Edisi 08 Oktober 2015 | Suluh Indonesia

8
Pengemban Pengamal Pancasila Redaksi/Sirkulasi/Iklan: GEDUNG PERS PANCASILA Jl. Gelora VII No. 32 Palmerah Selatan Jakarta Pusat. Tlp: 021-5356272, 5357602 Fax: 021-53670771 No. 182 tahun IX Kamis, 8 Oktober 2015 www.suluhindonesia.com Harga Solar Turun JAKARTA - Pemerintah menurunkan harga solar bersubsidi sebesar Rp200 per liter menjadi Rp6.700 per liter dari sebelumnya Rp 6.900 per liter. Sementara harga bahan bakar minyak (BBM) jenis premium (bensin) diputuskan tetap. ‘’Harga solar yang disubsi- di diturunkan Rp200 per li- ter sehingga harga eceran- nya akan menjadi Rp6.700 per liter. Penurunan harga yang sama juga akan ber- laku untuk solar non subsidi,” kata Menko Bidang Perekono- mian Darmin Nasution di Kan- tor Presiden, Jakarta, kemarin. Darmin menjelaskan peneta- pam merupakan bagian dari paket kebijakan ekonomi jilid III, yang salah satunya fokus memangkas biaya ekonomi di masyarakat. Untuk BBM jenis lainnya, Darmin mengatakan, akan diu- mumkan untuk jenis bahan bakar yang lain, seperti elpiji 12 kg, pertamax, dan pertalite. Menurutnya, PT per- tamina (Persero) sebenarn- ya sudah menurunkan har- ga jual avtur, elpiji 12 kg, pertamax dan pertalite se- jak tahun ini. Menteri ESDM Sudir- man Said menegaskan penurunan harga ini, akan berlaku tiga hari ke depan. “Ini akan berlaku tiga hari dari sekarang. Karena un- tuk menurunkan harga, bu- tuh persiapan khusus,” kata Sudirman. (har) TANGERANG - Kesal karena kerap di- marahi oleh guru, siswa SMK Yayasan Darussalam Kecamatan Panongan, Kabupaten Tangerang, nekat melakukan percobaan pembunuhan kepada dua gurunya. Pembacokan ini dilakukan di rumah guru pada malam hari. Kapolsek Panongan AKP Kosasih mengatakan, peristiwa tersebut terjadi pada Rabu (7/10) sekitar pukul 00.45 WIB di rumah ketua Yayasan Darussalam, Jalan Samirun, Kampung Bubulak, Mekarbakti, Panongan, Tangerang. Pel- aku yang berinisial AFP melakukannya lantaran merasa dirinya paling sering di- marahi. ‘’Korbannya, Sri Astuti (45), pe- rempuan, dan berstatus sebagai guru. Dia mengalami dua luka bacokan golok pada kepala bagian samping kiri dan atas. Siswa Bacok Guru JAKARTA - Ketua Komite IV DPD Ajiep Pandindang mengungkapkan hingga saat ini masyarakat di daerah tidak memahami apa yang dikenal dengan sebutan paket kebija- kan ekonomi yang digulirkan Paket Kebijakan Ekonomi Belum Dipahami Daerah JAKARTA - Presiden Joko Widodo tetap konsis- ten mendukung KPK yang kuat dalam memberantas korupsi. Sebab, pemerin- tah masih membutuhkan KPK sebagai lembaga yang menunjang penga- wasan program pem- bangunan. Penegasan tersebut dis- ampaikan Kepala Staf Kepresidenan Teten Masdu- ki menanggapi usulan enam fraksi di DPR bernafsu mer- evisi UU KPK di Badan Leg- islasi. Enam fraksi tersebut adalah Fraksi PDIP, Nasdem, PPP, Hanura, PKB, dan Istana Tegaskan KPK Harus Diperkuat DPR Bernafsu Mereduksi KPK JAKARTA - Pelaksana Tugas Wakil Ketua KPK Johan Budi menyatakan ada beberapa anggota DPR yang ingin mereduksi ke- wenangan KPK dengan mengajukan revisi undang- undang yang mengatur lembaga penegak hukum tersebut. ‘’Saya tidak per- caya ini institusi DPR tapi memang ada sebagian ang- gota DPR, entah alasan apa saya tidak tahu untuk mer- eduksi kewenangan KPK,” kata Johan dalam konferen- si pers di gedung KPK pemerintah. Dia menduga, salah satu penyebabnya tidak adanya sosialisasi yang meny- ertai program ini. ‘’Tidak dike- tahui apa sesunggunya paket kebijakan ekonomi itu untuk daerah. Secara lembaga nega- ra saja DPD tidak pernah men- erima tembusan dari paket ekonomi itu,” katanya dalam dialog kenegaraan bertajuk Paket Kebijakan Ekonomi Jokowi dan Pengaruhnya Ter- hadap Perekonomian Rakyat di Gedung Parlemen Jakarta, kemarin. Dengan tidak memadainya sosialisasi kebijakan tersebut, Ajiep tidak merasa heran jika daerah masih bingung dengan program dari pemerintah pusat tersebut. Sebab, untuk ukuran sesama lembaga negara saja tidak mendapat pemberi- tahuan secara tertulis, apalagi pemerintah daerah yang jauh hingga pelosok-pelosok re- publik ini. ‘’Sepertinya ini be- lum ada tindak lanjutnya sam- pai ke daerah,” ujarnya. Atas dasar itu, dia meyaki- ni paket kebijakan ekonomi be- lum memiliki pengaruh positif terutama bagi masyarakat di daerah. “Belum ada yang berubah dari ekonomi masyarakat kita terutama di daerah-daerah,” tegasnya. Direktur Eksekutif dari In- stitute for Development of Economics and Finance (In- def) Enny Sri Hartati mengakui paket kebijakan ekonomi yang digulirkan pemerintah ternya- ta belum dirasakan masyarakat dalam implementasinya. (har) Jakarta, kemarin. Konferensi pers itu dilaku- kan menyusul pengajuan re- visi UU KPK oleh 6 fraksi DPR yaitu fraksi PDI-Perjua- ngan, Partai Nasdem, Partai Golkar, PPP, Partai Hanura dan PKB ke Baleg DPR. ‘’Saya lebih suka tidak sebut DPR sebagai institusi tapi sebagian anggota DPR yang bernafsu sekali untuk mere- visi RUU yang justru mer- eduksi kewenangan KPK, tidak semua anggota DPR setuju bahkan beberapa frak- si menyatakan penolakan terhadap revisi UU KPK,” tam- bah Johan. Menurut Johan, Draft RUU itu diyakini tujuannya untuk melemahkan KPK misalnya membatasi umur KPK hanya 12 tahun. ‘’Jelas ini bertentangan dengan TAP MPR VIII tahun 2001 yang jelas menyebut KPK tidak diberi ruang atau batasan waktu untuk bekerja karena ko- rupsi sangat banyak dan kita sepakat itu,” tegas Johan. Keenam belas, penyitaan harus berdasarkan izin Ketua PN (pasal 49); Ketujuh belas, masih adanya pengaturan we- wenang penuntutan dalam pasal 53; dan Ketujuh belas pembatasan UU hanya ber- laku selama 12 tahun sete- lah UU diundangkan yang artinya juga masa berdiri KPK pun hanya 12 tahun (pasal 73). Ketua Komisi III Azis Syamsuddin menegaskan, usul revisi UU KPK ini be- lum melibatkan Komisi III. Azis mengatakan sejauh ini Komisi III yang membidan- gi persoalan hukum belum pernah diajak bicara. (wnd/ har) Suluh Indonesia/ade TOLAK REVISI UU KPK - Plt Ketua KPK Taufiquerachman Ruki (2kiri) didampingi Wakil Ketua KPK Zulkarnain (2kanan), Plt Wakil Ketua KPK Johan Budi dan Indriyanto Seno Adji (kanan) saat jumpa pers menolak usulan revisi UU KPK di Jakarta, kemarin. Suluh Indonesia/ant PAKET KEBIJAKAN EKONOMI - Ketua OJK Muliaman D Hadad, (ketiga kanan) didampingi (dari kanan) Menteri ESDM Sudirman Said, Menko Perekonomian Darmin Nasution, Seskab Pramono Anung, Menteri ATR/Kepala BPN Fery Mursyidan Baldan, serta Deputi Senior Gubernur BI Mirza Adityaswara mengumumkan paket Kebijakan Ekonomi Tahap III di Kantor Kepresidenan, Jakarta, kemarin. Sedangkan korban kedua, Muryanah (23), perempuan, guru honorer di Yayasan Darussalam. Dia menderita luka lima ba- cokan golok pada bagian kepala belakang dan jari tangan kiri nyaris putus,” ujar AKP Kosasih. Kosasih menambahkan, ketika polisi melakukan olah TKP, awalnya Rumah Yayasan Darussalam diduga dirampok. Namun, dari pengamatan dan analisa saat itu, tidak ditemukan tanda telah terjadi per- ampokan. ‘’Di lokasi dalam keadaan nor- mal tidak berantakan. Tidak seperti layak- nya suatu pencurian,” jelas Kosasih. Hasil leh TKP terungkap, pelaku masuk melalui pintu atas dengan memanjat pohon yang berhimpit dengan rumah, kemudian turun melalui tangga yang menuju ruang tamu. (ram) Golkar. Revisi UU Nomor 30 Tahun 2002 tentang KPK itu akan menjadi usul inisiatif DPR. ‘’Setahu saya Presiden Jokowi sangat komitmen dengan agen- da pemberantasan korupsi. Ko- mitmen Presiden dalam pember- antasan korupsi tidak usah di- ragukan,” kata Teten di Kompleks Istana Kepresidenan Jakarta, kemarin. Teten mengatakan, pemer- intah masih membutuhkan KPK sebagai lembaga anti korupsi untuk menunjang ki- nerja pemerintah. ‘’Beliau (Presiden) sedang gencar menggenjot pembangunan infrastruktur, itu betul-betul butuh KPK yang kuat, yang bisa mengawasi peluang ter- jadinya korupsi,” kata Teten. Selain KPK, pemerintah juga memerlukan kepolisian dan kejaksaan yang kuat un- tuk memberantas korupsi. Namun, Teten mengaku be- lum dapat menyampaikan sikap resmi pemerintah ter- kait rencana revisi UU KPK yang menjadi usul inisiatif DPR itu. Beberapa poin revisi yang dinilai melemahkan dan men- gancam pembubaran KPK antara lain kewenangan KPK diarahkan hanya untuk pencegahan, bukan peninda- kan, KPK juga dilarang menangani perkara yang nilai kerugian negaranya di bawah Rp 50 miliar. KPK diusulkan hanya me- miliki masa waktu selama 12 tahun. Fungsi pendidikan an- tikorupsi pada KPK juga di- usulkan dihilangkan. Pe- nyadapan yang dilakukan oleh KPK, harus melewati pen- gadilan terleih dulu. Sementara itu, fraksi-frak- si yang menolak antara lain F- PKS, F-Demokrat, F-Gerindra menyatakan akan tetap mem- perjuangkan revisi UU harus mengedepankan pada KPK yang kuat. (har/wnd) Suluh Indonesia/ant ASOSIASI PERTEKSTILAN - Menteri Perindustrian Saleh Husin (ked- ua kiri) bersama Ketua Asosiasi Pertekstilan Indonesia (API) Ade Sudrajat (kedua kanan) menjawab pertanyaan wartawan usai pertemuan tertut- up dengan Presiden Joko Widodo di Istana Negara, Jakarta, kemarin.

description

Headline : Istana Tegaskan, KPK Harus Diperkuat

Transcript of Edisi 08 Oktober 2015 | Suluh Indonesia

Page 1: Edisi 08 Oktober 2015 | Suluh Indonesia

Pengemban Pengamal Pancasila

Redaksi/Sirkulasi/Iklan:GEDUNG PERS PANCASILA

Jl. Gelora VII No. 32Palmerah Selatan Jakarta Pusat.

Tlp: 021-5356272, 5357602Fax: 021-53670771

No. 182 tahun IXKamis, 8 Oktober 2015

www.suluhindonesia.com

Harga Solar TurunJAKARTA - Pemerintah

menurunkan harga solarbersubsidi sebesar Rp200per liter menjadi Rp6.700 perliter dari sebelumnya Rp6.900 per liter. Sementaraharga bahan bakar minyak(BBM) jenis premium(bensin) diputuskan tetap.‘’Harga solar yang disubsi-di diturunkan Rp200 per li-ter sehingga harga eceran-nya akan menjadi Rp6.700per liter. Penurunan hargayang sama juga akan ber-

laku untuk solar non subsidi,”kata Menko Bidang Perekono-mian Darmin Nasution di Kan-tor Presiden, Jakarta, kemarin.

Darmin menjelaskan peneta-pam merupakan bagian daripaket kebijakan ekonomi jilidIII, yang salah satunya fokusmemangkas biaya ekonomi dimasyarakat.

Untuk BBM jenis lainnya,Darmin mengatakan, akan diu-mumkan untuk jenis bahanbakar yang lain, seperti elpiji 12kg, pertamax, dan pertalite.

Menurutnya, PT per-tamina (Persero) sebenarn-ya sudah menurunkan har-ga jual avtur, elpiji 12 kg,pertamax dan pertalite se-jak tahun ini.

Menteri ESDM Sudir-man Said menegaskanpenurunan harga ini, akanberlaku tiga hari ke depan.“Ini akan berlaku tiga haridari sekarang. Karena un-tuk menurunkan harga, bu-tuh persiapan khusus,”kata Sudirman. (har)

TANGERANG - Kesal karena kerap di-marahi oleh guru, siswa SMK YayasanDarussalam Kecamatan Panongan,Kabupaten Tangerang, nekat melakukanpercobaan pembunuhan kepada duagurunya. Pembacokan ini dilakukan dirumah guru pada malam hari.

Kapolsek Panongan AKP Kosasihmengatakan, peristiwa tersebut terjadipada Rabu (7/10) sekitar pukul 00.45 WIBdi rumah ketua Yayasan Darussalam,Jalan Samirun, Kampung Bubulak,Mekarbakti, Panongan, Tangerang. Pel-aku yang berinisial AFP melakukannyalantaran merasa dirinya paling sering di-marahi. ‘’Korbannya, Sri Astuti (45), pe-rempuan, dan berstatus sebagai guru.Dia mengalami dua luka bacokan golokpada kepala bagian samping kiri dan atas.

Siswa Bacok Guru

JAKARTA - Ketua KomiteIV DPD Ajiep Pandindangmengungkapkan hingga saatini masyarakat di daerah tidakmemahami apa yang dikenaldengan sebutan paket kebija-kan ekonomi yang digulirkan

Paket Kebijakan Ekonomi

Belum Dipahami Daerah

JAKARTA - PresidenJoko Widodo tetap konsis-ten mendukung KPK yangkuat dalam memberantaskorupsi. Sebab, pemerin-tah masih membutuhkanKPK sebagai lembagayang menunjang penga-wasan program pem-bangunan.

Penegasan tersebut dis-ampaikan Kepala StafKepresidenan Teten Masdu-ki menanggapi usulan enamfraksi di DPR bernafsu mer-evisi UU KPK di Badan Leg-islasi. Enam fraksi tersebutadalah Fraksi PDIP, Nasdem,PPP, Hanura, PKB, dan

Istana Tegaskan

KPK HarusDiperkuat

DPR Bernafsu Mereduksi KPKJAKARTA - Pelaksana

Tugas Wakil Ketua KPKJohan Budi menyatakanada beberapa anggota DPRyang ingin mereduksi ke-wenangan KPK denganmengajukan revisi undang-undang yang mengaturlembaga penegak hukumtersebut. ‘’Saya tidak per-caya ini institusi DPR tapimemang ada sebagian ang-gota DPR, entah alasan apasaya tidak tahu untuk mer-eduksi kewenangan KPK,”kata Johan dalam konferen-si pers di gedung KPK

pemerintah. Dia menduga,salah satu penyebabnya tidakadanya sosialisasi yang meny-ertai program ini. ‘’Tidak dike-tahui apa sesunggunya paketkebijakan ekonomi itu untukdaerah. Secara lembaga nega-

ra saja DPD tidak pernah men-erima tembusan dari paketekonomi itu,” katanya dalamdialog kenegaraan bertajukPaket Kebijakan EkonomiJokowi dan Pengaruhnya Ter-hadap Perekonomian Rakyatdi Gedung Parlemen Jakarta,kemarin.

Dengan tidak memadainyasosialisasi kebijakan tersebut,Ajiep tidak merasa heran jikadaerah masih bingung denganprogram dari pemerintah pusattersebut. Sebab, untuk ukuransesama lembaga negara sajatidak mendapat pemberi-tahuan secara tertulis, apalagipemerintah daerah yang jauhhingga pelosok-pelosok re-publik ini. ‘’Sepertinya ini be-lum ada tindak lanjutnya sam-pai ke daerah,” ujarnya.

Atas dasar itu, dia meyaki-ni paket kebijakan ekonomi be-lum memiliki pengaruh positifterutama bagi masyarakat didaerah. “Belum ada yangberubah dari ekonomimasyarakat kita terutama didaerah-daerah,” tegasnya.

Direktur Eksekutif dari In-stitute for Development ofEconomics and Finance (In-def) Enny Sri Hartati mengakuipaket kebijakan ekonomi yangdigulirkan pemerintah ternya-ta belum dirasakan masyarakatdalam implementasinya. (har)

Jakarta, kemarin.Konferensi pers itu dilaku-

kan menyusul pengajuan re-visi UU KPK oleh 6 fraksiDPR yaitu fraksi PDI-Perjua-ngan, Partai Nasdem, PartaiGolkar, PPP, Partai Hanuradan PKB ke Baleg DPR.‘’Saya lebih suka tidak sebutDPR sebagai institusi tapisebagian anggota DPR yangbernafsu sekali untuk mere-visi RUU yang justru mer-eduksi kewenangan KPK,tidak semua anggota DPRsetuju bahkan beberapa frak-si menyatakan penolakan

terhadap revisi UU KPK,” tam-bah Johan.

Menurut Johan, Draft RUUitu diyakini tujuannya untukmelemahkan KPK misalnyamembatasi umur KPK hanya 12tahun. ‘’Jelas ini bertentangandengan TAP MPR VIII tahun2001 yang jelas menyebut KPKtidak diberi ruang atau batasanwaktu untuk bekerja karena ko-rupsi sangat banyak dan kitasepakat itu,” tegas Johan.

Keenam belas, penyitaanharus berdasarkan izin KetuaPN (pasal 49); Ketujuh belas,masih adanya pengaturan we-

wenang penuntutan dalampasal 53; dan Ketujuh belaspembatasan UU hanya ber-laku selama 12 tahun sete-lah UU diundangkan yangartinya juga masa berdiriKPK pun hanya 12 tahun(pasal 73).

Ketua Komisi III AzisSyamsuddin menegaskan,usul revisi UU KPK ini be-lum melibatkan Komisi III.Azis mengatakan sejauh iniKomisi III yang membidan-gi persoalan hukum belumpernah diajak bicara. (wnd/har)

Suluh Indonesia/adeTOLAK REVISI UU KPK - Plt Ketua KPK Taufiquerachman Ruki (2kiri) didampingi Wakil Ketua KPKZulkarnain (2kanan), Plt Wakil Ketua KPK Johan Budi dan Indriyanto Seno Adji (kanan) saat jumpa persmenolak usulan revisi UU KPK di Jakarta, kemarin.

Suluh Indonesia/antPAKET KEBIJAKAN EKONOMI - Ketua OJK Muliaman D Hadad, (ketiga kanan) didampingi (dari kanan) Menteri ESDM Sudirman Said,Menko Perekonomian Darmin Nasution, Seskab Pramono Anung, Menteri ATR/Kepala BPN Fery Mursyidan Baldan, serta Deputi SeniorGubernur BI Mirza Adityaswara mengumumkan paket Kebijakan Ekonomi Tahap III di Kantor Kepresidenan, Jakarta, kemarin.

Sedangkan korban kedua, Muryanah(23), perempuan, guru honorer di YayasanDarussalam. Dia menderita luka lima ba-cokan golok pada bagian kepala belakangdan jari tangan kiri nyaris putus,” ujar AKPKosasih.

Kosasih menambahkan, ketika polisimelakukan olah TKP, awalnya RumahYayasan Darussalam diduga dirampok.Namun, dari pengamatan dan analisa saatitu, tidak ditemukan tanda telah terjadi per-ampokan. ‘’Di lokasi dalam keadaan nor-mal tidak berantakan. Tidak seperti layak-nya suatu pencurian,” jelas Kosasih.

Hasil leh TKP terungkap, pelaku masukmelalui pintu atas dengan memanjat pohonyang berhimpit dengan rumah, kemudianturun melalui tangga yang menuju ruangtamu. (ram)

Golkar. Revisi UU Nomor 30Tahun 2002 tentang KPK ituakan menjadi usul inisiatif DPR.‘’Setahu saya Presiden Jokowisangat komitmen dengan agen-da pemberantasan korupsi. Ko-mitmen Presiden dalam pember-antasan korupsi tidak usah di-ragukan,” kata Teten diKompleks Istana KepresidenanJakarta, kemarin.

Teten mengatakan, pemer-intah masih membutuhkanKPK sebagai lembaga antikorupsi untuk menunjang ki-nerja pemerintah. ‘’Beliau(Presiden) sedang gencarmenggenjot pembangunaninfrastruktur, itu betul-betul

butuh KPK yang kuat, yangbisa mengawasi peluang ter-jadinya korupsi,” kata Teten.

Selain KPK, pemerintahjuga memerlukan kepolisiandan kejaksaan yang kuat un-tuk memberantas korupsi .Namun, Teten mengaku be-lum dapat menyampaikansikap resmi pemerintah ter-kait rencana revisi UU KPKyang menjadi usul inisiatifDPR itu.

Beberapa poin revisi yangdinilai melemahkan dan men-gancam pembubaran KPKantara lain kewenangan KPKdiarahkan hanya untukpencegahan, bukan peninda-

kan, KPK juga dilarangmenangani perkara yang nilaikerugian negaranya di bawahRp 50 miliar.

KPK diusulkan hanya me-miliki masa waktu selama 12tahun. Fungsi pendidikan an-tikorupsi pada KPK juga di-usulkan dihilangkan. Pe-nyadapan yang dilakukanoleh KPK, harus melewati pen-gadilan terleih dulu.

Sementara itu, fraksi-frak-si yang menolak antara lain F-PKS, F-Demokrat, F-Gerindramenyatakan akan tetap mem-perjuangkan revisi UU harusmengedepankan pada KPKyang kuat. (har/wnd)

Suluh Indonesia/antASOSIASI PERTEKSTILAN - Menteri Perindustrian Saleh Husin (ked-ua kiri) bersama Ketua Asosiasi Pertekstilan Indonesia (API) Ade Sudrajat(kedua kanan) menjawab pertanyaan wartawan usai pertemuan tertut-up dengan Presiden Joko Widodo di Istana Negara, Jakarta, kemarin.

Page 2: Edisi 08 Oktober 2015 | Suluh Indonesia

2Suluh Indonesia, Kamis 8 Oktober 2015K ta

Gang Laler Dibongkar

Puluhan WargaPilih Bertahan

JAKARTA - Pasca dilaku-kan penertiban, puluhan war-ga yang menempati bangunanliar di Gang Laler, Kemayor-an, Jakarta Pusat, kini memilihbertahan tinggal di pinggirjalan. Mereka juga membiar-kan perabot rumah tanggan-ya menumpuk di pinggir danmedian jalan.

Secara perlahan merekakita tertibkan. Sebab lahan

akan digunakan untuk penam-pungan pedagang kaki lima.perabot yang ditumpuk wargaitu ini terdiri dari peralatandapur, kasur, lemari, meja, kur-si, hingga barang elektronikdan sepeda motor.

Untuk keperluan tidur, war-ga menggelar kasur, kardusataupun karpet begitu saja dipinggir jalan dan di atas puingsisa bongkaran. Ada pula yang

mendirikan tenda terpal biruberukuran 3x4 meter di medianjalan.

Maryati (50) salah seorangwarga yang bertahan menga-takan, dia bersama sejumlahanggota keluarganya terpaksatidur dengan menggelar kardusdan kasur di atas puing, kare-na belum dapat tempat kontra-kan. ‘’Kontrakan semua mahal,minimal Rp 500 ribu per bulan.

Suluh Indonesia/antJARINGAN NARKOTIKA - Kapolda Metro Jaya Irjen Pol Tito Karnavian (ketiga kanan) bersama Kepala BNN Komjen Pol Budi Waseso (ketiga kiri), Ketua DPRD DKI JakartaPrasetyo Edi Marsudi (kedua kiri) dan Ketua Umum Granat Henry Yosodiningrat (kiri) menunjukkan barang bukti saat gelar kasus narkotika jenis sabu dan ekstasi jaringaninternasional di Polda Metro Jaya, Jakarta, kemarin.

Kilas47 Kg Sabu DisitaDIREKTORAT Narkoba Kepolisian Daerah (Polda)Metro Jaya menyita barang bukti 47 kilogram sabudan 520.000 butir ekstasi. Penyitaan sabu dan ek-stasi itu diperoleh dari pengungkapan empat kasustindak pidana narkotika jaringan internasional, yangdilakukan sepanjang September 2015. Kapolda MetroJaya Irjen Tito Karnavian mengatakan, seluruh barangbukti dan tersangka diamankan dari empat kasusterpisah. Dalam kasus tindak pidana narkotika itu,petugas menangkap empat pelaku yang terdiri atassatu warga negara Hongkong, dua warga negara In-donesia dan satu orang warga negara Nigeria. Lebihlanjut Kapolda Metro Jaya Irjen Tito Karnivan menga-takan penyitaan seluruh barang bukti itu telah menye-lamatkan 755.000 jiwa penduduk Indonesia. Berdasar-kan penelusuran awal, diketahui bahwa pelaku men-girim sebagian besar barang narkotika itu ke Indone-sia melalui jalur laut. (kmb)

Kasus Mandra BerkembangKUASA hukum komedian senior Betawi Mandra Naih,Juniver Girsang menemui penyidik Bareskrim Polriuntuk menindaklanjuti laporan kliennya dalam kasuspemalsuan tanda tangan pada dokumen lelang pro-gram siap siar TVRI. Juniver mengatakan, pihaknyabaru mengkonfirmasi ke penyidik soal laporan Man-dra mengenai kasus pemalsuan tanda tangan surat.Menurutnya keberadaan surat tersebut telahmenyebabkan kliennya dijadikan terdakwa dalamkasus dugaan korupsi program siap siar TVRI pada2012. Surat inilah yang menyebabkan Kejaksaanmenyatakan Mandra sebagai pihak yang dimintai per-tanggungjawaban karena mengajukan proposal danmengikuti lelang yang menyebabkan kerugian nega-ra akibat adanya mark up. Lalu Mandra melaporkandugaan tindak pemalsuan tanda tangan karena mera-sa dirinya tidak bersalah dalam kasus ini. (kmb)

KEPALA Satpol PP Jakarta Utara, Iyan SophianHadi mengatakan, ke depan pihaknya berencanamenertibkan sejumlah titik yang kerap dijadikanpedagang kaki lima (PKL) menggelar dagangannya.Menurut Iyan, berdasarkan data yang dimilikinya,dari 31 kelurahan di Jakarta Utara, puluhan titik te-lah dijadikan PKL mangkal. Puluhan lokasi terse-but antara lain di Jalan Lorong 103, Jalan Lorong109, areal Pasar Lontar, Jalan Cemara Angin, JalanRaya Bugis, Jalan Gorontalo, Jalan Boelevard Bar-at, Jalan Tipar Cakung Raya, Jalan Dewa Kembar.Iyan mengatakan, dalam waktu dekat dengan kekua-tan penuh kita akan sisir wilayah mangkal PKL. Dika-takan Iyan, untuk membenahi PKL, sudah seharus-nya melibatkan Suku Dinas Koperasi Usah MikroKecil Menengah Perdagangan (KUMKMP) JakartaUtara. (kmb)

PKL Liar Ditertibkan

JAKARTA - GubernurDKI Jakarta, Basuki TjahajaPurnama (Ahok) menduku-ng peluncuran bajaj online.‘’Bagus, kita harus dukung.Ini akan membuat abang-abang bajaj itu jadi untungtidak usah muter-muter, ting-gal nunggu saja,” kata Ba-suki, di Balai Kota DKI Jakar-ta, kemarin.

Basuki memastikan ke-

Basuki Dukung

Peluncuran Bajaj Onlineberadaan bajaj online ini tidakakan menambah kemacetan diibukota. Karena jumlah bajajtetap dibatasi yakni sebanyak14 ribu unit. Namun baru 7 ribuunit saja yang menggunakanBahan Bakar Gas (BBG) ataubajaj biru. ‘’Kan kita batasi. Ba-jaj jumlahnya cuma 14 ribu. Sisa7 ribu kita paksakan ganti gas.Nanti akan terjadi hukum alam,asal Anda nggak nambah,” ka-

tanya.Dengan adanya aplikasi ini,

menurut Basuki, tarif bajaj akanlebih murah. Karena sebelum-nya sopir bajaj menentukantarif sesuai keinginannyasendiri. “Bisa lebih murah. Ka-lau sekarang naik bajaj mahal,karena abang bajaj tahu diujung sana tidak ada penump-ang, dia itung kita bolak-balik,”ujarnya.

JAKARTA - Gubernur DKIJakarta Basuki Tjahaja Purna-ma mengatakan Ruang PublikTerpadu Ramah Anak (RPTRA)berfungsi sebagai ruang inter-aksi warga untuk saling men-ingkatkan kepedulian.

”Dengan adanya RPTRA,warga dapat saling berinterak-si sekaligus meningkatkankepedulian serta saling menja-ga antarwarga di lingkunganpemukiman,” kata Basuki diBalai Kota, Jakarta Pusat,Rabu.

Selain itu, pria yang lebihakrab disapa Ahok sehari-hariitu menyebutkan keberadaanRPTRA juga dapat mencegahterjadinya tindak kekerasan,terutama terhadap anak-anak disuatu lingkungan.

”Kalau ada taman di dekat-dekat lingkungan pemukimanwarga, tapi tidak ada anak-anak yang bermain di tamanitu, berarti perlu dicari tahu,ada apa dengan anak-anak itu.Apakah mengalami kekerasandi rumah atau bagaimana,” ujarAhok.

Dia menuturkan penga-wasan terhadap anak-anak disuatu lingkungan pemukimanharus dilakukan oleh seluruhwarga, termasuk para pengu-rus Rukun Tetangga (RT) atauRukun Warga (RW).

”Jadi, kalau ada anak yangtidak pernah kelihatan bermaindi taman itu bersama dengan

RPTRA

Merupakan Ruang Interaksi Wargateman-temannya, coba datan-gi ke rumahnya. Dicek dulu,apakah anak itu sakit, atau adamasalah atau malah ternyatamengalami tindak kekerasan,”tutur Ahok.

Suluh Indonesia/antPEKERJA RUMAH TANGGA - Aktivis yang tergabung dalam Jaringan Nasional Advokasi Pekerja RumahTangga (JALA PRT) melakukan aksi unjuk rasa di depan Kompleks Parlemen, Jakarta, kemarin. Merekameminta agar membahas dan mensahkan RUU Perlindungan Pekerja Rumah Tangga.

Dirinya pun tidak mem-permasalahkan makin ban-yaknya aplikasi online diibukota. Bahkan rencanan-ya akan dimasukkan dalamsistem Smart City. ‘’Kitamau satukan semua kedalam sistem Smart City, se-makin banyak aplikasi on-line, semakin buat orangmakin mudah,” tandasnya.(kmb)

Wakil Gubernur DKI Djar-ot Saiful Hidayat di BalaiKota, Jakarta Pusat, kemar-in mengatakan, anggarantahun depan rencananyaakan kita fokuskan untukpembangunan fisik di selu-ruh wilayah Jakarta, misaln-ya untuk renovasi gedungsekolah, pembangunan ru-mah susun (rusun) dan lain-lain.

Lebih lanjut, mantan WaliKota Blitar itu pun mem-perkirakan besaran nilaiAPBD DKI Tahun Angga-ran (TA) 2016 mendatangkemungkinan akan menca-pai kurang lebih Rp6,2 trili-

DKI Fokuskan

APBD DifokuskanPembangunan Infrastruktur

un. ‘’Kita berpikir riil saja lah,disesuaikan dengan fakta-faktayang ada di lapangan. Tidakapa-apa anggarannya tidak ter-lalu besar, yang penting benar-benar dimanfaatkan denganbaik,” ujar Djarot.

Selain pembangunan infras-truktur di ibu kota, dia menutur-kan anggaran tahun depan jugaakan dikurangi sebagian, teru-tama yang dialokasikan untukpengadaan alat-alat berat.‘’Anggaran untuk pengadaanalat-alat berat bisa dikurangikarena pengadaannya sudah di-realisasikan pada tahun ini, se-hingga tidak perlu lagi dimasuk-kan kedalam APBD 2016 men-

Suluh Indonesia/antKUNJUNGI KELUARGA KORBAN - Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Yoha-na Yembise (kiri) memberikan ucapan duka cita kepada ibu dari korban pembunuhan, Putri Nur Fauziah,di kediaman Rawalele, Kalideres, Jakarta Barat, kemarin.

PEMERINTAH Provinsi (Pemprov) DKIJakarta akan memfokuskan Anggaran Pendap-

atan dan Belanja Daerah (APBD) DKI 2016dalam sejumlah sektor pembangunan fisik atau

infrastruktur.

datang,” tutur Djarot.Terlebih, dia mengungkap-

kan program-program pembe-basan lahan yang banyakmenggunakan alat berat jugasudah sebagian besar dilak-sanakan oleh Pemprov DKIsepanjang tahun ini. ‘’Pembe-basan lahan kan sudah bany-ak kita lakukan, jadi pembelianalat berat bisa dikurangi ang-garannya. Kemudian, kita bisafokus melakukan renovasibangunan dan membangunfasilitas umum untuk warga,”ungkap Djarot.

Untuk diketahui, pemban-gunan infrastruktur menjadiprioritas Pemprov DKI Jakar-ta, terutama yang terkait den-gan upoaya penanggulanganbanjir di Ibukota dan pemban-guna sejumlah ruas jalan danjembatan yang nantinya dap-at merngurangi kemacetan lalulintas. Bahkan beberapa ruasjalan pusat kini menjadi tang-gungjawab pemprov. (kmb)

Sebelumnya, PemerintahProvinsi DKI Jakarta berenca-na membangun RPTRA di se-banyak 150 lokasi pada 2016mendatang.

”Kalau tahun ini kita mau

bangun 60 RPTRA di Jakarta,maka tahun depan kita akanmemperbanyak lagi, yaitu sam-pai 150 RPTRA. Pembangu-nannya akan kita kebut terus,”ungkap Ahok. (kmb)

Ada yang Rp 300 ribu di Kemay-oran tapi tempatnya di atas (lan-tai 2,red). Padahal perabot kitasangat banyak,” ujar Maryati.

Camat Kemayoran, HerryPurnama mengatakan, untuksatu dua hari ini, warga masihdibiarkan bertahan di kawasanbekas bongkaran dan selanjut-nya semua harus pindah.

Jika ada yang bertahan, akanditertibkan karena dapat meng-

ganggu ketertiban umum dandikhawatirkan mereka kemba-li menempati lahan. ‘’Secaraperlahan mereka kita tertibkan.Tidak boleh ada lagi yang ber-tahan atau bahkan kembali kelahan kosong milik Pusat Pen-gelolaan Komplek Kemayoran(PPKK). Sebab lahan akan di-gunakan untuk penampunganpedagang kaki lima,” tandasHerry. (kmb)

Page 3: Edisi 08 Oktober 2015 | Suluh Indonesia

Metr politan 3Suluh Indonesia, Kamis 8 Oktober 2015

DPD Ingatkan Daerah

Tidak Pangkas Anggaran

Rahmat Witoelar :

Perlu Bukti Sumber Kebakaran Hutan

JAKARTA - DPD RI meng-ingatkan pemerintah daerahdan DPRD agar tidak memang-kas anggaran pilkada yang te-lah ditetapkan di tingkat pusat.‘’Kami menerima laporan adan-ya keputusan politik di daerahyang memangkas alokasi ang-garan penyenggaraan pilkadaserentak yang sudah disetujuidi tingkat pusat berdasarkannota perjanjian hibah daerah,”kata Wakil Ketua DPD RI,

Farouk Muhammad, di GedungMPR/DPR/DPD RI, Jakarta,kemarin.

Farouk Muhammad menga-takan hal itu setelah memimpinrapat dengar pendapat KomisiPemilihan Umum (KPU), BadanPengawas Pemilu (Bawaslu),dan Lembaga SwadayaMasyarakat (LSM) pemerhatipemilu.

DPD RI juga meminta agarKPU sebagai penyelenggara

pilkada menindak tegas petah-ana yang bersikap tidak inde-penden yakni menggunakankekuasaannya untuk memihakcalon tertentu dan mempersu-lit calon lainnya. ‘’Hal ini tidakboleh terjadi karena dapatmerusak birokrasi dan memicukonflik. Birokrasi seharusnyanetral,” kata Farouk.

Anggota DPD RI dariProvinsi Nusa Tenggara Barat(NTB) ini juga menerima lapo-

JAKARTA - Perkara dua pen-gusaha peti kemas Azhar Umardan Azwar Umar dinilai diistime-wakan Biro Pengamanan InternalPropam Polri (Biro Paminal) Pro-pam Polri. Pasalnya, meskipun pe-nyidikannya telah tuntas alias P-21, namun Biro Paminal PropamPolri berupaya menarik kembaliperkara dua pengusaha tersebutdan memeriksa para penyidiknya.‘’Apakah karena kedua tersang-ka adalah pengusaha sehinggamendapat keistimewaan?,” kataKetua Presidium Indonesia PoliceWatch (IPW), Neta S Pane diJakarta, kemarin.

Menurut Neta, dari pemerik-saan terhadap penyidik perkaraAzhar dan Azwar oleh Propam,

Intervensi Perkara

Evaluasi Paminal Propam Polriseolah ada upaya mengorbankansejumlah penyidik hanya karenaada perlakuan istimewa terhadapperkara dua pengusaha tersebut.‘’Para penyidik kelas bawah yangsudah bekerja maksimal memer-iksa perkara itu lalu dikorbankanserta diperiksa hingga tengahmalam,” ujarnya.

Padahal, menurutnya, Ka-bareskrim Polri yang ketika itumasih dijabat Komjen Pol BudiWaseso, telah mengajukanpencekalan terhadap kedua ter-sangka. Bareskrim telah memasu-kan dua pengusaha itu dalamDPO kepada pihak Imigrasi pada4 Juni 2015.

Namun, tatkala Budi Wasesotak lagi memimpin Barsekrim,

perkara Azhar dan Azwar ditar-ik kembali meskipun telah P-21.Perkara itu selanjutnya ditanga-ni Biro Pengamanan InternalPropam Polri. ‘’Para pimpinandan jenderal Polri ini kok seper-ti membiarkan,” kritiknya.

Atas dasar itu, IPW mende-sak Kapolri Jenderal Pol Badro-din Haiti maupun Wakapol-riKomjen Pol Budi Gunawansegera mengevaluasi kinerjaBiro Pengamanan Internal Pro-pam Polri di bawah kepemimpi-nan Brigjen Pol Anton Wa-hono. ‘’Jika terbukti intervensi,segera lakukan pencopotan. In-tervensi perkara oleh Propammerupakan tindakan memalu-kan,’’ kata Neta. (har)

Hal ini disampaikan Rach-mat Witoelar menanggapiadanya beberapa analisis ter-kait sumber titik api, baik daripakar maupun lembaga swa-daya masyarakat. ‘’Perlu dibuk-tikan agar tidak menimbulkanfitnah,” kata Rachmat Witoelardalam perbincangan usai dirin-ya menjadi pembicara dalam“Climate Week” yang diadakanIndonesia Climate Alliance(ICA) di Jakarta, kemarin.

Beberapa pakar dan LSMmemang seakan berlomba men-gumumkan hasil pengamatan-nya tentang penyebab kebaka-ran hutan, walau secara resmi

belum ada pernyataan pemer-intah.

Pakar lingkungan Universi-tas Indonesia MohammadHasroel Thayib sebelumnyamengatakan bahwa kabut asapyang terjadi di beberapa daer-ah di Indonesia adalah akibatpembukaan lahan untuk dijadi-kan area sawah.

Menurut Hasroel, ini sudahbiasa dilakukan khususnya didaerah Sumatera, terutamamenjelang akhir musim kema-rau. ‘’Jadi kebakaran terjadi leb-ih karena orang ingin menan-am padi, bukan membuka lah-an sawit. Padi yang ditanam

jenis padi gogo atau padi ker-ing,” ujar Hasroel.

Sementara hasil penyelidi-kan Wahana LingkunganHidup Indonesia (Walhi) men-yatakan kebakaran hutan ban-yak terjadi di wilayah konsesiperusahaan.

Walhi menemukan bahwa

UTUSAN Khusus Presiden untuk PerubahanIklim Rachmat Witoelar mengatakan perlubukti-bukti kuat untuk menyatakan sumberkebakaran hutan yang terjadi di beberapaprovinsi di Indonesia dan mengakibatkan

kabut asap parah.

dari Januari hingga September2015, ada 16.334 titik panas(berdasarkan Lapan) atau24.086 (berdasarkan NASAFIRM) yang tersebar di limaprovinsi dan yang terparahyaitu Jambi, Kalbar, Kalteng,Sumsel dan Riau.

Titik-titik tersebut palingbanyak berada di konsesi pe-rusahaan. Beberapa di ant-aranya yaitu Kalimantan Baratada 2.495, Kalimantan Tengah5.672, Riau 1.005, Sumatera Se-latan 4.416 dan Jambi 2.842.

Namun terlepas dari haltersebut, Witoelar mengakuiemisi dari kebakaran lahan gam-but sangat tinggi dan memilikiefek langsung terhadap pema-nasan global. ‘’Dunia bisa cela-ka jika pelepasan karbon darilahan gambut terjadi terus me-nerus dalam waktu yang lama.Oleh karena itu Indonesia akanmendapatkan bantuan darinegara lain untuk menanganihal ini,” tutur dia. (ant)

JAKARTA - KetuaDPP Partai Demokrat,Benny K Harman mene-gaskan partainya meno-lak recana revisi UU No-mor 30 tahun 2002 ten-tang KPK yang bertujuanuntuk memperlemah insti-tusi tersebut. ‘’PartaiDemokrat menolak revisi(UU KPK) kalau untukmemperlemah KPK,” kat-anya di Gedung Nusant-ara II, Jakarta, kemarin.

Dia mengatakan publikharus sungguh-sungguhmemerhatikan agendaterselubung dalam usaharevisi UU KPK. Hal itumenurut dia, revisi UU KPKitu diduga diboncengi kel-ompok yang ingin memati-kan institusi tersebut.‘’Kami mau penyadapantanpa izin pengadilan; ked-ua tidak ada batas waktuusia KPK; ketiga harus adaSP3 yang sifatnya limitatif,”ujarnya.

Menurut Wakil KetuaKomisi III DPR itu menilaikewenangan penyadapantetap harus dimiliki KPKnamun penggunannyaharus akuntabel dan kredi-bel untuk mencegah pen-yalahgunaan.

Penyadapan menurutBenny merupakan instru-men luar biasa yang dimili-ki KPK untuk optimalisasikewenangan yang dimilikiinstitusi tersebut. (har)

FPD DPR TolakUU KPK Direvisi

Jokowi DimintaTangani Asap

JAKARTA - KomisiIV DPR RI meminta Pres-iden Joko Widodo segeramengambil alih pimpinanpenanganan kabut asapkarena kebakaran hutandan menetapkan bahayakabut asap sebagai ben-cana nasional. ‘’Denganditetapkan sebagai ben-cana nasional, maka se-mua potensi dapat diker-ahkan untuk mengatasibahaya kabut asap,” kataWakil Ketua Komisi IVDPR, Herman Khaeron, diGedung MPR/DPR/DPDRI Jakarta, kemarin.

Herman berharap,Presiden Joko Widododapat lebih sungguh-sungguh mengatasi seg-era kabut asap yang

sudah terjadi selama duabulan terakhir dan menim-bulkan banyak kendala.

Mengatasi bahayakabut asap, menurut dia,tidak perlu saling menyalah-kan dan mencari kambinghitam, tapi harus harus di-lakukan secara sungguh-sungguh dan komprehensifdengan memperlihatkan se-mua pihak terkait. ‘’Men-gatasi bahaya asap, bukanhanya tanggung jawab pe-merintah pusat saja atau pe-merintah daerah saja, tapitapi menjadi tanggungjawab bersama dan diatasibersama-sama,” katanya.

Apa yang ditekankanHerm,an merupakan imple-mentasi dari UU Pencegah-an Perusakan Hutan. (har)

Suluh Indonesia/antSIDANG PARIPURNA DPD - Wakil Ketua DPD GKR Hemas (kiri) dan Farouk Muhammad (kedua kiri) berjabat tangan dengan Ketua BPK Harry Azhar Aziz (kedua kanan) dan WakilKetua Sapto Amal Damandari dalam Sidang Paripurna di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, kemarin. Sidang Paripurna itu membahas penyampaian ikhtisar hasil pemeriksaansemester I Tahun 2015 dan penyerahan laporan hasil pemeriksaan BPK.

Rahmat Witoelar

Suluh Indonesia/antTUNTASKAN KABUT ASAP - Ketua Komisi IV DPR Edhy Prabowo (kedua kiri), didampingi Wakil Ketua Siti Hediati Soeharto (kiri),Herman Khaeron dan Anggota Andi Akmal Pasludin memberikan keterangan kepada media terkait permasalahan kebakaran hutandi Kompleks Parlemen, Jakarta, kemarin. Komisi IV DPR mendesak Presiden untuk segera menuntaskan permasalahan kabut asapdan kebakaran hutan yang terjadi di Sumatera dan Kalimantan.

ran yang menyebutkan adan-ya daerah yang belum mencair-kan dana pengawasan pilkada,sehingga panitia pengawaspemilu (Panwaslu) belum bisabekerja.

Perihal putusan MK yangmengabulkan gugatan soal ca-lon tunggal, menurut Farouk,agar KPU dan KPU daerah da-pat memastikan teknis penye-lenggarannya dapat terlaksanadengan baik. ‘’Soal calon tung-

gal, masih akan menghadapi ujipublik,” katanya.

Ia menambahkan, pemilihankepala daerah yang calonnyahanya tunggal, maka pemilihyang menggunakan hak pilih-nya, memilih setuju atau tidaksetuju.

Farouk mengkhawatirkanjika calon tunggal itu terpilihdengan tingkat keterpilihanrendah sehingga legitimasinyajuga rendah. (ant)

Benny K Harman

Page 4: Edisi 08 Oktober 2015 | Suluh Indonesia

Megap litan 4Suluh Indonesia, Kamis 8 Oktober 2015

KORAN GRATIS TERBESAR

PERTAMA DI INDONESIA

KORAN GRATIS TERBESAR

PERTAMA DI INDONESIA

SMS IKLAN BARIS0811 3898 000

Rp. 50.000,-

10 Baris, 10 kali muat/sebulan

Suluh Indonesia/antTOLAK PUNGUTAN PUSKESMAS - Massa yang tergabung dalam Dewan Kesehatan Rakyat (DKR) Kota Depok melakukan aksi unjuk rasa di depan BalaikotaDepok, kemarin. Dalam aksinya mereka menuntut Pemerintah Kota Depok untuk membebaskan biaya pelayanan dan pengobatan bagi pasien miskin di Puskesmas,menolak sistem rayonisasi pasien, serta menindak petugas Puskesmas yang tidak melayani pasien dengan baik.

Suluh Indonesia/antEKSPOR ILEGAL SIRIP HIU - Petugas Balai Besar Karantina Ikan Soekarno Hatta memeriksa ribuan siripikan hiu koboi (Carcharhinus longimanus) sitaan yang akan diekspor ke Hongkong melalui Bandara Soekar-no Hatta, Tangerang, kemarin.

Pemkot Bogor

Perkuat Sosialisasi Angkot Berbadan HukumUsmar mengatakan, semua

proses yang berkaitan dengantransportasi dan angkutan ber-badan hukum harus disosial-isasikan dengan baik, agar bisadipahami bersama.

Menurut Usmar, aksi mog-ok massal dan unjuk rasa yangdilakukan para sopir dan pemi-lik angkot, karena adanya ko-munikasi dan sosialisasi yangtidak sejalan.

Usmar menjelaskan, Pemer-intah Kota Bogor telah mener-ima aspirasi yang disampaikanoleh para sopir dan pemilik an-gkot seminggu yang lalu. Dantelah menyiapkan jawabanyang akan dibagikan pagi itu.‘’Jawaban resmi dari Pemerin-tah Kota Bogor sudah ada,tinggal dibagikan ke Forum Ko-munikasi Koperasi Angkutan.Tapi para sopir dan pemilik an-gkot sudah kadung bergerak ke

WAKIL Wali Kota Bogor Jawa Barat, UsmarHariman menginstruksikan DLLAJ setempat

untuk memperkuat sosialisasi terkait kebijakantransportasi, terutama masalah angkutan kota

(angkot) berbadan hukum yang memicu terjadinyagejolak di kalangan sopir serta pemilik angkutan

umum.

Suluh Indonesia/antTAK TERURUS - Dua warga melintas di area stadion Benteng yangtak terurus, Tangerang, kemarin. Stadion yang dimiliki oleh Pemk-ab Tangerang namun berlokasi di Kota Tangerang.

Balai Kota,” kata Usmar.Usmar mengatakan pula

bahwa untuk mengakomodasiaspirasi para sopir dan pemilikangkot itu, Pemerintah KotaBogor telah mengeluarkan tigapoin solusi, yakni pertamamembentuk Kelompok Kerja(Pokja) yang terdiri atas berb-agai unsur mulai dari pemerin-tahan, DLLAJ, Polres BogorKota, Organda, dan perwakilandari Forum Komunikasi Kop-erasi Angkutan (FKKA). ‘’Pok-ja ini akan bertugas menindak-lanjuti keberatan para sopir danpemilik angkot, meninjau ulangizin-izin yang terkait keberatanpara pemilik angkot,” katanya.

Poin kedua Pemerintah KotaBogor akan mengkaji aturanbalik nama STNK dan BPKBdari perorangan menjadi badanhukum yang dikeluhkan danditolak oleh para sopir maupun

pemilik angkot dengan adanyaaturan kewajiban angkot ber-badan hukum. ‘’Pemkot Bogorakan mengkaji keberatan yangdisampaikan sopir dan pemilikangkot sambil menunggu kepu-tusan pusat,” katanya.

Solusi ketiga adalah bagipengelola yang belum men-gambil Kartu Pengawasan (KP)atau izin trayek akan dikembali-kan menjadi milik perorangan.

Artinya, pengemudi ataupemilik angkot yang belummendaftar ulang KP dan belumbergabung ke badan hukum,masih dapat mendaftar ulangdengan nama perorangan sam-pai batas waktu 31 Desember.

Menurut Usmar lebih lanjut,ada informasi yang tidak ter-sampaikan secara utuh kepadapara sopir dan pemilik angkotterkait kewajiban angkot ber-badan hukum. (ant)

KilasSholat Minta HujanRATUSAN murid, guru dan warga disekitar SDIT (SDIslam Terpadu) Ashidiqiyyah, di kawasan Serua In-dah, Ciputat, Tangsel, kemarin menggelar sholat sun-nah Istisqo bersama. Sholat ini sengaja dilakukanuntuk meminta agar hujan segera turun memgingatkemarau panjang sudah sangat meresahkan wargasekitar. Salah seorang staf pengajar di SDIT Ashidi-qiyyah, Reza Makhyudin kemarin mengatakan, keg-iatan sholat ini di lakukan atas usulan kepala sekolahSDIT Ashidiqiyyah kepada yayasan. Intinya minta diturunkan hujan karena sudah beberapa bulan disinibelum turun hujan dan sebagian warga sudah men-galami kesulitan mendapatkan air. Lebih lanjut Rezamengatakan, kemarau yang berkepanjangan sudahmembuat sumur-sumur warga disekitar Yayasan Ash-idiqiyah tersebut mengalami kekeringan. (nov)

Pemerkosa Siswa DicidukAPARAT Polresta Tangerang, Banten, menciduk pel-aku perkosa seorang siswa Nn (16) di lapangan bolaKecamatan Pakuhaji, Kabupaten Tangerang setelahdiintai di tempat persembunyian. Kasat Reskrim Pol-resta Tangerang Kompol Arman di Tangerang, kemar-in mengatakan, petugas juga memburu pelaku lainyang berdasarkan pengakuan korban ada lima orang.Arman mengatakan identitas para pelaku sudah dike-tahui setelah dilakukan olah tempat kejadian perkaradi Lapangan Bola Pakuhaji. Korban diperkosa olehlima pelaku di lapangan bola setelah sebelumnya diberiminuman dalam kaleng yang diduga mengandung obattidur. Semula kasus tersebut diusut aparat PolsekPakuhaji, namun belakangan diambil alih petugasPolresta Tangerang akibat keterbatasan personil. (ant)

TANGERANG - Pemerin-tah Kabupaten Tangerangmengakui ada dua perusa-haan yang telah melakukanpemutusan hubungan kerja(PHK) terhadap 6.500 buruhakibat kesulitan membayargaji. ‘’Jumlah buruh yangkena PHK masih dianggapmas ih normal ka rena d idaerah ini jumlahnya men-capai 450 ribu pekerja,” kataBupat i Tangerang AhmedZaki Iskandar di Tangerang,kemarin.

Ahmed mengatakan jum-

Dua Perusahaan di Tangerang

PHK 6.500 Buruhlah buruh kena PHK itu ber-dasarkan laporan dari perusa-haan kepada aparat DinasTenaga Kerja dan Transmigra-si (Disnakertrans) setempat.

Perusahaan yang melaku-kan PHK tersebut yakni PTJabar Garmindo dan PT Cin-gluh yang berada di Kecama-tan Cikupa.

Menurut dia, PHK ter-hadap buruh masih dianggapnormal bila dibandingkandengan jumlah buruh keselu-ruhan dari sekitar 6.000 peru-sahaan skala besar dan kecil.

Sedangkan untuk mengan-tisipasi jumlah tenagaproduktif yang menganggurpihak Disnakertrans menyedi-akan program pelatihan agarmereka mampu meningkatkanketrampilan.

Bahkan upaya pelatihan itudiutamakan bagi warga setem-pat sebagai pencari kerja baruagar memiliki ketrampilan se-bagai syarat dari perusahaan.

Dia menambahkan pelati-han tersebut antara lainbidang otomotif, menjahit, lasmesin dan karbit, kuliner, sa-

blon serta bengkel.Pihaknya mengapresiasi

upaya pemerintah untukmengatasi PHK oleh PresidenJoko Widodo dengan melaku-kan program padat karyayang digelar di PT Adis di Ke-camatan Cikupa.

Para buruh yang kena PHKtersebut telah mendatangikantor BPJS Ketenagakerjaansetempat untuk meminta hakmereka atas premi yang diba-yar tiap bulan.

Pihaknya berharap kasusPHK di wilayah ini tidak ber-

tambah karena nilai tukar matauang rupiah terhadap dolarAmerika Serikat mulai men-guat dan pengusaha dapatmembayar gaji.

Sebelumnya, PresidenJoko Widodo (Jokowi) mem-inta jajarannya agar mencariperusahaan yang melakukanPemutusan Hubungan Kerja(PHK) terhadap karyawannyadalam beberapa waktu tera-khir. ‘’Cari mana yang PHK,saya suruh cari Kepala BKPMtapi tidak ketemu,” kata Pres-iden Jokowi. (ant)

Temu Pusaka IndonesiaBOGOR didaulat sebagai tuan rumah pada ajang TemuPusaka Indonesia (TPI) ke-11 tahun 2015, yang akandilaksanakan pada 09 hingga 11 Oktober mendatang.Wakil Walikota Bogor, Usmar Hariman dalam keter-angan persnya di kantor Balaikota Bogor kemarinmengatakan, dipilihnya Kota Bogor sebagai tuan ru-mah terkait masuknya Bogor sebagai satu dari 10pilot project Kota Pusaka di Indonesia. Penilaian danpenunjukan pun didasarkan pada kemampuan KotaBogor dalam mengidentifikasi dan memverifikasi ben-da-benda cagar budaya yang ada di kota ini. Saat ini,kota Bogor telah memiliki Perwali No.17 Tahun 2015tentang Kota Pusaka, sebagai payung hukum untukmemagari (melindungi) lokasi dan benda cagar-cagarbudaya yang ada di Kota Bogor ini. (bas)

BOGOR - Pemerintah KotaBogor, Jawa Barat mengakomodirtuntutan para sopir dan pemilikangkutan kota (angkot) yang ter-gabung dalam Forum KomunikasiKoperasi Angkutan (FKKA) yangmelakukan unjuk rasa di BalaiKota, menolak balik nama STNKdan BPKB menjadi milik badanhukum. ‘’Sebenarnya keputusanini sudah kita siapkan, hanya sajaterlambat menyampaikan. Sampaiakhirnya massa sopir dan pemilikangkot sudah ke Balai Kota dulu-an,” kata Wakil Wali Kota UsmarHariman di Bogor, kemarin.

Untuk mengakomodir tuntutanpara sopir dan pemilik angkot,Pemkot Bogor menggelar perte-muan yang dihadiri unsur Musp-ida di antaranya Kapolres BogorKota, Sekretaris DLLAJ, Organ-da dan perwakiland dari FKKA.

Pertemuan tersebut meng-hasilkan tiga poin yang dapatmengakomodir tuntutan parasopir dan pemilik angkot yaknipertama Pemerintah Kota Bogorakan membentuk kelompok kerja(Pokja) untuk menindaklanjuti ke-beratan para angkot. ‘’Pokja iniakan diisi oleh pihak-pihak yangterlibat langsung seperti PolresBogor, DLLAJ, dan tentunya per-wakilan koperasi atau badan hu-

Pemkot BogorAkomodir Tuntutan

Pemilikkum angkot,” kata Usmar.

Keputusan kedua lanjutnya,yakni Pemkot Bogor akanmengkaji aturan yang mengharus-kan balik nama STNK dan BPKBdari milik perorangan menjadibadan hukum yang menjadi keber-atan para pemilik angkutan. ‘’Kitaakan mengkaji ini, sambil menung-gu keputusan dari pusat. Sedan-gkan keputusan ketiga, bagi pe-milik angkot yang belum mengam-bil KP (izin trayek) balik nama da-pat kembalikan ke perorangan,”katanya.

Keputusan yang disampaikanPemerintah Kota Bogor diterimaoleh para sopir dan pemilik angkotyang lalu membubarkan diri dankembali beroperasi melayani pen-umpang.

Menurut Ketua FKKA Deden,sopir dan pemilik angkot tuntut-an menolak balik nama STNK danBPKB dari perorangan menjadimilik badan hukum karena dinilaimerugikan dan membebani pemi-lik angkot. ‘’Kami setuju denganangkot berbadan hukum, tetapikami menolak kalau keharusanberbadan hukum mengubahkepemilikan STNK dan BPKByang tadinya milik peroranganmenjadi milik badan hukum,” kataDeden. (bas)

DEPOK - Badan Lingkun-gan Hidup (BLH) Kota De-pok menuding 10 perumah-an di Depok turut mencemarisungai Ciliwung. MenurutKabid Pengawasan dan Pe-nataan Lingkungan BadanLingkungan BLH Depok,Novi Andriani ke 10 peruma-han melakukan pencemaranlantaran tak memiliki Instala-si Pengolahan Air Limbah(IPAL) saat membuang lim-bah domestik ke Ciliwung.

BLH juga mengaku kon-disi itu kini telah menjadi per-hatian langsung Kementeri-an Lingkungan Hidup danKehutanan (KLHK). Sebab,sebagai sungai lintas provin-si, kondisi Kali Ciliwung se-makin rusak oleh limbah dansampah yang ribuang warga.“KLHK sedang melakukankajian inventarisasi karakter-istik limbah domestik Kali Ci-liwung di sejumlah peruma-han di Kota Depok.” un-gkapnya di Balai Kota De-

Di Depok10 Perumsahan Turut

Cemari Ciliwungpok, kemarin.

Bahkan pihaknya jugamengklaim telah mendatangi 4dari 10 perumahan yang mence-mari Kali Ciliwung di Depok,kempat perumahan tersebutdiketahui memang berbatasanlangsung dengan sungai Cili-wung. Dua diantaranya mem-buang limbahnya langsung keCiliwung, yakni PerumahanPesona Khayangan dan Per-mata Depok.

Sementara, Perumnas DepokII membuang limbahnya mela-lui Kali Sugutamu yang ber-muara ke Kali Ciliwung. UntukPermata Depok Regency, lim-bahnya dialirkan ke daerah ali-ran sungai yang muaranya jugadi Kali Ciliwung.

Kali Ciliwung menjadi per-hatian karena sebagai sungailintas provinsi, yang keadaan-ya semakin rusak terutama olehsampah. ‘’Dari empat yang di-datangi akan ada satu yang di-jadikan sebagai objek peneli-tian,’’ kata Novi. (jif)

Page 5: Edisi 08 Oktober 2015 | Suluh Indonesia

5Suluh Indonesia, Kamis 8 Oktober 2015 pini

menginjak masa pertumbuhanSD,SMP dan kaum remaja yangcenderung mencari idola tanpabekal pemikiran yang cukup.Mereka meniru aksi konyol parapenghibur yang biasa melakukanadegan yang tak layak disaksikandi depan jutaan mata penonton darisabang sampai sampai merauke.

Aksi mereka yang tak bisa sayasebutkan adalah aksi yang se-harusnya hanya dimengerti olehsuami istri yang telah menikahkarena mengandung gerakan terse-lubung yang meliarkan pikiran pararemaja. Pemerintah harap segeracepat tanggap untuk mencekalsemua acara televisi yang tak ber-guna itu.

Abi FatihahJakarta

� Wartawan Suluh Indonesia membawa tanda pengenal dan tidak dibenarkan meminta/menerima sesuatu dari sumber.

Sampaikan saran, kritik dan keluhan mengenai kebijakan Pemerintah, fasilitas umum atau lainnya ke: PO BOX 6233 JKBKG, Jakarta 11062, redaksi: Jl Gelora VII No. 32 Palmerah Selatan, JakartaPusat. Fax: 53670771 atau e-mail: [email protected]. Lampirkan foto copy KTP/SIM/Paspor yang masih berlaku dan cantumkan nomor telepon yang bisa dikonfirmasi.

F OKUS

Pemimpin Umum : Satria Naradha, Wakil Pemimpin Umum/Redaksi/Penanggung Jawab : Wirata, Redaktur Pelaksana : Nikson, Gde Rahadi, Redaksi : Hardianto, Ade Irawan, Kuswandi, Petrus, Bogor : Aris Basuki (Koordinator), M. Ibrahim, Depok: Rajif Nugroho, Tangsel : Novi Revolusiana, Iklan : Emiliana, Sirkulasi : D. Swantara. Alamat Redaksi : Jalan Gelora VII No 32 Palmerah, Jakarta Pusat. Telpon (021) 5356272, 5357602 Fax (021) 53670771. Website : www.bisnis-jakarta.com, email: [email protected]. Tarif Iklan : Iklan Mini minimal 3 baris Rp 6.000 per baris, Iklan Umum/Display BW : Rp 15.000 per mmk, Iklan Warna FC : Rp. 18.000 per mmk, Iklan Keluarga/Duka Cita : Rp 7.000 per mmk, Advetorial Mini (maks400 mmk) Rp 4.500 per mmk, Biasa (lebih dari 400 mmk) Rp 6.000 per mmk. Pembayaran melalui Bank BCA No Rekening 006-304-1944 a/n PT. Nusantara Media Baliwangi, Bank BRI No Rekening 0018-01-000580-30-2 a/n PT. Nusantara Media

Baliwangi. Bukti transfer di fax ke (021) 53670771, cantumkan nama dan nomor telpon sesuai registrasi.Penerbit : PT. NUSANTARA MEDIA BALIWANGI

Suluh Indonesia Mengundang Anda menulis dalam kolom ini. Caranya: Kirim Tulisan Anda ke alamat Gedung Pers Pancasila Jl.Gelora VII No. 32 Palmerah Selatan Jakarta Pusat atau Kirim ke E-mail: [email protected]. Panjang Tulisan Maksimal7.000 karakter. Tulisan akan dimuat juga secara sinergis dengan Kelompok Media Bali Post.

Bang D el

SURAT A NDA

PEMERINTAH harus terusberupaya untuk menurunkan an-gka kemiskinan serta penganggu-ran. Jika dibiarkan meningkat dantidak cepat ditanggulangi secarasistematis dan terprogram bisamembahayakan, karena dapatmenimbulkan kerawanan sosialdan keamanan yang berakibatbisa terpengaruhnya pertumbu-han ekonomi nasional. Sektor in-dustri memiliki peran strategisdalam menyumbang kinerja ek-spor. Dalam kenyataannya Indo-nesia memiliki banyak para sar-jana yang lulus tetapi sulit menda-pat kesempatan kerja sesuaibidangnya.

Selain itu, beberapa penelitianmenunjukkan keterkaitan sektorindustri relatif lebih dinamis

dibanding sektor lain. Dan padaakhirnya, sektor industri mampumenyediakan kesempatan kerjayang berkualitas dibandingkansektor lainnya. Jadi, persoalan ke-miskinan dan pengangguran akanberlanjut, jika tidak terjadi peruba-han pola pertumbuhan ekonomi.

Tetapi sebenarnya, peningka-tan jumlah pengangguran yangterus terjadi di Indonesia ini,diduga akibat program penanga-nan yang bersifat sementara. Ak-ibat penanganan yang sementa-ra dan program yang terkesanmonoton itu membuat jumlah pen-gangguran sulit bisa ditekan.

Alamsyah KKampung Melayu,

Jakarta Timur

Menanti Janji PemerintahTentang Pemerataan Kesejahteraan

SAYA sebagai masyarakat In-donesia sangat kecewa denganacara televisi yang ada terutamaacara yang ‘ga jelas’ memperton-tonkan apa. Apakah hal yang lucuatau sekedar pamer paha dan le-kuk tubuh wanita selama jam jampagi atau sore yang menurut sayatak layak disiarkan. Acara pagiyang sering dipertontonkan adalahlelucon yang menurut saya adalahpembodohan masal. Ditonton olehpenonton palsu yang diberi imbal-an uang alias joki penonton dalamsuatu acara yang sampah dan takmendidik anak bangsa untuk men-jadi lebih cerdas lebih kritis ataulebih berakhlak. Tapi acara terse-but hanyalah sampah yang me-nampilkan artis nikahan yang pa-mer kemewahan dan bahkan artis

‘beranak’ pun sampai sedemikiandetil sampai ke detik-detik kelu-arnya sang bayi. Bagi saya iniacara sampah yng dipertontonkanoleh stasiun televisi yang takmengerti tentang bangsa Indone-sia yang mayoritas miskin dari segiekonomi dan intelektual.

Sebenarnya mau kemana kitajika acara televisi sedemikiansampahnya. Saya sudah sulitmembayangkan negeri ini. Bang-sa ini sedemikian kasihannyasehingga mungkin kelak akansemakin rusak atau ada orangyang benar-benar menjadipemimpin yang mampu merubahkebiadaban ini.

AbdurrahmanKalideres-Jakarta Barat

Siaran Televisiyang Semakin Hancur

KEADAAN ini sudah berlang-sung sangat lama. Sebuahkeadaan yang sangat mengerikandari sebuah bangsa yang semakinjauh dari belajar dan merenungkanarti sebuah kemajuan teknologi.Televisi saat ini sudah menjadi salahsatu sahabat terdekat kita yangmenemani disaat santai di ruangkeluarga. Televisi juga bisa kita jum-pai di tempat-tempat umum yangbiasanya berada di ruang tungguseperti di rumah sakit, terminal danbahkan sekarang sudah ada didalam kendaraan umum.

Sayangnya manusia yangmengisi layar kaca hanya mem-buat penonton senang semata tan-pa memikirkan dampak lainnya.Seperti yang selama ini terjadiadalah anak-anak yang masih

Tayangan TelevisiSemakin Rusak Moral Bangsa

B ANYAK cara bagi calon kepala daerah untuk menarik simpatimasyarakat menjelang pilkada tahun 2015 ini. Tentu saja se-bagai sebuah kiat politik sah-sah saja. Komisi Pemilihan Umumtelah mengeluarkan beberapa aturan tentang tata cara kam-

Kampanye Berkualitasuntuk Ciptakan Tertib Sosial

panye. Jelas inilah yang hendaknya dipakai oleh pasangan kandidatuntuk menarik simpati masyarakat. Bahwa sekarang terlihat pemasan-gan baliho dan spanduk pasangan calon yang demikian rapi, berdamp-ingan, kita sangat apresiasi. Jelas sekali perbedaannya dengan di masalalu dimana pemasangan spanduk bersliweran dan tidak tertib. Kesankotor dan tidak tahu aturan jelas terlihat di masa lalu. Sekali lagi, kinikita telah melihat adanya ketertiban, paling tidak dalam pemasanganbaliho dan spanduk tersebut. Ini tentu karena peran KPU yang sudahmulai kelihatan. Kita juga apresiasi KPU berani mengambil tindakan,kalau ada pelanggaran dalam pemasangan baliho ini.

Kampanye yang tertib dan tidak mengundang konflik di masyarakattentu menjadi dambaan semua komponen masyarakat. Harus dimenger-ti, masyarakat jauh lebih luas dan lebih besar dari sekadar pasangancalon kepala daerah. Juga lebih besar dari para pendukung pasangancalon tersebut. Para kandidat harus melihat ini sebagai fakta yang mestidituruti norma-normanya. Untuk alasan seperti itulah maka kita harap-kan agar para kandidat mampu menjadi pelopor untuk menciptakanketertiban dan selanjutnya menciptakan ketertiban tersebut. Jika pasan-gan calon itu mampu menaati peraturan untuk pemasangan baliho,seyogianyalah juga mampu menaati norma sosial yang ada.

Marilah kita menyadari bahwa kampanye yang tertib justru menjadikampanye positif bagi paslon itu sendiri. Artinya, para pasangan calonboleh saja berkampanye, boleh mengerahkan massa, boleh juga tampildi muka umum. Tetapi jika dalam kegiatan itu kemudian mampumenyumbangkan ketertiban kepada masyarakat, maka kampanyenyaitu mendapat bonus. Masyarakat akan terkesan, terhibur dan kemudi-an jatuh hati dengan ketertiban, sopan-santun dan hormat yang dita-mpilkan oleh kontestan tersebut. Maka, bukan tidak mungkin ketert-iban inilah yang memberikan kredit kemenangan. Banyak suara yangbisa diraih dari hal itu karena rakyat terkesan.

Jika pada masa kampanye telah mampu menciptakan ketertiban,ketika memerintah akan lebih mampu lagi melaksanakan tertib admin-istrasi dan tertib perencanaan. Jangan lupa, pemerintah dan memerin-tah itu memerlukan disiplin dan disiplin memerlukan ketertiban.

Kita melihat bahwa masyarakat yang banyak ada di pedesaan dalampilkada ini, merupakan inti dari kekuatan massa itu. Suasana pedesaanlebih banyak masyarakatnya stabil. Akan tetapi jika mendapatkan sentuhankekerasan, akibatnya bisa besar. Tradisi gotong-royong dan menyama-brayabisa goyah kalau sendi-sendi dasarnya digoyang. Kita harapkan, para pasan-gan calon yang hendak bertarung di pilkada bulan Desember 2015 menda-tang sadar dengan kondisi ini. Secara jujur kita garisbawahi upaya tekad-tekad untuk memenangkan satu pasangan calon, bukanlah cara yang kon-dusif dalam politik kali ini. Apalagi dilakukan di desa. Kita khawatirkan,manakala hal itu ditafsirkan sebagai seluruh komponen memilihnya, makaketika satu komponen saja dari masyarakat tidak memilih, berpotensi men-imbulkan konflik. Bahkan memutuskan hubungan persaudaraan.

Jadi, marilah kita sama-sama membikin kampanye yang tertib, me-narik dan berguna bagi masyarakat. Dengan ketertiban inilah nantinyasang kandidat akan mendapat kredit poin tersendiri yang bisa menam-bah keuntungan perolehan suara. Kita harapkan ke depan kampanyen-ya benar-benar berkualitas. ***

OlehI Nyoman Sadia

ADA dua politik nasional Indonesia yang menonjol sekitar tahun 1978 sampai dekade delapanpulu-han. Yang pertama adalah sosialisasi Pancasila yang kemudian disebut dengan Penataran PedomanPenghayatan dan Pengamalan Pancasila (Penataran P4). Kedua tentang kebupatan tekad menjelangpemilu. Kebupatan tekad ini juga diikuti dengan apa yang disebut dengan pengakuan bahwa Soehar-to sebagai Bapak Pembangunan.

Kebulatan tekad muncul den-gan dua “cabang”, yaitu men-dukung Soeharto sebagai BapakPembangunan dan mengusulkanMPR hasil pemilu kelak untuk me-milih Soeharto kembali menjadipresiden.

Dalam konteks kekuasaan, ke-bulatan tekad adalah politik. Secarasosiologis kebulatan tekad terse-but adalah pesan yang bergemadan menginspirasi tidak hanya ke-pada perseorangan tetapi juga kel-ompok. Kelompok ini dapat beru-pa lembaga yang di Indonesia ad-alah Majelis PermusyawaratanRakyat. Apa yang dilakukan olehOrde Baru dan pendukung pemer-intahan Soeharto terhadap ‘kebu-latan tekad’ itu, tidak lain dari se-buah politik dan strategi legitima-si kepada rakyat. Sebagai sebuahtindakan politis, boleh saja hal inidipelajari karena mengandung be-berapa hal menarik.

Dalam proses pemerintahan,pada paruh kedua dekade tujuh-puluhan, sudah mulai ada kritikyang bermunculan kepada pemer-intahan Soeharto. Terhadap keter-gantungan kepada modal asing,diperlihatkan pada peristiwa Ma-lari tahun 1974. Mahasiswa jugaprotes dengan adanya perubahandi kampus dengan dibubarkannyaDewan Mahasiswa serta protesdengan konsep Normalisasi Ke-hidupan Kampus. Ini terjadi tahun1978. Pada saat itu, mulai juga ter-lihat adanya korupsi di badannegara seperti apa yang terjadipada perusahaan minyak nasion-al, Pertamina. Dominasi kekuatanpolitik Golkar juga mulaii dikritisi.Inilah yang menjadi salah satukelemahan dari pemerintahan Pres-iden Soeharto sehingga cukupmengkhawatirkan kelanjutankekuasannya pada periode selan-jutnya.

Akan tetapi, tidak dapat dilupa-kan juga bahwa pembangunannegara tidak boleh berhenti dansebuah konsepsi dasar pemban-gunan, sebaiknya dilakukan secarakontinyu, oleh kepemimpinan pe-merintahan yang mantap. OrdeBaru mempunyai konsepsi dasarpembangunan yang berjangka pa-jang sebagai perwujudan misi darivisi masyarakat adil dan makmur,yaitu Pelita yang dimulai tahun1969. Jika misalnya proyek ini macetsampai tahun 1980, maka pemban-gunan yang konsepnya sudah

matang itu tidak berjalan mulus.Padahal Pelita mempunyai pen-tahapan 25 tahun dengan masing-masing Pelita mempunyai waktulima tahun.

Disamping Pelita, Orde Barujuga mempunyai “proyek” interna-sional berupa stabilitas kawasandengan apa yang disebut ASEAN,yaitu perhimpunan negara-negaradi Asia Tenggara. Konsepsi inibercita-cita membuat stabil ka-wasan Asia Tenggara, dimana In-donesia menjadi “raja” di sini.ASEAN terbentuk tahun 1976 diBali. Apabila kemudian Orde baruberhenti tahun 1980, maka“proyek” ini bisa jadi akan berhentijuga dan membuat kawasan inimenjadi bergolak.

Seperti disebutkan di atas, OrdeBaru juga berhasil dalam memban-

gun sekolah dasar, puskesmas,keluarga berencana untuk menekanlaju jumlah penduduk, serta men-ingkatkan hasil pertanian.

Dua hal inilah yang kemudianmelahirkan konsepsi politik kebu-latan tekad tersebut. Tidak lain,politik ini merupakan upaya danpesan kepada masyarakat untukmempertahankan kekuasaan daripemerintah. Untuk meyakinkannyaada bukti kenyataan yang harusdilihat oleh masyarakat tentanghasil kinerja dari pemerintah, yaituprestasi-prestasi seperti pelita,ASEAN, keberhasilan swasemba-da beras, stabilitas sosial, pen-ingkatan sekolah, keluarga beren-cana sampai dengan puskesmas.Inilah yang kemudian dipakai se-bagai landasan konsep lain lagi,yaitu untuk menghadiahkan Pres-iden Soeharto sebagai Bapak Pem-bangunan, dan dengan anak kali-mat memesankan kepada MPR un-tuk memilihnya kembali menjadipresiden.

Penataran P4 dalam konteks iniboleh saja dikatakan sebagai up-

aya menyadarkan masyarakat agartidak bergolak, stabilitas tetap ter-jaga agar pembangunan tetap ber-jalan. Pesan paling gamblang yangdisampaikan oleh para penatar P4pada waktu itu (yang sekarang se-bagian sudah almarhum) adalahpengendalian diri. Inilah pesanyang paling pas, paling cocok un-tuk mengendalikan stabilitas na-sional saat itu. Media televisi yangdikendalikan secara tunggal olehpemerintah, memungkinkan bagirezim untuk menyampaikan berb-agai pesan untuk mendukung pe-merintah tersebut.

Akan tetapi, konsepsipolitik kebulatantekad tersebut tetap

mempunyai kelemah-an, yaitu bahwa pemer-

intahan Orde Baru telahmerasa mendapatkan kri-tik dari masyarakat dankhawatir apabila kekua-

sannya berakhir. Inimasuk akal karena se-jak tahun 1978 berb-agai kecaman itu mun-cul secara tersembun-yi, merayap dimasyarakat. Bahkandua orgaanisasi poli-tik, PPP dan PDI

melakukan kampanyebersama, menyindir keg-

agalan pemerintah dalampembangunan. Di Jakarta

tahun 1977, organisasi yang me-menangkan pemilu justru PPP, danGolkar tidak kuat menahan laju ke-menangan ini. Buntutnya Guber-nur Ali Sadikin yang demikianterkenal, terpental dari posisinya.

Tanpa Bukti PembangunanSekarang, menjelang Pilkada

2015 ini, tiba-tiba muncul lagi poli-tik Kebulatan Tekad untuk memil-ih tokoh dalam pilkada mendatang.Terasa kering kebulatan tekadtersebut karena tidak menampilkanbukti-bukti pembangunan yangsebelumnya telah dilakukan. Bah-kan kebulatan tekad ini dilakukandi pedesaan. Padahal, dulu di za-man Orde Baru, hal itu dilakukanoleh massa berbagai organisasi.Orde Baru yang digadang-gadangdijauhi bahkan dicaci, tiba-tibamemberikan sumbangan strategikekuasaan yang cukup ampuh dankembali ditiru justru untuk memper-tahankan kekuasaan.

Membuat kebulatan tekad didesa, harus hati-hati karena bisamenimbulkan konflik horizontal.Misalnya jika ternyata satu calontidak terpilih secara bulat, akan adasaling mencurigai. Hal inilah yangmenimbulkan konflik. Mau pemilutenang kok malah konflik? Jadi ca-lon pemimpin kok membenihkankonflik? ***

Disamping Pelita,Orde Baru juga

mempunyai“proyek” interna-

sional berupastabilitas kawasan

dengan apa yangdisebut ASEAN,

yaitu perhimpunannegara-negara di

Asia Tenggara.Konsepsi ini bercita-cita membuat stabil

kawasan AsiaTenggara, dimanaIndonesia menjadi

“raja” di sini.ASEAN terbentuk

tahun 1976 di Bali.Apabila kemudian

Orde baru berhentitahun 1980, maka“proyek” ini bisa

jadi akan berhentijuga dan membuat

kawasan ini menjadibergolak.

Politik Kebulatan Tekaddi Masa Reformasi

Buayadilawan ...

KPK sadaprencanakriminalisasipimpinandan pegawai KPK

Page 6: Edisi 08 Oktober 2015 | Suluh Indonesia

lahraga 6Suluh Indonesia, Kamis 8 Oktober 2015

Suluh Indonesia/antBAHAS MOTOGP - Menpora Imam Nahrawi (tengah) menghadiri rapat terbatas bersama Dewan Pertimbangan Presiden (Wantimpers) membahas kesiapan Indonesia sebagaipenyelenggara lomba motor Grand-Prix (MotoGP) di Kantor Wantimpres, Jakarta.

JAKARTA - Pengurus Pu-sat Persatuan OlahragaBerkuda Seluruh Indonesia(PP PORDASI) mengaku akanmenemui Menpora ImamNahrawi untuk membantupenyelesaian permasalahandengan KONI-KOI sebagaisolusi terakhir. Prosedur inidilakukan PP PORDASI sete-lah KOI tak mengakui putu-san Pengadilan Olahraga In-ternasional atau Court of Ar-bitration for Sport (CAS)2013/A/3452.

“Kami akan persiapkan se-mua data yang ada secaralengkap untuk disampaikankepada Pak Menpora, sehing-ga beliau bisa mendapatkankejelasan secara lengkap, inilangkah terakhir kami meneg-gakan undang-undang,apalagi ini putusan CAS yangmengikat,” ucap Ketua UmumPP PORDASI, Chaidir Sadd-ak di Jakarta, kemarin.

CAS memutuskan PP POR-DASI yang berhak mengelolaEquistrian di Indonesia yangselama ini dikelola EquistrianFederation Indonesia (EFI), dimana sejak 1975 telah menja-di federasi nasional yangmengatur dan membina equi-strian. Selain itu CAS jugamemastikan KOI melakukankesalahan dengan menyata-kan PORDASI sebuah organ-isasi yang mengkoordinasi-kan olahraga pacu kuda saja.“Ini sudah jelas sekali bahwaCAS mengabulkan permo-honan kita, tapi KOI hinggakini belum juga mengakui bah-kan mengabaikan putusanCAS,” tegas Chaidir. (pts)

PP PORDASIBerharapMenporaBersikap

JAKARTA - Menteri Pemu-da dan Olahraga Imam Nahrawibersama beberapa menteri lain,Rabu pagi menghadiri rapat ter-batas bersama Dewan Pertim-bangan Presiden (Wantimpers)membahas kesiapan Indonesiasebagai penyelenggara lombamotor Grand-Prix (MotoGP) diKantor Wantimpres, Jakarta.“Gagasan penyelenggaraanGrand-Prix direspon langsungoleh Presiden Jokowi. Sebabmenurut data, orang Indonesiamenjadi penonton terbanyakFormula 1 di Singapura danMalaysia,” kata Anggota Dew-an Pertimbangan Presiden Su-harso Monoarfa.

MALANG - Tim Aremaakan berangkat lebih awal kelokasi pertandingan leg ked-ua babak semifinal Piala Pres-iden 2015 menghadapi Sriwi-jaya FC di Stadion ManahanSolo yang digelar Minggu(11/10). Pelatih Arema JokoSusilo mengatakan, anakasuhnya akan berangkat tigahari lebih awal sebelumpertandingan digelar karenaharus melakukan uji cobalapangan dan sejumlah per-siapan teknis lainnya demimeraih tiket babak final PialaPresiden 2015.

“Tim akan berangkat keSolo pada Kamis (8/10) den-gan kekuatan sekitar 20 or-ang pemain. Sebelum berto-lak ke Solo, kami terus mema-tangkan persiapan, baikteknik, taktik, fisik, dan men-tal pemain, bahkan latihanfinishing untuk seluruh pe-main. Kami optimistis dengankekuatan 20 pemain dan per-siapan matang akan mampumeraih tiket final,” ujarnya.

AremaBerangkat Ke Solo Lebih Awal

Dari 26 pemain yang dimilikiArema tersebut, hanya 20 yangbakal diboyong ke Solo dan han-ya 18 pemain yang akan mengisiline up ketika menghadapi Sriwi-jaya FC, sedangkan dua pemainlainnya sebagai cadangan. JokoSusilo yang akrab dipanggilGethuk itu mengatakan tim pel-atih juga fokus pada latihan fin-ishing karena dari hasil evaluasipada pertandingan leg pertama,kelemahan Arema juga ada padafinishing. “Pada leg kedua ini kitaharus mampu mencetak gol se-banyak-banyaknya agar agregatgol dengan Sriwijaya terpautjauh dan kita lolos babak final,”katanya.

Selain membenahi sentuhanakhir (finishing), katanya, timpelatih juga terus berupaya men-gatur strategi untuk mem-bongkar pertahanan lawan,sebab hasil evaluasi daripertandingan leg pertama,Arema masih kesulitan menem-bus pertahanan tim lawan. Se-mentara itu General ManajerArema Ruddy Widodo mengaku

Menteri dan Watimpres Bahas

PenyelenggaraanMotoGP

Selain Menpora, hadir dalamrapat ini Menteri PUPR BasukiHadimoelyono, Menteri Pariwi-sata Arif Yahya, Tinton Suprap-to, Ketua Umum Ikatan MotorIndonesia (IMI) Nanan Soekar-na, hingga anggota DPR sekali-gus pembalap Ananda Mikola.“Kita tidak dapat berlama-lamamendiskusikan MotoGP. Sayasudah sampaikan juga soal ang-garan ke DPR. Pemerintah san-gat serius menyiapkannya. Ha-sil yang nanti akan dicapai ad-alah peningkatan ekonomi, sek-tor pariwisata, dan seterusnya,”tutur Imam.

Anggota DPR mempertany-akan status sirkuit Sentul, jika

statusnya jelas maka DPR akanmudah menyetujuinya. Ment-eri pariwisata Arif Yahya mem-pertegas even MotoGP memil-iki dampak sangat besar. “Siar-an langsungnya akan disiarkanke 207 televisi dan 60 negara.Nilai bisnisnya sekitar Rp3 tril-iun. Menpar akan membantudukungan promosi,” ucap Arif.

Sementara itu Menteri Pem-bangunan Umum PerumahanRakyat Basuki Hadimoelyonomenyatakan telah membicara-kan dengan para dirjen di ke-menteriannya. “Negara sekecilSingapura bisa menyelenggar-akan. Tentu kita sangat bisa.Kementerian PUPR siap mem-

bantu infrastrukturnya,” kataBasuki.

Nanan Soekarna menyata-kan kebanggaannya denganpersiapan MotoGP. “Even inihanya satu dari 1.200 evenbalap dalam satu tahun.Dalam setahun, ada sekitar 40orang Indonesia di luar negeriyang mengibarkan benderamerah putih dalam kejuaraanmotor maupun mobil. Negarasekecil I talia punya 100sirkuit, Indonesia mestinyabisa punya sirkuit di tiap kabu-paten. Tidak hanya untuk bal-apan, tapi juga untuk saranapendidikan dan budaya ber-lalu lintas,” tuturnya. (ant)

JAKARTA – Sebanyak 39anggota KOI memastikan timpenjaringan yang sah hanyayang dibentuk oleh para ca-bang olahraga sesuai Angga-ran Dasar dan Anggaran Ru-mah Tangga (AD/ART). Den-gan pembentukan tim penjar-ingan tersebut, secara otoma-tis tidak lagi mengakui pem-bentukan tim penjaringan yangjuga dibentuk Ketua KOI, RitaSubowo.

Bahkan 39 anggota KOIyang terdiri dari 27 cabangolahraga biasa dan 12 cabangluar biasa menegaskan lebihberhak untuk membentuk timpenjaringan sendiri. “Jelas inikami kecewa karena langkahyang diambil Bu Rita untukmenunjukkan tim penjaringan,tidak sesuai ketentuan AD/ART, kami tidak dapat kejela-sannya secara pasti,” ucapSekjen PB PJSI, Sadik Algardidalam konferensi pers di Jakar-ta, kemarin.

Para anggota menilai, penun-jukkan panitia penjaringan se-cara personal, tidak sesuai den-gan amanat hasil Rapat Anggo-ta 2015, dan mencederai ARTpasal 88.1 tentang pembentukanpanitia penjaringan.

Menurut Ketua Koordinator

39 AnggotaTak Akui TimPenjaringan KOI

Arema siap bermain dimanapun.“Jika harus bermain di StadionJakabaring yang selama ini men-jadi kandang Sriwijaya FC jugatidak masalah, asal kondisinyamemungkinkan dan kami justrupunya motivasi besar bertand-ing di Palembang, sebab kamibisa mendapatkan dua gelar jua-ra di sana dalam kurun waktu 10hari,” kata Ruddy.

Dalam turnamen pramusimkompetisi 2015 Arema mencatatkemenangan dalam dua turna-men yang finalnya dilangsung-kan di stadion Jakabaring.Arema merebut gelar juara SCMCup dan Inter Island Cup (IIC)Januari 2015 di kota Palembang.Babak semifinal Piala Presiden2015 diikuti empat tim, yakni Sri-wijaya FC, Arema, Persib Band-ung, dan Mitra Kukar. Pada akhirpekan ini akan digelar laga legkedua, dimana pada leg perta-ma Arema ditahan imbang 1-1oleh Sriwijaya FC dan Persibharus mengakui ketangguhanMitra Kukar yang melibasnyadengan skor tipis 0-1. (ant)

39 anggota KOI, Dody Iswan-di menjelaskan bahwa pemben-tukan tim penjaringan tersebutbukan untuk mengudeta ataumembuat kisruh KOI, tapi un-tuk menegakkan AD/ARTyang sudah ada. “Kami anggappenunjukkan personal tim pen-jaringan oleh Ketua KOI ber-potensi menganggu asasdemokrasi keorganisasiandalam rangka pemilihan per-angkat Ketua Umun dan ang-gota komite eksekutif, apalagikami sebelumnya sudah men-coba berkomunikasi dengan BuRita, tapi ditolak,” tegas Dody.

Nantinya formulir pencalonansudah bisa diambil di Perkanto-ran Gedung Serbaguna, GeloraBung Karno, Jalan Manila, Pin-tu Satu Senayan. Dan sudahmulai dibuka 8 Oktober hingga24 Oktober. Tim penjaringanakan menyeleksi para pendaftardan akan mempersipkan prosespencalonan untuk Kongres KOIpada 31 Oktober mendatang.“Tentu dengan pembentukantim penjaringan ini, secara pas-ti kita tidak mengakui semuacalon yang mendaftar di timpenjaringan bentukan ketuaKOI,” ucap Ketua tim penjar-ingan 39 Anggota KOI, Tim-bul Thomas Lubis. (pts)

Page 7: Edisi 08 Oktober 2015 | Suluh Indonesia

7Suluh Indonesia, Kamis 8 Oktober 2015 lahraga

G.47-Dir

PASANGIKLANHubungi :

021-5357602Fax :

021-53670771

JAKARTA DEPOK

KINI...

BISA DIAKSES

MELALUI

www.bisnisjakarta.com

GEDUNG PERS PANCASILAJl. Gelora VII No. 32

Palmerah Selatan Jakarta PusatTelp. 021-5357602Fax. 021-53670771

MONTEVIDEO - Lionel Messidan Neymar akan absen saat Argen-tina dan Brazil melakukan perjalan-an untuk dapat tampil di Rusia keti-ka kualifikasi zona Amerika Selatanuntuk Piala Dunia 2018 berlangsungpada Kamis. Messi yang cedera danNeymar yang terkena skors meru-pakan dua dari sejumlah pemainbintang yang akan absen ketika per-jalanan panjang menuju Rusia 2018dimulai. Uruguay tidak akandiperkuat Luis Suarez dan EdinsonCavani, sedangkan pemain Kolom-bia James Rodriguez juga cedera.

Brazil dan Argentina, dua negaraadidaya di sepak bola Amerika Se-latan, memulai perjalanan kualifika-si mereka dengan membawa bekalpenampilan mengecewakan di PialaAmerika, turnamen yang dijuarai

Messi dan Neymar Absen Saat

Kualifikasi Piala Dunia DimulaiChile di kandang sendiri.

Perjalanan Brazil di Piala Ameri-ka berakhir akibat kekalahan dariParaguay di perempat final, kekala-han yang menambah nuansa suramyang mengelilingi ‘Selecao,’ di manamereka masih merasakan luka aki-bat dipermalukan Jerman saat ters-ingkir dari Piala Dunia pada 2014.Sementara itu perjalanan Argentinaberakhir dengan kekalahan adupenalti dari Chile di final, yang mem-buyarkan mimpi Messi dan ‘Albi-celeste’ untuk memenangi turnamenutama untuk pertama kalinya sejak1993.

Dua catatan buruk itu menjadi la-tar blakang untuk pertandingan-pertandingan putaran pembukaanpada Kamis, di mana Brazil akanmelakukan perjalanan ke Santiago

untuk menghadapi Chile, sedang-kan Argentina menjamu Ekuador diBuenos Aires. Namun ketika pe-nampilan di Piala Amerika meng-indikasikan Chile sebagai favorit,Brazil menghadapi pertandinganmereka dengan catatan sejarahmemihak sisi mereka.

Brazil hanya menelan satu kekala-han dari Chile pada kualifikasi PialaDunia, kekalahan 0-3 pada kualifika-si untuk turnamen 2002. Dari 14 per-temuan sejak kekalahan itu, Brazilmenang sebanyak 12 kali, imbangdua kali, dan kalah satu kali. “Set-iap pertandingan memiliki sejarah-nya sendiri, dan waktu berubah,namun fakta bahwa kami tampil baiksaat melawan Chile di manapun kamibermain merupakan keuntungan,”kata veteran Brazil Kaka, yang di-

masukkan ke dalam tim asuhan Dun-ga untuk menggantikan bintangLiverpool yang cedera PhilippeCoutinho.

Kemenangan terkini Brazil atasChile terjadi pada Maret, kemenan-gan 1-0 pada pertandingan persa-habatan di London yang mengikutikemenangan di putaran kedua PialaDunia tahun lalu. “Semua pertand-ingan melawan Chile merupakanpertandingan sulit, namun kamibertekad untuk menang,” kata bekBrazil David Luiz tidak lama setelahtiba di Chile.

Satu faktor kritis untuk Brazil da-pat muncul dari absennya kaptenNeymar yang terkena skors, yangdiskors setelah diusir keluar lapan-gan pada pertandingan melawanKolombia yang berlangsung sengit

di Piala Amerika pada Juni. Sampaisekarang Brazil belum memperlihat-kan tanda-tanda menaikkan tensipertandingan, di mana mereka mem-buka sesi latihan yang terbukadalam suasana santai di depan ban-yak pewarta dan penggemar.

Sebaliknya Chile bersikap kerasdalam persiapan mereka, di manapelatih Jorge Sampaoli membatasiakses pers ke sesi latihan hanya se-banyak 15 menit per hari di komple-ks Juan Pinto Duran. “Sekarang kitamemulai babak baru; bersama-samakita dapat melakukannya,” tuliskapten Chile Claudio Bravo melaluiakun Twitternya pada pesan yangdiberikan kepada para penggemarpekan ini.

Sementara itu, Argentina akanmenjalani kehidupan tanpa bintang

sekaligus kapten mereka Messi ke-tika mereka menghadapi Ekuador diBuenos Aires. Messi, yang dijadi-kan kambing hitam oleh sebagianpublik Argentina atas kegagalanmereka di Piala Amerika, harus me-nepi karena mengalami cedera lututserius saat bermain untuk Barcelo-na bulan lalu.

Javier Mascherano, yang akanmenjadi kapten Argentina untukmengisi absennya Messi, memintatim untuk tidak menggunakan ab-sennya teman setimnya itu di Bar-celona sebagai alasan. “Selalu leb-ih baik untuk memiliki Messi,” kataMascherano. “Namun kami tidakmemilikinya dan kami harus beru-saha dan mengubahnya menjadi halyang positif dan tidak meng-gunakannya sebagai alasan.” (ant)

LONDON - Kapten timnas InggrisWayne Rooney diragukan bisa tampiluntuk pertandingan kualifikasi Euro 2016pada Jumat di kandang Estonia setelahia melewati sesi pelatihan untuk dua hariberturut-turut karena mengalami cederapergelangan kaki. Striker ManchesterUnited itu tidak terlihat dalam sesi lati-han pada Selasa di St George Park dantidak hadir pula pada Rabu pagi. Roon-ey mengalami cedera di pergelangankakinya saat United dikalahkan 3-0 olehArsenal di Liga Premier, Minggu.

Meskipun statusnya untuk pertand-ingan Jumat di Wembley masih dipert-anyakan, Rooney tetap dimasukkandalam skuad Inggris minggu ini. Namunjuga masih harus dilihat apakah ia akanturut melakukan perjalanan ke Lithuaniauntuk kualifikasi terakhir The Three Li-ons pada Senin depan.

Rooney diharapkan bisa tampil dalampertandingan pada Jumat melawan Es-tonia, bahkan jika ia tidak dalam kondisibugar tetap dimasukkan dalam skuad,demi menunjukkan dedikasinya untukmemecahkan rekor gol sepatu emas Bob-by Charlton. Rooney masih terhalanguntuk melampaui rekor 49 gol Charltonmelalui penalti saat menang 2-0 melawanSwiss bulan lalu dan akan ditampilkanbersama sepatu Pemenang Piala Dunia1966 itu sebelum kick-off. Inggris sudahlolos ke putaran final tahun depan diPerancis, setelah mencatat delapan ke-menangan dari delapan pertandingansejauh ini di Grup E. (ant)

RooneyDiragukanTampil LawanEstonia

Suluh Indonesia/apABSEN - Lionel Messi (kiri) dan Neymar akan absen saat Argentina dan Brazil melakukan perjalanan untuk dapat tampil di Rusia ketika kualifikasi zona Amerika Selatan untuk Piala Dunia 2018berlangsung pada Kamis waktu setempat.

MANILA - Pahlawan tinjuFilipina Manny Pacquiao men-gumumkan ia berpeluang pen-siun tahun depan setelah satupertandingan terakhir, sehing-ga ia dapat memfokuskan diripada karir di politik, berharapdapat menjadi senator. Pe-megang delapan gelar dunia didelapan kelas yang berbeda itudan berkali-kali disebut-sebutsebagai presiden masa depanFilipina, mengatakan, ia menda-pat masukan perihal karirnyadari Tuhan. “Saya pikir sayasiap (untuk pensiun). Saya te-lah bertinju selama lebih dari 20tahun,” kata Pacquiao (36)pada wawancara dengan sta-siun televisi lokal ABS-CBN.“Saya meminta petunjuk kepa-da Tuhan dan saya gembiradengan hal ini.”

Pacquiao menjadi petinjuprofesional saat ia berusia 16tahun dan telah memenangi 57pertandingan, termasuk 38 ke-menangan KO sedangkan me-

BERLIN - Mantan peny-erang timnas Jerman danBayern Munich Gerd Muel-ler, yang merupakan pencetakgol terbanyak di Liga Jermansepanjang masa, menderitaAlzheimers, kata klubnyapada kemarin. Dijuluki ‘DerBomber’ untuk kesuburannyadalam mencetak gol, Mueller,pemain yang membawa Jer-man menjuarai Piala Dunia1974 dan Piala Eropa 1972,yang juga memenangi tigamahkota Liga Champions se-cara beruntun bersama Bay-ern, menderita penyakit itusejak awal tahun ini.

“Untuk beberapa waktusampai sekarang Muellersayangnya menderita sakit,”kata Bayern dalam pern-yataannya menjelang ulangtahun ke-70 Mueller bulandepan. “Ia menderita Alzhe-imers. Sejak Februari 2015

Pacquiao makin Dekati Pensiunnelan enam kekalahan, tiga diantaranya KO. Dua pertandin-gan lain berakhir imbang. Iakalah unanimous decision padaMei dari petinju AS FloydMayweather pada pertandin-gan tinju paling mahal sepan-jang sejarah.

Pacquiao, yang menjadianggota kongres sejak 2010,mengumumkan, pada pekan iniia berusaha memperebutkankursi senat pada pemilihan na-sional yang akan diselenggara-kan pada Mei tahun depan.“Saya akan melepas hal-hal lainyang memerlukan perhatiansaya. Jika Anda merupakan sen-ator, fokus Anda semestinyahanya pada pekerjaan dan ke-luarga Anda,” ucapnya padawawancara.

Pacquiao mengatakan, sebe-lum pemilihan ia berencana un-tuk bertanding, yang kemu-ngkinan akan menjadi pertand-ingan terakhirnya, kemungki-nan besar akan diselenggara-

kan pada Maret. Dirinya be-lum memilih lawan selanjutnya,dan tidak menutup peluanguntuk kembali bertanding mel-awan Mayweather, meski pet-inju AS itu telah mengumum-kan pensiunnya.

Idola Filipina, Pacquiao,yang merupakan mantan peda-gang kaki lima, telah mentrans-formasikan kesuksesan tinjun-ya pada karir di bidang bisnispertunjukan, iklan produk, danpolitik. Ia kini mewakili provin-si selatan Sarangani pada maje-lis rendah di kongres, Pacquiaojuga merupakan pemain bolabasket profesional dan pasturKristen.

Ia mendapat banyak kritikmelalui media sosial pada pekanini, setelah dilaporkan dirinyahanya menghadiri empat rapatlegislatif dari 70 rapat tahun inikarena kesibukannya di duniaolahraga dan kegiatan-kegiatanlain. Meski demikian, pada jajakpendapat pra-pemilihan terkini

ia mendapat suara terbanyakdari 12 slot senatorial. Pacqui-ao berjanji ia akan menjadi sen-ator yang serius. “Saya tidakakan absen karena seluruhnegeri akan menjadi tanggungjawab saya,” ucapnya.

Analis politik Ramon Casi-ple mengatakan Pacquiaomenikmati rapor istimewa den-gan banyaknya perhatian pub-lik, yang akan diterjemahkanpada kesuksesan di ajang pe-milihan. “Persepsinya adalah iadapat dijangkau, ia memilikiempati untuk warga Filipina,”kata Casiple.

Namun ia memperingatkan diSenat, Pacquiao akan berada dibawah mikroskop, di mana ban-yak orang mengincar tanda-tanda dirinya tidak bekerja atautidak memahami masalah. Casi-ple juga memperingatkan kemu-ngkinan popularitas Pacquiaotidak cukup untuk membuat di-rinya mendapatkan posisi yangbagus. (ant)

Gerd MuellerMenderita Alzheimers

Gerd Mueller telah dirawat se-cara profesional dengan duku-ngan kuat dari keluarganya.”

Mueller, yang mengoleksi 13gelar di Bayern, bermain untukklub itu dari 1964 sampai 1979,membukukan 533 gol dari 585pertandingan di semua kompeti-si — 365 pertandingan dimain-kan di Liga Jerman. Ia jugamengemas 68 gol dari 62 pe-nampilan untuk Jerman, rekor

yang belakangan dilampauioleh Miroslav Klose.

Mueller juga pernah ber-main selama dua tahun di FortLauderdale Strikers di AS se-belum kembali ke Jerman un-tuk bekerja sebagai pelatih timjunior. “Bayern akan selalumendukung Gerd Mueller dankeluarganya, kapan pun diper-lukan,” kata ketua klub Karl-Heinz Rummenigge. (ant)

Page 8: Edisi 08 Oktober 2015 | Suluh Indonesia

Nasi nal 8Suluh Indonesia, Kamis 8 Oktober 2015

Warga MusirawasBelum Tebus Beras Prasejahtera

Di KudusMayoritas Cairkan Dana DesaKUDUS - Sebanyak 106 desa

di Kabupaten Kudus telahmencairkan dana desa dan 17desa lainnya sedang dalamproses pengajuan pencairandana desa untuk tahap dua dantiga. ‘’Proses pengajuanpencairan dana desa untuk 17desa tersebut masih menung-gu draf perubahan APBDes,”kata Kepala Badan Pember-dayaan Masyarakat Perempuandan Keluarga Berencana (BP-MPKB) Kudus Sumiyatun diKudus, kemarin.

Karena waktunya terlalusempit, kata dia, 17 desa terse-but akhirnya diminta mencair-kannya dua tahap sekaligus.

Ia berharap, bulan ini sudahtuntas sehingga masing-mas-ing desa bisa melaksanakanpembangunan yang angga-rannya diambilkan dari danadesa.

Dalam rangka percepatanpencairan dana desa tersebut,dibentuk desk yang akan men-dampingi mereka dalam men-gajukan pencairan dana desatersebut. ‘’Jika ada permasala-han, secepatnya dicarikanjalan keluarnya agar pencair-an tahap dua dan tiga bisa tun-tas bulan ini,” ujarnya.

Dalam pengajuan pencair-an dana desa, terdapat 11 itemkelengkapan yang harus

LUBUKLINGGAU - Wargakurang mampu di tiga daerahyakni Kabupaten Musirawas,Kota Lubuklinggau dan Kabu-paten Musirawas Utara, hing-ga saat ini sebagian besar be-lum menebus jatah beras prase-jahtera.

Akibatnya masih ada kelebi-han stok beras bagi wargaprasejahtera (berganti namadulunya beras keluarga miskin/Raskin) sekitar 500 ton dari tar-get bulan Januari hingga Sep-tember 2015, kata Joko kepalaPerum Bulog Cabang Kota Lu-buklinggau, kemarin.

Ia mengatakan, masih bany-aknya warga kurang mampu

Akibat Asap di Riau

Seorang Warga TewasPEKANBARU - Kematian

seorang warga Kota Pekanba-ru yang meninggal akibat dam-pak kabut asap kebakaran lah-an dan hutan hingga kini belumterdata di Posko Darurat Pence-maran Udara Riau. ‘’Belum adalaporan tentang itu,” kata Wak-il Ketua Tim Kesehatan Pen-anggulangan Dampak Asappada Posko Darurat Pencema-

Pengelolaan SampahSurabaya Hemat Rp 2 Miliar

belum menebus beras prase-jahtera karena kondisi ekonomimereka sedang terpuruk akibatrendahnya harga jual hasilperkebunan dan pertanianakhir-akhir ini.

Sisa beras prasejahtera 500ton itu hingga saat ini masihada dan akan didistribusikanlagi, karena masih ada tambah-an dari pusat.

Beras tambahan itu denganharapan bisa meringankan be-ban masyarakat yang kurangmampu benar-benar membutu-hkan bantuan. ‘’Kami meng-harapkan kepada masyarakatkurang mampu agar menebusberas subsidi termasuk tam-

dipenuhi oleh masing-masingpemerintah desa sebagaisyarat pencairan dana desatahap pertama. Apabila dalamproses verifikasi dinyatakanlengkap, maka desa tersebutbisa mencairkan dana desatersebut.

Berdasarkan ketentuan,pencairan dana desa untuktahap I pada bulan April 2015sebesar 40 persen, tahap IIbulan Agustus 2015 sebesar40 persen, dan tahap III bu-lan Oktober 2015 sebesar 20persen.

Hanya saja, jadwal pencai-ran tersebut molor karena PPbelum terbit. (ant)

Suluh Indonesia/antMEMBANGUN DESA - Sejumlah anggota TNI bersama warga bergotong royong mengecor jalan antar kecamatan saat program Tentara Manung-gal Membangun Desa (TMMD) di Desa Kwarakan, Kaloran, Temanggung, kemarin. Pembangunan jalan antar kecamatan bertujuan untukmemperlancar jalur transportasi guna meningkatkan perekonomian masyarakat desa dan mempermudah akses pendidikan sekaligus membantupemerintah dalam percepatan pembangunan.

SURABAYA - Pemkot Sura-baya hemat sekitar Rp2 miliarper tahun melalui program pen-gelolaan sampah organik men-jadi pupuk di rumah komposmilik Dinas Kebersihan danPertamanan Surabaya.

Kepala Dinas Kebersihandan Pertamanan Surabaya,Chalid Bukhori mengatakanSurabaya dikenal memiliki ber-bagai banyak ruang terbukahijau (RTH) baik yang beradadi pusat kota maupun di ka-wasan padat penduduk. ‘’Ten-tu saja RTH tersebut perlumendapat perlakuan khusus,seperti penyiraman setiap hari,perampingan ranting, serta pe-

mupukan,” kata Chalid Bucha-ri saat berkunjung di banksampah Dukuh Sutorejo, Sura-baya, kemarin.

Dalam perawatan tanah dantanaman, lanjut dia, setiap hariDinas Kebersihan dan Perta-manan (DKP) Surabaya memu-puk mulai dari taman kotahingga jalur hijau.

Menurut dia, untuk pemu-pukan selama ini meng-gunakan dua jenis pupuk ha-sil olahan dari rumah komposmilik DKP Surabaya. Pupuk itumendukung kesuburan mulaitanah taman kota, jalur hijau,dan tanah yang ada di perka-mpungan milik warga. ‘’Pupuk

kompos baik padat dan cair,setiap harinya didapat darilimbah pasar melalui mobilcompactor, kemudian dipilahdi Superdepo Sutorejo, dansampah organiknya dijadikanpupuk di rumah kompos. Se-dangkan sampah nonorgani-knya beberapa diolah di banksampah,” katanya.

Chalid Buchari menam-bahkan melalui pemilahanlimbah pembuangan di Su-perdepo Sutorejo, dan pen-golahan sampah organik dirumah kompos. Bank sam-pah bisa mendapat keuntun-gan antara Rp150-Rp200 jutaper bulan. (ant)

bahan beras dari pusat itu,bila tidak stok akan menum-puk, sedangkan stok berasyang ada sekitar 1.200 ton,”katanya.

Ia mengimbau, aparat dikelurahan agar bisa meneb-us beras subsidi itu, sehing-ga masyarakat kurang mam-pu tidak membeli beras kepasar yang harganya lebihtinggi.

Untuk penyaluran berasprasejahtera di tiga wilayahyaitu Kota Lubuklinggau,Musirawas dan KabupatenMusirawas Utara hingga 14Agustus 2015 tercatat 3.984ton (79,95) persen. (ant)

ran Udara Riau, drg BetyMarya, kepada Antara di Pe-kanbaru, kemarin.

Ia mengatakan selama inipihaknya hanya mengumpul-kan data warga sakit yangterkena dampak asap dari di-nas kesehatan di kabupaten/kota di Riau. Selain itu, ia jugamengatakan tidak pernah adapengumpulan data dari warga

sakit maupun apabila ada yangmeninggal dunia di rumah sak-it. ‘’Mungkin itu tugas daribagian lain. Kami hanya men-gumpulkan warga yang terke-na dampak asap saja, bukanyang itu (meninggal dunia),”kata Bety Marya.

Pada Posko Darurat AsapRiau, hanya terpampang datajumlah warga yang sakit akibat

kabut asap selama periode 29Juni hingga 6 Oktober yangjumlahnya mencapai 61.017 or-ang. Dari jumlah itu, warga pal-ing banyak menderita ISPAyang mencapai 50.741 orang.

Sementara itu, seorang war-ga Kota Pekanbaru meninggaldunia akibat pengaruh kabutasap pada periode September-Oktober. (ant)

SPIRITUAL BUNDA NORMADAYAK KAL-TIM

SUDAH menjadi rahasiaumum ilmu spiritualDayak sangat manjuruntuk masalah percin-taan, juga bisnis. Salahsatu tokoh yang mengu-asai kesaktian khasDayak, adalah BundaNorma yang mewarisikemampuan sang ayah,

suku Dayak HuluS u n g a iM a h a k a m .Selain masalahpe rc in t aan ,Bunda Normas e r i n gd i d a t a n g iorang pen-ting yangingin naikpangkat danpara pem-bisnis kelasatas. Untuk

yang satu ini Bunda NormaMenolak untuk menyebutkan namaorang-orang yang dimaksud.“Pernah datang seorang yangternyata tokoh pejabat penting,mengutarakan maksudnya agartembus proyek-nya. Tadinya Bundatidak percaya didatangi orangsepenting ini. Dengan segenap dayacipta, Bunda memohon kepadaTuhan agar tercapai apa yang beliauinginkan Alhamdulillah, beberapahari kemudian beliau menelpon danmemberitakan bahwa proyeknyatembus dan sukses besar,” kenangwanita keibuan yang memba-hasakan ‘Bunda’ kesemua orangyang ditemuinya. Bunda Norma jugadikenal sebagai “penjaga” konser-

konser artis band ternama,sehingga sering keliling Indonesiamendampingi tur konser.BundaNorma juga siap memberikanSusuk Pemikat, dan SusukKharisma, untuk bisnis danpercintaan banyak sekali yangmembuktikan: Pemuda bisa dapatpacar cantik, wanita 40 tahundapat suami, dan seorang priaparuh baya yang ditinggal matiistrinya bisa dapat pasangan lagi.“Kesaktian Dayak ini adalahtitipan Yang Maha Kuasa. Dandengan kehendak-Nya, masalahkarir, jabatan dan percintaan 99%pasti bisa tuntas. Sedangkan bagiyang terkena santet, bisa bebashanya 5 menit,”unjarnya.(nm)

Bunda Norma

Alamat praktek: jalan Kodau gangMushola RT.04 RW.13 No.154, Jati

Makmur, Pondok Gede. Telpon021-91584169, 081311326629

Suluh Indonesia/antKRISIS AIR BERSIH - Warga mengantre air bersih bantuan dari Polres Pasuruan di desa Benerwojo,Kecamatan Kejayan, Pasuruan, kemarin. Bantuan air bersih sebanyak 8.000 liter tersebut merupakanbentuk kepedulian Polisi kepada masyarakat yang mengalami krisis air bersih di delapan kecamatan diKabupaten Pasuruan.

Warga Australia Dipolisikan di BaliDENPASAR - Seeorang war-

ga Australia yang sedang bera-da di Bali berinisial DN, di lapor-kan ke Polda Bali diduga me-nelantarkan sejumlah anak.

“Atas laporan itu, unit Per-lindungan Perempuan danAnak (PPA) Direktorat Reskri-mum Polda Bali tengah melaku-kan penyelidikan terkait kasus

dugaan penelantaran anaktersebut,” kata Kabid HumasPolda Bali Kombes HeryWiyanto di Denpasar, Rabu.

Ia mengatakan, pihaknyatengah melakukan penyelidi-kan terkait masalah dugaanpenelantaran anak, namun,sampai sekarang prosesnyamasih sebatas pemeriksaan

saksi-saksi.“Sudah ada 11 saksi yang

dimintai keterangan. Sedang-kan DN yang mengadopsi ke-tiga anak itu belum diperiksakarena masih menunggu pen-gacara,” ujar Hery Wiyanto.

Mantan Kabid Humas Pol-da Bengkulu ini mengaku , ka-bar penelantaran anak ini

terkuak setelah anggota PPADirektorat Reskrimum PoldaBali awalnya mendapat infor-masi di lapangan ada seorangperempuan Aussie (Australia)berinisial DN tinggal di seput-aran Denpasar tidak memilikibiaya untuk menyekolahkantiga anak angkatnya selamasetahun belakangan. (ant)