Epaper andalas edisi jumat 21 februari 2014

16
andalas HARIAN Jumat, 21 Februari 2014| No: 2811 /Tahun VIII | E-Mail:[email protected] | Harga Eceran Rp2.000; Langganan+ongkos kirim Rp75.000; Luar Kota: Rp2.500 L U G A S D A N C E R D A S Gubsu H. Gatot Pudjonugroho, ST atas nama Menteri Dalam Negeri telah melantik dan mengangkat sumpah Bupati dan Wakil Bupati Langkat terpilih periode 2014- 2019, H Ngogesa Sitepu SH dan Drs H Sulistian- to Msi dalam Rapat Paripurna Istimewa DPRD Langkat yang dipimpin oleh Ketua DPRD Langkat, H. Rudi Hartono, Bangun, Kamis (20/2). BUPATI DAN WAKIL BUPATI LANGKAT 2014- 2019 DILANTIK Gubsu Percaya dengan Ngogesa -Sulistianto KURS RUPIAH TERHADAP MATA UANG ASING KAMIS 20 FEBRUARI 2014 Jual 10.595 1.934 16.262 19.717 1.525 Mata Uang AUD CNY EUR GBP HKD Beli 10.487 1.915 16.098 19.518 1.510 Jual 116 3.582 9.359 11.831 Mata Uang JPY MYR SGD USD Beli 114 3.544 9.259 11.713 Sumber: BANK INDONESIA Bupati dan Wakil Bupati Langkat terpilih periode 2014- 2019 H. Ngogesa Sitepu- Drs H Sulistianto, Msi saat dilantik dan diambil sumpahnya oleh Gubsu H Gatot Pudjonugroho, ST, Kamis (20/2). andalas | budi zulkifli LANJUT KE HAL. 15 Pria 70 Tahun Binaragawan Tertua LANJUT KE HAL. 15 Kerugian Tanaman Erupsi Sinabung Rp1,5 Triliun Akil Raup Rp55 M dari Pilkada LANJUT KE HAL. 15 LANJUT KE HAL. 15 Unik Tapi Nyata PRIA berusia 70 tahun asal Amerika Serikat (AS), masih menekuni profesinya menjadi binaragawan. Sam 'Sonny' Bryant Junior mulai menjadi binara- gawan sejak usianya 44 tahun. Ia pun mengatakan tidaka akan pensiun sebagai binaragawan. "Ora menanyakan kepada saya, kapan saya akan pensiun. Saya tidak akan pensiun sebagai binara- gawan," ujar Sonny, seperti dikutip Oddity Central, Kamis (20/2). Sony telah menjadi seorang binaragawan selama 27 tahun ini mulai menyukai profesinya ketika sedang mengalami masalah pada pernikahannya. Saat itu dia hanya pergi ke gym untuk menghilangkan Terlihat buah kopi yang siap panen tertutup debu vulkanik erupsi Gunung Sinabung. Diperkira- kan kerugian mencapai Rp1,5 triliun. Pimpinan DPRD Pastikan Pemakzulan Karo Jambi Benar Sempat Emosi di Persidangan USD 500 Dolar Empat Lawang Rp 1 Miliar Pilkada Lebak Rp 3 Miliar Pilkada Gunung Mas Rp 500 Juta Lampung Selatan Rp 19 Juta Pilkada Palembang Empat Lawang Rp 10 Miliar + Rp 1 Miliar Pilkada Buton Rp 2,9 Miliar Pilkada Morotai Rp 10 Miliar Pilkada Jawa Timur Pundi-pundi Akil Pundi-pundi Akil 1 Tewas 3 Orang Luka PELANTIKAN dan pengkatan sumpah tersebut dilaksanakan berdasarkan SK Menteri Dalam Negeri Nomor : 131.12-313/ 2014 tentang Pengesahan Pemberhentian H. Ngogesa Sitepu, SH sebagai Bupati Langkat periode 2009- 2014, SK Menteri Dalam Negeri Nomor : 132.12-314/2014 tentang Pengesahan Pemberhentian Budiono SE sebagai Wakil Bupati Langkat periode 2009- 2014, SK Menteri Dalam Negeri Nomor : 131.12-315 tentang Pengesahan Pengangkatan H. Ngogesa Sitepu, SH sebagai Bupati Langkat periode 2014- 2019 dan SK Menteri Dalam Negeri Nomor : 132.12-316/2014 tentang Pengesahan Pengangkatan Drs H Sulistianto Msi sebagai Wakil Bupati Langkat periode 2014- 2019. Turut hadir dalam acara tersebut, para pejabat, baik sipil Sehari Dua Bus Alami Lakalantas Tebing Tinggi-andalas Kecelakaan lalu lintas (Laka- lantas) terjadi persis di Jalan Lintas Medan Tebing Tinggi tepatnya di Desa Paya Bagas Kecamatan Te- bing Tinggi Kabupaten Serdang Bedagai antara Bus Penumpang Umum Bayu BK 7245 TL dengan becak motor tanpa plat nomor polisi,Kamis (20/2) sekira pukul 16.00 WIB. Akibat peristiwa itu, seorang tewas di lokasi kejadian sedangkan tiga penumpang lainnya menderita luka berat. Korban tewas bernama Sur- yani (23) warga Dusun II Desa Nagur Kecamatan Tanjung Beri- ngin Kabupaten Serdang Bedagai (Sergai), sedangkan korban luka- luka antara lain Ulfa (24) menderita luka di kepala serta kaki dan anaknya yang masih balita, Fandi (4) menderita luka dibagian kepala keduanya warga Dusun II Desa Nagur Kecamatan Tanjung Beringin Kabupaten Sergai. Pemilik becak ber- motor, Putera (35) warga Bedagai hanya menderita luka di bagian kepala. Mengutip ketera- ngan dari berbagai sumber di TKP, Bus Bayu yang di kemu- dikan sopir berinial DG (38) Warga Sima- Medan-andalas Total kerugian sektor tanaman pangan, hortikultura, hias dan biofarmaka di Kabupaten Karo, Sumatera Utara sebagai dampak erupsi Gunung Sinabung sejak September 2013 mencapai Rp1,568 triliun. Sebelumnya kerugian sektor ini diprediksikan hanya mencapai Rp1 triliun. "Kerugian itu dari perhitungan terjadinya penurunan produksi hingga 30 persen sebesar Rp1,018 triliun dan puso Rp550,496 miliar," kata Kepala Dinas Pertanian Sumut, M.Roem.S, di Medan, Kamis (20/2). Jumlah kerugian terbesar dari dampak puso senilai Rp550, 496 miliar itu sendiri berasal dari tanaman buah-buahan senilai Rp355,622 miliar disusul sayuran Rp 176,337 miliar dan pangan Rp18,420 miliar. Adapun untuk tanaman biofarmaka senilai Rp95,517 juta dan hias Rp20 juta. Dari laporan per tanggal 4 Februari, kata Roem, telah terjadi pertambahan luas pertanaman yang terkena seluas 64.625 hektare dengan rincian tanaman pangan 26.666 hektare dan hortikultura 37.959 hektare. Adapun tanaman yang puso 9.120 hektare terjadi pada tanaman pangan 2.255 hektare dan hortikultura 6.865 hektare yang terjadi di empat kecamatan yakni Kecamatan Naman Teran, Payung, Tiganderket, dan Kecamatan Simpang Empat. Pemprov Sumut sudah melaporkan data itu ke Pemerintah Pusat dan sudah ada bantuan-bantuan yang diberikan semisal benih dan lainnya, sedangkan Pemprov Kabanjahe-andalas Permohonan pemakzulan Bupati Karo, Kena Ukur Karo Jambi Surbakti oleh DPRD Karo memang benar telah dikabulkan Mahkamah Agung. Namun hasil ketikan keputusan salinannya belum dapat dibawa pulang. Tinggal menunggu pengetikan salinan dari Panitera MA. ''Kami sudah audensi langsung dengan MA dan bertemu dengan Panitera dan Bagian Umum. Ketikan asli sebagaimana keputusan asli yang disampaikan Panitera ke bagian Humasy MA seperti diterbitkan di website MA sudah kami terima. Jadi masyarakat Karo jangan meragukannya lagi. Terbitnya pemakzulan ini kemenangan bagi rakyat Tanah Karo untuk perbaikan segala sisi pemerintahan yang selama ini amburadul dan berjalan tanpa konsep,'' Ketua DPRD Karo, Effendy Sinukaban SE, Kamis siang LANJUT KE HAL. 15 Puluhan Guru Honorer Protes Banda Aceh-andalas Puluhan guru honorer kategori dua (K2) dari Aceh Besar dan Kota Banda Aceh memprotes pengumuman kelulusan CPNS yang dinilai tidak objektif. Protes guru honorer itu dilakukan dalam aksi unjuk rasa di halaman depan Gedung DPR Aceh di Banda Aceh, Kamis (20/2). Saat bersamaan di dalam gedung utama legislatif sedang berlangsung rapat paripurna dewan. Seorang pengunjuk rasa, Agus- nilawati (45) menyatakan pihaknya mengabdi selama 23 tahun sebagai tenaga honor di Taman Kanak-kanak Putra Empat Ajun Kecamatan Peukan Bada, Aceh Besar. "Tapi kena- pa kami juga tidak lulus, padahal kami telah pulu- han tahun mengabdi sebagai guru honor. Padahal, se- belumnya Menteri Pendaya- gunaan Aparatur Negara dan Refor- masi Birokrasi Azwar Abubakar menyatakan prioritas untuk diangkat adalah mereka yang sudah lama," LANJUT KE HAL. 15 Terdakwa suap pengurusan sengketa Pilkada yang juga Mantan Ketua Mahkamah Konstitusi Akil Mochtar menjalani sidang di Pengadilan Tipikor, Jakarta, Kamis (20/2). Jakarta-andalas Mantan Ketua Mah- kamah Konstitusi Akil Mo- chtar diduga menerima lebih dari Rp55 miliar dari pengurusan sengketa pemili- han kepala daerah (pilkada) di MK yang berasal dari sepuluh pilkada. "Terdakwa Akil Mochtar ber- sama-sama Chairun Nisa, Susi Tur Andayani dan Muhtar Ependy mela- kukan perbuatan yang menerima hadiah atau janji, padahal diketahui atau patut diduga bahwa hadiah atau janji tersebut diberikan untuk mempengaruhi putusan perkara yang diserahkan kepadanya untuk diadili," kata ketua jaksa penuntut umum Pulung Rinandoro di penga- dilan Tindak Pidana Korupsi (Tipi- kor) Jakarta, Kamis (20/2). Sengketa pilkada yang sudah memberikan hadiah kepada Akil adalah terkait permohonan kebe- ratan diantaranya hasil Pilkada Kabupaten Gunung Mas (Rp3 miliar), Kabupaten Lebak (Rp1 miliar), Kabupaten Empat Lawang (Rp10 miliar dan 500 ribu dolar AS), Kota Palembang (Rp19,9 miliar), Kabupaten Lampung Selatan (Rp500 juta), Kabupaten Buton (Rp1 miliar), Pilkada Kabupaten Pulau Morotai (Rp2,99 miliar) dan janji untuk memberikan Rp10 miliar dari seng- keta Pilkada Provinsi Jawa Timur. Bila dijumlahkan total hadiah yang diduga telah diterima Akil mencapai Rp55,815 miliar. Dalam perkara sengketa Pilkada Gunung Mas, pemberian uang Rp3 miliar untuk Akil berasal dari bupati terpilih hasil penghitungan suara Komisi Pemilihan Umum Kabu- paten Gunung Mas Hambit Bintih melalui anggota Komisi II dari fraksi Partai Golkar Chairun Nisa pada 2 Oktober 2013. Akil menjadi ketua panel hakim Rp 7,5 Miliar Pilkada Banten LANJUT KE HAL. 15

description

Epaper andalas edisi jumat 21 februari 2014

Transcript of Epaper andalas edisi jumat 21 februari 2014

andalasHARIAN

Jumat, 21 Februari 2014| No: 2811 /Tahun VIII | E-Mail:[email protected] | Harga Eceran Rp2.000; Langganan+ongkos kirim Rp75.000; Luar Kota: Rp2.500

L U G A S D A N C E R D A S

Gubsu H. GatotPudjonugroho, ST atas

nama Menteri DalamNegeri telah melantik

dan mengangkatsumpah Bupati dan

Wakil Bupati Langkatterpilih periode 2014-

2019, H Ngogesa SitepuSH dan Drs H Sulistian-

to Msi dalam RapatParipurna IstimewaDPRD Langkat yang

dipimpin oleh KetuaDPRD Langkat, H. Rudi

Hartono, Bangun,Kamis (20/2).

BUPATI DAN WAKIL BUPATI LANGKAT 2014- 2019 DILANTIK

Gubsu Percaya dengan Ngogesa -SulistiantoKURS RUPIAH TERHADAP MATA UANG ASING

KAMIS 20 FEBRUARI 2014

Jual10.595

1.93416.26219.717

1.525

Mata UangAUDCNYEURGBPHKD

Beli10.487

1.91516.09819.518

1.510

Jual116

3.5829.359

11.831

Mata UangJPY

MYRSGDUSD

Beli114

3.5449.259

11.713Sumber: BANK INDONESIA Bupati dan Wakil

Bupati Langkat terpilihperiode 2014- 2019 H.Ngogesa Sitepu- Drs HSulistianto, Msi saatdilantik dan diambilsumpahnya oleh GubsuH Gatot Pudjonugroho,ST, Kamis (20/2).

andalas | budi zulkifli

••••• LANJUT KE HAL. 15

Pria 70 TahunBinaragawan Tertua

••••• LANJUT KE HAL. 15

Kerugian Tanaman ErupsiSinabung Rp1,5 Triliun

Akil RaupRp55 M

dariPilkada

••••• LANJUT KE HAL. 15

••••• LANJUT KE HAL. 15

Unik Tapi Nyata

PRIA berusia 70 tahun asal Amerika Serikat (AS),masih menekuni profesinya menjadi binaragawan.Sam 'Sonny' Bryant Junior mulai menjadi binara-gawan sejak usianya 44 tahun. Ia pun mengatakantidaka akan pensiun sebagai binaragawan.

"Ora menanyakan kepada saya, kapan saya akanpensiun. Saya tidak akan pensiun sebagai binara-gawan," ujar Sonny, seperti dikutip Oddity Central,Kamis (20/2).

Sony telah menjadi seorang binaragawan selama27 tahun ini mulai menyukai profesinya ketikasedang mengalami masalah pada pernikahannya.Saat itu dia hanya pergi ke gym untuk menghilangkan

Terlihatbuah kopiyang siappanentertutupdebuvulkanikerupsiGunungSinabung.Diperkira-kankerugianmencapaiRp1,5triliun.

Pimpinan DPRDPastikan Pemakzulan

Karo Jambi Benar

Sempat Emosi di Persidangan

USD 500Dolar

EmpatLawang

Rp 1Miliar

PilkadaLebak

Rp 3Miliar

PilkadaGunung Mas

Rp 500Juta

LampungSelatan

Rp 19Juta

PilkadaPalembang

EmpatLawang

Rp 10Miliar

+

Rp 1Miliar

PilkadaButon

Rp 2,9Miliar

PilkadaMorotai

Rp 10Miliar

PilkadaJawa Timur

Pundi-pundi AkilPundi-pundi Akil

1 Tewas 3Orang Luka

PELANTIKAN dan pengkatansumpah tersebut dilaksanakanberdasarkan SK Menteri DalamNegeri Nomor : 131.12-313/ 2014tentang Pengesahan PemberhentianH. Ngogesa

Sitepu, SH sebagai BupatiLangkat periode 2009- 2014, SKMenteri Dalam Negeri Nomor :132.12-314/2014 tentangPengesahan PemberhentianBudiono SE sebagai Wakil BupatiLangkat periode 2009- 2014, SKMenteri Dalam Negeri Nomor :131.12-315 tentang PengesahanPengangkatan H. Ngogesa Sitepu,SH sebagai Bupati Langkat periode2014- 2019 dan SK Menteri Dalam

Negeri Nomor : 132.12-316/2014tentang Pengesahan PengangkatanDrs H Sulistianto Msi sebagai

Wakil Bupati Langkat periode2014- 2019.

Turut hadir dalam acara

tersebut, para pejabat, baik sipil

Sehari Dua Bus Alami Lakalantas

Tebing Tinggi-andalasKecelakaan lalu lintas (Laka-

lantas) terjadi persis di Jalan LintasMedan Tebing Tinggi tepatnya diDesa Paya Bagas Kecamatan Te-bing Tinggi Kabupaten SerdangBedagai antara Bus PenumpangUmum Bayu BK 7245 TL denganbecak motor tanpa plat nomorpolisi,Kamis (20/2) sekira pukul16.00 WIB. Akibat peristiwa itu,seorang tewas di lokasi kejadiansedangkan tiga penumpang lainnyamenderita luka berat.

Korban tewas bernama Sur-yani (23) warga Dusun II DesaNagur Kecamatan Tanjung Beri-ngin Kabupaten Serdang Bedagai(Sergai), sedangkan korban luka-

luka antara lain Ulfa (24) menderitaluka di kepala serta kaki dananaknya yang masih balita, Fandi(4) menderita luka dibagiankepala keduanya warga DusunII Desa Nagur KecamatanTanjung Beringin KabupatenSergai. Pemilik becak ber-motor, Putera (35) wargaBedagai hanya menderitaluka di bagian kepala.

Mengutip ketera-ngan dari berbagaisumber di TKP, BusBayu yang di kemu-dikan sopir berinialDG (38) Warga Sima-

Medan-andalasTotal kerugian sektor tanaman pangan,

hortikultura, hias dan biofarmaka diKabupaten Karo, Sumatera Utara sebagaidampak erupsi Gunung Sinabung sejakSeptember 2013 mencapai Rp1,568 triliun.Sebelumnya kerugian sektor inidiprediksikan hanya mencapai Rp1 triliun.

"Kerugian itu dari perhitungan terjadinyapenurunan produksi hingga 30 persensebesar Rp1,018 triliun dan puso Rp550,496miliar," kata Kepala Dinas Pertanian Sumut,M.Roem.S, di Medan, Kamis (20/2).

Jumlah kerugian terbesar dari dampakpuso senilai Rp550, 496 miliar itu sendiriberasal dari tanaman buah-buahan senilaiRp355,622 miliar disusul sayuran Rp176,337 miliar dan pangan Rp18,420 miliar.

Adapun untuk tanaman biofarmaka

senilai Rp95,517 juta dan hias Rp20 juta.Dari laporan per tanggal 4 Februari, kata

Roem, telah terjadi pertambahan luaspertanaman yang terkena seluas 64.625hektare dengan rincian tanaman pangan26.666 hektare dan hortikultura 37.959hektare.

Adapun tanaman yang puso 9.120 hektareterjadi pada tanaman pangan 2.255 hektaredan hortikultura 6.865 hektare yang terjadidi empat kecamatan yakni KecamatanNaman Teran, Payung, Tiganderket, danKecamatan Simpang Empat.

Pemprov Sumut sudah melaporkan dataitu ke Pemerintah Pusat dan sudah adabantuan-bantuan yang diberikan semisalbenih dan lainnya, sedangkan Pemprov

Kabanjahe-andalasPermohonan pemakzulan Bupati Karo,

Kena Ukur Karo Jambi Surbakti oleh DPRDKaro memang benar telah dikabulkanMahkamah Agung. Namun hasil ketikankeputusan salinannya belum dapat dibawapulang. Tinggal menunggu pengetikan salinandari Panitera MA.

''Kami sudah audensi langsung denganMA dan bertemu dengan Panitera danBagian Umum. Ketikan asli sebagaimana

keputusan asli yang disampaikan Panitera kebagian Humasy MA seperti diterbitkan diwebsite MA sudah kami terima. Jadimasyarakat Karo jangan meragukannya lagi.Terbitnya pemakzulan ini kemenangan bagirakyat Tanah Karo untuk perbaikan segalasisi pemerintahan yang selama ini amburaduldan berjalan tanpa konsep,'' Ketua DPRDKaro, Effendy Sinukaban SE, Kamis siang

••••• LANJUT KE HAL. 15

Puluhan GuruHonorer ProtesBanda Aceh-andalas

Puluhan guru honorer kategori dua(K2) dari Aceh Besar dan Kota BandaAceh memprotes pengumumankelulusan CPNS yang dinilai tidakobjektif. Protes guru honorer itudilakukan dalam aksi unjuk rasa dihalaman depan Gedung DPR Aceh diBanda Aceh, Kamis (20/2). Saatbersamaan di dalam gedung utamalegislatif sedang berlangsung rapatparipurna dewan.

Seorang pengunjuk rasa, Agus-nilawati (45) menyatakan pihaknyamengabdi selama 23 tahun sebagaitenaga honor di Taman Kanak-kanakPutra Empat Ajun Kecamatan PeukanBada, Aceh Besar.

"Tapi kena-pa kami jugatidak lulus,padahal kamitelah pulu-han tahunmengabdis e b a g a iguru honor.Padahal, se-b e l u m n y aMenteri Pendaya-gunaan Aparatur Negara dan Refor-masi Birokrasi Azwar Abubakarmenyatakan prioritas untuk diangkatadalah mereka yang sudah lama,"

••••• LANJUT KE HAL. 15

Terdakwa suap pengurusan sengketa Pilkadayang juga Mantan Ketua Mahkamah Konstitusi

Akil Mochtar menjalani sidang di Pengadilan Tipikor, Jakarta, Kamis (20/2).

Jakarta-andalasMantan Ketua Mah-

kamah Konstitusi Akil Mo-chtar diduga menerimalebih dari Rp55 miliar dari

pengurusan sengketa pemili-han kepala daerah (pilkada) di

MK yang berasal dari sepuluhpilkada."Terdakwa Akil Mochtar ber-

sama-sama Chairun Nisa, Susi TurAndayani dan Muhtar Ependy mela-kukan perbuatan yang menerimahadiah atau janji, padahal diketahuiatau patut diduga bahwa hadiah ataujanji tersebut diberikan untukmempengaruhi putusan perkarayang diserahkan kepadanya untukdiadili," kata ketua jaksa penuntutumum Pulung Rinandoro di penga-dilan Tindak Pidana Korupsi (Tipi-kor) Jakarta, Kamis (20/2).

Sengketa pilkada yang sudahmemberikan hadiah kepada Akiladalah terkait permohonan kebe-ratan diantaranya hasil Pilkada

Kabupaten Gunung Mas (Rp3miliar), Kabupaten Lebak (Rp1miliar), Kabupaten Empat Lawang(Rp10 miliar dan 500 ribu dolar AS),Kota Palembang (Rp19,9 miliar),Kabupaten Lampung Selatan (Rp500juta), Kabupaten Buton (Rp1 miliar),Pilkada Kabupaten Pulau Morotai(Rp2,99 miliar) dan janji untukmemberikan Rp10 miliar dari seng-keta Pilkada Provinsi Jawa Timur.

Bila dijumlahkan total hadiahyang diduga telah diterima Akilmencapai Rp55,815 miliar.

Dalam perkara sengketa PilkadaGunung Mas, pemberian uang Rp3miliar untuk Akil berasal dari bupatiterpilih hasil penghitungan suaraKomisi Pemilihan Umum Kabu-paten Gunung Mas Hambit Bintihmelalui anggota Komisi II dari fraksiPartai Golkar Chairun Nisa pada 2Oktober 2013.

Akil menjadi ketua panel hakim

Rp 7,5Miliar

PilkadaBanten

••••• LANJUT KE HAL. 15

harian andalas | Hal. 2MEDAN KITAJumat21 Februari 2014

PENERBITPT. Star Media Internusa d/h. PT. Inti Media Nusantara

PEMBINADr Eggi Sudjana SH MSi

PEMIMPIN UMUM/PEMIMPIN REDAKSIIskandar ST

WKL PEMIMPIN UMUM/WKL PEMIMPIN REDAKSI/PENJABH Baharuddin

WAKIL PEMIMPIN REDAKSI IIMA Siddik Surbakti, Christoffel Manurung SH MH

PEMIMPIN PERUSAHAANAmiruddin

REDAKTUR PELAKSANAGusliadi Ritonga

SEKRETARIS REDAKSIDian Purnama Sari

KOORDINATOR DAERAHAgus Salim Ujung

REDAKTURHamdani Nasution, Asril Tanjung, Hermawan,

Yonan Febrian, M.SulaimanSTAF REDAKSI

Asiong, Robenson Sidabariba, Yunan Siregar,Irwan Ginting, Felix Sidabutar, Thamrin Samosir,

Desrin Pasaribu, MaguslimFOTOGRAPHER

Hs Poetra , Rizki Mulya AkbarSIRKULASI

SepthoIKLAN

SyarifahPENASEHAT HUKUM

Syahril SH SpN; Nur Alamsyah SH MH; Abu Bokar Tambak SH MHum;A Herwan Bispo SH, H. Syafrizal SH. MH

ALAMAT REDAKSI/ TATA USAHAJalan T Amir Hamzah

Ruko Kompleks Griya Riatur Indah No. 182-184-186 MedanNOMOR REKENING

BRI Unit Kapten Muslim Medan a/n Amiruddin MendrofaNo. Rekening 3383-01-027966-53-5

BCA KCP Tomang Elok a/n Amiruddin MendrofaNo. Rekening 7865078382

Iklan Warna (FullColour) Rp. 15.000/mm kolomIklan Hitam Putih Rp 10.000/mm kolom

Iklan Keluarga/Ucapan Selamat Rp 3.500/mm kolomTELEPON

(061) 8449800FAKSIMILE

(061) 8462800EMAIL

REDAKSI:[email protected]@gmail.com

IKLAN: [email protected]

CV. Grafika Sumatera.Isi di Luar Tanggungjawab Pencetak

andalasL u g a s & C e r d a s

Sekretaris Jenderal DPP PDI PerjuanganTjahjo Kumolo menyatakan, partainyamasih mengkhawatirkan adanya kecu-rangan dalam Pemilu 2014. Kecurangantersebut disebutnya sebagai "faktor X"

karena sulit terdeteksi dan dapat memengaruhihasil Pemilu 2014.

"Faktor X itu yang sangat mengganggu partaikami, dan semua partai," kata Tjahjo dalam sebuahdiskusi politik di Jakarta Selatan, Kamis (20/2).

Tjahjo menuturkan, hal yang paling mengkhawa-tirkan adalah keamanan sistem teknologi informa-si milik KPU. Selain harus aman, Tjahjo juga menun-tut adanya transparansi dari data-data tersebut.

"Karena IT KPU 2004 dan 2009 itu dipermain-kan. Sampai KPU membuat pernyataan kalau ha-sil Pemilu 2009 itu hangus (hilang)," ujarnya.

Kekhawatiran Tjahyo dapat dipahami, apalagipartai pimpinan Megawati Soekarnoputri itu, ber-dasarkan berbagai kesimpulan survei selalumenempatkan PDI Perjuangan sebagai salah satupartai pemenang dan bersaing ketat dengan PartaiGolkar.

Nah, jika tidak ada pengaruh 'faktor x', memanghampir dapat dipastikan, hasil Pemilu 2014 nantitidak akan jauh berbeda dengan hasil survei, bah-wa parpol unggulan adalah PDI Perjuangan danPartai Golkar, disusul Gerindra dan NasDem.

Sementara partai penguasa saat ini, PartaiDemokrat dinilai sudah sukar untuk kembali tampilsebagai pemenang. Penyebabnya, tidak saja kare-na pamor SBY sebagai ikon partai sudah mulaimeredup, karena akan segera mengakhiri erakekuasaannya selama dua periode.

Namun, hal itu juga disebabkan banyaknya per-soalan krusial di internal partai itu yang berujungpada berhentinya Ketua Umum DPP Anas Urbaning-rum, serta keterlibatan sejumlah kader terbaiknyadalam kasus korupsi, seperti Nazaruddin, Angeli-na Sondakh, Andi Mallarangeng, dan lainnya.

Keharusan mewaspadai munculnya 'faktor x'Pemilu 9 April 2014 mendatang, sejatinya jugaharus dilakukan parpol peserta Pemilu lainnya.Sebab, jika tidak benar-benar ekstra hati-hati, par-pol tersebut bisa saja dirugikan dan selanjutnyahanya menjadi sebuah catatan sejarah, karenaharus tutup buku, karena tidak lolos ParliamentaryTreshold (PT).

Pertanyaannya, pihak manakah yang potensialmemainkan 'faktor x' atau kecurangan dalam Pemi-lu nanti ? Sudah barang tentu, yang potensial mam-pu memengaruhi penyelenggara Pemilu adalahmereka yang berada di lingkar kekuasaan.

Kekhawatiran akan terjadi kecurangan dalamPemilu merupakan hal yang lumrah. Namun, keti-ka SBY dalam kapasitasnya sebagai Presiden RIyang notabene Ketua Umum DPP Partai Demokrat,kita yakini tidak akan menggunakan kekuasaan-nya untuk mempengaruhi penyelenggara Pemilu.

Kita yakin, SBY akan berupaya mengakhiri duaperiode kekuasaannya dengan baik (khusnul khati-mah). Karenanya, SBY seharusnya juga berkepent-ingan perhelatan Pemilu berlangsung dengan fair,aman dan damai. Semoga...(**)

Mewaspadai'Faktor X' Pemilu

E D I T O R I A L

Medan-andalasPuluhan massa

mengatasnamskan SatmaIPK Sumut unjuk rasa didepan Kantor DinasPariwisata Kota Medan,Jalan HM Yamin, Medan,Kamis (20/2) siang.

Pati Belajar TingkatkanPAD ke Medan

Pasien Keluhkan Mahalnya Biaya di RS Vina EstetikaMedan-andalas

Yenni Marlina (34) mengeluh-kan mahalnya biaya pasca-operasikelahiran anak keenamnya diRumah Sakit Vina Estetika, JalanIskandar Muda, Medan, yangmencapai Rp17.483.000.

Yenni yang dirawat di lantai IIrumah sakit tersebut usai menjalanioperasi kehamilan pada Sabtu (15/2) dini hari mengaku sangat terke-jut saat diberi tahu pihak rumahsakit soal tagihan yang harus iabayar. Bila belum mampu dilunasi,maka ia dan bayinya belum diperbo-lehkan pulang oleh pihak rumahsakit.

Diungkapkannya, saat masuk kerumah sakit itu ia dalam keadaanpendarahan sehingga harus dilaku-kan operasi mengingat ini merupa-kan operasi keenam kehamilannya.

Sebelum dioperasi ia sempatmengatakan akan menjadi peserta

Badan Penyelenggara JaminanSosial (BPJS). Namun pihak rumahsakit menolak bila ia tidak bisamenunjukkan kartu kepesertaanBPJS. Akhirnya ia pun didaftarkanmasuk dalam pasien umum.

"Hari ini saya bisa pulang katadokter, namun karena pasca-diope-rasi perut saya masih terasa sakit,saya masih bertahan. Salah seorangperawat mengatakan saya harusmelunasi biaya sebesarRp17.483.000 itu karena selamadua hari (15 dan 16 Februari)terhitung sebagai peserta umumkarena pada Senin (17/2) sudahselesai diurus. Namun pihak rumahsakit tetap menyatakan agar mem-bayar untuk biaya yang umumselama dua hari tersebut," tuturwanita yang sehari-hari berjual diPajak USU ini kepada wartawan,Kamis (20/2).

Dedi Syahrijal (32) suami Yenni

pun langsung mendatangi pihakmanagemen RS Vina Estetika untukmempertanyakan hal tersebut.

"Sewaktu kami masuk, sudahbilang bahwa kami peserta BPJS,karena setahu kami Vina Estetikakan bekerja sama dengan BPJS.Tapi ditolak bila jadi peserta BPJSkarena kami belum ada memegangkartu BPJS tersebut. Akan tetapi,karena istri saya pendarahan harusdilakukan operasi itu hari juga," katapria yang tinggal di Jalan Pahlawan,Medan ini.

Sebelumnya Yenni dan suami-nya sudah melakukan USG kebidan langganannya. Semula Yennidiprediksi melahirkan pada bulanMaret, tetapi ternyata terjadi di luarprediksi. "Kami pun mengalah danmembayar panjar Rp5 juta kerumah sakit, padahal saya sudahpernah operasi juga di rumah sakityang lain namun tidak semahal di RS

Vina Estetika ini. Ini kami sedangmeminta pengajuan untuk mencicilsebesar Rp1,5 juta per bulan. Itu punsaya berani-beranikan membilangbayar segitu karena saya jualan,sampai sekarang belum ada jawabandari pihak rumah sakit," terangnya.

Saat wartawan bermaksudmengonfirmasi perihal keluhanYenni itu kepada pihak rumah sakit,Humas RS Vina Estetika Elsemenolak memberikan penjelasan."Maaf ya saya tidak ada waktu, kamimau rapat, lain kali aja," tukasnya.

Sementara itu, petugas BPJSKesehatan yang berada di RS VinaEstetika, Indika Manurung menga-takan untuk kasus Yenni bahwa iamasuk pada tanggal 15 Februarimenjadi peserta umum dan bukantanggung jawab BPJS. Pasienmelapor jadi peserta BPJS setelahvisit ke ruangan.

"Kebetulan itu ruangan berse-

belahan dengan anggota BPJS yangsaya tangani, jadi Yenni mengatakanbahwa ia sebagai peserta BPJS ka-rena punya kartu. Dan pada tanggal17 Februari itulah ia sebagai pe-serta BPJS. Dan tetap kita jaminkarena ia sudah terdaftar sebagaipeserta BPJS. Walaupun dia belummemberi informasi karena kitatunggu 3 kali 24 jam. Tiba-tibapegawai rumah sakit mengatakanbahwa Yenni merupakan pasienumum dan ditandatangani olehsuaminya. Namun untuk biaya yangmuncul sebelum BPJS merupakanurusan rumah sakit dengan peserta.Sedangkan yang tanggal 17 Februariitu akan ditanggung BPJS," tukasnya.

Sampai berita ini dikirim keredaksi, pihak rumah sakit tetaptidak mau memberikan keteranganterkait keluhan mahalnya biaya yangdiberikan manajemen ke pasiennyabernama Yenni.(YN)

40 Persen PenggunaNarkoba Suntik HIV Positif Developer Perumahan Damar

Tamariska Membandel

Tempat Hiburan Menyalah Menjamur di Medan

Dinas Pariwisata Jangan Tutup Matagar, dalam orasinya meminta agarDPRD Medan dan Plt Wali KotaMedan mengawasi dan mengevaluasikinerja Kadis Pariwisata KotaMedan, khususnya terkait penertibanterhadap tempat-tempat hiburanmalam yang menyalahi ketentuan.

"Kita meminta agar KadisPariwisata menutup tempat-tempathiburan malam baik karaoke, disko-tik, maupun tempat prostitusiberkedok SPA. Jika Kadis Pariwi-sata tidak mampu, maka kami mintaWali Kota Medan untuk segeramencopotnya. Jangan sampai masya-rakat turun untuk men-sweepingtempat-tempat hiburan malam,"tegas Asril melalui pengeras suara.

Menurutnya, moral bangsaIndonesia saat ini semakin dikotorioleh elite kapitalis yang kerapmerusak titik-titik nadi para gene-rasi muda. Hal itu ditandai dengansemakin menjamurnya tempathiburan malam, baik karaoke,diskotik, dan sebagainya yang

kerap kali beroperasi tanpamengindahkan aturan pemerintah.

Bahkan, ada tempat hiburanmalam di Medan yang bersebe-lahan dengan sarana pendidikan.Ironisnya tempat hiburan malamtersebut diduga menjadi sarangperedaran Narkoba dan prostitusi.

Dinas Pariwisata seharusnyabertanggung jawab dan tidak tutupmata bahwa di Medan saat inibanyak tempat hiburan malam yangmenyalahi ketentuan. Belum lagidengan menjamurnya tempatprostitusi berkedok SPA yangseolah luput dari pengawasan DinasPariwisata Medan.

"Kami sampaikan kepada Kepa-la Dinas Pariwisata Kota MedanBusral Manan dan para pejabatlainnya jangan pura-pura tidakmengetahui bahwa banyak tempathiburan malam di Kota Medan yangtidak mematuhi aturan," tegasnya.

Asril menyebutkan, pengusahatempat hiburan seharusnya mema-

tuhi jam operasi sesuai Perda 37/2002 tentang Izin Usaha Pariwisata,Perda 15/1998, dan Perwal KotaMedan 12/2012 tentang Izin Pen-jualan Miras.

Beberapa lokasi yang disebut-kan mereka diduga seringberoperasi menyalahi ketentuandiantaranya X3, Delta, Lee Garden,New Zone, Jet Plane, Elegant,Retro, Classical, Entrance, M3,Station, Equator, Shoot, danStroom.

Selain itu ada juga tempat-tempat sarana kesehatan,diantaranya seperti Delta SPA,Blues SPA, Sakura SPA, DeltaSPA, Makro SPA Jalan GatotSubroto,Salon Rosalinda JalanNegara, Salon Mei Chin JalanNegara, Sin Sin So Jalan Sena,Genesis SPA Jalan Gagak Hitamsimpang Jalan Ring Rood.

"Jadi, kami di sini hanya maumengingatkan Kadis Pariwisataagar turun ke lapangan dan bukan

Massa menuntut Dinas Pari-wisata (Dispar) tidak tutup matadengan menjamurnya tempat-tempat hiburan malam maupuntempat-tempat prostitusi berkedoksarana kesehatan di Kota Medan.

Kadis Pariwisata Kota Medandiminta berani menindak tegas danmenutup tempat-tempat hiburanmalam yang menyalahi ketentuanseperti beroperasi melebihi jamtayang maupun berubah fungsimenjadi sarang Narkoba danprostitusi.

Koordinator aksi, M Asril Sire-

mengatur saja karena Kota Medansudah dijamuri oleh tempat hiburanmalam. Kami juga mendesak Pol-resta untuk sering melakukan raziake tempat-tempat hiburan malamdi Kota Medan," tukasnya.

"Mari kita sama-sama menjagaKota Medan tetap aman dan tidakmenjadi kota yang banyak tempathiburan malam yang menyalahiaturan. Kami akan datang Seninmendatang dengan jumlah massayang lebih banyak lagi," tandasnya.

Sementara itu, Lilik selakuKepala Seksi Ketangkasan DinasPariwisata kota Medan berjanji akanmemediasi dan menyampaikanaspirasi massa pendemo itu keatasannya. "Pak Kadis sedang tidakberada di tempat, dia mengikutiacara Apeksi di Kota Dumai. Mung-kin Senin datang. Jadi, nanti silakanlangsung bertemu dan membi-carakan ini kepada beliau," terangnyakepada pendemo.

(ACO)

Medan-andalasHasil survei yang dilakukan tahun

2011 diketahui 40 persen PenggunaNarkoba Suntik (Penasun) di Medanmerupakan HIV positif atau OrangDengan HIV/AIDS (ODHA).

Dari jumlah itu, kata ManajerProyek Global Fund--sebuah LSM yangpeduli HIV/AIDS--Dinas KesehatanProvinsi Sumatera Utara Andi IlhamLubis, 98 persen adalah laki-laki dan 2persen wanita.

“Hanya sekitar 1 persen yangberusia sekitar 16 sampai 19 tahun,”katanya di sela acara PertemuanMethadone Maintenance Treatment(MMT), di Medan, Kamis (20/2).

Persentase itu, sebutnya, lebihrendah dari survei yang dilakukan tahun2007 yaitu sebesar 56 persen. Diban-ding Bandung dan Surabaya yang 50persen, persentasenya juga lebih kecil.

Menurut Andi, perilaku berisikoPenasun dapat berdampak mening-katnya jumlah penderita HIV/AIDS.Program Terapi Rumatan Metadon(PTRM) sekarang disebut dengan

MMT merupakan salah satu upayapemerintah mencegah terjadinyapenularan HIV/AIDS lewat strategipengurangan dampak buruk penggu-naan Napza suntik.

Sementara Kabid PengendalianMasalah Kesehatan (PMK) DinkesSumut NG Hikmet mengajak DinkesMedan yang memiliki Puskesmasuntuk membuat layanan Metadon diPuskesmas dan melibatkan LSM ataupegiat HIV/AIDS seperti Galatea,Jarkon, Cordia, dan lainnya.

“Didapat data ada 254 Penasun diMedan dan baru 120 yang mendapatlayanan MMT. Saat ini ada 3 layananMMT yaitu di RSUP H Adam Malik,Rutan Tanjung Gusta, PuskesmasTanjung Morawa-Deli Serdang, dan diRS Jasamen Saragih Pematang Sian-tar,” katanya.

Melalui pertemuan ini, sambungnya,dibahas rencana pembukaan layananMMT di Puskesmas Teladan denganharapan sisa 123 Penasun yang belummendapatkan akses MMT akan dikejaruntuk mendapatkan layanan. Termasuk

juga mendapatkan Penasun yang ada diluar komunitas ataupun yang sembunyi-sembunyi.

Staf Global Fund Dinkes SumutErwan Nofri menambahkan, targetuntuk Sumut bagi Penasun yangmengakses MMT Januari sampai Juni2013 sebanyak 164 orang dan didapat152 orang. Juli sampai Desember target171 orang dan didapat 152 orang.“Harapannya dengan dibukanya layanandi Puskesmas Teladan ada penambahanPenasun yang belum didapat untukmendapatkan layanan Metadon,” katanya.

Koordinator Poliklinik Rutan Tan-jung Gusta dr Sakti Siregar mene-rangkan, di Rutan ada 40 orang Penasundan 30 orang yang memakai Metadonsecara gratis, sisanya berhenti sendiriatau ditahankannya sendiri.

“Rata-rata tiap bulannya memang 30orang, walaupun yang masuk banyakkarena ada yang sudah habis masatahanannya. Tetapi kebanyakan pasienlama. Yang penting, jangan ada kasusPenasun baru dan ODHA baru,”ujarnya.(YN)

Medan-andalasKetua Komisi B Srijati

Pohan menerima rom-bongan kunjungan kerja(Kunker) DPRD dan Peme-rintah Kabupaten (Pemkab)Pati, Provinsi Jawa Tengah,di ruang Banggar DPRDMedan, Kamis (20/2). Per-temuan ini difasilitasi BagianHumas DPRD Medan.

Kunker DPRD dan Pem-kab Pati yang dipimpin Ke-tua Komisi I Hamzawi ter-sebut bertujuan untuk be-lajar mengenai upaya-upayayang dilakukan Pemko Me-dan dalam meningkatkanPendapatan Asli Daerah(PAD) dan sistem penge-lolaan anggaran terkait te-naga honorer di Satpol PPserta penegakan Perda.

Dalam pertemuan ituHamzawi tampak antusiasmenggali informasi yangdinilai dapat diterapkan diKabupaten Pati demipeningkatan pembangunandi daerahnya.

Hamzawi mengungkap-kan, saat ini Pemkab Patihanya memiliki PAD sebe-sar Rp100 miliar lebih se-

tiap tahunnya. DenganAPBD Pemkab Pati sekitarRp1 triliun lebih pihaknyasangat berharap ada pening-katan. Untuk itu, Hamzawimengaku tidak salah ber-guru untuk hal yang lebihbaik kepada Pemko Medan.

Sementara itu, SrijatiPohan memberikan penje-lasan atas seluruh pertanya-an rombongan. Kedatanganrombongan DPRD danPemkab Pati ke Medandinilai sangat penting untukberbagi pengalaman danpengetahuan.

Untuk lebih mendapatinformasi yang lebih jelas,Srijati Pohan memfasilitasipertemuan dengan SKPDBPPT Kota Medan, DinasPendapatan, dan Badan Sat-pol PP, yang dijadwalkanpada Jumat (21/2).

Terkait masalah teknis danTupoksi, Srijati Pohanmenyebutkan, SKPD yangbersangkutanlah yang menge-tahu lebih jelas. Namun, SrijatiPohan sudah memberikanpenjelasan dan hal-hal yangberkaitan dengan tugas-tugasDewan.(BEN)

Medan-andalasDinas Tata Ruang dan Tata

Bangunan (TRTB) Kota Me-dan, Kamis (20/2), mem-bongkar bangunan peruma-han elite Damar Tamariska diJalan Damar Raya/JalanDamar III, Kelurahan PuloBrayan Darat III, KecamatanMedan Timur.

Pembongkaran ini meru-pakan yang kedua kali dila-kukan, sebab pihak developertetap melanjutkan prosespembangunan meskibangunan yang didirikan tidakmemiliki Surat Izin Men-dirikan Bangunan (SIMB).

Kabid Pengendalian danPemanfaatan Tata RuangDinas TRTB Kota MedanDrs Ali Tohar MSi yangmemimpin langsung pem-bongkaran, tampak gerammelihat kebandelan pihakdeveloper. Apalagi bangunan

yang akan dibangun dalambentuk tipe toko dan villatersebut sudah rampung 60persen. Ditambah lagibangunan yang berjumlah 8unit dengan perincian 4 unitberukuran lebih kurang 4 x13 meter dan 4 unit lagiberukuran lebih kurang 4 x12 meter beberapa waktulalu telah dibongkar.

"Pembongkaran yang kitalakukan hari ini merupakanyang kedua kalinya. Belumlama ini kita telah melakukanpembongkaran, dinding ba-gian samping kita hancurkankarena Damar Tamariska initidak memiliki SIMB. Selan-jutnya, kepada pihak deve-loper kita minta untuk se-gera mengurus SIMB. Se-belum SIMB keluar, seluruhproses pembangunan harusdihentikan," kata Ali To-har.(STARBERITA/GUS)

andalas/hs poetra

LARIS - Mekanik sedang memperbaiki mesin genset di salah satu toko penjual genset di Jalan Pandu, Medan, Senin (17/2). Kembaliseringnya pemadaman listrik PLN belakangan ini di Kota Medan membuat toko-toko penjual genset kebanjiran order servis maupunperbaikan genset dari konsumen.

Jumat21 Februari 2014 harian andalas | Hal. 3MEDAN KITA

Belawan-andalasKapolda Sumatera Utara (Kapoldasu) Inspektur Jenderal

Polisi Drs Syarief Gunawan didampingi Direktur KepolisianPerairan Polda Sumatera Utara (Dirpolairdasu) KombesPol Ario Gatut Kristianto membuka Rapat Kerja Teknis(Rakernis) Polair Sejajaran Polda Sumatera Utara Tahun2014 bertempat di Gedung Wira Bahari Belawan, Rabu(19/2).

Dalam arahannya Kapoldasu menyampai beberapa pesanuntuk dilaksanakan seluruh jajarannya. Diantaranya agarmelakukan pendekatan kepada komunitas perairan danpinggiran pantai, melaksanakan pengamanan Pemilu 2014dengan sebaik-baiknya, dan melakukan pelatihan teknis dantaktis kepada seluruh personel Polair seperti cara berpatroli,latihan SAR, latihan pemeliharaan dan perawatan kapal, danlatihan penyidikan.

Kapoldasu juga menyampaikan apresiasi yang tinggikepada Kasat Polair Tanjung Balai AKP Bahdaruddin SHyang berhasil melaksanakan tugas dengan baik denganmenggagalkan masuknya sabu-sabu sebanyak 57,5 Kg dariMalaysia ke wilayah Sumatera Utara.

Ini sebagai pertanda bahwa petugas kepolisian yangsedang melaksanakan tugas patrolinya di perairan SumateraUtara tidak terpengaruh dan tidak bisa menerima godaaniming-iming uang serta sogokan dari para penyelundup.Diharapkan kepada Kasat Polair yang lainnya agar mencontohkeberhasilan Kasat Polair Tanjung Balai ini.

Rapat Kerja Teknis Polair Sejajaran Polda SumateraUtara ini dilaksanakan selama 2 hari mulai Rabu hinggaKamis (20-21 Februari 2014) dan rencananya ditutup olehWakapoldasu.

Maksud dari penyelenggaraan Rakernis adalah untukmenyamakan persepsi dan pola pikir dalam mengamankanPemilu 2014 demi mewujudkan Harkamtibmas yangkondusif.

Sedang tujuan Rakernis adalah sebagai upaya konsolidasiseluruh jajaran Kepolisian Perairan (Direktorat dan Polres)untuk menetapkan langkah dan kebijakan menyongsongpenyelenggaraan pengamanan Pemilu 2014 gunamewujudkan Harkamtibmas.(DP)

Polair Jangan MauDisuap Penyelundup

Jumat, 21 Februari 2014

Rencana Operasi Penertiban Bocor

PKL Jalan Gatsu ‘Menghilang’

Selain untuk menghilangkan kekumuhan,penertiban dilakukan untuk mengembalikanfungsi trotoar sebagai tempat pejalan kakisekaligus lokasi parkir.

Sayangnya rencana operasi penertibanitu telah lebih dahulu bocor. Sebagian besarpedagang yang sudah mengetahui jika hariitu akan dilakukan penertiban, tiba-tiba

'menghilang.' Mereka hanya meninggalkantenda maupun lapak tempat berjualan dipinggiran emperan toko.

Saat tim gabungan tiba di lokasi sekitarpukul 07.30 WIB, kawasan sisi kiri dari arahtimur Jalan Gatot Subroto yang biasanyapenuh dijejali pedagang kaki lima sudahterlihat bersih dan lengang sehingga mudahdilalui baik pejalan kaki maupun penggunakendaraan bermotor.

Sebelum melakukan penertiban, Kasat-pol PP Kota Medan M Sofyan melakukanpendekatan persuasif kepada sejumlahpedagang yang berdiri di depan lapaknyamasing-masing. Sofyan minta kepadamereka agar membuka sendiri lapakjualannya guna menghindari terjadinyakerusakan jika tim gabungan yang mela-kukan pembongkaran.

Tawaran yang disampaikan Sofyandirespon para pedagang. Meski denganberat hati membongkar lapaknya masing-masing. Setelah itu Sofyan menggelar apeldi lokasi. Selain seratusan petugas Satpol

PP, apel juga dihadiri personel dari DinasPerhubungan, Dinas Kebersihan sertacamat, lurah, dan kepala lingkungan se-Kecamatan Medan Petisah.

Kepada seluruh personel, Sofyanmengatakan penertiban ini dilakukan untukmenindaklanjuti perintah Plt Wali KotaMedan. Kawasan yang selama ini dipenuhipara pedagang kaki lima diminta untukdibersihkan dari aktivitas jual beli, termasukperalatan maupun lapak milik pedagang.

“Kita ingin menjadikan kawasan ini tidakkumuh lagi. Sebab, kita ingin mengembali-kan kawasan itu sebagai tempat berjalan kakidan dikembali sebagai lokasi parkir,” kataSofyan.

Sofyan memberikan waktu sampai pukul10.00 WIB kepada para pedagang untukmembongkar sendiri tenda maupunlapaknya. Jika membandel, maka dilakukantindakan tegas. Selanjutnya kepada pihakKecamatan Medan Petisah, Sofyan berharapagar melakukan pendekatan yang santunkepada para pedagang agar tidak menggelar

lapak di tempat itu lagi.“Apapun ceritanya, apapun yang terjadi,

dan apapun risikonya wilayah ini harusberubah. Sama-sama kita ketahui ketikadilakukan penertiban beberapa waktu lalu,telah terjadi korban di sini namun kita telahsiap jika menuntut seperti itu. Sebab, apayang kita lakukan ini semata menjalankantugas dalam rangka memberikan pelayanankepada masyarakat, terutama bagi wargasekitar tempat ini. Sebab, kehadiran parapedagang selama ini telah membuat wargadi sini terganggu,” jelasnya.

Meski dilakukan penertiban Sofyanmengaku tetap memberikan kesempatankepada para pedagang untuk tetap berjualan.Namun ada tata cara yang harus dipenuhidan dipatuhi. Bagaimana mekanisme dantata caranya, diserahkan kepada pemerintahwilayah setempat dalam hal ini KecamatanMedan Petisah. Setelah penertiban, kataSoyan, pihaknya akan membuat Posko ditempat itu guna mencegah para pedagangkembali berjualan.(BEN)

Medan-andalasSeratusan petugas Satpol

PP Kota Medan dibantusejumlah pegawai instansiterkait melakukanpenertiban terhadappedagang kaki lima yangmenggelar lapak di JalanGatot Subroto, persisnyamulai persimpangan JalanNibung Raya sampaipersimpangan Jalan IskandarMuda, Kamis (20/2).

Medan-andalasPelaksana Tugas Wali Kota Medan

Drs HT Dzulmi Eldin mengultimatumdengan memberi waktu satu minggukepada Kepala Dinas PertamananZulkifli Sitepu untuk menunjukkankinerjanya dalam membenahi taman danpepohonan di Kota Medan.

Wakil Ketua DPRD Kota MedanIkrimah Hamidy berharap ultimatumEldin tersebut jangan hanya sebatasgertak saja, namun harus dibarengidengan tindakan tegas jika dalam bataswaktu yang diberikan tidak adaperbaikan kinerja Zulkifli Sitepu.

"Kalau hanya ungkapan semata, samasaja. Hal ini tidak akan menyelesaikanpersoalan, justru akan menambahmasalah karena masyarakat Kota Medanakan kecewa. Jadi, kita tunggu sajaseminggu ini," kata Ikrimah Hamidykepada wartawan, Kamis (20/2).

Masalah taman, misalnya, tambahIkrimah, tidak ada pembenahan yang

dilakukan secara signifikan. Tidak adadaya pikat bagi masyarakat untukbermain di taman kota. Rumputnyagersang, tumbuhannya mati, air mancur-nya keruh, sehingga masyarakat malasmenghabiskan waktu di taman kota.

“Lihat saja, hampir setahun menjabat,kondisi taman begitu-begitu saja. Tidakada perkembangan atau perubahandilakukan. Jadi ultimatum itu sangat tepatagar terjadi perubahan,” tambahnya.

Setiap tahun masyarakat juga terusmeminta lampu jalan di kawasan rumah-nya dimaksimalkan. Namun, tidak jugadirespon. Padahal pajak peneranganjalan setiap bulan dibayarkan. Merekasendiri menunggu perbaikan harusbertahun-tahun.

“Sampai saat ini masyarakat terusmenuntut haknya. Mereka membayarpajak, tapi tidak menikmati hasilnya. Jadi,kalau tidak ada tindakan tegas masyarakatakan semakin kecewa,” pungkasnya.

Sementara Bendahara Fraksi

Demokrat DPRD Medan A Hie SHmenyarankan pengangkatan KadisPertamanan Zulkifli Sitepu dan KadisKebersihan Kota Medan PardameanSiregar harus menjadi pembelajarandalam mengangkat pejabat eselon II ataujabatan strategis di lingkungan PemkoMedan.

Mereka yang ditunjuk mengembanamanah haruslah orang yang benar-benar punya kemampuan melakukanperbaikan. Punya terobosan, punya caraberpikir yang baik dalam menata kota.Bukan berdasarkan kedekatan. DuaSatuan Kerja Perangkat Daerah(SKPD) ini menjadi contoh di manapeningkatan tidak tercapai, malah terjadipenurunan.

Dia juga berharap Dzulmi Eldin tidakragu lagu mengambil keputusan. “Jangansampai salah lagi mengambil keputusandalam mengangkat seseorang. Sebab,bisa fatal akibatnya,” pungkasnya.(STARBERITA/GUS)

Ultimatum Eldin DiharapkanJangan Sebatas Gertak

Medan-andalasDugaan adanya pengutan liar (Pungli) di SMA

Negeri 3 Medan yang melibatkan kepala sekolah(Kepsek) dan wakil kepala sekolah (Wakasek)Bidang Kesiswaan, menjadi sorotan DPRD Medan.

Terkait dugaan itu Anggota Komisi B DPRDMedan Yahya Payungan Lubis meminta Plt WaliKota Medan mengevaluasi kinerja Kepsek danWakasek Bidang Kesiswaan SMA Negeri 3 Medan.

“Kalau Pungli itu benar terjadi melibatkan SahlanDaulay (Kepsek) dan Adi Wijaya (Wakasek), kitaminta Plt wali kota mencopot jabatan mereka.Karena situasi ini akan mengganggu proses belajarmengajar siswa. Pungli tidak boleh terjadi dilingkungan sekolah,” tegas Yahya.

Namun Wakasek Bidang Kesiswaaan SMANegeri 3 Medan Drs Adi Wijaya membantahtuduhan itu. Ia mengatakan tidak benar ada kutipandilakukan pihak sekolah kepada siswa untukkegiatan-kegiatan ekstra kurikuler yang dilakukanpara siswa baik di internal sekolah maupun di luarsekolah.

“Semua kegiatan direncanakan dan dilaksanakanoleh siswa itu sendiri baik melalui Organisasi SiswaIntra Sekolah (OSIS) maupun yang dilakukan olehekskul yang ada di SMA Negeri 3 Medan,” kataAdi Wijaya kepada wartawan, Kamis (20/2).

Adi Wijaya mengatakan bahwa kegiatan sepertievent liga Futsal Smantig I yang berakhir 16 Februarilalu murni dilakukan oleh OSIS. Tidak ada pengutipansebesar Rp225.000 per siswa. Dana Rp225.000adalah biaya pendaftaran untuk tim yang mengikutiliga tersebut. Dan, uang pendaftaran diserahkanmasing-masing tim kepada panitia, yakni OSIS.

Kegiatan Smantigfes yang akan berlangsung padaSabtu (22/2), lanjut Adi Wijaya, juga ditangani olehOSIS SMA Negeri 3 Medan dan tidak adapengutipan yang dilakukan pihak sekolah melaluiWakasek sebesar Rp30.000 per siswa.

“Kegiatan Smantigfes dilakukan oleh OSIS danmereka menjual tiket Rp30.000 per lembar. Jaditidak benar ada pengutipan liar (Pungli, red) kepadasiswa,” tegasnya.(BEN)

Dewan Sorot

Dugaan Pungli

di SMAN 3 Medan

Medan-andalasProvinsi Sumatera Utara memasuki musim kemarau

yang menyebabkan potensi hujan semakin menurun jikadibandingkan dengan bulan-bulan sebelumnya.

"Sudah memasuki musim kemarau sejak pertengahanJanuari," kata Kepala Seksi Informasi Stasiun MeteorologiPolonia Mega Sirait di Medan, Kamis (20/2).

Menurut Mega, untuk musim kemarau pada 2014tersebut, tingkat kekeringannya lebih besar dibandingkankemarau yang terjadi pada tahun lalu.

Hal itu disebabkan uap air yang ada di Sumut yangberlokasi di bagian utara ekuator ditarik menuju selatanyakni Pulau Jawa sehingga pulau itu lebih banyak mengalamihujan.

Karena itu, tidak mengherankan jika suhu di Sumutdalam dua bulan terakhir cukup panas. "Pada Februari,suhunya bisa menapai 34 derajat celsius," katanya.

Meski demikian, kata Mega, dengan kondisi geografisyang spesifik, Sumut tetap berpotensi menerima curah hujanpada musin kemarau meski intensitasnya diprakirakan tidakterlalu lebat.

Potensi hujan tersebut muncul karena adanya faktor lokalyang menyebabkan adanya pertumbuhan uap air, terutamadi wilayah yang berada di daerah pegunungan. "Itulahspesifiknya cuaca di Sumut," katanya.

Selain suhu cuaca yang panas, angin kencang jugadiprakirakan masih ada di Sumut dengan kecepatan hingga20 knot atau sekitar 36 Km per jam.(ANT)

Sumut MasukiMusim Kemarau

andalas/hs poetra

MENINGKMENINGKMENINGKMENINGKMENINGKAAAAAT T T T T - Karyawan menyusun barang paket kiriman di KantorPos Jalan Balai Kota Medan, Selasa (18/2). Pengiriman paketmelalui jasa Pos sejak awal bulan Februari ini mengalamipeningkatan sebesar 10 persen.

Jumat21 Februari 2014 harian andalas | Hal. 4HUKUM & KRIMINAL

Pembunuh Siswi SMKDivonis 20 Tahun Penjara

Ban Mobil Gembos,Rp20 Juta AmblasMedan-andalas

Kawanan perampok menggunakan senjatamirip pistol beraksi di Jalan Suprapto Medan,Rabu (19/2) sekira pukul 22.00 WIB. Akibatnya,korban Irham H Nasution (44) dan istrinyaYunita Afrida (36), penduduk Jalan TanjungGusta Medan, menderita kerugian puluhan jutarupiah.

Informasi diperoleh menyebutkan, malamitu kedua korban baru selesai makan bakso diJalan Juanda, lalu hendak kembali ke JalanSuprapto, tempat korban bekerja sebagaijurnalis dengan mengendarai mobil DaihatsuBK 1723 JZ.

Namun, saat melintas di Jalan Suprapto,ban mobil korban gembos hingga mem-buatnya terpaksa menepi untuk meng-gantinya. Begitu berhenti, dua pelaku naiksepeda motor langsung menghampiri korbanseraya menodong senjata mirip pistol.

Kedua pelaku berhasil memaksa korbanmenyerahkan tas berisi satu unit kameradigital dan uang tunai Rp20 juta setelahsempat membuka pintu mobil. "Sebentarsaja kami mau ke kantor, hanya sekira 10menit. Setelah itu mau pulang. Tasnyadiambil, berisi uang Rp20 juta dan kameradigital,” jelas Yunita.

Korban, Irham Nasution, Kamis (20/2)mendatangi Mapolsek Medan Kota untukmemberikan keterangan lanjut atas laporanperistiwa perampokan yang dialaminya.

Hingga kemarin, petugas belum berhasilmengungkap kasus perampokan yang didugadilakukan kawanan perampok bersenpi.“Masih kita selidiki,” ujar seorang petugasPolsek Medan Kota. (REL)

Putusan majelis hakim lebihringan dari tuntutan Jaksa PenuntutUmum (JPU) Simon Sihombing SHdan Adhi Wicaksono SH yang me-nuntut terdakwa dengan hukumanpenjara seumur hidup.

Majelis hakim yang diketuaiAhmad Sayuti menyatakan bahwaterdakwa Deni, warga Jalan PusakaPasar XI Desa Bandar Klifah Keca-matan Percut Sei Tuan, Deli Ser-dang, dinyatakan bersalah meng-

hilangkan nyawa Lia, siswi SMKPanca Budi itu sesuai pernyataan parasaksi yang diperiksa majelis hakimdan JPU.

Terdakwa bukan hanya meng-hilangkan nyawa Lia, tapi jugamembakar setelah terlebih dahuludigantung dengan seutas tali.

Terdakwa dipersalahkan melang-gar pasal 340 subsider 338 dan pasal350 KUH Pidana tentang pembu-nuhan berencana.

Hal yang meringankan terdakwa,berlaku sopan dalam persidangan,masih muda, dan belum pernahdihukum.

Selanjutnya majelis hakim mena-nyakan apakah terdakwa menerimaputusan tersebut, Deni menjawabmenerima putusan itu. Demikianjuga JPU menyatakan menerimaputusan majelis hakim.

Sebelumnya, dalam surat dak-waan yang dibacakan Jaksa Pe-nuntut Umum (JPU) Cabang Ke-jaksaan Negeri (Cabjari) LubukPakam di Labuhan Deli Adhi Wi-caksono,SH menyampaikan carapelaku menghabisi nyawa siswiSMK Panca Budi yaitu LiaRahmadani yang tinggal di JalanPasar VIII Gang Amal II Desa Sei

Rotan Kecamatan Percut Seituandicekik, dimutilasi dan dibakar.

Awal perkenalan mereka padabulan April tahun 2013 lalu. Saat itu,tersangka sedang belanja keperluankebutuhan sehari-hari di swalayanIrian di Pasar IX Tembung Keca-matan Percut Seituan dan selanjutnyakeduanya saling bertukar nomorhandphone, komunikasi tersangkadan korban mulai terbangun, bahkanterbilang intens.

Karena sudah merasa akrabdengan pembicaraan yang sudahdibangun itu, keduanya pun berse-pakat bertemu. Namun, dalampertemuan itu, tersangka mengakukalau dirinya dan korban sebatasjalan-jalan.

Kejadian pembunuhan itu di

rumah kontrakan pelaku denganseutas tali tambang diambilnya darijemuran belakang rumahnya.

Selanjutnya, pelan-pelan diamenjerat leher korban yang saat itusedang nonton TV di ruang tamurumah kontrakan terdakwa.

Setelah memastikan korbantewas, tersangka memasukkanjasad korban ke dalam goni laludisimpannya di dalam lemaripakaian. Untuk menutupi kecu-rigaan, goni berisi jenazah korbanitu ditutup kain lalu pintu lemari itudigembok.

Terdakwa dijerat pasal 340subsider 338 KUH Pidana tentangpembunuhan berencana denganancaman kurungan 20 tahun penjaraatau hukuman mati. (DP/BBS)

Belawan-andalasDeni Syahputra (32), pelaku pembunuhan

terhadap Siswa SMK Panca Budi Medan, LiaRahmadani (16), divonis 20 tahun penjara olehmajelis hakim Pengadilan Negeri (PN) LubukPakam di Labuhan Deli, Kamis (20/2).

DIVONISDIVONISDIVONISDIVONISDIVONIS-Majelis hakim diketuai Ahmad Sayutimenghukum Deni Syahputra 20 tahun penjara pada

persidangan di PN Labuhan Deli, Kamis (20/2).

andalas/desrin

8 Tahun Tak Laksanakan Eksekusi

Ketua PN Medan Dilaporkan ke MA dan BareskrimGak beresKetua PN itu,sudah delapantahun perkarayang saya

menangkan diputus dansudah inkrah, tapi tidakdilakukan eksekusi.Bahkan duit senilai Rp 10juta sejak 2007 sudah sayaserahkan untuk biayaeksekusi,”

ALUSDIN TUMANGGORPelapor

Sudah hampir 8 tahun sengketakepemilikan lahan yang terletakdi Jalan Pancing I, Kelurahan

Martubung, Kecamatan MedanLabuhan, dimenangkan AlusdinTumanggor lewat putusan perkaraperdata di Pengadilan Negeri (PN)Medan yang telah inkrah, kemudiandiperkuat putusan Mahkamah Agung(MA), tapi PN Medan belummelakukan eksekusi. Karenanya,Alusdin menyatakan akan melaporkanKetua PN Medan ke MA, BaresrkimPolri dan Komisi Yudisial (KY).

Informasi dihimpun wartawan,Kamis (20/2), Alusdin Tumanggorsempat mendatangi ruang kerja KetuaPN Medan, Surya Perdamaian. Alusdinsempat ribut di ruangan Ketua PN

sehingga mengundang perhatian parapengunjung PN Medan.

Begitu keluar dari ruangan KetuaPN Medan, Alusdin Tumanggorlangsung mengeluarkan kata-kata kerasdi depan pengunjung dan wartawan.“Gak beres Ketua PN itu, sudahdelapan tahun perkara yang sayamenangkan diputus dan sudah inkrah,tapi tidak dilakukan eksekusi. Bahkanduit senilai Rp 10 juta sejak 2007 sudahsaya serahkan untuk biaya eksekusi,”kata Alusdin Tumanggor kepada parapengunjung dan wartawan yangmengerumuninya.

Alusdin mengakui, dia sempat ributdengan Ketua PN Medan, dan panitera.Pasalnya, sudah tiga kali dikeluarkansurat eksekusi namun tidak

dilaksanakan juga.Alusdin mengatakan, panitera

mengakui adanya duit yangdiserahkannya dan menyarankan untukmengambil duit yang lagi disimpan disekretariat sejak tahun 2007.

Masih kata Alusdin Tumanggor,ketika dia mempertanyakanpermohonan surat eksekusi untuk yangkeempat kalinya, panitera berjanjimengeluarkannya pada pertengahanJanuari tahun ini. Tapi hingga sekarang,surat eksekusi tak kunjung dikeluarkandengan dalih masih dipelajari.

Padahal, surat ekekusi tersebutsebelumnya sudah pernah dikeluarkanKetua PN Medan sebelum dijabatSurya Perdamain. “Dalih masihdipelajari Ketua PN Medan itulah yang

membuat saya ribut. Dugaan adanyamain mata antara pihak yang dikalahkandengan pihak PN Medan sebagaipenyebab gagalnya eksekusi hingga tigakali,” ungkapnya.

Yang membuat dia miris, kataAlusdin Tumanggor, sebagai pelaksanahukum, Surya Perdamaian berkilahtidak dikeluarkannya surat eksekusi,karena keadaan lahan berubah, dimanayang sebelumnya di atas lahan adabangunan, sekarang sudah tidak adalagi.

“Seharusnya, pihak pengadilannegeri mengambil tindakan hukum danmelaporkan pihak yang kalah yang saatini menguasai lahan,” tutur AlusdinTumanggor yang juga advokat.

Karena berbagai kejanggalan itu,

tambahnya, Alusdin Tumanggor akanmelaporkan Ketua PN Medan keMabes Polri, karena dalam perjalananperkara selama hamier 8 tahuntersebut, Surya Perdamaian jugasebagai salah satu hakim di perkaraitu. Dia melihat ada celah pidanaumum dalam perjalanan perkaradengan menghadirkan dugaan saksipalsu dan keterangan palsu. Selain itu,dia akan melaporkan kasus ini ke KYdan MA.

Sementara itu, Ketua PN MedanSurya Perdamaian saat hendakdikonfirmasi di ruangannya sudah tidakberada di tempat. “Bapak barusankeluar ruangan,” ujar salah seorang stafyang mengenakan seragam paniteraitu. (HAM)

Medan-andalasPemerintah menggelontorkan

dana Rp71 miliar dari APBN untukdana pengamanan (Pam) pemilu diSumatera Utara (Sumut) baikpemilihan legislatif (Pileg) maupunpemilihan presiden (Pilpres)mendatang.

Besaran dinilai dana pam tersebutdisampaikan Kapoldasu Irjen PolSyarief Gunawan melalui KabidHumas Kombes Pol Heru Prakosodidampingi Waka Polresta MedanAKBP Hondawan Naibaho kepadawartawan, Kamis (20/2).

Kata Heru, dana Rp71 miliar ituakan digunakan untuk pengamananPemilu dengan sandi "OperasiMantap Brata 2014" yang akandilaksanakan selama 224 hari. Danaitu akan digunakan Poldasu danjajarannya.

"Awalnya, anggaran untuk PamPemilu diajukan lebih dari Rp100miliar dan disetujui sebanyak Rp40miliar. Tapi kemudian naik menjadiRp 71 miliar," beber Heru.

Ditegaskan Heru, Poldasu kon-sisten dan berkonsentrasi penuhuntuk mengamankan Pemilu men-datang. Kapoldasu telah berpesankepada seluruh jajaran untuk tidaksepele dalam persiapan danpelaksanaan Pam Pemilu.

Dijelaskannya, berbagai per-

siapan telah dilakukan Poldasu danjajarannya dalam menyikapi pemilulegislatif dan presiden mendatang,antara lain, rapat koordinasi baiktingkat pusat maupun provinsi, gelarkesiapan personil di Lap Benteng,latihan Latihan Pra Ops kepadapersonil perwakilan Polda dan Polresuntuk meningkatkan dan mengasahkembali kemampuan personil sesuaidengan fungsinya.

"Poldasu dan jajaran juga sudahmelakukan simulasi. Selain itu, jugatelah digelar ops pekat dalam rangkacipta kondisi, serta melakukanpengecekan sarana dan pra sarana,baik perorangan maupun peralatansetiap satuan," jelasnya.

Ditambahkannya, dalam pelak-sanaan Ops Mantap Brata itu, Polrididukung instansi lain seperti TNIdan Pemda serta Masyarakat (Mit-ra Kamtibmas). Dalam Ops itu,Poldasu menyiapkan sebanyak14.399 personil untuk menga-mankan 30.276 tempat pemungutansuara (TPS).

Poldasu juga telah menerapkantiga pola pengamanan, yakni polaaman, pola rawan I dan pola rawanII. Untuk pola aman, kriterianyajarak tempuh setengah jam antaraTPS dan markas polisi, selain itutinkat kriminalitas jarang dan ma-syarakat dinilai kooperatif, ditem-

patkan 2 polisi dan 10 Linmas untuk5 TPS, atau 2 polisi dan 12 Linmasuntuk 6 TPS.

"Untuk Pola Rawan I, kriteriadaerah dengan jarak tempuh 1-2 jamserta pernah terjadi konflik vertikaldan horizontal, masyarakat dirasakurang kooperatif, ditempatkan 2polisi dan 6 Linmas untuk 3 TPS,atau 2 polisi dan 8 Linmas untuk 4TPS. Sedangkan Pola Rawan IIkriteria jarak TPS dan Mako 3 jam,selain itu konflik vertikal dan hori-zontal masih belum reda atau tuntas,serta masyarakat dianggap tidakkooperatif. Untuk personil sebanyak2 polisi dan 2 Linmas untuk 1 TPS,atau 2 polisi dan 4 Linmas untuk 2TPS," jelasnya.

Heru berharap, Pemilu menda-tang dapat berjalan dengan aman.Dalam menggunakan hak pilihnya,masyarakat juga diharapkan untukmenjaga situasi tetap kondusif dilokasi masing-masing.

"Yang paling utama, kamiberharap, saat pelaksanaan pra,Pemilu, maupun pascapemilu,fasilitas yang dimiliki pemerintahdapat mendukung secara maksimal,khususnya untuk instansi PLN.Kami berharap PLN dapat mem-berikan pelayanan maksimal untukmenjaga situasi tetap kondusif,"tegasnya. (RED)

Dapat Kucuran Dana Rp 71 Miliar

Poldasu Konsentrasi PenuhAmankan Pemilu

15 Pencuri BesiBangunan SekolahDiamankan PolisiMedan-andalas

Sebanyak 15 orang terduga pelaku pencuribesi di sebuah bangunan sekolah di JalanSelamat Keteren, Kecamatan Percut Sei Tuan,diamankan polisi dari lokasi kejadian, setelahdipergoki saat melancarkan aksinya, Kamis (20/2).

Keterangan yang dihimpun di lokasi kejadian,para pelaku yang diamankan adalah Irianto (49),Jaya (23), Edi (29), Juneidi (28), Hakim (24),Ijal (22), Akbar (21), Adi (19), Igo (24), Darma(28), Rial (17), Deri (14), Aditia (13), Cuki (13),Andi (12), keseluruhannya warga Jalan SelamatKetaren, Kecamatan Percut Sei Tuan, DeliSerdang.

Sebelum penangkapan tersebut, ke-15terduga pencuri sedang melakukan perannyamasing-masing di lokasi untuk merubuhkanbangunan yang masih tahap pembangunan.Setelah menghancurkan tembok, sebagianmengambil potongan-potongan besi, kemudiandikumpulkan. Sebagian lagi mengangkutnya kesebuah becak motor (betor), dan langsung dijualke penadah dengan inisial Manalu di daerahPercut Sei Tuan. Aksi pelaku ternyata telahberjalan hampir seminggu.

Saat sedang melakukan aksinya, para pelakuternyata dipergoki pihak yang mengaku sebagaipemilik sekolah. Selanjutnya pihak yangbersangkutan langsung mendatangi PolsekPercut Sei Tuan, untuk melaporkan kejadiantersebut. Mendapat laporan tersebut, beberapapersonil Reskrim langsung mendatangi lokasi.

Alhasil, petugas memergoki pelaku yangsaat itu sedang melakukan aksinya. Selanjutnyapetugas dibantu warga dan pihak sekolah,langsung mengamankan pelaku.

Selanjutnya memboyong pelaku berikutalat-alat yang dipakai untuk melancarkanaksinya berupa 1 gunting besar pemotong besi,7 palu ukuran besar, 1 gergaji besi, 2 linggis,besi, 4 pahat dan beberapa potongan besi. Akibatperistiwa tersebut, pihak sekolah mengalamikerugian hingga ratusan juta rupiah.

Kapolsek Percut Sei Tuan Kompol RonaldSipayung SH melalui Kanit Reskrim AKPZulkifli Harahap ketika dikonfirmasimengatakan, pihaknya saat ini masih mendatapara pelaku.

"Kita masih mendata serta melakukanpemeriksaan terhadap para pelaku, untukmengetahui peran masing-masing saatmelakukan pencurian. Korbannya saat ini masihkita mintai keterangannya. Sebagian barangbukti masih ada di lokasi, dan rencananya kitaakan mengangkut barang bukti berupa besi yangtelah dikumpulkan di lokasi, denganmenggunakan truk," ujarnya. (ACO)

Medan-andalasSeorang majikannya Law Wan

Tung (44) di Hongkong harusdijatuhi hukuman berat di penga-dilan di negara tersebu karenamenganiaya seorang tenaga kerjaIndonesia (TKI) Erwiana Sulistya-ningsih (23).

"Perlakuan kasar dan tidakmanusiawi Law Wan Tung terhadapErwiana harus diproses secarahukum," kata Pakar Hukum Univer-sitas Sumatera Utara (USU) DrPedastaren Tarigan, SH, di Medan,Kamis (20/2).

Menurut dia, penganiayaan yangdilakukan majikan Law Wan denganmenggunakan berbagai benda kerasdan gantungan baju mengakibatkanmuka dan tubuh Erwiana mengalamiluka. Selain itu, katanya, majikan wargaHongkong tersebut tidak pernahmemberikan gaji pada Erwiana. "Inibenar-benar pelanggaran Undang-Undang tenaga kerja, dan tidak bolehdidiamkan karena menyangkut hak-hak bagi TKI yang mencari nafkahdi luar negeri," ucap Pedastaren.

Dia menyebutkan, dimana letak-nya prikemanusian yang dimilikiLaw Wan dan tetap memperlaku-kan secara kasar Erwiana asal DesaPucangan, Ngrambe, Ngawi, JawaTimur. Bahkan, jelas Pedastaren,yang sangat disesalkan lagi, majikanLaw Wan memulangkan Erwiana keIndonesia dan hanya memberikanuang jajan sebesar Rp100 ribu.

"Perlakuan yang dialami Erwianaini sangat memprihatinkan dan jugamengejutkan, hal ini juga penghinaanbagi bangsa Indonesia," kata KepalaLaboratorium Fakultas Hukum Uni-versitas Sumatera Utara (USU).

Selain itu, ujarnya, ketikaErwiana berada di Indonesia setelahdikembalikan dari Hongkong,sempat masuk Rumah Sakit IslamAmal Sehat, Sragen, Jawa Tengah.

Erwiana mendapat perawatanakibat luka penganiayaan yangdilakukan majikan Law Wan yangsangat kejam dan sering memukulTKI yang bernasib malang, ucap dia.

"Kita juga merasa bangga danmengucapkan terima kasih padaPemerintah Indonesia, Konjen RIdi Hongkong, Kepala BNP2TKIyang memperhatikan serius kasuspenganiayaan dialami TKI Erwia-na," kata Pedastaren.

Sebelumnya, Erwiana berang-kat ke Hongkong melalui perusa-haan pengerah jasa TKI, PT GrahaAyu Karsa, Tangerang, Banten padaMei 2013 untuk menjadi PenataLaksana Rumah Tangga di keluargaLaw Wan Tung.

Sejak mulai bekerja, Erwianakerap mendapat perlakukan kasardari majikannya yang berakibat lukamemar di bagian tubuh yakni kepala,wajah, telinga, bokong, serta tangandan kaki. Penyiksaan dilakukanmenggunakan berbagai benda kerasantara lain gantungan baju. (ANT)

Majikan Aniaya TKI di HongkongHarus Dihukum Berat

Jumat21 Februari 2014 harian andalas | Hal. 5HUKUM & KRIMINAL

Polisi LepasOknum JaksaMedan-andalas

Oknum Jaksa Kejari Binjai SaidNasution yang ditangkap PolsekHelvetia karena terlibat kepemilikansabu-sabu, kini telah dilepas. Padahal,polisi telah menemukan barangbukti sabu bekas pakai di dalambungkus rokok.

"Sudah kita periksa urinenya danhasilnya pun negatif. Begitu juga dariLabfor Poldasu hasilnya juga negatif,"kata Kapolsek Helvetia, KompolAnggoro Wicaksono, Kamis (20/2).

Dia menuturkan, penangkapantersebut dilakukan pihaknya saat Saidturun dari angkutan kota (angkot).Saat itu, petugas mendapat informasiada seorang TO (Target Operasi)yang berada di dalam angkot. Namunsecara kebetulan Said turun dariangkot yang dicurigai tersebut."Sebenarnya target kita bukan dia,kebetulan saat pemeriksaan diamelawan," ungkapnya lagi.

Disinggung mengenai temuanbarang bukti sabu tersebut, Anggoromengaku bahwa sabu tersebutditemukan dari dalam kotak rokokyang berjarak sekira 4 meter dari SN.

"Sabu tersebut bukan kita temu-kan di badannya. Kita juga sudahmelakukan penggeledahan. Status-nya belum bisa ditetapkan sebagaitersangka, lantaran tidak cukup buktimakanya kita akan melepaskannya,"tandas Anggoro.

Seperti diketahui, seorang ok-num jaksa Kejari Binjai, Said Nasu-tion (SN) ditangkap petugas PolsekHelvetia karena diduga terlibatmemiliki sabu.(STARBERITA)

Awalnya, sebanyak 21 petani dia-mankan karena hendak mendudukiBandara Kuala Namu Internasional Air-port (KNIA), Rabu (19/2) siang. Semen-tara, 5 orang lainnya hanya ditetapkansebagai saksi.

"Sudah 19 orang sudah ditetapkansebagai tersangka, sementara limalainnya sebagai saksi," ujar DirekturReskrimum Polda Sumut, Kombes DedyIrianto kepada wartawan, Kamis (20/2).

Kata Dedy, pihaknya masih mendalamiterkait kasus itu. Para tersangka dijeratpasal 160, 214, 169 KUHPidana.

Sementara kuasa hukum tersangka,Julhery Sinaga mengatakan, penangkapanyang dilakukan polisi terhadap kliennyasalah besar, karena dalam kejadian itukliennya hanya menyampaikan orasi.

"Kebebasan warga negara menyam-paikan aspirasinya dilindungi oleh negara.Jadi penangkapan yang dilakukan yangdilakukan polisi cacat secara hukum,"sebutnya.

Menjawab wartawan, Julhery mem-bantah tudingan massa Kelompok TaniCerdas hendak menutup bandara KualaNamu International Airport (KNIA)."Bagaimana mereka bisa menyebutkanklien saya hendak menutup Bandara KNIA?Saat itu mereka ditangkap saat berada diBatang Kuis. Kalau disebut akses menujubandara, Jalan Medan Tanjung Morawa inijuga akses," tambahnya.

Disebutkannya, berdasarkan penga-kuan kliennya, dalam penangkapan itu,polisi melakukan pemukulan terhadapKelompok Tani Cerdas hingga meng-

akibatkan 4 kliennya menderita luka dibagian kepala.

"Dalam kejadian itu, polisi melakukanpemukulan terhadap klien saya. Empatorang di antara mereka mengalami lukadalam penangkapan itu, kebanyakan dibagian kepala. Kepada saya, merekamengaku, pemukulan itu dilakukan olehpihak kepolisian dengan menggunakantongkat," jelasnya.

Sebelumnya, Poldasu mengamankandua puluhan anggota Kelompok TaniCerdas, Rabu (19/2) siang. Penangkapan ituberawal ketika 500 massa dari KelompokTani Cerdas menuju Bandara KNIA dandiduga hendak melakukan pemblokiran.

"Saat itu mereka berupaya untukmenuju Bandara KNIA. Petugas sudahberupaya melakukan pendekatan secarapersuasif dengan cara memberi imbauanuntuk tidak menuju Bandara KNIA,namun ada perlawanan," ujar WadirReskrimum Poldasu AKBP WawanMunawar. (RED)

19 Petani Jadi Tersangka

andalas/desrin

GANTUNG DIRIGANTUNG DIRIGANTUNG DIRIGANTUNG DIRIGANTUNG DIRI-Jasad Juanda Manurung saat diturunkan dari gantungan.

Pekanbaru-andalasJaksa KPK menuntut manatn

Gubernur Riau Rusli Zainaldengan hukuman 17 tahun penjara.Wajah Rusli terlihat pucat danhanya menanggapi singkat.

"Tidak ada kerugian negarayang saya lakukan. Sudah ya," kataRusli yang langsung masuk kemobil tahanan jaksa.

Sidang dengan agenda pemba-caan tuntutan kasus korupsi kehu-tanan dan PON digelar di Penga-dilan Tipikor di PN Pekanbaru,Kamis (20/2). Dalam persidangan,gubernur 2 periode itu dituntutdalam 3 perkara. Jaksa KPK,Riyono menyebutkan, terdakwadituntut dalam kasus korupsikehutanan, korupsi PON, danmenyuap anggota DPRD Riau.

"Atas perbuatan terdakwa,dengan ini kami menuntut 17 tahunpenjara, potong masa tahanan,"kata Riyono.

Jaksa juga menuntut Ruslidengan denda Rp 1 miliar subsider6 bulan dan membebankan biayapersidangan sebesar Rp 10 ribu.Juga mencabut hak-hak tertentuyakni dipilih dan memilih.

"Hal yang meringankan,

terdakwa berlaku sopan dalampersidangan dan koorporatif," katajaksa Riyono.

Jaksa menyebutkan terkaitkasus PON, terdakwa terbuktimelanggar pasal 12 huruf a sertaPasal 5 ayat (1) huruf a UndangUndang Nomor 31/1999 sebagai-mana telah diubah dan ditambahdengan UU Nomor 20/2001 joPasal 55 ayat 1 ke 1 KUHP.

Untuk kasus kehutanan, pasal2 ayat 1 atau pasal 3 UU No 31tahun 1999 sebagaimana diubahdengan UU No 20 tahun 2001 jopasal 55 ayat 1 ke 1 tentangpenyelenggaraan negara yangmenyalahi kewenangan.

Ketua Majelis Hakim BachtiarSitompul menunda sidang sampai27 Februari mendatang. Sidanglanjutan dengan agenda pembelaandari kuasa hukum terdakwa.

Pengacara Rusli, Evanora,mengatakan tuntutan jaksa terlalutinggi. "Saya rasa tuntutan ituterlalu tinggi buat klien kami.Padahal fakta di persidangan, tidakterbukti klien kami merugikannegara. Sudah dulu ya, nanti dalampembelaan akan kami beberkan,"kata Evanora. (DTC)

� Julheri Sinaga : Empat Klien Saya Dipukuli PolisiMedan-andalas

Penyidik Subdit III/UmumDirektorat ReskrimumPolda Sumut akhirnyamenetapkan 19 anggotakelompok Tani Cerdaskarena dianggap sebagaiprovokator.

Medan-andalasPetugas Satuan Lalu Lintas Kepolisian

Kota Medan, khususnya jajaran PolsekMedan Timur menggelar Operasi TertibMedan di Jalan Jawa persimpangan JalanProf HM Yamin Medan, Kamis (20/02).

Pantauan wartawan di lokasi razia yangdipimpin oleh Kanit Lalu Lintas PolsekMedan Timur Akp Sawangin beserta 20orang anggotanya melakukan pemerik-saan terhadap para pengendara sepedamotor, mobil dan beca bermotor yangtidak mematauhi peraturan lalu lintas danmemeriksa kelengkapan dokumen ken-

daraan, termasuk SIM. Apabila parapengendara sepeda motor tidak memilikisurat-surat langsung diberi tindakanberupa tilang.

Dalam razia tersebut petugas Sat-lantas berhasil mengamankan belasanSIM, STNK dan belasan unit becabermotor (betor) yang tidak mempunyaisurat-surat STNK dan SIM.

Kanit Lantas Polsek Medan TimurAKP Sawangin saat dikonfirmasi warta-wan di lokasi mengatakan, razia tersebutdimulai awal Febuari 2014 dan akanberakhir sampai awal bulan Maret 2014

mendatang. Tujuannya, supaya pengen-dara sepeda motor semakin sadar untuktertib lalu lintas.

"Kita gelar razia ini guna menyadari parapengguna kendaraan agar melengkapisurat-surat kendaraannya jika bepergian,dan memakai helm," ujar Akp Sawangin.

Sementara itu, terpantau tidak sedikitpara pengguna jalan yang nekat memutararah atau melawan arah untuk meng-hindar supaya tidak terjaring razia.Tindakan yang dilakukan para penggunajalan melawan arah sangat beresiko akanterjadinya kecelakaan. (ACO)

Polsek Medan TimurGelar Operasi Tertib Medan

andalas/maguslim

OPERASIOPERASIOPERASIOPERASIOPERASI-Petugas Satuan Lalu Lintas Kepolisian Kota Medan Polsek Medan Timur saat menggelar Operasi Tertib Medan di Jalan Jawa persimpanganJalan Prof HM Yamin Medan, Kamis (20/02).

Juanda Manurung (25),ditemukan tewas gantungdiri di pintu dapur rumah

orang tuanya di Jalan Iliyas,pinggiran rel kereta api,Lingkungan 6, KelurahanMartubung, Kecamatan MedanLabuhan, Kamis (20/2).

Aksi nekat pria lajang itudiduga akibat ketergantungannarkoba jenis sabu-sabu (SS).Beberapa bulan lalu, Juandapernah menjalani perawatan diRS Jiwa Mahoni.

Setelah dilakukanidentifikasi, petugas PolsekMedan Labuhan menyatakan,kematian Juanda murni gantungdiri. Jenazah Juanda kemudiandisemayamkan pihak keluarga.

Keterangan dihimpunwartawan di rumah dukamenyebutkan, pria lajang yangsudah lama ketergantungannarkoba pertamakali ditemukantetangganya telah gantung diridi pintu dapur rumah orangtuanya dengan menggunakantali nilon. Kondisinya leherterlilit tali nilon dan dan tanganterikat.

Temuan itu langsungdilaporkan tetangganya kepadawarga lainnya. Mendengar itu,warga pun heboh dan langsung

melaporkan kejadian itu kepadaKepling setempat danmeneruskannya ke MapolsekMedan Labuhan.

Pihak keluarga melihattewasnya Juanda tampakhisteris meratapi jenazah priayang stres karena kencanduannarkoba itu. Kakak kandungkorban tak ingin jenazah Juandadivisum ke rumah sakit, karenameyakini Juanda selama inimemang stres.

Selain itu, kata wargasetempat, selama ini korbanpikirannya mulai aneh selalumengancam mau bunuh diri.Setelah jasad Juanda diturunkandari gantungan, dengan kondisimengeluarkan kotoran dansperma, pihak keluargalangsung menyemayamkanjenazah dan selanjutnyadikebumikam.

Ketika dikonfirmasi kepadaKanit Reskrim Polsek MedanLabuhan, AKP KusnadiSinuraya SH di lokasi kejadianmengatakan, korban murnibunuh diri. Ini terlihat daritanda-tandanya sepertimengeluarkan sperma.“Setelah kita periksa, jenazahkorban sudah kita serahkan kerumah duka,” ucapnya. (DP)

Tak Dapat Sabu-sabu,Juanda Manurung Pilih Gantung Diri

Medan-andalasPerhimpunan Bantuan Hukum dan Advo-

kasi Rakyat Sumatera Utara (Bakumsu)sebagai lembaga yang konsen dalam pene-gakan hukum, Hak Asasi Manusia (HAM) dandemokrasi mengutuk keras tindakan PoldaSumut dan Polres Deli Serdang dan PolresBinjai yang telah menghalang-halangi aksidamai yang dilakukan oleh ribuan massa tanidan mahasiswa yang tergabung dalam FrontRakyat Bersatu (FRB) pada Rabu (19/20).

“Tindakan represif kepolisian yang ber-ujung pada penahanan 21 orang anggota massa,disertai pemukulan yang berakibat luka ringanpada tubuh korban merupakan bentuk pelang-garan serius terhadap HAM terutama kebe-basan untuk berserikat, berkumpul danmengemukakan pendapat bagi seluruh warganegara,” kata Direktur Program Bakumsu,Manambus Pasaribu SH, dalam siaran persnyayang diterima andalas, Kamis (20/2).

Menurutnya, aparat kepolisian lagi-lagitidak hadir ketika rakyat membutuhkanperlindungan, bebas dari rasa takut danpemenuhan jaminan keamanan. Dalam hal ini,kepolisian telah menciderai upaya-upayamembangun demokrasi dan penegakan HAMterutama untuk memajukan, menghormati danmelindungi hak asasi manusia dan mewujudkantatanan demokrasi yang diamanatkan.

Aksi yang dilakukan oleh massa tani itu, kataPasaribu, adalah aksi damai terkait denganpeyelesaian konflik agraria yang tidak kunjungselesai di Sumut. Oleh kerena itu, kepolisian

seharusnya bertindak persuasif dalam menyi-kapi persoalan ini. Bukan malah menunjukkanarogansi seolah massa tani adalah pihak yangtidak bisa diajak bekerjasama.

“Sejatinya tugas dan kewenangan Polri sebagai-mana Pasal 13 UU Nomor 2 Tahun 2002 tentangKepolisian Negara Republik Indonesia adalahmemelihara keamanan dan ketertiban masyarakat,menegakkan hukum, dan memberikan perlindungan,pengayoman, dan pelayanan kepada masyarakat.Dalam kasus ini kepolisian justru menciptakanancaman ke warga sipil. Sepertinya Peraturan Kapolri(Perkap) No 8 Tahun 2009 tentang ImplementasiPrinsip dan Standar HAM dalam PenyelenggaraanTugas Polri slogan belaka,” tambahnya.

Berdasarkan hal tersebut agar peristiwapembubaran paksa tidak terulang di masa depan,Bakumsu meminta pihak kepolisian membe-baskan tanpa syarat semua anggota massa aksiyang saat ini ditahan. Kemudian meminta KapoldaSumut segera memeriksa dan memberikan sanksiyang tegas dan bila diperlukan segera mencopotpimpinan kepolisian jajaran di bawahnya yangterlibat langsung dalam melakukan penghalangan,pembubaran paksa dan penahanan sewenang-wenang terhadap massa FRB.

Bakumsu juga meminta Komnas HAMsegera melakukan menyelidiki dan mengusuttuntas dugaan pelanggaran HAM dalamperistiwa ini. Selanjutnya, mendesak Guber-nur Sumatera Utara untuk segera melakukanupaya-upaya penyelesaian konflik agrariadengan melibatkan peran aktif petani, masya-rakat adat/lokal sebagai stakehoder. (REL/NAS)

Bakumsu Kutuk TindakanRepresif Polisi� Minta Massa FRB yang Ditahan Dibebaskan Tanpa Syarat

Dituntut 17 Tahun PenjaraRusli Zainal Pucat

Langkat-andalasRiki Andika Ginting alias Riki

(27), penduduk Desa BelintengKecamatan Sei Bingai KabupatenLangkat, pelaku pembuhan terha-dap Remanto Sitepu, dituntutjaksa penutut umum (JPU) 13tahun penjara, pada sidang lanjutandi Pengadilan Negeri Stabat,Kamis (20/2). Sedangkan ter-dakwa lainnya, Kepala DesaBelinteng Jabaten Torong (45)dituntut lima tahun tahun penjara.

Tuntutan itu dibacakan oleh timJPU Rumondang.SH di hadapanmajelis majelis hakim diketuaiDarminto SH dan panitera peng-ganti (PP) Arfan SH.

Menurut JPU, yang memberat-kan terdakwa Riki Andika Gintingalias Riki telah menghilangkannyawa orang lain dengan sengaja,tidak mempunyai itikat baik mela-kukan perdamaian dengan keluar-ga korban Remanto Sitepu. Se-dangkan hal yang meringankan,terdakwa menyesali perbuatan-nya, masih muda dan belum pernahdihukum.

Demikian juga terdakwa Kades

Belinteng hal yang memberatkanmeresahkan masyarakat atauwarganya sendiri, tidak adamelakukan perdamaian dengankorban Utama Ginting. Sedangkanhal meringankan, terdakwa meng-aku terus terang atas perbuatannyadan belum pernah dihukum.

Ratusan keluarga korban yangmenyaksikan jalannya sidang yangmemadati ruang sidang garudapengadilan negeri Stabat setelahmendengar tuntutan jaksa terlihatdiraut wajah mereka merasa puas.

JPU Rumondang SH dalamdakwaannya mengatakan, terdak-wa Jabaten Torong dan Riky telahmelakukan penganiayaan meng-gunakan parang sepanjang 60 cmterhadap korban di rumah korbanSangga Pura Desa Melintang,Kecamatan Sungai Bingai, Kamis19 September 2013.

Saat itu korban tewas denganluka tusuk di bagian ketiak tangankanan dan dua luka bacok dipung-gung. Sebagaimana perbuatanterdakwa diancam pasal 170 ayat(1) pasal 55 jo pasal 351 ayat (1)ke-1 KUHPidana. (HS)

Kasus Pembunuhan

Remanto Dituntut13 Tahun, Kades Belinteng5 Tahun Penjara

Labora Sitorus LolosDakwaan Pencucian Uang

Polri: SemuaHarus BelajarJakarta - andalas

Majelis Hakim Pengadilan NegeriSorong, Papua, memvonis bebasAiptu Labora Sitorus dari dakwaanpencucian uang. Padahal, majelismenjerat perkara pokok Labora,yaitu dakwaan pelanggaran Undang-undang Migas dan Undang-undangKehutanan.

Bagaimana Kepala SubDirektorat Pencucian Uangmenanggapi itu? "Semua harusbelajar, kenapa timbul putusan itu.Berarti ada yang kurang," kataKasubdit TPPU Kombes AgungSetya, di Mabes Polri, Kamis (20/2).

Namun Agung enggan merincimaksud ucapannya itu. Namun,menurutnya dia sudah melakukanupaya maksimal membuktikanadanya praktik pencucian uang.

Dia melihat itu dari praktikpenebangan ilegal kayu yang dilaku-kan Labora. Hasil dari kegiatan ilegalitupun, kata Agung, otomatis menja-di bukti kejahatan pencucian uang.

Bukti lain, adalah adanya penga-buran identitas dalam membukarekening yang diduga menjaditempat penampungan uang hasilkegiatan migas dan kayu ilegal."Diamemakai identitas palsu dalammembuka rekeningnya," kataAgung. (DTC)

Jumat21 Februari 2014 harian andalas | Hal. 6RAGAM

Pakpak Bharat-andalasMasyarakat Kecamatan

Sipagindar, sangat berharapadanya perhatian serius dariPemkab Pakpak Bharat untukmemperbaiki infrastrukturjalan ke kecamatan tersebut.

Masyarakat Sipagindar Butuh Perhatian Serius

Kejar Penghargaan,PemkabPakpak BharatAbaikan Rakyat

Hal itu itu diungkapkanmasyarakat kepada anggotaDPRD Sumut Richard Eddy MLingga SE MSP, saat melakukankunjungan kerja ke kecamatantersebut, kemarin.

Warga mengatakan, pemba-ngunan di daerah tersebut sangatminim, terutama infrastrukturjalan. Penderitaan masyarakatsemakin berat saat musim hujan.Mereka tak bisa melintas karenajalan berlumpur dan berlubang,bahkan kendaraan roda empatsulit melintas.

“Di musim hujan, kami sangatkesulitan melintas di jalan ter-sebut,” ujar warga kepada anggotaDPRD dari Dapil Karo, Dairi,Pakpak Bharat tersebut.

Selain itu, masyarakat setempat

juga sangat berharap keseriusanPemkab dalam membangun jalantembus ke kecamatan terujung diPakpak Bharat tersebut. Selamaini, warga yang ingin berkunjungke ibukota Salak harus melintasdari Kecamatan Suro, KabupatenSingkil, Provinsi NAD.

Selain memakan waktu lama,menambah biaya bagi masyarakat.“Kami sangat berharap pemba-ngunan jalan tembus ke ibukotaSalak segera diselesaikan,” pintamereka.

Saat ini jalan tembus dariPealagat menuju Sipagindarsedang dikerjakan yg bersumberdari Anggaran BDB Provsu TA2013 sebesar Rp 5 miliar, walau-pun masih menyisakan perma-salahan tentang Hutan Lindung.Hal senada diutarakan UlerBerutu, warga Desa Siompin,Kecamatan Suro, yang kesulitanmembawa hasil kebun sawitnyakarena jalan rusak berat.

Sementara, Richard Linggaberharap Pemkab Pakpak Bharathendaknya lebih peduli terhadapperkembangan di daerah tersebut.

“Kalau begini kondisinya, bebe-rapa penghargaan yang diraihPemkab Pakpak Bharat sia-siabelaka dan tidak ada gunanya,bahkan hanya sebagai pencitraansemata,” tegasnya.

Richard juga minta SKPDPemkab Pakpak Bharat lebihpeduli terhadap pembangunan ditengah masyarakat daripadamemburu penghargaan. “Bekerja-lah sungguh-sungguh demipeningkatan kesejahteraanmasyarakat. Raihlah penghargaandengan kerja nyata, jangan hanyamengejar pencitraan saja denganmelakukan rekayasa,”harapnya.

Lingga menambahkan, bebandan derita warga KecamatanSipagindar harus secepatnyadiatasi. Terutama berkaitandengan infrastruktur jalan yangsaat ini kondisinya sangat parah.Warga yang hendak ke ibukotaSalak harus melewati kabupatenbahkan provinsi lain. "Ini tidakmasuk akal, di usianya yang ke-10, sudah saatnya Pemkab PakpakBharat mandiri,” ujarnya.

(UJ)

PPPPPARAH -ARAH -ARAH -ARAH -ARAH - Anggota DPRD Sumut Richard Eddy M Lingga bersama warga Kecamatan Sipagindar Pakpak Bharat, saat berada di jalan yangkondisinya rusak parah.

Pakpak Bharat-andalasJalan Provinsi menghubung-

kan Salak-Singgabur, tepatnya disisi jembatan Binanga Boang yangrusak akibat longsor sejak No-vember 2013 tahun lalu, kondisi-nya sangat memprihatinkan danrawan kecelakaan penggunajalan.

Pantauan andalas, Kamis (20/2) kondisi badan jalan yang me-ngalami kerusakan panjang badanjalan sekitar 7 meter, lebar 3meter dengan kedalaman sekitar10 meter.

Selain itu, sisi lantai dan pon-dasi jembatan sudah terlihat jelas

dan dikhawatirkan akan menga-lami kerusakan lebih parah se-hingga menggangu akses jalan.

Salah seorang pengguna jalan,Rawadi Banurea ketika ditemuimenuturkan, kondisi kerusakanjalan di tepi jembatan BinangaBoang ini memang sangat meng-ancam para pengguna jalan. Sebab,longsornya tepat di tikungan,apalagi kedalamannya hingga 10meter. Jika ada pengendara yangterjatuh di lokasi tersebut diperkira-kan akan tewas di tempat.

Dikatakan Rawadi, dirinyaheran terkait pengelolaan perbai-kan jalan provinsi, kenapa sampai

saat ini kerusakan jalan tersebutbelum juga diperbaiki. Padahallongsor yang merusak jalan ter-sebut terjadi pada November ta-hun lalu."Apakah pihak BinaMarga provinsi menunggu sam-pai ada korban jiwa dulu, barudilakukan perbaikan," katanyadengan nada kesal.

Sementara, warga BinangaBoang Anggiat Bancin menutur-kan, pengendara sepeda motorsudah sering mengalami kecela-kan di sekitar jalan longsor itu,akibat kondisi jalan yang rusakserta tidak adanya rambu peri-ngatan jalan longsor. (WES)

MENUNGGU KORBAN -MENUNGGU KORBAN -MENUNGGU KORBAN -MENUNGGU KORBAN -MENUNGGU KORBAN - Jalan provinsi menghubungkan Salak-Singgabur longsor sejak November tahun lalu, belum juga diperbai-ki dan menanti korban jiwa.

Jalan Provinsi Binanga BoangRawan Kecelakaan

Rantau Prapat-andalasPlt Sekdakab Labuhan Batu H

Ali Usman Harahap mengapre-siasi sumbangsih Yayasan Uni-versitas Labuhan Batu (ULB)selama 16 tahun, dan telah ba-nyak melahirkan sarjana-sarjanabaru di Kabupaten Labuhan Batu.

Berdirinya Yayasan ULB diKabupaten Labuhan Batu telahmengubah paradigma masyara-kat, khususnya warga di Kabu-paten Labuhan Batu Raya. "Kebe-radaan ULB telah menciptakanpara sarjana yang mampu mem-bawa Labuhan Batu sejajar de-ngan kabupaten lain di SumateraUtara," katanya.

Yayasan ULB melaksanakanwisuda 150 Sarjana Angkatan XIIIStrata Satu (S1) Program StudiPPKn Sekolah Tinggi Keguruandan Ilmu Pendidikan (STKIP)Tahun 2014 di Auditorium ULBRantau Prapat, Kamis (20/2) di-hadiri perwakilan Kopertis Wila-yah Sumut, Ketua Yayasan ULBdan ribuan undangan.

Ketua Yayasan ULB Dr H

Amarullah Nasution SE MBAmengatakan, Yayasan ULB me-nambahkan lagi jumlah sarjanayang merupakan aset nasionalumumnya dan Labuhan Batu padakhususnya. Diharapkan para sar-jana baru yang diwisuda dapatmembantu dan mempercepatpembangunan di Kabupaten Labu-han Batu khususnya dan mampubersaing secara nasional bahkan

internasional.Amarullah minta kepada sar-

jana yang baru dilantik selalu kom-petitif dan mampu mengaplikasi-kan ilmu dimiliki, sehingga dapatmencapai keberhasilan sesuaidiharapkan. Apalagi saat ini jumlahPTS (Perguruan Tinggi Swasta)sudah mencapai ribuan, sehinggayang berkualitas dan mempunyaiSDM akan dicari masyarakat. (ONE)

ULB Wisuda 150 SarjanaAngkatan XIII Strata Satu

CENDERAMACENDERAMACENDERAMACENDERAMACENDERAMATTTTTA -A -A -A -A -Ketua YayasanULB Dr HAmarullah SEMBA memberi-kan cenderama-ta kepada PltSekdakabLabuhan Batu HAli UsmanHarahap SH.

Jumat21 Februari 2014 harian andalas | Hal. 7RAGAM

P Siantar-andalasPangdam I/BB Mayjen

TNI Istu Hari S SE, MMmeminta kepada seluruhanggota TNI di jajaranKodam I/BB untukmenjaga netralitas TNIpada Pemilu 2014. Tidakada alasan apapun bagianggota TNI untukmelakukan perbuatanyang mengarah tidaknetral.

Pangdam I/BB IngatkanJajarannya Jaga Netralitas TNI

"Hanya satu kata netralitasyang setinggi-tingginya. Tidak adaalasan atau perbuatan apapun yangmengarah tidak netral. Apabilaprajurit ditemukan bersikap memi-hak maka akan ditindak tegas se-suai dengan pelanggarannya," te-gas Pangdam I/BB Mayjen TNIIstu Hari.

Penegasan ini disampaikanPangdam I/BB saat memimpinApel Komandan Satuan (Dansat)Tersebar Kodam I/BB Tahun 2014di Aula Serba Guna Aek Notolu,Kabupaten Toba Samosir (Tobasa),Rabu (19/2).

Apel Dansat ini dilaksanakandalam rangka meningkatkan komu-nikasi dua arah antara pimpinandengan para Komandan Satuan danuntuk menyamakan cara pandangtentang pokok-pokok kebijakanpimpinan TNI AD serta mening-katkan profesionalitas prajurit da-lam rangka mengoptimalkan pelak-

sanaan tugas pokok satuan."Pelaksanaan Apel Dansat Ter-

sebar Kodam I/BB Tahun 2014lebih memfokuskan diri padaintegritas Komandan Satuan danprofesionalisme prajurit Kodam I/BB," kata Pangdam.

Dikatanyanya, secara umumintegritas adalah mutu, sifat ataukeadaan yang menunjukkan kesa-tuan yang utuh, sehingga memilikipotensi dan kemampuan yangmemancarkan kewibawaan dankejujuran.

Hal ini bermakna bahwa integ-ritas digunakan sebagai suatu ke-mauan/keinginan yang kuat daripara Komandan Satuan untukberbuat yang terbaik bagi satuanyang dipimpin dengan penuh se-mangat dan motivasi.

Dalam kesempatan itu, Pang-dam I/BB menekankan kepadapara Komandan Satuan agar selaluprofessional dan memiliki integ-ritas untuk menjadikan satuannyasebagai satuan terhebat dalammelaksanakan tugas pokok. Dan

harus mampu menjadikan prajurit-prajurit yang dipimpin sebagaiprajurit yang professional.

Apel Dansat Tersebar KodamI/BB ini diikuti para Danrem, SahliPangdam I/BB, Danrindam I/BB,Danbrigif 7/RR, Asisten KasdamI/BB, Kapoldasu, FKPD Kabupa-ten Tobasa dan Kabupaten Sima-lungun, Kabalakdam I/BB, Dandim,Danyon, Kasiops, Danden, Kapen-rem, dan Pasiops sewilayahKodam I/BB.

(LN)

SEMASEMASEMASEMASEMATKTKTKTKTKAN -AN -AN -AN -AN -Pangdam I/BBMayjen TNI IstuHari S SE, MMmenyematkantanda pesertakepadaperwakilanApel DansatTersebar KodamI/BB bertempatdi Aula SerbaGuna AekNatolu Tobasa,Rabu (19/2).andalas/lintong napitu

Kotapinang-andalasUnit Pelaksana Penimbangan

Kenderaan Bermotor (UPPKB) DesaAsam Jawa, Kecamatan Torgamba,Kabupaten Labuhanbatu Selatan(Labusel) diduga tetap lakukanpungutan liar (pungli) terhadap supirmeski Portable atau alat untukmenimbang kendaraan tidak berfungsi.

Pantauan wartawan di jembatantimbang, Rabu (20/2) sekitar Pukul13.31 WIB, meski Portable yangberada tepat di depan dinding KantorUPPKB Pinang Awan tidak berfungsi/rusak, petugas menyarankan parasupir truk agar melintas di jalan tepatdi depan Portable yang tidak berfungsitersebut.

Terlihat seorang petugas berpakaianDinas Perhubungan (Dishub) berada dipinggir jalan sembari mendatangi setiapsupir truk yang melintas sambilmengangkat tangan kearah jendelapintu supir truk.

Komandan Regu (Danru) UPPKBPinang Awan Labusel, G Lubis ketikadimintai tanggapannya terkait adanyakutipan kepada setiap truk, padahalPortable tidak berfungsi, mengatakan,hal itu dilakukan hanya sekedar untuk'uang minum' dan tidak ada paksaan.

"Kami hanya mencatat BK truk, tidakmengutip retribusi, truk hanya melintassaja karena jembatan timbang sudahdua hari rusak. Itu uang yang kamiterima hanya uang minum, karena supirkasihan sama kami," kata G Lubis.

Sementara itu, salah seorang supirtruk fuso bernomor polisi plat Bmengaku memberikan sejumlah uangkepada petugas, tetapi dia tidakmerinci berapa besarannya.

"Sudah biasanya itu bang, yangpenting ada kita kasi di situ," ujar supirdengan logat bataknya.

(JW)

syarakat dapat diredam olehPemkab Kabupaten Madinadan pihak keamanan dansuasana sudah kembali kon-dusif hingga saat ini," kataParlindungan Purba serayameminta agar KementerianESDM dan Bupati Madinadapat duduk sama untukmenyamakan visi dalam pen-carian solusi atas masalahyang terjadi.

Pejabat Bagian HukumKementerian ESDM Nur-yanti mengusulkan agar Bu-pati Madina mengajukan pro-posal yang berisikan pro-gram-program penyelesaianmasalah yang ditujukan keKementerian ESDM dantembusan diberikan kepadaDPD RI Asal Sumatera Utara.Proposal tersebut diharapkanditerima paling lambat 2 (dua)minggu sejak tanggal rapattersebut terlaksana.

Parlindungan memintasemua pihak turut mendu-kung upaya penyelesaianmasalah ini, sehingga semua

pihak mendapatkan manfaatdari usaha tambang tersebut,baik Pemkab Madina, masya-rakat Madina maupun PTSorik Mas Mining denganpeningkatan perekonomianyang diperoleh dari usahapertambangan.

Masalah ini juga sudahmendapat perhatian seriusdari Pemerintah ProvinsiSumatera Utara dan Guber-nur serta Menteri Koordi-nator Bidang Perekonomian,serta siap mendukung segalaupaya penyelesaian masalah.

Irman Gusman, KetuaDPD RI, kata Parlindungan,juga mendorong upaya pe-nyelesaian masalah di Ma-dina dan semua pihak bekerjasama sehingga dapat segeraterselesaikan.

"Dalam waktu dekat inisaya akan melakukan kun-jungan kerja di KabupatenMadina untuk bertemu ma-syarakat dan Pemkab Ma-dina," ujar Parlidungan.

(REL/YN)

Medan-andalasAnggota DPD RI Parlin-

dungan Purba meminta Ke-menterian Energi dan Sum-ber Daya Mineral (ESDM)dan Bupati Mandailing Natal(Madina) segera menye-lesaikan permasalahan ter-kait PT Sorik Mas Mining(SMM) dengan masyarakatyang terjadi Madina.

Hal tersebut disampaikanParlindungan Purba dalamrapat teknis dengan pejabatdi lingkungan KementerianESDM seperti Nuryanti Wija-yanti, Rustam, Christo danpejabat lainnya dengan per-wakilan Pemerintah Kabupa-ten (Pemkab) Madina sepertiKadis Pertambangan danEnergi Azhar Hasibuan ST diKantor Kementerian ESDMdi Jakarta, Rabu (19/2).

Dijelaskan Parlindungan,rapat tersebut bertujuan un-uk mendapatkan informasiakurat terkait permasalahanPT Sorik Mas Mining denganmasyarakat terkait lahan diKabupaten Mandailing Natal.Lahan yang dikuasai PTSorik Mas Mining bersifatkontrak karya.

Ternyata dari lahan yangdikuasai perusahaan tam-bang itu, terdapat sebagianlahan dari masyarakat danhingga saat ini belum digantirugi kepada masyarakat. Aki-bat penguasaan tersebutmembuat masyarakat marahdan memaksa agar PT SorikMas Mining menutup usahapertambangan tersebut.

"Namun kemarahan ma-

Masalah PT SMM di MadinaDiminta Segera Diselesaikan

� Parlindungan Purba

Portable Rusak,Petugas UPPKD PinangAwan Pungli Supir

Jembatan Dibangun, MasyarakatBerterima Kasih kepada BupatiPakpak Bharat-andalas

Masyarakat Dusun Aran me-ngucapkan terima kasih kepadaBupati Pakpak Bharat Remigo Yo-lando Berutu karena telah mem-bangun jembatan permanen me-nuju dusun tersebut. Hal inidiungkapkan Oskar Bancin (84),Kamis (20/2).

"Setelah penantian yang pan-jang akhirnya di kepemimpinanBapak Bupati Remigo YolandoBerutu jembatan permanen me-nuju dusun kami pun dibangun.Seluruh masyarakat Dusun Aranmenucapkan terimakasih," kataOskar Bancin.

Dijelaskan, masyarakat yangtinggal di Dusun Aran memanghanya 10 kepala keluarga, namunhampir setengah masyarakat Bi-nanga Boang berladang di dusunAran. Jembatan yang telah diba-ngun Pemkab Pakpak Bharat da-pat membantu pertumbuhan eko-nomi masyarakat.

"Saat ini kami merasakan lebihmudah menagkut hasil-hasil per-tanian dan harganya lebih mahaldari sebelumnya karena infra-struktur telah dibangun. Selain ituanak cucu kami yang akan be-rangkat sekolah juga tidak perlukami khawatirkan lagi karenajembatan sudah bagus," ujarnya.

Menurutnya, kinerja BupatiPakpak Bharat saat ini sangatnyata dibandingkan pemimpinsebelumnya. "Bukti yang palingnyata yaitu pembangunan jem-batan Aran ini, dimana sudah pu-luhan tahun kami menantikannya.Namun setelah Remigo yangmemimpin Pakpak Bharat barubisa dibangun," ungkapnya.

Irma Bancin juga menuturkanhal serupa. "Beberapa bulan yanglalu anak saya Kelas 3 SD pernahterjatuh melewati jembatan saatmasih bamboo, untungnya hanyamengalami luka ringan. Namunsekarang dengan bangunan per-manen, saya tidak perlu khawatirlagi karena sudah dibangun BapakBupati Remigo Yolando Berutu,"katanya.

Dia juga berharap kepada Ba-pak Remigo mau menjadi BupatiPakpak Bharat untuk periode beri-kutnya guna menuntaskan pem-bangunan di Pakpak Bharat.

Sungkun Tumangger, penam-bang pasir di Dusun Aran menga-takan setelah jembatan ini di bukapenghasilannya dari menambangpasir menjadi bertambah. "Mobilsudah bisa langsung masuk ke lo-kasi tambang pasir, jadi pasir se-makin banyak bisa terjual," sebut-nya. (WES)

Jalan Desa Rusak Berat,Pemkab Palas Tutup MataSibuhuan-andalas

Kondisi jalan menuju DesaTanobato sampai ke Desa Ha-pung, Kecamatan Sosa, Kabu-paten Paang Lawas (Palas) rusakparah dan berlubang-lubang. Bah-kan, sejumlah titik selalu tergenagair jika hujan sehingga kondisinyatampak seperti kubangan kerbau.

Pantauan andalas, Selasa (18/2), kerusakan jalan lintas trans-portasi masyarakat yang berasaldari 9 desa di wilyah KecamatanBarumun dan Sosa cukup parahdan rusak berat sehingga sangatmenyulitkan masyarakatmelintas di jalan ter-sebut.

Selain berlubang-lubang di sisi kananbadan jalan juga ba-nyak ditemukan keri-kil-kerikil tajam, se-hingga kalau kurangwaspada akan terje-bak ke dalam lubangdan dikhwatirkan dapatmerengut korban jiwa akibat kece-lakaan tabrakan karena menghin-dar agar tidak terjeban lubang.

Sejumlah masyarakat yangditemui di sekitar jalan rusak, me-ngungkapakan, kerusakan jalanyang semakin hari terus ber-tambah rusak berat belum men-dapat perhatian dari PemerintahKabupaten Palas untuk melaku-kan perbaikan.

Ketua Badan Perwakilan Desa(BPD) Desa Sidomulyo Taupikmengatakan, kerusakan jalanyang semakin parah sangat mere-sahkan masyarakat khususnyayang menggunakan sepada motoratau kendaraan roda empat.

"Sungguh sangat menyulitkan

untuk dapat dilalui karena harusmengelakan lubang-lubang yangdigenangi air. Selain itu juga haruslebih berhati-hati banyak batu-batukerikil yang tajam-tajam nongol dibadan jalan. Kita khawatir keru-sakan jalan ini akan berdampakburuk terhadap keselamatan jiwamasyarakat," kata Taupik.

Penyataan senada juga diung-kapkan, tokoh masyarakat Sido-mulyo Kadimun, Safihi dan Sidir-wan. Mereka kerap terjebak kedalam lubang di lokasi jalan rusa,khususnya pada malam hari ka-

rena penerangan lampu jalandi sekitar lokasi jalan rusak

tidak ada.Kondisi jalan yang

rusak parah ini, belumjuga mendapat perha-tian dari Dinas PU danPertambangan Kabupa-ten Palas. Masyarakatkecewa karena PemkabPalas seolah-olah tutup

mata terhadap keresahanmasyarakat dari 9 desa. Jalan inisatu-satunya jalan menuju ibokotaSibuhuan," beber mereka.

Kepala Desa Sidomulyo Pungutmengakui, kondisi jalan rusak inicukup meresahkan karena ma-syarakat jadi kesulitan mengang-kut hasil pertanian dan perkebu-nan dari lokasi desa untuk dijualke pusat pasar Sibuhuan.

"Kondisi jalan ini juga meme-ngaruhi merosotnya ekonomimasyarakat karena masyarakatjadi malas menjual hasil pertanianke pusat kota Sibuhuan. Terpaksamenunggu pembeli yang datangdari luar, tentu harga hasil per-tanian jadi lebih murah," pungkas-nya. (ISN)

� Remigo Yolando Berutu

harian andalas | Hal. 8OLAHRAGAJumat21 Februari 2014

London–AndalasUnggul pemain sejak babak

pertama, Bayern Munich berhasilmemanfaatkan kesempatan tersebutdan berhasil menciptakan dua goltandang berharga untuk leg kedua.Gol-gol diciptakan oleh Tony Kroosdan Thomas Muller pada babakkedua ke gawang Arsenal yangbermain di depan pendukungnyasendiri, di Emirates Stadium,Kamis (20/2) dinihari WIB.

Atas hasil ini, Per Mertesackerdkk harus mencetak tiga gol tanpabalas untuk lolos ke perempatfinal.Sementara Die Roten hanya perlubermain imbang, kala menjamuArsenal di leg kedua, Allianz Arena.

Sejak Kick Off, Arsenal yangmemasang Yaya Sanogo sebagaibomber utama pada pertandinganini memulai inisiatif serangandengan tempo tinggi. Namun justrutim tamu, Bayern yang mendapatpeluang melalui Tony Kross.

Pemain yang diincarManchester United ini, melakukantendangan keras dengan kakikirinya dari luar kotak penalti.Tepat menuju pojok kiri atasgawang Arsenal, namun Wojciech

Szczesny terbang mengamankangawang untuk tendangan sudut.

Menit keenam Manuel Neuerganti melakukan penyelamatangemilang dengan refleknya. Sanogoyang dijaga ketat bek Die Roten,mampu mengejutkan Neuerdengan tendangannya. Namun bolamasih dapat diselamatkan.

Nyaris! Arsenal membuat golpembuka pada babak pertama ini.Namun kembali, Neuer melakukanpenyelamatan atas tendangan titikputih, Mesut Ozil. Seakan tahubagaimana Ozil mengarahkan bola,Neuer menggerakkan tangankanannya, menepis tendangan Ozilyang mengarah ketengah. Skor 0-0tetap untuk kedua tim.

Penalti sendiri terjadi akibatpergerakan playmaker Jermantersebut di sisi kanan kotak penaltiBayern. Jerome Boateng ‘terpaksa’menjatuhkannya yang membuat wasitNicola Rizzoli menunjuk titik putih.

Hingga menit 20, Philip Lahmdkk mendominasi permainandengan persentase 57-43, disinyalirUEFA. Dominasi yang menjadi cirikhas permainan Jose ‘Pep’Guardiola. Sementara Meriam

London bermain efektif denganserangan-serangan cepat yangberkali-kali merepotkan pertahananBayern.

Mario Mandzukic mendapatkanpeluang di menit 26. Berawal daritendangan bebas, pemain berpas-por Kroasia ini berhasil menyundulbola, namun sayang masih melebarjauh dari gawangArsenal.

Menit 34, ArjenRobben mendapatkanpeluang. Mendapatkanumpan dari DavidAlaba yang bebas disisi kanan pertahanArsenal. Robbenberhasil melakukantendangan, namunbarisan bertahan The Gunnersmasih sanggup membloknya.

Minggu ini sepertinya bukanminggu yang baik bagi klub-klubInggris di ajang Liga Champion.Setelah kemarin Manchester Cityyang mendapatkan kartu merah,kali ini Arsenal jugamendapatkannya. Adalah Szczesnyyang menjadi aktornya kali ini.

Melanggar Robben yang datang

dari lini kedua, penjaga gawangPolandia tersebut berusahamemotong bola. Namun sayanguntuknya, ia terlebih dahulumelanggar Robben yang berbuahpenalti.

Penalti dilakukan Alaba. Namunsayang, bola masih menerpa mistargawang Fabianski tepat di pojok

kanan. Skor tidakberubah 0-0 yangbertahan hingga turunminum, kedua tim takmampu mengkonversigol dari titik putihdengan baik.

Babak kedua dimulai,Bayern yang ungguljumlah pemain, semakinmendominasi

permainan. Sementara anak asuhArsene Wenger hanya sesekalimelakukan serangan,mengandalkan kecepatan dankepercayaan diri Alex OxladeChamberlain yang bermain baikpada babak pertama.

Namun justru The Gunnersyang mendapatkan peluang dimenit 50. Berawal dari tendanganbebas, Laurent Koscielny berhasil

mendapatkan bola, melakukantendangan. Namun bola masihpelan datangnya dan mampuditangkap Neuer yang tampil baik.

Mendominasi permainan, golyang ditunggu pun datang untukskuad Guardiola. Kembali, Kroosmenjadi momok untuk Arsenalsetelah golnya musim lalu di ajangyang sama. Kali ini ia melesakkangol cantik dengan sepakan kakikanannya, hasil umpan Philip Lahm.Bola melengkung deras tepat dipojok kiri gawang Fabianski. 1-0gol tandang untuk Die Roten.

Menit 62, eks BorussiaDortmund, Mario Gotzemendapatkan peluang melaluisundulan kepalanya. MengungguliKoscielny, Gotze melompatmenyundul bola. Namun bola masihlemah datangnya dan dapatditangkap oleh Fabianski.

Thomas Muller yang masukmenggantikan Mandzukic padapertandingan ini, memperbesarkeunggulan untuk Die Roten.Menyambut umpan lambung yangdisodorkan skipper tim, Lahm.Muller menyundul bola ke pojokkiri gawang dan Fabianski tidak

dapat meraihnya. 2-0 gol tandangBayern bertambah dan bertahanhingga habis pertandingan.

Milan DitumbangkanAtletico

Atletico Madrid membawapulang kemenangan dari San Siro,usai mengalahkan AC Milan di legpertama babak 16 besar LigaChampions dengan skor 1-0. Golsatu-satunya diciptakan DiegoCosta. Namun, atas kemenanganini, Atletico harus hati-hati di legkedua yang akan dilaksanakan dikandangnya sendiri.

Pada laga yang dihelat, Kamis(20/2) dinihari WIB, Milan yanglebih mendominasi jalannya lagakesulitan mencetak gol meskipunya 52 persen ball possesion.

Total 13 tembakan dilepaskantapi hanya dua yang on goal,sementara Atletico punya empatyang tepat sasaran dari total 14tembakan. Laga tampaknya akanberakhir imbang sampai Costamenjebol jala Christian Abbiati dimenit 86. Berbekal kemenangan1-0, Atletico gantian menjamuRossoneri di Vicente Calderontiga pekan mendatang.(NET)

Rossi Dapat Tandem Baru

Perlakuan MayweatherMemalukanLas Vegas–andalas

CEO Top Rank, Bob Arummengkritik habis perlakuan FloydMayweather terhadap AmirKhan. Menurut Arum, May-weather seharusnya malu atassikap dia tersebut.

Belakangan ini, Mayweathermembuat poling lewat sosialmedia agar fans bisa memilih siapayang akan menjadi lawan tandingpetinju asal Amerika Serikat itudi Las Vegas, Mei mendatang.Hasilnya, Khan keluar sebagaipemenangnya dengan meng-ungguli Marcos Maidana.

Kendati fans telah memilihcalon lawannya, Mayweatherbelum membuat pengumumanmengenai siapa yang akan menjadilawannya nanti. Arum sangatmarah dengan sikap cuek yangdiperlihatkan Mayweather terse-but. “Apa yang dilakukan diaterhadap Amir Khan memalukan,apakah dia akan bertarung atau

tidak,” kata Arum.“Pendapat saya mengatakan

Mayweather tidak akan melawanKhan, tapi ini sangat memalukanmelakuan sikap itu terhadap umatmanusia. Hanya karena dia me-miliki kekuasaan di mana Andabisa melakukan hal seperti itu,”sambung pria yang juga seorangpromotor kenamaan itu, dibe-ritakan The Daily Telegraph.

Ya, sejak Khan memenangkanpoling itu, Mayweather seolahdiam seribu bahasa kepada media.Sikap ini yang sangat disayangkanoleh Arum. Apalagi, reputasinyadi atas ring tinju boleh diberiacungan jempol.

“Jika seorang promotor mela-kukannya, seperti Bob Arum atauFrank Warren, media akan me-nyerang mereka. Namun, mediaseperti membiarkan Mayweathermelakukan hal ini. Dia seharusnyamalu terhadap dirinya sendiri.,” ujarArum.(NET)

Monza-andalasValentino Rossi akan men-

dapatkan tandem baru dalam ajangMonza Rally Show 2014 men-datang. Pembalap MotoGP terse-but akan ditandemkan denganpereli kelas dunia, Ken Block.

"Saya sangat beruntung bisamemiliki jadwal beragam untukberkeliling dunia tahun ini. Sayaakan tampil penuh di Global RallyCross, turun di Reli Amerika,turun di WRC Spanyol dan turundi Monza Rally Sprint bersamaValentino Rossi sebagai rekansetim saya," ujar Block dilansirRally-Emotion.

Hobi Rossi dalam memacu mo-bil rally, memang bukan hal baru.Usai berakhirnya musim balapanMotoGP, pembalap tim Yamahaini selalu turun dalam beberapaKejuaraan Reli Dunia (WRC),seperti Monza Rally Show.

Bahkan sejak mengikuti

Monza Rally Show dari 2005,Rossi telah keluar sebagai juarapada 2006, 2007, 2012. Sayang, iabersama Carlo Cassina hanyamampu meraih posisi runner-uppada 2013 karena kalah 10,6 detikdari Dani Sordo yang keluarsebagai pemenang.(NET)

Totti DiharapkanTampil Lawan InterRoma–Andalas

AS Roma akan berhadapan dengan InterMilan, dalam lanjutan Serie A, pada 2 Maret2014. Francesco Totti berpeluang main karenacederanya mulai membaik.

Kapten Roma itu dinyatakan tidak bisa bermainselama 10 hari. Totti mengalami cedera bokong.Totti tidak bermain ketika Roma mengalahkanSampdoria dengan skor 3-0.

“Totti sudah melakukan tes medis di manasudah dipastikan cedera memar yangdialaminya sudah hilang,” demikianpernyataan Roma, sebagaimana diberitakanFootball-Italia.

Totti tidak bermain ketika melawanSampdoria. Posisinya digantikan MattiaDestro dalam pertandingan itu. Romamenyatakan pemain asal Italia itu akanterus melanjutkan programpenyembuhan cederanya.

“Kapten tim akan terusmelanjutkan rehabilitasiprogram dan akan dinilaikembali dalam beberapa harimendatang.”

Roma memastikan Tottitidak akan fit ketika skuadbesutan Rudi Garciamenyambangi markas Bologna.Tapi, Garcia berharap Totti dapatbermain ketika melawan Inter.(NET)

Pellegrini Terancam Hukuman UEFAManchester-andalas

Pelatih Manchester City,Manuel Pellegrini kembalimeluncurkan serangannyakepada wasit Jonas Erikkson.Menurutnya, wasit membuatputusan yang tidak memihakkepada timnya pada legpertama babak 16 besar LigaChampions kontraBarcelona, Rabu dini harikemarin.

The Citizens harusmenerima kekalahan setelahbek Martin Demichelisdiganjar kartu merah padamenit ke 53 setelahmelakukan pelanggaranterhadap Lionel Messi.Messi tak menyia-yiakan halini dan mencetak golpembuka bagi kemenanganBlaugrana.

Sementara gol kedua bagiBlaugrana lahir dari kakiDani Alves di penghujunglaga. Pertandingan pun

berakhir 0-2 untukkemenangan tim asuhanGerrardo Martino.

Menurut pelatih asal Cile,wasit yang sudah memimpinpertandingan LigaChampions sejak 2008 itubukanlah orang yang tepatuntuk memimpinpertandingan. Dirinya jugamenyatakan bahwa Erikkson

juga sering melakukankesalahan dalam memimpinpertandingan sama sepertiLiga Champions musim 2012lalu yang mempertemukanBarcelona kontra AC Milandi partai perempat final.

“Dia wasit saat lagaBarcelona kontra Milan(2012) dan membuat

kesa-

lahan besar dalam laga Barca– malam itu. Sejak awalwasit tidak memihak kepadakedua tim,” ujar Pellegriniseperti dilansir Dailymail,Kamis (20/2).

Selain itu pelatih berusia60 tahun ini jugamenyinggung masalahnasionalis sang wasit, dirinyamenyatakan bahwa masihbanyak wasit lain di daratanEropa dibanding harusmemilih wasit asal Swedia.

“Ada sepakbola penting diEropa dibanding di Swedia.Dia tidak memiliki kuasadalam pertandingan. Bukanhal yang baik untuk memilihwasit asal Swedia dalampertandingan penting sepertiini,” sambungnya.

“Saya memberitahunyabahwa dia yang memberikanputusan pertandingan dansaya tidak senang denganputusannya. Ini bukanpenalti, kesalahannya ada diluar kotak. Tapi yang lebihpenting kami membangunpermainan,” tegasnya.

Atas aksi protesnya iniPellegrini bisa menghadapihukuman disipliner daripihak UEFA LigaChampions yangmengklaim pertandinganini tidak memberikankeuntungan kepadatimnya. (NET)

Howard PimpinRockets Habisi

LakersLos Angeles–andalas

Keterpurukan LosAngeles Lakers belumberakhir. MenjamuHouston Rockets, tuanrumah Lakers dihajar habis-habisan oleh DwightHoward dkk dengan skortelak 134-108.

James Hardenmemperlihatkanketajamannya denganmencetak 29 poin dan 11assist untuk Rockets,sedangkan Howard yangmenghadapi mantanklubnya, juga tidak mampudibendung. Howardmengemas 20 poin dan 13rebound.

Lakers yang tidakdiperkuat pemainandalannya, mengandalkanWesley Johnson dalammenghasilkan angka.Johnson bermain sangatagresif dengan mengemas24 poin dan tujuh rebound.

KendallMarshallmenambahlewat torehan20 poin dan 16assist untuk timtuan rumah.

Hasilpertandinganlainnya, SanAntonio Spurs

berhasil meraihkemenangan ketikamenyambangi markasPortland Trail Blazers.Tanpa kehadiran LaMarcusAldridge membuatkekuatan Portland menjadilemah, sehingga taklukdengan skor 111-109.

Tanpa Tim Duncan danTony Parker, pemaincadangan Patrick Millsmenjadi lumbung angkauntuk Spurs lewat torehan29 poin. Marco Belineliyang pemenang kontes tigaangka di NBA All-Startahun ini, menambahdengan torehan 19 poin.

Playmaker Portland,Damian Lillard menjadi topskor timnya setelahmencetak 31 poin dan enamassist. Pemain cadangan MoWilliams menambah lewatraihan 19 poin.(NET)

Valentino Rossi

Floyd Mayweather

OLAHRAGAJumat21 Februari 2014 harian andalas | Hal. 9

Bandung-andalasSebanyak 755 nomor

pertandingan yangdiusulkan Panitia Besar(PB) Pekan OlahragaNasional (PON) XIX/2016, disetujui seluruhcabor yang hadir padaRapat Koordinasi danSosialisasi NomorPertandingan pada PONXIX/2016 Jabar diBandung, Kamis (20/2).

755 Nomor PertandinganPON Disetujui Cabor

"Rakor diikuti 40 pengurusbesar cabor, sementara empat ca-bor yang tak hadir adalah PSSI,PSI, PTMSI dan ISSI. Intinya 755cabor disetujui untuk dipertan-dingkan di ajang PON XIX/2016,"kata Kahumas/Medpro KONIJabar, Dadan Hendaya di Bandung.

PB PON XIX yang diketuai

Gubernur Jabar Ahmad Herya-wan mengusulkan 44 cabor akandipertandingkan pada PON yangakan digelar di Jawa Barat. Ituberarti terdapat 5 cabor tambahandibandingkan PON XVIII/2012Riau.

Kelimanya adalah Berkuda,Drumband, Hoki, Dansa dan Kri-ket. Sementara 755 nomor per-tandingan adalah hasil rapatdengan KONI Pusat yang mem-prioritaskan nomor-nomorolimpik.

Seluruh cabor yang hadir,menurut Dadan menandatanganiberita acara yang menyepakatiseluruh nomor yang diusulkan."Ada diskusi-diskusi hangat sertaberbagai usulan pada sidang-sidang yang dibagi dalam empatkelompok. Tapi pada akhirnyasemua sepakat bahwa nomor-nomor yang disampaikan KomisiBidang Pertandingan, disetujuiuntuk dipertandingkan pada PON

mendatang," katanya.Menurut Dadan, empat cabor

yang tak hadir, bisa dikatakan akanjuga menyetujui usulan nomorpertandingan. Hal itu disebabkan,seluruh nomor usulan PB PONadalah nomor-nomor olimpik.

"Jadi kecil kemungkinan terja-di perubahan dari 755 nomor itu.Karena sepakbola, squash, tenismeja dan sepeda, tak ada nomor-nomor yang tak terukur," katanya.

Lebih lanjut, Dadan menje-laskan, hasil Rakor ini akan dibawasecara resmi ke forum RapatAnggota Tahunan (RAT) KONIyang rencananya digelar pada 11Maret mendatang.

"Kami berharap cabor-caboryang sudah menyetujui nomor-nomor ini ikut menyosialisasi-kannya kepada setiap KONIProvinsi, sehingga tak terjadiperubahan yang berarti dalamRAT itu," kata Dadan menam-bahkan.(ANT)

PSSI-Komdis Siap UsutInsiden Kekerasan di LagaPersipura-Persiba

Persija Tetap Siap,Panpel Persib Cari Solusi

Maria Febe Hadapi Lawan Berat di JermanSemarang-andalas

Tunggal putri pelatnas asalDjarum Kudus Maria FebeKusumastuti bakal menghadapilawan berat terutama babakkedua saat tampil pada kejua-raan bulu tangkis JermanTerbuka di Mulheim an derRuhr Jerman, 25 Februari-2Maret 2014.

Ketua PB Djarum KudusYoppy Rosimin ketika dihubungidari Semarang, Kamis (20/2)mengatakan, kalau menghadapipemain Republik Ceko KristinaGavnholt, Maria Febe seharus-nya bisa mengatasinya.

Pada babak pertama, MariaFebe Kusumastuti yang kinimenempati peringkat 48 duniatersebut akan menghadapipemain dari Republik Cekoyang menempati peringkat 38dunia. Skor pertemuan keduapemain tersebut masih 0-0karena mereka belum pernahsaling bertemu.

Jika mampu mengatasiKristina, Maria Febe kemung-kinan akan menantang unggulankedua dari Korea Bae Yeon Judi babak kedua dengan catatanpemain Korea yang kinimenempati peringkat enamdunia bisa menyingkirkantunggal putri Malaysia ZhangBeiwen.

"Kalau bertemu Bae Yeon Ju,

tentunya Maria Febe harusbekerja ekstra keras," katanyamenegaskan.

Maria Febe Kusumastutibelum pernah menang dari baeYeon Ju dalam empat kalipertemuan mereka. Kekalahanterakhir yang diderita MariaFebe dari Yeon Ju yaitu padakejuaraan bulu tangkis YonexSunrise India Open 2012 (kalah12-21,9-21).

Pada nomor tunggal putra,pemain pelatnas asal DjarumKudus Dionysius HayomRumbaka yang menempatiunggulan ke-10 akan mengha-dapi pemain Singapura Zi LiangDerek Wong pada babakpertama. Jika menang akanbertemu pemenang antaraRasmus Fladberg (Denmark)melawan Niluka Karunaratna(Srilanka) di babak kedua.

Tunggal putra Djarum Kuduslainnya Andre KurniawanTedjono yang sedang dikontraksalah satu tim di Jermantersebut akan menghadapipemain Malaysia MisbunRamdan Mohamed Misbundi babak pertama.

Jika menang, AndreKurniawan akan menghadapipemenang antara unggulankedelapan Takuma Ueda(Jepang) melawan pemain yanglolos dari babak kualifikasi.

Kemudian pemain pelatnas asalDjarum Riyanto Subagjalangsung bertemu pemainunggulan kedua dari ThailandBoonsak Ponsana di babakpertama.

Kemudian Wisnu Yuli jugamenghadapi lawan berat dibabak pertama karena harysbertemu unggulan keempat dariJerman Marc Zwiebler di babakpertama.

Sementara itu pemainperingkat tiga dunia TommySugiarto menempati unggulanpertama pada kejuaraan bulutangkis berhadiah total 120 ribudolar Amerika Serikat. Padababak pertama akan menghadapitunggal putra Finlandia EetuHeino. Jika menang akanbertemu pemenangantaraAnand

Pawar(India)

melawan Tan Chun Seang(Malaysia) di babak kedua.

Pada nomor ganda putrapasangan Angga Pratama/RyanAgung Saputra yang menempatiunggulan ketiga akan bertemu

pasangan Belanda Ruud Bosch/Koen Ridder di babak pertama.Jika menang akan bertemupemenang antara LukaszMoren/Wojciech Szkudlarczyk(Polandia) melawan pemainyang lolos dari babak kualifikasi.

Pada nomor ganda campuranpasangan Alfian Eko Prasetyo/Annisa Saufika akan bertemuRobert Blair/Imogen Bankier(Skotlandia). Jika menangakan bertemu pemenangunggulan pertamaChris Adcock/GabrielleAdcock(Inggris)mela-

wanVitalij

Durkin/Nina

Vislova(Rusia) dibabakkedua.

Ke-mudianpasanganEdiSubaktiar/GloriaEmanueleWidjajaakanbertemu

pasangan Singapura DannyBawa Chrisnanta/Yu YanVanessa Neo di babak pertama.Pasangan Irfan Fadhilah/WeniAnggraeni bertemu pasanganyang lolos dari babakkualifikasi.(ANT)

Timnas U-23 Akan Jajal Malaysia

Indra: Timnas U-19Belum DapatkanLawan Kompetitif

PSSI Berharap Tak Ada Intervensi Jelang Pemilu

Jakarta-andalasTim nasional Indonesia U-23 menja-

dikan Malaysia sebagai salah satu lawanujicoba dalam persiapannya menghadapiAsian Games 2014. Rencananya ujicobatersebut digelar pada awal Maret.

Timnas Indonesia U-23 akan menja-lani pemusatan latihan mulai 24 Februarimendatang di Yogyakarta. Pelatih AjiSantoso memprogramkan satu lagaujicoba untuk tim asuhannya.

Dijelaskan Sekjen BTN (Badan TimNasional) Sefdin Saifudin, pihaknya telahmengundang timnas Malaysia U-23, danundangan itu disebutnya telah disetujui.

"Timnas U-23 Malaysia sudah konfir-masi bahwa mereka sanggup menjalaniujicoba melawan timnas U-23. Tapi soaltempat dan tanggal kami masih mendis-kusikannya," ujar Sefdin di Jakarta, Kamis(20/2).

Menurut Sefdin kemungkinan besar

ujicoba melawan Malaysia akan diadakandi Yogyakarta, Solo atau Jakarta. "Untuktanggal sebenarnya bisa main tanggal 5Maret tidak jadi masalah, meski bersa-maan dengan lawan Arab."

Aji Santoso akan membagi pemusatan

latihan hingga tujuh fase sebelum terjunke Asian Games. Selama pemusatanlatihan tersebut, dia berharap pasukannyamendapatkan lawan ujicoba sebanyaksembilan kali.

(NET)

Jakarta–andalasPersatuan Sepakbola Seluruh Indo-

nesia (PSSI) berharap, agar kompetisiIndonesian Super League (ISL) tidakterintervensi dengan atribut-atribut calegjelang pemilu.

Sebelumnya beredar foto Caleg PartaiDemokrat sekaligus CEO PSIS, YoyokSukawi pada laga Timnas U-19 kontraPSIS Semarang pada Jumat 14 Februarilalu. Hal ini tentu diharapkan PSSI tidakterjadi kembali jelang Pemilu Legislatif 9April mendatang.

Selain itu Ketua Umum PSSI, DjoharArifin menegaskan bahwa tidak ada lagayang ditunda pra, maupun pasca Pemilu2014. "Jelang pemilu tidak ada penundaankompetisi ISL, kecuali jika ada bencanaalam seperti Gunung Kelud kemarin.Kami ingin kompetisi bisa membuat

suasana pemilu berjalan santai. Tidak adaatribut apa pun dalam turnamen dan kamiharapkan kompetisi (ISL) bersih dari caleg-caleg dan semuanya. Dan kami harap tidakada penundaan pertandingan selamapemilu," ujar ketua Umum PSSI Prof. Dr.Ir. Djohar Arifin di Jakarta, Rabu (19/2).

Selain itu menanggapi turnamen ISLyang sudah memasuki pekan ketiga,Djohar juga berharap agar turnamen kinibisa selesai tepat waktu. Hal ini dianyatakan terkait dengan beberapa lagaISL yang ditunda karena meletusnyaGunung Kelud 13 Februari lalu.

"ISL kompetisi yang sangat fantastis danmenyenangkan karena membagi wilayahyang menghemat biaya bagi peserta.Diharapkan bisa selesai tepat waktu, kecualijika terjadi bencana seperti (Gunung Kelud)kemarin,”sambung Djohar.

Mantan Sekjen KONI ini juga berha-rap tidak ada lagi penundaan pertandingan,seperti pada partai final Inter Island Cup.Di mana partai yang mempertemukanPersib Bandung kontra Arema CronousIndonesia gagal digelar karena tidakmendapat izin dari kepolisian. Penundaandikarenakan suporter Persebaya yangmengeluarkan ancaman akan menyerangsuporter Arema pada partai final tersebut.

"Kami berharap pada polisi agar tidak adapelarangan pertandingan seperti turnamenInter Island Cup karena ini pertandinganyang cukup dilihat di mata dunia karenaagenda PSSI masuk di kalender interna-sional dan saat ditunda ada pertanyaan yangmasuk kepada kami 'ada apa di Liga andahingga tidak ada pertandigan?,' kalau sepertiini Indonesia dinilai tidak aman lagi di mataluar negeri," terangnya.(NET)

Jakarta–andalasSepakbola Indonesia kem-

bali tercoreng dengan aksipemain yang tidak terpuji padalaga Indonesia Super League(ISL) Persipura kontra PersibaBalikpapan di Wilayah Timurpada sore hari ini yang diadakandi Stadion Mandala Jayapura.

Memasuki pertengahan ba-bak kedua, Persipura terlihatbermain menjurus kasar. Adadua insiden yang luputdari pengamatan wasityakni ada gerakan ten-dangan dari Andri Ibodan gerakan tangan dariDominggus Fakdawer.Wasit, Ahmad Supar-man pun hanya mem-berikan kartu kuningkepada Fakdawer.

Keputusan kontroversialwasit berlanjut jelang pertan-dingan terakhir. Wasit punmenunjuk titik putih saat ArifkiEka Putra diklaim melakukanhandsball. Sontak, putusan itumemicu kericuhan. Adu mulutpun terjadi, tapi wasit tetap padakeputusannya.

Menanggapi kasus yangmencoreng nama sepakbolaIndonesia ini terpuji yang terjadipihak PSSI menyatakan bahwamereka belum memberikanputusan maupun sanksi kepadakedua belah tim maupun wasit.

“Kami kan tidak ada di tem-pat, kami menunggu laporan daripengawas pertandingan. Kita jugatunggu laporan dari KomisiDisiplin (Komdis) Semua yang

salah pasti ada sanksinya.Kami juga akan pelajarivideo pertandingan” ujarKetua Umum PSSI, Djo-har Arifin kepada warta-wan, Kamis (20/2).

Sementara itu daripihak Komisi DisiplinPSSI, mereka menegas-kan akan segera mengu-

sut masalah ini.“Kami akan usut sesegera

mungkin, intinya kami inginperbaiki semua masalah yangada. Jika ada yang salah pastinyasegera akan kami hukum. Yatunggu saja putusan kami nanti,”ujar ketua Komisi Disiplin HincaPanjaitan. (NET)

Jakarta-andalasPihak kepolisian daerah Jawa

Barat, telah mengeluarkankeputusan dengan tidak mem-beri izin laga antara PersibBandung kontra Persija Jakarta.Pelatih Persija, Benny Dollo,mengaku timnya siap bermaindi mana pun.

Seperti diberitakan sebe-lumnya, bahwa Polisi tak mem-berikan izin laga yang seha-rusnya digelar di Stadion Si JalakHarupat pada Sabtu 22 De-sember. Pihak kepolisian ber-alasan bahwa laga tersebutsangat memicu kericuhan.

Wacana pemindahan tempatlaga di luar Jawa Barat atau lagadigelar tanpa penonton punmengemuka. Bendol -sapaanakrab Benny Dollo mengakubelum mendapatkan kabar ter-sebut, akan tetapi ia menyatakanbahwa timnya selalu siap ber-tanding di mana saja.

"Sejauh ini kita belum dapatpernyataan resmi soal tempatbakal di pindah. Kita tanding dimana saja tetap siap,” kataBendol kepada Okezone. Saat

disinggung soal suporter keduabelah pihak, Bendol mengatakanbukan urusannya.

Sementara itu, pihak panitiapelaksana (panpel) pertandingandari Persib akan menyerahkanmasalah penolakan izin tersebutkepada PT Liga Indonesia.Panpel pun berharap segera adasolusi untuk duel klasik ini.

"Kami akan berkoordinasidulu dengan PT. Liga dan mana-jemen Persib. Mudah-mudahanada solusinya. Intinya kamimasih akan berusaha maksimaldan mungkin masih ada celahlagi untuk negosiasi," ujar sek-retaris Panpel Persib, BudhiBram Rachman.(NET)

Surabaya-andalasPelatih Timnas U-19 Indra

Sjafri mengatakan tim asuhan-nya belum mendapatkan lawanyang benar-benar kompetitifdan berat selama menjalani lagauji coba Tur Nusantara sejak duapekan lalu.

Indra Sjafri yang ditemuiwartawan di Surabaya, Kamis(20/2) mengemukakan selamaenam kali laga uji coba yangsudah dijalani, Evan Dimas dankawan-kawan belum mendapat-kan tekanan berat, padahalkondisi itu sebenarnya sangatdiharapkan.

"Mudah-mudahan dalamlawatan Tur Nusantara

di Jawa Timur, ka-mi bisa menda-

patkan lawanyang sepa-

dan se-hingga

anak-anak

menda-pat penga-

laman tan-ding yang lebih

baik," ucapnya,berharap.Setelah menjalani Tur

Nusantara di Yogyakarta danJawa Tengah, Timnas U-19 yangdisiapkan untuk putaran finalPiala Asia 2014 mulai melakukanuji coba dengan sejumlah tim diJatim.

Lawan pertama yang akandihadapi adalah tim Pra-PON

Jatim yang ditangani pelatihHanafing dan laga uji cobadijadwalkan berlangsung Jumat(21/2), di Stadion GeloraBangkalan.

"Kami menginginkan adatekanan dan perlawanan yanglebih sengit hingga lini ketiga(pertahanan)," tambah IndraSjafri.

Secara terpisah, pelatih timPra-PON Jatim Hanafing me-nyatakan timnya siap membe-rikan perlawanan sengit terha-dap Timnas U-19, meskipunpersiapan yang dilakukan sangatmepet.

Secara materi, lanjut Hana-fing, pemain Timnas U-19 lebihberkelas dan masa persiapanlebih panjang, tetapi anak-anakasuhnya tidak khawatir dan tetaptampil menyerang.

"Tim-tim di Jawa Timurpunya ciri khas permainansendiri, salah satunya agresifdalam menyerang. Kami akanberusaha memberikan perla-wanan dan tekanan kepadamereka," ujarnya.

Mantan pemain klub Gala-tama Niac Mitra Surabaya itu,menyiapkan duet penyerangutama Riki Hamzah dan RidhoNur Cahyo untuk menekan linipertahanan timnas.

Selain tim Pra-PON, EvanDimas dan kawan-kawan dijad-walkan menghadapi tim usia 21tahun asal Jatim lainnya, yakniPersebaya, Arema dan Persi-koba Kota Batu.(ANT)

Mantan PSSILawan PSKB OldCrack di BinjaiBinjai- Andalas

Mantan pemain PSSI dari Ja-karta yang tergabung dalam klubMichigan Old Crack akan mencobakekuatan PSKB Old Crack yangberlangsung di Lapangan Sepak-bola Korem Binjai, Sabtu ( 22/2).

Kordinator mantan pemain PSSIZulkarnain Lubis, Kamis (20/2)menyebutkan, mantan PSSI denganmanajer tim Sanjit akan bergabungdengan mantan PSMS Medan,seperti Sugiar (penjaga gawang),Puspom, A. Jaya Silen, guna meng-imbangi PSKB Ald crack yangbakal menurunkan pemain, sepertiNasrul Koto, Junaidi Koto, Amran,Erwin, Indra Jaya, dan lainnya.

Kordinator pertandingan IrfanIzka Rawi, menjelaskan, Kamis( 20/2), mantan pemain PSKB Binjaidengan manajer tim Awang, akanmeladeni reputasi pemain PSSImasa lalu dengan bekas pemainPSKB Binjai. Apalagi PSSI dariJakarta, merencanakan membawapemain asal Malaysia Arumugamke Binjai." Ini pertandingankehormatan, guna lebih mem-bangkitkan sepakbola Binjai," ujarAwang.

Dipilihnya bertanding di Binjai,karena Zulkarnain Lubis meru-pakan mantan pemain nasional asalBinjai yang pernah memperkuatPSKB Binjai. Pertandingan yangdiselenggarakan di lapangan Ko-rem Binjai, Sabtu( 22/2), akandihadiri mantan pemain PSKBBinjai, Pengurus PSKB, Keadi-parpora Binjai dan Ketua KONIBinjai. (SR)

Indra Sjafri

Benny Dollo

PELUNCURANPELUNCURANPELUNCURANPELUNCURANPELUNCURAN-Pasangan artis AsrafSinclair dan BungaCitra Lestaridiabadikan bersamaChristy Candlestein(Product MarketingSamsung AC), Yuni Jie(Interior Designer),dan Bernard Ang(Consumer ElectronicsDirector PT SamsungElectronics Indonesia)saat acara peluncuranSamsung AC TriagleDesign di PublicoResto & Bar, Jakarta.

andalas/ist

Jumat21 Februari 2014 harian andalas | Hal. 10EKONOMI BISNIS

Harga Cabai MerahGayo Lues Rp 6 Ribu/KgGayo Lues-andalas

Petani cabai merah di Kabupaten Gayo Lues semakinkhawatir dengan harga yang kian anjlok. Pasalnya, hargacabai merah yang sebelumnya Rp 10 ribu/kg kembali turunmenjadi Rp 6 ribu per kgnya.

Aliman salah satu petani cabai merah, Kamis (20/2)mengatakan, jika harga cabai tak kunjung naik dari Rp 6ribu. Semua petani akan mengalami rugi besar, sebab,harga mulsa, pupuk, bibit dan obat-obatan lainnya sangatmahal di pasaran Kota Blangkejeren.

"Jika harganya Rp 6 ribu per kg, kami khawatir untukbulan depan tidak bisa menanam lagi. Modalnya juga ikutkandas, karena saat ini ongkos nyangkol atau yang lainnyasaja satu hari habis Rp 100 ribu. Lain lagi dengan biaya-biaya yang sangat dibutuhkan," katanya.

Harga cabai yang anjlok itu akan berdampak denganperekonomian masyarakat Gayo Lues, soalnya diKabupaten Gayo Lues ada ratusn warga yang rutinmenanam cabai merah. Sehingga turunnya harga cabaiakan berdampak bagi petani kecil di tingkat desa. (NUAR)

HERMES XXI PALLADIUMTHAMRIN SUN

12.15-14.35-16.55-19.15-21.35

PLAZA 12.15-14.25PALLADIUM THAMIN

BINJAI12.30-14.40

HERMES XXI SUNTHAMRIN BINJAI

12.45-14.55-17.05-19.15-21.25

HERMES XXI SUNPALLADIUM

13.00-15.10-17.20-19.30-21.40

THAMRIN PLAZABINJAI

13.00-15.00-17.00-19.00-21.00

PALLADIUM 13.00-15.00-17.00-19.00-21.00

PLAZA BINJAI12.45-14.45-16.45-18.45-

20.45

PALLADIUM 16.50-19.10-21.30

HERMES XXI 17.50-20.10

PLAZA 16.35-18.45-20.55BINJAI 16.50-19.00-21.10HERMES XXI (3D) 12.45-14.55-17.05-19.15-21.25

SAMSUNG meluncurkanterobosan terbaruteknologi pendingin

ruangan lewat Triangle Design.Air Conditioner (AC) berdesainsegitiga ini hadir untukmenjawab kebutuhan konsumenIndonesia dalam menghadapicuaca dan polusi, sekaligusmemenuhi gaya hidup.

Pendingin ruangan berdesainunik ini diperkenalkan Samsungkepada kalangan media dalamsebuah acara yang berlangsungdi Publico Resto & Bar, Jakarta,pada 13 Februari 2014.

Inovasi Triangle Designdilengkapi dengan High DensityFilter yang sangat mudahdibersihkan, jaminan tahan lamadengan Triple Protector+ dangaransi 10 tahun yang barupertama di Indonesia untukproduk pendingin ruangan.

Dengan Triple Protector+,Samsung memberikanperlindungan pada AC TriangleDesign, yaitu Anti-pemutusanarus pendek dan Anti-ketidakstabilan listrik yangmenjaga kompresor agar tidakmudah rusak jika terjadiperubahan tegangan listrikseperti yang sering terjadi diberbagai wilayah di Indonesiamserta Antikarat untukmelindungi kompresor dankomponen lainnya pada SamsungAC agar tidak mudah berkarat.

Pasangan artis Asraf Sinclairdan Bunga Citra Lestari tampildalam acara peluncuran sekaligusmendemokan cara menggunakandan merawat Samsung ACTriangle Design yang terlihatsangat mudah dan praktis.

Hadir pula Yuni Jie, seorang

interior designer dari Jie Desainyang membagi kiat tentangmendesain interior rumah yangmemadukan penempatanSamsung AC Triangle Designpada posisi yang tepat agarinterior rumah terlihat elegandan berkelas sehinggamelengkapi keindahan danestetika desain ruangan maupunkamar.

Bernard Ang selaku Con-sumer Electronics Director PTSamsung Electronics Indonesiamengatakan, Samsung sangatserius menggarap pangsa pasarbisnis AC di Indonesia. Terlebihmelihat pertumbuhan signifikanpasar pendingin ruangan diIndonesia dari tahun 2009-2013,rata-rata meningkat 160 persendan pertumbuhan Samsung ACdalam periode yang samamencapai 327 persen.

"Kami memiliki serangkaianriset konsumen Indonesia untukmenajamkan pemahaman kamidengan kebutuhan keluargaIndonesia. Dan dari hasil risetinilah, kami membawa SamsungAC Triangle Design dilengkapiinovasi yang memberikan solusidan kemudahan bagi konsumenIndonesia, yaitu High DensityFilter yang mudah dibersihkan,bilah berbentuk kupu-kupu danbukaan lebih besar, sehinggadapat menghembuskan anginasampai dengan 14 meter dangaransi hingga 10 tahun, yangterlama untuk produk AC diIndonesia, yang didukung denganTriple Protector+ untukmenjamin daya tahan kompresor.Semua inovasi yang sayasebutkan sangat sesuai denganiklim dan kondisi di Indonesia,"jelas Bernard.

Selain kondisi iklim,menurutnya yang patut menjadiperhatian adalah tingginyatingkat polusi di Indonesia,khususnya di daerah urban. Datadari Montreal ConcordiaUniversity menunjukkanIndonesia menduduki peringkatke sembilan sebagai negaradengan tingkat polutan tertinggidi dunia.

Menurut hasil penelitian dariUnited State EnvironmentProtection Agency (US EPA)polusi dalam ruang bisa duahingga lima kali lebih tinggidibandingkan polusi luar ruangdan satu dari lima yang berisikomengancam kesehatan manusia.Salah satu penyebab utama dariini adalah pendingin ruanganyang tidak dirawat secaraberkala dan seksama sehinggamenjadi polusi udara bagi

penghuninya seperti penyakitpada saluran pernafasan.

Samsung menghadirkan ACTriangle Design dilengkapi filterdengan tingkat kerapatan yangtinggi sehingga dapat menyaringdebu, bakteri, jamur, dan allergenaktif yang dibawa dari luarruangan dengan lebih baik. HDFilter diletakkan pada posisi yangsangat memudahkan pemilikSamsung AC Triangle Design jikaingin mencuci sendiri filterpendingin udara untukmemastikan udara bersih dalamruangan yang bagi keluarga.

Selain pentingnya udarabersih dalam ruangan, SamsungAC Triangle Design jugadirancang dengan sentuhan akhircrystal gloss yang memberikankesan transparan yang elegandan aerodinamis.

"Dengan kemudahanmembersihkan filter HD padaSamsung AC model terbaru ini,menjadi salah satu alasanmengapa saya menempatkanSamsung AC Triangle Designpada posisi di sebelah kiritempat tidur," jelas Yuni Jie.

Samsung AC Triangle Designtersedia di pasar Indonesia sejakFebruari 2014 dengan hargaberkisar Rp2,8 juta hinggaRp11,5 juta dengan kapasitasdaya pendingin mulai dari 1/2 pk,3/4 pk, dan 1 pk.

Untuk memberikankenyamanan lebih kepadakonsumen AC, Samsung sepertiyang dikemukakan Bernard Ang,juga berkomitmen untukmenghadirkan jaringan pemasaranyang seluas-luasnya di Indonesiasekaligus layanan-layanan servicecentre di setiap daerah. (GUS)

Samsung Hadirkan AC Triangle Design Bergaransi 10 Tahun� Dilengkapi Anti Pemutusan Arus Pendek, Anti Ketidakstabilan Listrik dan Anti Karat

GubsuSaksikanMoU BankSumut danDapenbun

Kerjasama strategis itu ditan-dai dengan penandatangananPerjanjian Kerjasama Jasa Payrolluntuk Penerimaan Dana ManfaatPensiunan Perkebunan dan Penan-datanganan Pembukaan GiroPenampungan Dana Manfaat Pen-siun Dapenbun Cabang PTPN2,PTPN3 dan PTPN4.

Penandatanganan kerjasamadisaksikan oleh Gubsu H GatotPujo Nugroho ST dilakukan olehDirektur Pemasaran Bank Sumut

Ester Junita Ginting denganDirektur Utama Dapenbun Ros-wita Nila Kurnia, di Kantor PusatBank Sumut Jl Imam Bonjol 18,Medan, Kamis (20/2).

Gubsu menyambut gembirakerjasama Bank Sumut dan Dape-bun dalam rangka meningkatkanperforma Bank Sumut dalampenghimpunan dana pihak ke tiga.Hal tersebut sejalan dengan upayauntuk menjadikan Bank Sumutsebagai Bank Regional Championyang ikut mendorong pertum-buhan ekonomi dan peningkatankesejahteraan masyarakat Sumut.

Dalam kesempatan tersebut,Gubsu mengingatkan untuk men-jadi Bank Regional Champion, makajajaran internal Bank Sumut harusmenjalin soliditas. “Untuk menjadibank regional mulai Dirut sampaitukang sapu harus menjadi tim yangsatu. Ini harus menjadi teamworkyang solid,” imbuh Gubsu.

Turut hadir pada acara ituDirektur Operasional DapenbunDikdik Purwana dan Ketua Pengu-rus Besar P3RI RM Sitompul,serta Direktur SDM DapenbunPTPN 2, PTPN3 dan PTPN4 danPT PT Sarana Agro Nusantara(SAN). (WAN)

Medan-andalasBank Sumut

menjalin kerjasamastrategis dengan DanaPensiun Perkebunan(Dapenbun) yang akanmelibatkan 67 ribupensiunanperkebunan.Kerjasama denganstakeholers potensialini dalam upayameningkatkanpenghimpunan danapihak ketiga sekaligusmemperluas ekspansikredit Bank Sumut.

KKKKKAAAAAYU HIASYU HIASYU HIASYU HIASYU HIAS-Seorang

pengerajinmenghias

kerajinan lampuhias yang

berbahan dasarsisa kayu yang

diambil daritumpukan

sampah aliransungai deli Jalan

Brigjend KatamsoMedan, Kamis (20/

2). Harga hiasanini di pasaran

mencapai ratusanribu rupiah,

untukpermintaansampai luar

Sumut.

andalas/hs poetra

Idi Rayeuk-andalasDalam beberapa minggu ter-

akhir ini listrik PLN di KabupatenAceh Timur mengalami deficit.Pemadaman listrik bergeliran diseluruh daerah dalam KabupatenAceh Timur.

Hal itu membuat konsumenPLN di Aceh Timur banyak yangkecewa, terutama para penjualandi malam hari. seperti yang dialamiMay pemilik warung kopi di KotaIdi Rayeuk.

Menurutnya, sejam mati lampu

dia mengalami kerugian Rp100ribu sampai Rp300 ribu rupiah.Karena pengunjung ke kwarung-nya tidak datang, apalagi saatpertandingan bola kaki. SepertiLiga Champion atau Liga Inggrisini sangat berpengaruh terhadapomset.

May menambahkan, dalamminggu ini sudah sering mati mulaisatu jam sampai dua jam lebih.Dalam seminggu dua atau tiga kaligelap Kota Idi Rayeuk, kadangmalah lebih dari tiga kali. Inilah

yang terjadi selama ini dan merekasangat berharap kepada perusahanPLN untuk dapat menstabilkanmengenai mati lampu di Kota IdiRayeuk.

Sementara Manager PLN Ra-yon Idi Rayeuk, Ridwan Salammengatakan, kepada koran inimelalui saluran telepon, Rabu (19/2) mengakui defisit listrik PLNdalam minggu ini. Untuk itu,dilakukan pemadaman bergilir diseluruh kecamatan dalam Kabupa-ten Aceh Timur,” ujar Ridwan. (MAD)

Aceh Timur Defisit Listrik

Bulog Perluas OperasiPasar Beras di MedanMedan-andalas

Bulog Sumatera Utara bekerja sama denganPemerintah Kota Medan dan Persatuan PengusahaPenggilingan Padi, mulai Jumat (21/2) memperluaspenggelontoran beras operasi pasar di pasar tradisionaldaerah itu.

"Perluasan OP (operasi pasar) beras dilakukan setelahmelihat daya serap di Pusat Pasar yang cukup tinggi dalam OPperdana, Rabu (19/2)," kata Humas Bulog Sumut, Rudi Adlyndi Medan, Kamis. Pada OP pertama di Pusat Pasar Medan, 10ton beras OP Bulog yang dijual dengan harga eceran tertinggi(HET) Rp7.500 per kg habis dibeli masyarakat.

Mengacu pada hasil OP di Pusat pasar Medan itu pula,maka kebijakan OP tersebut akan dilanjutkan minimal diempat pasar tradisional lainnya yakni Simpang Limun,Palapa Brayan, Sukaramai dan Pasar Petisah.

Harapan Bulog, Pemkot Medan, Persatuan PengusahaPenggilngan Padi, Bank Indonesia dan Pemprov Sumut,OP beras Bulog itu bisa menahan kenaikan harga jualberas di pasar yang tren mulai terlihat. (ANT)

Jumat21 Februari 2014 harian andalas | Hal. 11KOMUNITAS

Provsu Ajak Kabupaten/KotaKerjasama dengan British Council

Polres SibolgaAkan Gelar LombaBurung BerkicauSibolga-andalas

Untuk menciptakan suasanadamai dan tertim di tengah-tengah masyarakat menjelangPemilihan Umum Legislatif(Pileg) dan Pemilihan Presiden(Pilpres) tahun 2014 di KotaSibolga, Kepolisian Resor (Pol-res) Kota Sibolga menggelarlomba sekaligus pameran bu-rung berkicau, memperebutkanPiala Kapolres Sibolga Cup Itahun 2014.

"Lomba dan pameran burungberkicau Kapolres Sibolga Cup Idengan total hadiah Rp 32.750.000 akan diadakan pada Minggutanggal 23 Pebruari 2014 men-datang di Lapangan Simare-mare, tepatnya di depan KantorWalikota Sibolga," kata KapolresKota Sibolga AKBP Guntur AgungSupono didampingi Humas Pol-resta Sibolga Ipda R Sormin S.Agkepada andalas di Mapolres KotaSibolga, Kamis (20/2).

Dia menjelaskan, adapun ka-tegori yang diperlombakan ada5 kelas, yakni kelas Bes of theBest Polres Kota Sibolga denganjenis burung Murai Batu, dengantotal hadiah Rp 14.150.000 un-tuk juara 1 sampai dengan 6,ditambah trofi dan piagam.

Kelas Best of the Best Waka-polres, dengan jenis burungMurai Batu ekor hitam danKacir, total hadiah Rp 10.150.000 untuk juara 1 sampai de-ngan 6, ditambah trofi dan pia-gam. Kelas Champion dengan7 jenis burung, yakni MuraiBatu, Kacir, Kenari, Love bird,Cuca hijau kepala polos, Cucahijau kepala kuning dan kapastembak, dengan total hadiah Rp4.400.000 untuk juara 1-6 di-tambah trofi dan piagam.

Untuk kelas Master dengan

6 jenis burung, yakni MuraiBatu, Kenari, Love bird, Cucahijau kepala polos, Cuca hijaukepala kuning dan kapas tem-bak, total hadiah Rp 2.500.000untuk juara 1 sampai juara 6ditambah trofi dan piagam. Dankelas Favorit 5 jenis burung,yakni Murai Batu ekor hitam,Love bird, Kacir, Kenari, Cucahijau kepala polos dan Cucahijau kepala kuning, total hadiahRp 1.550.000 untuk juara 1sampai juara 6 ditambah trofidan piagam.

Kabag Humas Polresta Si-bolga Ipda R Sormin menam-bahkan, perlombaan burungberkicau Kapolres Sibolga CupI regional Sumut ini di dukungoleh BnR Pantai Barat yangbertujuan antara lain, mening-katkan animo masyarakat untukmencintai, menjaga, dan meme-lihara satwa burung berkicau,meningkatkan khasanah barubagi perkembangan pariwisatayang bersifat menyebar di KotaSibolga, mendorong masyarakatuntuk selalu mengisi waktudengan kegiatan-kegiatan posi-tif (memelihara burung ber-kicau) dan menjauhkan kegiatannegatif seperti narkoba.

Bagi peserta yang ingin me-ngikuti maupun berminat silah-kan mendaftar atau menghu-bungi Mapolres Kota Sibolga,Wakapolres Anhar Deli, RioPrikaten (Sibolga), Tommi Pan-jaitan Sibolga, Oyong (Madina),Man (Gunung Tua) Ketua BnRPantai Barat Rudi Manurung,Faisal (Padang Sidempuang),David (Medan), Riswan (PadangLawas), Ifan (Pematang Siantar),Ucok (Balige), Mansaf (Sergai),Ayang (Tebing Tinggi), dan Irfan(BnR Medan), pungkasnya. (AT)

"Ini kesempatan yang harusdimanfaatkan dengan baik oleh di-nas kabupaten/kota. Seperti yangsudah dilakukan oleh TapanuliSelatan (Tapsel). Dan menyusulBinjai dan Kota Medan," ujar Mu-hammad Zein ketika membukaEnglish and Education Day yangmembahas tentang pendidikandan kerjasama internasional diSumatera Utara di Aryaduta Ho-tel, Kamis (20/2).

Diskusi pendidikan dan kerja-sama internasional itu turut dihadiriKepala Lembaga Penjamin MutuPendidikan (LPMP) Sumut DrsBambang Winarji MPd, Prof DrBerlin Sibarani MPd mewakili per-guruan tinggi, Kepala Dinas Pen-didikan Kota Binjai Drs AnangWibowo, Dra Rosmawaty Nadeak

mewakil Pemprovsu, guru dandosen sastra Inggris, pelaku pen-didikan kursus Bahasa Inggris danundangan lainnya.

Di bagian lain, Kadis juga me-ngapresia British Council di Indo-nesia khususnya Medan yangingin mengembangkan BahasaInggris bagi masyarakat Sumutkhususnya Bahasa Inggris. Me-lalui dukungan serta kerjasamadengan Dinas Pendidikan ProvinsiSumatera Utara, British Councilakan membantu pengembanganpengajaran Bahasa Inggris agardapat dilselenggarakan dengan

lebih baik lagi.Direktur Yayasan Dewan Ing-

gris Indonesia, Tim Moore percayabahwa Bahasa Inggris dapat men-dukung keberhasilan dalam per-ekonomian global dan bagi masadepan para individunya sendiri.

"Bahasa Inggris dapat memberi-kan akses kepada pengetahuan,keterampilan dan peluang kerjaserta meningkatkan pemahamanterhadap kebudayaan lain. Kamijuga percaya bahwa bahasa Inggrismemungkinkan para individu,masyarakat, dan kawasan (region)untuk menciptakan serta memeli-

hara hubungan internasional," ujarTim Moore.

Sementara, Direktur RegionalBahasa Inggris untuk Sistem Pendi-dikan, Duncan Wilson mengatakanbahwa program pengembanganpendidikan dan bahasa Inggris Brit-ish Council dilakukan dengan be-kerja sama dengan pemerintah,lembaga, guru dan peserta didikuntuk memberikan solusi penga-jaran dan pembelajaran bahasaInggris yang diharapkan dapatmemberikan life-changing opportu-nities untuk setiap individu danmasa depan mereka. (RIL)

Medan-andalasKepala Dinas Pendidikan

Provinsi Sumatera Utara(Provsu) Muhammad ZeinSiregar MSi mengajakDinas Kabupaten/Kotauntuk menjalin kerjasamadengan British Council.Kerjasama tersebut akanmembantu meningkatkanilmu pengetahuankhususnya pendidikanBahasa Inggris bagi siswadan guru.

DIABADIKAN DIABADIKAN DIABADIKAN DIABADIKAN DIABADIKAN -Kepala Dinas Pendidikan Sumut M Zein Siregar diabadikan bersama peserta diskusi dan tim British Council, Kamis (20/2) di Aryaduta Hotel.

andalas/asril tanjung

Kabanjahe-andalasKetua Darma Wanita Provinsi

Sumut Ny Doharni Nurdin Lubisbangga pada para pemuda yang ter-libat aktif dan banyak membantu pro-ses penanganan bencana erupsi Gu-nung Sinabung. Hal itu dikatakannyasaat menyerahkan bantuan untukwarga korban erupsi Gunung Sina-bung di Gedung Serba Guna KNPI,Jalan Pahlawan, Kabanjahe, Kabu-paten Tanah Karo, Rabu (19/2).

Menurut Doharni, pemuda me-mang sangat dibutuhkan pikirandan tenaganya dalam pembangu-nan. Termasuk saat masyarakatmenghadapi saat-saat bencanaseperti yang dialami masyarakat disekitar Gunung Sinabung. Parapemuda terbukti banyak berperan

dalam menyalurkan logistik danjuga proses evakuasi masyarakat.

Dalam kunjungan tersebut,rombongan Dharma Wanita Pem-prov Sumut menyalurkan bantuanberupa sembilan bahan pokok,susu dan pakaian bayi. Bantuan itusebagian besar berasal dari sum-bangan Dharma Wanita Pusat, danDharma Wanita Provinsi Sumut.

Rombongan Dharma Wanitatersebut diterima oleh Ketua KNPITanah Karo, Muhammad Ali Gin-ting yang merasa terharu padakedatangan para ibu-ibu istri Pega-wai Negeri Sipil di lingkunganPemprov Sumut.

"Kami merasa terharu atas kepe-dulian ibu-ibu Dharma Wanita Pro-vinsi Sumut yang jauh-jauh datang

membawa bantuan ke tempat ini,"kata Muhammad Ginting.

Menurut Ali bantuan tersebutsangat berarti dan akan segeraditeruskan kepada para pengungsiyang membutuhkan. Ali menam-bahkan para pemuda yang terga-bung dalam KNPI Tanah Karo sejakerupsi pertama terjadi 5 bulan silamlangsung terlibat semua prosesevakuasi dan penanganan pe-ngungsi.

Mereka terutama aktif saat pro-ses evakuasi warga dari desa-desadi zona merah seperti Desa LauKawar, Guru Kinayan, Huta Rakyatdan Desa Berkera dengan jumlahpengungsi sekitar 217 KK dan 635jiwa. Saat Gunung Sinabung me-nunjukkan tanda-tanda menurun

aktifitasnya, KNPI tetap berperanmelakukan sosialisasi agar ma-syarakat tidak memasuki zonaberbahaya di radius 5 Km.

"Saya bangga dan berterima-kasih pada para pemuda yang taksungkan menyingsingkan tanganmembantu korban erupsi Sina-bung," ujarnya.

Atas penjelasan tersebut, NyDoharni berharap KNPI terus ber-karya untuk masyarakat. Dansama-sama berdoa agar kondisisemakin stabil sehingga masya-rakat bisa segera kembali berak-tifitas, namun untuk warga di ra-dius 3 Km diharap Doharni tetapbersiap untuk direlokasi ke kawa-san yang lebih aman.

(WAN)

Dharma Wanita Provsu Bantu Pengungsi Sinabung

Medan-andalasSebagai wujud keprihatinan dan

kepedulian terhadap para korban gunungSinabung, Lembaga Penelitian dan Pe-ngabdian Masyarakat (LPPM) STIEInformasi Teknologi dan Bisnis Medan(IT&B) bekerjasama dengan BadanEksekutif Mahasiswa (BEM) memberi-kan bantuan roti, selimut, obat-obatanserta bantuan dana pendidikan senilai Rp3.000.000.

Bantuan itu diserahkan langsung olehKetua Yayasan Tunas Andalan Nusa(TAN), Rachmady Tanady didampingiKetua STIE IT&B Rosita Bangun kepadaKordinator Posko Pengungsi UKA IKabanjahe Tani Sitepu disaksikan staf,dosen dan perwakilan masyarakat se-tempat, Selasa (18/2).

Managing Director IT&B, Dr AgusSusanto Tan mengatakan sumbangan inisebagai wujud kepedulian kemanusiaandan lingkungan. "Semoga bantuan inidapat meringankan kesulitan masyarakatkhususnya untuk memenuhi kebutuhanpokok selama di pengungsian," katanya.

(SIONG)

STIE IT&B Campus Bantu Pengungsi Sinabung

SIMBOLIS -SIMBOLIS -SIMBOLIS -SIMBOLIS -SIMBOLIS - LPPM STIE IT&B dan Badan Eksekutif Mahasiswa secara simbolis memberikan bantuan dan dana pendidikan untukpengungsi Sinabung, Selasa (18/2).

Medan-andalasDosen Fakultas Ilmu Keguruan

dan Pendidikan (FKIP) UniversitasMuhammadiyah Sumatera Utara(UMSU), Rini Ekayati SS, MA ter-pilih sebagai satu-satunya pengajarBahasa Inggris dari Sumut yangmengikuti Konferensi InternasionalPengajar Bahasa Inggris di Kam-boja.

"Terpilihnya Rini mengikuti kon-ferensi internasional Pengajar Ba-hasa Inggris melalui seleksi ketat,jadi bukan asal pilih. Rini berhasilmeraih nilai tertinggi dari dosen danpengajar yang mengikuti seleksi,"ungkap Christine Lewis MA, TE-SOL, Staf Pengajar Asal AmerikaSerikat yang menjadi dosen tamudi UMSU kepada wartawan diKampus UMSU, Kamis (20/2).

Hadir dalam acara itu, RektorUMSU Dr Agussani MAP, WakilRektor I Dr Muhyarsyah MSi, danWakil Rektor III HM Arifin GultomSH, MHum. Rini Eka Yanti SS,MAyang juga hadir didampingi KetuaProdi Bahasa Inggris FKIP UMSU

Hj Dewi Kesuma Nasution SS,MHum, dan Sekertaris MandraSaragih SPd, MHum.

Rini diharapkan dapat menimbailmu dan pengalaman selama me-ngikuti konferensi yang dilaksana-kan dua hari, tanggal 22 s/d 23Februari 2014 di Kamboja. Kon-ferensi internasional ke-10 terse-but diikuti oleh peserta dari 30negara.

"Tahun depan diharapkanUMSU mengirimkan utusan bukanlagi sebagai peserta tapi pembicara,"katanya.

Sebagai dosen tamu ProgramELF (English Language Fellow) diUMSU, Christine mengaku sangatsenang mengajar karena melihatpembelajaran di tingkat universitasterus mengalami perbaikan. Diajuga senang bergabung dengandosen-dosen FKIP UMSU untukberbagi pengalaman dan memberi-kan pengajaran agar lebih baik lagi.

Sementara Rektor UMSU DrAgussani MAP mengatakan, ter-pilihnya Rini menjadikan kebang-

gaan bagi UMSU dan merupakanprestasi tersendiri. Terpilihnya Rinisebagai peserta konfrensi Interna-sional Pengajar Bahasa Inggris diluar penutur Bahasa Inggris tidakterlepas dari keberadaan Christine

asal AS dan Nisa (Brunei Darus-salam) yang menjadi dosen tamu diUMSU.

"Kehadiran tenaga pengajar dariAS dan Brunei di UMSU sangatmembantu Prodi Bahasa Inggris

dalam meningkatkan pengajaran,sehingga menjadi salah satu Prodiunggulan universitas," katanya.

Dia berharap kehadiran Rinipada Konferensi Internasional pe-ngajar Bahasa Inggris di Kamboja

bisa menimba pengalaman danmeningkatkan pengajaran untukdibawa ke UMSU.Keberhasilan Rinimerupakan prestasi tersendiriyang diharapkan bisa memicu se-mangat untuk mengembangkanProdi Bahasa Inggris FKIP UMSU.

Sebelumnya, Ketua Prodi Ba-hasa Inggris FKIP UMSU Hj DewiKesuma Nasution SS, MHum me-ngatakan, kehadiran Rini pada Kon-ferensi Internasional Pengajar Ba-hasa Inggris Bukan Penutur Aslidiharapkan akan memberikan moti-vasi bagi peningkatan pengajarandi Prodi.

"Dalam pertemuan tersebuttentunya ada sharing informasi danpengalaman dalam pengajaran Ba-hasa Inggris yang mungkin saja bisaditerapkan untuk peningkatan kua-litas pengajaran di Prodi," katanya.

Hal serupa juga diungkapkanSekertaris Prodi, Mandra Saragih,SPd, MHum yang mengharapkan,jejak Rini dapat diikuti dosen-dosenlainnya.

(HAM)

Dosen UMSU Ikuti Konfrensi Pengajar Bahasa Inggris Internasional

DIABADIKAN -DIABADIKAN -DIABADIKAN -DIABADIKAN -DIABADIKAN - Rektor UMSU Dr Agussani, MAP (ketiga dari kiri), WR I Dr Muhyarsyah MSi, WR III HM Arifin Gultom diabadikan bersama RiniEkayati, SS, MA (kedua dari kiri) dan Christine Lewis, MA, TESOL (tengah), dalam acara pelepasan Dosen UMSU ke Konferensi InternasionalPengajar Bahasa Inggris di Kamboja.

andalas/hamdani

3500 Orang akanMemeriahkanGerak Jalan KPUMedan-andalas

Sekitar 3500 orang akanmemeriahkan karnaval ataugerak jalan santai yang dilak-sanakan oleh Komisi PemilihanUmum (KPU) Provinsi SumateraUtara sebagai bentuk sosialisasiPemilihan Umum (Pemilu) 9April 2014 mendatang.

Acara ini akan dilak-sanakan pada 9 Ma-ret 2014 mendatangdi Lapangan MedanPukul 06.00 Wibsampai selesai yangpesertanya seluruhpartai politik, caleg,relawan, mahasis-wa, pelajar, PPS, PPKdan juga pemerintah.

Demikian dikatakan KetuaKPU Sumut Mulia Banureadidampingin Ketua KPU KotaMedan Yenni Khairiah Lubis diKantor KPU Sumut Jalan Pe-rintis Kemerdekaan Medan,Kamis (20/2).

Dijelaskan Mulia, pihak jugatelah melakukan pertemuandan koordinasi dengan Kepo-lisian Daerah Sumatera Utarauntuk pengamanan, Dinas Per-hubungan Provinsi SumateraUtara dan Kota Medan untukpengamanan lalulintas. Karenaacara ini akan menggunakanjalan protokol di Kota Medan.

"Kita sudah koordinasi de-ngan Poldasu dan dishub pro-vinsi dan kota. Tidak hanya itu,

kami juga telah mengundangGubenur dan Wakil GubernurSumut, Plt. Walikota Medan,Kapolrsta Medan.

Rutenya dimulai dari Lapa-ngan Benteng menuju JalanPengadilan, Raden Saleh, Balai-kota, Guru Patimpus, KaptenMaulana Lubis dan kembali ke

Lapangan Benteng," tu-turnya.

Mulia menerang-kan, pada acara ininantinya pesertaakan diberikan kaosdan topi bergambaratau bertuliskan Pe-milu 9 April 2014 yang

bertujuan untuk mem-besarkan gaung pera-

yaan pesta demokrasi.Lebih lanjut Mulia menam-

bahkan acara ini merupakanprogram kegiatan KPU RI yangdilaksanakan diseluruh provinsidi Indonesia.

Sementara itu. SekretarisKPU Sumut, Rajab Pasaribuketika dikonfirmasi tentanganggaran yang digunakan un-tuk acara ini diambil dari DipaAnggaran KPU Sumut sebesarRp55.000 untuk satu orangyang dialokasikan dalam bentukkaos dan topi.

"Kita berikan Rp55.000 un-tuk per orang. Tapi bukan ben-tuk uang, melainkan berupakaos dan topi," pungkasnya.

(STARBERITA)

WARTAWAN DAERAHLANGKAT: Budi Zulkifli, Dony Syahputra, Badruddin, H Said Effendy BINJAI: Sri Masana SSos TANAH KARO: Robert Tarigan SH, Lamhot Situmorang, Natanael Tarigan PAKPAK BHARAT: Wesrion Tumangger DELISERDANG: Firdaus Tanjung, TH Sihombing, Bobby Lusaka Purba, JasaLubis SERGAI: Supriyadi TEBINGTINGGI: Riady Kasidi SIMALUNGUN: Larham Simare-mare SIANTAR: Lintong Saragih PERDAGANGAN: Zoel Sinaga, P.Pangaribuan SAMOSIR: Fransiskus Sitanggang TOBASA: Rixson H. Tanjung, Marganti Sigalingging HUMBANG HASUNDUTAN/D.SANGGUL: Marganda Lumbangaol, Andi Siregar SIBOLGA/TAPTENG: Haposan Simbolon, Anggiat P Tambunan MADINA: Jefri Brata Lubis TARUTUNG: Hotbin Purba PALAS: Ibnu Sakti Nasution NIAS SELATAN: Edy Gunawan Zebua BATUBARA: Zulkifli Nasution, H Sutan SitompulKISARAN: Hamdan Rangkuti TANJUNG BALAI: Faisal M Yunus Nst (Koord.Liputan), Adi Sastra AEK KANOPAN: M Ilyas Munthe LABUHAN BATU: Iwan Kesuma LABUHAN BATU SELATAN: Jhon Wesly Sitorus LANGSA: Ruslan ACEH TIMUR: M Ali ACEH UTARA: Bukhari Tolus BIEREUN: HSuherman Amin, Iskandar, Abdullah BLANGPIDIE: Adi Sadana KOTA CANE: Agus Munthe GAYO LUES: Anuar Syahadat

Jumat21 Februari 2014 harian andalas | Hal. 12SUMATERA UTARA

Pemimpin JanganSelalu DipojokkanTanjung Balai-andalas

Kepemimpinan Wali KotaTanjung Balai Dr ThamrinMunthe MHum belakangan inimenuai kontroversi, karenabanyaknya isu berkembang ditengah masyarakat kota ke-rang, dia tidak mampu memim-pin. Banyak nada sumbangmenyudutkan kepemimpinan-nya.

Menurut pengamat kinerjapemerintah, Maksum Nasu-tion kepada wartawan, kema-rin, munculnya pihak-pihakmelontarkan penilaian negatifterhadap kinerja wali kota me-rupakan hal yang wajar. Sebab,Indonesia merupakan negarademokrasi, dan kritikan patutdihargai semua pihak.

Memberikan pendapat me-rupakan hak warga negara,namun harus dilandasi dengannorma-norma dengan menge-depankan hati nurani dan tidakmengebiri seseorang, seakan-akan pemimpin banyak mem-buat kesalahan-kesalahan se-hingga melupakan pernahmelakukan kebaikan.

Pemimpin tidak bisa be-kerja dengan sendirinya tanpaada dukungan sejumlah wakilatau staf dan rakyat yang di-pimpinnya. "Kebijakan Tham-rin Munthe selaku kepala dae-rah dalam menjalankan rodapemerintahan masih tahapwajar, karena masih memen-tingkan kepentingan bersamadan bertujuan untuk kese-jahteraan masyarakat," ujar-nya.

Bila ada kekurangan tentujuga ada kelebihan dalam ke-pemimpinannya sebagai WaliKota Tanjung Balai. Di an-taranya dia menjalankan ama-nah dengan rasa mencintaisesama serta rajin beribadahkepada Allah SWT. "Keikhla-san hati membuatnya tetaptegar terhadap segala ujian,tidak mengharapkan pujian,mengabaikan cacian, tidakpernah dendam, dan menja-lankan kewajibannya melayaniorang-orang yang dipimpin-nya," kata Maksum.

Thamrin juga teguh padakebenaran sesuai norma aga-ma dan hukum, tetap profe-sional dan tak tergelincir padamasalah KKN yang marak de-wasa ini. Wali kota juga dinilaipiawai berkomunikasi denganbaik, kala menghukum, meng-kritik, nada bicaranya tidak te-rasa menyakitkan. Bahkanjustru bisa mendorong sema-ngat bawahan nya untuk me-ngintrospeksi diri.

"Sebagai warga yang baik,tentu kita berkewajiban mem-berikan solusi dan sumbanganpemikiran dalam membantuPemko Tanjung Balai untukmembangun daerah ke arahlebih baik, karena agama jugamengajarkan manusia untuksaling mengasihi, menyayangidan saling menasihati agartidak tersesat kejalan salah,bukan hanya sekadar meng-hujat dan menghasut," tegas-nya.

(AS)

Pemkab Tapteng Gelar Workshop Penyusunan LPPD dan IKK

Sei Rampah-andalasWabup Sergai Syahrianto SH me-

nyerahkan Grand Prize untuk Nasa-bah Bank Sumut Cabang Sei RampahTahun 2014 di halaman Bank SumutCabang Sei Rampah, Jalan Negara SeiRampah, Rabu (19/2).

Turut Hadir dalam acara itu, KadisPendidikan Drs Jhoni Walker Manik,Direksi Pemasaran PT Bank SumutEster Junita Ginting, pimpinan Direk-tur Cabang Sei Rampah T Ade Mau-lanza, Kabag Humas Setdakab Ser-dang Bedagai Dra Indah Dwi Kumalaserta seluruh staf dan para nasabahBank Sumut Cabang Sei Rampah.

Wabup Sergai Syahrianto SHpada kesempatan itu menyampaikanterima kasih kepada Bank Sumutyang telah menyelenggarakan acaraini, semoga dengan adanya acara inimasyarakat dapat termotivasi untuklebih rajin menabung dan lebih per-caya kepada Bank Sumut. Wabupjuga mengucapkan selamat kepadaPara Pemenang dan diharapkan agarlebih meningkatkan saldo tabungandi Bnak Sumut.

Kepada jajaran PT Bank Sumutdiimbau agar lebih meningkatkanpelayanan dan kinerjanya sehinggasemakin dekat dengan masyarakatserta kepada PT Bank Sumut lebihmemberikan perhatian dan bantuan-nya kepada warga khususnya petanidan nelayan.

Sementara, Direksi PemasaranPT Bank Sumut Ester Junita Gintingmenyampaikan ucapan terima kasih

atas kehadiran Wabup Sergai Syah-rianto SH yang meluangkan waktu-nya di tengah kesibukan menghadiriacara ini. Dilaporkan juga akan di-berikan Grand Prize Tabungan Mar-tabe Bank Sumut Periode I Tahun2013 berupa 1 unit Toyota Fortuner,5 unit Mobil Toyota Avanza, 30 unitYamaha Mio J dan 200 unit Televisi

LG 32 Inci yang diberikan kepadaNasabah yang beruntung.

Sedangkan yang berasal dariNasabah Bank Sumut Cabang SeiRampah berupa Hadiah Grand Prizeberupa 1 Unit Toyota Fortune dan 1Unit yamaha Mio J serta 1 Unit TVLED LG 32 Inci.

“Kepada para nasabah pemenang

hadiah undian Martabe kami ucap-kan selamat dan semoga hadiahyang diterima dapat bermanfaat, se-dangkan yang belum beruntung,jangalah merasa kecewa, karenapada periode berikutnya mudah-mu-dahan dapat meraih hadiah undianTabungan Martabe,” ujar Ester.

(R)

Wabup Serdang BedagaiSerahkan Grand Prize untuk Nasabah Bank Sumut

GRAND PRIZE -GRAND PRIZE -GRAND PRIZE -GRAND PRIZE -GRAND PRIZE - Wabup Sergai Syahrianto SH bersama Direksi Pemasaran Bank Sumut Ester Junita Ginting, menyerahkan secara simbolis GrandPrize Mobil Toyota Fortuner.

KPU Palas GelarSosialisasi PelaporanDana KampanyeSibuhuan-andalas

KPU Palas melaksanakansosialisasi pelaporan danakampanye Pemilu Legislatif2014 kepada 12 partai politikpeserta Pemilu dan calon le-gislatif tentang penerimaandan pengeluaran. Kegiatan itudigelar di Sekretariat KPUDPalas Jalan Listrik Sibuhuan,Kamis (20/2).

Ketua KPUD Palas Syari-fuddin Daulay SAg saat mem-buka sosialisasi mengatakan,seluruh ketua dan bendaharapartai politik paling lambat te-lah menyerahkan laporan ke-pada pihak KPU untuk periodedua paling lambat 2 Maret2014.

"Bukti penerimaan dan pe-ngeluaran parpol dan calonlegislatif (Caleg) harus segeradisampaikan kepada KPU un-tuk keperluan melakukan au-dit dana kampanye parpol dancaleg untuk kepentingan Pe-milu Legislatif," katanya.

Sementara, penjabaran ten-tang aturan dan mekanismeprosedur yang harus dilak-sanakan masing-masing par-

pol, disampaikan Divisi Hu-kum KPUD Palas Indra Syah-bana Nasution SH didampingiDivisi Sosialisasi Amran Pulu-ngan SE MSP dan KasubbagHukum Darwin Saleh Hasi-buan SPd.

Dijelaskan, dana kampanyeperiode II dapat disetorkan te-pat waktu sesuai dengan ke-tentuan dan aturan, sehinggalimit terakhir sampai 2 Maret2014, sudah ada bukti laporanpemasukan dan penerimaandana kampanye dari pengurusparpol. Selanjutnya akan dila-porkan kepada pihak penye-lenggara Pemilu sebagai ke-perluan audit dana kampanyedimiliki masong-masing parpolpeserta Pemilu.

Kegiatan sosialisasi ter-sebut dihadiri ketua dan ben-dahara dari Partai Nasdem,PKB, PKS, PDIP, Partai Gol-kar, Gerindra, Demokrat, PANdan PBB. Sementara tiga par-pol tidak hadir mengikuti so-sialisasi yaitu Partai Hanura,PPP dan PKPI.Tidak jelasdiketahui penyebab ketidak-hadiran mereka. (ISN)

Golput Ajakan Setan,Politik Uang HaramBinjai-andalas

Dialog keumatan lintasormas yang digelar MajelisUlama Indonesia (MUI)Kota Binjai, Kamis (20/2) diAula MUI Binjai, JalanOlahraga, memperolehrespon cukup tinggi.

Dialog keumatan dibuka KetuaMUI Binjai Dr HM Jamil MA, dihadiripengurus organisasi Islam, organi-sasi pemuda Islam, pimpinan parpolberbasis keislaman, tokoh agama, us-tadz, dan anggota DPRD Kota Binjaiserta beberapa caleg.

HM Jamil ketika membuka dialogkeumatan menjelaskan, acara terse-but diselenggarakan MUI Binjai,untuk memberikan berbagai penger-tian sekaligus penyegaran kepadaorganisasi Islam tentang Pemilu2014 dan Pilpres.

Banyak hal berkembang, dalamtahun politik ini dan MUI ingin mem-berikan suatu penyegaran, sehinggaumat Islam tidak salah menunaikanhaknya pada Pemilu 2014. Terutama,tentang permainan politik uang (mo-ney politics) sepertinya sudah dijadi-kan tradisi. "Politik uang untuk meme-nangkan seseorang atau parpol,haram," tegasnya.

Sementara, narasumber Prof DrSyahrin Harahap MA menegaskan,yang mengajak golput adalah 'setan'.Dipandu moderator Ketua KPU HeryDani, Prof Syahrin Harahap menya-takan, demokrasi di Indonesia meru-pakan ala Yahudi. Sebab suara orang

baik sama dengan orang jahat. Ba-nyak masyarakat, terutama umat Is-lam sangat berharap Pemilu meng-hasilkan yang terbaik.

Pemimpin dan wakil rakyat yangbenar-benar mau berjihad. Bagi umatIslam, pemimpin itu adalah Al- Quran.Al-Quran hanya sebuah kitab, olehsebab itu diperlukan orang yangmampu menjalankan pemerintahansesuai dengan kaidah Al-Quran.

Syahrin menyebutkan golput ituada yang terstruktural, yaitu orangyang berhak memilih, tapi tidakterdata pada daftar pemilih tetap(DPT). Kedua, faktor kultural, pemi-lih melakukan golput, setelah me-nilai, para caleg tidak sesuai dengan

penilaiannya.Ketiga, kekecewaan terhadap

wakil rakyat yang sudah dipilih, tapitidak lagi memperjuangkan aspirasirakyat, seperti janjinya. Yang pastigolput itu tidak etis dan tidak rele-gius. "Kita harus menghindari golput.Hanya setan yang berjuang menyu-ruh orang golput," tegasnya.

Di sisi lain, Prof Syahrin Harahapmenilai adanya politik transaksionalyang digemborkan sekarang meru-pakan ancaman bagi negara. Begitujuga, jika orang pintar tidak memilihjuga menjadi ancaman bagi negara.Seseorang akan memperoleh imba-lan, jika salah satu ajakannya dipatuhiorang lain. Imbalan itu, seperti unta

merah.Jika dianalogikan saat ini, persis

mobil mewah dengan harga Rp 5 M."Kalau imbalan dari Allah SWT sudahbesar, mengapa harus kita terima Rp50 ribu," ujarnya seraya meyakinipopularitas 'wani piro' akan berhentidengan sendirinya. Sebab masyara-kat, terutama umat Islam sudah cer-das dengan adanya pecerahan dandakwah oleh ulama, serta ustadz.

Dialog keumatan ormas yang di-selanggarakan MUI Kota Binjai,menyimpukkan, umat Islam dimintatidak mengikuti ajaran setan untukgolput dan jangan menerima uangharam.

(SR)

DIALOG -DIALOG -DIALOG -DIALOG -DIALOG - Dialog Keumatan menghadirkan pembicara Prof Dr Syahrin Harahap MA didampingi moderator Hery Dani serta Ketua MUI Binjai DrH Jamil MA, dan Kakan Kemenag H Al Ahyu MA.

Pandan-andalasPemkab Tapteng menggelar

workshop penyusunan LaporanPenyelenggaraan PemerintahDaerah (LPPD) dan IndikatorKinerja Kunci (IKK) dengan BadanPengawasan Keuangan danPembangunan (BPKP) Provsu, diBallroom Hotel Bumi Asih, Pandan,Rabu (19/2).

Workshop yang digelar selamadua hari, 19 s/d 20 itu diikuti paraSekretaris, Bendahara Penge-luaran, dan Kabid, Kasubbag, Kasiyang membidangi program peren-canaan dan pelaporan dari masing-masing SKPD dan Kantor Keca-matan dilingkungan PemkabTapteng, dengan nara sumber dariBPKP Provsu yakni, Saut ParulianBakkara, dan Agus Pujiantoro

Workshop penyusunan LPPDdan IKK dibuka Bupati TaptengRaja Bonaran Situmeang SHMHum, dan dihadiri SekdakabTateng Hendri Susanto LumbanTobing, Asisten, Satf Ahli, para

pimpinan SKPD, para Camat SeTapteng.

Bupati Raja Bonaran Situmeangmengatakan, pembuatan laporanpemerintahan yang baik dan tepat

di era otonomi daerah, merupakantuntutan untuk memenuhi prinsiptransparansi dan akuntabilitaspublik, dan itu merupakan gam-baran kinerja Kepala Daerah (KDh)

setiap tahun. "Untuk mewujudkan-nya, perlu pemahaman secarakonprehensif, supaya tidak adakekurangan di kemudian hari,"katanya.

Apalagi mengingat PemkabTapteng telah menjadi pusatkegiatan secara regional maupunnasional dalam pelaksanaanprogram dan kegiatan pemba-ngunan termasuk yang bersifatmultiyears seperti programminapolitan untuk pengembangansektor kelautan.

"Selain itu, volume program dankegiatan pada 2013 akan semakinbertambah dan harapan masyarakatjuga semakin besar terhadapPemkab Tapteng," ujarnya.

Bupati juga berpesan kepadapeserta workshop agar dapatmemanfaatkan kesempatan inidengan baik melalui diskusi yangluas dengan narasumber telahberpengalaman dalam penyusunandan evaluasi LPPD di berbagaidaerah di Sumut. (AT)

ARAHAN -ARAHAN -ARAHAN -ARAHAN -ARAHAN - Bupati Tapteng Raja Bonaran Situmeang memberikan arahan kepada peserta work-shop penyusunan LPPD dan IKK.

Tebing Tinggi-andalasSetelah sepekan mangkir

dari panggilan pihak UnitTipikor Polres Tebing Tinggi,mantan Kepala Dinas (Kadis)Sosial dan Tenaga Kerja Pem-ko Tebing Tinggi Drs H HS(55), warga Jalan Meranti-Perumnas Bagelen TebingTinggi, akhirnya memenuhipanggilan polisiuntuk membe-rikan ketera-ngan seba-gai saksi di-duga terkaitkasus danak e l o m p o kusaha bersama(Kube) sebesar Rp500 juta.

Kedatangan HHS terkaitpenyidikan tim unit TipikorMapolres Tebing Tinggi, da-lam kasus ‘penyunatan’ danaKelompok Usaha Bersama(KUBE) yang merupakan ban-tuan Departemen Sosial RITahun Anggaran 2013, ke-pada 25 unit KUBE yang ma-sing-masing memperoleh Rp20 juta.

Namun dikabarkan danatersebut telah 'disunat' melaluitangan Ketua LSM yang dise-but-sebut Az alias Gondrong.

Hal itu dibenarkan KapolresTebing Tinggi AKBP H Eng-gar Pareanom, melalui Kasub-bag Humas AKP Syahrul Dau-lay didampingi Kanit Tipikor,Ipda Ismaya di Kantor PolresTebing Tinggi, Kamis (20/2).

Dikatakannya, mantan Ka-dis Sosial yang kini menjabatsebagai staf ahli wali kota itudipanggil dalam hal penyidikankasus terkait dengan SKPDyang dipimpinnya. Tapi, sebe-lumnya HHS sempat mangkirdengan alasan ibu kandungnya

dalam kondisi sakit.Diakui Kasubbag

Humas AKPS y a h r u l ,bahwa pihak

P o l r e s T e b i n gTinggi juga akan mengambilketerangan, baik dari 25KUBE termasuk pemanggilanoknum Ketua LSM, yang se-ring dipanggil ‘Si Gondrong’.

Kendati demikian pihaknyabelum menyatakan siapa se-bagai tersangka utama. Ditam-bahkan, bahwa Tipikor Polresjuga akan memanggil kembalimantan Kadinsos Drs H HS,yang kini menjabat sebagaistaf ahli Wali Kota TebingTinggi itu pada Senin (24/2)mendatang. (MET)

Penyelewengan DanaKUBE Dinsos Tebing TinggiDiusut Tipikor

Jumat21 Februari 2014 harian andalas | Hal. 13SUMATERA UTARA

Soal BMKT, PT FOIDiminta TransparanBatu Bara-andalas

Soal pengambilan getahyang diduga dilakukan secarailegal oleh PT FOI pada BahanMuatan Bangkai Tenggelam(BMKT) di perairan TanjungTiram Kabupaten Batu Bara,perlu dibuka dan dijelaskansecara transparan.

PT FOI dinilai tidak punyakeberanian yang semula maumemberikan keterangan Resmikepada masyarakat terkait atasusahanya.

"PT FOI berjanji akan mem-berikan keterangan resmi ke-pada awak media terkait usahapengambilan getah di perairanBatu Bara. Dan kemungkinanakan melakukan konprensi persitu akan digelar dalam minggu

ini," ujar tenaga pengawas Ba-harkam Polri, Anton via teleponseluler, kemarin.

Sayangnya Anton tidak bisamemastikan kapan dan dimana konprensi pers itu dige-lar. "Namun akan diusahakandigelar di wilayah Batu Bara,dan yang pasti kita tunggu sajainformasinya dari pihak PTFOI," jelas Anton.

Terpisah, tokoh masya-rakat Batu Bara Azmi menya-takan, ingin mengetahui ba-rang apa-apa saja yang ada da-lam muatan BMKT. Selain ge-tah apakah ada barang-barangpurbakala dan sejenisnya ? "Selain Getah, kita ingin tahuapa saja barang-barang yangada di BMKT," katanya. (ZN)

Diserang Hama Tikus,Petani Jagung Dairi Panen DiniSidikalang-andalas

Meminimalkan kerugian,petani jagung di Dusun JumaSianak Desa Huta RakyatKecamatan Sidikalangterpaksa harus memanenjagung lebih dini walaupuntanaman belum masak betul.

Hal tersebut dilakukanakibat serangan hamatikus yang populasinyadinilai sudah di luarambang batas.

Beberapa petani jagung diDesa Huta Rakyat Keca-matan Sidikalang, KabupatenDairi, mengaku pusingmenghadapi gangguantersebut.

Dalam kisaran waktu duaminggu, hasil produksi yangtersisa diperkirakan hanyasekitar 20 persen,selebihnya habis diseranghama.

"Kami terpaksa panenlebih dini. Terpaksa dipetik

walau belum masak. Kalautidak seperti ini, bisa-bisayang tersisa hanya batang.Ketimbang hancur total,petani memilih panen di saattanaman masih fase pengi-sian biji. Pokoknya, kondisisangat mencemaskan,” kataOppu Alex boru Siregar,kemarin.

Disebutkan, sebagianbesar tongkol sudah gundultanpa biji. Padahal, pera-watan sudah dilakukanmaksimal termasuk pem-bersihan lahan. Usaha tanidimaksud tergolong rutindigeluti.

Sudah banyak masya-rakat menjerit. Ia heran,biasanya serangan meng-ganas di saat cuaca silihberganti yakni musim terikdiselingi hujan. Kali ini,justru mengamuk di kalakemarau panjang.

Sementara itu, tanggapan

instansi teknis belumterlihat.

Respons dimaksudberbeda jauh dibanding saatledakan hama serupa empattahun silam. Belum adapetugas mendengar suaramereka.

Surung Sihombingdidampingi istri boruNainggolan menerangkan,biasanya merekamendapatkan produksi pipilkering sebanyak 4,5-5,0 tondari pertanaman benihsebanyak 10 kilogram.

Sekarang, membawa 2 tonsaja sepertinya susah.Ditaksir, budi daya rusakmencapai 50 hektare.

Dikatakan, persoalan itutentu berdampak padastabilitas keuangan rumahtangga. Biasanya, kebutuhansekolah ditutupi dari hasilpanen.

(GOL)

JAGUNG GUNDUL -JAGUNG GUNDUL -JAGUNG GUNDUL -JAGUNG GUNDUL -JAGUNG GUNDUL -Seorang petani di Dusun

Juma Sianak Desa HutaRakyat Kecamatan

Sidikalang KabupatenDairi menunjukkan

tongkol jagung yanggundul akibat serangan

hama tikus.

Kabupaten HumbangHasundutan Diselimuti AsapDolok Sanggul-andalas

Migrasi asap yang terjadidalam sepekan terakhirselimuti kawasan HumbangHasundutan (Humbahas).Bahkan jarak pandang yangbiasanya bisa mencapai 1kilometer untuk hamparansaat ini hanya dapat men-jangkau sekitar 500 meter.

Hampir seluruh kecamatan diHumbahas diselimuti asap. Bahkan,kawasan-kawasan objek wisata pegu-nungan juga ditutupi asap tebal. Se-hingga seluruh panorama yang adadi Humbahas tidak dapat dilihat dariketinggian.

Sejauh ini informasi yang kitaperoleh kabut asap menyelimutiHumbahas dan sebagian besar kawa-san Tapanuli disebabkan migrasiasap akibat kebakaran hutan di pro-vinsi tetangga."Karenanya, kita me-minta semua pihak untuk mewas-padai hal ini," kata Bupati Humbahas,Drs Maddin Sihombing MSi kepadasejumlah wartawan di Paranginan,kemarin.

Maddin mengharapkan semuapihak peka terhadap kondisi ini, se-hingga kabut asap yang menyelimutidaerah tidak boleh diperparah lagidengan pembakaran lahan. Sebabkondisi kabut asap di Humbahassudah mengganggu sejumlah aktivi-tas, khususnya aktivitas lalu lintasdan kendaraan. "Yang pasti kita kor-ban dari migrasi asap ini. Kita ber-

harap dampak dari migrasi ini tidakmengganggu sendi ekonomi dantidak berkepanjangan,"jelasnya.

Sementara itu, Kepala DinasKehutan dan Lingkungan HidupHumbahas, Ir Happy Silitonga me-ngatakan, pihaknya selaku penge-lola lingkungan sudah memastikanasap tersebut adalah migrasi. Karenakawasan Humbahas saat ini masihmenunjukkan titik nol pembakaranatau istilah zero burning. Kondisiyang terjadi saat ini diperparah de-ngan rendahnya intensitas hujan.Sehingga asap yang mengepul diHumbahas tidak dapat diendapkan.

"Kalau solusi untuk menghentikantidak ada, karena ini tergantung arahputaran angin. Sehingga kita ber-harap masyarakat yang harus mela-kukan pengantisipasian," jelasnya.

Happy menambahkan, jarak pan-dang saat ini dapat digolongkanredup harus diantisipasi dengan pe-nerangan yang baik. Selain itu wargatidak diperkenankan melakukanpembakaran hamparan dan menjagakondisi hutan termasuk pepohononyang ada di lingkungan sekitar.

Sebab lingkungan hidup mempre-diksi, asap yang menyelimuti Hum-bahas berpeluang menimbulkan O2radikal. Sehingga harus dinetralisasi-kan dengan pensupplai udara yangmaksimal.

"Kalau pohon-pohon di Humbahasmasih kondisi baik dan mampumenghasilkan O2 yang baik juga. Jadisaran kita masyarakat tidak bolehvolusi akibat migrasi asap ini," jelas-nya. (AND)

Panwaslu MadinaTertibkan APK Menyalah

Panyabungan-andalasPanitia Pengawas Pemili-

han Umum (Panwaslu) beker-jasama dengan Satpol PP Ka-bupaten Mandailing Natal (Ma-dina), melakukan pembersi-han alat peraga kampanye(APK) calon legislatif yangmenyalahi aturan di Keca-matan Panyabungan, kemarin.

“Semua APK menyalahiketentuan dan aturan perun-dang-undangan tidak luputdari penertiban. Hal ini dila-kukan demi jalannya demo-krasi yang adil di KabupatenMadina,” tegas Ketua Pan-waslu, Hendri Pulungan SSos.

Hendri yang langsung me-mimpin penertiban menga-takan, kegiatan ini berdasar-kan UU Nomor 8 Tahun 2012tentang Pemilu DPR, DPD,DPRD Provinsi dan DPRDKabupaten/ Kota, selain itu,juga mengacu kepada Peratu-ran KPU nomor 15 tahun 2013tentang tata cara kampanye.

“Penertiban ini sesuai de-ngan ketentuan peraturan per-undang-undangan yang ada,mulai dari UU Pemilu, PKPUNo 15 tahun 2013 tentang pe-ngawasan kampanye, jugaPeraturan Bawaslu RI No 13

tahun 2013 tentang pengawa-san kampanye," katanya.

Sebelum dilakukan pener-tiban, Panwaslu sudah me-nyurati KPU Madina agarmenegur semua partai politikyang menyalahi ketentuanpemasangan APK.

Penertiban APK menyalahiaturan ini dilaksanakan beker-jasama dengan Pemkab Ma-dina melalui Satpol PP dan jugaBadan Lingkungan HidupKebersihan dan Pertamananuntuk mengangkut APK yangsudah dibongkar.

Dalam operasi itu petugastelah membongkar ratusanAPK berupa baliho dan banneryang terpasang di tempat-tempat publik dan di tempatyang dilarang peraturan.

“Penertiban ini juga me-nyangkut estetika tentangkeindahan lingkungan pemu-kiman penduduk, pemasa-ngan APK yang menyalahiaturan sudah merusak tatananyang ada, dan karena itulahkita lakukan tindakan. Sebab,sebelumnya kami sudah me-nyurati KPU Madina untukmenegur semua parpol agarmenaati ketentuan pemasa-ngan," ujarnya. (JBL)

TERTIBKAN -TERTIBKAN -TERTIBKAN -TERTIBKAN -TERTIBKAN - Panwaslu Madina dan Satpol PP saat menertibkan APK yang me-langgar aturan di Kecamatan Panyabungan, Mandailing Natal.

Dolok sanggul-andalasRuang kantor bersih dan rapi

cerminkan kinerja yang bersih dannyaman. Demikian disampaikanBupati Humbang Hasundutan(Humbahas) di sela peremian ge-dung kantor baru pelayanan per-izinan terpadu dan UPT Air bersih,di Dolok Sanggul, kemarin. Turuthadir dalam kesempatan itu, Sek-retaris Daerah Humbahas SaulSitumorang SE MSi, Asisten I danKadis Tarukim, Staf Ahli Bupati,dan Penasihat Dharma Wanita Per-satuan Ny AR Maddin Sihombing.

Kepala Pelayanan PerizinanTerpadu, Drs Ramses Purba me-nyampaikan, terima kasih atasgedung baru KPPT yang baru se-lesai dibangun tahun anggaran(TA) 2013.

Peningkatan pelayanan per-izinan yang baik, cepat dan tepatsehingga masyarakat memiliki izinusaha yang sah dan taat hukum.Pengurusan izin langsung datangke kantor perizinan dan janganmelalui calo untuk pengurusan izinperusahaan.

"Kami akan terus berusaha me-maksimalkan pelayanan perizinankepada masyarakat Humbang Ha-sundutan, sehingga nantinya usa-ha masyarakat memiliki izin yangsah dan roda perekonomian ber-jalan dengan baik dan lancar,” kataRamses Purba.

Sementara itu, kepala UPT Airbersih, Parlin Siahaan ST mengata-kan, UPT Air Bersih akan kerjamaksimal untuk menyediakan airbersih kepada seluruh masyarakat,dan segala kekurangan dalam pela-yanan air bersih dapat diperbaiki,dengan tetap teguh pada mottoUPT Air Bersih “berpantang pu-lang sebelum basah”.

Slogan tersebut senantiasadapat menggugah semangat kamipara petugas UPT untuk pela-yanan air bersih kepada ma-syarakat.

Sedangkan, Saul Situmorangmengatakan, KPPT dan UPT AirBersih merupakan wajah terdepanpelayanan publik yang bersentu-han langsung dengan masyarakatumum di samping bidang kese-hatan dan pendidikan.

Dengan kantor yang baru, jugadibarengi dengan semangat kerjabaru agar peningkatan pelayananpublik terwujud melalui pelayananprima kepada seluruh lapisanmasyarakat, pelayanan perizinan

dan air bersih tetap memegangteguh tip murah senyum, ramahdan tetap menjaga kebersihankantor.

Penasihat DWP Ny AR MaddinSihombing minta anggota DWPyang turut hadir pada peresmiankantor tersebut tetap mendukungdan memberikan perhatian, moti-vasi semangat kepada suami ma-sing-masing yang bekerja di KPPTdan UPT Air Bersih.

"Persoalan di rumah tangga ber-pengaruh kepada kinerja pegawaidi kantor, marilah berdoa kiranyasemua pegawai di Humbahas ru-kun dan damai baik di rumahtangga dan di kantor tempat be-

kerja," katanya.Sebelumnya, beberapa gedung

kantor baru yang sudah diresmikanyakni, gedung Dinas Kehutanandan Lingkungan Hidup, KantorBappeda, Kantor Pertambangandan Energi selanjutnya KantorPelayanan Perizinan Terpadu danUPT Air Bersih.

Dengan kantor baru tentu kitamemiliki semangat baru, dan s-eluruh aparatur pemerintah harustetap menjaga dan melestarikankebersihan kantor, tatanan berkasyang rapi di ruangan sehingga sua-sana di kantor kita bekerja denganaman dan nyaman.

(AND)

Simalungun-andalasRibuan massa mengantar

Abdul Siboro SH MH, mantanKetua Pengadilan NegeriKelas IB Simalungun untukmelaksanakan tugas menjadiWakil Ketua PengadilanNegeri (PN) Kelas IA Banjar-masin Provinsi KalimantanSelatan, di Griya HapoltakanPamatang Raya, kemarin.

Selain mengantarkan AbdulSiboro, massa juga menyam-but Ramses Pasaribu SH MHmenjadi Ketua PengadilanNegeri Simalungun.

Hadir pada acara ini, BupatiSimalungun Dr JR Saragih SHMM, Kapolres AKBP AndiSyahriful Taufik SIK MSi,Kajari Polin O Sitanggang SHSE MH, Kasrem 022 PTLetkol Arm Anton I Popang,mewakili Dandim 0207Simalungun Mayor InfSunaryoko, dan Sekda DrsGidion Purba.

Selain itu, juga tampakhadir Ketua TP-PKK Simalu-ngun Ny Erunita Anggraini JRSaragih, Ketua GOW (Gabu-ngan Organisasi Wanita) NyRuth Gidion Purba danbeberapa organisasi wanitalainnya, Kepala Puskesmasdan para guru.

Acara pengantar tugasdiawali dengan penyematanseperangkat pakaian adatkepada Abdul Siboro SH MHbersama istri dan kepadaRamses Pasaribu SH MHdidampngi istri disematkanulos pamotting oleh DPPPresidium Partuha MaujanaSimalungun (PMS) disaksikanbupati bersama istri, ForumKomunikasi Pimpinan Daerah(FKPD) dan Sekda bersama

istri.Abdul Siboro SH MH

didampingi istri mengatakan,dirinya menjadi Ketua PNSimalungun selama dua tahunkurang sebulan, sebelumnyamenjadi Wakil Ketua PN ditempat yang sama sekitar 1tahun 4 bulan."Sekitar 3 tahun4 bulan kami mengabdi diwilayah Simalungun danselalu bekerjasama dengansemua instansi terkait,”katanya.

Sementara itu, RamsesPasaribu SH MH didampingiistri dalam perkenalannyamemaparkan riwayat peker-jaannya. Sebelum di Simalu-ngun telah melaksanakantugas antara lain di PN Dumai,Jambi, Pekan Baru, Sintangdan menjadi Wakil Ketua PNSimalungun.

Bupati Simalungun JRSaragih dalam sambutannyamengakui, banyak hal positiftelah dilakukan Ketua PNSimalungun yang lama (AbdulSiboro) selama melaksanakanmelaksanakan tugas diKabupaten Simalungun.

“Banyak kenangan manisdilakukan Pak Soboro besertajajaran PN Simalungun.Kekeluargaan yang selaluterjalin inilah membuatketulusan hati untuk me-ngantar tugas Pak Siboro keBanjarmasin,” katanya

Kepada Ketua PN Sima-lungun yang baru, bupatimengajak untuk bekerjasamadalam melaksanakan tugasmemberikan yang terbaik baikmasyarakat. Begitu jugahalnya dengan FKPD di Kabu-paten Simalungun dan selu-ruh elemen masyarakat. (VID)

Kantor Rapi Cerminkan Kinerja yang Bersih dan Nyaman

BERSAMA -BERSAMA -BERSAMA -BERSAMA -BERSAMA - Bupati Humbahas Drs Maddin Sihombing beserta Ketua DWP Ny AR Maddin Sihombing diabadikan bersama usai peresmiangedung kantor Pelayanan Perizinan dan UPT Air Bersih.

Abdul Siboro Dilepas,Ramses PasaribuPimpin PN Simalungun

PENGANTPENGANTPENGANTPENGANTPENGANTAR AR AR AR AR TUGAS -TUGAS -TUGAS -TUGAS -TUGAS - Bupati Simalungun JR Saragih dalam acara pengantar tugasdi Griya Hapoltakan Pamatang Raya, kemarin.

harian andalas | Hal. 14ACEH MEMBANGUNJumat21 Februari 2014

Wakil Bupati Lantik Lima Pejabat Gayo Lues

Aceh Tenggara-andalasSejumlah Caleg

DPRK yang telahditetapkan dandiumumkan pada DCT,dilaporkan tidakmemenuhi persyaratanuntuk dipilih. Menyusulpengunduran diri danterjerat masalah hukum.

Tim Legislasi Aceh Barat Studi Banding ke Atim

andalas/anuar syahadat

TANDATANGAN-Wakil Bupati Gayo Lues Adam SE menandatanggani berita acara pelantikan pejabat Esalon II dan III, di BaleMusara samping pendopo Bupati, Kamis (20/2).

Gayo Lues-andalasSeluruh pejabat daerah

Kabupaten Gayo Lues yangtelah dipercayakan menjabatsebagai kepala dinas, badan dankantor diharapkan bisa bekerjadengan baik. Pasalnya, tugas danfungsi pejabat juga ikutberperan dalam melayanimasyarakat, sehingga denganpekerjaan yang telahdipercayakan mampumeningkatkan ekonomi.

Hal itu dikatakan WakilBupati Gayo Lues Adam SEsaat melantik 5 PejabatStruktural Esalon II dan III diBale Musara samping PendopoBupati. Katanya, jika pejabat

tidak mau bekerja dengan baikdi masing-masing bidang,perekonomian masyarakatsangat mustahil bisa meningkat.

Kelima pejabat yang dilantikitu antara lain adalah KadisPekerjaan Umum M Ali Mdipindahkan menjadi Staf AhliBupati Bidang Ekonomi danKeuangan, sebagai gantinyaWakil Bupati melantik AbdulRasat ST yang sebelumnyaKabid Bina Marga PU sebagaiKadis Pekerjaan Umum, KadisPertanian Mukmin SPd dilantikmenjadi Kepala Dinas Kehu-tanan menggantikan Aliminyang sedang menunggu prosespensiun, Drs M Jamin Kabid

Sarana Pra Sarana Pra SaraDikjar dipercayakan menjabatsebagai Kadis Dikpora karenaSayuti SH (mantan Kadispora)ditahan akibat kasus korupsi danAbdul Rahman SPd sekretarisCamat Trife Jaya dilantikmenjadi Camat Trife Jaya.

“Ini merupakan hal yangbiasa dalam lingkup peme-rintahan yang bertujuan untukmeningkatkan aktifitas,meningkatkan ekonomi sertamengisi kekosongan jabatan.Sehingga ke depan diharapkansemua instansi bisa berjalansebagai mana mestinya,”katanya.

Wakil Bupati berharap,

semua pejabat yang telah dilantikitu bisa meningkatkan semuatugas di masing-masing bidangserta meningkatkan kinerja.Karena dengan memiliki kinerjayang baik, pimpinan bisa menilailayak atau tidak layaknyasesorang menjabat.

“Kami mengucapkan terimakasih banyak kepada pejabatyang telah memasuki masapensiun dan terima kasih selamaini telah bekerja dengan baikuntuk melayani masyarakat.Dan perlu kami ingatkan jugabagi pejabat yang baru dilantik,tolong saling berkoordinasidengan masing-masing SKPK,”ucapnya. (NUAR)

Aceh Timur-andalasTim legislasi dari Kabupaten

Aceh Barat melakukanKunjungan Kerja (Kunker) keKabupaten Aceh Timur, Rabu(19/2). Kedatangan tim daribumi Teuku Umar itu dipimpinTaufik Ali, anggota Komisi BDPRK Aceh Barat.

Tim legislasi penyelenggararestribusi daerah terdiriYusaini, T Maswar (DPRKAceh Barat), Dahlan BA (DinasPerhubungan), Ir Fuadi (BadanLingkungan Hidup), Fauzi SH,Haris Mabrur SH, Iswarully(Bagian Hukum Setdakab),Syamsul Khahar (DPKKD) danBudi SH (Sekretariat DPRKAceh Barat).

Sementara itu, kedatangantim legislasi itu diterima WakilBupati Aceh Timur Syahrul Bin

Syama’un, Asisten III SetdakabAceh Timur Drs Irfan KamalMSi, Kabag Hukum IskandarSH, Kabag Humas T Amran SEdan Ketua Komisi A DPRKAceh Timur, Ahmad Emda SH.“Sebenarnya ajang silaturahmiseperti ini yang kita harapkan,sehingga keterbukaan salingmemberi dan mengisi satu samalain terus berjalan,” kata WakilBupati Aceh Timur SyahrulSyamaun.

Di hadapan tim legislasiPemkab Aceh Barat, Syahruljuga mengharapkan agarberbagai kelebihan di AcehBarat juga ikut diberikanmenjadi sebuah masukan untukkemajuan di Aceh Timur.Karena Aceh Timur merupakansalah satu kabupaten hasilpemekaran sejak 2006 silam

yang dipusatkan di Idi. “InilahAceh Timur, lihatlah danmintalah apa yang perlu dantentunya yang ada, baik soalqanun restribusi atau lainnya,”kata Wabup Syahrul.

Taufik Ali, atas nama tim dariAceh Barat mengatakan, tujuankedatangannya ke Aceh Timuradalah untuk meninjau prosespenyelenggaraan restribusidaerah itu yang kabarnya jauhlebih baik di bidangperkebunan, pertanian dansektor lainnya. “Kita jugatergiur ke Aceh Timur karenaAceh Timur selama ini munculdi media berbagaiperkembangan yang sangatpesat di bawah kepemimpinanBupati/Wabup Hasballah HMThaib– Syahrul Syama’un.Apalagi pertengahan tahun ini

Aceh Timur menjadi tuanrumah PORA XII,” katanya.

Selain itu, lanjut Taufik Ali,pihaknya juga ingin melakukankonsultasi dan diskusi berbagaiqanun yang telah disahkan olehDPRK setempat. Tujuannya,nantinya akan dijadikan sebagaiacuan dasar dalammembangkitkan restribusidaerah di Kabupaten AcehBarat. Sehingga Pendapatan AsliDaerah (PAD) menjadi lebihmeningkat di tahun yang akandatang.

“Studi Banding ini kitalakukan di dalam daerahmengingat banyak daerah diAceh yang sudah maju danberkembang, baik Aceh Timur,Kota Langsa dan Kota BandaAceh,” ujar Taufik Ali.

(MAD)

andalas/muhammad ali

PLAKAT-Wakil Bupati Aceh Timur Syahrul Bin Syama’un menyerahkan plakat kepada tim legislasi Pemkab Aceh Barat saat kunkerke wilayah itu, Rabu (19/2) pagi.

Kadis Pora Gayo Lues Diberhentikan

WN Kunjungi TPI Ujong Serangga Caleg DPRK AcehTenggara Dicoret

Ketua Komisi Pemilihan Inde-penden (KIP) Aceh Tenggara,Dedi Mulyadi Selian ST bersamaKetua Pokja Logistik SudirmanSE ketika dikonfirmasi andalas diruang kerjanya, Kamis (20/2)membenarkan tidak memenuhipersyaratannya beberapa calegDPRK Agara yang sudah masukdalam daftar calon tetap (DCT)

Pemilu Legislatif 2014.Dari, sejumlah Caleg DPRK

yang tidak memenuhi persyaratanuntuk dipilih karena mengun-durkan diri sebelum pencetakansurat suara yakni Aliyas CalegPartai Nasdem dari Dapil Agara5, Sahidul Anwar, Caleg PartaiPKS dari Dapil Agara 4 dan ImanHidayat, Caleg Partai Aceh yangmeninggal dunia dan menca-lonkan diri dari dapil empat.

Selain mengundurkan diri,masih ada caleg yang tidak me-menuhi persyaratan untuk dipilihdan namanya dicoret dari suratsuara karena terjerat masalahhukum yakni Amiruddin, CalegPartai Golkar dari Dapil Agarasatu wilayah kecamatan Babussa-lam, Lawe Bulan dan DelengPokisen.

Terhadap Amiruddin, yang

inkrahnya sudah keluar dari MAbersama caleg yang mengun-durkan diri dan meninggal duniasetelah 31 Desember 2013, na-mun mereka tetap ada dalam su-rat suara. Hanya saja namanyadicoret dengan spidol warna birusampai tak terbaca lagi olehpemilih.

Sedangkan dasar yang diguna-kan KIP untuk mencoret namacaleg yang sudah masuk DCTtersebut, papar Dedi dan Sudir-man, yakni surat edaran KPUnomor 627/KPU/IX/2013 tentangperkara tindak pidana dan denganancaman 5 tahun atau lebih yangtelah mempunyai kekuatan hu-kum yang tetap.

Selanjutnya, dengan suratedaran KPU Pusat nomor 824/KPU/XII/2013 terkait pengundu-ran diri dan meninggal dunianya

caleg yang telah masuk DCT.Sehingga dianggap tidak lagimemenuhi persyaratan, untukdilipih pada pemilu 2014 akandatang.

Informasi, yang berhasil dihim-pun andalas dari berbagai sum-ber menyebutkan, selain calegyang telah mengundurkan diri,meninggal dunia dan tak meme-nuhi persyaratan untuk dipilihkarena tersangkut masalah hu-kum. Masih ada beberapa caleglagi yang sedang berurusandengan hukum dan statusnyamasih sebagai tersangka danterdakwa. Caleg tersebut dianta-ranya, Rahmat Hidayat PKS dariDapil Agara 3 dan Abdul Malikdari Partai Golkar Dapil AcehTenggara 5 serta beberapa caleglain yang masih dalam tahap pe-meriksaan pihak hukum. (AM)

andalas/adi sadana

PELELANGAN IKAN-Wali Nanggroe Tengku Malek Mahmud Al Haytar didampingi Bupati Abdya Jufri Hasanuddin, Ketua Partai

Blangpidie-andalasWali Nanggroe (WN) Teng-

ku Malek Mahmud Al Haytar didamping Bupati Aceh Barat DayaJufri Hasanuddin besertarombongan lainnya, mengun-jungi Tempat Pendaratan Ikan(TPI) Ujong Serangga Keca-matan Susoh pada Kamis (20/2).

Kunjungan Wali Nanggroeke TPI Ujong Serangga mena-rik perhatian masyarakat yangsedang membeli ikan dan jugapara Mugee. Pada kesempatantersebut Wali banyak bertanyatentang keadaan pantai yangdimiliki kabupaten tersebutdengan berbagai kekayaan lauttentu belum lengkap jika pesisirpantai tanpa ada pepohonan yangditanam. Wali berpesan kepada

dinas terkait dan Panglima Laotuntuk menanami pohon kepaladi sepanjang pesisir pantai yangdimiliki Abdya.

Wali juga melihat prosespendaratan ikan dan juga melihatkondisi ikan yang baru saja dibongkar dari boat (Kapal MotorNelayan) sampan. Serta boatkecil sejenis robin, kepadamasyarakat nelayan ia memintauntuk senantiasa menjaga danmerawat alam semesta yangtelah memberi banyak manfaatuntuk kalangsungan kehidupan.

Wali merasa senang beradabersama dengan masyarakatnelayan, apalagi dengan pano-rama laut yang sangat indah dankeramah tamahan masyarakatsetempat, membuat kehadiran

beliau semakin akrab mudah-mudahan ini bukan kunjunganyang pertama dan yang terkahiruntuk wilayah Blangpidie. ”Lo-un senang tat bisa meurumpokngon Syehara Ban bandum,“sebut Wali dengan logat Aceh-nya seraya mohon pamit untukbertolak kembali ke Banda Aceh.

Sehari sebelumnya WaliNanggroe Tengku Malek Mah-mud Al Haytar beserta rom-bongan juga telah menghadiriMaulid Nabi di Masjid NurulYaqin Desa Lhang KecamatanSetia pada Kunker yang per-tamanya ke Kabupaten AcehBarat Daya. Pada kesempatantersebut juga dilaksanakansantunan kepada 3000 orang anakyatim se-Kabupaten Abdya. (AS)

PMI Jadi SumberUtama Pendonor Darah

KIP Rekrut Ribuan PersonelKPPS se-Aceh Tenggara

Gayo Lues-andalasSebagian kalangan masyarakat

di Kabupaten Gayo Lues mem-beri dukungan kepada BupatiGayo Lues H Ibnu Hasim danWakil Bupati Adam SE yang telahmengambil tindakan tegas terha-dap Kepala Dinas yang terlibatKorupsi. Masyarakat mendukungsetiap pejabat korupsi harusdiberhentikan dari jabatannya.

Syukri salah satu masyarakatGayo Lues, Kamis (20/2) menga-takan, tindakan yang diambil olehpemimpin daerah tersebut sudahpas. Sehingga kepala dinas lainyang mencoba korupsi bisa

mengurungkan niatnya karenaakan diberhentikan.

"Tindakan Bupati dan Wakilmelengserkan Kepala DinasPemuda dan Olah Raga H SayutiSH sudah tepat, supaya masyarakattidak beranggapan kalau PemimpinGayo Lues membela pejabat yangkorupsi. Lagian pejabat yang sudahditahan tidak bisa lagi bekerjasebagaimana mestinya, untukmemberikan pelayanan kepadamasyarakat," katanya.

Sayuti SH Kadis Pora GayoLues yang terlibat kasus korupsilanjutan pembangunan TribunSeribu Bukit telah digantikan

dengan Drs M Jamin Kabid SaranaPrasarana Dikjar, H Sayuti kinimendekam di rumah tahananBlangkejeren sebagai tahanankejaksaan yang dititipkan.

"Ini baru awal dari tindakanBupati dan wakil Bupati GayoLues, kita berharap semua pejabatyang terlibat korupsi yang sedangditangani oleh kejaksaan dankepolisian juga dilengserkanuntuk sementara. Jika nantinyamemang tidak bersalah, makadiberikan lagi jabatan, tetapi kalaubermasalah dan benar terlibatkorupsi. Hal ini akan memudah-kan pemeriksaan yang dilakukan

penyidik," pintanya.Di sisi lain, Kasi Datun Keja-

saan Negeri Blangkejeren RajeshSH yang dihubungi mengatakan,Direktur PT Mahara IsmailMaezuki telah mengembalikanuang sewa perusahaan dari Siya-rudin selaku peminjam kepadapenyidik kejaksaan sebagai barangbukti.

"Memang ada dikembalikanuang sewa perusahaan yang dibe-rikan oleh Siyarudin kepada IsmailMarjuki, uangya sebanyak Rp 70juta. Dan kita sudah amankan se-bagai barang bukti di persidangannantinya," kata Rajesh. (NUAR)

Aceh Tenggara-andalasKomisi Independen Pemilihan

(KIP) Aceh Tenggara mulaimelakukan tahapan rekrutmenribuan calon anggota KelompokPanitia Pemungutan Suara(KPPS), yang tersebar di 385 desayang ada di Aceh Tenggara.

Berdasarkan kebutuhan dan datayang tersedia, ujar Ketua KIP Agara,Dedi Mulyadi Selian kepada andalas,

Kamis (20/2) total jumlah TPS yangada di Agara untuk Pemilu Legislatiftahun 2014 ini, tercatat sebanyak 518TPS yang tersebar di 16 kecamatandan 385 desa.

Sedangkan untuk personelKPPS di setiap TPS tercatatsebanyak 7 orang personel.Sementara jumlah total personelKPPS di Aceh Tenggara sebanyak3.626 orang dan tugasnya mem-

bantu setiap proses mendukungsuksesnya pemungutan suara.

Untuk rekrutmen personelKPPS tersebut yang dilakukandan ditangani langsung oleh KIPAgara, dilakukan sejak medioFebruari ini hingga akhir Februari2014. “Insya Allah akhir Februariatau paling lambat awal Maret2013 ini, personel yang terpilihmenjadi KPPS tersebut sudah

dilantik dan diambil sumpahnyaoleh pihak KIP Agara,” ujar Dedi.

Untuk rekrutmen personelKPPS yang tersebar di 385 desa dandi 16 kecamatan itu, tetap mengacupada Undang-undang nomor 15 tahun2011. Artinya, personel KPPS yangdipilih dan diangkat nantinya, bukanmerupakan simpatisan, timsesmaupun pengurus parpol yang ikutpemilu 2014. (AM)

Lhokseumawe-andalasPalang Merah Indonesia

(PMI) Lhokseumawe dapatmenjadi sumber utama tempatpendonoran darah yang lebihbesar dan rutinitas setiap saat.“Dan juga Palang Merah Indo-nesia (PMI) adalah sebuahorganisasi perhimpunan nasionaldi Indonesia dan khususnya diLhokseumawe yang bergerakdalam bidang sosial kemanu-siaan,” ungkap Ketua PMILhokseumawe, Junaidi Yahyakepada andalas, Kamis (20/2).

Menurutnya, PMI selaluberpegang teguh pada tujuhprinsip dasar Gerakan Interna-sional Palang Merah dan Bulan

sabit merah yaitu kemanusiaan,kesamaan, kesukarelaan, ke-mandirian, kesatuan, kenetralan,dan kesemestaan.

Junaidi menambahkan, Pa-lang Merah Indonesia dalampelaksanaannya juga tidak mela-kukan pembedaan. “Tetapi,mengutamakan objek korbanyang paling membutuhkan per-tolongan segera untuk kesela-matan jiwanya dari empat ke-camatan di lingkungan PemkoLhokseumawe,” jelasnya se-raya menyebutkan keberadaanPMI dua periode sebelumnyavakum.

Bahkan, dua periode laluwalaupun memiliki rumah sakit

PMI yang berada di wilayahLhokseumawe. Namun, yangmengoperasikannya adalah PMIKabupaten Aceh Utara. Se-hingga PMI Lhokseumaweseakan-akan vakum dan periodeselanjutnya lebih optimal se-bagaimana diharapkannya.

“Dasar utama yang menjaditarget kerja kami adalah men-jadikan PMI Lhokseumawe aktifdan berfungsi sebagaimana mes-tinya. Dan para relawan PMImelakukan ini semua tanpa meng-harap imbalan. Hanya karenaAllah, karena kami memangberniat untuk menolong masya-rakat yang membutuhkan darah,”pungkas Junadi Yahya. (BT)

SAMBUNGANJumat21 Februari 2014 harian andalas | Hal. 15

GUBSU PERCAYA DENGAN NGOGESA -SULISTIANTO ......................................................................••••• DARI HALAMAN. 1

PIMPINAN DPRD PASTIKAN PEMAKZULAN KARO JAMBI BENAR.............................................••••• DARI HALAMAN. 1

PRIA 70 TAHUN BINARAGAWANTERTUA...................................................

••••• DARI HALAMAN. 1

KERUGIAN TANAMAN ERUPSISINABUNG RP1,5 TRILIUN ..............

••••• DARI HALAMAN. 1

AKIL RAUP RP55 M DARI PILKADA ........................................................................................................••••• DARI HALAMAN. 1

Menteri Agama Suryadharma Ali memberikan keterangan kepada wartawan seusai melakukan pertemuan dengan pimpinan KPK di gedung KPK, Jakarta, Kamis (20/2). Kedatangan Suryadharma Aliuntuk membahas pungutan penghulu dan hal-hal terkait KUA.

KPU Tetapkan DPT Penyempurnaan Rp185,8 Juta

konstitusi bersama dengan MariaFarida Indrati dan Anwar Usmanuntuk memutus sengketa ter-sebut.

Akil pada 24 September 2013menirim SMS kepada ChairunNisa berisi "Besok sidang, itupemohon sudah ketemu sayalangsung si Bupatinya, saya mintaleweat bu Anisa aja". Akilkemudian meminta Chairun Nisamenyampaikan kepada HambitBintih menyediakan uang sebesarRp3 miliar.

Namun pada 26 September,Chairun Nisa mencoba menawarmenjadi Rp2,5 miliar denganmengirim SMS "2,5 ton ya" tetapidibalas Akil "janganlah itu sudahpas".

Chairun Nisa pun diketahuimeminta "fee" atas jasanya selakuperantara dengan menjawab "OKdeh besok saya coba bicara denganbeliau. Tapi Pak Akil kasih aku 'fee'

ya..ongkos bawanya" sayangnyapermintaan itu ditolak dengankalimat "Emangnya belanja? Gawatnih, minta sama dia donk kan diaminta tolong sama ibu".

Uang pun disediakan dalam

dolar AS oleh pengusaha pendu-kung Hambit, Cornelis NalauAntun dan akan di antarkan olehChairun Nisa bersama Cornelis kerumah dinas Akil di kompleksWidya Chandra.

maupun TNI/ Polri serta paratokoh masyarakat, adat danbudaya serta politik dan olahraga,bukan saja dari KabupatenLangkat, tapi juga dari Sumut danPusat, termasuk diantaranyaWakil Gubsu T Erry Nuradi,Ketua DPRD Sumut H. SalehBangun dan Ketua Umum PSSI

Djohar Arifin Husein dan paraBupati dan Walikota se- Sumut.

Gatot Pudjonugroho dalampidato pelantikannya menegaskanyakin dan percaya kalau HNgogesa Sitepu SH dan Drs HSulistianto Msi akan melaksana-kan tugas dan tanggungjawabnyasebagai Bupati dan Wakil BupatiLangkat dengan sebaik- baiknya.Selanjutnya, dalam sambutannya

Gatot pun menegaskan pelanti-kan tersebut pada dasarnyamenjadi momen yang palingditunggu- tunggu segenapmasyarakat Langkat, sebabmenjadi puncak dari rangkaianPilkada Kabupaten Langkat.

Karena itu, Gatot punberharap agar pelantikan itu bisamenjadi tonggak motivasi untuksemakin meningkatkan pemba-

ngunan di Kabupaten Langkat.Apalagi, karena di masa lalupemerintah yang lebih dominandan masyarakat hanya sebagaipihak yang lemah.

" Ya, tapi kini semuanya sudahberubah, sebab masyarakatsekarang sudah diberi kebebasanuntuk mengawasi jalannyapemerintahan dan pembangunansecara langsung," ujarnya.

Lebih lanjut Gatot punmengingatkan bahwa padadasarnya Kabupaten Langkattermasuk sebagai daerah yangluas dan memiliki Sumber DayaAlam (SDA) yang melimpah.Karena itu, harus dikelola denganbaik untuk kesejahteraan dankemakmuran seluruh rakyat,seperti yang diamanatkan olehUUD 1945.(BD/HS)

stress. Dalam waktu 11 bulan,dirinya berhasil membentuk tu-buhnya menjadi berotot.

Sony memulai karirnya sebagaibinaragawan dengan mengikutikontes di Georgia, AS. Meski

usianya saat ini sudah tua Sonnymasih semangat untuk tetap mela-kukan latihan fisik agar tubuhnyatetap bugar.

Dirinya ingin orang-orang me-ngenalinya sebagai seorang bina-ragawan yang bisa dijadikan panu-tan bagi generasi muda.(BS/OK/MA)

(20/2) melalui telepon selulernyakepada andalas di Kabanjahe.

Dikatakannya, Bupati Karoyang selama ini dinilai telah mela-kukan pembohongan publik, sukagonta ganti kepala SKPD, degra-dasi moral, etika dan budaya sangatmemalukan bagi masyarakat TanahKaro pada umumnya di Indonesia.Ke depan, hendaknya ini menjadipembelajaran yang sangat ber-harga, agar kepala daerah tidakberlagak seperti "raja-raja kecil" didaerah.

''Setelah kami diterima pihakMA melalui Panitera dan BagianUmum, pengetikan keputusan itupunya proses dan waktu. Yang pas-ti, keputusan itu sudah benar dantidak bisa diganggugugat lagi. Itukeputusan tetap. Tidak ada istilah"banding" atau "PK". Tapi kalau punada orang bilang bisa banding atauPK, silakan saja. Biasalah itu,disituasi seperti (injury time) inipun masih ada oknum-oknumtertentu "cari untung",'' ujar Effendiyang mengaku didampingi WakilKetua DPRD Karo, Ferianta PurbaSE dan anggota DPRD Karolainnya, Frans Dante Ginting,Masdin DT Ginting, SentosaSinulingga dan Sudarto Sitepu.

Minggu Depan ClearDPRD Karo secara resmi,

Kamis (20/2) telah menyurati MARI agar surat keputusan pemak-zulan Bupati Karo dipercepatmengingat terkendalanya berbagaiproses pekerjaan di pihak ekse-kutif, legislatif serta nantinya dapatberpengaruh kepada penangananpengungsi erupsi Sinabung, ter-masuk dalam waktu dekat bangsakita menghadapi Pemilu.

Ketika dsisinggung tentangpembahasan R-APBD Karo 2014,Ketua DPRD Karo, Effendy Sinu-

kaban SE mengaku tidak adamasalah. Sebab, sebelumnya sudahrapat di gubernuran di Medan danpihak gubernur siap memfasilitasi.

Sebelum situasi ini terjadi,kata Effendy, jauh-jauh hari DPRDtelah menyurati pihak eksekutifagar secepatnya menyerahkanstruktur Badan PenanggulanganBencana Daerah (BPBD) yangsudah dibentuk. Termasuk mem-pertanyakan dimana peraturanbupatinya (Perbub). ''Sayangnya,

hingga hari ini belum diserahkankepada DPRD Karo, sehinggabelum bisa disesuaikan denganpembahasan R-APBD Karo diagenda Kebijakan Umum Ang-garan (KUA) dan Prioritas PlafonAnggaran Sementara (PPAS),''ujarnya.

Sekarang masyarakat Karoharus mengetahui, DPRD Karoyang tidak peduli atau memangpihak eksekutif yang tidak koo-peratif?.'' Masalah ini jauh-jauh hari

sebelum terjadinya usulan pemak-zulan bupati sudah kita sampaikanke pihak Pemkab Karo. Nyatanya,sampai sekarang belum kunjungdiserahkan. Jadi tidak ada alasan,kalau satu sisi memang DPRD Karotidak mengakui lagi Kena Ukur KaroJambi Surbakti bukan lagi BupatiKaro," tandas Ferianta menambahkan.

Namun demikian, lanjut Fe-rianta, atas keterlambatan iniPemkab Karo belum kena finalti.Kecuali finalti penundaan, bukanfinalti pemotongan anggaran 25persen, sebagaimana peraturanMenteri Keuangan.

Terpenting, semua masyarakatTanah Karo kami harapkan tenangdan tetap menjaga situasi kondusif.Jangan terpancing adu argumentasiatas pemakzulan Bupati Karo. Soalpemakzulan, itu sudah benar danvalid. Tinggal menunggu waktumemberhentikan Bupati Karo.''Mari kita berikan pencerahan ke-pada masyarakat. Sekali lagi kamiingatkan, proses pelantikan (per-gantian pejabat) dan sebagainya dilingkungan Pemkab Karo dihindar-kan, agar tidak menimbulkan keru-gian bagi kalangan oknum-oknumPNS tertentu. DPRD Karo haruspro-aktif menggiring keputusan MAini cepat turun agar proses pember-hentian Bupati Karo Jambi sese-gera mungkin dapat diselesaikan,''tegas Effendi mengakhiri.(RTA)

Pimpinan DPRD Karo, Effendy Sinukaban, SE (Ketua), Frans Dante Ginting (anggota), Wakil Ketua, Ferianta Purba,Sentosa Sinulingga, Masdin DT Ginting diabadikan sebelum berangkat ke KNIA.

Sumut juga menyiapkan dana dariAPBD.

Sementara , kata dia, belajardari bencana Sinabung yang ber-dampak pada terganggunya paso-kan hortikultura dan hasil pangan,maka, Pemprov Sumut berupayamengembangkan sentra produksihortikultura ke daerah lain.

"Kalau ada sentra produksi lain,maka saat terjadi bencana, gang-guan pasokan bisa teratasi tanpamemerlukan ketergantunganimpor atau pasokan dari daerahlain," katanya.

Asisten II Ekonomi Pemba-ngunan Pemprov Sumut, Sabrina,menegaskan, Pemerintah Pusatdan Provinsi Sumut sama-samaberkomitmen membantu pemuli-han perekonomian warga danPemkab Karo yang tergangguakibat bencana erupsi Sinabung.

Selain memberikan bantuanuntuk kehidupan sehari-hari dalamwaktu sementara, pemerintahsudah dan terus membantu pemu-lihan usaha pertanian petani didaerah itu.

Radius 3 KM

Pasca erupsi Gunung Sinabung,pemerintah melarang warga untukmenempati kawasan dalam radius3 km dari puncak gunung. Namunkawasan itu masih diperbolehkanuntuk dimanfaatkan warga sebagaiarea pertanian atau ladang.

"Tanahnya meski tidak bolehdihuni, tapi boleh untuk cocoktanam pada waktu tertentu," kataMenko Kesra Agung Laksono diKantor Kemenko Kesra, Jl MedanMerdeka Barat, Jakarta Pusat,Kamis (20/2).

Sementara untuk tempat ting-gal, Agung mengatakan warga akandirelokasi ke tempat lain masih disekitar kawasan lereng GunungSinabung. Relokasi sengaja dila-kukan tak jauh dari tempat tinggalsemula agar mudah disepakatiwarga.

Warga yang akan direlokasidiperkirakan sebanyak seribuorang. Hingga saat ini rencanarelokasi tersebut masih dalamproses.

"Itu semua masih dalam proses.Kalau kawasan tersebut masukhutan lindung harus ada alih statusuntuk tempat tinggal," terangnya.(ANT/BS/DK/MA)

lungun, datang dari arah Medandengan kecepatan tinggi berusahamenyalip kendaraan yang ada didepannya, pada waktu yang bersa-maan betor yang di kemudikanPutra datang dari arah TebingTinggi berada di posisi tepat didepan Bus dan tabrakanpun tidakterelakkan.

Korban luka dilarikan petugaske Rumah Sakit Sri Pamela KotaTebing Tinggi untuk mendapatkanperawatan intensif, sedangkankorban tewas di bawa ke RumahSakit Bhayangkara Kota Tebing-tinggi guna dilakukan Visum etRefertum (VeR). Informasi se-mentara, sopir sudah diamanakanoleh pihak kepolisian,

Kasat Lantas Polres Tebing-tinggi melalui Kanit Lakalantas,Ipda L Tambunan membenarkankejadiaan lakalantas tersebut yang

mengakibatkan satu orang penum-pang betor tewas di Tempat Ke-jadian Perkara, (TKP), sedangkantiga orang lainnya mengalami luka-luka, Pihak Sat Lantas masihmeminta keterangan sejumlahsaksi-saksi, "Kita belum bisamenetapkan tersangka dalam kasuslaka Lantas ini,'' Jelas Tambunan.

Bus Masuk SungaiDi lokasi terpisah, bus umum

terguling dan masuk ke sungai diKabupaten Mandailing Natal Bebe-rapa penumpang menderita lukaringan akibat kecelakaan ini.

Informasi yang diperoleh me-nyebutkan kejadian Lakalantastersebut terjadi sekira pukul 07.00WIB. Bus naas itu tergelincir darijalanan yang terletak di sampingsungai dangkal tersebut.

Jumlah penumpang dalam busitu sekitar 30 orang. Penumpangdalam bus itu bisa dikeluarkan.(MET/BS/MA)

1 TEWAS 3 ORANG LUKA ..................••••• DARI HALAMAN. 1

Jakarta-andalasKomisi Pemilihan Umum me-

netapkan jumlah daftar pemilihtetap (DPT) Pemilu Anggota DPR,DPD, DPRD 2014 sebanyak 185,8juta orang setelah dilakukan pe-nyempurnaan. Komisioner KPUPusat Hadar Nafis Gumay menga-takan jumlah DPT tersebut menja-di dasar untuk produksi logistikPemilu, termasuk surat suara.

"DPT ini yang akan kami cetak

dan sebarluaskan ke seluruh TPS(tempat pemungutan suara)," kataHadar usai rapat koordinasi denganKPU provinsi di Gedung KPUPusat Jakarta, Kamis (20/2).

Hadar mengatakan jumlahDPT tersebut sedianya akanditetapkan pada 23 Januari lalu.Namun masih ada sejumlah KPUdaerah yang belum menyerahkandata penyempurnaan DPT ke Pu-sat, sehingga penetapan tersebut

ditunda hingga Kamis. "Ada dae-rah-daerah yang terlambat mem-berikan datanya, misalnya Papuadan Papua Barat. Kemudian adadaerah yang ketinggalan menyerah-kan data pemilih misalnya di lembagapermasyarakatan," jelasnya.

Meskipun telah ditetapkanberdasarkan Surat KeputusanKPU Nomor 240/Kpts/KPU/Tahun 2014, penyempurnaanterhadap data pemilih terus akan

dilakukan hingga hari pemungutansuara pada 9 April mendatang.

Komisioner Ferry KurniaRizkiyansyah mengatakan penco-retan terhadap pemilih yang tidakmemenuhi syarat harus dilakukanuntuk akurasi partisipasi pemilihdi hari pemungutan.

"Kami akan tetap coret nama-nama pemilih di DPT yang tidakmemenuhi syarat, karena kalautidak nanti bisa tetap terhitung

sebagai pemilih," kata Ferry.Sebelumnya, KPU menetap-

kan jumlah pemilih di DPT sebanyak186,8 juta pada November 2013 yangkemudian berkurang menjadi 186,1juta pada Desember 2013.

Penyempurnaan tersebut dila-kukan dengan mencoret nama-na-ma pemilih yang fiktif, tercatatganda, meninggal dunia atauberubah status menjadi anggotaTNI/Polri.(ANT/BS/MA)

PULUHAN GURUHONORER PROTES..............................

••••• DARI HALAMAN. 1

katanya menjelaskan.Puluhan guru dan bidan hono-

rer tersebut menanggis ketikaAgusnilawati menyampaikan orasiditengah-tengah guyuran hujan dihalaman gedung legislatif provinsiitu.

"Hingga saat ini, saya masihmenerima honor Rp500 ribu/bulanmeski awal saya menjadi guru dibe-rikan upah Rp5.000/bulan. Semen-tara anak didik saya saat ini ada yangtelah menjadi polisi, dan jaksa.Sedangkan saya masih menjadiguru honor," kata Agusnilawati.

Sementara itu, penanggung-jawab kegiatan unjuk rasa HusniatiBantasyam menyatakan menolakhasil pengumuman kelulusan K2karena tidak objektik dan adil, sertatidak mengutamakan usia dan masakerja seperti api yang pernahdisampaikan Menpan RB.

"Kami juga mempertanyakkebijakan Menpan RB yang mema-

sukkan tenaga honorer K1 kedalamK2 sehingga jatah kuota K2 ber-kurang," kata dia menambahkan.

Husniati menduga adanya mani-pulasi data oleh Pemkab dan Pem-kot terhadap penentuan kelulusanhonorer K2. "Informasi yang kamiperoleh menyebutkan nama-namahonorer K2 drbrlum dipublikasi-kan sudah duluan diserahkan kepa-da Pemkab dan Pemkot masing-masing," katanya menambahkan.

Sementara itu, Ketua KobarGB Aceh Sayuthi Aulia menya-takan akan menempuh jalur hukum(PTUN) Menpan dan RB akankebijakan yang tidak menguta-makan usia dan masa kerja tenagahonorer K2 dalam rekrutmenCPNS tersebut.

Ketua Komisi A DPR AcehAdnan Beuransyah menyatakanpihaknya mendukung langkahhukum yang akan ditempuh paraguru honorer dalam mendapatkanhak-hak mereka sebagai PNS.(BS/

ANT/MA)

andalas | selamat riadi

Kondisi becak motor rusak parah setelah dihantam Bus Bayu, di KawasanDesa Paya Bagas Kecamatan Tebing Tinggi Kabupaten Serdang Bedagai Kamis(20/2).

Uang tersebut dibungkus dalamempat amplop dalam mata uangdolar Singapura, dolar Amerikadan rupiah dengan nilai total Rp3miliar.

"Perbuatan terdakwa selakuhakim konstitusi yang menerimauang senilai lebih kurang Rp3miliar melalui Chairun Nisa yangdiberikan Hambit Bintih danCornelis Nalau Antun diketahuiatau patut diduga diberikan untukmempengaruhi putusan perkarapermohonan keberatan hasilPilkada Kabupaten Gunung Masuntuk diadil agar dalam putusannyamenolak permohonan," papar jaksapenuntut umum KPK.

Atas perbuatan tersebut, Akildidakwa berdasarkan pasal 12huruf c Undang-undang No 31tahun 1999 sebagaimana diubahUU No 20 tahun 2001 tentangTindak Pidana Korupsi jo pasal 55ayat 1 ke-1 KUHP jo pasal 65 ayat1 KUHP tentang hakim yangmenerima hadiah dengan ancaman

pidana maksimal seumur hidup dandenda Rp1 miliar.

Akil Sempat EmosiAkil Mochtar meluapkan emo-

sinya usai mendengar sebagiansurat dakwaan yang dibacakan jaksaKPK. Saat sidang diskors, Akilmenyebut dakwaan KPK omongkosong.

"Omong kosong itu," kata Akilsambil berjalan menuju pintukeluar ruang sidang PengadilanTipikor Jakarta, Kamis (20/2/).

Kekesalan Akil ditunjukkan saathakim yang diketuai Suwidyamenghentikan sementara sidanguntuk salat sekitar pukul 18.25WIB. Akil yang didampingi peng-acaranya, Adardam Achyar, tampaktak sabar untuk menanggapi.

"Nanti saja salat dulu," kataAdardam yang merangkul Akil.Setelah kerumunan wartawanberpencar, Akil sambil berjalanberbicara, "omong kosong itu,". Diakemudian kembali masuk ke ruangtunggu. (ant/dk/bs/ma)

Akil Mochtar saat dihadapkan di meja persidangan Tipikor dalam kasus suapsejumlah Pemilukada yang diputus Mahkamah Konstitusi.

L U G A S D A N C E R D A SJumat, 21 Februari 2014| No: 2811/Tahun VII | Website: www.harianandalas.com | Harga Eceran Rp2.000; Langganan+ongkos kirim Rp75.000; Luar Kota: Rp2.500

andalasHARIAN

HAMIL

ANDA berada di sebuah pestadan tiba-tiba seseorang meng-ajak berkenalan. Kalian ber-bincang dan merasa cocok,kemudian dihinggapi perasaanistimewa dengan waktu yangsangat singkat. Inikah yangdinamakan jatuh cinta padapandangan pertama?

Memang, dibutuhkan ku-rang dari satu detik untukmemutuskan apakah orangtersebut menarik secara fisik,terlalu tua, terlalu muda ataupunterlalu berantakan. Kemudianketika berbicara dengan orangitu, respon akan segera mening-kat dalam hitungan detik juga.

Cara orang berbicara bisamenyimpulkan tingkat pendidi-kan mereka, terlebih jika diskusimenyentuh nilai-nilai agama,ekonomi dan kehidupan sosial.Selain itu, atribut pada penam-pilan seperti aksesoris rambut,tas, jam tangan hingga tato jugamempengaruhi respon.

Bisa saja figur orang itumemberikan apa yang selamaini Anda butuhkan, bahkan jikabaru kenal dalam hitungan menitsekalipun. Tapi itu masalah pera-saan. Fakta lain yang perlu dipa-hami, jatuh cinta pada pandanganpertama tak berlaku pada setiaporang.

Pernyataan tersebut didapatdari survei yang dilakukan olehUniversitas Ben Gurion diIsrael. Dilansir dari laman Op-rah, data menunjukkan, hanya11 persen dari 493 respondenmengatakan hubungan jangkapanjang mereka, dimulai darijatuh cinta pada pandanganpertama. Tapi, mereka menya-takan lebih yakin pada pilihanmereka setelah mengenal lebihjauh. Sisanya tidak demikian,butuh interaksi lebih mendalamuntuk benar-benar merasakancinta.

Ayala Malach, pemimpinpenelitian tersebut menyatakan,semakin sering Anda berin-teraksi dengan orang yangdisukai, semakin kuat tanggapanbahwa ia tampan, cerdas danmirip dengan diri Anda. Kecualijika ditemukan sesuatu yang takdisukai dari orang itu.

"Jadi, bijaksanalah untukmengontrol perasaan, tunggulahsampai pertemuan kedua.Butuh waktu bertahun-tahunbagi kedua insan untuk benar-benar menghargai satu samalain," kata Malach.

Tidak Bisa MenyimpanRahasia

Sementara itu, hasil peneli-tian lain menyebutkan priaternyata hanya dapat menyim-pan rahasia selama 2 jam 47menit. Pria ternyata hanya dapatmenyimpan rahasia selama 2jam 47 menit.

Bergosip kerap melekatpada diri wanita. Kebiasaan itubahkan disebut-sebut sebagaisikap buruk yang paling dibencipria. Tapi benarkah hanya wanita

yang senang bergosip?Sebuah survei yang dilaku-

kan oleh The Fifth Estate, justrumengungkap bahwa pria lebihsenang bergosip dibandingwanita.

Survei tersebut menemu-kan,wanita mampu menyimpanrahasia selama 3,5 jam sedang-kan pria hanya dapat menyim-pan rahasia selama 2 jam 47menit.

Adapun, rahasia yang paling

tidak bisa dijaga oleh pria, infor-masi mengenai perselingkuhanyang dilakukan temannya.

Penelitian yang melibatkansekitar 2.000 warga Inggris inijuga menilai bahwa 92 persenpria menganggap dirinya pandaimenyimpan rahasia.

Padahal, seperti dilansirDaily Mail, ada 10 rahasia yangtidak bisa disimpan oleh pria,yakni mengenai teman yangberselingkuh; jika ada seseorang

Cinta Pandangan Pertama Tidak Nyatayang berbohong; jika ada rekankerja yang memiliki hubunganasmara di kantor; kehamilanteman atau rekan kerja; adaseseorang yang bermasalahdengan polisi; ada seseorangyang berbohong tentang peker-jaan atau gaji; ada seseorangyang melakukan operasi plastik;teman yang kaya raya; temanyang kesulitan keuangan, danteman yang mengalami masalahtidur. Ketidakmampuan pria da-lam menyimpan rahasia ini yangmembuat mereka lebih mudahberselisih dengan teman ataupasangan setelah berbagi rahasiaseseorang.

"Ini menarik karena selamaberpuluh tahun, wanita diberigelar 'biang gosip' terbesar, danmemiliki stereotip orang yangtidak sabar untuk menyampaikanrahasia setelah mereka men-dengarnya," ujar peneliti.(NET)

KATE MIDDLETON

ANAK KeduaKELUARGA Kerajaan Inggrismendapat kabar bahagia. Sejakkelahiran putra Pangeran Williamdan Kate Middleton tujuh bulanlalu, kini, Kate dikabarkan kembalimengandung.

Putra pertamanya, PrinceGeorge akan segera memiliki adik.Sebuah laporan baru mengklaim,bahwa Kate tengah hamil anakkedua, usia kehamilannya sudahmnginjak bulan ketiga. Bahkansanter diberitakan Kate hamilanak perempuan.

Benarkah demikian? Sepertidiberitakan Hollywood Life, Katekabarnya sangat mengharapkankehadiran anak kedua.

Star Magazine juga melapor-kan, tidak seperti kehamilanpertama, Kate dan William tidakberusaha merahasiakan kehamilananak keduanya.

Mereka bahkan telah berbagikabar bahagia ini pada beberapaorang dekat.

"George akan memiliki saudaraperempuan, dan Kate benar-benarsenang," kata seorang sumberyang dekat dengan pasangankerajaan itu dalam majalah StarMagazine edisi 3 Maret.

"Kate benar-benar berharapanak berikutnya akan menjadiseorang gadis, dan setelah itu

dikonfirmasi, kabar itu menjadikabar baik untuk awal tahun ini.Kate dan William gembira."

Kate juga dilaporkan telahmelakukan tes genetik untukmengetahui jenis kelamin calonbayinya.

Dan menerima kabar ba-hagia di Hari Valentine bahwadia hamil anak perempuan.

Kate telah berbagi beritamenarik ini dengan William taklama setelah mengunjungisekolah tinggi Northolt denganRatu Elizabeth .

"William sangat gembira!Dia tidak bisa berhenti meme-luknya,"kata orang dekat Ke-luarga Kerajaan.

"Dia benar-benar sedikitterkejut, karena dia yakin itu akanmenjadi anak laki-laki.

Dalam kepalanya, ia meng-harapkan saudara untuk George,karena ia sendiri dibesarkandengan adik. Tapi sekarang merekatahu, bahwa George akan memilikisaudara perempuan."

Kabar itu, lanjut sumber, benar-benar mempengaruhi dirinyasecara emosional.

William pun yakin, jika ibun-danya, Putri Diana masih hidup, iapasti akan gembira mendengarkabar bahagia ini.(NET)

CYNTHIARA ALONA

Diduga Terima Uang WawanSELAIN Jennifer Dun, sejumlahartis menerima dana dari tersangkatindak pidana pencucian uang(TPPU), Tubagus Chaeri Wardana(Wawan). Sebelumnya, namaChyntiara Alona juga disebut-sebutsalah satu artis yang menerima alirandana dari Wawan.

Namun kini, Alona masih bisabernapas dengan lega. Pasalnya,inisial CA yang dimaksud bukandirinya. Kuasa hukum, dan asosiasiHimpunan Advokat Muda Indonesia(HAMI), telah mengkroscek inisialCA kepada humas KPK, Johan Budi.

"Pihak KPK itu tidak akan pernahsalah. Menyebutkan nama, apalagiinisial. Teman-teman sekali lagiinisial CA itu bukan Cyntiara Alona,jadi CA itu bukan saya. Kemarin

sudah dicek CA itu bukan CyntiaraAlona," ungkap Alona, saat ditemui dikawasan Kapten Tendean, JakartaSelatan, Kamis (20/2).

Namun, Alona juga masihbingung dengan penjelasan JohanBudi. Dia masih berasa digantung,karena penetapan CA bukan CyntiaraAlona hanya pada saat itu saja,

"Tenang, belum dong, kan saya'digantung'. Dia (Johan Budi) cumabilang pada hari ini tidak adanama 'Cyntiara Alona'. YaMudah-mudahan dengansaya klarifikasi, dengantidak adanya CyntiaraAlona bersangkut-pautan dengan Wawanenggak ada ya,"tandasnya. (NET)

Rebecca MembantahARTIS cantik, Rebecca membantah terlibat menikmati harta

tersangka Tubagus Chaeri Wardanaalias Wawan. Dia sudah memberikanketerangan ke penyidik KomisiPemberantasan Korupsi (KPK).

"Saya sudah klarifikasi samaKPK. Saya tidak terkait dalam kasusini," kata dia usai diperiksa penyidikKPK, Jakarta Selatan, Kamis (20/2).

Perempuan berambut panjang itukeluar dari Gedung KPK di JalanRasuna Said, Jakarta Selatan, sekirapukul 12.45 WIB. Seorang pria yangmengaku Dani, mendampingiRebecca dalam kesempatan itu.

Usai membantah, Rebecca yangdatang dengan pakaian serba hitam dan kacamata hitamsempat memeluk pria yang diakuinya sebagai suami. Tak lamakemudian, keduanya pergi menggunakan mobil MitsubishiPajero B 75 DDM.(NET)