Duh Tubuh Pria,2009

download Duh Tubuh Pria,2009

of 44

Transcript of Duh Tubuh Pria,2009

  • 8/11/2019 Duh Tubuh Pria,2009

    1/44

    DUH TUBUH PRIA

    Dr. Adolf H. Mitaart,SpKK(K)

  • 8/11/2019 Duh Tubuh Pria,2009

    2/44

    G O N O R E

  • 8/11/2019 Duh Tubuh Pria,2009

    3/44

    DEFINISI

    Gonore

    Semua penyakit yangdisebabkan oleh

    Neisseria gonorrhoeae

  • 8/11/2019 Duh Tubuh Pria,2009

    4/44

    Penyebab : Gonokok, ditemukan olehNeisser

    Masuk kelompok Neisseria

    Ada 4 spesies :

    Neisseria gonorrhoeae

    Neisseria meningitidis

    Neisseria catarrhalis Neisseria pharyngis sicca

    ETIOLOGI

    patogen

    komensal

  • 8/11/2019 Duh Tubuh Pria,2009

    5/44

    ETIOLOGI

    Sifat gonokok

    - Diplokok, bentuk biji kopi

    berpasangan- Lebar 0,8 u, panjang 1,6 u

    - Negatif-Gram

    - Di luar & di dalam leukosit

  • 8/11/2019 Duh Tubuh Pria,2009

    6/44

    ETIOLOGI

    - Tidak tahan lama di udara

    bebas / suhu >390C /

    desinfektan

    - Cepat mati dalam suasana

    kering

  • 8/11/2019 Duh Tubuh Pria,2009

    7/44

    ETIOLOGI

    Daerah yang paling mudah terinfeksi :

    - Mukosa epitel kuboid

    - Mukosa lapisgepeng imatur

  • 8/11/2019 Duh Tubuh Pria,2009

    8/44

    Masa tunas :

    Sangat singkat

    : 2 5 hari / lebih

    lama

    GAMBARAN KLINIS

  • 8/11/2019 Duh Tubuh Pria,2009

    9/44

    :

    GAMBARAN KLINIS

    Kuman masuk viauretra anterior

    uretritis (anterior akuta)

    ke proksimal

    komplikasi lokal, asendens, &

    diseminata

  • 8/11/2019 Duh Tubuh Pria,2009

    10/44

    Subjektif :- Gatal, panas di sekitar orifisium uretra

    - Disuria, polakisuria, duh tubuh uretra,

    nyeri waktu ereksi

    GAMBARAN KLINIS

  • 8/11/2019 Duh Tubuh Pria,2009

    11/44

    GAMBARAN KLINIS

    Pemeriksaan :

    - Orifisum uretra eksterna

    kemerahan, edema, dan

    ektropion

    - Duh tubuh mukopurulen

    - Pembesaran kelenjar

    getah bening inguinal

    (unilateral / bilateral)

  • 8/11/2019 Duh Tubuh Pria,2009

    12/44

    Berhubungan erat dengan susunan

    anatomi & faal genitalia

    Pria :- Lokal :

    Tisonitis(radang kelenjar Tyson)

    Parauretritis Litritis(radang kelenjar Littre)

    Cowperitis (radang kelenjar Cowper)

    KOMPLIKASI

  • 8/11/2019 Duh Tubuh Pria,2009

    13/44

  • 8/11/2019 Duh Tubuh Pria,2009

    14/44

    - Asendens (menjalar ke atas) :

    Prostatitis

    Vesikulitis

    Funikulitis

    Epididimitisinfertilitas

    Trigonitis

    KOMPLIKASI

  • 8/11/2019 Duh Tubuh Pria,2009

    15/44

    Kompl.diseminata pd &:

    - Artritis

    - Perikarditis- Miokarditis

    - Meningitis

    - Endokarditis- Dermatitis

    KOMPLIKASI

  • 8/11/2019 Duh Tubuh Pria,2009

    16/44

    Kelainan akibat hubungan seksual

    nongenito-genital :

    Orofaringitis

    Proktitis

    Konjungtivitis

    KOMPLIKASI

  • 8/11/2019 Duh Tubuh Pria,2009

    17/44

    - Anamnesis

    - Pemeriksaan klinis

    - Pemeriksaan pembantu

    DIAGNOSIS

  • 8/11/2019 Duh Tubuh Pria,2009

    18/44

    Pemeriksaan pembantu :

    1. Sediaan langsung

    Pengecatan Gram

    Gonokok negatif-Gram, intraselulardan ekstraselular

    DIAGNOSIS

  • 8/11/2019 Duh Tubuh Pria,2009

    19/44

    - Bahan duh tubuh :

    : fosa navikularis

    DIAGNOSIS

  • 8/11/2019 Duh Tubuh Pria,2009

    20/44

    2. Kultur (biakan) :- Media transpor

    - Media pertumbuhan

    DIAGNOSIS

  • 8/11/2019 Duh Tubuh Pria,2009

    21/44

    Tes definitif :

    - Tes oksidasi

    - Tes fermentasi

    DIAGNOSIS

  • 8/11/2019 Duh Tubuh Pria,2009

    22/44

    3. Tes beta-laktamase

    4. Tes Thomson

    DIAGNOSIS

  • 8/11/2019 Duh Tubuh Pria,2009

    23/44

    Medikamentosa :

    - Obat pilihan :

    Ofloksasin 400 mg per oral dosis tunggal

    - Obat alternatif : Cefixim 400 mg oral

    Siprofloksasin 500 mg oral

    Seftriakson 250 mg injeksi intramuskular Kanamisin 2 g injeksi intramuskular

    Tiamfenikol 3,5 g oral

    PENATALAKSANAAN

    dosis

    tunggal

  • 8/11/2019 Duh Tubuh Pria,2009

    24/44

    Catatan :

    - Ofloksasin / siprofloksasin tidak boleh

    untuk wanita hamil dan anak < 12 thn

    - Kanamisin dipakai untuk daerah dgn

    angka resistensi in vitro rendah,

    perlu pemantauan berkala

    PENATALAKSANAAN

  • 8/11/2019 Duh Tubuh Pria,2009

    25/44

    Nonmedikamentosa :

    - Jika mungkin, periksa dan obati

    pasangan seksual tetap

    - Abstinensia sampai sembuh secara

    laboratoris

    - Kondom (bila tidak dapat menahan diri)

    - Kunjungan ulang hari ke-3 dan hari ke-8- Konseling

    PENATALAKSANAAN

  • 8/11/2019 Duh Tubuh Pria,2009

    26/44

    Konseling :

    Penyakit gonore

    Komplikasi

    Cara penularan

    Pentingnya pengobatan pasangan

    Kemungkinan risiko tertular HIV

    PENATALAKSANAAN

  • 8/11/2019 Duh Tubuh Pria,2009

    27/44

  • 8/11/2019 Duh Tubuh Pria,2009

    28/44

    INFEKSI

    GENITAL NON SPESIFIK

  • 8/11/2019 Duh Tubuh Pria,2009

    29/44

    DEFINISI

    Infeksi saluran genital o.k. penyebabnonspesifik

    UNS ( uretritis nonspesifik)

    peradangan uretra, penyebabnyadengan laboratorium sederhana tidak

    dapat dipastikan

    UNG(uretritis nongonore)

    peradangan uretra bukan karena

    Neisseria gonorrhoea

  • 8/11/2019 Duh Tubuh Pria,2009

    30/44

    Chlamydia trachomatis

    Ureaplasma urealyticum

    Lain-lain:

    Trichomonas vaginalis

    Ragi

    Virus herpes simpleks

    Adenovirus

    ETIOLOGI

    Haemophilus sp

    Bacteriodes ureolyticus

    Mycoplasma genitalium

  • 8/11/2019 Duh Tubuh Pria,2009

    31/44

    Penyebab tersering (25-65%)

    Ditemukan dengan

    1. Pembiakan: Mc Coy, BHK2. Mikroskop langsung: badan retikular &

    elementer

    3. Deteksi Ag: ELISA, Imunofluoresen4. Amplifikasi asam nukleat: PCR, LCR

    ETIOLOGI

    Chlamyd ia trachomat is

  • 8/11/2019 Duh Tubuh Pria,2009

    32/44

    Pria

    - Coitus suspectus(1-5 minggu sebelum gejala)

    - Duh tubuh uretra: lendir jernih-keruh terutama

    pagi atau bercak di celana dalam- Nyeri kencing/disuria

    - Gatal di saluran kencing

    - Nokturia- Demam, pembesaran kel.getah bening inguinal

    (jarang)

    MANIFESTASI KLINIS

  • 8/11/2019 Duh Tubuh Pria,2009

    33/44

    Pemeriksaan klinis:

    muara uretra edema

    sekret (+) serosa /seromukosa/ mukous

    MANIFESTASI KLINIS

  • 8/11/2019 Duh Tubuh Pria,2009

    34/44

    Epididimitis: nyeri skrotum, gejala

    uretritis (+)

    Prostatitis: nyeri/edema prostat pada

    palpasi

    Proktitis: nyeri rektum, perdarahan, duh

    mukous, diare (terutama homoseksual)

    Sindrom Reiter

    MANIFESTASI KLINIS

  • 8/11/2019 Duh Tubuh Pria,2009

    35/44

    Sediaan apus sekret uretra(pewarnaanGram)

    Sekret uretra: leukosit PMN >5/lpb ()

    Sekret serviks: leukosit PMN >30/lpb () Tidak terdapat diplokokus negatif-Gram

    Tidak dijumpai blastospora & pseudohifa

    LABORATORIUM

  • 8/11/2019 Duh Tubuh Pria,2009

    36/44

    Anamnesis : riwayat coitus suspectus

    Pemeriksaan klinis : tanda

    uretritis/servisitis Laboratorium : kuman penyebab yang

    spesifik (-)

    DIAGNOSIS

  • 8/11/2019 Duh Tubuh Pria,2009

    37/44

    Medikamentosa :

    - Obat pilihan :

    Doksisiklin 2 x 100 mg/hari per oral selama 7hari

    Azitromisin 1 g per oral dosis tunggal

    - Obat alternatif :

    Eritromisin 4 x 500 mg/hari per oral selama 7hari

    Ofloksasin 2 x 200 mg/hari per oral selama 10hari

    Tetrasiklin 4 x 500 mg/hari per oral selama 7 hari

    PENATALAKSANAAN

  • 8/11/2019 Duh Tubuh Pria,2009

    38/44

    Catatan :

    - Tetrasiklin dan doksisiklin tidak boleh

    untuk wanita hamil dan masa laktasi

    PENATALAKSANAAN

  • 8/11/2019 Duh Tubuh Pria,2009

    39/44

    Nonmedikamentosa :

    - Jika mungkin, periksa dan obati pasanganseksual tetap

    - Abstinensia sampai sembuh secaralaboratoris

    - Kondom (bila tidak dapat menahan diri)

    - Kunjungan ulang hari ke-8 dan hari ke-11(untuk ofloksasin)

    - Konseling

    PENATALAKSANAAN

  • 8/11/2019 Duh Tubuh Pria,2009

    40/44

    Konseling :

    IGNS dan penyebabnya

    Komplikasi

    Cara penularan

    Pentingnya mematuhi pengobatan

    Pentingnya penanganan pasangan

    seksual tetap

    Kemungkinan risiko tertular HIV

    PENATALAKSANAAN

  • 8/11/2019 Duh Tubuh Pria,2009

    41/44

    Infertilitas

    Sindrom Reiter

    Komplikasi

  • 8/11/2019 Duh Tubuh Pria,2009

    42/44

    Uretritis gonore Uretritis nonspesifik

  • 8/11/2019 Duh Tubuh Pria,2009

    43/44

    Diplokok intraselular & ekstraselular

    Leukosit PMN >5/lpb (pria)

    Organisme spesifik (-)

  • 8/11/2019 Duh Tubuh Pria,2009

    44/44