edisi 6 : DJ Hero

10
SEGENAP STAFF DiG-i MINAL AIDIN WAL FA IDZIN 1430H MOHON MAAF LAHIR DAN BATIN

Transcript of edisi 6 : DJ Hero

Page 1: edisi 6 : DJ Hero

SEGENAP STAFF DiG-i

MINAL AIDIN WAL FA IDZIN 1430H

MOHON MAAF LAHIR DAN BATIN

Page 2: edisi 6 : DJ Hero

Band HeroSeperti disebutkan diatas,DJ Hero hanyalah salah satu dari Rythm Game yang akan dirilis Activision tahun ini, judul lainnya adalah Band Hero. Band Hero sebenarnya merupakan duplikat dari Guitar Hero 5 / World Tour hanya perbedaannya adalah pada jenis lagu dan artist yang ditampilkan dimana Band Hero lebih kearah musik Pop. Beberapa artist yang akan tampil adalah Taylor Swift dan Adam Levine dari Maroon 5. Cukup menarik langkah yang diambil Activision ini mengingat penggemar musik pop yang banyak dan menginginkan aksi seperti di Guitar Hero. Band Hero akan rilis di November 2009.

“Harder, Better, Faster, Stronger - Daft Punk”

Setelah sukses dengan seri Guitar Hero-nya, Activision s i a p m e l u n c u r k a n gelombang berikutnya dari genre rythm game. Ada l eb ih dar i sa tu yang d i s i a p ka n d a n s a l a h satunya adalah DJ Hero.

DJ Hero sendiri telah diumumkan dari tahun lalu sebenarnya namun baru pada tahun ini mulai terlihat bentuk sebenarnya dari permainan ini setelah Activision mulai merilis beberapa foto dari alat yang akan digunakan untuk memainkan game ini. DJ Hero dikembangkan oleh F r e e S t y l e G a m e s d a n a k a n diluncurkan pada 27 Oktober

2009 di Amerika Serikat untuk semua konsol. Dengan 80 remix dari 100 lagu yang tersedia dari berbagai artist, mode permainan S i ng l e P l a ye r, Coope ra t i ve M u l t i p l a y e r , C o m p e t i t i v e Multiplayer dan juga satu mode yang cukup menarik yaitu koneksi dengan instrument gitar dari Guitar He ro , men jad i kan DJ He ro berpotensi menjadi permainan musik yang menyenangkan. Beberapa arist yang telah dikonfirmasi akan muncul dalam game ini adalah Eminem, Jay-Z,DJ Shadow, Z-Trip,DJ AM (yang baru saja meninggal karena overdosis), Cut Chemist, J Period, Grandmaster Flash, DJ Jazzy Jeff dan DAFT PUNK. Yup, yang terakhir salah satu artis favorit penulis :D. Namun dari banyak hal menarik diatas DJ Hero mempunyai satu

kelemahan...harga yang cukup MAHAL. Diperkirakan harga yang akan menyertai paket standarnya adalah sekitar $120 USD. Dengan edisi RENEGADE nya sekitar $200 USD.

Kita akan lihat seberapa sukses game ini dipasaran tidak lama lagi.

D i

G -

iDUNIA GIM

Page 3: edisi 6 : DJ Hero

D i g - i(su)

Kumpulan isu- isu yang terangkum :D

Natal di game Halo?   Saat Microsoft mengumumkan Project Natal di event E3 2009 yang lalu, dunia terkagum-kagum dan tak sabar menanti apa yang ditawarkan oleh Project Natal. Dan sejak saat itu, jadilah Project Natal menjadi salah satu topik pembicaraan hangat di dunia game, terutama bagi pemilik Xbox360.  Microsoft sendiri mengatakan bahwa mereka t idak ing in m e m b a b i b u t a d e n g a n implementasi Natal di setiap game mereka. Salah satu yang kini dibahas adalah kemungkinan menggunakan fitur Natal di game Halo: Reach, “Banyak orang tertarik melihat bagaimana game Halo dengan fitur Natal. Namun kami berkomitmen hanya akan menggunakannya jika itu masuk akal,” ungkap produser Halo 3: ODST, Alex Cutting seperti yang dikutip dari 1up.  “Kami akan membuat game yang ingin kami mainkan. Kami tidak akan membuat fitur yang tidak menyenangkan. Namun jika ada kesempatan menggunakan fitur Natal, kami tentu akan mempertimbangkannya,” lanjut Alex Cutting.  Natal dan Halo: Reach sendiri diprediksi tidak akan dirilis oleh Microsof t setidaknya hingga akhir tahun depan. Dan Bungie pastinya memiliki waktu yang c u k u p b a n y a k u n t u k memper t imbangkan apakah mereka akan menggunakan Natal atau tidak di game Halo berikutnya.

Eropa kedatangan paket Wipeout HD Blu-Ray   Game WipEout HD dan WipEout HD:Fury yang semula hanya di PSN akan dapat dijumpai dalam bentuk retail Blu Ray pada Oktober ini di Eropa. Paket ini akan dijual dengan harga 20 Pounds pada tanggal 16 Oktober.   Sony belum mengkonfirmasi apakah paket ini akan ada di wilayah lain, tapi mengingat sejarahnya sepertinya wilayah lain tidak akan mendapatkan paket tersebut.

Wii pangkas harga

  Baik Sony dan Microsoft kini sudah menurunkan harga console mereka masing-masing yaitu Xbox 360 dan PlayStation 3. Kini hanya tinggal Nintendo satu-satunya pemain besar di dunia game yang belum menurunkan harga console mereka- Nintedo Wii.  Namun tidak perlu khawatir, menurut isu yang beredar, Nintedo akan segera menurunkan harga Wii pada awal minggu pertama di bulan Oktober nanti. Berapa harga b a r u y a n g n a n t i n y a a k a n dikeluarkan oleh Nintendo untuk Wii? Menurut kabar terakhir, Wii akan dipatok seharga $199, DSi $179, dan DS lite $99.  A d a l a h Wa l - M a r t ya n g dikabarkan menginformasikan hal in i kepada Kotaku. Mel iha t Nintendo yang akan mengikuti a j a n g Ky o t o C r o s s M e d i a E x p e r i e n c e 2 0 0 9 p a d a 2 6 S e p t e m b e r n a n t i , b e s a r kemungkinan Nintendo akan mengumumkan penurunan harga pada event tersebut.Kabar ini juga semakin diperjelas setelah Toy R Us mengeluarkan brosur iklan yang mencantumkan pemotongan harga Wii menjadi $199. Paket yang didapat juga termasuk game Wii Sports.  N in t endo send i r i be l um mengkonfirmasi perihal penurunan h a r g a i n i . N a m u n m e l i h a t p e r b e d a a n h a r g a c o n s o l e Xbox360 atau PlayStation 3 yang hanya terpaut $50 dari Wii saat ini, mau tidak mau Nintendo harus

memangkas harga Wii dalam waktu dekat ini.

Castlevania Rebirth ke Wiiware

  Sepertinya saat ini sedang tren game-game lawas yang di lahirkan kembali dengan sentuhan teknologi baru. Salah satunya adalah isu m e n g e n a i C a s t l e v a n i a t h e Adventure yang diambil dari Game Boy. Isu ini terdeteksi setelah munculnya keterangan penilaian dari lembaga sensor ESRB yang menyebutkan:

Castlevania the Adventure ReBirthPlatform: WiiRating: TeenContent descriptors: Animated Blood, Fantasy Violence

Setelah Contra Rebirth yang baru saja dirilis di Wiiware dengan sangat oke, tentu saja kabar ini sangat menyenangkan untuk para gamer, terutama mereka yang ingin merasakan sensasi kejayaan game 2D.

Bom di DSiWare

Pada bulan Oktober ini di Jepang akan hadir l e d a k a n besar buat DSi. Bomberman Anyt ime akan hadir dengan perkiraan harga 500 DSi point. Kabar ini terlihat dari majalah Famitsu dan semoga tidak hanya

$249 >>> $199???

Page 4: edisi 6 : DJ Hero

Xbox360 edisi Call of Duty: Modern Warfare 2  Microsoft nampaknya tidak mau menyia-nyiakan momentum kehadiran Call of Duty: Modern Warfare 2 di akhir tahun ini. Sudah bukan rahasia lagi jika seri pertama dari COD: MW merupakan salah satu game yang sering dimainkan di X b ox L i v e o l e h p a r a gamers.  Dan menurut kabar yang

disadur dari kotaku, Microsoft akan meluncurkan versi baru untuk console Xbox360. Dipaket dengan game COD: MW 2, Xbox360 akan dijual seharga $399. Terlalu mahal? Anda lihat dulu gambar-gambar untuk console yang akan dijual ini.Selain casing yang dibuat khusus dengan tema Call of Duty, Xbox360 edisi COD: MW 2 ini juga dipaket dengan hard-disk sebesar 250GB. What?!!    Yap, berita ini serius karena sudah diumumkan secara resmi juga dari pihak Infinity Ward. Selain hard-disk 250GB dan game COD: MW 2, nantinya kita juga akan mendapatkan 2 wireless controller langsung dan sebuah headset untuk memaksimalkan permainan online.   Tertarik? Xbox360 edisi COD: MW 2 ini sudah bisa dibuka pre-ordernya dari sekarang. Dikabarkan tanggal 10 November nanti paket-paket Xbox360 ini sudah siap dijual dimana-mana.

Xbox360 edisi HALO 3 ODST  Tidak lama setelah diumumkan edisi spesial dari Call of Duty Modern Warfare 2, Microsoft mengumumkan pula Xbox 360 edisi spesial HALO 3 ODST. Isinya antara lain:

• 120 Gb Xbox 360 Elite• Controller• Cakram Halo 3 dan Cakram Halo 3 ODST • Akses ke Halo: Reach beta.

Saat ini edisi ini hanya diperuntukkan bagi wilayah Eropa atau PAL dengan kisaran harga $410 - $ 574. Kolektor, siapkan kocek anda untuk edisi - edisi spesial ini karena sepertinya hal ini akan berlanjut terus sampai akhir tahun 2009 :) .

Page 5: edisi 6 : DJ Hero

Edisi Spesial PS3  Tidak mau ketinggalan dengan Xbox360, Playstation 3 juga telah menyiapkan edisi spesial , kali ini adalah Uncharted 2, game yang sangat digembar-gemborkan tahun ini. Apa yang istimewa dari paket ini? Ternyata paket ini berisi PS3 Slim dengan hard disk 250Gb!!!! Tapi belum selesai sampai sini, ternyata setelah ditelusuri lebih lanjut telah terdeteksi beberapa edisi spesial yang hampir mirip dengan Uncharted 2 ini. Beberapa yang terdeteksi adalah: Assassin Creed II,Gran Turismo 5, FIFA 10, Ratchet & Clank Future dan Need for Speed: Shift. Namun hal ini belum dikonfirmasi secara langsung oleh pihak Sony, karena data tersebut didapat dari daftar sebuah toko game. Detil lainnya adalah diperkirakan paket- paket tersebut dikeluarkan pada awal Oktober

2009 ini dengan kisaran harga $ 494 USD dan sepertinya lagi - lagi untuk wilayah Eropa

Twitter  di Uncharted 2 Twitter mewabah di internet ternyata juga berdampak ke dunia video games. Di Uncharted 2, game yang sedang di hebohkan menjad salah satu game terbaik tahun ini, ditemukan adanya fitur Twitter tersebut. Seperti terlihat  pada gambar pada menu Options pemain diberikan sarana untuk terjalin dengan layanan tersebut. Beberapa kabar yang berhembus, fungsi tersebut digunakan antara lain saat: 

• Ketika berhasil menyelesaikan act di game tersebut• Ketika berhasil mendapatkan uang di multiplayer• Ketika berhasil mendapatkan trophy• Dan ketika berhasil mencapai tingkatan tertentu yang istimewa.

Fitur ini dapat diaktifkan atau di non-aktifkan sesuai keinginan dari pemain. Fitur yang cukup menarik tentunya dan idenya cukup pintar :)

Page 6: edisi 6 : DJ Hero

D i g - i(su)

Kumpulan isu- isu yang terangkum :D

Skate 3 dijadwalkan rilis 2010

Anda masih ingat game Skate milik EA? Seri pertama dari game skateboard ini mendapatkan respon yang sangat luar biasa karena gameplaynya yang unik dan baru. Namun saya harus jujur, Skate 2 tidak begitu menarik dan bukan titel game yang sangat sukses. Bulan Januari yang lalu, EA merilis Skate 2 ke pasaran. Namun respon pasar memang k u r a n g b e g i t u b a i k dibandingkan versi yang pertama. Walaupun begitu, EA te lah mengumumkan jadwal rilis Skate 3 di bulan Mei 2010 nanti. Menurut kabar, Skate 3 akan menawarkan sesuatu yang lebih baru lagi. Salah satunya adalah fitur co-op untuk menyelesaikan misi di c a r e e r m o d e . D a n nampaknya, Skate 3 akan sed ik i t d i fokuskan pada permainan multiplayer. Seri ketiga ini cukup menarik untuk ditunggu, namun jika game ini gagal lagi di pasaran, EA pastinya

FFCC:The Crytal Bearer akan hadir serentak tahun ini  FFCC:The Crystal Bearer adalah salah satu judul yang dinantikan oleh pemilik Wii. Secara resmi memang diumumkan akan hadir di J e p a n g p a d a t a n g g a l 2 6 November,  namun untuk wilayah lain belum ada pengumuman resmi.               Saat ini tersebar spekulasi bahwa untuk versi Amerika-nya akan hadir tanggal 26 Desember 2009, yang berarti hanya satu bulan berselang setelah di Jepang. Kabar ini terdeteksi dari daftar barang yang dirilis oleh beberapa reail yaitu Amazon dan Gamestop. Bila hal tersebut benar maka akan menjadi tahun yang cukup menyenangkan buat para pemilik Wii.

Detail DLC Batman: Arkham Asylum  Yap, terungkap sudah seperti apa DLC yang ditawarkan Batman: Arkham Asylum pada tanggal 17 September mendatang. Untuk Insane Night Map pack, pemilik game Batman bisa mendownload D LC i n i s e c a r a g r a t i s v i a PlayStation Store, Xbox Live Marketplace.  Untuk DLC ini, Eidos akan menguji gamers dengan dua tipe challenge – ‘Totally Insane’ FreeFlow dan ‘Noc t u ra l Hun t e r ’ I nv i s i b l e Predator. Di ‘Totally Insane’, Batman nantinya akan menghadapi

banyak musuh sekaligus yang berlomba-lomba untuk kabur dari Arkham Asylum. Reaksi serta timing s a n g a t d i p e r l u k a n u n t u k menyelesaikan misi FreeFlow ini.  Sedangkan untuk ‘Noctural Hunter’, tipe permainannya akan jauh lebih berbeda dibandingkan di ‘Totally Insane’. Tipe permainan akan lebih ke mode stealth, dan Batman diharuskan untuk berhati-hati menumpas musuh-musuh yang berpatroli.Untuk versi PC, tentu saja Eidos juga akan merilis DLC ini via Windows Live Marketplace, namun kemungkinan besar tanggal 17 September ini baru hanya tersedia untuk PlayStation 3 dan Xbox360.

Leb ih dar i 22,802 d i Scribblenauts Pada edisi sebelumnya diberitakan b a h w a s e o r a n g h a c k e r mengungkapkan jumlah kata yang ada pada game Scribblenauts a d a l a h 2 2 , 8 0 2 . S e t e l a h dikonfirmasi ke pihak 5th Cell, pengembang game Scribblenauts, mereka mengatakan bahwa data tersebut salah, yang benar lebih dari itu tanpa menyebutkan berapa jumlah yang pasti.   Hmmmmm mau cobain kata apalagi yagh....Satan vs Priest udah, Cthulhu vs Hydra udah, Cyborg vs Robot udah, God vs Satan udah juga

SIAP-SIAP BERPOSE.....1.....2......3(PARA BINTANG DARI FINAL FANTASY CRYSTAL CHRONICLES: CRYSTAL BEARER UNTUK WII DALAM SUATU SESI FOTO)

Page 7: edisi 6 : DJ Hero

Mereka kembali setelah 10 tahun. Remake dari Pokemon Gold dan Silver dengan subtitel Heart Gold dan Soul Silver m e r a j a i p e n j u a l a n sof tware minggu ini . Pendatang baru minggu ini selain dua juara baru adalah MAPLUS Portable Navigator 3.  Beberapa nama besar juga sempat muncul di top 30 seperti COD4(BEST) baik untuk PS3 dan 360 masing-masing berada pada posisi 12 dan 14. 

D a t a P e n j u a l a n Jepang7/9 - 13/9 

Kejayaan PS3 Slim minggu ini digeser o l e h D S i d a n penyebabnya tak ada lain adalah dirilisnya Pokemon Heart Gold dan Soul Silver yang secara tidak langsung mendorong penjualan DSi. Dengan 5 game DS menguasai top 10 software, sepertinya minggu ini memang DS terlalu kuat untuk kompetitornya. Kita a k a n l i h a t e f e k Pokemon di minggu berikutnya.

Hardware SoftwareD a t a P e n j u a l a n Jepang7/9 - 13/9 

Kejayaan PS3 Slim minggu ini digeser o l e h D S i d a n penyebabnya tak ada lain adalah dirilisnya Pokemon Heart Gold dan Soul Silver yang secara tidak langsung mendorong penjualan DSi. Dengan 5 game DS menguasai top 10 software, sepertinya minggu ini memang DS terlalu kuat untuk kompetitornya. Kita a k a n l i h a t e f e k Pokemon di minggu berikutnya.

PlayStation 3 151,783

DSi - 60,419

PSP - 22,184

Wii - 21,557

D S L i t e - 8,309

Xbox 360 - 6,827

PlayStation 2 - 3,001

01. [NDS] Pokemon Soul

Silver - 723,000

0 2 . [ N D S ] Po k e m o n

Heart Gold - 720,000

03. [NDS] Tomodachi

Collection - 74,000

04. [NDS] Dragon Quest

IX - 37,000

05. [PS3] Kidou Senshi

Gundam Senki - 33,000

06. [WII] Wii Sports

Resort - 32,000

07. [NDS] Love Plus -

22,000

08. [WII] Monster Hunter

3 - 15,000

09. [PSP] MH Portable 2

G (BEST) - 13,000

1 0 . [ P S P ] M A P L U S

Portable Navigator 3

12,000

POKE WALKER  Salah satu rahasia larisnya remake dari Pokemon Gold dan Silver adalah alat disamping ini. Alat yang diberi nama Poke Walker ini adalah sesungguhnya sebuah Pedometer. Alat ini digunakan dengan cara kita kantungi di saku atau pun digenggam dan dia akan mengukur jumlah langkah kita berdasarkan gerakan badan kita.   Lalu apa gunanya terhadap Pokemon?Dalam konteks Poke Walker kita dapat mentransfer salah satu Pokemon kita yang ada di kaset kedalam Poke Walker tersebut. Dan setelah dimasukkan dalam Poke Walker maka Pokemon tersebut akan mendapat experience sejumlah langkah kaki

kita dan juga kita mendapat “watts” yaitu mata uang dalam game tersebut. Tentu saja metode tersebut adalah cara yang bagus untuk memotivasi para gamer untuk tidak bermain saja tetapi meyempatkan diri juga untuk olah raga. Namun seperti layaknya gamer pula maka hal seperti ini dapat dilewatkan dengan beberapa “cheat” seperti gambar dibawah ini >.<

=PIKACHU PUSING SETELAH MUTER-MUTER

Page 8: edisi 6 : DJ Hero

NINTENDO DSi

Paket Standar Nintendo DSi

Fragile - wiiGame Wii yang bertajuk

Kelengkapan:- 1 Unit DSi- 1 Charger DSi 110v (yup 110V, jd i nga t jangan dicolok di rumah)

- 1 Manual Book- 1 Stylus

Paket DSi di Indo

Kelengkapan:- 1 Unit Paket standar DSi- 1 Charger DSi 220V (yup yang ini boleh dicolok di rumah)

- 1 Casing Mika Transparan- 1 pasang Anti Gores- 1 Flashcart (tergantung toko akan memberikan dengan merk yang berbeda,pastikan flashcart yang didapat bisa diupdate firmwarenya, pada foto flashcart yang didapat A2Ki)

Nintendo DSi Nintendo DSi sebenarnya sudah bukan barang baru, tapi karena penulis pada waktu peluncuran DSi masih nabung-nabung maka baru saat ini lah bisa memilikin alat ini ^^. DSi adalah generasi ketiga dari Nintendo DS, jadi apa perbedaan DSi kali ini dari versi sebelumnya? Beberapa hal yang terlihat langsung secara fisik adalah: 

• Kamera ( ada dua di sisi dalam dan sisi luar dan hasil jepretan kameranya bukanlah kualitas tinggi alias biasa saja layaknya di handphone kelas menengah - kebawah ^^. 

• Material yang digunakan yang tidak lagi Glossy/ mengkilat seperti pada DS Lite

• Hal lain adalah ukurannya yang memang sedikit lebih panjang dan lebar dan terkesan lebih solid dibanding DS Lite.

Setelah itu bila dinyalakan maka baru terlihatlah perbedaan utamanya yaitu antar-muka yang baru. Pemilik Wii akan sangat merasa akrab dengan menu baru ini karena memang cukup mirip. Dari antar muka tersebut terlihat fitur-fitur baru seperti : 

• Kamera : kita dapat memotret dan juga memodifikasi hasil potretan tersebut. Pada firmware 1.4 terdapat ikon baru pada menu ini yaitu ikon Facebook, dimana kita dapat langsung meng-upload foto ke akun Facebook kita (dengan asumsi DSi terkoneksi dengan internet)

• Rekam Suara : pada menu ini kita dapat merekam suara dan kemudian memodifikasi suara tersebut dengan berbagai efek.

• DSi Shop : salah satu fitur andalan DSi karena dengan menu ini kita akan dapat masuk ke layanan untuk mengunduh berbagai aplikasi dan game yang akan diinstall di DSi kita. Layanan ini ada yang gratis maupun berbayar. Pembayaran dapat dilakukan dengan membeli voucher Nintendo Point maupun melalui credit card. 

 Beberapa aplikasi yang layak diunduh adalah:◦ Opera , ini adalah browser untuk DSi agar kita dapat menjelajah

internet dan kinerjanya cukup bagus di DSi◦ Flipnote Studio, ini adalah alat untuk membuat animasi di DSi yang

kemudian dapat kita upload langsung ke situs Flipnote Hatena. Aplikasi ini sangat-sangat menghibur dan cukup canggih. Selain gambar kita juga dapat mengisi suara di animasi kita.

◦ Warioware Snapped , aplikasi ini harus dibeli tapi cukup layak karena kocak permainannya. Mirip dengan game Eyetoy di PS2 dimana akan ada mini game dengan memanfaatkan kamera DSi. Yang lucu adalah bila kita telah game over maka kemudian akan muncul cuplikan tingkah laku kita yang “ajaib” di DSi kita. Namun sayangnya untuk memainkan game ini diperlukan pencahayaan yang cukup karena kamera DSi yang kurang canggih :).

◦ Art Style seri , ini adalah game-game di DSi Shop yang judulnya berawalan dengan tulisan Art Style. Biasanya game ini bergenre Puzzle dengan konsep yang unik- unik.

IMPRESI

AWAL

Page 9: edisi 6 : DJ Hero

ZELDA berikutnya?

Setelah penampakan prototipe desain untuk seri Zelda berikutnya di E3 kemarin, semua gamer masih penasaran dan tidak puas dengan informasi yang hanya sedikit itu (termasuk penulis >.<). Isu yang berkembang sekarang adalah Nintendo akan memberikan detil lanjutan mengenai seri ini di bulan Oktober saat konferensi yang diadakan Nintendo. Kemungkinan akan ada trailer yang memperlihatkan kelanjutan dari seri ini. Walau Shigeru Miyamoto di E3 mengatakan bahwa Zelda berikutnya akan diperkenalkan di 2010 tapi siapa tahu bila Nintendo memutuskan lebih cepat?. Beberapa isu yang beredar :-Berkaitan dengan gambar yang diperlihatkan pada seri ini Link akan kehilangan pedangnya atau pedangnya berubah wujud menjadi karakter baru (diduga gambar patung perempuan di gambar tersebut adalah Master Sword)-Game ini akan mewajibkan penggunaan W i i Motion Plus-Ada dugaan bahwa Retro Studio (dari serial Metroid Prime) terlibat dalam pengembangan game ini.

(..Lanjutan dari Nintendo DSi)• Sistem Setting : sebenarnya ini bukan hal yang baru karena di DS pun ada hal seperti ini, namun yang

membedakan adalah konten dari menunya. Di DSi lebih banyak hal yang bisa diatur dan yang terutama adalah adanya Sistem Update. Sistem Update dibutuhkan untuk menginstall sistem baru di DSi kita seperti peningkatan Firmware dari 1.3 ke 1.4 yang baru-baru ini dilakukan Nintendo. Selain itu di sistem setting DSi sudah mendukun lebih dari satu tingkat kemanan untuk koneksi ke internet dibandingkan dengan pendahulunya.

DSi juga mempunyai kekurangan yang cukup signifikan dibandingkan pendahulunya, dan itu adalah mengenai umur baterainya. Dengan layar yang sedikiti lebih besar dan prosesor yang lebih cepat dibandingkan seri sebelumnya, umur baterai di DSi cukup signifikan berkurang. Pada seri sebelumnya umur baterai dapat bertahan antara 3 - 5 hari tergantung tingkat pemakaian, dan dengan pola pemakaian sama DSi hanya dapat bertahan antara 1 - 3 hari. Hal ini tenturnya bisa menjadi salah satu faktor pertimbangan untuk membeli DSi, mengingat baterai adalah komponen yang penting untuk alat portabel. Hal lain yang dapat juga merupakan kekurangan adalah Region Locked, artinya?yup DSi mempunyai pembagian region dari Nintendo yaitu : Amerika, Jepang, Australia dan Eropa. Berpengaruh dimanakah hal ini? Telah dikonfrimasi bahwa game - game berikutnya yang akan dapat memanfaatkan fitur DSi akan mempunyai region, sehingga game-game tersebut hanya dapat dimainkan di DSi dengan region yang sama dengan kasetnya. Dari fitur-fitur yang baru dan kekurangan yang ada, DSi masih tetap merupakan upgrade yang menarik dari konsol DS. Hanya saja bagi mereka yang hanya ingin bermain saja tanpa perlu memikirkan hal-hal yang pada nantinya akan rumit DS Lite tetap pilihan yang tepat sedang bagi mereka yang siap dengan kerumitan yang pad anantikan akan hadir (terima kasih dengan adanya sistem update dan region locked) DSi bisa menjadi pilihan pula.

Nilai : 8/10

Page 10: edisi 6 : DJ Hero

D

i G

- i

GumukGame menemani Lebaran

1. Mario and Luigi Bowser Inside Story (DS)

Petualangan MArio dan Luigi di perut K i ng Bowse r sanga t l ua r b ia sa menghibur ^^, dialog yang kocak, pertempuran yang unik,puzzle ajaib membuat waktu terbuang dengan cepat

2. Scribblenauts (DS)

3. PES 09 (Wii)

4. Professor Layton and the Diabolical Box (DS)

5. Forza Motorsport 2 (Xbox360)

6. The Beatles Rock Band (Xbox360,PS3 dan Wii)

7. Wii Sport Resort (Wii)

8. Madden NFL 10 (Xbox360,PS3 dan Wii)

9. Muramasa the Demon Blade (Wii)

10.Monster Hunter 3 (Wii)

BajajRoda3Game menemani Lebaran 1.Call of Duty: Modern Warfare (Xbox 360 & PS3)

2.Fifa 2009 (Xbox360 & PS3)Walaupun Fifa 10 sudah akan dirilis dalam waktu dekat ini (bahkan demonya sudah keluar) liburan panjang pasti terasa kurang tanpa kehadiran game sepakbola. Dan FIFA 2009  adalah pilihan saya baik untuk mode single player atau bermain secara online (maaf WE fanboy..i don’t like WE / PES)

3.Scribblenauts (NDS)

4.Wii Sports Resort (Wii)

5.Guitar Hero 5 & Rockband: The Beatles (Xbox360, PS3, Wii)

6.Grand Theft Auto: China Town (NDS)

7.Batman: Arkham Asylum (Xbox360, PS3)

8.The World Ends With You (NDS)

9.Dissidia: Final Fantasy (PSP)

10.Gears of War 2 (Xbox360)

Kontak - [email protected] : untuk mengirim artikel, pertanyaan,uneg2,kritik dll dll :)Terbit 1 minggu 1xWebsite: www.dig-i.net didukung oleh http://www.hostanda.com/

WWW. DiG-i.net Setelah beberapa saat menumpang di dig-i.posterous.com ^^ akhirnya DiG-i punya website sendiri, yaitu: dig-i.net Website ini bekerja sama dengan satu layanan hosting internet bernama hostanda.com Kalau berkenan silahkan mampir - mampir >.< dan tinggalkan saran dan kritik di sana.