Drowning TT

12

description

Drowning TT

Transcript of Drowning TT

Page 1: Drowning TT
Page 2: Drowning TT

Tenggelam adalah bentuk kematian akibat asfiksia karena terhalangnya udara masuk ke dalam saluran pernafasan disebabakan tersunbat oleh cairan.

Page 3: Drowning TT

I. a. Parsial hanya bagian wajah yang terbenam.b. Komplit seluruh tubuh terbenam.

II. a. Tenggelam kering (dry drowning) kematian terjadi sebelum

menghirup air.b. Tenggelam basah (wet drowning) kematian terjadi setelah menghirup air.

Page 4: Drowning TT

•Kebingungan (mental confusion).•Halusinasi pendengaran.

Page 5: Drowning TT

1. Asfiksia 2. Fibrilasi ventrikuler3. Oedem paru4. Inhibisi vagal

Page 6: Drowning TT

1. Baju yang basah dilepaskan2. Rongga mulut, kerongkongan dan

rongga hidung dibersihkan.3. Segera diberikan bantuan pernafasan.4. Berikan oksigen jika perlu.5. Tubuh korban dijaga agar tetap

hangat.6. Antibiotik diberikan sebagai tindakan

profilaksis.

Page 7: Drowning TT

Biasanya sekitar 5 menit setelah seluruh tubuh terbenam dalam air.

Page 8: Drowning TT

Pemeriksaan Luar:1.Pakaian masih basah jika pemerikasaan

dilakukan tidak lama setelah mayat dikeluarkan dari air.

2.Terdapat tanda-tanda asfiksia berupa: wajah pucat, mata setengah terbuka, dilatasi pupil, lidah terjulur. Bisa juga ditemukan perdarahan subkonjungtiva.

3.Proses pembusukan berlangsung cepat.

Page 9: Drowning TT

4. Lebam mayat berwarna merah muda, tampak pada bagian kepala, leher dan dada.

5. Dari mulut dan hidung bisa ditemukan cairan yang berbusa halus dan berwarna putih.

6. Cutis Anserina 7. Kult pada bagian tangan dan kaki

tampak pucat, basah dan keriput. 8. Benda asing berupa rumput, batu

kerikil dll dapat demukan dalam genggaman korban.

Page 10: Drowning TT

9. Bila korban lama didalam air bisa didapati telapak tangan dan kaki putih mengkerut seperti tukang cuci (washer woman’s hand).

Page 11: Drowning TT

Pemeriksaan dalam1. Pada rongga mulut dan saluran

pernafasan berisi buih haus yang mungkin bercampur dengan lumpur.

2. Paru-paru berisi air dan mengembang sampai menutupi permukaan jantung.

3. Pada perabaan kenyal ada pitting oedem, bila dipotong dan diperas tampak banyak buih.

4. Darah lebih gelap dan encer.5. Jantung kanan berisi darah dan bagian

kiri kosong.

Page 12: Drowning TT