Dunia Listrik

10
ARTIKEL BLOG DUNIA LISTRIK Prospek Penggunaan Transmisi HVDC dengan Kabel Laut di Indonesia Motor Listrik Cara Hemat Listrik Persoalan Pokok pada Pembangkit Tenaga Listrik Pengaturan Tegangan Generator Sinkron Ilmu Bahan Listrik - Bahan Penyekat Menara Listrik (Tower Listrik) 1/08/2009 HaGe 2 komentar Pada suatu “Sistem Tenaga Listrik”, energi listrik yang dibangkitkan dari pusat pembangkit listrik ditransmisikan ke pusat-pusat pengatur beban melalui suatu saluran transmisi, saluran transmisi tersebut dapat berupa saluran udara atau saluran bawah tanah, namun pada umumnya berupa saluran udara. Energi listrik yang disalurkan lewat saluran transmisi udara pada umumnya menggunakan kawat telanjang sehingga mengandalkan udara sebagai media isolasi antara kawat penghantar tersebut dengan benda sekelilingnya, dan untuk menyanggah / merentang kawat penghantar dengan ketinggian dan jarak yang aman bagi manusia dan lingkungan sekitarnya, kawat-kawat penghantar tersebut dipasang pada suatu konstruksi bangunan yang kokoh, yang biasa disebut menara / tower. Antara menara / tower listrik dan kawat penghantar disekat oleh isolator. Konstruksi tower besi baja merupakan jenis konstruksi saluran transmisi tegangan tinggi POPULER ARSIP POPULAR POSTS Teori Dasar Listrik Teori Dasar Listrik Motor Listrik Motor Listrik Generator DC Generator DC ... AUTHOR LOGIN FORUM DUNIA LISTRIK » BERANDA TENTANG KAMI KIRIM ARTIKEL DAFTAR ISI Menara Listrik (Tower Listrik) | Dunia Listrik http://dunia-listrik.blogspot.com/2009/01/menara-listrik-tower-listrik.html 1 of 10 3/2/2015 10:32 AM

description

listrik

Transcript of Dunia Listrik

  • ARTIKEL BLOG DUNIALISTRIK

    Prospek Penggunaan TransmisiHVDC dengan Kabel Laut diIndonesia

    Motor Listrik

    Cara Hemat Listrik

    Persoalan Pokok padaPembangkit Tenaga Listrik

    Pengaturan TeganganGenerator Sinkron

    Ilmu Bahan Listrik - BahanPenyekat

    Menara Listrik (Tower Listrik)1/08/2009 HaGe 2 komentar

    Pada suatu Sistem Tenaga Listrik, energi listrik yang dibangkitkan dari pusat

    pembangkit listrik ditransmisikan ke pusat-pusat pengatur beban melalui suatu saluran

    transmisi, saluran transmisi tersebut dapat berupa saluran udara atau saluran bawah

    tanah, namun pada umumnya berupa saluran udara. Energi listrik yang disalurkan lewat

    saluran transmisi udara pada umumnya menggunakan kawat telanjang sehingga

    mengandalkan udara sebagai media isolasi antara kawat penghantar tersebut dengan

    benda sekelilingnya, dan untuk menyanggah / merentang kawat penghantar dengan

    ketinggian dan jarak yang aman bagi manusia dan lingkungan sekitarnya, kawat-kawat

    penghantar tersebut dipasang pada suatu konstruksi bangunan yang kokoh, yang biasa

    disebut menara / tower. Antara menara / tower listrik dan kawat penghantar disekat oleh

    isolator.

    Konstruksi tower besi baja merupakan jenis konstruksi saluran transmisi tegangan tinggi

    POPULER ARSIP

    POPULAR POSTS

    Teori Dasar ListrikTeori Dasar Listrik

    Motor ListrikMotor Listrik

    Generator DCGenerator DC

    ...

    AUTHOR LOGIN FORUM DUNIA LISTRIK

    BERANDA TENTANG KAMI KIRIM ARTIKEL DAFTAR ISI

    Menara Listrik (Tower Listrik) | Dunia Listrik http://dunia-listrik.blogspot.com/2009/01/menara-listrik-tower-listrik.html

    1 of 10 3/2/2015 10:32 AM

  • Hydro Fuel Cell

    Dasar Elektronika Daya -bagian 1

    Bahaya Listrik

    Elektromekanis Dalam SistemTenaga (bagian II, Tamat)

    Karakteristik Beberapa JenisBahan Penghantar Listrik

    Kode IP (InternationalProtection / Ingress Protection)

    Keandalan Pembangkit

    Transformator Ukur

    Ilmu Bahan Listrik - Dasar

    Proteksi Generator

    Fluksi Medan Magnet, KuatMedan Magnet dan KerapatanFluksi Magnet

    KATEGORI ARTIKEL

    Analisa Sistem Tenaga Listrik

    Animator dan Software

    Artikel dan Berita Listrik Nasional

    Dasar Teknik Elektro

    Elektronika Daya

    Handbook

    ilmu Bahan Listrik

    Instalasi Penerangan

    Mesin Listrik

    (SUTT) ataupun saluran transmisi tegangan ekstra tinggi (SUTET) yang paling banyak

    digunakan di jaringan PLN, karena mudah dirakit terutama untuk pemasangan di daerah

    pegunungan dan jauh dari jalan raya, harganya yang relatif lebih murah dibandingkan

    dengan penggunaan saluran bawah tanah serta pemeliharaannya yang mudah. Namun

    demikian perlu pengawasan yang intensif, karena besi-besinya rawan terhadap

    pencurian. Seperti yang telah terjadi dibeberapa daerah di Indonesia, dimana pencurian

    besi-besi baja pada menara / tower listrik mengakibatkan menara / tower listrik tersebut

    roboh, dan penyaluran energi listrik ke konsumen pun menjadi terganggu.

    Suatu menara atau tower listrik harus kuat terhadap beban yang bekerja padanya,

    antara lain yaitu:

    - Gaya berat tower dan kawat penghantar (gaya tekan).

    - Gaya tarik akibat rentangan kawat.

    - Gaya angin akibat terpaan angin pada kawat maupun badan tower.

    Jenis-Jenis Menara / Tower Listrik

    Menurut bentuk konstruksinya, jenis-jenis menara / tower listrik dibagi atas 4 macam,

    yaitu:

    1. Lattice tower

    2. Tubular steel pole

    3. Concrete pole

    4. Wooden pole

    AVR (AutomaticAVR (Automatic

    Voltage Regulator)Voltage Regulator)

    Unduh Buku-BukuUnduh Buku-Buku

    Teknik Elektro GratisTeknik Elektro Gratis

    Sistem 3 FasaSistem 3 Fasa

    Sistem DistribusiSistem Distribusi

    Tenaga ListrikTenaga Listrik

    SEBARKAN BLOG INI

    CARI ARTIKEL

    Menara Listrik (Tower Listrik) | Dunia Listrik http://dunia-listrik.blogspot.com/2009/01/menara-listrik-tower-listrik.html

    2 of 10 3/2/2015 10:32 AM

  • Sistem Kontrol

    Sistem Pembangkitan danKonversi Energi

    Sistem Proteksi dan Pentanahan

    Sistem Transmisi dan Distribusi

    Tokoh

    Gambar 1. Lattice tower

    Gambar 2. Tubular steel pole

    REGISTRASI E-MAIL

    Dapatkan informasi artikel terbaru dari Blog Dunia

    Listrik

    Klik gambar Thomas Alva Edison dibawah ini

    untuk mendaftarkan alamat e-mail anda

    Kami tidak akan mempublikasikan alamat e-mail

    anda kepada pihak manapun. Dijamin

    Jika anda tidak menerima konfirmasi pendaftaran

    email dari feedburner. Periksa Kotak SPAM atau

    BULK E-mail anda

    *** Terima Kasih ***

    Menara Listrik (Tower Listrik) | Dunia Listrik http://dunia-listrik.blogspot.com/2009/01/menara-listrik-tower-listrik.html

    3 of 10 3/2/2015 10:32 AM

  • Menurut fungsinya, menara / tower listrik dibagi atas 7 macam yaitu:

    1. Dead end tower, yaitu tiang akhir yang berlokasi di dekat Gardu induk, tower ini

    hampir sepenuhnya menanggung gaya tarik.

    2. Section tower, yaitu tiang penyekat antara sejumlah tower penyangga dengan

    sejumlah tower penyangga lainnya karena alasan kemudahan saat pembangunan

    (penarikan kawat), umumnya mempunyai sudut belokan yang kecil.

    3. Suspension tower, yaitu tower penyangga, tower ini hampir sepenuhnya menanggung

    gaya berat, umumnya tidak mempunyai sudut belokan.

    4. Tension tower, yaitu tower penegang, tower ini menanggung gaya tarik yang lebih

    besar daripada gaya berat, umumnya mempunyai sudut belokan.

    5. Transposision tower, yaitu tower tension yang digunakan sebagai tempat melakukan

    perubahan posisi kawat fasa guna memperbaiki impendansi transmisi.

    6. Gantry tower, yaitu tower berbentuk portal digunakan pada persilangan antara dua

    Saluran transmisi. Tiang ini dibangun di bawah Saluran transmisi existing.

    7. Combined tower, yaitu tower yang digunakan oleh dua buah saluran transmisi yang

    berbeda tegangan operasinya.

    Menara Listrik (Tower Listrik) | Dunia Listrik http://dunia-listrik.blogspot.com/2009/01/menara-listrik-tower-listrik.html

    4 of 10 3/2/2015 10:32 AM

  • Gambar 3. Tower 2 sirkit tipe suspensi (kiri) dan tension (kanan).

    Gambar 4. Tower 4 sirkit tipe suspensi (kiri) dan tension (kanan).

    Menurut susunan / konfigurasi kawat fasa, menara / tower listrik dikelompokkan atas:

    1. Jenis delta, digunakan pada konfigurasi horizontal / mendatar.

    2. Jenis piramida, digunakan pada konfigurasi vertikal / tegak.

    3. Jenis Zig-zag, yaitu kawat fasa tidak berada pada satu sisi lengan tower.

    Dilihat dari tipe tower, dibagi atas beberapa tipe seperti ditunjukkan pada tabel 1 dan

    tabel 2.

    Menara Listrik (Tower Listrik) | Dunia Listrik http://dunia-listrik.blogspot.com/2009/01/menara-listrik-tower-listrik.html

    5 of 10 3/2/2015 10:32 AM

  • Tabel 1. Tipe tower 150 kV

    Tabel 2. Tipe Tower 500 kV

    Komponen-komponen Menara / Tower listrik

    Secara umum suatu menara / tower listrik terdiri dari:

    Pondasi, yaitu suatu konstruksi beton bertulang untuk mengikat kaki tower (stub)

    dengan bumi.

    Stub, bagian paling bawah dari kaki tower, dipasang bersamaan dengan pemasangan

    pondasi dan diikat menyatu dengan pondasi.

    Leg, kaki tower yang terhubung antara stub dengan body tower. Pada tanah yang tidak

    rata perlu dilakukan penambahan atau pengurangan tinggi leg, sedangkan body harus

    tetap sama tinggi permukaannya.

    Common Body, badan tower bagian bawah yang terhubung antara leg dengan badan

    tower bagian atas (super structure). Kebutuhan tinggi tower dapat dilakukan dengan

    Menara Listrik (Tower Listrik) | Dunia Listrik http://dunia-listrik.blogspot.com/2009/01/menara-listrik-tower-listrik.html

    6 of 10 3/2/2015 10:32 AM

  • pengaturan tinggi common body dengan cara penambahan atau pengurangan.

    Super structure, badan tower bagian atas yang terhubung dengan common body dan

    cross arm kawat fasa maupun kawat petir. Pada tower jenis delta tidak dikenal istilah

    super structure namun digantikan dengan K frame dan bridge.

    Cross arm, bagian tower yang berfungsi untuk tempat menggantungkan atau

    mengaitkan isolator kawat fasa serta clamp kawat petir. Pada umumnya cross arm

    berbentuk segitiga kecuali tower jenis tension yang mempunyai sudut belokan besar

    berbentuk segi empat.

    K frame, bagian tower yang terhubung antara common body dengan bridge maupun

    cross arm. K frame terdiri atas sisi kiri dan kanan yang simetri. K frame tidak dikenal

    di tower jenis pyramid.

    Bridge, penghubung antara cross arm kiri dan cross arm tengah. Pada tengah-tengah

    bridge terdapat kawat penghantar fasa tengah. Bridge tidak dikenal di tower jenis

    pyramida.

    Rambu tanda bahaya, berfungsi untuk memberi peringatan bahwa instalasi

    SUTT/SUTET mempunyai resiko bahaya. Rambu ini bergambar petir dan tulisan

    AWAS BERBAHAYA TEGANGAN TINGGI. Rambu ini dipasang di kaki tower lebih

    kurang 5 meter diatas tanah sebanyak dua buah, dipasang disisi yang mengahadap

    tower nomor kecil dan sisi yang menghadap nomor besar.

    Rambu identifikasi tower dan penghantar / jalur, berfungsi untuk memberitahukan

    identitas tower seperti: Nomor tower, Urutan fasa, Penghantar / Jalur dan Nilai tahanan

    pentanahan kaki tower.

    Anti Climbing Device (ACD), berfungsi untuk menghalangi orang yang tidak

    berkepentingan untuk naik ke tower. ACD dibuat runcing, berjarak 10 cm dengan yang

    lainnya dan dipasang di setiap kaki tower dibawah Rambu tanda bahaya.

    Step bolt, baut panjang yang dipasang dari atas ACD ke sepanjang badan tower

    hingga super structure dan arm kawat petir. Berfungsi untuk pijakan petugas sewaktu

    naik maupun turun dari tower.

    Menara Listrik (Tower Listrik) | Dunia Listrik http://dunia-listrik.blogspot.com/2009/01/menara-listrik-tower-listrik.html

    7 of 10 3/2/2015 10:32 AM

  • Newer Post Older Post

    Halaman tower, daerah tapak tower yang luasnya diukur dari proyeksi keatas tanah

    galian pondasi. Biasanya antara 3 hingga 8 meter di luar stub tergantung pada jenis

    tower .

    Demikian sedikit uraian mengenai menara / tower pada saluran transmisi udara,

    semoga bermanfaat.

    Tweet 1 14SukaSuka

    Kategori: Sistem Transmisi dan Distribusi

    Artikel Terkait Lainnya:

    Sistem Transmisi dan Distribusi

    Earthing untuk aplikasi LV sesuai IEC

    Gas Insulated Switchgear (GIS)

    cara menguji rugi besi dan rugi tembaga pada trafo

    Prosedur melakukan HV test (Hi-pot) untuk peralatan elektrikal

    Short circuit calculation using MVA method (manual)

    Tap Changer (Perubah Tap) Pada Transformator

    Proses Terjadinya Busur Api Pada Circuit Breaker

    Home

    2 K O M E N TA R :

    Mitchel Deardo berkomentar:

    6/9/13 09:57

    Kalo arti AA2 + 06 pada tower itu apa ???

    Jawab

    Jawab

    Menara Listrik (Tower Listrik) | Dunia Listrik http://dunia-listrik.blogspot.com/2009/01/menara-listrik-tower-listrik.html

    8 of 10 3/2/2015 10:32 AM

  • P O S T A C O M M E N T

    Terima kasih atas kunjungan anda di blog Dunia Listrik, Semoga bermanfaat.

    Untuk diskusi dan opini, silahkan kunjungi "Forum Dunia Listrik"

    Dapatkan informasi melalui email, setiap artikel baru diterbitkan dengan

    mendaftarkan alamat email anda di fitur "Registrasi E-mail".

    Comment as:

    Publish

    L I N K K E A R T I K E L I N I

    Create a Link

    STATISTIK BLOG AUTHOR DUNIA LISTRIK KOMUNITAS DUNIA LISTRIK

    Heri Nofrizal berkomentar:

    15/3/14 08:45

    AA2 = Tower seri 2 (tergantung pabrikan)+6 = leg extension di tambah 6 m

    Menara Listrik (Tower Listrik) | Dunia Listrik http://dunia-listrik.blogspot.com/2009/01/menara-listrik-tower-listrik.html

    9 of 10 3/2/2015 10:32 AM

  • Hanif Guntoro

    Rasam Syamsudin

    Gusti Prasetyo Rendy Anggara

    Idwan Kelvin

    with Google Friend Connect

    Members (1261) More

    Already a member? Sign in

    | | HaGeHaGe | Copyright 2008 | Copyright 2008 Dunia ListrikDunia Listrik | UNTUK INDONESIA TERCINTA | | UNTUK INDONESIA TERCINTA |

    Design by Free Design by Free WordPress ThemesWordPress Themes | Bloggerized by | Bloggerized by LasanthaLasantha - - Premium Blogger ThemesPremium Blogger Themes | Powered by | Powered by BloggerBlogger

    4 7 3 5 2 8 3

    Menara Listrik (Tower Listrik) | Dunia Listrik http://dunia-listrik.blogspot.com/2009/01/menara-listrik-tower-listrik.html

    10 of 10 3/2/2015 10:32 AM