-21.40

Medan-andalasIklim investasi di

Sumatera Utara (Sumut)kini sedang memanas.Sebab, keamananinvestasi yangdikucurkan para investordi Sumut tidak kondusif,karena kerap mengalamigangguan.

Pemko Medan Gelar Diskusi

Implementasi Pengadaan Barang/Jasa Berwawasan Lingkungan

TPL Butuh KepastianHukum Berinvestasi

Medan-andalasPemko Medan melalui Bagian Admi-

nistrasi Pembangunan SekretariatDaerah Kota Medan menggelar perte-muan dan diskusi bersama Tim KajianSustainable Prublic Procurement ten-tang Implementasi Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Berwawasan Lingku-ngan di Balai Kota Medan, Senin (4/3).

Dari hasil diskusi yang dilakukan iniakan menjadi masukan bagi LembagaKebijakan Pengadaan Barang/JasaPemerintah (LKKP) sebagai pembuatkebijakan dalam rangka membuatregulasi agar pengadaan barang/jasa ke

depannya harus berwawasan lingkungan.Diskusi yang dihadiri Kasubdit Iklim

Usaha LKPP Republik Indonesia Her-mawan, Kepala Bagian AdministrasiPembangunan Drs Ahmad BasyaruddinMSi, Kabag Aset dan Perlengkapan DIDongoran serta panitia pengadaanbarang dan jasa masing-masing SKPD,dibuk Wali Kota Medan diwakili AsistenEkonomi dan Pembangunan (Ekbang)Qamarul Fatah.

Dijelaskan Qamarul, pengadaan yangramah lingkungan (Suistainable PrublicProcurement) sesuai Peraturan PresidenNo 54 Tahun 2012 adalah proses

pemenuhan kebutuhan barang/jasa yangkeseluruhan tahapan prosesnya mem-berikan manfaat tidak hanya untuk Ke-menterian/Lembaga/Departemn/Instnasimemberikan manfaat dengan memini-malkan dampak kerusakan lingkungan.

Konsepnya dapat diterjemahkandalam dokumen pemilihan berupa per-syaratan yang mengarah kepada peman-faatan sumber daya alam secara arif danmendukung pelestarian fungsi lingkungan,seperti yang diamanahkan UU No 32Tahun 2009 tentang Perlindungan danPengelolaan Lingkungan Hidup.

“Pemko Medan melalui Layanan

Pengadaan Secara Elektronik (LPSE) telahberkomitmen untuk tetap mengedepankanpengadaan barang/jasa yang mengutamakanperumusan nilai-nilai strategis, termasukstrategi diseminasi untuk membangkitkan,memotivasi dan menyadarkan seluruhpemangku kepentingan, baik masyarakatmaupun pemerintah dimana efeknya akanmemberikan kontribusi penting bagipenghemat biaya dari sisi life costing, dayatahan serta mengurangi pembuanganlimbah,” kata Qamarul.

Selain itu, imbuh Qamarul, PemkoMedan juga telah membentuk suatu UnitLayanan Pengadaan (ULP) berdasarkan

Peraturan Wali Kota Medan No 52 Tahun2012 tentang pembentukan susunanorganisasi dan tata kerja ULP Kota Medan.Dengan adanya ULP ini semua pengadaanbarang/jasa di lingkungan Pemko Medanakan dikonsentrasikan pada satu unitpelayanan, sehingga akan memberikankeefektifan dan keakuntabilitasan dalampelaksanaan pengadaannya. Sertapertanggungjawabannya sebagaimanayang diamanatkan oleh Perpres No 54Tahun 2010 Pasal 130.

Menurut Qamarul, pengadaan ra-mah lingkungan hidup ini akan mem-berikan banyak manfaat sekaligus

landasan pengetahuan menuju penga-daan barang/jasa Pemko Medan yangtransparan, efektif, bebas KKN, berdayasaing, mengutamakan manfaat sosialserta nilai-nilai Good Governance yangterbebas dari intervensi pihak manapunserta berwawasan lingkungan.

Sementara itu, Kasubdit Iklim UsahaLKPP Republik Indonesia Hermawandalam arahannya menjelaskan, jikamelihat APBN dan APBD 35 sampai 40persen digunakan untuk belanja barangdan modal. Artinya, pengadaan barang/jasa pemerintah jika asumsikan ke rupiahsekitar 300 sampai 500 triliun.(BEN)

andalas/ist

DIAMANKAN – Sebanyak 16 orang pelaku perusakan aset Toba Pulp diamankan aparat Polres Humbahas.

Seperti halnya yang dialami PTToba Pulp Lestari (TPL) Tbk,baru-baru ini, industri berbasiskehutanan yang dimilikinya, tidakmendapat jaminan keamanan,karena mengalami gangguan dariorang-orang yang tidak ber-tanggung jawab.

Bukan hanya operasional pem-bangunan hutan tanaman industriTPL saja yang diganggu, bahkankini orang-orang yang tidak ber-tanggung jawab tersebut mela-kukan teror hingga aksi anarkiskepada pekerja dan alat-alat beratyang dimiliki perusahaan itu.

Seperti diketahui, operasional

perusahaan PT Toba Pulp Lestariberada pada 12 kabupaten/kota diSumut, yakni Tapanuli Selatan,Humbang Hasundutan (Hum-bahas), Dairi, Pakpak Bharat,Simalungun, Tapanuli Utara,Tobasa, Samosir, Paluta, Palas,Asahan, dan Padang Sidimpuan.

Humas HTI PT TPL SektorTele Robin Sianturi yang dikon-firmasi media mengatakan, aksianarkis dari orang-orang yangtidak bertanggung jawab tersebutberasal dari Sektor Tele. Pelakutindak kriminalitas itu datang dariDesa Pandumaan dan Desa Si-pituhuta, Kecamatan Pollung,Kabupaten Humbahas.

Kejadian ini tidak hanya sekaliatau dua kali saja dialami PT TPLSektor Tele. Sejak tahun 2009persisnya di bulan Juni hinggasekarang, sejumlah massa telahmerugikan perusahaan denganmembakar alat berat, sepertibulldozer dan merusak hutantanaman industri.

Memasuki tahun 2012 di per-tengahan bulan September, ke-langsungan operasional dan kese-

lamatan pekerja di Sektor Telesemakin terancam.

Dengan beringasnya, seke-lompok massa melakukan penye-rangan dan bahkan menganiayaseorang personel Brimob yangketika itu sedang menjalani tugasPAM OVIT. Sejumlah petugassekuriti ikut menjadi korban. Alatberat excavator juga dibakar.

“Memang benar, saya telahmenjadi korban penganiayaanoleh sekelompok massa ketikabertugas PAM OVIT di SektorTele,” kata Briptu Rhot Simamo-ra, personel Brimob yang menjadikorban penganiayaan, kepadawartawan, ketika dikonfirmasivia telepon seluler, kemarin.

Insiden tragis ini telah dila-porkan perusahaan ke pihakberwajib. Namun, hal itu tidakmembuat efek jera bagi pela-kunya. Memasuki bulan Oktober2012, aksi anarkis kembali terjadi.Sekitar 200 orang massa yangberasal dari Pandumaan dileng-kapi senjata tajam, seperti parangpanjang menyambangi Pasar 8Sektor Tele. Ketika itu, pekerjayang sedang mempersiapkanevakuasi alat berat excavatordiminta untuk menghentikanseluruh kegiatan. Ironisnya,perlawanan tidak dapat diberikankarena massa makin ‘beringas’membakar alat berat dan me-nyandera sejumlah karyawan,agar Toba Pulp menghentikanoperasionalnya.

Teror dan pengancaman kem-bali merebak di akhir bulan Januari2013. Di tengah dialog antaraToba Pulp dengan warga DesaPanduamaan dan Sipituhuta yangdifasilitas Polres Humbahas,massa mengeluarkan teror akantetap berlanjut apabila pihakperusahaan tetap melakukanoperasionalnya. Demi menjagakeselamatan para pekerja, Toba

Pulp memenuhi permintaan ter-sebut dengan menghentikankegiatan selama satu minggu.

Setelah batas waktu perminta-an itu berlalu, Toba Pulp kembalimenjalankan operasionalnya. Taklama kemudian, pada tanggal 25Februari 2013, dengan membabibuta sekitar 300 orang pendudukDesa Sipituhuta dan Pandumaan,Kecamatan Pollung menebangipohon eucalyptus yang sudahmatang panen. Sebanyak 28pohon roboh dan diambil massauntuk dijadikan penghalang jalandi areal konsesi.

Mengetahui aksi anarkis pen-duduk desa sekitar tanaman hutan,pihak Toba Pulp langsung turunke lapangan melakukan penge-cekan. Mengingat jumlah massayang cukup besar, manajemenToba Pulp memutuskan menung-gu kedatangan aparat polisi, agartidak terjadi bentrokan.

Sebelum terjadi perusakantanaman hutan, massa kembalimelakukan pengancaman kepadapekerja Toba Pulp. Ancaman kaliini lebih sadis, karena massamengancam bunuh, akan mela-kukan pemerkosaan dan adapekerja yang disiram bensin,sehingga pekerja Toba Pulpkocar-kacir meninggalkan arealkerja untuk menyelematkan diri.

Aksi beringas massa tidaksampai situ. Di lokasi tanamanhutan milik Toba Pulp ditemukantruk colt diesel, camp pekerja,pupuk, bibit ecalyptus serta alat-alat kerja, seperti solo pump,power spraying, safety booth,cangkul, parang dalam keadaanhangus terbakar.

Aparat Polres Humbahas yangturun sempat mendapatkan perla-wanan dari sekitar 300 orang mas-sa yang membawa senjata tajam,berupa parang panjang, sehinggapolisi terpaksa menembakkan

senjatanya ke udara.Massa kemudian menghilang

ke dalam hutan alam. AparatPolres Humbahas yang mela-kukan penyisiran terhadap pelakukriminalitas itu menemukan duaalat berat dan 80 batang pohonecalyptus berumur 5 tahun ditum-bangkan pelaku untuk membloka-de jalan di Pasar IX. Tak hanyaitu, polisi berhasil mengamankansedikitnya 16 pelaku perusakandan pembakaran aset Toba Pulp.

Esok harinya, 26 Februari2013, Polres Humbahas didemooleh 300 lebih massa menuntutpembebasan atas 16 rekan mere-ka, salah satunya adalah PendetaHaposan Sinambela, yang didugaotak pelakunya. Untuk menjagakekondusifan Humbahas, se-lanjutnya ke-16 tersangkadievakuasi ke Polda Sumut.

Ternyata, aksi perusakankembali terjadi di tanggal 27Februari 2013, di Pasar III.Fasilitas dan isi camp pekerja,seperti tenda dirusak, papan, dansembako dicuri sejumlah orangtak dikenal (OTK). Ketika dicek,polisi bersama manajemen TobaPulp tidak menemukan jejak orangtak dikenal alias sudah kabursebelum polisi tiba.

Juru Bicara PT TPL Chairud-din Pasaribu mengharapkan,kepastian hukum berusaha danpengamanan berusaha. “Kepas-tian hukum berusaha itu berupaperlindungan, penegakan hukumdalam berusaha. Sedangkan ke-pastian pengamanan berusahaberupa proteksi gangguan terha-dap perusahaan yang jelas lega-litasnya. Karena Toba Pulp meru-pakan perusahaan yang patuhterhadap semua aturan hukumyang berlaku,” katanya kepadawartawan yang dikonfirmasi viatelepon seluler, Minggu (3/3) diMedan. (GUS)

Nilai Ekspor SawitSumut Turun

DIBAKAR – Truk colt diesel milik mitra Toba Pulp dibakar massa baru-baru ini.

Angkasa Pura IKembangkan 5 BandaraJakarta-andalas

BUMN pengelola bandarayaitu PT Angkasa Pura I (AP I)akan menggelontorkan anggaranbelanja modal atau investasi Rp3,502 triliun di 2013. Dana terse-but dialokasikan untuk pengem-bangan dan perluasan 5 bandara.

Direktur Utama AP I, TommySutomo menyampaikan, dana iniakan diambil dari pinjaman bankBUMN Rp 2 triliun, dan selebih-nya dari dana internal perusahaan.

Menurut Tommy, investasi iniakan digunakan antara lain untuk

pengembangan terminal 2 bandaraJuanda, Surabaya tahap 2 Rp 528miliar. Kemudian pengembanganterminal di Bandara SyamsudinNoor, Banjarmasin Rp 886 miliar.

"Kita juga alokasikan danauntuk pengembangan gedungparkir Bandara Sepinggan (Balik-papan) Rp 150 miliar, perluasanterminal Ujung Pandang (BandaraSultan Hasanuddin Makassar) Rp938 miliar," tutur Tomy di saatrapat dengan Komisi XI DPRyang diadakan di Gedung DPR,Senayan, Jakarta, Senin (4/3).(DTF)

Untung Jual RumahBayar Pajak 20 PersenShanghai-andalas

Peraturan baru kepemilikandan jual-beli rumah di Chinamakin ketat, ini membuat sa-ham-saham pengembang pro-perti berguguran pada perda-gangan hari ini.

Pekan lalu, pemerintah Chi-na mengeluarkan aturan baruterkait properti. Setiap pihakyang mendapat keuntungan daripenjualan properti harus me-nyetorkan 20% pajak ataskeuntungan yang dia dapat.

Sebelumnya, pemerintahChina juga mengatur soal pem-bayaran pajak sebesar 1-2% dariharga rumah yang dijual pemi-liknya. Kemudian pemerintahChina juga meminta bank sen-tral untuk menaikkan besaranminimum uang muka dan bungauntuk KPR pada pembelianrumah kedua. Ini untuk men-cegah orang asing membeli

banyak properti di China.Pada awal 2011, pemerintah

telah menetapkan minimumuang muka untuk pembelianrumah kedua secara kreditadalah 60% dari harga pembe-lian, untuk mengontrol hargaproperti melambung tinggi.

Harga properti menjadi isusensitif di China selama 3 tahunterakhir ini, akibat ketatnyaaturan pembelian rumah keduadan seterusnya, tingginya uangmuka, serta pajak untuk orangasing yang membeli properti.

"Kebijakan-kebijakan terse-but sifatnya temporary danberdampak negatif. Dampaknyajuga hanya sebentar saja," ujarseorang analis Liu Ligang, Senin(4/3).

Aturan baru soal propertimembuat makin banyaknyamasyarakat yang menjual pro-pertinya. (DTF)

andalas/hs poetra

SAWIT – Seorang pekerja berusaha memindahkan tumpukan sawit, untuk dimuatke dalam sebuah truk di kawasan perkebunan sawit Serdang Bedagai (Sergai),kemarin.

Medan-andalasNilai ekspor lemak dan

minyak nabati Sumut yangmayoritas berupa minyak sawitpada Januari 2013 turun 2,47persen dibandingkan periodesama 2012 atau menjadi 389,192juta dolar AS.

"Pada Januari 2012 devisaSumut dari golongan barang itusudah mencapai 399.039 jutadolar AS," kata Kepala BadanPusat Statistik (BPS) Sumut,Suharno, di Medan, Senin.

Menurut dia, penurunandevisa itu cenderung karenaharga jual di Januari 2013 lebihrendah dari posisi Januari 2012.

"Meski turun dibandingkanJanuari 2012, tetapi nilai eksporminyak sawit Sumut pada Ja-nuari 2013 itu lebih tinggi 8,32persen dari Desember 2012yang masih 359,301 juta dolarAS," katanya.

Ketua Dewan Minyak SawitIndonesia (DMSI) DeromBangun menyebutkan, harga jual

CPO tren menguat di pasarinternasional dpicu permintaanyang semakin banyak.

Meski panen mulai banyak diMaret, kata dia, stok CPO de-wasa ini tidak melimpah sehing-ga tidak terlalu berpengaruh keharga jual di pasar.

Harga CPO (CIF Rotter-dam) diperkirakan bisa naik lagidari posisi yang berkisar 845dolar AS hingga 860 dolar ASper metrik ton (MT) sepertidewasa ini.

Meski naik, namun dia mem-prediksi sulit bisa menyentuh1.000 dolar AS per MT sepertidi 2011 karena krisis masihberlanjut.

Krisis ekonomi menye-babkan permintaan tidak terlalunaik signifikan.

"Meski harga tren menguat,tetapi sebagian besar eksportirhati-hati juga melakukan tran-saksi karena dengan kondisiseperti saat ini, fluktuasi hargarentan terjadi," katanya. (ANT)

harian andalas | Hal. 11Selasa5 Maret 2013 KOMUNITAS

Harlem Shake HebohkanPalladium Mall Medan

Pasangan GanTeng Bersihkan SpandukHumas Panwaslu: Ketaatan Pasangan Nomor 5 Layak Tiru

Medan-andalasVirus Harlem Shake yang mewabah

di seluruh dunia ternyata sampai jugake Sumatera Utara, tepatnya di salahsatu pusat perbelanjaan di Kota Medanyang sukses dibuat heboh oleh aksiHarlem Shake 200 model asal Medan.

Tarian Harlem Shake ratusan modelyang merupakan rangkaian acaraLaunching Matik bergenre FashionHonda Scoopy-FI ini terang saja mampumencuri perhatian ribuan pengunjung.

Gelaran yang berlangsung padaMinggu, 3 Maret 2013 ini menjadipertunjukan Harlem Shake terhebohyang ada di Sumatera Utara. Tariansuka-suka ala model yang lucu danmenarik ini tidak pelak lagi mampumengundang tawa dan sorak soraipengunjung, bahkan banyak dari merekayang juga ikut berharlem shake ria.

Harlem Shake sendiri merupakantarian suka-suka yang dilakukan olehsekelompok orang, dimana tarian selaludiawali oleh satu orang yang menari dandiikuti oleh orang-orang disekitarnya.

Tarian Harlem Shake lahir pada1981 di kawasan Harlem, New York.Beberapa gerakan Harlem diadaptasidari tarian Etiopia.

Pada 2 Februari 2013, sekelompokremaja memulai virus ini. Berawal darirasa bosan, mereka mulai mengeks-presikan diri masing-masing lewatgerakan dan lagu. Mereka menari denganiringan musik DJ Baauer, berjudulHarlem Shake. Dan selama dua pekanterakhir, Harlem Shake berubah men-jadi virus di Internet, dan menyebabkanbanyak orang berbondong-bondongmengekspresikan diri mereka.

Gunarko Hartoyo, PromotionManager CV Indako Trading Co selalumain dealer Honda di wilayah Sumatera

Utara mengungkapkan Honda selaluberupaya menggelar event unik danmenarik, dan Harlem Shake terbuktimampu memberikan atmosfer fashionyang berbeda di launching Scoopy-FI.

Selain aksi Harlem Shake, gelaranyang berlangsung sejak Sabtu, 2 maret2013 ini tidak hentinya menyajikanberagam hiburan menarik bertemakanFashion antara lain seperti FashionableScoopy Modification Contest (Stiker &Art Painting). Fashion PhotographerCompetition, Fashion Model Competi-tion, Child Fun Fashion Competition,Test Ride New Scoopy FI, dan masihbanyak lagi hiburan seru lainya.

Penampilan terbaik dari pesulapganteng Demian dan juga anak didiknya

D’Four yang dikemas apik dalam AllAbout Magic juga semakin menyem-purnakan Launching Scoopy FI, banyakpengunjung yang berdecak kagum danterpesona dengan aksi-aksi sulap yangmereka tampilkan.

“Kami optimis Honda Scoopy FIbergenre Fashion ini akan diterimadengan baik di masyarakat, karena selaintampil stylish dan fashionable, matikterbaru Honda ini juga sudah dibekalidengan sistem injeksi yang tentunyamembuat Scoopy FI menjadi lebih iritbahan bakar, performa lebih baik, mudahdihidupkan, mudah dalam hal perawatan,dan ramah lingkungan.” Ujar LeoWijaya, Marketing Manager CV IndakoTrading Co.(SIONG)

andalas/siong

TARIAN HARLEM SHAKE – Ratusan model yang merupakan rangkaian acara launching matik bergenreFashion Honda Scoopy-FI melakukan Tarian Harlem Shake dan mencuri perhatian ribuan pengunjungPalladium Mall Medan.

Wamenag PrihatinKemerosotan Moral BangsaAtas Nama PAD Pariwisata Seks DilegalkanMedan-andalas

Wakil Menteri Agama(Wamenag) Prof Dr HNasaruddin Umar MAmenyatakan keprihatinannyaterhadap kemerosotan moraldan akhlak bangsa. Keadabanpublik sudah hilang atasnama demokrasi. Lalu, lesbidan homseks dihalalkan atasnama hak asasi manusia(HAM). Atas nama kebebasanmimbar, fitnah merajalela.Atas nama transparansi,rahasia orang dibuka.

ada sahabat yang abadi, tapi yang adasahabat kepentingan. “Mari kita siapkanumat masa depan, jangan memikirkandiri sendiri,” pinta Wamenag.

Sedangkan Wakil Ketua UmumMUI Pusat Prof Dr H Din Syamsuddindalam ceramahnya mengungkapkan,kita menghadapi keruntuhan akhlaksekarang ini. Salah satu faktor disebut-kannya, ibadah hanya induvidual danselalu bersifat serimonial. Sepertidicontohkannya melaksanakan ibadahhaji atau umrah ke tenah suci tidakdiikuti dengan akhlak keseharian.

Sisi lain Din Syamsuddin yang jugaKetua Umum PP Muhammadiyah inimenilai dakwah Islamiyah kurang banyakmenyentuh kepada akhlak secaramendetail. Seharusnya ada strategimelaksanakan khutbah atau dakwahkepada umat mengenai akhlak, sehinggaakhlak sekarang ini tidak sekadar hanyaada dalam Al Quran, tapi dipraktekkandalam kehidupan sehari-hari.

Ditegaskannya, Indonesia tidakpunya strategi menghadapi berbagaiperadaban yang merusak akhlak. Maka

revitalisasi akhlakul karimah sangatpenting tapi harus dilaksanakan dengantepat. “Kita harus mengembangkanakhlakul karimah dan akhlakul ‘azimah.Pendidikan Islam jangan hanya meng-ajarkan ilmu, tapi juga harus mena-namkan akhlakul kariman dan akhlakul‘azimah,” tegasnya.

Sementara Ketua Umum MUISumut Prof Dr H Abdullah Syah MAmengatakan, rusaknya moral bangsaakibat hilangnya rasa malu. Orang taklagi malu korupsi. Wanita tak lagi malumembuka aurat di depan orang tuanya.

“Karenanya, kita harus menghi-dupkan kembali rasa malu. Jika rasa malukembali hidup, akhlak dan karakterbangsa akan semakin baik,” tutur GuruBesar IAIN Sumut ini.

Sebelumnya, Ketua Umum PanitiaDr H Maratua Simanjuntak melaporkan,seminar diikuti 500 peserta yang terdiridari pengurus MUI kabupaten/kota se-Sumut, pengurus MUI provinsi se-Sumatera, utusan ormas Islam, ustadz-ustadzah, tokoh wanita, pemuda, pelajardan mahasiswa. (HAM)

MTs Miftahussalam Gelar Pelatihan Manajemen

“Yang paling menyedihkan, atasnama otonomi daerah prilaku jahiliahmerajalela. Paiwisata seks dilegalkanuntuk meningkatkan pendapatan aslidaerah,” kata wamenag saat berbicarapada seminar nasional “RevitalisasiAkhlakul Karimah Menuju

Masyarakat Budaya dan Berper-adaban” yang digelar Majelis Ulama In-donesia (MUI) Sumut di aula utamaAsrama Haji Medan, Senin (4/3). Dalamseminar itu juga berbicara Wakil KetuaUmum MUI Pusat Prof Dr Din Syam-suddin MA, dan Ketua Umum MUISumut Prof Dr H Abdullah Syah MA.

Menurut Guru Besar UIN Makassarini, untuk membatasi kemerosatanmoral ini setiap orang harus mengenaljatidirinya, mengenang bagaimana iahidup sejak kecil. “Salah satu kelemahanmanusia sekarang ini tidak pernahpulang ke kampungnya, mengenang saatkecilnya dulu,” kata pria kelahiran Bone,Sulawesi Selatan ini.

Dikatakannya menjunjung tinggiakhlak, hendaknya kita harus dekatdengan Allah SWT dimulai dengan salat.“Akhlak terhadap Allaw SWT melalui satakan membuat hati tenang dan terarah,”katanya sambil menyebutkan situasisekarang ini yang harus kita hindari, tidak

Medan-andalasMadrasah Tsanawiyah (MTs) Mifta-

hussalam Medan menggelar pelatihanManagement Training dan UpradingPengurus Organisasi Siswa Intra Sekolah(OSIS) di Bukit Lawang, kemarin. Acarayang berlangsung selama dua hari itudigagas oleh Dewan Pembina OSIS.

Pembina OSIS MTs MiftahussalamDeddy mengutarakan, dasar pemikirandiadakannya pelatihan kepemimpinan inimerupakan bentuk dari program OSIStahun 2013-2014. Pelatihan ini bertujuanuntuk melatih siswa dan siswi MTsdalam berorganisasi.

"Ketua maupun pengurus OSIS

tahun ini didominasi oleh siswa kelasVII. Nah, sangat penting pembinaansejak dini, karena mereka belum ber-pengalaman dalam berorganisasi,"katanya, Senin (4/3).

Kepala Sekolah MTs MiftahussalamCut Ruhama SPdI, sangat senangpelatihan dapat bejalan sesuai harapan.Ini kali pertama OSIS mengadakanpelatihan seperti ini.

“Tentu ini berkat perjuangan paraguru. Saya yakin, pencapaian terbaik,dihasilkan dari perjuangan yang tak kenallelah," pungkas Cut Ruhama.

Ketua OSIS terpilih, Raihan menga-takan, pelatihannya asyik, senang, tapi

ada sedihnya juga. Asyiknya karena adagames-nya. "Harapan kami, semogaOSIS sekarang lebih baik daripada OSISsebelum-sebelumnya. Dan OSIS seka-rang bisa bersaing dengan OSIS-OSISdi Medan maupun Indonesia," tandasnya.

Zulfan selaku panitia pelatihanmengatakan, pada intinya acara ini sangatpenting dilaksanakan melihat tidak adanyadasar pengalaman organisasi dari pengurusOSIS. "Bagaimana mereka bisa beror-ganisasi jika dasar-dasar berorganisasimereka belum tau. Untuk itu, managementtraining dan upgrading pengurus OSIS kaliini diharapkan mampu membuka wawasananak-anak kita," ucapnya.(SIONG)

andalas/hamdani

SEMINAR NASIONAL – Wakil Ketua Umum MUI Pusat Prof Din Syamsuddin (tengah) dan Ketua UmumMUI Sumut Prof Abdullah Syah (kiri) saat berbicara pada seminar nasional “Revitalisasi Akhlakul KarimahMenuju Masyarakat Budaya dan Berperadaban di aula utama Asrama Haji Medan, Senin (4/3).

andalas/ist

BERSIHKAN PERAGA KAMPANYE – Cagub dan Cawagubsu Gatot Pujo Nugroho-Tengku Erry Nuradi (GanTeng)bersama relawan dan tim pemenangan membersihan alat peraga dan atribut kampanye di kawasan Masjid RayaJalan Sisingamangaja Medan terkait beraikhirnya masa kampanye.

Medan-andalasPasangan Cagub dan Ca-

wagubsu nomor urut 5, GatotPujo Nugroho-Tengku ErryNuradi (GanTeng) langsungmembersihkan alat peragadan atribut kampanye di lo-kasi umum satu setengah jamsebelum berakhir masa kam-panye, Minggu (3/3). Tin-dakan tersebut sebagai ben-tuk ketaatan pasanganGanTeng terhadap aturankampanye.

Pembersihan alat peragadan atribut kampanye lang-sung dipimpin Gatot PujoNugroho dan Tengku ErryNuradi bersama puluhanrelawan dan tim pendukung.

Lokasi pertama yangdibersihkan yakni kawasanMesjid Raya Al Mahsun JalanSisingamangaraja Medansekitar pukul 22.30 WIB.Kemudian rombongan ber-gerak ke sejumlah jalanprotokol lain di Kota Medan.

Tiap spanduk, poster danstiker yang terjangkau tangandicopot termasuk mini bale-ho yang sebelumnya dipa-cakkan menggunakan kayu.

Cagub Gatot Pujo Nug-roho mengatakan, penco-potan alat peraga dan atributkampanye yang menempel dipohon, tiang listrik dan lokasiumum merupakan upayamendukung program kein-dahan kota Medan.

"Tim pemenangan Gan-Teng di seluruh KabupatenKota dihimbau melakukan halyang sama," sebut Gatot.

Sementara CawagubsuTengku Erry Nuradi me-nyebutkan, langkah tersebutsengaja ditempuh sebagaibentuk ketaatan atas aturan

Pilgubsu yang telah ditetapkanKPU dan Panwaslu Sumut.

"Pasangan GanTeng jugasekaligus ingin memberikanpendidikan politik kepadamasyarakat luas, terutama diKota Medan," jelas Erry.

Usai proses pembersihan,spanduk, baleho dan posterkemudian dibawa ke RumahSilaturahmi GanTeng, poskopemenangan pasangan no-mor urut 5 di kawasan JalanAdam Malik Medan.

"Kami berdoa moga span-duk ini tidak digunakan lagi.Cukup satu putaran untukGanTeng. Putaran keduahanya akan menghabiskanuang rakyat," ucap Erry.

Humas Panwaslu Sumut,Fachruddin Pohan yang ikutdalam pembersihan menya-takan apresiasinya kepadapasangan nomor urut 5 ka-rena taat peraturan.(A.CHAI)

Kampus Hijau STBA-PIA AdakanPemeriksaan Kesehatan GratisMedan-andalas

Perhimpunan MasyarakatIndonesia Tionghoa Suma-tera Utara Peduli Sosial danPendidikan (MITSU-PSP),Ikatan Naturopatis Indonesia(IKNI) Sumatera Utara,Perhimpunan Ahli Pengo-batan Tradisional SumateraUtara (PATRASU) dan Per-himpunan Donor Darah Indo-nesia (PDDI) Medan meng-gagas mengadakan “BaktiKesehatan Pengobatan Tra-disional, Pemeriksaan Kese-hatan Gigi secara Gratis danDonor Darah”.

Kegiatan yang meng-ambil tema “Peduli SesamaTanpa Perbedaan, DonorDarah untuk Semua” akandilaksanakan di GedungMITSU-PSP Kampus HijauSTBA-PIA pada Minggu, 17Maret 2013 mulai pukul10.00-16.00 WIB.

Walaupun objek utamadari kegiatan tersebut ditu-jukan kepada masyarakatKecamatan Medan Barat dantelah mendapat dukunganyang besar dari Camat MedanBarat Sutan Tolang Lubis SSTP MSi, namun bagi mas-yarakat yang ingin meme-riksa kesehatan dan men-donorkan darah diper-

silahkan datang ke lokasikegiatan.

Demikian Sujanto Kosu-mo dari MITSU-PSP, EllyLiman dari IKNI Sumut danJanlie dari PDDI Medanselaku Koordinator Panitiasaat memberikan keteranganusai audiensi di Kantor Ca-mat Medan Barat, kemarin.

Sujanto yang juga WakilKetua MITSU-PSP menam-bahkan, bahwa MITSU-PSPakan mendorong para dosendan mahasiswa SekolahTinggi Bahasa Asing-Per-sahabatan Internasional Asia(STBA-PIA), pengurus, pe-ngawas, presidium, pena-sehat, simpatisan dan parti-sipan serta anggota MITSU-PSP maupun seluruh tokohmasyarakat untuk dapatmengikuti kegiatan ini khu-susnya donor darah. Karenasetetes darah kita akanmembantu nyawa sesama, iniadalah sebuah bantuan yangsangat berjasa bagi sesama.

Sementara itu Elly Limanmenyatakan, kegiatan kali inimencakup Konsultasi danpemeriksaan kesehatan,shinshe, therapy tuina, aku-puntur, chiropratic, peme-riksaan gigi serta pencabutangigi, ujar Elly.(RIL)

Selasa5 Maret 2013 harian andalas | Hal. 12SUMATERA UTARA

WARTAWAN DAERAHKA BIRO BINJAI-LANGKAT: Sukiwi Tjong LANGKAT: Budi Zulkifli, Dony Syahputra, Badruddin, H Said Effendy BINJAI: Sri Masana SSos, M Syafi'I TANAH KARO: Robert Tarigan SH, Lamhot Situmorang, Natanael Tarigan DAIRI: Sondang Silalahi PAKPAK BHARAT: Wesrion TumanggerDELISERDANG: Firdaus Tanjung, TH Sihombing, Bobby Lusaka Purba, Jasa Lubis TANJUNG MORAWA: Dapot Raja Situmorang SERGAI: Supriyadi SIMALUNGUN: Larham Simare-mare SIANTAR: Lintong Saragih PERDAGANGAN: Zoel Sinaga, P.Pangaribuan SAMOSIR: Fransiskus SitanggangHUMBANG HASUNDUTAN/D.SANGGUL: Marganda Lumbangaol, Andi Siregar SIBOLGA/TAPTENG: Haposan Simbolon, Anggiat P Tambunan MADINA/PANYABUNGAN: Budi Sahputra PALAS: M Effendi Pohan NIAS SELATAN: Edy Gunawan Zebua BATUBARA: Zulkifli Nasution, H SutanSitompul KISARAN: Hamdan Rangkuti TANJUNG BALAI: Faisal M Yunus Nst (Koord.Liputan), Adi Sastra AEK KANOPAN: M Ilyas Munthe, Selamat Riady LABUHAN BATU: Iwan Kesuma LANGSA: Ruslan ACEH TIMUR: M Ali ACEH UTARA: Effendi Nurdin, Usman Cut Raja LHOKSEUMAWE:Bukhari Tolus BIEREUN: H Suherman Amin, Iskandar, Abdullah BLANGPIDIE: Adi Sadana TAPAKTUAN: Hendri Z KOTA CANE: Agus Munthe GAYO LUES: Anuar Syahadat

Pemkab Pakpak Bharat Didesak Lanjutkan PerbaikanPakpak Bharat-andalas

Warga mendesak Pemkab Pakpak Bharat, melalui instansi terkaitdi daerah tersebut, agar melan-jutkan pembangunan infrastrukturjalan melingkar Desa Cikaok,menuju Desa PenanggalanMbinaga atau jalan penghubungantar kecamatan.

Yakni, antara Kecamatan Salakdan Kecamatan Sitellu Tali UrangJulu (STTU Julu) KabupatenPakpak Bharat, sebaiknya perludilanjutkan.

Maringan Berutu sebagai BPD(Badan Perwakilan Desa) Cikaokmenegaskan kepada andalas,Senin (4/3) di Cikaok, pihaknyatelah berulangkali mengusulkanmelalui Musrenbang Desa, agarjalan rusak itu segera diaspal.

Untuk itu, pemerintah hendak-nya dapat merealisasikan untuk

tahun 2013. Karenanya, perbaikaninfrastruktur jalan itu sangat perluuntuk dilanjutkan. Pasalnya,pembagunan pembukaan danpengerasan jalan serta pem-bangunan jembatan permanen.

Dengan menelan biaya ratusanjuta sudah lama dilakukan peme-rintah. Namun, sangat disayangkanpembagunan tersebut hanyabegitu-begitu saja, tanpa disertaiadanya tindak lanjut pembangunanpengaspalan dari pemerintahseolah-olah pembangunan tersebutterkesan mubazir.

Terkait dengan hal itu, diamendesak Pemerintah KabupatenPakpak Bharat agar cepat mela-kukan pembangunan pengaspalan,agar laju perokonomian semakinmeningkatnya serta kesejahteraanmasyarakat bisa tercapai.

(WES)

Kisaran-andalasUntuk tahun 2013 data rumah tangga

sasaran penerima manfaat (RTS-PM)Beras miskin (raskin) di Kabupaten Asa-han, sebesar 44.785 RTS. Artinya dataraskin Asahan mengalami penurunandibandingkan tahun 2012 sebanyak 47.586 RTS.

Kepala Bagian Ekonomi SetdakabAsahan, Fahmi Almadani menjelaskan,dengan berkurangnya RTS-PM Raskin,berkurang juga pagu beras yang diterimaPemkab Asahan untuk tahun 2013.Sebelumnya Kabupaten Asahan mene-rima pagu raskin sebesar 713.790 kilo-gram/ bulan, kini akan menerima 671.775kilogram/bulan atau berkurang sekitar42.015 kilogram/bulan.

Pengurangan data raskin tersebut,kata Fahmi, berdasarkan data tim nasionalpercepatan penanggulangan kemiskinan(TNP2K), ditambah dengan surat DeputiSetwapres Bidang Kesra, surat DeputiMenko Kesra Bidang Koordinasi Perlin-dungan Sosial dan Perumahan Rakyat,serta SK Gubernur Sumatera Utara.

Fahmi menjelaskan, Pemkab Asahandalam bulan Februari 2013 menyalurkanraskin kepada RTS-PM seluruh keca-matan se-Kabupaten Asahan. Raskinyang disalurkan sebesar 1.343.550 kilo-gram kepada RTS-PM.

"Ini kita lakukan agar RTS dapatmenerima haknya terhadap beras ter-sebut," kata Fahmi Almadani, seraya me-nambah Pemkab Asahan dalam pemba-yaran raskin di tahun 2012 tidak me-ngalami hambatan. (FAS)

44.785 RTSPenerima RaskinAsahan 2013

JALAN -JALAN -JALAN -JALAN -JALAN - Pembangunan akses jalan dan jembatan permanen dengan biaya ratusan juta perlu dilanjutkan.

Stabat-andalasMenyahuti UU RI No 7 Tahun

2012 dan Inpres No 2 Tahun2013, tentang PenangananHanguan Keamanan DalamNegeri, Pemkab Langkatmerespon dengan membentukTim Terpadu PenangananKonflik.

Pencegahan Konflik SosialTanggung Jawab Bersama

Hal itu disampaikan Bupati LangkatH Ngogesa Sitepu, pada sosialisasiPembentukan Tim Terpadu Penanga-nan Konflik Sosial di Ruang Pola, KantorBupati, Senin (4/3).

"Hal ini penting dilakukan secarasistematis dan terencana baik sebelum,ketika maupun sesudah terjadinyakonflik meliputi penghentian dan pemu-lihan pasca konflik,” kata Bupati HajiNgogesa, seraya mengajak untuk me-nguasai peraturan, mengedepankanaspek hukum dalam mengambil tindakantepat, cepat, tegas dan proposional.

Kita harus tetap menghormati normadan adat-istiadat setempat serta men-junjung tinggi nilai-nilai Hak Azasi Ma-nusia, membuka akses komunikasiseluas-luasnya sehingga dapat mende-teksi secara dini segala gejala negatifserta mengambil langkah pencegahanyang mungkin akan timbul di tengahmasyarakat.

Ngogesa berharap, agar pembentu-kan Tim Terpadu Penanganan KonflikSosial itu, tetap memedomani beberapaaspek. Di antaranya menguatkan sinergidan kerja sama antara instansi sipil, TNI/Polri serta seluruh elemen masyarakat.

“Mari kita kuatkan tekat untuk me-melihara kondusifitas Langkat, mampumendewasakan masyarakat, sehinggatim ini tidak bekerja sendiri, melainkanatas dorongan dan partisipasi penuhelemen masyarakat,” ujarnya.

Sementara itu, Dandim 0203 LangkatLekol Inf Tri Saktiawan mengatakan,dengan banyaknya konflik sosial diberbagai wilayah, dikeluarkanlah UU No7/ 2012, untuk membentuk Tim Terpadu

Penanganan Konflik Sosial di daerahyang nantinya diharapkan dapat beker-jasama secara terpadu, untuk menanganitimbulnya potensi konflik di tengahmasyarakat.

Sementara itu, Kapolres LangkatAKBP L Eric Bhismo SIK yang hadirbersama Kapolresta Binjai AKBP MusaTampubolon SIK, menyampaikan terimakasih kepada para Camat, Kapolsek danDanramil serta para aparatnya di wilayahkecamatan yang telah tanggap dan pekabekerjasama dalam mengantisipasi danmelakukan upaya penagulangan sedinimungkin terhadap terjadinya konfliksosial di tengah masyarakat.

Sebelumnya, Kabag OPS Polres Lang-kat Kompol Suyadi memaparkan, petapenanggulangan konflik sosial di Kabu-paten Langkat. Dijelaskan, terdapat 31potensi konflik, 4 konflik mengenai Ipo-leksosbud dan 27 konflik mangenai ma-salah sumber daya alam dan pihaknyamengharapkan, agar masalah konflikyang timbul itu bisa diselesaikan di ting-kat desa/ kelurahan. (BD)

Dolok Sangul-andalasWakil Ketua DPD Partai Golkar Su-

mut, FL Fernando Simanjuntak SH MHmembuka secara resmi Diklat OrientasiFungsionaris Tingkat Provinsi PartaiGolkar di Aula Hotel Martabe, Jalan Pe-muda, Kecamatan Doloksanggul, Kabu-paten Humbang Hasundutan (Hum-bahas), kemarin.

Fernando Simanjuntak SH MH, dalamsambutannya di depan Ketua DPD II PGKabupaten Humbahas, Charles Siregar,Ketua DPD II PG Kabupaten Samosir,Rosinta Sitanggang, Ketua DPD II PGKabupaten Tobasa, Sahala Tampubolon,Sekjen DPD II PG Kabupaten TapanuliUtara Raguel Simanjuntak dan Sekre-taris Fraksi PG DPRDSU, Drs Biller Pa-saribu beserta puluhan anggota PG lain-nya, mengatakan, dengan dilaksanakan-nya diklat tersebut, para kader PG di Su-matera Utara, terlebih di daerah-daerah,dapat lebih unggul dari partai lain untukmenghadapi perhelatan pemilihan ang-gota legislatif maupun pemilihan pre-siden 2014 mendatang.

“Melalui Diklat ini, tentunya adamanfaat yang dapat kita petik. Yakni,bagimana menguasai dan memainkanperanan atau sistem untuk memenang-kan partai di Pileg dan Pilpres menda-tang,” kata Fernando.

Ketua DPRD Taput itu membeber-kan, kader-kader Partai Golkar sudahbanyak teruji dan jadi pemimpim dipemerintahan. “Partai Golkar merupa-kan partai yang memiliki sistem, terukurdan dapat dibuktikan para kader yang

sudah berhasil di berbagai daerah,”katanya.

Ditambahkannya, kader Partai Golkarmerupakan kader yang sudah militan.Untuk itu, dia mengajak agar para kadertetap berjuang dan mendahulukan ka-dernya. “Melalui partai ini, mari ber-juang untuk memberi kontribusi kepadanegara ini,” harapnya.

Sementara itu, Wakil Ketua FraksiPartai Golkar DPRDSU, Drs Biller Pa-saribu, pada paparanya mengenai Stra-

tegi Pemengangan Pemilu Legislatif danPemenangan Ir H Aburizal Bakrie se-bagai Presiden RI periode 2014-2019menyampaikan beberapa hal penting.

Yakni, memperkuat kader dan orga-nisasi Partai Golkar di daerah, mengu-sahakan kader Partai Golkar di posisi stra-tegis di daerah, melakukan komunikasiintensif dengan tokoh masyarakat, me-laksanakan program nyata, menyerapaspirasi masyarakat untuk diperjuang-kan menjadi kebijakan. (AND)

Golkar Gelar DiklatOrientasi Fungsionaris di Humbahas

PPPPPAPAPAPAPAPARAN -ARAN -ARAN -ARAN -ARAN - Wakil Ketua DPD Tkt I Partai Golkar Sumut FL Fernando Simanjuntak SH MH, tengah menyam-paikan paparan saat membuka Diklat Orientasi Fungsionaris Partai Golkar.

Simalungun-andalasKorem 022/PT dan jajarannya

mendukung program nasionalGerakan Menanam Satu MiliarPohon, melalui kegiatan Toba GoGreen, yang telah dicanangkanKodam I/BB, sejak 5 Oktober 2011.

Demikian dikemukakan Kapen-rem 022/ PT, Mayor Caj Drs Pri-naldi di ruang kerjanya kepadawartawan, Senin (4/3). Prinaldi me-njelaskan, Korem 022/ PT besertajajarannya berkomitmen untukmenyukseskan program Toba GoGreen yang telah dicanangkantersebut.

Hal ini dapat dilihat di tiap-tiapKodim jajaran Korem 022/ PT,telah dilaksanakan pembibitan danpenanaman. Seperti, Kodim 0208/Asahan sejak awal tahun 2012telah mengirimkan berbagai jenisbibit pohon sebanyak 101.273batang, untuk mendukung kegia-tan Toba Go Green di Parapat.

Sedangkan, pada Februari 2013Kodim 0208/Asahan kembali me-ngirimkan bibit 22.500 batangberupa durian 4350 batang, cem-pedak 900 batang, mangga 600 ba-tang, rambutan 550 batang, nangka300 batang, jambu 250 batang,

mahoni 15.325 batang, petai 100batang dan gaharu 125 batang.

Kapenrem 022/ PT menyebut-kan, hingga Februari 2013 dari603,6 Ha lahan di seputaran DanauToba telah dilakukan penanamanbibit 775,964 batang pohon. Demimenekan beban yang harus ditang-gung bumi sebagai akibat daripemanfaatan teknologi yang tidakramah lingkungan.

Sudah menjadi rahasia umum,betapa setiap tahun laju deforestasiselalu meningkat, sehingga totaltutupan hutan sebagai penyanggakesinambungan ekosistem ter-

ganggu, berakibat pada timbulnyaperubahan iklim dan bencana alam,seperti banjir dan longsor. Belumlagi, buangan gas emisi kendaraanbermotor, rumah tangga dan pabrikturut andil menjadikan bumi se-makin panas.

Mayor Caj Prinaldi menambah-kan, dengan adanya kegiatanseperti ini, diharapkan masyarakatdapat menerima, sekaligus me-ngubah pola pikir masyarakat yangdulu menebang pohon. Kini, saat-nya menanam pohon untuk men-jaga kelestarian alam," katanya.

(LN)

Korem 022/ PT Dukung Kegiatan Toba Go Green

PENANAMAN-PENANAMAN-PENANAMAN-PENANAMAN-PENANAMAN- Prajurit Korem 022/ PT melaksanakan penanaman pohon dalam rangka Toba GoGreen di sekitar Danau Toba.

Tebing Tinggi-andalasAda asumsi keliru di tengah masyara-

kat, jika menteri berganti, kurikulum punakan berganti. Asumsi yang melekat di te-ngah masyarakat itu, tidak benar. Yangbenar, pergantian kurikulum dilakukanuntuk menjawab tantangan atas perkem-bangan dan perubahan dalam ilmu penge-tahuan dan keterampilan.

Kepala Lembaga Penjamin Mutu Pendi-dikan (LPMP) Sumut, Drs H BambangWinarji MPd mengemukakan hal itu, Senin(4/3) pada Sosialisasi Kurikulum 2013, di AulaSMAN 1 Kota Tebing Tinggi. Kegiatandiikuti 300 kepala sekolah dan wakil kepalaSMP/ MTs dan SMA/ SMK/ Aliyah danpengawas sekolah se-Kota Tebing Tinggi.

Bambang mengibaratkan, pergantiankurikulum sebagai bentuk perkembanganterhadap kebutuhan kendaraan di sebuahkeluarga. Jika satu keluarga hanya terdiridari ayah, ibu dan satu anak, sudah cukupsepeda motor untuk kendaraan keluaga.

Seiring dengan bertambahnya anak jaditiga orang serta usia anak yang semakinmeningkat, sepeda motor sebagai kenda-raan keluarga sudah tak sesuai. “Untukkeluarga demikian, tentu membutuhkanmobil,” ujar Bambang mengumpamakanpergantian kurikulum.

Atas dasar itu, tambah Bambang Winarji,pergantian kurikulum 2006 menjadikurikulum 2013 menjadi suatu keharusanagar sistem pendidikan Indonesia, mampumenjawab berbagai tantangan yang adasaat ini dan nantinya.

Sementara, Kadis Pendidikan TebingTinggi Drs H Pardamean Siregar MAP me-ngingatkan, peserta sosialisasi, agar mema-hami betul kurikulum 2013. Sebab, pemaha-man yang baik terhadap kurikulum, menjadisalah satu syarat keberhasilan dalam prosesbelajar-mengajar di sekolah masing-masing.

Dari materi sosialisasi kurikulum 2013,nantinya materi pelajaran untuk SD/MI,terdapat 10 item. Yakni, Pendidikan Agama,Pendidikan Pancasila dan Kewargane-garaan, Bahasa Indonesia, matematika, IPA,IPS, Seni Budaya/Prakarya, PendidikanJasmani dan Orkes, Muatan Lokal danPengembangan Diri.

Untuk tingkat SMP/MTs memuat 10 ma-teri pelajaran, yakni Pendidikan Agama, Pen-didikan Pancasilan dan Kewarganegaraan,Bahasa Indonesia, Matematika, IPS, IPA,Bahasa Inggris, Senki Budaya/Muatan Lokal,Penddk, Jasman, OR& Kesehatan (termasukMulok), Prakarya (termasuk Mulok).

Sedangkan, untuk SMA/SMK/MA jugamemuat 9 item mata pelajaran wajib, yakniPendidikan Agama, Pendidikan Pancasiladan Kewarganegaraan, Bahasa Indonesia,Matematika, Sejarah Indonesia, BahasaInggris, Seni Budaya, Prakarya, Pendidi-kan Jasmani, OR dan Kesehatan. (SNI)

Batu Bara-andalasBupati Batu Bara OK Arya Zulkarnain

memberikan bantuan alat tulis bagi siswayang akan mengikuti ujian akhir. Bantuandiberikan kepada siswa kelas tiga SMANI Lima Puluh, MAN Lima Puluh, SMK IAir Putih, SMA I Air Putih, dan SMK BudiDarma Indrapura.

Bupati mengatakan, pendidikan me-rupakan hal sangat fundamental dalammeningkatkan kualitas kehidupan danmerupakan faktor penentu perkemba-ngan sosial dan ekonomi lebih baik. Tidakitu saja, pendidikan merupakan saranapaling strategis untuk mengangkat har-kat dan martabat suatu bangsa.

"Saat ini, Pemkab Batu Bara sangatmemperhatikan segala aspek pendidikanyang ada untuk dikembangkan kembaliagar pendidikan di Batu Bara, menjadiyang terdepan dalam pembangunan," katabupati, kemarin.

Bentuk perhatian ini khususnyatercermin dengan peningkatan anggarandialokasikan bagi pendidikan sampaipenyempurnaan berbagai regulasi yangberlaku untuk memajukan dunia pen-didikan.

Bantuan yang diberikan Pemkab BatuBara berupa alat tulis ballpoint, papanujian, step kepada siswa kelas XII SMA/SMK/MA sederajat se-Batu Bara. Acaradilaksanakan di beberapa tempat, yaituSMAN I Lima Puluh, MAN Lima Puluh,SMK I Air Putih, SMA I Air Putih, danSMK Budi Darma Indrapura.

Pemkab Batu Bara memberikan kon-sentrasi penuh terhadap kemajuan dalampembangunan bidang pendidikan di dae-rah ini, dan menjadikan pendidikan se-bagai pilar utama pembangunan untukmeningkatkan kualitas SDM, sangatdiyakini dapat menjadi akseleratormemajukan daerah.

Turut hadir dalam acara ini KadisPendidikan Drs Zainal Alwi MPd, Kabiddikmen Drs Ishak Liza dan sejumlahSKPD di Kabupaten Batu Bara. (ZN)

Bupati OK AryaZulkarnain BeriBantuan Alat Tulis

Ganti Kurikulumuntuk JawabTantangan Zaman

Ilustrasi

Selasa5 Maret 2013 harian andalas | Hal. 13SUMATERA UTARA

Tobasa-andalasIntensitas curah

hujan yang cukuptinggi belakangan inidi Kabupaten TobaSamosir, menyebab-kan terjadinya erosipada beberapa ruasjalan desa dan jari-ngan irigasi. Di bebe-rapa titik saluran iri-gasi pada beberapadesa yang mengairipersawahan mulaitertimbun materialtanah dan pasir yangterbawa arus hujan cukup deras, menga-kibatkan aliran air terganggu untuk mengairipersawahan warga.

Hal ini juga menimpa beberapa desa diKecamatan Balige. Dan, untuk menyikapi-nya, selama lima hari berturut-turut, sejak20 hingga 25 Februari 2013, masyarakatdari beberapa desa di Kecamatan Balige. Diantaranya warga Desa Sianipar Sihailhail,Desa Aek Bolon Jae, Desa Aek Bolon Julu,dan beberapa dari Desa Lumban Gorat,Kelurahan Pardede Onan dan KelurahanBalige III, melakukan gotong royong secaraserentak di Bondar Sihail-hail, yang tertim-bun longsor akibat hantaman derasnya arusair selama frekuensi hujan yang terus-me-nerus mengguyur wilayahnya.

Untuk menormalisasi saluran irigasiBondar Sihail-hail yang terletak sepanjangDesa Aek Bolon Julu hingga ke DesaSianipar Sihail-hail, Kecamatan Balige ini.Warga bergotong-royong membentuk wadahyang tergabung dalam Panitia BondarSihailhail diketuai Tobar Siahaan, selanjutnyabertugas mengoordinir berlangsungnyagotong-royong itu.

Gotong-royong dilaksanakan di 3 (tiga) titiklokasi saluran air, guna mengangkat longsorantanah dari dinding perbukitan yang diaki-batkan erosi. Timbunan material longsoransekitar 30 meter, menutupi ruas saluran airyang diperkirakan sepanjang 5500 meter ini.Saluran air Bondar Sihailhail mengalirmengairi persawahan pada 6 (enam) desasekitar di sepanjang Dusun Sampuran-DesaAek Bolon Julu, melewati Desa Aek BolonJae sampai Dusun Sianipar Balige-DesaSianipar Sihailhail, dengan keseluruhan luaspersawahan sekitar 250 hektar.

Sementara, Camat Balige Drs Sahala Sia-haan mengapresiasi pelaksanaan gotong-royong sebagai bentuk inisiatif dan swakarsamasyarakat yang secara tanggap dan atas kesa-daran sendiri memenuhi kebutuhannya, tanpamenunggu penanganan pemerintah. (MG)

Warga Desa Sihail-hailTobasa Gotong-Royong

Lagi, Pejabat Pemkab Simalungun Dibongkar PasangSimalungun-andalas

Kambuh lagi, 'penyakit' BupatiSimalungun Dr JR Saragih SH MM,melalui Pelaksana Tugas (Plt) Sek-retaris Daerah (Sekda) Ir Jon SabidenPurba MUM, kembali membongkarpasang 96 pejabat struktural eselonII, III dan IV di jajarannya.

Pelantikan pejabat strukturaltersebut berdasarkan SK Bupati Si-malungun, No 821/0875/BKD/2013tanggal 27 Februari 2013 dan No0821/0878/BKD/2013 tanggal 28Februari 2013. Sebagai saksi, Ir Ra-madhani Purba (Kadis Tata Ruangdan Pemukiman) dan Johannes SP(Asisten Perekonomian dan Pem-bangunan) serta rahaniawan Islam,Kristen Protestan dan Katolik.

Eselon II yang dilantik, Ir DeboraDPI Hutasoit MSi menjadi KepalaBadan Pelaksana Penyuluh Perta-nian, Perikanan dan Kehutanan(BP4K), Lurinim Purba SSos MSimenjadi Kepala Badan Pemberda-yaan Masyarakat dan Pemerin-tahan Nagori (BPMPN), Herlina

Girsang SH MSi menjadi KadisSosial dan Drs Josep Tamba SaragihMSi menjadi Inspektur KabupatenSimalungun.

Untuk eselon III, Ir Sahat Siraitmenjadi Sekretaris Dinas Tarukim,Djamahaen Purba ST MM menjadiKepala Bidang (Kabid) Teknik padaDinas Tarukim, Aumihar Tampubo-lon menjadi Kabid PengembanganSarana Pemukiman pada Dinas Ta-rukim, Jabarmen Gultom ST menjadiKabid Tata Ruang pada Dinas Taru-kim, Kepe Sitanggang SH menjadiKabid Bina Usaha Mikro Kecil danMenengah pada Dinas KoperasiUsaha Kecil dan Menengah (UKM).

dr Anton Lumbantobing MKesmenjadi Kabid Pelayanan Medispada RSUD Perdagangan, WalterEdward Malau SSos menjadi Sekre-taris Dinas Pemuda dan Olahraga,Bob Presley Saragih SSos MSimenjadi Kabid Pemerintahan Na-gori pada BPMPN, Sariani DamanikSH menjadi Sekretaris BPMPN danDrs Jadi Sembiring menjadi Kabid

Bantuan Kesejahteraan dan Jami-nan Sosial pada Dinas Sosial.

Sementara, eselon IV yang di-lantik antara lain, Despa Saragih SE

menjadi Lurah Sinaksak, Ade RonalBangun SPsi menjadi Kepala Seksi(Kasi) Kemasyarakatan pada Ke-lurahan Haranggaol, Lebisden Si-

dabutar menjadi kepala Unit Pelak-sana Teknis (UPT) Balai LatihanKerja pada Dinas Tenaga Kerja,Farida Iriani Siregar menjadi Ka-

subbag Arsip, Data dan Informasipada BKD, Ida Sihotang SH Kasub-bag Administrasi Pembangunanpada Bagian Administrasi Pemba-ngunan Setdakab Simalungun,Lasma Evi Irmayani Damanik SSosmenjadi Kasubbag Tata Usaha UPTDinas Perikanan dan PeternakanWilayah I, Marudut Napitupulumenjadi Kepala UPT Dinas Perta-nian Kecamatan Dolok Panribuan.

J Warisman Damanik Kepala UPTDinas Pendapatan, PengelolaanKeuangan dan Aset Daerah (PP-KAD) Kecamatan Girsang SipanganBolon, Benar Sianipar menjadi Ke-pala UPT Dinas PPKAD KecamatanSiantar, Fransiskus PandianganKepala UPT Dinas PPKAD Keca-matan Tapian Dolok, Parulian Sia-haan Kasubbag Tata Usaha UPTDinas PPKAD Kecamatan TapianDolok, Abdul Rahman Nasutionmenjadi kepala UPT Dinas PPKADKecamatan Bosar Maligas dan Jan-ser Purba menjadi kepala UPT Di-nas PPKAD Kecamatan Raya. (LS)

TANDATANDATANDATANDATANDATTTTTANGAN -ANGAN -ANGAN -ANGAN -ANGAN -SejumlahpejabatstrukturalPemkabSimalungunmenandatanga-ni berita acarapelantikan danrotasi di depanPlt Sekdakab.

Nias Selatan-andalasAPBD Kabupaten Nias

Selatan Tahun Anggaran2013 berada pada situasidilematis. Pasalnya, APBDtersebut jika dipaksakanpenggunaannya oleheksekutif, jelas telahmenabrak aturan per-undang-undangan.

APBD Nias Selatan 2013

Dinilai Tabrak Aturan

"Kalau APBD tersebut tidakdigunakan, masyarakat telah di-rugikan pemerintah daerah, ka-rena anggaran yang sudah adatidak bisa diserap atau diman-faatkan untuk kesejahteraan mas-yarakat Nias Selatan," ungkapWakil Ketua DPRD Nias SelatanSozanolo Ndruru kepada andalas,di kantornya Jalan Saönigeho Km1 Teluk Dalam, kemarin.

Menurut Sozanolo, dari awalpembahasan APBD tersebut te-

lah diingatkan, baik oleh anggotaDPRD yang saat ini pro denganBupati Idealisman Dachi, maupunTim Anggaran Pemerintah Dae-rah (TAPD), bahwa pembahasanpenetapan APBD Nisel TA2013 telah menyalahi aturanperundangan alias tidak melaluimekanisme.

Sebagaimana diketahui, se-jumlah anggaran yang sudahdicoret Badan Anggaran DPRDdimunculkan tiba-tiba oleh pihakeksekutif. Padahal, anggaran ter-sebut tidak prioritas, seperti pem-belian satu unit mobil dinas bupatisenilai Rp 1,5 M dan pembeliantanah senilai Rp 25 M."Hal inimerupakan penghamburan ang-garan," tegas Sozanolo.

Kisruh APBD Nias SelatanTA 2013, diduga penyebab ter-jadinya pecah kongsi Bupati de-ngan Wakil Bupati Nias Selatan.Begitu juga Ketua DPRD Effendidengan Wakil Ketua DPRD

Budieli Laia, bahwa Budieli Laiasedang membangun koalisi de-ngan bupati. Sementara, WakilBupati Hukuasa Ndruru mem-bangun kongsi dengan KetuaDPRD Effendi, sebagaimanadiberitakan media terbitan Me-dan baru-baru ini.

Anehnya APBD Nisel TA2013 hanya ditandatangani satuunsur pimpinan DPRD, yakniBudi Eli Laia SPd."Sementaradua unsur pimpinan Effendi danWakil Ketua Sozanolo, tetap tidakmenandatangani sampai APBDtersebut diantar ke provinsi un-tuk disetujui,"kata Sozanolo.

Silahkan saja anggaran itudigunakan, masyarakat pastitahu mana yang benar dan manasalah. Tidak cukup dengan per-nyataan Bupati Nisel IdealismanDachi, yang selalu membersih-kan diri dan menutupi masalah-nya sendiri.

Sedangkan, Wakil Ketua DPD

Partai NasDem Nias SelatanEdila Zebua menanggapi kisruhpecahnya kongsi Bupati NiselIdealisman Dachi dengan WabupHukuasa Ndruru. Artinya, wabuptidak mau terjebak dengan sikapbupati yang diduga penuh de-ngan kepura-puraan terhadapmasyarakat pada penggunaanAPBD Nisel.

"Tiada lain tujuannya hanyamencari popularitas semata ter-hadap masyarakat, seperti pro-gram pembangunan istana Niseldan Monumen Nias Raya, ke-napa tidak jalan perkantoran Bu-pati Nias Selatan saja contoh keciltidak bisa dibangun yang nota-bene jalan perkantoran tersebutpada musim hujan tak bedanyakubangan ternak," ujarnya.

Tidak terbangunnya jalanperkantoran Bupati Nias Selatanini juga pertanda, kata Zebua,Bupati Nias Selatan selama inijarang masuk kantor, dan lebih

memilih melakukan aktivitas dirumah dinas dengan para SKPD.

Terpisah, Ketua Komisi ADPRD Nias Selatan Yurisman LaiaSH, didampingi Sekertaris Juniar-din Tafona’o yang akrab disapa'Juntaf' mengatakan, APBD Niseltersebut sudah sesuai denganketentuan perundang-undangansemuanya telah memenuhi me-kanisme pembahasannya.

Dia menambahkan, agar pub-lik mengetahui kronologis pem-bahasan APBD Nisel TA 2013itu, bahwa Sozanolo Ndruru se-kaligus Wakil Ketua DPRD, ter-indikasi kuat menggagalkan AP-BD Nisel. Ini dikatakannya ka-rena sejak pembahasan dari awalsampai pada tingkat paripurnauntuk mengambil persetujuanAPBD TA 2013, Sozanolo tidakhadir. "Kalau dikatakan APBDNisel TA 2013 serba salah, ituadalah pernyataan ngawur sertatidak berdasar," tegas Yuris. (EZ)

Batang Kuis-andalasMasyarakat Desa Batang Kuis Pe-

kan, Kecamatan Batang Kuis, pekanlalu, menggelar syukuran dan terimakasih kepada Bupati Deli Serdang DrsH Amri Tambunan. Acara diwarnaiperayaan HUT Kades Khairul Arzanike 47 tersebut sengaja dilakukan, ka-rena telah dibangunnya ribuan meterplening parit dan perbaikan jalan didesa itu.

“Masyarakat merasa senang karenasejumlah parit dan jalan di beberapatempat sudah dibeton kiri kanan dandiperbaiki. Sehingga parit parit yangtadinya banjir, kini sudah teratasi. De-mikian pula dengan jalan jalan tadinyarusak dan berlubang, kini sudah nya-man dilalui”, ungkap A Syafril Lubis(39), penduduk Dusun III, Batang KuisPekan.

Hal senada dikatakan Arwan Nasu-tion (47), penduduk yang sama. Menu-rut Arwan, sudah layak masyarakatdesa Batang Kuis Pekan membuatacara syukuran sebagai wujud rasaterima kasih kepada Amri Tambunan.Bahkan acara syukuran ini dirangkaidengan HUT Kepdes Batang KuisPekan ditandai dengan pemotongankue bolu.

Dihadiri seluruh kepala dusun se-Desa Batang Kuis Pekan dan ratusanwarga setempat, acara yang digelar dihalaman rumah kepala desa tersebutdimeriahkan dengan berjoget ria di-iringi lantunan keyboard berlangsung

khitmad dari mulai siang sampai malamhari. Di samping Kades Khairul Arzanidan para kepala dusun, beberapa wargajuga turut menyumbangkan lagu dang-dut dan daerah lainnya untuk AmriTambunan.

Di sela acara, Khairul Arzani kepadaandalas mengatakan, acara dadakan inidiselenggarakan perangkat desa be-kerjasama dengan warga. Sementarapengecoran parit yang sudah dibangunPemkab Deli Serdang sekitar 1000 mtersebut antara lain di sepanjang sisi

kiri kanan jalan Merdeka, Methodis dandi jalan Al-Hadi.

Sedangkan, perbaikan jalan sekitar2000 m dengan rabat beton itu terdiridari jalan Panca Marga, Datuk Al-Rasyid, Gang Makmur, Masjid Al-Abror dan Gang Ikhlas. “MasyarakatDesa Batang Kuis Pekan berterimakasih kepada Bupati Amri Tambunan,karena ini wujud dari bentuk kepedu-lian kepada warga desa kami,”ujarKhairul.

(FT)

Jalan Dibangun, Warga Batang Kuis Syukuran

SYUKURAN -SYUKURAN -SYUKURAN -SYUKURAN -SYUKURAN - Kades Khairul Arzani (tengah) diabadikan bersama Sekdes, para kadus beserta per-angkat desa dan warga dalam acara syukuran.

Kabanjahe-andalasSecara aklamasi, Baster Sinu-

raya akhirnya terpilih menjadiKetua PAC PP Kecamatan Ka-banjahe untuk periode 2013-2016, yang diselenggarakan diGedung Nasional Kabanjahe,kemarin.

Dalam Rapat Pemilihan Pe-ngurus (RPP) Musyawarah AnakCabang dengan penetapan No. 5/RPP-2013/PAC-PP/KJ/III/2013,tertanggal 2 Maret 2013 itu di-hadiri 8 Pengurus Ranting dari 10Ranting yang berada di wilayahKecamatan Kabanjahe itu terdiridari Ranting Gung Leto, PadangMas, Lau Cimba, Kacaribu, Sum-ber Mufakat, Kampung Dalam,Lau Bawang dan Rumah Kaban-jahe.

Tampak hadir dalam musya-warah tersebut, Ketua MPC PPKabupaten Karo Drs Joy HarlimSinuhaji, Sekretaris Torison

Ginting, Makmur Sembiring danBendahara Amal Jaya Sinu-lingga.

Dengan terpilihnya KetuaPAC PP Kecamatan Kabanjaheitu dan selanjutnya akan ditentu-

kan pengurus periode 2013-2016 melalui tim formatur terdiridari Baster Sinuraya (Ketuaterpilih), Makmur Sembiring(MPC), Jhon Sinulingga (RantingLau Cimba), Sastra Perangin-angin (Ranting Padang Mas),Timbul Naibaho (Ranting GungLeto), Teringani Sembiring (Ran-ting Rumah Kabanjahe) dan JusufGinting (Ranting Sumbul).

“Nanti setelah tim formaturmenentukan kepengurusan ter-sebut, akan dikeluarkan SKsecara definitif oleh Ketua MPCKabupaten Karo,”kata MakmurSembiring, sembari menambah-kan, dalam waktu dekat, akan di-lakukan hal serupa oleh PACKecamatan Barusjahe, PAC Ke-camatan Mardinding, dan PACBerastagi.

Ketua MPC Kabupaten KaroDrs Joy Harlim Sinuhaji menga-takan, dengan terbentuk PAC

Kabanjahe ini nantinya dapat be-kerja secara profesional. BagiPAC yang lainnya agar dapatmengikuti jejak apa yang diper-buat PAC Kabanjahe ini.

Ketua PAC Kecamatan Ka-banjahe terpilih Baster Sinurayamengatakan, akan bekerja se-cara maksimal untuk membesar-kan nama baik PP. Nama PP diKecamatan Kabanjahe, akan di-besarkan dengan paradigmabaru sebagai organisasi yangbermanfaat bagi masyarakat.

“Saya tegaskan, jangan adalagi kesan premanisme atau ke-jahatan lainnya. Seperti terlibatperkelahian sesama atau ormaslainnya yang berakhir dengantindakan anarkis. Tidak zaman-nya lagi Pemuda Pancasila me-ngandalkan otot, namun lebihmengedepankan rasional danintelektual,”kata Sinuraya.

(RTA)

Tak Zamannya Lagi Pemuda Pancasila Andalkan Otot

BERSAMA -BERSAMA -BERSAMA -BERSAMA -BERSAMA - Ketua MPC PP Tanah Karo Drs Joy Harlim Sinuhaji, diabadikan bersamaKetua PP Kecamatan Kabanjahe Baster Sinuraya.

andalas/robert tarigan

� Drs Sahala Siahaan

Nias Selatan-andalasPernyataan Bupati Nias Selatan Idealis-

man Dachi, pada temu ramah masyarakatNias Selatan se- Jabodetabek di Hotel OasisAmir, Jakarta Pusat baru baru ini, yangmenyebutkan, tidak ada masalah di NiasSelatan, diduga hanya untuk membersihkandiri dan menutup-nutupi masalah yangsedang terjadi di eksekutif dan legislatif.

Sementara itu, Wakil Bupati Nias SelatanHuku’asa Ndruru dengan jujur membeber-kan secara transpran masalah kebijakanpemerintah dalam pemanfaatan anggaransebagai pemicu dua kubu pejabat teras diNias Selatan menjadi retak," kata WakilKetua DPRD Nisel, Sozanolo Ndruru kepadaandalas, kemarin.

Dikatakannya, ungkapan Bupati NiasSelatan Idealisman Dachi itu hanya sebatasmenutup-nutupi masalah, karena bupatisendiri yang membuat masalah. Mestinyaseorang pimpinan bukan membuat masalah,tapi mampu menyelesaikan setiap persoalan.

Menurut Soza, Bupati Nias Selatanmerasa takut ketahuan tidak profesionaldalam memimpin Nias Selatan. Dia terkesanhanya bisa menghujat dan menjelek-jelek-kan orang lain serta selalu membenarkan dirisendiri.

Terkait masalah itu, sejumlah sumberdihimpun andalas menyebutkan, suhupolitik di Nias Selatan saat ini cukup tinggiitu. Hal ini disebabkan adanya ketidakterbu-kaan di antara mereka yang duduk sebagaipengambil keputusan.

"Kemudian adanya kebijakan yang se-olah-olah berpihak kepada masyarakat, tapifaktanya hal itu hanya sebagai topeng, untukmengelabui masyarakat Nisel," tutur sumberyang tidak mau disebut namanya.

(EZ)

Bupati Nias SelatanCoba Tutupi Masalah

Batang Kuis-andalasGubsu Gatot Pujo

Nugroho yang sudahberstatus definitif, te-lah banyak berbuat pe-rubahan hingga Pro-vinsi Sumut lebih majudalam masa pemerin-tahannya yang terke-san bersih dan aman.Bahkan, pemerataanpembangunan infra-struktur pun berjalansangat cepat.

Demikian halnya Tengku Erry, sebagaiBupati Serdang Bedagai sangat dicintairakyatnya, perubahan Kabupaten pecahandari Deli Serdang ini bertambah maju.Bahkan Erry juga sudah banyak mendapat-kan penghargaan dari Presiden SBY.

Ini menunjukan, pasangan Ganteng ituberbuat semata-mata hanya untuk kepenti-ngan masyarakatnya. Hal ini diungkapkanKetua PAC PP Kec Batang Kuis Warsito(foto) yang akrab dengan panggilan AntoLembu, kepada andalas, di kediamannyaDesa Sena, Kec Batang Kuis, Senin (4/3).

Menurutnya, rakyat Deli Serdang tidakpernah membayangkan karena semua pro-gram Gatot dan Tengku Erry dilakukansecara baik dan seksama untuk masyarakatSumut dan Serdang Bedagai. Keberhasilanpasangan ini pun tidak terlepas dari fitnahdan kampanye hitam.

(FT)

Ketua PAC PP B Kuis, Warsito :Gatot Pujo NugrohoSudah Banyak Berbuat

� Warsito

Selasa5 Maret 2013 harian andalas | Hal. 14ACEH MEMBANGUN

Idi-andalasKenyamanan dan kedisip-

linan di Rumah Sakit UmumDaerah (RSUD) Idi di utama-kan, untuk membuat pasienlebih nyaman dalam berobat.Bagi pasien yang ingin bero-bat dari berbagai penyakit,diupayakan penanganan lebihutama, administrasi bisa bela-kangan guna keselamatanpasien lebih diutamakan.

“Untuk berbagai penyakit,kita harap dapat ditangani lagi

oleh dokter. Untuk itu, kedepan pelimpahan ke daerahlain dikurangi, kalau masalahdokter kita upayakan semuapenyakit ada dokter spesialis.Agar para pasien dapat ber-obat di RSUD Idi ini,” ujarDirektur RSUD Idi Rayeuk, drMusyawir, Senin (4/3).

Masyarakat yang berobatke RSUD yang diamati olehkoran ini sangat antusias.Rumah sakit ini sudah layakdikatakan menjadi rumah sakit

yang berkualitas. Berbeda daribeberapa tahun sebelumnya.

Sebelumnya, RSUD ini sa-ngat jorok dan harus antrebeberapa jam untuk berobat.Namun, untuk kondisi seka-rang meningkat secara dras-tis dalam berbagai hal, mulaidari tempat parkir sampairuangan pasien sudah mulaitertata. Kini RSUD Idi RayeukKabupaten Aceh Timur men-jadi Kebanggaan bagi Peme-rintah Daerah,” katanya. (MAD)

RSUD Idi Tingkatkan Pelayanan

Blangpidie-andalasTim Penggerak PKK Kabu-

paten Aceh Barat Daya (Ab-dya) melaksanakan berbagaikegiatan untuk memperingatiHari Kesatuan Gerakan (H-KG) PKK ke–41, yang jatuhpada tanggal 4 Maret denganmemperlombakan 10 programpokok PKK.

Lomba yang dilaksanakanjauh hari sebelum hari puncakperingatan HKG, Senin (4/3)menempatkan KecamatanBlangpidie selaku juaraumum setelah tim penilaipenggerak PKK Kabupatenmelakukan penilaian padasetiap gampong yang ikutmengambil bagian dalam haltersebut.

Pada kesempatan tersebutjuga dilakukan pemotongantumpeng oleh Ny Ema Sur-yani Nasir, yang diserahkanNyonya Sekda setempat ke-pada Ketua penggerak PKKKabupaten Ny Yenni ElvizaJufri dan Wakil Ketua NyElisnawati Yusrizal. Dilanjut-kan Hj Siti Rusiah yang mem-bacakan sejarah singkat ten-tang berdirinya gerakan PKK.

Dalam sambutannya, Ke-tua Penggerak PKK Kabu-paten Aceh Barat Daya NyYenni Elviza Jufri mengata-kan, keikutsertaan para ibu-ibu dalam tim penggerakPKK sangat penting. Baik

pada tingkat gampong, keca-matan maupun kabupaten.Hal ini juga tak lepas daritanggung jawab wanita ter-hadap perannya, baik di ru-mah maupun di tempat lain-nya.

Ia juga menambahkan, pa-da peringatan hari kesatuangerakan PKK yang ke-41tahun ini, kita harapkan ke-pada seluruh tim penggerakPKK seluruh Aceh BaratDaya mampu mejalankan pro-gram-program yang ada. Se-hingga, apa yang menjaditujuan kita semua dapat ter-capai dan Aceh Barat Dayalebih maju di masa yang akandatang.

Sekda Aceh Barat Daya DrsRamli Bahar dalam sambu-tannya menyebutkan, salahsatu program dari PKK ituuntuk menciptakan keluargabaik dan sejahtera. Peringatanhari jadinya yang ke-41 HKGPKK menjadi momentum un-tuk menuju perubahan sikapdan prilaku, dari hal sekecilapaun hingga yang lebih besar.

Hadir pada acara tersebut,Sekda Abdya, mewakili Ko-dim 0110, mewakili Kapolres,mewakili kejaksaan Blang-pidie serta kepala dinas,badan dan kantor serta selu-ruh ibu-ibu PKK dari tingkatgampong, kecamatan maupunkabupaten. (AS)

Peringatan HKG PKK Ke-41

Blangpidie Juara Umum Lomba10 Program PKK

Aceh Utara-andalasSengketa tapal batas

antara KecamatanDewantara dan BandaBaro, Aceh Utarameruncing setelahsemua Kepala Desa diDewantara berkumpuldiBalai Desa KecamatanKantor Camat, Senin (4/3). Kedatangan Kadesbersama perangkatpemerintahan gamponglainnya secaramendadak itu, merekaingin mencari kejelasanBupati Aceh Utara,Muhammad Thaib untuktentang sengkatatersebut, yang dinilaibelum mendapat respon.

“Bupati jangan membiar-kan sengketa ini berlarut-larutterlebih terhadap warga yangmasuk wilayah Dewantara,yang merasa wilayahnya telahdicaplok oleh warga BandaBaro,” ujar Sofyan HanafiahKoordinator Kades Dewantara.

Sofyan menjelaskan, per-soalan ini harus segera di-selesaikan. Pasalnya, wargadi dua kecamatan ini sudahbeberapa kali nyarisbentrok.

Sofyan menyebutkan, pe-micu terjadinya kisruh tapalbatas ini, menyusul keluarnyaSurat Keputusan (SK) BupatiAceh Utara No. 146/397/2010tanggal 17 September 2010tentang penetapan batas Gam-pong Paloh Igeuen/Calog GiriKecamatan Dewantara, de-ngan Gampong Paya Dua Ke-camatan Banda Baro. Warga

Gampong Paloh Igeueh meng-klaim kalau SK Bupati tersebuttidak sah.

Camat Dewantara M YunusSE yang ditanyakan andalasterhadap klaim warga wargaGampong Paloh Igeueh me-ngatakan, perlu dimusya-warahkan kembali oleh timagar tidak menimbulkan per-sengketaan yang berkepan-jangan. Camat menjelaskan,kalau klaim warga GampongPaloh Igeueh, Dewantara me-mang demikian adanya.

Camat menambahkan,klaim warga Dewantara me-miliki dasar yang kuat. Di manalokasi pemancangan patokbatas tersebut, adalah tanah

yang sudah bersertifikat atasnama AR Djuli. Di mana wila-yah yang dipatok itu meru-pakan wilayah KecamatanDewantara. “Begitu juga ter-hadap beberapa nama kedai,semua tertulis KecamatanDewantara bukan Banda Ba-ro,” ujar Camat coba menya-kinkan.

Menurut Camat, SK Bupatitentang penetapan batasGampong Paloh Igeuen/CalogGiri dengan Gampong PayaDua Kecamatan Banda Baro,kiranya perlu ditinjau kembalimelalui musyawarah. Pene-tapan yang tercantum dalamSK Bupati itu, sebelumnyatidak pernah dimusyawarah-

kan. SK Bupati itu cuma me-rujuk kepada rekomendasiKomisi A DPRK Aceh Utara.

Camat menjelaskan, me-ngenai tapal batas versi SKBupati dengan versi wargaPaloh Igeueh, sudah tercaplokke wilayah gampong PalohIgeueh sekitar 400 meteryang membentang sebelahbarat dengan Gampong Reu-luet Timu dan sebelah timurdengan Gampong SangkelanKecamatan Banda Baro.

”Rapat Muspika bersamasemua Kades Dewantara yangdilakukan ini dengan agendamenggalang sikap dan lang-kah menemui Bupati,” tegasCamat. (UCR)

Sengketa Tapal Batas

Kecamatan DewantaraBanda Baro Meruncing

DPKD dan Bendahara Gayo Bahas Peraturan GubernurGayo Lues-andalas

Dinas PenggelolaKeuangan Daerah (DPKD)Kabupaten Gayo Luesbersama seluruh Bendaharadan PPK, Senin (4/3)membahas tentangPeraturan Gubenur AcehZaini Abdulah No 3 Tahun2013 tentang pemindahanpekerjaan fisik DinasPendidikan dan DinasKesehatan ke Dinas CiptaKarya. Pasalnya, peraturantersebut dinilaibertentangan denganPeraturan Daerah, danperaturan lainnya.

Bupati Gayo Lues H IbnuHasim saat membukaWorkshop KeuanganDaerah untuk PPK, SKPKBendahara pengeluaranyang dimulai tanggal 4-8Maret di Bale Musaramengatakan, peraturan itu

tidak bisa ditetapkan olehPemda Gayo Lues, karenaPerbup datang dipertegahankegiatan.

“Untuk tahun ini, sudahkita surati Dinas Kesehatandan Dinas Pendidikan,bahwa pekerjaan fisik danrehab akan tetap dikerjakandi Dina Situ. Salah satualasannya adalah akibatDinas Cipta Karya tidakmampu dan belum menjadidinas,” katanya serayamenyebutkan peraturangubernur tersebutbertentangan dengan 4peraturan lainnya yangsalah satunya PP 58 Tahun2005, dan PP 41 Tahun2007.

Untuk menghindari halyang tidak diingginkan, kataIbnu Hasim, Pemda GayoLues langsung mengadakanWorkhsop agar tidak

menyalahi aturan keuangandan tidak melanggarPeraturan Gubernur AcehNo 3 Tahun 2013 tersebut.

Ibnu Hasim menjelaskan,meskipun peraturantersebut sudah diterimaPemda Gayo Lues, anggarandaerah tidak akan mengacudengan Peraturan Gubernur.Sedangkan yang mengacukepada Peraturan Gubernuritu, hanyalah Dana OtsusTahun 2014 mendatang.

“Kan tidak mungkin orangyang menanam padi, oranglain yang memanen hasilnya.Yang pasti, kita akankoordinasikan lagi, danmengenai anggaran 2013 ini,sudah kita surati agarpekerjaan di DinasKesehatan dan Pendidikandikerjakan di masing-masingSKPD itu, karena CiptaKarya belum siap. Kalau

memang tidak bisa, makadengan terpaksadikembalikan lagi anggarantersebut ke Provinsi Aceh,”jelasnya.

Sementara, Kepala DinasKeuangan Kabupaten GayoLues Talib S Sos MM yangditanyai wartawanmengatatakan, kegiatan itudiikuti 140 PNS mencakupBendahara Pengeluaran danPPK (Pejabat Penata UsahaKeuangan) di lingkunganPemkab Gayo Lues yangdibimbing oleh Drs DaryantoSH MM (Staf Ahli Dep DagriRI).

Talib mengatakan, tujuandari Workhsop tersebutmerupakan salah satu upayaagar penyusunan penatausaha ADM Keuangan yangtertib, efisien, efektif dandapat dipertaggungjawabkan. (NUAR)

Lhokseumawe-andalasKorem 011/LW menggelar

Tes Kesegaran JasmaniPriodik I 2013, yang diikutiseluruh anggota TNI dan PNSJajaran Korem 011/LW dilapangan Jenderal SudirmanLhokseumawe, Senin (4/3).

Kegiatan tersebut dilaksa-nakan selama empat hari ber-turut-turut. Tes kesegaranjasmani bagi setiap prajurit danPNS merupakan suatu kewa-jiban yang harus dilaksanakan.Selain itu, tes kesegaran jas-mani juga sebagai saranamengukur kemampuan dankekuatan fisik prajurit.

Sebelum tes kesamaptaanjasmani, terlebih dahulu paraprajurit jajaran Korem 011/LW diperiksa kesehatannyaoleh Tim Medis dari Den-kesyah. Selain melaksanakankegiatan semapta A, yakni lari12 menit keliling lapangan juga

melaksanakan kegiatan sa-mapta B, yakni push up 1

menit, sit up 1 menit dan suttlerun dengan supervisi Tim

Jasrem 011/LW.Komandan Korem 011/Lila-

wangsa, Kolonel Inf A RachimSiregar mengatakan, bagi prajurityang akan meniti karier harusmemiliki kesehatan dan fisik yangprima. Hanya dengan kesehatandan fisik yang primalah prajuritbisa menjalankan tugas denganbaik, dalam pengabdiannyakepada bangsa dan negara.

Hal itu salah satu programyang sudah diterapkan olehTNI-AD. Dengan mengujikemampuan jasmani, khu-susnya bagi setiap personelyang akan diusulkan untukkenaikan pangkat maupunmengikuti tugas pendidikanwajib dilaksanakan pengujianatau tes kesemaptaan jasmani.Hal ini merupakan persya-ratan yang harus dipenuhikemampuan dan keterampi-lan bagi prajurit Korem 011/LW khususnya. (BT)

Korem 011/LW Gelar Semafta Priodik I 2013

andalas/anuar syahadat

WORKSHOPWORKSHOPWORKSHOPWORKSHOPWORKSHOP-Kepala Dinas Keuangan Daerah Kabupaten Gayo Lues ketika berbicara pada Workshop Keuangan Daerah.

Bireuen-andalasPemegang Nota Dinas Ke-

tua Komisi Independe Pemi-lihan (KIP) Kabupaten Bire-uen, Mukhtaruddin SH MHmengusulkan penambahan 5kursi DPRK serta 2 DaerahPemilihan (Dapil) sesuai de-ngan perkembangan pertam-bahan penduduk.

Usulan tersebut disam-paikan Ketua KIP Bireuen,Mukhtaruddin, akhir pekanlalu dalam Konsultasi Publiktentang (Dapil) dan alokasikursi anggota DPRK BireuenPemilu 2014 di Op Room IPemkab Bireuen.

“Jumlah kursi DPRK Bi-

reuen sebelumnya 35 kursidan diusulkan menjadi 40 kursipada Pemilu legislative 2014,dan dari 4 Dapil sebelumnyadiusulkan menjadi 6 Dapil,”ungkap Mukhtaruddin serayamenyebutkan hal itu dilakukansesuai dengan jumlah pen-duduk yang terus berkembangdan meningkat di wilayah kabu-paten Bireuen yang saat initelah mencapai 409.899 jiwa.

Mukhtar merincikan, dapil1 meliputi Kecamatan KotaJuang dan Kuala dengan jum-lah penduduk 66.840 jiwa danalokasi 6 kursi dewan. Dapil 2Kecamatan Jeumpa dan Julidengan jumlah penduduk

63.293 jiwa dan alokasi 6 kursi.Dapil 3 Kecamatan Sama-

langa, Simpang Mamplam danPandrah dengan jumlah pen-duduk 59.039 dan alokasi 6kursi. Dapil 4 KecamatanJeunieb, Peulimbang dan Peu-dada dengan jumlah pendu-duk 60.240 dan alokasi 6 kursi.

Seterusnya, dapil 5 meliputiKecamatan Peusangan, Jang-ka, Peusangan Selatan danPeusangan Siblah Krueng de-ngan jumlah 102.417 pendu-duk dan alokasi 10 kursi. Dapil6 Kecamatan Kuta Blang,Makmur, Gandapura denganjumlah penduduk 58.070 danalokasi 6 kursi. (HERA)

Pemilu Legislatif Tambah 5 Kursi dan 2 Dapil

andalas/adi sadana

JUARA UMUMJUARA UMUMJUARA UMUMJUARA UMUMJUARA UMUM-Sekda Aceh Barat Daya Drs Ramli Bahar menyerahkan pialabergilir sebagai juara umum, kepada Camat Kecamatan Blangpidie padaPeringatan HKG PKK ke-41 di komplek kantor Keude Paya, Senin (4/3).

andalas/usman cut raja

TTTTTAPAPAPAPAPAL BAAL BAAL BAAL BAAL BATTTTTASASASASAS-Pertemuan Kades dengan Muspika Dewantara, terkait tapal batas di Balai Desa, Kantor Camat.

andalas/bukhari talus

NILNILNILNILNILAI AI AI AI AI TERBAIKTERBAIKTERBAIKTERBAIKTERBAIK-Prajurit Makorem 011/LW dan jajarannya, antusias untukmeraih nilai terbaik dalam melaksanakan Kesegaran Jasmani Priodik I diLapangan Jendral Sudirman, Lhokseumawe, Senin (4/3).

Langsa-andalasKita harus giat belajar, baik

itu pelajaran bahasa Inggismaupun semua pelajaran yangdi berikan guru di sekolah. Halini sangat penting bagi kaliankelak, karena untuk bekalmencari kerja kalian nanti.

Demikian diungkapkan WaliKota Langsa Usman Abdullah,saat memberikan nasehatnyapada acara peringatan MaulidNabi Muhammad SAW diSMAN 2 Langsa, baru-baru ini.

Sementara itu, Ustaz DrsSualaiman Ismail dalam tu-

siahnya mengajak para anakuntuk meningkatkan iman dantaqwa. Apalagi di Kota Langsasaat ini perkembangan anak-anak muda menjadi perhatianserius oleh pemerintah.

“Maka untuk itu, mari kitaberi penjelasan dan nasihat

pada anak-anak remaja, agarmentaati Syariat Islam,”katanya.

Hadir pada acara itu WaliKota Langsa Usman Abdullah,Kepala Dinas PendidikanLangsa Jauhari Amin dan parakepala sekolah. (LAN)

Peringatan Maulid Nabi di SMA Negeri 2 LangsaLhokseumawe-andalas

Untuk mencegah hal-halyang tidak diinginkan dandemi kenyamanan bagimuslim Rohingya yangberasal dari Myammar, pihakImigrasi Kelas II-A Lhok-seumawe melarang wargauntuk memberikan hand-phone (HP) kepada imigrangelap tersebut, yang saat iniditampung di Kantor Imigrasi

Lama di Kecamatan BlangMangat.

Kasi Wasdakim ImigrasiLhokseumawe Albert DjaliusSH kepada andalas, Senin (4/3) mengatakan, pihaknyamelarang warga untukmemberikan alat komunikasialias handphone kepada or-ang Rohingya. Hal ini untukmencegah kerjasama antarawarga dan pengungsi itu

untuk melarikan diri.Namun, kecurigaan pihak

Imigrasi mendapatkan tang-gapan dari warga yang mem-berikan handphone kepadaetnis Rohingya. Menurutwarga, yang enggan me-nyebutkan namanya itu, diamemberikan alat komunikasiitu hanyalah bersifat semen-tara alias pinjam untuk meng-hubungi keluarganya. (BT)

Imigrasi Lhokseumawe

Larang Warga Berikan Handphone

an

SAMBUNGAN harian andalas | Hal. 15Selasa5 Maret 2013

424 Surat Suara Pilgubsu Rusak

.........(Dari Halaman 1)

Bupati Tobasa Calon Tersangka

.........(Dari Halaman 1)

.........(Dari Halaman 1)

Anjing Selamatkan

Bocah Perempuan.........(Dari Halaman 1)

kesayangannya dari DesaPierzwin di Provinsi Lubusz diPolandia barat pada Jumat lalu.

Dia ditemukan tergeletak ditanah rawa terdekat pada Sabtupagi dengan anjing berada disisinya.

Petugas pemadam kebakaranyang menemukan gadis itumengatakan, anjing tersebutberusaha membuat bocah itucukup hangat sepanjang malam,dengan suhu anjlok hingga minuslima derajat Celcius (23Fahrenheit).

Lebih dari 250 petugaspemadam kebakaran, polisi,

.........(Dari Halaman 1)

petugas penyelamat dan parapenduduk setempat berusahamencari anak itu sepanjangmalam.

Mereka juga menggunakansebuah helikopter polisi dengankamera inframerah dan enamanjing pelacak menyusuritempat-tempat mencari gadiscilik itu.

Julia dibawa ke rumah sakit diZielona Gora di mana dia sudahmulai pulih kembali.

Dia tampaknya menderitabeberapa radang dingin tetapikondisi kesehatannya secaraumum baik, tidak mengancamjiwanya, kata staf rumahsakit.(ANT/YA/MA)

Ditinggal 15 Menit,Rp200 Juta Raib

.........(Dari Halaman 1)

Partai HidupMati

.........(Dari Halaman 1)

Masa Tenang Pilgubsu, Belum Tenangini disinyalir menunjukkan bahwabelum maksimalnya penertibanatribut kampanye yang dilakukanoleh Panwaslu.

Komisioner Panwaslu KotaMedan, Irfandi Fadila menga-takan untuk penertiban atributkampanye pihaknya telah ber-koordinasi dengan Wali KotaMedan Drs H Rahduman Hara-hap dan tim sukses ataupun timpemenangan pasangan Cagubsu.

"Sebenarnya dengan koor-dinasi tersebut, kita berharapWalikota Medan dan Tim suksessecepatnya dapat menertibkanatribut kampanye, baik yangterpasang diberbagai lokasi,"kata Irfandi kepada Starberita(andalas grup), Senin (4/3).

Irfandi menerangkan, jikamasih adanya atribut kampanyeyang masih terpasang, khususnyadi media out door, hal itu

dikarenakan tim sukses yangtidak berkenan melakukanpembersihan. "Itu karena timsukses yang tidak mau mem-bersihkannya dan itu berartimereka (tim sukses -red) tidakcerdas dalam menghadapi Pil-gubsu di Sumut," tegasnya.

Selain itu, kata Irfandi, pi-haknya juga telah meminta ke-pada seluruh elemen yang me-masang atribut kampanye se-

perti di kendaraan jenis becakataupun di mobil, untuk segeradicopot. Karena itu juga dianggapkampanye. "Kepada semua ele-men masyarakat kita juga sudahmeminta agar atribut kampanyeyang ditempel di mobil dan dibecak agar dicopot," tuturnya.

Sementara itu, Humas Pan-waslu Provinsi Sumut, Fahrud-din Pohan mengatakan pihaknyatelah menyurati pemilik media

out door terkait dengan atributkampanye untuk tidak lagi me-masang foto pasangan Cagubsutelah memberikan waktu hinggaSelasa (5/3)."Jika sampai besokmereka (para pemilik papa reka-lame-red) tidak juga menu-runkan foto pasangan calon, makakita akan panggil paksa,"pungkasnya.(THA/STARBERITA/MA)

saat leg pertama dilangsungkanklub asuhan Sir Fergie tersebutmampu mengimbangi RealMadrid selaku tim tuan rumah.

Di leg kedua ini, tentunyakedua tim akan mengerahkankekuatan penuh demi meraih‘tiket emas’ dan memupuk asauntuk berdiri di podium di peng-hujung turnamen. Robin vanPersie sebagai juru gedor kubu‘Setan Merah’ dikabarkan sedangdalam kondisi terbaiknya dan siapmeruntuhkan rasa percaya diriReal Madrid di depan publik OldTrafford.

Dari lima pertandingan ter-akhir Real Madrid, merekamemenangkan dua pertandingan,dua kali seri, dan satu kali kalah.Sedangkan Manchester Unitedsedang dalam performa terbaikmereka, mereka belum pernahkalah dan meraih empat keme-nangan dan satu kali seri di limapertandingan terakhir mereka.

Ini akan menjadi kedatanganpertama Cristiano Ronaldo keOld Trafford setelah dirinyapindah dari Manchester Unitedke Real Madrid. Di pertemuanterakhir antara kedua tim, Man-chester United menang denganskor 4-3, meskipun kalah, RealMadrid tetap yang lolos ke babakberikutnya setelah mereka me-

nang agregat. Ronaldo pada saatitu mencetak hattrick ke gawangManchester United yang masihdikawal Fabian Barthez.

Real Madrid di fase grupbertemu dengan tim sekotaManchester United yakni Man-chester City, dimana merekamenang 3-2 dan imbang 1-1 diManchester. Catatan Real Madridketika menghadapi tim asalInggris adalah enam kemenangan,empat kali seri, dan dua kali kalah.Terakhir kali tim yang berhasilmengalahkan mereka di SantiagoBernabeu adalah Liverpool padamusim 2008/2009 saat itu merekamenang dengan skor 1-0.

Manchester United sendiri dipertandingan terakhir kali dikandang dan tandang oleh timSpanyol, yakni Athletic Bilbao dikompetisi Europa League. RekorManchester United menghadapitim asal La Liga adalah dua ke-menangan, delapan kali seri, dansepuluh kali kalah.

Di pertandingan terakhir RealMadrid, mereka menang 4-1 atasSevilla pada pertandingan ter-sebut Cristiano Ronaldo men-cetak hattrick. Manchester Uni-ted sendiri menang 2-0 atasEverton di pertandingan terakhirdimana pemain veteran merekaRyan Giggs mencetak gol ber-sama dengan Robin van Persie.(YON-NET)

di Kota Medan menjadi 2.121.5-51 jiwa yang terdiri dari 1.0-51.975 laki-laki dan 1.069.576pemilih perempuan.

Selain terjadinya penguranganDPT tersebut, pihaknya jugamenemukan sejumlah surat yangberlapis sehingga mengalamikelebihan dari jumlah awal. "Jadi,tidak perlu diganti. Surat suarayang ada sudah mencukupin"katanya.

Distribusikan Logistik Pil-

gubsuSebanyak 3942 logistik kotak

surat suara Pemilihan Gubernurdan Wakil Gubernur SumateraUtara 2013 didistribusikan keke-camatan se-Kota Medan, Senin(4/3) di Wisma Kartini JalanCikditiro Medan. Pendistribusianlogistik kotak surat suara inidiangkut dengan mempergu-nakan truk dikawal ketat olehaparat kepolisian dan dilepas olehWalikota Medan diwakili SekdaIr Syaiful Bahri MM, besertayang mewakili Kapolresta Me-

dan, serta Kapolres KP3 Be-lawan.

Penditribusian logistik kotaksurat suara dilakukan dua tahap.Untuk tahap pertama dilakukanhari ini sebanyak 2.478 kotaksuara di 14 kecamatan, sedangkantahap kedua dilakukan padaesoknya (Selasa (5/3) sebanyak1.464 kotak di 7 kecamatan,sehingga nantinya kotak suratsuara tersebut sudah ada di 3942Tempat Pemungutan Suara (TPS).

Ketua KPU Kota Medan DraEvy Novida Ginting mengatakan,

tahap pendistribusian logistikkota surat suara akan dilakukanselama dua hari, hari ini distri-busikan logistik kotak surat suarasebanyak 2.478 kotak suara di 11kecamatan dan esoknya didis-tribusikan sebanyak 1.464 kotaksuara di 7 kecamatan dan diha-rapkan kotak suara ini telahsampai di 3942 TPS selambatnyapada tanggal 7 Maret dini hari.

"Hari ini kita distribusikansebanyak 2.478 kotak surat suaradan terakhir besok kita distri-buskan kotak surat suara se-

banyak 1.464, diharapkan kotaksurat suara ini sudah sampai dimasing-masing TPS pada 7 Maretdini hari. " ujar Novida Ginting.

Dikatakannya, proses tahapanPemilu telah dilaksanakan, danselama 14 hari ini pihak KPUKota Medan mendapat dukungankeamanan dari pihak KapolresMedan, untuk itu diucapakanterima kasih atas dukungannyasemoga nantinmya pelaksanaanPilgubsu ini berjalan aman danlancar sesuai dengan harapanbersama. (BEN/ANT/MA)

lahan untuk kegiatan pemba-ngunan base camp PLN SUARdan lahan untuk jalan aksesnya diKabupaten Tobasa kemahalan.

Dalam penetapan calon ter-sangka tersebut, Kasmin Siman-juntak pasal berlapis, yakni pasal 2ayat (1), pasal 3 UU No 31/1999 Joyang telah dirubah dan diperbaharuidengan UU No 20/2001 yo pasal55 ayat (1) ke 1e KUHPidana.

Sebelumnya, dua warga yang

mengaku sebagai pemilik lahandi Dusun Batumamak, DesaMeranti Utara, Kecamatan PintuPohan Meranti, Kabupaten Toba-sa telah dimintai keteranganuntuk memperkuat bukti adanyadugaan korupsi.

"Warga yang mengaku sebagaipemilik lahan sudah kita periksa,"ujar Direktur Reskrimsus PoldaSumut, Kombes Pol Sadono BudiNugroho, beberapa waktu lalu.

Bupati Tobasa bersama BadanPertanahan Nasional (BPN) Toba-

sa diduga memanipulasi statuslahan akses menuju PLTA AsahanIII itu dari hutan lindung menjadiberstatus hutan rakyat. SebesarRp3,8 miliar dari Rp17 miliaruang yang dikucurkan PLN untukpembebasan lahan tersebut,diketahui masuk ke rekeningpribadi Kasmin Simanjuntak.

"Kita juga sudah dapat buktiadanya dugaan manipulasi statuslahan dari hutan lindung menjadihutan rakyat. Bahkan, ada lahandibuat atas nama orang lain,

padahal statusnya hutan lindung,"terang Sadono.

Sadono mengakui, mantan pe-gawai bagian keuangan PikitringSuar Wilayah I, Lasmaria Sitorus danKurniawan Tanjung, sudah diperiksakarena mengetahui pemberian danapelepasan lahan tersebut.

PT PLN mengucurkan danaRp17 miliar untuk pelepasanlahan seluas 9 hektare, yangmenurut Bupati Tobasa KasminSimanjuntak untuk menggantikerugian kepada pemilik lahan.

Padahal, lahan tersebut merupa-kan hutan lindung.

Peletakan batu pertama pem-bangunan akses berupa basecamp dan jalan sudah dilakukanBupati Tobasa Kasmin Siman-juntak pada tahun 2011.

Sedangkan pembangunan PL-TA di Kabupaten Asahan hinggakini belum dimulai karena airterjun yang akan digunakansebagai pembangkit listrik ter-utama jalan menuju lokasi, beradadi kawasan hutan lindung. (THA)

Penundaan Pelantikan Gatot Bukan Menzalimi

dirinya terkesan 'jalan sendiri'dan berupaya menggagalkanpelantikan tersebut, karenakepentingan politis.

Menurut Saleh, sebelumpelantikan dilaksanakan, dirinyabanyak menerima pesan sms dantelepon, berisikan harapan danimbauan, supaya pelantikan Gatot

sebagai Gubsu definitif, tidakdipaksakan.

Alasannya, status Gatot sebagaisalah satu peserta Pilgubsu, sedangdalam kondisi cuti tugas, karenatengah mengikuti kampanye.

Dia menekankan, permintaanpenundaan pelantikan itu, samasekali murni karena adanyapermintaan dan desakan sejumlahtokoh masyarakat, bukan karena

adanya 'tekanan' dari pihak mana-pun. "Saya tidak bisa ditekan-tekan, saya hanya takut padatekanan masyarakat yang memi-lih saya menjadi wakil rakyat,"tegasnya.

Ditanya mengapa dirinya sem-pat menandatangani undanganpelantikan Gatot sebagai Gubsudefinitif, Saleh menyatakan, padasaat itu dirinya merasa terjepit

dan terpaksa menandatanganinya."Setelah saya tandatangani danbanyak masuk permintaan, agarpelantikan ditunda, barulah sayamengirimkan surat permintaanpenundaan kepada Mendagri,"katanya.

Sedangkan, terkait denganmunculnya wacana mosi tidakpercaya sejumlah anggota dewanterhadap kepemimpinannya

sebagai buntut kekecewaan ter-hadap gagalnya pelantikan, Salehmenyatakan, hal itu merupkanhak setiap anggota dewan untukmenyatakan pendapat.

"Yang pasti, tujuan sayameminta penundaan pelantikan,demi kebaikan bersama, kebaikanDPRD Sumut dan masyarakatSumatera Utara," kata SalehBangun.(UJ)

tanggap dengan berbagaipersoalan yang terjadi dilapangan. Sebab, denganpengelolaan pasar tradisionalyang baik akan mendatangkanpendapatan asli daerah (PAD)secara optimal.

"Persoalan utama yang harusdibenahi adalah kenyamananbaik untuk pedagang dalamberjualan mapun bagi pembeliyang datang. Karena itu kondisipasar yang becek dan atap bocorharus dibenahi," pungkasnya.

Padahal diawalkepemimpinan Benny Sihotangsebagai Dirut PD Pasar, Jumadi

mengaku salut dan bangga atastrobosan yang dilakukan BennySihotang untuk membenahipasar-pasar tradisional, sepertipenertiban pedagang informaldan pedagang kali lima (PKL)yang berjualan di sekitar pasar-pasar tradisonal.

"Di awal menjabat kita lihatdia berhsil menertibkanpedagang informal yangberjualan di sekitar pasar-pasartradisional. Upaya itu harusnyaditindaklanjuti denganpembenahan fisik bangunanpasar sehingga mampu bersaingdengan pasar modern yangterus tumbuh di Kota Medan,"ujar Jumadi. (BEN)

Kondisi 53 PasarTradisional diMedan Buruk

memarkirkan mobil dipinggirjalan.

Lantas SeiTu Kia turundan membu-ka pagar. Na-mun tas yangberisi uangtersebut di-tinggalkan korbandi dalam mobil.Selang 15 menit,Sei Tu Kia punkembali ke mobil,dan terkejut ketika melihat tas-nya sudah raib. Korban sempatmenanyakan kehilangannya ke-pada warga sekitar, namun tak adaseorang pun yang mengetahuikejadian tersebut.

"Sial kali rasanya, pada hal uangitu baru aja aku pinjam darikawanku untuk nambah modalusaha ku," kesal pria yangmemakai baju kemeja biru ini.

Sei Tu Kia mengatakan moduspencurian itu diduga dilakukanpelaku dengan cara merusakkunci pintu mobil. "Kunci pintu

itu rusak, jendelanya jugarusak tapi takpecah.Kalau tasnya kuletak ditempat duduk supir. Katawarga di sekitar, ada yangnampak laki-laki berdiridisamping mobil, tapitakkenal," tambahnya.

Korban pun me-ngalami kerugian Rp200juta serta tas yang berisiSIM A dan SIM B dan

kemudian melaporkan kejadianini ke Polsek Percut Sei Tuandengan nomor laporan STPL: LP/616/III/2013/SPKT Percut.Terpisah Kanit Reskrim PolsekPercut Sei Tuan, AKP FaidirChan saat dikonfirmasi me-ngatakan telah menerima laporankorban dan dalam proses lidik."Masih kita lidik kasusnya,"ujarnya. (ACO)

.........(Dari Halaman 1)

Medan- andalasKinerja Komisi Pemilihan

Umum Daerah (KPU) Sumut danjajarannya hingga ketingkat KPPSjadi sorotan. Pasalnya, kinerjanyadinilai buruk dalam mendistri-busikan undangan pemilih atauformulir C-6 untuk pemungutansuara yang tinggal memasuki hari"H" kepada warga di kawasanpenduduk pinggiran, artinyabelum begitu maksimal.

Ketua PAC Partai GerindaraMedan Petisah Ir.Anggiat Pasa-ribu kepada wartawan, Senin (4/3) mengatakan kinerja KPUSumut dalam mendistribusikanFormulir C-6 masih ternilaiburuk dan tidak maksimal.

"Memasuki hari terakhirsebelum hari "H"pelaksanaanpemungutan suara atau pen-coblosan, masih banyak warga dikawasan pinggiran seperti dipenduduk di daerah pinggiran relkreta api dan bantaran Sungai. Inimenunjukkan, pendistribusianyang dilakukan petugas KPU

Sumut membangikan FormulirC-6 terkesan asal-asalan," ujarAnggiat.

Dijelaskannya, salah satucontoh, di kawasan penduduk dipinggiran rel kreta api di sepu-taran Jalan Ayahanda dan PabrikTenun merupakan kawasan Keca-matan Medan Petisah. Wargamengakui banyak yang belummendapatkan Formulir C-6.

Hampir 60 persen jumlahpenduduk di kawasan kecamatanMedan Petisah, secara khusus dikawasan penduduk pinggiran reldan bataran aliran sungai belummendapatkan formulir C-6 ter-sebut.

"Ratusan warga yang di per-hitungkan mencapai 60 persenpenduduk di seputaran kawasanpinggiran rel kereta api etrsebutbelum mendapatkan formulir c-6 atau undangan pemungutansuara,"jelas Anggiat.

Apalagi, lanjut Anggiat, wargayang berada di kawasan pinggirantersebut memiliki keterbatasan

pengetahuan, KPU Sumut me-nyebutkan apabila ada warga yangbelum mendapatkan Formulir C-6 agar membawa indetitas keTempat pemungutan Suara(TPS), bisa melakukan pencob-losan.

Itu menunjukkan, lanjut Ang-gita, KPU Sumut hingga ketingkat KPPS dinilai malas untukbekerja dalam mendistribusikanformulir C-6 tersebut, sampai ketangan warga. Sehingga tidakmenunjukkan suatu tanggungjawab dari para petugas distribusiformulir C-6 kepada warga se-bagai pemilih yang sama ratakedudukkannya di mata Hukum.

"KPU Sumut secara gampangmenyatakan agar warga cukupmembawa identitas ke TPSsetempat di daerah tempat ting-gal masing-masing warga. Itusama saja, rasa tanggung jawabdari petugas KPU Sumut higgake tingkat KPPS agar me-nyampaikan formulir C-6 lang-sung ke tangan warga sebagai

pemilih terkesan tebang pilih.Padahal setiap warga negarakedudukannya sama di matahukum,"jelas ujar Anggiat lagiyang juga aktif dalam mem-perjuangkan derajat kaum buruhtersebut.

Dikwatirkan, sambung Ang-giat, pembagian formulir C-6 inijika tidak merata, bisa menjaditrik yang digunakan dalam me-menangkan salah seorang CalonGubernur Sumut(cagubsu) yangmerasa tidak pilihan warga yangberada di daerah pinggiran.

KPU Sumut hingga petugasKPPS yang memiliki batas waktutinggal sehari lagi, harus me-nunjukkan kinerja mereka secaramaksimal. Jangan sampai, hakpilih ratusan warga di seputaranKecamatan Medan Petisah ter-sebut hilang sehingga adapenggelembungan kertas suara.

"KPU Sumut hingga petugaske tingkat KPPS harus menun-jukkan kinerja maksimal merekadalam melakukan pendis-

tribusian kertas Formulir C-6tersebut. Karena, bisaberdampak pada pengge-lembungan kertas suara yangsama artinya ratusan wargapinggiran tersebut kehilanganhak pilih meraka," tegasAnggiat.

Karena, kejadian-kejadianseperti ini kerap saja terjadi setiapkegiatan pesta demokrasi ber-langsung, baik itu pemilihanKepala Daerah (pilkada) ataupemilihan legislatif.

Sementara itu, Camat MedanPetisah Muhammad Yunus saatdikonfirmasi di kantornya, tidakberada diruangan karena sedangkeluar melihat salah satubangunan yang menimpa ataprumah warga di jalan PabrikTenun.

"Bapak lagi ke jalan PabrikTenun. Ada bangunan runtuhmenimpa rumah warga," ujarsalah saru pegawai KecamatanPetisah tersebut yang engganmemberitahukan namannya. (WAN)

60 Persen Warga PinggiranKehilangan Hak Pilih

7 Maret, Gubsu Umum Hari LiburMedan-andalas

Pemerintah Provinsi Sumut(Pemprovsu) secara resmimengumumkan Kamis, (7/3)merupakan hari yang diliburkandi seluruh Sumut berkaitandengan hari pemungutan suara,pemilihan umum Gubernur danWakil Gubernur Sumatera Utaramasa bakti 2013 - 2018.

Sekdaprovsu H Nurdin LubisSH MM didampingi Kepala BiroOtda dan Kerja Sama Set-daprovsu Drs Jimmy P Pasaribukepada wartawan di KantorGubsu, Senin (4/3) kebijakan inimerupakan tindak lanjut Ke-putusan Mendagri Nomor 270-181 tahun 2013, tanggal 13 Feb-ruari 2013.

Menurut Nurdin, libur me-nyeluruh tersebut bukan sajaharus diikuti oleh instansi pe-merintahan, namun juga harus

dilaksanakan perusahaan-peru-sahaan swasta. "Hendaklah inidipahami dan dipatuhi seluruhinstansi pemerintah danswasta, umumnya semuamasyarakat di Sumatera Utara," kata Nurdin.

Dijelaskannya, berdasarkanKeputusan Komisi PemilihanUmum Provinsi Sumatera UtaraNomor 07/Kpts/Kpu-Prov-022/2012 Tanggal 24 September 2012tentang perubahan atas Kepu-tusan KPU Provinsi SumateraUtara Nomor 01/Kpts/Kpu-Prov-002/2012 menetapkan Pe-mungutan Suara Pemilihan Gu-bernur Dan Wakil GubernurSumatera Utara pada hari Kamistanggal 7 Maret 2013.

Berdasarkan ketetapan ter-sebut Pemerintah Provinsi Su-matera Utara dengan SuratNomor 270/944 Tanggal 7 Feb-

ruari 2013, mengusulkan kepadaKementerian Dalam Negeriuntuk menetapkan hari kamistanggal 7 maret 2017 sebagai hariyang diliburkan di SumateraUtara.

Menindaklanjuti usulan ter-sebut dan berdasarkan ketentuanPasal 86 Ayat (3) Undang-UndangNomor 32 Tahun 2004 tentangPemerintahan Daerah Dan Pasal70 Ayat (3) Peraturan PemerintahNomor 6 Tahun 2005, MenteriDalam Negeri menetapkan bah-wa hari Kamis tanggal 7 Maret2013 sebagai hari yang diliburkandi Provinsi Sumatera Utaradalam rangka pelaksanaan pe-mungutan suara PemilihanUmum Gubernur dan WakilGubernur Sumatera Utara.

Untuk menyosialisasikan harilibur tanggal 7 Maret 2013, dalamrangka pemungutan suara Pe-

milihan Gubernur Dan WakilGubernur Sumatera Utara Pe-merintah Provinsi SumateraUtara telah menyurati seluruhPemerintah Kabupaten/Kota,Satuan Kerja Perangkat DaerahProvinsi Sumatera Utara, Ins-tansi Vertikal dilingkungan Pro-vinsi Sumatera Utara denganSurat Nomor 110/1184, Tanggal15 Februari 2013.

Berkaitan dengan hal ter-sebut, katanya, diumumkan ke-pada seluruh masyarakat Su-matera Utara, baik yang bekerjadi Pemerintahan maupun Peru-sahaan Swasta bahwa hari kamistanggal 7 maret 2013 adalah harilibur di Provinsi Sumatera Utarauntuk pelaksanaan pemungutansuara.Bagi unit-unit organisasiyang bertugas memberikan la-yanan langsung kepada ma-syarakat yang harus selalu siap

24 (dua puluh empat) jam sepertiRumah Sakit, Pemadam Ke-bakaran dan lain-lain agar me-ngatur pelaksanaan hari liburdengan shifting time. Dimanapelayanan tetap berjalan tetapihak untuk memberikan suara diTPS juga terlaksana, hal ini sesuaidengan Surat Edaran MenteriPendayagunaan Aparatur NegaraDan Reformasi Birokrasi Nomor11 Tahun 2012 Tanggal 10 Juli2012.

Bagi unit organisasi peme-rintah maupun swasta yangmembutuhkan foto copy do-kumen penetapan hari liburdimaksud dapat menghubungiPemerintah Provinsi SumateraUtara Cq. Biro Otonomi Daerahdan Kerja Sama Lantai VII Kan-tor Gubsu Jalan P DiponegoroNomor 31 Medan atau via telpondi nomor 061-4522608. (WAN)

Bupati H Ruslan H.MDaud dan WakilBupati Bireuen H IrMukhtar Abda,M.Sidiapit ulamakharismatik Aceh AbuTumin Blang Bladehdan Abu Usman KutaKrueng.

Sedikitnya 15 ribu masyarakat dari seluruh elemen termasuk tokohberduyun-duyun menghadiri Maulid Akbar gawean Pemerintah

Kabupaten Bireuen yang dilaksanakan di Lapangan Kantor PusatPemerintahan Kabupaten Bireuen, Senin, (4/3)

ERINGATAN maulid akbarmerupakan puncak acaraserangkaian kegiatan yangtelah dilaksanakan sebe-lumnya antara lain festivalzikir dan Dalail Khairat sertaBarzanji di alun-alun kota

selama 3 malam berturut-turut.Amatan wartawan Harian Andalas,

masyarakat sejak pagi yang diawali dariunsur aparatur pemerintah berduyun-duyun memenuhi tenda utama dan puluhantenda lainnya dari berbagai gampoengsangat antusias menghadiri maulid akbardan ketika acara dimulai dengan puluhangroup zikir dan masyarakat larut mende-ngarkan gaung asma Allah.

Bupati Bireuen H Ruslan HM Daudbersama wakil Bupati H Ir MukhtarAbda,M.Si serta Sekdakab Zulkifli,SPdidampingi Ketua Panitia Kepala DinasSyariat Islam (DSI) Drs Jamaluddin,S.Ag,MM ketika memantau 50 tendautama lengkap menu siap saji merasaterharu dan memberikan apresiasi terha-dap panitia yang suskes.

H Ruslan H.M Daud menambahkan,pelaksanaan maulid selain dimaksudkanuntuk mensyiarkan Islam juga sebagaiperwujudan salah satu misinya bersamaIr. H. Mukhtar Abda, M.Si (wakil BupatiBireuen) yakni “ Mewujudkan Pemerin-tahan Yang Islami, Berbudaya, Bersih danBerwibawa (Good Governance).

Sementara Wakil Bupati Bireuen H IrMukhtar Abda,M.Si di sela-sela acarakepada Harian Andalas dengan senyuman-nya mengatakan, para seksi hidangan ditenda utama merasa bahagia karena BapakBupati tidak marah mereka merokok,

tetapi untuk Pak Wartawan tahu seusaiacara dan dalam dinas jelas tidak bisamerokok, kalau tidak…….. Wabup tidakmenyambung lagi.

Ketua panitia pelaksana Ka DSIBireuen Drs Jamaluddin, S.Ag, MMmengatakan, perayaan Maulid Akbar initelah menjadi agenda tahunan Bupati Bire-uen dengan tujuan mewujudkan keber-samaan dan memperkuat tali silaturrahmiantara aparatur pemerintahan denganseluruh komponen masyarakat sekaligusmensyiarkan pemberlakuan syariat Islam.

Selain itu tambah Jamaluddin, panitiajuga mengundang 235 anak yatim/piatu dariberbagai gampoeng di lingungan PemkabBireuen untuk menerima santunan dansekaligus makan bersama di bawah tendautama.

Dijelaskan, pada perayaan MaulidAkbar 1434 H Pemkab Bireuen menguta-makan penyantunan 235 orang anak yatim/ piatu sekaligus menampilkan puluhanGroup zikir dan Barzanji dalam asma Allah.

Drs Jamaluddin,S.Ag,MM mengatakanbahwa Group-Group yang diberikan hadiahmerupakan pemuncak pada acara festivalZikir dan Berzanji di alun-alun kota yaknijuara 1,2 dan 3 masing-masing grupNajmul Quran Simpang Mamplam, GroupNurul Ilmi Kota Juang dan Grup NurulFalah Juli. Sementara harapan 1,2 dan 3masing-masing Group Muta’allimin Jang-ka, Group Sirajul Fata Peusangan Selatandan Group Raja Jeumpa kecamatan Jeum-pa. Acara tersebut turut dihadiri Ulama –ulama kharismatik Aceh Abu Kuta Krueng,Abu Tumin Blang Bladeh dan waled Nuserta sejumlah unsur dan tokoh masyarakatdari Banda Aceh dan Medan. (***)

PBupati BireuenH Ruslan HM

Daudmenyerahkan

hadiah kepadaGroup Barzanji

dan GrupDalail Khairat.

Bupati BireuenH Ruslan HM

Daudmembelai

dengan penuhkasih sayang

terhadap anakyatim di

pangkuanibunya.

PanitiaMaulied

mengatur anakyatim/piatu

untukmenerimasantunan.

PemkabBireuen fotoBersamadenganpasukankuning setelahmembersihkansampah maulidsistem gerakcepat.

Grup Barzanjidan DalailKhairatdiabadikanbersamaPemkabBireuen setelahmenerimahadiahpemuncakmasing-masing.

Wakil BupatiBireuen sedangmenyerahkansantunanterhadap anakyatim/piatu.

SMPN 3 Juli BireuenMenuju Sekolah ”Berbudi” Nuansa Islami

KEPALA SMPN 3 Juli KabupatenBireuen, Drs Asranul Arifin menye-butkan pihaknya bersama dewanguru,OSIS dan dukungan KomiteSekolah Tgk Baharuddin sertaseluruh wali murid bertekad mem-peroleh julukan kusus terhadapSMP Negeri 3 Juli menuju “ SMP “Berbudi “ (Berprestasi Berbudayadan Disiplin ) koridor acuan nuansaIslami dalam bingkai NKRI.

Untuk merealisasinya tekadnya,ia bersama-sama melakukan peng-embangan pendidikan menuju “Ber-budi”, itu pihaknya dalam suatu rapatbersama dewan guru, OSIS danKomite Sekolah sepakat membuatberbagai progam untuk mencapaitujuan tersebut.

Pencapaian pengembangan de-ngan tekad agar para pelajar ber-kualitas,berkarakter dan bermoralbaik, berpretasi, berbudaya danberkualitas,maka para dewan gurumemformatkan berbagai hal sekali-gus meningkatkan proses belajarmengajar dengan enjoy (menye-nangkan) dengan berbagai praktekkegiatan ekstrakurikuler dengankegiatan yang berbudaya Islamsesuai dengan adat-istiadat Acehyang belaku di lingkungan Bireuen.

Wakil Kepala Sekolah Bidang

Kesiswaan Dra Ainsyah menyebut-kan, Sumber Daya Manusia (SDM)yang andal disertai keimanan yangmendalam di sanubari siswa sangatpenting, maka pihaknya menanam-kan hal tersebut sebagai pondasidasar yang kuat dan kokoh terhadapsiswa dengan kegiatan FestifalBarzanji,Rebana dan zikir yangmerupakan puncak acara dilaksana-kan Maulid Nabi Besar MuhammadSAW 1434 H , Sabtu, (2/3) kemarin.

Membangun suatu karaktersiswa, kata Ibu Ansyah perlu dilan-dasi keimanan yang terpatri secaramendalam sebab hal itu sangatmendasar untuk mencapai tujuan“Berbudi” dengan acuan agamaagar mereka mempunyai modalyang kuat untuk mereka andalkan.

Menurut Ibu Ansyah, dalampelaksanaan kegiatan Syarhil danBarzanji dan Rebana galam Festivaldiikuti seluruh siswa tanpa kecuali,dengan diikuti 11 grup putra dan 11grup putri dan seluruh gurudilibatkan yang bertujuan memilihdua grup inti yakni 1 grup Putra dan1 grup putri untuk siap pakai kapansaja dan di mana saja.

Gebrakan OSIS IslamiOSIS SMP Negeri 3 Juli saat ini

eksis melakukan gebrakan upayaagar tercapai “ Berbudi “ Barzanji,Syarhil Al-Quran dan Tarian Acehserta Rebana.Ketua Osis SMP N 3Juli, M Nazar menyebutkan kegia-tan-kegiatan itu merupakan krea-tivitas seni dalam capaian progamsekolah yang didukung oleh KepalaSekolah Drs Asranul Arifin, danseluruh guru serta Komite dengantujuan untuk menghidupkan danmemberdayakan syiar dan syairasma Allah sebagaimana anjuranKepala Dinas Syariat Islam,DRJamaluddin,SE,MM yang sangatmerasuk batin mereka serta KepalaDinas P dn K Bireuen Drs NasrulYuliansyah,M.Pd.

Dalam kaitan tersebut para juarapestival yang dilaksanakan itu adalah:Dalam kategori Zikir dan BarzanjiPutri, Juara 1,2 dan 3 masing-masing Grup kelas IX2, kelas VII3dan kelas IX3. Untuk Zikir danBarzanji putra, Juara 1,2 dan 3masing-masing ,kelas IX1, kelasVII1 dan kelas VII2.

Sementara katagori SyarhilPutri Juara 1, 2 dan 3 masing-masing, Kelas IX2, kelas IX3, dan kelasVII4. Untuk Syarhil Putra Juara1,2 dan 3 masing-masing kelas IX1,kelas VII1, dan VII3 .

Grup Syarhil ( putera) SMP Negeri 3 Juli binaan Ibu Ansyahbersama seluruh dewan guru ,terutama guru kesenian di sekolahtersebut yang sangat antusias dalam menggemakan Asma Allah.

Grup Syarhil ( puteri) SMP Negeri 3 Juli binaan Ibu Ansyahbersama seluruh dewan guru dan terutama guru kesenian disekolah tersebut.

Grup Barzanzji Puteri SMP Negeri 3 Juli

Grup Rebana Putri SMP Negeri 3 Juli.

Hal. IIISelasa, 5 Maret 2013Selasa, 5 Maret 2013Selasa, 5 Maret 2013Selasa, 5 Maret 2013Selasa, 5 Maret 2013Bursa Iklan

BURSA MOBIL ANDALAS Selasa, 5 Maret 2013|Hal.IV

TOYOTA COROLLA DXW. Biru, Thn 1980/1981, AC dingin, mesinsehat, dalam dan luar kota OK, dijual santai

Harga Rp. 25jt. Hub :0852 7553 9223

TAFT GT 4x4, Thn 1991, W. Biru,AC, Tape, Velg Cobra, a/n sendiri,Harga Rp. 60jt net. Hub : 08126075 1114***

DAIHATSU TAFT GTS Thn'91, W.Hitam, AC, RT, Harga Rp. 58jt/Nego. Hub : JAYA MANDIRIMOBIL 0812 6310 1670***

TOYOTA ALL NEW COROLLAThn' 96, warna merah, velg "17,

pajak panjang, jok balut, harga 75 jt/nego. Hub : 082166349088

Grand VitaraType JLX , thn '06 ,AT ,wrna hitam ,

AC,PW,CL,PS,RT,kondisi Mulus,hrga 162jt nego ,hub 0811634364

ATOZ Thn 2004, W. Silver metalic,Manual, Velg racing, Jok mB Tech,Mulus, KM 58 Rbuan. Hub : 08216499 9088***

SEDAN GEMINI (CBU)Diesel turbo Thn 1989, W. Hitam, AC, PW,CL, PS,. EM, Sehat dan Terawat, Harga Rp.28jt. Hub : 0811 604 128/ 0812 65560172

TOYOTA DYNA2011 - 05 / Sudah Ada Model BoxAluminium, Kondisi Siap Pakai,

Harga Nego, Hub 0852 1345 8008

TOYOTA LAND CRUISER Tahun '95,Manual,Surat" Lengkap, Wrn HijauTua,Kondisi Sangat Sehat/Terawat, Harga

245jt,Net. Hp.081286868641, 087867352123

DAIHATSU CHARADE thn'82,wrn merah, harga 16,5jt/nego,mobil siap pakai. Jl. AluminiumII no. 11 Tj. Mulia hub:081263299790

Dijual DAIHATSU ESPASS,1600cc , Mini Bus ,Thn'97 , WrnAbu" Metalic , BK Medan , MesinSehat , AC Double , PemakaiLangsung , Hrg Nego .Hub : 0812 6599 9883

Dijual MINIBUS DAIHATSHUCARRY, w coklat met,thn'04,ACdingin,PS/RT/PW/CL, HargaNego. Hub: 081260220688/08982865828

GRAND MAX PICK UP 1.5cc,thn'2010 akhir, wrn hitam,Bk mdnasli,mobil cantik,Mesin halus, mobilsiap pakai,hrg : 73 jt / nego. berminathub: 0813 97400 273

DIJUAL CEPAT,butuh uang,1 unitmobil, DAIHATSU XENIA,thn'06type Li Sporty, lengkap AC,TAPEwrn hitam met,mulus, msh asuransisampai 2013,Plat BG bln juni2013.hub: 0813 510 49565

DIJUAL GRAND MAX 1500Cc,Silver, Mulus,Thn 2008. Hub : (061) 91179837

FORD EVEREST TDCI Thn 07, silver A/T Transmisi. Hub: 0852 6028 1928 ( ANDRI)MAAF TP.

DAIHATSU TARUNA FGX (TypePaling Lengkap), Tahun 2003, BiruSilver, AC Double, Elektrik Mirror,Hub: 0877 6607 5877 ***

DAIHATSU ROCKYINDEPENDENT, Wrn Hitam,Thn'97 Bulan 12, Harga 95Jt, 4x 4, Full Music. Hub : 0813 6104 0026

DIJUAL 1 UNIT DAIHATSULUXIO,Type X,Thn'11, WarnaHitam Metalik,BK Medan.. Hub : 0852 7698 5579 ( ADI )

Over kredit DAIHATSU SIRION,Thn 2012, Wrna Hitam, Matic ,1Tangan, Km 3000, Mulus SepertiBaru, BK medan.. Jual CepatHub:0878 6934 2929 (call, no sms)

DAIHATSU GRAND MAX PICKUP, 1,3,Warna Hitam, Thn'2012,Harga ( NEGO ). Hub : 0823 6286 3399.

TOYOTA COROLLAthn'78,original, AC, CD, Pajak panjang,

merah met, sangat mulus,mesin terawat.hub: 0819 34200 299/ 0819 6079 765

LEXUS SEDAN LS 400 BUIL-UPMatic, Thn’97/95,Biru Met, Mulus,Sun Roof,

Elec.Seat,Elec.Seat Belt,Jok Kulit,Tape,CD,Heater Dpn/Blkg, HP: 085358187441

TOYOTA VIOSThn'03,TYPE G.M/T,Wrn Biru Met, KondisiPrima,Mulus,Terawat,Milik Pribadi, SERIUS

Hub: 085760040041 / 081265324810

Toyota Kijang InnovaType G, D, MT, Wrna Silver Met, Thn

'05, Hrga 185jt Nego, Hub 77 Mobil0811 645 660 / 0812 600 5957

NISSAN SERENAHIGHWAY StarA/T, Thn'2005,W.coklat

Met,Kondisi Mulus, Harga Rp.145jt/nego.Hub : 081273400539-0819642007

TOYOTA KIJANG LGXThn '03, Wrna Silver, Diesel,

Kondisi Sehat, Hrga 148jt Nego,HUB 0813 9663 8992

MITSUBISHI LANCER EVO 3Thn'96, W. Biru, sudah modifikasi, soundLCD, Velg Racing"16, BK Medan, HargaRp. 65jt Nego. Hub : 0823 6900 7955***

TOYOTA YARISOver Kredit,Thn'11, Wrna Hitam,Tgn

Pertama,Cicilan 40 X 4,3 Jt, Rayben V-Cool,Tape Avix Lyr Snth. Hub : 0812 600 1944

JEEP CHEROKEE4000cc ,Thn '96 , Wrna Abu" , AT ,AC,PW,CL,PS ,kondisi Mulus , hrga

Nego , Hub 087869333831

DAIHATSU TAFT GT,Thn 1987,Pajak Hidup,AC,RT, Harga 40jt/Nego Hub : 0812 6045 1499

ISUZU ELF PS 120 HD( NKR 71 ), thn '05 wrn putih,Plat

BL,Dump Truck, Kondisi Bagus. hub: 061-76387288,085210002788

HONDA ACCORDThn'84,Wrn Hitam, TV, DVD, SOUND,

VR, BR, AC, PW, PS, HargaNEGO.Hub : 0813 6158 5711

FORD NEW EVEREST

2.5 L,XLT, ( 4x2 ) M/T,Thn'09,WrnHitam Met,ALL ORIGINAL. Hub:

0813 7062 5777

KIA PICANTOW. Biru, Thn 2005, AC/ PW/ CL/

RT/ VR, mulus, siap pakai, HargaNego. Hub : 0813 7019 2255

GEMINI

CRV 2002Hitam Met,Camera,Plat Baru,AsuransiAktif, Hrg :100 jt/NEGO.Hub: ( TEDY )

Hp : 0811 655 667.

ESCUDO CAPSUL Thn'01, W. Hitam, AC/ PW/ RT/ CL,siap pakai, Harga Rp. 99,5jt. Hub :0821 6643 9344 / 0813 2228 2441

SUZUKI SIDE KICk thn'96,wrn hitam,AC,Tape,Velg

racing, ban Radial.hub: 081265900 956

TOYOTA SOLUNA GLiThn '00, Wrna Biru Met, AC/PW/CL/RT/PS, Mulus, Tgn Ke-2, Hub 0812

6000 9234, Hrga Nego, Sory TP

TOYOTA VIOSDijual Maret 2011,Wrna Hitam,

Mulus,Harga 198 Jt/Nego,TanpaPerantara. Hub : 0812 6530 2842

NISSAN SENTRAThn' 1989, BK Medan, warna merah,AC, TAPE, BR, VR, CL, alaram. Hub :

081396056603

SUZUKI GRAND VITARA JLX thn'07, W. Hitam, AC /PW /CL /

RT / VR. Hub : 6189 4982 /0821 6743 4179

TOYOTA HILUXDiesel,Thn’00, Wrna Hijau, Met,DoubleCabin, Double Gerdang,AC,Tape Aktif,Turbo,Mesin Sehat,Hrga 145 Jt/Nego.

Hub: 0813 7560 0037

SUZUKI JIMNYthn'1986,per spiral,mesin K6Turbo, 4x4,hrga nego. Hub :

081396638992

SUZUKI AERIO DXThn 2002,Wrn Hitam, Plat Medan 3

Angka,Kondisi Sehat, Harga: Rp 80 jt(NEGO). Hub:0812 6931 1001 (HENDRA)

FORD EVEREST,Thn’06,WrnaHitam, Manual,4x2 ABS,Air Bag,Pjk Bln 8-2013,BK Asli Mdn,2500cc,Diesel Turbo Intercooler. Hub : 08529633 5588

TOYOTA TWIN CAMWrna Biru, Tahun '88. Kondisi

Mulus, Radio Tape, Velg Racing.No. Pol. D 1875 CJ. Hrga 40Jt/

Nego. Hub 0813 1933 1777

SUZUKI GRAND VITARA JLX2.0, Thn ’08,AC/PW/CL/RT/PS,Hrga 178Jt/ NEGO Hub : 0813

9663 8992

DAIHATSU XENIA LI SPORTYThn 2005,W.Biru Met, B:3 BK Medan, AC, PW,CL,PS,TV,LCD,VR,Mirrorspion, Spoiler Belakang &

Bumper, Harga Nego. Hub : 081362114359

TOYOTA KIJANG LGXSolar, Thn ’01, Wrna Htm Met, Kndisi Sht,

DIJUAL/OVER KREDIT Kmbli DP 32Jt Angs24x4.070.000, Sdh Trmsk Biaya Blk Nama,

Hub 081265346333 / 082364289777

MAZDA VANTRENThn 1994, W. Biru, M/T, AC, PW, CL, Alarm,full sound, Velg 14 racing, BK Medan, Harga

Rp. 28jt/ Nego. Hub : 061 7781 1101

MAZDA 2 Type RThn’10 , Wrna Silver Met , MT , Lengkap , TV, Camera , Original , KM 17 rb , Hrga Nego .

Hub : 0812 631 7712 , 061- 7702 8958

MITSUBISHI L200Thn' 06, harga Rp.139 jt/nego, tangan

1, sangat terawat, cash/credit,PT.Bluebird, Jl. Kapt Muslim No.92.

Hub : 081397186861 / 081513038130

MITSUBISHI KUDAThn '00,Wrna Hijau, AC/ PW/ RT/ PS,

Lengkap,Siap Pakai,Hrg Rp.75jt/NEGOHub: 08126062741, 085361733341

SUZUKI SIDEKICK DRAG 1Thn'99 , Hijau Met,Lengkap,Asli Mdn,Siap

Pakai , Jual cepat,76 Jt Net,(TP).Hub:0852 9700 0067/ (061)77000067

TOYOTA KIJANG KF50Long, Thn'95,Wrna Abu-Abu Tua

Met, AC/PS/CL/RT,Kondisi Bagus,Siap Pakai,Harga 65 Jt/Nego.

Hub : 0812 6039 8585

HONDA JAZZ IDSIAT, Thn '07, Wrna Hitam, Tgn 1 Dr Bru,

Hrga Nego, Hub 0811 631 315

HYUNDAI ATOZ 2003 GLS,W r n B i r u M e t , L e n g k a p ,Tape, TV ,VCD, Mulus,Siap Pakai. Hub: 0813 81179710

SUV MAZDA TRIBUTE 3.0 V6Thn 2005, W. Hitam Met, BK Medan, 4x4

matic, son roof, lengkap dan terawat, Harga Rp.145jt/ nego. Hub :. 0811 604 128/ 0812 6556 0172

HONDA ODDYSSEY ABSOLUTEThn 2008, W. Silver Met, AT, 2.4cc, Pajak

Panjang, mulus dan terawat, jok kulit, HargaRp. 295jt/ Nego. Hub : 0813 6100 0257

KIA CARNIVALB, AT, Wrna Hijau Kombinasi, Thn'00, Hrga 59Jt, Kondisi Sehat, Hub061-69994398 / 0813 6174 6298

TOYOTA KIJANG KOMANDOWrna Merah Hati, Thn '89, ACKondisi Baik, Pjk Hidup, Hrga45Jt, Hub 0852 6261 4736 &

0812 6523 2042

HONDA JAZZ V-TECHThn 2008, warna hitam, pjk bulan

8, kondisi mulus, terawat, BU, siappakai, serius hub: 085370159011

TOYOTA KIJANG LGXThn ’03, Wrna Kuning Silver Met,

Bensin, 1.8 cc, Pajak MasihPanjang Bulan Feb 2014, Hrga

Rp.137 Jt. Hub : 0813 1488 8573

BMW 520, Thn '90, Wrna BiruMet, MT, AC/PW/CL/RT/PS,Kondisi Sehat, Hrga 30jt NegoHub 061-77 453 768

KIA CARNAVAL thn 2000,Bensin, AC, Biru metalik, mesin OK,sun roof, cat mulus, BK pilihan, siappakai, harga Rp. 65jt/ nego. Hub :0812 6533 6663***

SOLUNA GLi Thn 2001, W. SilverMet, (Mata kucing), mulus, a/nsendiri, pajak full 1 tahun, original,Harga Rp. 82jt/ nego. TP . Hub :0853 6004 4232***

SEDAN KIA CARENS, Th'03,wrn Crema Metalik, M/T, kondisitotal orisinil, terawat, hrg 80 jt. Hub: 0812 6367 000

DIJUAL OPEL BLAZERThn'96,Tangan pertama. Hub : (061) 77151901

JEEP CJ 7Bens in ,B i ru ,Thn '81, mobi l s iap

pakai ,Tape,AC,Power Steer ing, Harga56 j t / nego . Hub : 085270511178

TRUK HINOThn '94, Kndisi Sht, & Jln, Hrga 200jt Nego,HINO Thn '91, Kndisi Sht, Bak Besi, 150jtNego, Surat Kondisi Hdp, Posisi Truk di

Siantar Hub 0853 8123 3333

HYUNDAI I20Thn’10,Wrna Putih, KM

20.000,Kondisi Bgs,Mulus,Msh Fit, 1Tgn,Hrga Nego, Hub : 0811 631 967

FORD EVEREST 2.5 MTThn' 07, harga 205 jt/nego, tangan 1,sangat terawat, cash/credit,PT.Bluebird, Jl. Kapt Muslim No.92.Hub : 081397186861 / 081513038130

HONDA ACCORD CIELOMT, Wrna Hijau Met, 2200 CC, Thn ’95,Kondisi Mulus, Pjk Pjng, TV,CD,Power,Hrga 67Jt/Nego, Hub 0821 6382 6337

KIA SEDONAThn ’03, Wrna Abu-Abu Met, Mulus,

Nama Lngsng, Pintu Tgh sliding door,Hrga 85Jt/Nego, Hub 0853 7377 6211

HYUNDAI ATOZType GLS, MT , Thn’04 , Wrna Hitam , X

Pemakai Cewek , Kondisi Mulus , Terawat , Hrga72Jt/Nego . Hub : 0812 631 7712 , 061- 7702 8958

FORD FIESTA TREND 1.4 M/TW. Putih , Thn 2012, ass all risk 2

thn, mulus, Harga rp. 180jt/Nego. Hub: 0852 7583 9320-0821 6460 1990

SUZUKI GRAND VITARA JLX (MT), Thn'07,Wrna Silver,AC/PW/CL/CD

Player/ Pajak Des 2013,PemilikLangsung,Hrga 160 Jt/Nego. Hub :

0813 7041 2654

DIJUAL FORD EVEREST,Thn’11, A/T,Wrna Hitam,1 Tgn,KM 38 rb, Terawat,Harga 290 Jt/Nego. Hub : 0812 6502 054

HONDA ACCORD PRESTIGEThn' 89/90, Wrn Merah Maroon, AC,PW, PS, manual, TAPE CD, pajak

STNK panjang, harga 35 jt/nego, Hub :0812 8216 4046 / 061-7881 790***

HYUNDAI TRUCK TYPE 136L,Thn'08, Wrn Biru,Kondisi

Baik,Harga:135jt/(NEGO). Hub : 08527155 4115 / 0818 9455 01.

TOYOTA AVANZATYPE G, Wrna Hitam, Pjk Pnjg,

Kondisi Mulus, KM ±35rb,AC,CL,RT,PW,PS, Hrga 152Jt/

Nego Hub 0852 7776 3285

NISSAN X-TRAIL 2.0Tahun '08, M/T, Warna Hitam, KondisiMulus, Pajak Panjang, Siap Pakai.Harga Nego, Hub 0813-6244-4224

MERCY SLKThn '10, Tgn Pertama, Plat Tunggal, PjkBru Smbng, KM 3000, Cat Original, Hrga

825jt Nego, Hub 0853 8123 3333

SUZUKI GRAND VITARA JLX 2.0AT, Thn '07, Wrna Htm, Aks.Style : Roofrack, Rooflamp,Bullbar, Grill Jeep, Ban Bsr Bnga Kasar, Velg DC, Tv,

Jok Kulit, Deflecta EGR, Hrga Nego, Hub 0811 631 315

INNOVA G, M/T BENSIN DIJUAL CEPAT,BUTUH

UANG,Thn’06,Silver Met, Ban Baru Ganti 4Buah,Pjk Bln 11/2013, Kond Sehat & Prima,

Hrg:150 Jt NEGO. Hub:0852 6439 5318

HONDA CRVAT , Wrna Hitam , Thn’01 , Jok Kulit, TV, Kondisi Mulus , Pjk Pnjg , Harga Nego .

Hub : 0812 631 7712 , 061- 7702 8958

KIA CARNIVALThn 2000,Wrn Coklat Met, AC, Tape, DVD,Modif,Jok Kulit,Kond Sehat, Ban Baru,DP 20Jt,Angs 1,6 Jt x 30 Bln. Hub : 0812 6388 2761

KIA ( K2700)Dijual, Pick up, Thn' 2007, Bak Plat

Bunga, warna putih, tanggan 1 dari baru.Hub : 061-76387288 / 085210002788

SUZUKI SWIFT GLBuild-Up, Thn '06, Wrna Hitam, 1tangan, Mulus, Hrga 112JT Nego,

Hub : 0812 6525 224

TOYOTA ALTISThn’02,Silver Met,BK Asli Mdn, Manual,VR,Full

Sound,Hrg 135 Jt NEGO. Hub:JL SYAILENDRAN0 34, Hp:0823 7027 1616.(PEMILIK LGSG)

MITSUBISHI KUDA GRANDIA 2002Wrn Hitam,1Tangan,AC/RT/PS/PW, Hrg :

108 jt ( NEGO ) Hub: 0823 6156 6858.

MITSUBISHI FUSO DUMP TRUK 8DC9, Rangka 53 Thn 98 Roda 6 Harga260jt/Nego. Hub.085362272997 /

77003262

ISUZU PS 95DIJUAL CEPAT,butuh uang, power

stering,Turbo,Kepala jungkit, Box almuniumpintu smpng,Thn2008/2009, Net 135jt.HUB:081348392047- 082168468908

BEIJING CROSS 200ccFull modif Ninja KLX 250cc ,Tahun2011 ,Warna Hijau Putih ,Harga 17jt

Nego ,Hub 0813 7053 1044

ROCKY INDEPENDENTTHN 1997, W. Abu-abu met. Hub

0852 6189 4982 , 0821 6743 4179

KIA TRAVELLOThn 2007,Wrn Silver, AC,Hrga Rp 95Jt NEGO. Hub : 0811 614 778 - 0823

6823 4507.

ISUZU PANTHERThn 2000,Wrn Coklat Muda Met, BK

Medan,Kondisi OK,Hrg 85 Jt NEGO. Hub: 0813 6124 9567.

Dijual OPEL BLAZER LT, Thn'97, Wrna Abu-abu Met,AC,DVD,Full Orisinil,Power steering,Mobil Siap Pakai, Hrga 48jt /Nego,Hub 0823 6156 0900

ISUZU PANTHER MIYABIW. Hitam Met, Thn 1995, Harga Rp. 60jt/ nego, VR 17",

Audio (Tape, DVD, USB, 1 subwofer, 1 power, 4 speaker),Jok kulit, PS, PW, CL, Mesin sehat, Surat" lengkap, Mulus.

Hub : 0877 6801 3046 - 0821 6325 2000

DAIHATSU TAFT RANGERThn 1991, Warna Silver, AC, RT, Mp3,VR, Ban Cangkul Kondisi 95%, BukaHarga 73Jt Nego, Hub 081316878888

KIA CARNIVAL Diesel

Thn’01, Wrna Hitam,Matic,KondisiSiap Pakai, Hrga 72 Jt/Nego. Hub :

0813 9770 3303

DAIHATSU XENIA Xi Famili,Tahun 2007, Warna Silver, Mulus. Hub : 0821 6377 8017

PROTON GEN2 Thn'09 oktober,

w.hitam,kond mulus,harga NegoHub: 087748148373, 061-75027898

CHEVROLET SPARK LSTahun 2005, Warna Silver, AC/PW/

PS/CL/RT, Harga 60 Juta, Bisa NegoHubungi 0813 7676 8696

FORD ESCAPEThn 2005,warna Hitam , Matic, 4x43000cc., SunRoof , Mobil istimewa,

Hub : 0852 6102 8271- (061)77451777.

DAIHATSU TERIOS TXWrna Hitam,Thn’09, Mulus,1 Tangan,AC,Tape,KM19, Hrga 165 Jt/Nego,TP.Khusus Pemakai, Hub :

0812 6029 8424 - 0852 6108 7709

MERCY S CLASS 280Thn 2003, Wrna Hitam, AT, AC/CL/RT/PW/

PS/ Mulus, Hrga 350jt Nego Hub SKWMobil 0812 6099 0988

TOYOTA AVANZADIJUAL Wrna Silver,Thn’10,

1300cc,Plat B,Hrga Rp.130 Jt.Hub : 0813 4769 1001