divisi 1 umum

64
1-1 DIVISI I UMUM SEKSI 1.1 RINGKASAN PEKERJAAN 1.1.1 CAKUPAN PEKERJAAN 1) Cakupan pekerjaan dari Kontrak ini meliputi pelaksanaan pekerjaan jalan dan/atau jembatan, pada ruas jalan dan/atau jembatan tertentu dalam sistem jalan negara dan/atau propinsi. Pekerjaan-pekerjaan yang dicakup di dalam Spesifikasi ini dibagi tiga kelompok, Pekerjaan “Utama”, Pekerjaan “Pengembalian Kondisi dan Minor”, dan Pekerjaan “Pemeliharaaan Rutin”. 2) Kegiatan Pemeliharaan Rutin harus dimulai segera setelah periode Kontrak dimulai dan dimaksudkan untuk mencegah setiap kerusakan lebih lanjut pada jalan dan/atau jembatan minor. Kegiatan-kegiatan ini meliputi pekerjaan yang bersifat minor dan tidak dimaksudkan untuk mengembalikan kondisi jalan dan/atau jembatan ke kondisi semula yang lebih baik dan juga bukan memperbaiki kondisi jalan dan/atau jembatan ke kondisi yang lebih baik dari semula. 3) Pekerjaan Pengembalian Kondisi harus dimulai sesegera mungkin selama periode mobilisasi dan dimaksudkan untuk mengembalikan jalan lama dan jembatan minor yang ada ke suatu kondisi yang dapat digunakan, konsisten dengan kebutuhan normal untuk jalan dan/atau jembatan menurut jenisnya. Jenis pekerjaan yang termasuk dalam pengembalian kondisi meliputi penambalan perkerasan, perbaikan tepi perkerasan, pelaburan permukaan yang retak, perataan berat pada jalan kerikil untuk menghilangkan keriting (corrugations) pada permukaan, perbaikan beton yang terkelupas atau retak, pengecatan kembali pada lapis pelindung yang terpengaruh cuaca untuk pekerjaan kayu dan baja, dsb. 4) Pekerjaan Utama akan diterapkan pada ruas jalan termasuk jembatan minor yang pengembalian kondisinya telah selesai dan dimaksudkan untuk meningkatkan kondisi jalan termasuk jembatan minor ke kondisi yang lebih baik daripada sebelumnya. Pekerjaan Utama juga diterapkan untuk pembangunan jalan dan jembatan baru atau penggantian jembatan lama. Pekerjaan ini umumnya akan berupa overlay atau pelapisan kembali permukaan perkerasan, bila perlu, dilapisi terlebih dahulu dengan lapis perkuatan (strengthening layer). Pekerjaan semacam ini akan memperbaiki kerataan maupun bentuk permukaan jalan dan/atau meningkatkan proyeksi umur struktur perkerasan pada ruas jalan tersebut. 5) Cakupan Kontrak ini juga mengharuskan Kontraktor untuk melakukan survei la- pangan yang cukup detil selama periode mobilisasi agar Direksi Pekerjaan dapat melaksanakan revisi minor dan menyelesaikan detil pelaksanaan pekerjaan sebelum operasi pelaksanaan pekerjaan sebagaimana yang disyaratkan dalam Pasal 1.1.3 dari Spesifikasi ini. TAHUN ANGGARAN 2015

description

divisi 1 umum pekerjaan jalan dan jembatan

Transcript of divisi 1 umum

1 - 1DIVISI IUMUMSEKSI 1.1RINGKASAN PEKERJAAN1.1.1 CAKUPAN PEKERJAAN1) Cakupan pekerjaan dari Kontrak ini meliputi pelaksanaan pekerjaan jalan dan/ataujembatan,pada ruas jalan dan/atau jembatan tertentu dalamsistemjalan negaradan/ataupropinsi. Pekerjaan-pekerjaanyangdicakup di dalamSpesifikasi ini dibagitiga kelompok, Pekerjaan Utama,Pekerjaan Pengembalian Kondisi dan Minor,dan Pekerjaan Pemeliharaaan Rutin.2) Kegiatan Pemeliharaan Rutinharus dimulai segera setelah periode Kontrak dimulaidandimaksudkanuntukmencegahsetiapkerusakanlebihlanjut padajalan dan/ataujembatan minor. Kegiatan-kegiatan ini meliputi pekerjaan yang bersifat minor dantidakdimaksudkanuntukmengembalikankondisi jalandan/ataujembatankekondisisemulayanglebihbaikdanjugabukanmemperbaiki kondisi jalandan/ataujembatanke kondisi yang lebih baik dari semula.3) Pekerjaan Pengembalian Kondisi harus dimulai sesegera mungkin selama periodemobilisasi dan dimaksudkan untuk mengembalikan jalan lama dan jembatan minoryangadakesuatu kondisi yangdapat digunakan, konsistendengankebutuhannormaluntukjalandan/atau jembatan menurut jenisnya. Jenis pekerjaanyang termasuk dalampengembalian kondisi meliputi penambalan perkerasan, perbaikan tepi perkerasan,pelaburan permukaan yang retak, perataan berat pada jalan kerikil untukmenghilangkan keriting (corrugations) pada permukaan, perbaikan beton yangterkelupas atau retak, pengecatan kembali pada lapis pelindung yang terpengaruhcuaca untuk pekerjaan kayu dan baja, dsb.4) Pekerjaan Utama akan diterapkan pada ruas jalan termasuk jembatan minor yangpengembaliankondisinyatelahselesai dandimaksudkanuntukmeningkatkankondisijalantermasuk jembatan minor ke kondisi yang lebih baik daripada sebelumnya.PekerjaanUtama jugaditerapkanuntukpembangunanjalan danjembatanbaruataupenggantian jembatan lama. Pekerjaan ini umumnya akan berupa overlay ataupelapisankembali permukaanperkerasan, bila perlu, dilapisi terlebihdahuludenganlapisperkuatan (strengthening layer). Pekerjaan semacamini akan memperbaikikerataan maupun bentuk permukaan jalan dan/atau meningkatkan proyeksi umurstruktur perkerasan pada ruas jalan tersebut.5) Cakupan Kontrak ini juga mengharuskan Kontraktor untuk melakukan survei la-pangan yang cukup detil selama periode mobilisasi agar Direksi Pekerjaan dapatmelaksanakanrevisi minor dan menyelesaikan detil pelaksanaan pekerjaan sebelumoperasi pelaksanaanpekerjaansebagaimanayangdisyaratkandalamPasal 1.1.3dariSpesifikasi ini.TAHUN ANGGARAN 20151 - 21.1.2.1)KLASIFIKASI PEKERJAANKONSTRUKSIUmumDalamcakupanpekerjaandari Kontrakini, tigakelompokpekerjaanyangberbedayaitupekerjaan utama, pekerjaanpengembalian kondisi dan minor, danpekerjaanpemeliharan rutin, dapatterdiri dari, tetapi tidakterbatas pada, salahsatu atau semuaklasifikasi pekerjaan yang terdaftar di bawah ini.2) Pekerjaan Utamaa) Pelapisan Strukturali) Overlaydenganlapisanaspal yangterdiri dari perataandanperkuatandariAC-BC atau HRS-Base atau lapisan lainnya yang ditunjukkandalamGambar dandilanjutkandenganpelapisanpermukaan memakaiAC-WCatau HRS-WC atau lapisan jenislainnya yang ditunjukkandalam Gambar.ii) Pekerjaan penghamparan Lapis Pondasi Agregat untuk rekonstruksiruasjalanyangrusakberat terdiri dari LapisanPondasi Bawah, LapisPondasi Atas dandiikuti dengansalahsatujenispelapisan permukaanyang disebutkan diatas.b) Pelapisan Non Strukturali) Overlaydengansatulapis lapisan beraspal, seperti Latasir, HRS-WC,AC-WC, Lasbutag, Latasbusir atauCampuranDinginuntukmeratakanpermukaan dan menutup perkerasan lama yang stabil.ii) Overlaydengandualapislapisan beraspal, terdiri darilapisperataAC-BCatauAC-Base atau HRS-Base, dandilanjutkandengan pelapisanpermukaanmemakai AC-WCatauHRS-WCataulapisanjenis lainnyayang ditunjukkan dalam Gambar, untuk meratakan dan menutupperkerasan lama yang stabil.c) Pelaburan Non Strukturali) Pelaburanmemakai BURTUatauBURDApadaperkerasanjalanlamadengan lalu lintas rendah, dimana permukaanperkerasantersebutcukuprata dan mempunyai punggung jalan (camber) yang mmenuhi.d) Pengerikilan Kembali Jalan Tanpa Berpenutup Aspali) Pengerikilan kembali untuk mengganti kerikil yang hilang oleh lalulintasdanmeningkatkankekuatan struktur perkerasankerikil yangadapada ruas jalan yang lemah.e) Penambahan / Rekonstruksi Bahu Jalan Sepanjang Jalan Berpenutup Aspali) Bahujalanberpenutupaspal yangterdiri dari Lapis Pondasi AgregatKelas A yang dilapisi dengan BURTU.ii) Bahu jalan tanpa penutup aspal terdiri dari Lapis Pondasi AgregatKelas B.TAHUN ANGGARAN 20151 - 3f) Penambahan atau Rekonstruksi Pekerjaan Penunjang i)Selokan tanah.ii) Selokan dan drainase yang dilapisi.iii) Gorong-gorong pipa dari beton.iv) Gorong-gorong persegi dari beton.v) Pekerjaan tanah untuk perbaikan kelongsoran.vi) Peninggian elevasi permukaan jalan(grade raising), hanya bila benar-benar diperlukan dan dana dalam Kontrak masih mencukupi.vii) Pekerjaan struktur lainnya, seperti jembatan kecil dan sebagainya.viii) Pekerjaan perlindungan talud, seperti pasangan batu kosong denganatau tanpa adukan dan bronjong.ix) Re-alinyemen horisontal minor, hanya bila benar-benar diperlukanuntuk alasan keamanan dan dana dalam Kontrak masih mencukupi.g) Pekerjaan Pembangunan Jembatan Baru atau Penggantian Jembatan Lamai) Pekerjaan pondasi, seperti sumuran, tiang pancang, dan sebagainya.ii) Pekerjaan bangunan bawah, seperti abutment dan pier jembatan.iii) Pekerjaanbangunan atas, seperti gelagar betonbertulangatau betonpratekan atau baja.3) Pekerjaan Pengembalian Kondisi dan Minora) Pengembalian Kondisi Perkerasani) Penambalanperkerasan, meliputi penggalianlokasi tertentu jalanyangberlubang-lubangatau rusak berat dan pengisian kembali, pemadatandanpekerjaanpenyelesaian denganbahanpengembalian kondisi yangsesuai dengan bahan perkerasan lama.ii) Penutupan lubang-lubang yang besar pada perkerasan berpenutup aspal.iii) Perbaikan tepi perkerasan pada perkerasan berpenutup aspal.iv) Pelaburansetempat padaperkerasanberpenutupaspal yangretak-retak,dimanaluasbagianyangretaklebihbesardari10%dankurangdari30 % terhadap luas total perkerasan.v) Pekerjaan perataan setempat baik pada jalan dengan atau tanpaberpenutup aspal untuk mengisi bagian yang ambles (depression)setempat dan untuk mengurangi kekasaran perkerasan sampai batas-batas yang diterima.TAHUN ANGGARAN 20151 - 4vi) Perataanberat setempat padajalantanpapenutupaspal untukmenghi-langkan ketidakrataan permukaan dan mempertahankan bentukpermukaansemula, dilanjutkan dengan pemadatan kembali denganmesin gilas.b) Pengembalian Kondisi Bahu Jalani) Sama dengan pengembalian kondisi perkerasan tetapi terbatas padabahu jalan yang berlubang-lubang atau rusak berat.ii) Pengupasan bahujalan yanglebih tinggi dari permukaan perkerasanyang telah selesai dikerjakan sehingga mencapai ketinggian yang benar.c) PengembalianKondisi Selokan,SaluranAir, Timbunan, Galian danPeng-hijauani) Penggalian danpembentukankembali salurandrainasetanpapelapisan(unlined) yangruntuhatau alinyemen yangjelek pada lokasi tertentuagar kemampuan operasional sistem drainase dapat dikembalikanseperti semula. Seluruh pekerjaan rekonstruksi saluran yang tidakdilapisi akandiklasifikasikansebagai pekerjaanutama menurut uraianpekerjaan (2)(f) diatas.ii) Perbaikan setempat pada beton non-struktural yang retak atau terke-lupas, pasangan batu dengan mortar (mortared stonework) ataupasanganbatu(stonemasonry) untuksaluranyangdilapisi (lined) dangorong-gorong. Perbaikan struktural padasaluranyangdilapisi (lined)dangorong-gorong termasuk rekonstruksi seluruhatau sebagian dariruas yangrusak akandiklasifikasikansebagai pekerjaanutamamenuruturaian pekerjaan (2)(f) diatas.iii) Pekerjaan galian minor atau penimbunan yang diperlukan untukmembentukulangdan meratakan kembali timbunanatau galian yangada, dimana timbunanataugaliantersebut yang mengalami kelongsoranatau erosi.iv) Stabilisasi dengan tanaman pada timbunan atau galian yang terekspos. v)Penanamansemakataupohonbarusebagai pengganti tanamanlamayang ditebang untuk pelebaran jalan atau untuk tujuan lainnya.d) Perlengkapan Jalan dan Pengatur Lalu Lintasi) Pengecatan Marka Jalan.ii) PenyediaandanpemasanganRambuJalan, PatokPengarahdanPatokKilometer.iii) Penyediaan dan pemasangan Rel Pengaman.iv) Penyediaan dan pemasangan Paku Jalan dan Mata Kucing.v) Penyediaan dan pemasangan Kerb dan Trotoar.TAHUN ANGGARAN 20151 - 5e) Pengembalian Kondisi JembatanPerbaikanterbatas ataupenggantianbagian-bagiandaristruktur-atasjembatanyangmenunjukkan tanda-tanda kerusakan struktural atau non-struktural.Perbaikandapat dilakukan terhadapstruktur jembatanbeton, bajaatau kayudan dapat meliputi :i) Penyuntikan (grouting) pada beton yang retak.ii) Perbaikan pada beton yang terkelupas.iii) Pembuangan dan penggantian beton struktur yang rusak.iv) Penggantian baja yang tertanam seperti sambungan ekspansi.v) Perbaikanatau penggantian sandaran(hand railing)yang rusak.vi) Pembuangan dan penggantian bajastrukturyang berkarat berat.vii) Pembuangan dan penggantian kayu yang lapuk.viii) Penggantian konektor yang berkarat.ix) Pembersihan dan pengecatan kayu atau baja struktur4) Pekerjaan Pemeliharaan Rutina) Perkerasan Lamai) Penambalan lubang kecil dan pelaburan setempat pada permukaanperkerasanberpenutupaspallamayangmasihutuh (sound) dimanaluaslokasi yang retak kurang dari 10 % terhadap luas total perkerasan.ii) Perataan ringan secara rutin dengan motor grader pada jalan tanpapenutupaspal untuk mengendalikan terjadinya lubang atau keriting(corrugations).b) Bahu Jalan Lamai) Penambalan lubang pada bahu jalan lama tanpa penutup aspal.ii) Penambalan lubang dan pelaburan retak pada bahu jalan lama ber-penutup aspal.c) Selokan, Saluran Air, Galian dan Timbunani) Pembersihandanpembuanganlumpur secara rutinpada selokandansaluran yang ada.ii) Pembuangan semua sampah dari sistem drainase yang ada setelah hujanlebat.TAHUN ANGGARAN 2015vi) Penyediaan danpemasanganLampuPengatur LaluLintasdanLampuPenerangan Jalan.1 - 6iii) Pemotongan rumput secara rutin dan pengendalian pertumbuhantanaman pada galian, timbunan, lereng dan berm.d) Perlengkapan Jalani) Pengecatanulangsemuarambujalan, patoktandadanlainnya yangtidak terbaca.ii) Pembersihan rutin terhadap semua perlengkapan jalan dan pengatur lalulintas.iii) Perbaikan minor terhadap masing-masing jenis perlengkapan jalan.e) Jembatani) Pemeriksaan dan pembersihan rutin pada semua komponen strukturjembatandimana korosi pada baja atau pelapukan pada kayu dapatterjadi jika tidak dibersihkan.ii) Pemeriksaan dan pembersihan rutin kotoran dari semua saluran airdimana penggerusan terhadap timbunan ataupondasi jembatan dapatterjadi jika tidak dibersihkan.iii) Pemeriksaan dan pembersihanrutin semua kotoran dan sampah darilubang-lubang drainase lantai jembatan dan pipa-pipa saluran.1.1.31)KETENTUANREKAYASA (ENGINEERING)UmumSebelumpekerjaansurvei dimulaiKontraktor harus mempelajari Gambar asli untukdikonsultasikandenganDireksi Pekerjaan, danharusmemastikandan memperbaikisetiap kesalahan atau perbedaan yang terjadi, terutama yang berhubungan denganlebarjalanlama, lokasi setiappelebaranperkerasandanstruktur drainase. KontraktordanDireksi Pekerjaan harus mencapai kesepakatan dalammenentukan ketepatansetiap perubahan yang dibuat dalam Gambar ini.Kuantitas dalamDaftar Kuantitas dan Harga dapat diubah olehDireksi Pekerjaansetelahrevisi minorterhadapseluruhrancangantelahselesai, dimanarevisi minor iniharus berdasarkan data survei lapangan yangdikumpulkanolehKontraktor sebagaibagian dari cakupan perkerjaandalam Kontrak.2) Survei Lapangan oleh KontraktorSelama periode mobilisasi pada saatdimulainya Kontrak, Kontraktor harus melak-sanakan survei lapangan yang lengkap terhadap kondisi fisik dan struktur padaperkerasanjalanlama, bahujalanlamadansemuaciri-ciri tambahanlainnyasepertisistemdrainase, jembatandanstruktur minor lainnya, markajalan, rambulalulintas,danlainsebagainya. Ketentuan survei lapangan yang lengkapdandetil terdapat dalamSeksi 1.9, Rekayasa Lapangan.TAHUN ANGGARAN 20151 - 7Setelahpekerjaan survei lapangan ini selesai, Kontraktor harus menyiapkan danmenyerahkanlaporan lengkapdan detildari hasil survei ini kepadaDireksi Pekerjaan,tidaklebih dari tanggal yang ditentukandalam Pasal 1.1.4 dari Spesifikasi ini. Tanggalpenyerahanini akanmerupakantonggakyangsangat pentingbagi dimulainyapeker-jaan dalam Kontrak dengan lebih dini dan berhasil.3) Revisi oleh Direksi PekerjaanDetil pelaksanaanyanglengkappadasetiapmatapekerjaandalamcakupan KontrakiniakanditerbitkansecarabertahapuntukKontraktor danbilamanadetil pelaksanaanini telahdisiapkan, dapat mencakup, tetapi tidakbolehterbatas pada, sebagianatauseluruh hal-hal berikut :a) Revisi minor terhadap rancangan perkerasan dan/atau jembatan.b) Detil peningkatan bahu jalan.c) Detil setiap perbaikan alinyemen yang diperlukan, jika ada.d) Detil setiap pelebaran jalur lalu lintas (carriageway), jika ada.e) Detil perbaikan selokan atau drainase.f) Detil struktur drainaseg) Detil pekerjaan pengendalian lereng, pasangan batu kosong, pekerjaanstabilisasi timbunan atau galian.h) Detil marka jalan.i) Detil rambujalan, patokpengamandanrel pengamandanlainsebagainya,baik pemasangan baru maupun penggantian.j) Detil pekerjaan pengembalian kondisi jembatan.1.1.4 URUTAN PEKERJAAN1) CakupanpekerjaandalamKontrak ini mensyaratkanbahwakegiatantertentu harusdiselesaikan secara berurutan menurut tongak-tonggak yangtelah ditetapkan sebe-lumnya. Kecualijika ditentukan lainolehDireksi Pekerjaan, tanggal yangmenjaditonggak utama bagi kegiatan yang kritis adalah sebagai berikut :a) Survei lapangan termasuk peralatanpengujian yang diperlukan danpenyerahan laporan oleh Kontraktor.: 30 hari setelah pengambilalihanlapangan oleh Kontraktorb) Revisi Minor oleh Direksi Pekerjaantelah selesai.: 60 hari setelah pengambilalihanlapanganoleh Kontraktor, walaukeluarnyadetil pelaksanaan dapatbertahap setelah tanggal ini.c) Pekerjaan pengembalian kondisiperkerasan dan bahu jalan selesai.: 60 hari setelah pengambilalihanlapangan oleh Kontraktor.TAHUN ANGGARAN 20151 - 8d) Pekerjaan minor pada selokan,saluran air, galian dan timbunan,pemasangan perlengkapan jalandan pekerjaan pengembaliankondisi jembatan.: 90 hari setelah pengambilalihanlapangan oleh Kontraktor.e) Pekerjaan drainase selesai. : Sebelum dimulainya setiap overlay.2) Diagram yang menjelaskan lingkup dan urutan kegiatan dalam pekerjaan dari berbagaipekerjaan utama diberikan dalam Lampiran 1.1.A pada akhir Seksi ini.1.1.51)PEMBAYARAN PEKERJAANKontraktorharusmelaksanakanPekerjaansesuai dengandetil yangdiberikandalamGambar, dan sebagaimana yang diperintahkan oleh Direksi Pekerjaan, dimanasebagian besar pekerjaan tersebut akan dibayar menurut sistem Harga Satuan.Pembayarankepada Kontraktor harus dilakukan berdasarkan kuantitas aktual yangdiukur padamasing-masingMata Pembayaran dalamKontrakyang telah dilaksanakansesuaidenganSeksi yang berkaitandariSpesifikasi ini, baik carapengukuranmaupunpembayarannya.Pembayaran juga akan dilakukan berdasarkan pengukuran danpembayaranLumpSumuntukmatapembayaranMobilisasi, Relokasi UtilitasdanPelayanan YangAda, Cofferdam, Penyokong, Pengaku, danpekerjanyang terkait,dan Pekerjaan Pemeliharaan Rutin, serta pengukuran dan pembayaran untukpekerjaan yang diperintahkan atas dasar Pekerjaan Harian.2) Pembayaran yang diberikan kepada Kontraktor harus mencakup kompensasi penuhuntuk seluruh biaya yang dikeluarkan seluruh pekerja, bahan, peralatan konstruksi,pengorganisasian pekerjaan, biaya tak terduga, keuntungan, retribusi, pajak,pengamanan pekerjaanyangtelahselesaidikerjakan, pembayarankepadapihakketigauntuktanah atau untuk penggunaan atas tanah, atau untuk kerusakan bangunan(property), maupununtuksemuabiaya pekerjaantambahyangtidakdibayar secaraterpisah, seperti pembuatan drainase sementara untuk melindungipekerjaan selamapelaksanaan, pengangkutan, perkakas, peledakan dan bahan untuk peledakan,penurapan, penyangga, pembuatan tempat kerja (staging), pembuatan tanda sumbu(centering) dan penopang dan lain-lain biaya yang diperlukan atau lazimdipakaiuntuk pelaksanaan dan penyelesaian yang sebagaimana mestinya dari Pekerjaantersebut.TAHUN ANGGARAN 2015CATATAN :1. Contoh ini diperuntukkan bagiseluruh Kontrak.2. Diagram adalah tanpa skala.3. Urutan dan waktu kegiatanyang aktual ditentukan olehDireksi Pekerjaan berdasarkanLingkup Pekerjaan setiapKontrak.SURAT PERINTAHMULAI KERJAPERIODE MOBILISASITANGGAL MULAI KERJAPERIODE KONTRAKFISIKPERIODE PEMELIHARAAN RUTINPERIODE PELAKSANAANSERAH TERKEGIATANUMUMLaboratoriumSelesaiMobilisasi Peralatan dan Personil Mobilisasi SelesaiSurvey Lapangan: - Drainase Survey- Perkerasan Lapangan- Struktur SelesaiRevisi Minor oleh Direksi Pekerjaan Penerbitan Detil PelaksanaanKEGIATAN PENGEMBALIANKONDISIDAN PEKERJAAN MINOR Pengembalian KondisiPerkerasan Perkerasan dan Bahu SelesaiBahu JalanSelokan, Saluran Air, Galian dan Timbunan PekerjaanPerlengkapan Jalan MinorJembatan SelesaiKEGIATAN PEKERJAANUTAMAPekerjaan TanahDrainase Pekerjaan Drainase SelesaiLapis PondasiBahu JalanLapis PermukaanStrukturPekerjaan Perbaikan (bila ada)KEGIATAN PEMELIHARAANRUTINPerkerasan, Bahu Jalan, Selokan, Saluran Air, Periode Pemeliharaan Rutin Intensif Pemeliharaan RutinGalian dan Timbunan, Perlengkapan Jalan,Jembatan, Arus Lalu Lintas1 - 10SEKSI 1.2MOBILISASI1.2.1 UMUM1) UraianCakupankegiatan mobilisasi yang diperlukan dalam Kontrak iniakantergantungpadajenis dan volume pekerjaan yang harus dilaksanakan, sebagaimana disyaratkan dibagian-bagian lain dari Dokumen Kontrak, dan secara umum harus memenuhi berikut:a) Ketentuan Mobilisasi untuk semua Kontraki) Penyewaan atau pembelian sebidang lahan yang diperlukan untuk basecamp Kontraktor dan kegiatan pelaksanaan.ii) Mobilisasi Kepala Pelaksana (General Superintentent) yang memenuhijaminan kualifikasi (sertifikasi) menurut cakupan pekerjaannya (pemba-ngunan, atau peningkatan jalan / penggantian jembatan, atau pemeli-haraan berkala).iii) Mobilisasi semua staf pelaksana dan pekerja yang diperlukan dalampelaksanaan dan penyelesaian pekerjaan dalam Kontrak.iv) Mobilisasi danpemasangan peralatansesuai dengandaftarperalatanyangtercantumdalamPenawaran, dari suatulokasi asal ke tempat pekerjaandimana peralatan tersebut akan digunakan menurut Kontrak ini.v) PenyediaandanpemeliharaanbasecampKontraktor, jikaperlutermasukkantor lapangan, tempat tinggal, bengkel, gudang, dan sebagainya.vi) Perkuatan jembatan lama untuk pengangkutan alat-alat berat..b) Ketentuan mobilisasi Kantor Lapangan dan Fasilitasnya untuk Direksi PekerjaanKebutuhan ini akan disediakan dalam Kontrak lain.c) Ketentuan mobilisasi Fasilitas Pengendalian MutuPenyediaandanpemeliharaanlaboratoriumlapangan harus memenuhi keten-tuanyangdisyaratkandalamSeksi 1.4 dari Spesifikasi ini bersama denganperalatan laboratorium lapangan yang tercantum dalam Lampiran 1.4.A.Gedunglaboratoriumdan peralatannya, yangdipasok menurut Kontrak ini,akan tetap menjadi milik Kontraktor pada waktu proyek selesai.d) Kegiatan Demobilisasi untuk semua KontrakPembongkarantempat kerjaolehKontraktorpadasaat akhir Kontrak, termasukpemindahan semua instalasi, peralatandan perlengkapandari tanahmilikPeme-rintahdanpengembaliankondisi tempat kerja menjadi kondisi seperti semulasebelum Pekerjaan dimulai.TAHUN ANGGARAN 20151 - 112) Pekerjaan Seksi Lain Yang Berkaitan Dengan Seksi Inia) Syarat-syarat Kontrak (Bab 3 dari Dokumen Kontrak) : Pasal-pasal yangberkaitanb) Kantor Lapangan dan Fasilitasnya : Seksi 1.3c) Pelayanan Pengujian Laboratorium : Seksi 1.4d) Rekayasa Lapangan : Seksi 1.9e) Jadwal Pelaksanaan : Seksi 1.12f) Pekerjaan Pembersihan : Seksi 1.16g) Selokan dan Saluran Air : Seksi 2.1h) Gorong-gorong : Seksi 2.3i) Pemeliharaan Jalan Samping dan Jembatan : Seksi 10.23) Periode MobilisasiMobilisasi dari seluruh mata pekerjaan yang terdaftar dalamPasal 1.2.1.(1) harusdiselesaikandalamjangka waktu60hari terhitungmulai tanggal mulai kerja, kecualipenyediaan Fasilitas dan Pelayanan Pengendalian Mutu harus diselesaikan dalam waktu45 hari.SetiapkegagalanKontraktor dalammemobilisasi Fasilitas danPelayananPengendalianMutu sebagimana disebutkan diatas, akan membuat Direksi Pekerjaan melaksanakanpekerjaansemacamini yang dianggap perlu dan akan membebankan seluruh biayatersebut ditambah sepuluh persen pada Kontraktor, dimana biaya tersebut akandipotongkan dari setiapuangyangdibayarkanatauakandibayarkankepadaKontraktormenurut Kontrak ini. Malahan, pemotongan sebagaimana yang disebutkandalam Pasal1.2.2.(2) tetap berlaku.4) Pengajuan Kesiapan KerjaKontraktor harus menyerahkan kepada Direksi Pekerjaan suatu programmobilisasimenurut detil dan waktu yang disyaratkan dalam Pasal 1.2.2 dari Spesifikasi ini.Bilamanaperkuatan jembatanlamaataupembuatanjembatandarurat ataupembuatantimbunan darurat pada jalanyang berdekatan denganproyek, diperlukan untukmemper-lancar pengangkutan peralatan, instalasi ataubahan milik Kontraktor, detil pekerjaandarurat ini juga harus diserahkanbersama dengan programmobilisasi sesuai denganketentuan Seksi 10.2 dari Spesifikasi ini.1.2.21)PROGRAM MOBILISASIDalamwaktu7hari setelahPenandatanganKontrak, Kontraktor harus melaksanakanRapat Pra Pelaksanaan (Pre Construction Meeting) yang dihadiri Pemilik, DireksiPekerjaan, Wakil Direksi Pekerjaan(bilaada)dan Kontraktoruntukmembahassemuahal baik yang teknis maupun yang non teknis dalam proyek ini.2) Dalamwaktu14 hari setelahRapat PraPelaksanaan, Kontraktor harus menyerahkanProgramMobilisasi (termasuk program perkuatan jembatan, bila ada) dan JadwalKemajuan Pelaksanaan kepada Direksi Pekerjaan untuk dimintakan persetujuannya.3) Programmobilisasi harus menetapkan waktuuntuk semua kegiatanmobilisasi yangdisyaratkan dalam Pasal 1.2.1.(1) dan harus mencakup informasi tambahan berikut :TAHUN ANGGARAN 20151 - 12a) Lokasi base campKontraktor dengan denah lokasi umumdandenah detil dilapanganyangmenunjukkanlokasi kantor Kontraktor, bengkel, gudang, mesinpemecah batu dan instalasi pencampur aspal, serta laboratorium bilamanafasilitas tersebut termasuk dalam cakupan Kontrak.b) Jadwal pengiriman peralatan yang menunjukkan lokasi asaldari semuaperalatanyang tercantum dalam Daftar Peralatan yang diusulkan dalam Penawaran,bersamadenganusulancarapengangkutandanjadwal kedatanganperalatandilapangan.c) Setiapperubahanpadaperalatanmaupunpersonil yangdiusulkandalamPena-waran harus memperoleh persetujuan dari Direski Pekerjaan.d) Suatudaftar detil yangmenunjukkanstruktur yangmemerlukanperkuatanagaraman dilewati alat-alat berat, usulanmetodologipelaksanaan danjadwal tanggalmulai dan tanggal selesai untuk perkuatan setiap struktur.e) Suatu jadwal kemajuanyang lengkapdalam format bagan balok (bar chart) yangmenunjukkantiapkegiatanmobilisasi utamadansuatukurva kemajuan untukmenyatakan persentase kemajuan mobilisasi.1.2.31)PENGUKURANDAN PEMBAYARANPengukuranPengukuran kemajuan mobilisasi akan ditentukanolehDireksi Pekerjaan atas dasarjadwal kemajuanmobilisasi yanglengkapdantelahdisetujui seperti yangdiuraikandalam Pasal 1.2.2.(2) diatas.2) Dasar PembayaranMobilisasi harus dibayar atas dasar lump sum menurut jadwal pembayaran yangdiberikandi bawah, dimana pembayarantersebut merupakankompensasi penuhuntukpenyediaan dan pemasangan semua peralatan, dan untuk semua pekerja, bahan, perkakas,dan biaya lainnya yang perlu untuk menyelesaikan pekerjaan yang diuraikan dalam Pasal1.2.1.(1) dari Spesifikasi ini. WalaupundemikianDireksi Pekerjaan dapat, setiapsaatselama pelaksanaan pekerjaan, memerintahkan Kontraktor untuk menambah peralatanyang dianggap perlu tanpa menyebabkan perubahan harga lump sum untuk Mobilisasi.Pembayaran biaya lump sum ini akan dilakukan dalam tiga angsuran sebagai berikut :a) 50%(limapuluhpersen) bila mobilisasi 50%selesai, danpelayananataufasilitas pengujian laboratorium telah lengkap dimobilisasi.b) 20%(duapuluhpersen) bilasemuaperalatanutamaberadadi lapangandanditerima oleh Direksi Pekerjaan.c) 30 % (tiga puluh persen) bila demobilisasi selesai dilaksanakan.TAHUN ANGGARAN 20151 - 13BilamanaKontraktor tidakmenyelesaikanmobilisasi sesuai dengan salah satu dari keduabatas waktuyangdisyaratkandalam Pasal 1.2.1.(3)makajumlah yang disahkanDireksiPekerjaanuntukpembayaranadalahpersentase angsuran penuh dari harga lumpsumMobilisasi dikurangi sejumlah dari 1 %(satu persen) nilai angsuran untuk setiapketerlambatan satu hari dalam penyelesaian sampai maksimum 50 (lima puluh) hari.Nomor MataPembayaranUraian SatuanPengukuran1.2 Mobilisasi Lump SumTAHUN ANGGARAN 20151 - 14SEKSI 1.3KANTOR LAPANGAN DAN FASILITASNYA1.3.11)UMUMUraian PekerjaanMenurut Seksi ini, Kontraktor harus membangun, menyediakan, memasang, memelihara,membersihkan, menjaga, danpadasaat selesainyaKontrakharus memindahkanataumembuang semua bangunan kantor darurat, gudang-gudangpenyimpanan, barak-barakpekerja dan bengkel-bengkel yang dibutuhkan untuk pengelolaan dan pengawasanproyek.2) Pekerjaan Seksi Lain Yang Berkaitan Dengan Seksi Inia) Mobilisasi : Seksi 1.2b) Bahan dan Penyimpanan : Seksi 1.11c) Pekerjaan Pembersihan : Seksi 1.163) Ketentuan Umuma) Kontraktor harus mentaati semua peraturan-peraturan Nasional maupun Daerah.b) Kantor dan fasilitasnya harus ditempatkan sesuai dengan Lokasi UmumdanDenah Lapangan yang telah disetujui dan merupakan bagian dari ProgramMobilisasi seperti dirinci dalamPasal 1.2.2.(2), dimanapenempatannya harusdiusahakan sedekat mungkin dengan daerah kerja (site) dan telah mendapatpersetujuan dari Direksi Pekerjaan.c) Bangunan untuk kantor dan fasilitasnya harus ditempatkan sedemikian rupasehingga terbebas dari polusi yang dihasilkan oleh kegiatan pelaksanaan.d) Bangunanyangdibuat harus mempunyai kekuatanstruktural yangbaik, tahancuaca, dan elevasi lantai yang lebih tinggi dari tanah di sekitarnya.e) Bangunanuntukpenyimpananbahanharusdiberi bahanpelindung yangcocoksehingga bahan-bahan yang disimpan tidak akan mengalami kerusakan.f) Sesuai pilihan Kontraktor, bangunan dapat dibuat di tempat ataudirakit darikomponen-komponen pra-fabrikasi.g) Kantor lapangan dan gudang sementara harus didirikan diatas pondasi yangmantap dan dilengkapi dengan penghubung dengan untuk pelayanan utilitas.h) Bahan, peralatandanperlengkapanyangdigunakanuntukbangunandapat baruatau bekas pakai, tetapi dengan syarat harus dapat berfungsi, cocok denganmaksudpemakaiannyadantidakbertentangandenganperundang-undangandanperaturan yang berlaku.i) Lahan untuk kantor lapangan dansemacamnya harus ditimbundan diratakansehinggalayak untukditempati bangunan, bebas dari genanganair, diberi pagarkeliling, dandilengkapi minimumdenganjalanmasukdari kerikil sertatempatparkir.TAHUN ANGGARAN 20151 - 15j) Kontraktor harus menyediakanalat pemadamkebakaran dankebutuhanP3Kyang memadai di seluruh barak, kantor, gudang dan bengkel.1.3.21)KANTOR KONTRAKTOR DAN FASILITASNYAUmumKontraktorharusmenyediakanakomodasi danfasilitaskantoryangcocokdanmeme-nuhi kebutuhan proyek sesuai Seksi dari Spesifikasi ini.2) UkuranUkurankantor danfasilitasnyasesuai untukkebutuhanumumKontraktor danharusmenyediakan sebuah ruangan yang digunakan untuk rapat kemajuan pekerjaan.3) Alat Komunikasia) Kontraktor harus menyediakan suatu saluran langsung.b) Bilamana sambungan saluran telepon tidak mungkin disediakan, atautidakdapat disediakandalamperiodemobilisasi, makaKontraktor harusmenyediakan pengganti telpon satelit (menggunakan sistem satelitInmarsat atauIridium atausejenis)yangdapat berkomunikasi 2arah(2-way) denganjelas dan dapat diandalkan antara kantor Pemilik di IbukotaPropinsi, kantor TimSupervisi Lapangandantitikterjauhdi lapangan.Sistemtelponharusdipasangdi kantorutamadansemuakantor cabangserta digunakan sesuai dengan petunjuk dari Direksi Pekerjaan.c) Bilamanaijinatauperijinandari instansi Pemerintahyangterkait diperlukanuntuk pemasangan dan pengoperasian sistemtelopon satelit semacamini,DireskiPekerjaan akanmelakukan semua pengaturan, tetapisemua biayayangtimbul harus dibayar oleh Kontraktor.4) Perlengkapan dalam Ruang Rapat dan Ruang Penyimpanan Dokumentasi Proyeka) Meja rapat dengan kursi untuk paling sedikit 8 orangb) Rakataulaci untukpenyimpanangambardanarsipuntukDokumentasi Proyeksecara vertikal atauhorisontal, yangditempatkandi dalamataudekat denganruang rapat.5) Kantor PendukungBilamanaKontraktor menganggapperluuntukmendirikansatukantor pendukungataulebih, yangakandigunakanuntukkeperluansendiri padajarak50kmataulebihdarikantor utama di lapangan, maka Kontraktor harus menyediakan, memelihara danmelengkapisatu ruanganpadasetiapkantorpendukungdenganukuran sekitar 12meterpersegi yang akan digunakan oleh Staf Direksi Pekerjaan untuk setiap kantor pendukung.TAHUN ANGGARAN 20151 - 161.3.31)BENGKEL DAN GUDANG KONTRAKTORKontraktor harusmenyediakansebuahbengkel di lapanganyangdiberi perlengkapanyangmemadai sertadilengkapi dengandayalistrik, sehinggadapat digunakanuntukmemperbaiki peralatanyangdigunakandalampelaksanaanPekerjaan. Sebuahgudanguntuk penyimpanan suku cadang juga harus disediakan.2) Bengkel tersebutharusdikelolaolehseorangkepalabengkel yangmampumelakukanperbaikan mekanis dan memiliki sejumlah tenaga pembantu yang terlatih.1.3.4 KANTOR DAN AKOMODASI UNTUK DIREKSI PEKERJAANKetentuan ini disediakan dalam Kontrak lain yang terpisah.1.3.5 PENGUKURANDAN PEMBAYARANBangunanyang diuraikan dalam Seksi ini akan dibayarmenurut pembayaran Lump Sumuntuk Mobilisasisesuai dengan Seksi1.2dari Spesifikasi ini, dimana pembayaranharusdianggap kompensasi penuh untuk pembuatan, penyediaan, pelayanan, pemeliharaan,pembersihan dan pembongkaran semua bangunan tersebut setelah Pekerjaan selesai.TAHUN ANGGARAN 20151 - 17SEKSI 1.4FASILITAS DAN PELAYANAN PENGUJIAN1.4.1 UMUM1) Uraiana) Pengujian yang dilaksanakan oleh KontraktorKontraktor sebagaimana disyaratkan dalam kontrak harus menyediakantempatkerja, bahan, fasilitas, pekerja, pelayanandanpekerjaanlainnyayangdiperlukan untuk pemalkasanakn pengujian yang diperlukan. UmumnyaKontraktor di bawah perintah dan pengawasan Direksi Pekerjaan akanmelakukan semua pengujian sehubungan dengan pengendalian mutu bahanbaku,campuran danbahanyang diproses untuk menjamin bahwa bahan-bahantersebut memenuhi mutu bahan, kepadatandari pemadatan. Daftar PeralatanLaboratorium yang digunakan dalam pengujian terhadap pekerjaan inidiberikan dalam Lampiran 1.4.A.(b) Pengujian yang dilaksanakan oleh Direksi PekerjaanKontraktor harus membangun dan melengkapi, memelihara, membersihkan,menjagadanpadaakhir Kontrakmembongkar ataumenyingkirkanbangunanyangdisebutkan dalamlembar 1.05.2dari Gambar, yangdigunakansebagailaboratoriumlapangan untuk digunakan semata-mata hanya oleh DireksiPekerjaan, dan memasok dan memasang peralatan laboratorium dilaboratoriumDireksi Pekerjaan untuk pelaksanaan pengujian yang terdaftardalamSpesifikasi Standar. Daftar Peralatanyang digunakan untuk pengujianterhadap pekerjaan ini diberikan dalam Lampiran 1.4.A.Direksi Pekerjaan akan bertanggungjawab atas semua pengujian yangdilakukanuntukpekerjaanyangsudahselesai. Hasil pengujian-pengujian iniakan menjadi dasar persetujuan atau penolakan dari pekerjaan terkait.2) Pekerjaan Seksi Lain Yang Berkaitan Dengan Seksi Inia) Syarat-syarat Kontrak (Bab 3 dari Dokumen Kontrak) : Pasal-pasal yangBerkaitanb) Mobilisasi : Seksi 1.2c) Rekayasa Lapangan : Seksi 1.9d) Ketentuan-ketentuan tersendiri lainnya untuk pengujian seperti didefinisikandalam Seksi lain yang berhubungan dalam Spesifikasi ini3) Pekerjaan Yang Tidak Termasuk Dalam Seksi IniKetentuan dalam Pasal ini tidak digunakan.4) Pengajuan Kesiapan KerjaKontraktor diwajibkan untuk menyerahkan :TAHUN ANGGARAN 20151 - 18a) Usulanmobilisasi LaboratoriumPengujian: detil dari mobilisasi laboratoriumdan peralatannya sebagai bagian dari program mobilisasi sesuai denganketentuan pada Seksi 1.2 dari Spesifikasi ini, harus disediakan oleh Kontraktor.b) Usulan personil penguji : daftar beserta Daftar Riwayat Hidup semua teknisilaboratoriumyangdiusulkanKontraktor untukpelaksanaanpengujian menurutKontrak ini.c) Jadwal pengujian: jadwal induk(masterschedule) semuapekerjaanyangakandiuji. Dengan jadwal pelaksanaan (construction schedule) yang ada dapatditentukantanggal sementara untukmasing-masing kegiatanpengujian. Jadwalkegiatanpengujian ini harus diserahkankepada Direksi Pekerjaan dalamfor-mulir pendahuluan (preliminary form) untuk dievaluasi pada setiap awal bulan.d) Formulir pengujian : usulan formulir pengujian standar yang akan digunakandalam Kontrak ini untuk semua jenis pengujian yang disyaratkan dalamSpesifikasi, harus diserahkan kepada Direksi Pekerjaaan dalamwaktu 45hariterhitungsejakTanggal Mulai Kerja, untukmendapat persetujuandari DireksiPekerjaan.1.4.21)FASILITAS LABORATORIUM DAN PENGUJIANKontraktor harus menyediakan pelayanan pengujian dan/atau fasilitas laboratoriumsebagaimana disyaratkanuntukmemenuhi seluruhketentuan pengendalian mutudariSpesifikasi ini.2) Bilamanasecarakhususdimasukkandalam lingkupKontrakini, makaKontraktor harusmenyediakan dan memelihara sebuah laboratoriumlengkap dengan peralatannya dilapangan, sesuai dengan ketentuan berikut :a) Tempat Kerjai) Laboratorium haruslah merupakan bangunan terpisah (sebagaimanadisebutkandalamPasal 1.4.1.(1))yangditempatkansesuai denganLokasiUmumdan Denah Tempat Kerja yang telah disetujui dan merupakanbagian dari programmobilisasi sesuai dengan Pasal 1.2.2.(2). Lokasilaboratoriumharus ditempatkan sedemikian rupa sehingga mempunyaijaraktertentudari peralatankonstruksi, bebas dari polusi dangangguanberupa getaran selama pengoperasian peralatan.ii) Bangunan harus dilengkapi dengan lantai beton beserta fasilitas pem-buanganairkotor, dandilengkapi denganduabuahpendinginudara(airconditioning) masing-masingberkapasitas1,5PK, sertaharusmemenuhisemua ketentuan lainnya dalam Pasal 1.3.1.(3) dari Spesifikasi ini.iii) Perlengkapandi dalamruangan bangunanharus terdiri atas meja kerja,lemari, ruang penyimpanyangdapatdikunci, tangkiperawatan, laciarsip(filingcabinet), meja dankursi dengan mutu standar danjumlahyangmencukupi kebutuhan.TAHUN ANGGARAN 20151 - 19b) Peralatan dan PerlengkapanPeralatandanperlengkapanlaboratoriumyangterdaftar dalamLampiran1.4.Adari Spesifikasi ini harus sudah disediakan dalamwaktu45 hariterhitung sejakTanggal Mulai Kerja, sehinggapengujiansumberbahandapat dimulai sesegeramungkin.Alat-alat ukur seperti timbangan, proving ring, dan lainnya harus dikalibrasi olehinstansi yang berwenang dengan menunjukkan sertifikat kalibrasi.1.4.31)PROSEDUR PELAKSANAANPeraturan dan RujukanStandard Nasional Indonesia (SNI), sebagaimana diberikan dalam Lampiran 1.4.B dalamSpesifikasi ini harus digunakan untuk pelaksanaan pekerjaan. Dalamsegala hal,Kontraktor harus menggunakan SNI yang relevan atau setara untuk menggantikanstandar-standar lain yang mungkin ditunjukkan dalamSpesifikasi ini.. Bilamanastandartersebut tidakterdapat dalamSNI, Kontraktor dapat menggunakan stnadar lainyangrelevan sebagai pengganti atas perintah Direksi Pekerjaan.2) PersonilPersonil yangbertugas pada pengujianbahan haruslahterdiri atas tenaga-tenaga yangmempunyai pengalaman cukup dan telah terbiasa melakukan pengujian bahan yangdiperlukan dan harus mendapat persetujuanterlebih dahulu dari Direksi Pekerjaan3) FormulirFormuliryangdapat digunakanuntukpengujianyangsebenarnyadanpelaporanhasilpengujian hanyalah formulir telah disetujui terlebih dahulu oleh Direksi Pekerjaan4) PemberitahuanKontraktor harusmemberitahuDireksi Pekerjaanrencanawaktupelaksanaanpengujian,paling sedikitsatu jam sebelumpengujiandilaksanakansehingga memungkinkan DireksiPekerjaan atauWakilnyauntukmenyaksikansetiappengujianbukanrutinyangmerekainginkan.5) DistribusiLaporanpengujianharussegeradikerjakandandidistribusikansehinggamemungkinkanuntuk melakukanpengujian ulang, penggantianbahanatau pemadatanulangsedemikianhingga dapat mengurangi keterlambatan dalam pelaksanaan Pekerjaan.(6) Inspeksi dan PengujianInspeksi danpengujianakan dilaksanakanolehDireksi Pekerjaan untuk memeriksapekerjaan yang telah selesai apakah telah memenuhi mutu bahan, kepadatan daripemadatandansetiapketentuanlanjutanyangmenjadi diperlukanselamapelaksananpekerjaan.TAHUN ANGGARAN 20151 - 20(7)dilaksanakan atas biaya Kontraktor.Pemberitahuan untuk Pengujian atas Pekerjaan yang telah selesaiKontraktorharusmemberitahu Direksi Pekerjaanpaling tidak 5 hari di mukabahwasuatu ruas telah selesai dikerjakan dan siap untuk diuji.Direksi Pekerjaan harus memberitahu hasil pengujian tersebut kepada Kontraktordalam10hari setelahbendaujiditerimadari lapangan, disertai surat keteranganyangmenyebutkan apakah pekerjaan yang diuji diterima atau ditolak.Bilamanapekerjantersebutditolak, dalam10hari Kontraktor harus mengajukansuratyangmenanyakantindakanapa yangharus dilakukan untukmemperbaiki pekerjaanyang ditolak.1.4.4 PENGUKURANDAN PEMBAYARAN1) ContohSemua contoh apakahberasaldari lokasi sumber bahan atau dari perkerasan yang telahselesai harus disediakan oleh Kontraktor, tanpa biaya tambahan terhadap Kontrak.2) PengujianBiaya untuk melaksanakan semua pengujian yang diperlukan untuk penyelesaianPekerjaan yang sebagaimana mestinya, sesuai dengan berbagai ketentuan pengujianyang disyaratkan atau ditentukan dalamDokumen Kontrak, harus ditanggung olehKontraktor, danseluruhbiayatersebut sudahharusdipandangsudahdimasukkandalamHarga Satuan bahan yang bersangkutan, kecuali seperti disyaratkan di bawah ini.Jikasetiappengujianyangtidakdiperuntukkanatauatautidakdisyaratkan, ataukarenabelumperludilaksanakan, ataukarenabelumdisyaratkandi dalamDokumenKontrakternyata diperintahkanuntukdilaksanakan olehDireksi Pekerjaan, atau bilamanaDireksiPekerjaan memerintahkan kepada Pihak Ketiga untuk melaksanakan pengujian yangtidaktermasukketentuan dalamPasal 1.2.1.(3) atau pelaksanaan pengujian di luarlingkupPekerjaanataupengujiandi tempat suatupabrikpembuat ataufabrikasi bahan,makabiayauntukpelaksanaanpengujiantersebut menjadi bebanPemilik, kecuali jikahasil pengujiantersebut menunjukkan bahwapengerjaan atau bahan tersebuttidaksesuaidenganyang disyaratkan dalamDokumen Kontrak, dengan demikian maka biayapengujian menjadi beban Kontraktor.3) Fasilitas Laboratorium dan PengujianBiaya penyediaan dan pemeliharaan bangunan laboratorium, perlengkapan dalambangunan, peralatandan perlengkapantidak boleh diukur atau dibayar menurut Seksi ini.Bila secara khusus dimasukkan ke dalam lingkup pekerjaan dalam Kontrak ini,kompensasi untukpekerjaanini harus dimasukkan dalampembayaranLumpSum untukMobilisasi sesuai dengan Seksi 1.2 dari Spesifikasi ini.Setiap ruas secarakeseluruhan yang terdiri dari bahan dan pengerjaan yang tidakmemenuhiketentuanyangdisyaratkanharusdibongkardandiganti denganbahandanpengerjaanyangmemenuhi Spesifikasi ini. BilamanaDireksi Pekerjaanmengijinkan,pekerjaanyangtidakditerima harus diperbaiki sedemikianhinggasetelahdiperbaikiakan memenuhi semua ketentuan dalam kontrak. Semua perbaikan semacam ini harusTAHUN ANGGARAN 20151 - 21SEKSI 1.5TRANSPORTASI DAN PENANGANAN1.5.11)UMUMUraianSeksi ini menetapkanketentuan-ketentuan untuktransportasi danpenanganan tanah,2)bahan campuran panas, bahan-bahan lain, peralatan, dan perlengkapan.Ketentuan Seksi 1.8, Pemeliharaan Lalu Lintas, Seksi 1.11, Bahan dan Penyimpanan, danSeksi 10.2, Pemeliharaan Jalan Samping dan Jembatan, harus diberlakukan sebagaipelengkap isi dari Seksi ini.Pekerjaan Seksi Lain Yang Berkaitan Dengan Seksi Inia) Syarat-syarat Kontrak (Bab 3 dari Dokumen Kontrak) : Pasal-pasal yangberkaitanb) Pemeliharaan Lalu Lintas : Seksi 1.8c) Bahan dan Penyimpanan : Seksi 1.11d) Galian : Seksi 3.1e) Pemeliharaan Jalan Samping dan Jembatan : Seksi 10.21.5.21)PELAKSANAANStandardPelaksanaan pekerjaan harus mengacupada PeraturanPemerintah, Peraturan DaerahTingkat I dan Tingkat II, yang berlaku maupunketentuan-ketentuan tentangpelestariansumber daya alam dan lingkungan hidup.2) KoordinasiKontraktor harus memperhatikan koordinasi yang diperlukan dalamkegiatan trans-portasi baik untuk pekerjaan yang sedang dilaksanakan atau yang sedang dilaksanakandalamKontrak-kontraklainya, maupununtukpekerjaandenganSubKontraktor atauperusahaan utilitas dan lainnya yang dipandang perlu.Bilamana terjadi tumpangtindihpelaksanaan antara beberapa Kontraktor, makaDireksi Pekerjaan harus mempunyai kekuasaan penuh untuk memerintahkan setiapKontraktor dan berhak menentukan urutan pekerjaan selanjutnya untuk menjagakelancaranpenyelesaian seluruh proyek, dan dalamsegala hal keputusan DireksiPekerjaaanharusditerimadandianggapsebagai keputusanakhir tanpamenyebabkanadanya tuntutan apapun.3) Pembatasan Beban Transportasia) Bilamana diperlukan, Direksi Pekerjaan dapat mengatur batas beban dan muatansumbu untuk melindungi jalan atau jembatan yang ada di lingkungan proyek.b) Kontraktor harus bertanggung jawab atas setiap kerusakan jalan maupunjembatan yang disebabkan oleh kegiatan pelaksanaan pekerjaan.TAHUN ANGGARAN 20151 - 22c) Bilamana menurut pendapat Direksi Pekerjaan, kegiatan pengangkutan yangdilakukan oleh Kontraktor akan mengakibatkan kerusakan jalan raya ataujembatan, atau bilamana terjadi banjir yang dapat menghentikan kegiatanpengangkutan Kontraktor, maka Direksi Pekerjaan dapat memerintahkanKontraktor untuk menggunakan jalan alternatif, dan Kontraktor tak berhakmengajukantuntutan apapun untukkompensasi tambahansebagai akibat dariperintah Direksi Pekerjaan.4) Pembuangan Bahan di luar Daerah Milik Jalana) Kontraktor harus mengatur pembuangan bahan di luar Daerah Milik Jalansebagaimana disyaratkan dalam Pasal 3.1.1.(11).(d) dari Spesifikasi ini.b) Bilamana terdapat bahan yang hendak dibuang di luar DaerahMilik Jalan, makaKontraktor harus mendapatkan ijin tertulis dari pemilik tanah dimana bahanbuangantersebut akanditempatkan, danijintersebut harusditembuskankepadaDireksi Pekerjaan bersama dengan permohonan (request) untuk pelaksanaan.c) Bilamanabahanyangdibuangseperti yangdisyaratkandiatasdanlokasi pem-buangantersebut terlihat dari jalan, maka Kontraktor harus membuangbahantersebut dan meratakannya sedemikian hingga dapat diterima oleh DireksiPekerjaan.TAHUN ANGGARAN 20151 - 23SEKSI 1.6PEMBAYARAN SERTIFIKAT BULANAN1.6.11)UMUMUraianSeksi inimerinciketentuan dan dan prosedur untuk pelaksanaan pembayaran bulanansementarasecarateratur melalui UsulanSertifikat Bulananyangharus disiapkandandiajukanolehKontraktor, diperiksadandievaluasi olehWakil Direksi Pekerjaandandisahkan oleh Direksi Pekerjaan.2) Pekerjaan Seksi Lain Yang Berkaitan Dengan Seksi Inia) Syarat-syarat Kontrak (Bab 3 dari Dokumen Kontrak) : Pasal-pasal yangberkaitanb) Prosedur Variasi : Seksi 1.13c) Penutupan Kontrak : Seksi 1.14d) Pekerjaan Harian : Seksi 9.1e) Pasal-pasal yangberkaitandenganPengukurandanPembayaran untuksetiapSeksi dalam spesifikasi ini.3) Pengajuan Kesiapan KerjaUsulan Sertifikat Bulanan harus diserahkan pada setiap bulan dari Periode Pelaksanaan.Kontraktor harus bertanggungjawab penuh untuk penyiapan dan pengajuan setiap UsulanSertifikat Bulanan, danharus mengikuti ketentuan berikut :a) Usulan Sertifikat Bulanan harus disiapkan menurut formulir yang ditetapkan olehDireksi Pekerjaan.b) UsulanSertifikat Bulananharus dilengkapi dengandokumenpendukung yangcukup pengajuan tersebut lengkap dan dapat dipertanggungjawabkan, agarsupaya Direksi Pekerjaan dapat mengesahkan pelaksanaan pembayaran dalambatas waktu sesuai Syarat-syarat Kontrak dan Spesifikasi ini.c) UsulanSertifikat Bulanan yangsudahdilengkapi dengandokumenpendukungharus diserahkan kepada Direksi Pekerjaan sesuai dengan waktu yangdisyaratkan di bawah ini.d) Bilamana Kontraktor gagal menyiapkan data pendukung yangdapat diterimaDireksi Pekerjaan, atau dengan perkataan lain terlambat menyerahkan, makatanggal pelaksanaan pembayaran dapat diundurkandanPemiliktidak bertang-gungjawab atas keterlambatan ini.TAHUN ANGGARAN 20151 - 241.6.2 PENYIAPAN DAN PENYERAHAN1) WaktuSetiapUsulan Sertifikat Bulanan harus diberi tanggal menurut tanggalterakhir dari bulankalender, tetapi jumlah tuntutan penagihan (claim) harus didasarkan atas nilai yang sudahdiselesaikan sampai hari kedua puluh lima pada periode bulan yang bersangkutan. UsulanSertifikat BulananyangtelahdisiapkanituharusdikirimkankepadaDireksi Pekerjaanpaling lambat pada hari terakhir dari setiap bulan kalender.2) Isia) UsulanSertifikat Bulananharusmerangkumringkasannilai semuajenispeker-jaanyangtelahdiselesaikanmenurut masing-masingDivisi dari Spesifikasi initerhitungsejaktanggal awal Kontrak, danjugaharus menunjukkanpersentasepekerjaanyangtelahdiselesaikandarisetiapDivisisebagai nilai pekerjaanyangtelahdiselesaikan dibandingkanterhadapJumlahHarga Kontrak dari masing-masingDivisi yangbersangkutan. JumlahkotorUsulanSertifikat Bulananyangdiperoleh harusdihitung dari jumlahnilai pekerjaanyangtelahdiselesaikandarimasing-masing Divisi, termasuk nilai material on site yang telah disetujuiuntukdibayardanjugasetiappekerjaantambahanyangtelahdisahkanmelaluiVariasi.b) Nilai pekerjaanyang telah diselesaikandari setiap Divisi sebagaimanatercantumpadaUsulanSertifikat Bulanan harusdidukungpenuhdenganlampiran doku-mentasi yang menunjukkan bagaimanasetiapnilai itu dihitung. Perhitungan yangdemikian akan mencakup hal-hal berikut ini tetapi tidak terbatas pada :i) Berita acara pengukurankuantitas danHargaSatuanMataPembayaranmenurut Kontrak yang dimasukkan dalam Daftar Kuantitas dan Harga.ii) Berita acara pengukuran kuantitas dan dimana ketentuan dalamSpesi-fikasi ini mengsyaratkan penyesuaian Harga Satuan Mata Pembayaransebagaimana diperlukan untuk pelaksanaan pelapisan ulang (overlay)yang disetujui dengan tebal atau kadar aspal kurang dari yang disyaratkan.iii) Pencantumansetiappekerjaanyangdilaksanakan menurut suatuVariasiyangsah, dimana HargaSatuanbaruataualternatif jumlahpembayaranyangtelahditetapkanuntukpekerjaanyangdimaksuddalamDivisi yangbersangkutan.c) Selembarataulebihringkasanyang terpisah danmenunjukkanstatus berikut iniharus dilampirkan dalam Usulan Sertifikat Bulanan :i) Uang Muka dan Pengembalian Uang Muka.ii) Uang Yang Ditahan (Retention Money).iii) Variasi yang diminta dan usulan cara pembayaran (jika ada).iv) Variasi.v) Tuntutan Penagihan (Claim, jika ada).vi) PPN (Pajak Pertambahan Nilai)TAHUN ANGGARAN 20151 - 25d) BilamanaKontraktor telahmengajukanusulanpembayaranterpisahpadasuatuSeksi atau Bagian Pekerjaanyang telah diselesaikan, maka baik UsulanSertifikatBulanan maupun dokumen pendukungnya harus memuat perhitungan yangmenunjukkan nilai pekerjaan yang telah diselesaikan.3) Data Pendukung LainnyaKontraktorharusmemeliharasemuaarsippengukuranyangsudahdisetujui besertadatapendukunglainnya danharus mengupayakansemua arsipini tersedia setiap saat jikadiperlukanolehDireksi PekerjaandanWakil Direksi Pekerjaanuntukmemeriksaulangperhitungan kuantitas Kontraktor dalamUsulan Sertifikat Bulanan. Cara perhitunganyang digunakan untukmenentukan kuantitas untukpembayaranharus benar-benarsesuaidengan ketentuan-ketentuan yang berhubungan dengan pengukuran dan pembayaranuntuk tiap Seksi dari Spesifikasi ini.1.6.3 PENGESAHANOLEH DIREKSI PEKERJAAN1) Waktua) Direksi Pekerjaan dan/atau Wakilnya akan memeriksa detil dan perhitungansetiap Usulan Sertifikat Bulanan, kemudian Kontraktor harus diberitahu akanpersetujuan atau penolakannya dalamwaktu 7 (tujuh) hari setelah tanggalpenyerahan Usulan Sertifikat Bulanan tersebut.b) Tanpa memandangapakah diadakankoreksi atautidakterhadapUsulanSerti-fikat Bulanan, sebagaimana yang ditetapkan oleh Direksi Pekerjaan selamapemeriksaannya, setiapSertifikat Bulananharusdilengkapidengantandatangandari semua pihak, dan harus siap untuk disampaikan kepada Pemilik palinglambat hari kesepuluh bulan berikutnya.2) Koreksi Terhadap Usulan Sertifikat Bulanana) BilamanaDireksi Pekerjaanmenetapkanbahwadiperlukan koreksi atau koreksi-koreksi terhadap Usulan Sertifikat Bulanan sebagaimana yang diusulkan olehKontraktor, maka ia dapat melaksanakan salah satu dari tindakan berikut :i) Mengembalikan Usulan Sertifikat Bulanan tersebut kepada Kontraktoruntuk disetujui, disesuaikan dan diajukan kembali oleh Kontraktor, atauii) Membuat usulanperubahansebagaimanayangdiperlukanuntukmemper-baiki UsulanSertifikat Bulanantersebut dansegera memberitahuKon-traktor secara tertulis tentang detil dan alasan usulan perubahan tersebut.b) Bilamanakuantitas tertentuyangditagihkantelahdimasukkankedalamUsulanSertifikat BulananolehKontraktor ataucarapengukuranyangdiajukanbelumdapat disetujui olehDireksi Pekerjaan sebelumtanggal terakhir (closing date)penyerahanSertifikat BulanankepadaPemilik, makaMataPembayarantersebuttidakbolehdimasukkandandisahkandalamSertifikat Bulananini, tetapi dapatdimasukkan ke dalam Usulan Sertifikat Bulanan bulan berikutnya setelahdiperoleh persetujuan. Persetujuan tersebut harus didasarkan atas hasilpengukuran ulangyang dilakukanbersama, ataumelaluisuatu pembuktianyangdiajukan oleh Kontraktor dan dapat diterima oleh Direksi Pekerjaan.TAHUN ANGGARAN 20151 - 263) Pengesahan Untuk PembayaranDalambatas waktu seperti ditetapkan di atas, Direksi Pekerjaan harus menghitungjumlahnetoSertifikat Bulanandengancarapemotongandari jumlah total (gross sum)yangdiusulkan olehKontraktor atau jumlahyangdisetujui lainataujumlahyangtelahdiubahsebagaimana ditetapkan oleh Direksi Pekerjaan dengansejumlah yangdisyaratkan dalamSyarat-syarat Kontrak (Bab 3dari Dokumen Kontrak). UsulanSertifikat BulananyangtelahlengkapakandisahkanuntukpembayaranolehDireksiPekerjaan, danditeruskankepadaPemilikuntukpelaksanaanprosespembayaran, dansatu salinannya harus disampaikan kepada Kontraktor.TAHUN ANGGARAN 20151 - 27SEKSI 1.7PEMBAYARAN SEMENTARA (PROVISIONAL SUMS)1.7.1 UMUM1) Pembayaran Sementara tidak termasuk dalam Kontrak iniTAHUN ANGGARAN 20151 - 28SEKSI 1.8PEMELIHARAAN DAN PENGATURAN LALU LINTAS1.8.1 UMUM1) Uraiana) Tujuan Pasal-pasal dalamSeksi ini adalah untuk menjamin bahwa selamapelaksanaan pekerjaan semua jalan lama tetap terbuka untuk lalu lintas dandijagadalamkondisi amandandapat digunakan, danpemukimandi sepanjangdanyangberdekatandenganPekerjaandisediakanjalanmasukyangamandannyaman ke pemukiman mereka.b) Dalamkeadaan khusus Kontraktor dapat mengalihkanlalulintas kejalanalihsementara. Pengalihan ini harusmendapat persetujuandari Direksi Pekerjaan danmemenuhi ketentuan Pasal 1.8.2 di bawah ini.c) Kata lalulintasdalamseksi ini seringdikonotasikan sebagai segala macamkendaraan, akan tetapi lalu lintas harus berarti semua kendaraan dan pejalan kaki.2) Pekerjaan Seksi Lain Yang Berkaitan Dengan Seksi Inia) Syarat-syarat Kontrak (Bab 3 dari Dokumen Kontrak) : Pasal-pasal yangberkaitanb) Transportasi dan Penanganan : Seksi 1.11c) Pekerjaan Pembersihan : Seksi 1.16d) Pengembalian Kondisi Perkerasan Lama : Seksi 8.1e) Pemeliharaan Rutin Perkerasan, Bahu Jalan, Drainase,Perlengkapan Jalan dan Jembatan: Seksi 10.1f) Pemeliharaan Jalan Samping dan Jembatan : Seksi 10.21.8.2 PERLINDUNGANPEKERJAANTERHADAPKERUSAKANAKIBATLALULINTASa) Kontraktor harus melaksanakanpekerjaansedemikianrupa sehingga pekerjaantersebut terlindungi dari kerusakan akibat lalu lintas umum maupun proyek.b) Pengendalian lalu lintas dan pengalihan lalu lintas harus dilaksanakansebagaimana diperlukan untuk melindungi pekerjaan.c) Pengendalian lalu lintas harus mendapat perhatian khusus, pada saat kondisicuaca yang buruk, pada saat lalu lintas padat, dan selama periode dimanapekerjaan yang sedang dilaksanakan sangat peka terhadap kerusakan.1.8.3 PEKERJAAN JALAN ATAU JEMBATAN SEMENTARA1) UmumKontraktor harus menyediakan memelihara, dan membongkar semua jalan, jembatan,jalan masuk dan sejenisnya yang diperlukan oleh Kontraktor untuk menghubungkanKontraktor dengan jalan umum pada saat Penyelesaian Pekerjaan.TAHUN ANGGARAN 20151 - 29Jalan sementara ini harus dibangun sampai diterima Direksi Pekerjaan, meskipundemikian Kontraktor tetap harus bertanggungjawab terhadap setiap kerusakan yangterjadi atau disebabkan oleh jalan sementara ini.2) Lahan Yang DiperlukanSebelummembuatjalanataujembatansementara, Kontraktor harusmelakukansemuapengaturan yang diperlukan, bila diperlukan termasuk pembayaran kepada pemiliktanahyangbersangkutanataspemakaiantanahitudanharusmemperolehpersetujuandari pejabat yang berwenang dan Direksi Pekerjaan. Setelah pekerjaan selesai,Kontraktor harus membersihkan dan mengembalikan kondisi tanah itu ke kondisisemula sampai diterima oleh Direksi Pekerjaan dan pemilik tanah yang bersangkutan.3) Peralatan Kontraktor Lain Yang LewatKontraktor harus melakukan semuapengaturan agar Pekerjaan yang sudahdilaksanakan dapat dilewati dengan aman oleh Peralatan Konstruksi, bahan dankaryawanKontraktor lain yang melaksanakan pekerjaan di dekat proyek. Untukkeperluanini, Kontraktor danKontraktor lainyangmelaksanakanpekerjaandi dekatproyek,harus menyerahkansuatujadwal transportasi yangdemikiankepadaDireksiPekerjaan untuk mendapat persetujuannya, paling sedikit 15 (limabelas) harisebelumnya.4) Jalan Alih Sementara atau DetourJalanalihsementaraataudetour harusdibangunsebagaimanayangdiperlukanuntukkondisilalu lintas yang ada, dengan memperhatikan ketentuan keselamatan dankekuatanstruktur. Semuajalan alih yang demikian tidak boleh dibukauntuk lalu lintasumumsampai alinyemen, pelaksanaan, drainase dan pemasangan rambulalu lintassementaratelah disetujui Direksi Pekerjaan. Selamadigunakan untuk lalu lintasumumKontraktor harusmemeliharapekerjaanyangtelahdilaksanakan, drainasedanrambulalu lintas sampai diterima oleh Direksi Pekerjaan.5) Jalan Samping (ramp) Sementara untuk Lalu LintasKontraktorharusmembangundanmemeliharajembatandanjalansampingsementarauntukjalanmasukumumdari dankejalanrayapada semuatempat bilamanajalanmasuktersebut sudahadasebelumPekerjaandimulai danpadatempat lainnyayangdiperlukan atau diperintahkanoleh Direksi Pekerjaan.1.8.41)PENGATURANSEMENTARA UNTUK LALU LINTASRambu dan Penghalang (Barrier)Agar dapat melindungi Pekerjaan, dan menjaga keselamatan umum dan kelancaran aruslalulintas yang melalui atau di sekitar pekerjaan, Kontraktor harus memasangdanmemelihararambu lalu lintas, penghalangdan fasilitas lainnya yang sejenis pada setiaptempat dimana kegiatan pelaksanaan akan mengganggu lalu lintas umum. Semua rambulalu lintas dan penghalangharus diberi garis-garis (strips) yang reflektif dan atau terlihatdengan jelas pada malam hari.TAHUN ANGGARAN 20151 - 302) Petugas BenderaKontraktor harus menyediakan dan menempatkan petugas bendera di semua tempatkegiatanpelaksanaanyangmenggangguaruslalulintas, terutamapadapengaturanlalulintassatuarah. Tugasutamapetugasbenderaadalahmengarahkandanmengatur aruslalu lintas yang melalui dan di sekitar Pekerjaan tersebut.1.8.51)PEMELIHARAANUNTUK KESELAMATANLALU LINTASJalan Alih Sementara dan Pengendalian Lalu LintasSemua jalan alih sementara dan pemasangan pengendali lalu lintas yang disiapkan olehKontraktorselamapelaksanaanPekerjaanharusdipeliharaagartetapamandandalamkondisi pelayanan yangmemenuhi ketentuandandapat diterima Direksi Pekerjaaansehingga menjamin keselamatan lalu lintas dan bagi pemakai jalan umum.2) Pembersihan PenghalangSelamapelaksanaanpekerjaan, Kontraktor harus menjamin bahwaperkerasan, bahu jalanlokasiyangberdekatandenganDaerahMilikJalanharus dijagaagar bebasdari bahanpelaksanaan, kotoran dan bahan yang tidak terpakailainnya yang dapat mengganggu ataumembahayakan lalu lintas yang lewat. Pekerjaanjuga harus dijaga agar bebas dari setiapparkir liar atau kegiatan perdagangan kaki lima kecuali untuk daerah-daerah yangdigunakan untuk maksud tersebut.1.8.6. DASAR PEMBAYARANTidak ada pembayaran terpisah yang akan dibuat untuk operasi pemeliharaan lalulintasyangdilaksanakansesuai denganSeksi dari Spesifikasi ini. BiayapekerjaaniniharussudahtermasukdalamHargaSatuandari semuaMataPekerjaanyangterdapatdalamKontrak, dimana harga tersebut harus merupakan kompensasi penuh untukpenyediaan semua bahan, pekerja, peralatan, perlengkapan dan biaya lainnya yangperlu untukpemasangan dan pemeliharaan semua instalasi darurat, untukpengendalian lalu lintas selama pelaksanaan Pekerjaan, untuk membuangperlengkapanpengendali lalulintassetelahPekerjaan selesai danuntukpembersihansetiap penghalang.Bilamana Kontraktor gagal melaksanakan operasi pemeliharaan lalu lintassebagaimanayang disyaratkandalam Seksi dari Spesifikasi ini, makaKontraktorakandikenakanseluruhbiayaaktual ditambah10%(sepuluhpersen)untuksemuaoperasipemeliharaan lalulintasyangdilaksanakanolehDireksi Pekerjaanataupihaklainnyaatas perintah Direksi Pekerjaan.TAHUN ANGGARAN 20151 - 31SEKSI 1.9REKAYASA LAPANGAN1.9.1 UMUM1) UraianKontraktor harus menyediakanpersonil ahli teknik untuk memperlancar pelaksanaanpelakerjaan sehingga diperolehmutu, kinerja dandimensi sesuai yang disyaratkan dalamketentuan.Padaawal pelaksanaanpekerjaan, personil tersebut harusdisertakandalampelaksanaansuatu survei lapanganyang lengkap dan menyiapkan laporanhasil survei lapanganuntukmenentukan kondisi fisik dan struktur perkerasan lama dan fasilitas drainase yangbersangkutan. Dengan demikianakan memungkinkanDireksi Pekerjaan melaksanakanrevisi minor danmenyelesaikanserta menerbitkandetil pelaksanaansebelumkegiatanpelaksanaan dimulai. Selanjutnya personil tersebut harus disertakan dalam dalampematokan(stakingout) dansurvei seluruh proyek, investigasi danpengujian bahantanah dan campuran aspal, and rekayasa serta penggambaran untuk menyimpanDokumen Rekaman Proyek.2) Pekerjaan Seksi Lain Yang Berkaitan Dengan Seksi Inia) Syarat-syarat Kontrak (Bab 3 dari Dokumen Kontrak) : Pasal-pasal yangberkaitanb) Mobilisasi : Seksi 1.2c) Pelayanan Pengujian Laboratorium : Seksi 1.4d) Dokumen Rekaman Proyek : Seksi 1.15e) Selokan dan Saluran Air : Seksi 2.1f) Gorong-gorong dan Drainase Beton : Seksi 2.3g) Pengembalian Kondisi Perkerasan Lama : Seksi 8.1h) Pemeliharaan Rutin Perkerasan, Bahu Jalan, Drainase,Perlengkapan Jalan dan Jembatan: Seksi 10.1i) Pemeliharaan Jalan Samping dan Jembatan : Seksi 10.21.9.2 PEKERJAANSURVEILAPANGANUNTUKPENINJAUANKEMBALI RAN-CANGAN1) UraianSelama 30 hari pertama sejak periode mobilisasi. Kontraktorharus mengerahkan personiltekniknyauntukmelakukansurvei lapangandanmembuat laporantentangkondisi fisikdanstruktur dari perkerasan, drainase selokan, gorong-gorong, jembatan danstrukturlainnya, danperlengkapanjalan lainnya seperti rambu jalan, patokkilometer, pagarpengaman. Pekerjaansurvei lapanganiniharusdilaksanakanpadaseluruhpanjang jalandalam lingkup Kontrak, dan harus mencakup berikut ini, tetapi tidak terbatas pada :a) Perkerasan Lama dan Geometrik Jalani) Inventarisasi geometrik jalan, yang meliputi: lebar perkerasan, kondisipermukaan, jenis lapis permukaan, detil bahu jalan; radius tikungan,lereng melintang (superelevasi di tikungan), dan kelandaian.TAHUN ANGGARAN 20151 - 32ii) Survei kekuatan dari perkerasan berpenutup aspal dengan pengujianlendutan dengan alatBenkelmanBeam atau alatlain yang disetujui olehDireksi Pekerjaan.iii) Survei kekuatan perkerasan tidak berpenutup aspal atau perkerasanberpenutup aspal yang sudah rusak dengan pengujian Skala DynamicCone Penetrometer (DCP)yang harusdikalibrasiterlebih dahulumenurutjenis tanahnya atau method lain yang disetujui oleh Direksi Pekerjaan.iv) Survei kekasaranpermukaanperkerasandenganmenggunakanalat peng-ukurkekasaransecaraotomatis(NAASRARoughometer), atauperalatansejenis lainnyab) Sistem Drainase Yang Adai) Jenis, bentuk, ukuran, danprofil memanjangdari semuaselokansampingdi sepanjang kedua sisi jalan.ii) Jenis, bentuk, ukuran, lokasi, panjang, dankondisi gorong-gorong, terma-suk detil dari setiap struktur tembok kepala dan lantai apron.c) Pekerjaan Perlindungan TaludUntukdaerahberbukit ataubergunung, harusdilakukanKontraktor survei detilterhadap talud alam atau buatanyang diperkirakan tidak stabil dan membutuhkanpekerjaan perlindungan talud.d) Jembatan Lamai) Jenis, dimensi, dan lokasi jembatan di sepanjang lingkup Kontrak.ii) Detil kondisi struktursetiapjembatandansetiapelemendalamstrukturyang sangat membutuhkan pekerjaan pengembalian kondisi.e) Perlengkapan Jalan Lamai) Lokasi danfungsi detil dari semuamarkajalanlama, pakujalan(roadstuds), mata kucing (cat eyes).ii) Lokasi dandetil semuapatokkilometer, patokpengarah, kerb, trotoar,median.iii) Lokasi, jenis, dan dimensi detil dari semua rel pengaman.2) Pekerjaan Persiapan dan GambarKontraktor harus mempelajari Gambar asli yangterdapat dalamDokumen Kontrakdan berkonsultasi dengan Direksi Pekerjaan sebelum pekerjaan survei dimulai.Gambar ini harusdiantisipasi terhadapperubahan kecil padaalinyemen, ruas dan detilyang mungkin terjadi selama pelaksanaan.TAHUN ANGGARAN 20151 - 33Kontraktor harusmelaksanakan pekerjaan sesuai dengan maksud dari Gambar danSpesifikasi, dan tidak boleh mengambil keuntungan atas setiap kesalahan ataukekurangan dalam Gambar atau perbedaan antara Gambar dan Spesifikasi danKontraktor harus menandai dan memperbaiki setiap kesalahan atau kekurangan,terutamayangberhubungandenganlebar perkerasanlamadanlokasi danarahsetiappelebaranperkerasandanstruktur untukdrainase. Direksi Pekerjaanakanmelakukanperbaikandaninterpretasi untukmelengkapi Spesifikasi danGambar ini. Bilamanadimensi yangdiberikandalamGambar ataudapat dihitung, pengukuran berdasarkanskalatidak boleh digunakan kecuali bila disetujui oleh Direksi Pekerjaan. Setiappenyimpangan dari Gambar sehubungan dengan kondisi lapangan yang tidakterantisipasiakanditentukandandiperintahkansecaratertulisolehDireksi Pekerjaan.KontraktordanDireksi Pekerjaanharusmencapai kesepakatanterhadapketepatanatassetiap perubahan yang diambil terhadap Gambar dalam Kontrak ini.3) Survei Kondisi Perkerasan Lamaa) UmumKontraktor harus melaksanakandanmelaporkan pekerjaan survei padajalanlamamenurut prosedur yangdiberikandalamdokumenpendukungPetunjukuntukPengambilanData Lapangan, Direktorat BinaProgramJalan- CDO,Pebruari 1989, yang dapat diperoleh dari Pemilik, jika diminta.b) Ketentuan Peralatan PengujianKontraktorharusmenyediakansatusetalat BenkelmanBeamuntukpemerik-saankekuatan perkerasan lama dan sebuah Scala Dynamic Cone Penetro-meter untukpemeriksaankekuatanperkerasanlamaataubaru.Peralataniniharus tetap berada di proyekselama Periode Pelaksanaan untukpengujian-pengujianlebih lanjut sebagaimana disyaratkan dalam Dokumen Kontrakatau sebagaimana diperintahkan Direksi Pekerjaan.Kontraktor juga harus melakukan pengaturan dan pembayaran atas surveikekasaran permukaan perkerasan, dengan menggunakan NAASRA rougho-meter,atau yang sejenisnya, bilamana peralatan ini terdapat di propinsidimanaproyektersebut berada, ataudengan caravisual sesuaidenganmetodestandar dari Pemilik jika tidak terdapat alat pengukur mekanis.c) Pelaksanaan dan Pelaporani) Kontraktor harus melaksanakanpengujianBenkelmanBeamdi bawahpengawasanDireksi Pekerjaan danharus menyerahkanlaporanberupagrafikringkasanLendutanBalikaktual dalammilimeterkepadaDireksiPekerjaan.Lagi pula, datasemuabacaanlendutan aktual, maupunberatgandarbelakang dan tekanan ban saat pengujian, harus dicatat dandilaporkan.ii) Catatan dari nomor registrasi dan faktor kalibrasi dari kendaraan ujiyangdigunakan maupun semua bacaan roughometer aktual harusdimasukkankedalamlaporanKontraktor yangakandiserahkankepadaDireksiPekerjaan, bersamadengannilai rata-rata kekasaran untuktiapkilometer dan hasil perhitunganInternational Roughness Index (IRI)untuk tiap kilometer.TAHUN ANGGARAN 20151 - 34d) Pengujian Proof RoolingBilamanadiperlukanolehDireksi Pekerjaan, makaKontraktorharusmelakukanpengujianpada jalan denganproof rooling (pembebanandengan kendaraanberjalan untuk mengetahui lendutan secara visual).4) Survei Sistem Drainase Yang Adaa) UmumKontraktor harus melakukansurvei ketinggian(level) dansurvei memanjangpada kedua sisi jalan dan harus menyiapkan gambar potongan memanjangyangakurat danmenggambarkanprofil permukaan tanahasli danprofil lantaidasar(invert profile) selokan dan detil penampang melintang dari semuaselokanyangada. Gambar penampangmemanjang harus diambil sepanjanglantaidasar (invert) dari semua selokan dan saluran air, dan juga harusditentukanhuludanhilirlantai dasar (invert), dandimensi dalamdari semuasalurangorong-gorongatausungai dalambatas pekerjaandalamKontrakini.Jarakantarapadapembacaanketinggiansepanjangprofil penampangmeman-jang maksimum 25 meter.b) PelaporanGambarpenampangmemanjangsepanjangkeduasisi jalanyangtelahdisiap-kanharus dalambentukstandar yangdapat diterimaDireksi Pekerjaan danharusdiserahkankepadaDireksi Pekerjaandenganjumlahsatuasli dantigasalinan sebagai bagian dari laporan survei Kontraktor.5) Survei Struktur dan Pekerjaan LainnyaSurvei Kontraktor padapekerjaanperlindungantalud, struktur jembatan lama, markadan perlengkapan jalan lama harus dilaksanakan di bawah pengawasan DireksiPekerjaan, yangharus menjaminbahwasemuakondisi yangadatelahdicatat denganbaikdanteliti. Formulir pelaporan kondisi tersebut harusdalamformulir yangdapatditerima Direksi Pekerjaan.6) Kegagalan Dalam Melaksanakan Pekerjaan Survei LapanganPenyelesaianpekerjaansurvei lapanganyangtepat waktu, yang tercakupdalamPasalini akansangat menentukanbagi kewajibanDireksiPekerjaan dalammelaksanakanrevisi minor dan menyediakan gambar pelaksanaan bagi Kontraktor sebelumdimulainyakegiatanpelaksanaanyangditentukan. OlehkarenaituDireksi PekerjaanakanmemantaukemajuankegiatansurveilapanganolehKontraktor untukmenjaminbahwa pekerjaan ini akan selesai dalam batas waktu yang ditentukan.Jikamenurut pendapat Direksi Pekerjaan, kemajuan kegiatansurvei lapangan olehKontraktortidak dapat memenuhi waktu yang telah dijadwalkan atau bilamanaKontraktortidak memulai pekerjaan tersebut, atau tidak melaksanakan pekerjaantersebut menurut standar yangdimintaDireksi Pekerjaan, maka Direksi Pekerjaandapat memilih untuk menyelesaikan survei lapangan itu dengan sumber dayanyasendiri atau sumber daya lainnya sebagaimana dipandang perlu.Dalamhal ini, Direksi Pekerjaanakanmengenakansanksi yangdirincidalamPasal1.9.7 bilamana menentukan tingkat pembayaran untukatau dariKontraktor untukpekerjaan survei lapangan yang dilaksanakan sedemkian.TAHUN ANGGARAN 20151 - 351.9.31)PEKERJAAN SURVEI PELAKSANAAN RUTINSetelahDireksi Pekerjaanmenyelesaikanrevisi minordanmenerbitkangambar kerja,Kontraktor harus yakin bahwa juru ukur (surveyor) yang telah dilengkapi dengan semuagambar yang berisi informasi yang paling mutakir tentang lebar perkerasan yangdiperlukandanpotonganmelintangstandar. Semua pengukuransurvei lapangan harusdicatat dalam buku catatanstandar untuk survei lapangan. Lembar halaman yang terlepastak boleh digunakan.2) PeriksalahStasiun(Sta.) padasetiappatokkilometer lamasiapkansebuahdenahyangmenunjukkan dengan pasti posisi setiap patok kilometer yang berhubungan denganChainage proyek. Dalamkeadaan bagaimanapun, patok kilometer lama tidak bolehdipindahataudigeser selama PeriodeKontrak, kecuali kalaumutlakdibutuhkanuntukpelaksanaan pekerjaan yang sebagaimana mestinya.3) Padalokasi dimanaakandiadakanpekerjaanperbaikantepi perkerasanataupelebaran,penampangmelintangasli dari jalanlama harus diukur dandicatat untukperhitungankuantitas.4) Untuk pengukuran semua lapis perata, dan bilamana diperlukan untuk penyesuaianpunggung jalan (camber), harus diadakan pengukuran profil memanjang sepanjangsumbu jalan jalan bersama dengan dan profil penampanag melintang.1.9.41)PENETAPAN TITIK PENGUKURANPada umumnya, alinyemen jalan lama, permukaan jalur lalu lintas (carriageway surface),dan patok kilometer lama harus menjadi patokan untuk memulai pekerjaan pemeliharaanruti, kecuali biladiperlukanperubahankecil padaalinemenjalan, makadalamhal inidiperlukan titik kontrol sementarayang akan diterbitkan oleh Direksi Pekerjaan dan data-data detilnya akan diserahkan kepada Kontraktor bersama dengan semua data yangbersangkutan untuk menentukan titik pengukuran pada alinyemen yang akan diubah.2) Jika dipandang perlu menurut pendapat Direksi Pekerjaan maka Kontraktor harusmelakukan survei dengan akurat dan memasang Bench Mark (BM) pada lokasi tertentudi sepanjangproyekuntuk memungkinkanrevisi minor terhadapGambar, pengukuranketinggianpermukaan perkerasan atau penetapan titik pengukuran (settingout) yangakan dilakukan. Bench Mark permanen harus dibuat di atas tanah yang tidak akan mudahbergeser.3) Kontraktor harus memasang titik patok pelaksanaan yang menunjukkan garis danketinggianuntukpekerjaanperbaikantepi perkerasan, lebar bahu, dandrainasesaluransamping sesuai denganpenampang melintang standaryang diberikan dalam Gambar danharus mendapatkan persetujuan Direksi Pekerjaan sebelum memulai pelaksanaanpekerjaan. Jika menurut pendapat Direksi Pekerjaan, setiapperubahan dari garis danketinggiandiperlukan, baiksebelummaupunsesudahpenempatanpatok, makaDireksiPekerjaan akan mengeluarkan perintah yang terinci kepada Kontraktor untukmelaksanakanperubahan tersebut danKontraktor harus mengubahpenempatan patoksambil menunggu persetujuan lebih lanjut.4) Bilamana diperlukanuntuktujuanpengukurankuantitas, maka Kontraktor harus mela-kukanpengukuranpenampangmelintangpadapermukaantanahasli dalaminterval 25m, atau jika diperintahkan lain oleh Direksi Pekerjaan.TAHUN ANGGARAN 20151 - 36Profil yang diterbitkan harus digambar di atas kertas kalkir dengan skala, ukuran dan tataletak (layout) sebagaimanayang ditentukan oleh Direksi Pekerjaan. Gambarpenampangmelintangharus menunjuk-kanelevasi permukaanakhir yangdiusulkan, yangdiperolehdari gambar detil rancangan.Gambar profil asli bersama dengan tiga salinannya harus diserahkan kepada DireksiPekerjaan. Direksi Pekerjaan akan menandatangani satu salinanuntukdisetujui atauuntuk direvisi, dan selanjutnya dikembalikan kepada Kontraktor.5) Bilamana Direksi Pekerjaan memandang perlu, maka Kontraktor harus menyediakansemuainstrumen, personil, pekerjadan bahanyangmungkindiperlukanuntukmeme-riksa penetapan titik pengukuran (setting out) atau untuk setiap pekerjaan relevan lainnyayang harus dilakukan.1.9.51)TENAGA AHLI REKAYASA LAPANGANKontraktor harus menyediakan tenaga ahli dalam bidang konstruksi yang berpengalaman,untuk mengarahkan dan mengatur kegiatan pekerjaan perbaikan tepi perkerasan,pelaksanaan overlay, termasuk lapis perata, dan pelaksanaanbahu jalan, saluran sampingdan struktur untuk drainase.2) Kontraktor harusmenyediakantenagaahli dalambidangtanah/aspalyangbertanggung-jawab atas produksi aspal beton, termasuk pengadaan bahan, pembuatan rumusperbandingancampuran, penyetelan bukaan penampung dingin dan panas dan semuakebutuhan lainnya untuk menjamin agar persyaratan campuran aspal panas dapatdipenuhi.1.9.61)PENGENDALIAN MUTU BAHANPersonil bidangtanah/aspal yangdisediakanKontraktor harus melakukaninvestigasisumberbahan, membuat rancangancampuranpercobaanuntukcampuranaspalpanas,dan secara rutin melakukan pengujian laboratoriumuntuk pengendalian mutu bahanaspal, pondasi danbahujalan. Catatanhariandanarsiphasil pengujianharusdisimpandan setiap saat dapat ditunjukkan kepada Direksi Pekerjaan jika ada pemeriksaan.2) Seluruh pengujianlaboratoriumharus dilakukan oleh Kontraktor di bawah pengawasanDireksi Pekerjaan seperti diuraikan dalam Seksi 1.4 dari Spesifikasi ini.1.9.7 DASAR PEMBAYARAN1) Rekayasa Lapangan Rutin Selama Periode PelaksanaanKetentuanPasal 1.9.3, 1.9.4, 1.9.5, dan 1.9.6dalamSeksi dari Spesifikasi ini untukpenyediaan pekerja, bahan dan peralatan untuk semua kegiatan Rekayasa LapanganRutin selama Periode Pelaksanaan harus dipenuhi tanpa pembayaran tambahan dansemuabiayatersebut harus dipandangtelahtermasukdalamHarga Satuanyangtelahdimasukkandalamberbagai MataPembayaranyangtercantumdalamDaftar KuantitasdanHarga. Peralatansurvei danperalatanlainyangdisediakanKontraktor harustetapmenjadi milik Kontraktor setelah Kontrak selesai.TAHUN ANGGARAN 20151 - 372) Pekerjaan Survei Lapangana) Kecuali untukyangdisebutkandi bawahini, penyediaansemuapekerja, bahandan peralatan yang dibutuhkan untuk melaksanakan survei lapangan denganbaik, untuk menyiapkan penampang memanjang dan gambar-gambar lainnyasebagaimana diperlukan, dan untuk menyiapkan dan menyediakan laporansurvei lapangan menurut ketentuanyang disyaratkan dalam Seksi dari Spesifikasiini, termasuksurvei kondisi perkerasanlama sesuai dengan ketentuan Pasal1.9.2.(3) dari Specifikasi ini, harusdipenuhi tanpapembayarantambahan dansemua biayatersebut harusdipandangtelahtermasuk dalamHargaSatuanyangdimasukkandalamberbagai Mata Pembayaran yang tercantumdalamDaftarKuantitas dan Harga.b) Investigasi tanahdan/atauperkerasanyangdiperlukanuntuktyujuanselaindariyangdisebutkandiatas, jikadiperintahkan olehDireksi Pekerjaanakandibayaratas dasar Pekerjaan Harian sesuai dengan Seksi 9.1 dari Spesifikasi ini.c) BilamanaDireksi PekerjaanmengenakanketentuanPasal 1.9.2.(6) danmemilihuntukmelaksanakanpekerjaan survei lapangan dengan menggunakansumberdayanya sendiri atau pihak lain sehubungan dengan kemajuan pelaksanaanpekerjaanKontraktor yangtidakmemenuhi jadwal yangtelahditentukan, makabiaya aktual yang dikeluarkan Direksi Pekerjaan dalam menyelesaikanpekerjaanini harus sepenuhnya ditanggung oleh Kontraktor.TAHUN ANGGARAN 20151 - 38SEKSI 1.10STANDAR RUJUKAN1.10.1 UMUM1) UraianBilamanabahan ataupengerjaanyangdisyaratkanoleh Spesifikasi iniharusmemenuhiataumelebihi peraturanataustandar yangdisebutkan, makaKontraktor harus bertang-gungjawab untuk menyediakan bahan dan pengerjaan yang demikian.Peraturan dan standaryang disebutkan ini akan menetapkan ketentuan mutu untukberbagai jenispekerjaanyangakandilaksanakan, dancarapengujianuntukmenentukanmutu yang disyaratkan dapat dicapai.2) Pekerjaan Seksi Lain Yang Berkaitan Dengan Seksi Inia) Syarat-syarat Kontrak (Bab 3 dari Dokumen Kontrak) : Pasal-pasal yangberkaitanb) Pelayanan Pengujian Laboratorium : Seksi 1.4c) NamaperaturanataustandaryangdisebutkandalamGambardandalamSeksilain dari Spesifikasi ini.1.10.2 JAMINAN MUTU1) Sewaktu PengadaanDalampengadaanseluruhjenisbahanyangdigunakandalampekerjaanini, Kontraktorharusbertanggungjawabuntukmemeriksadengandetil ketentuan-ketentuanyangterda-pat dalamperaturandanstandar yangdisebutkan, danmemeriksabahwa bahan-bahanyang digunakan dalampekerjaan ini telah memenuhi atau melebihi ketentuan yangdisyaratkan.2) Sewaktu PelaksanaanDireksi Pekerjaan berhak untuk menolak hasil pekerjaan yang tidak memenuhi ketentuanminimumyangdisyaratkan. Direksi Pekerjaanjugaberhak, dantanpamerugikanpihaklain, untuk menerima hasil pekerjaan yangtidak memenuhi ketentuan dengan caramengadakan penyesuaian terhadap Harga Satuan atau Nilai pekerjaan tersebut.3) Tanggung Jawab KontraktorBilamanadisyaratkandalam DokumenKontrakatau dimintasecaratertulisolehDireksiPekerjaan, maka Kontraktor tetapharus bertanggungjawabuntukmenyerahkankepadaDireksi Pekerjaanseluruhbukti yangmenyatakanbahwa bahan atau pengerjaan, ataukeduanya, memenuhiatau melebihi ketentuan yang terdapat dalam peraturan danstandaryang disebutkan.TAHUN ANGGARAN 20151 - 394) StandarPnggunaan standar yang tercantumdalam Spesifikasi ini mencakup, tetapi tidak terbataspada, standar yang dirumuskan oleh badan-badan dan organisasi-organisasi berikut :SII = Standar Industri IndonesiaSNI = Standar Nasional IndonesiaAASHTO = American Association of State Highway and Transportation OfficialsACI = American Concrete InstituteAISC = American Institute of Steel Construction.ANSI = American National Standard InstituteASTM = American Society for Testing and MaterialsAWS = American Welding Society Inc.CRSI = Concrete Reinforcing Steel InstituteNEC = National Electrical CodeBS = British Standards5) Tanggal PenerbitanTanggal padasaat penerbitanDokumen Kontrakharusdiambil sebagai tanggal pener-bitan, kecuali bilamanadisebutkantanggal penerbitantertentumakatanggal penerbitantersebut harus diambil sesuai dengan standar yang berkaitan.TAHUN ANGGARAN 20151 - 40SEKSI 1.11BAHAN DAN PENYIMPANAN1.11.1 UMUM1) UraianBahan yang dipergunakan di dalam Pekerjaan harus :a) Memenuhi spesifikasi dan standar yang berlaku.b) Memenuhi ukuran, pembuatan, jenisdanmutuyangdisyaratkandalamGambardanSeksi lain dari Spesifikasi ini, atau sebagaimana secara khusus disetujuitertulis oleh Direksi Pekerjaan.c) Semua produk harus baru.2) Pekerjaan Seksi Lain Yang Berkaitan Dengan Seksi Inia) Syarat-syarat Kontrak (Bab 3 dari Dokumen Kontrak) : Pasal-pasal yangBerkaitanb) Transportasi dan Penanganan : Seksi 1.5c) Pekerjaan Pembersihan : Seksi 1.163) Pengajuana) Sebelummengadakan pemesanan atau membuka daerah sumber bahan untuksetiap jenis bahan, maka Kontraktor harus menyerahkan kepada DireksiPekerjaancontohbahan, bersamadengandetil lokasi sumber bahandanPasalketentuanbahan dalamSpesifikasi yangmungkindapat dipenuhi olehcontohbahan, untukmendapatkan persetujuanb) Kontraktor harus melakukansemua pengaturanuntukmemilihlokasi, memilihbahan, dan mengolah bahan alami sesuai dengan Spesifikasi ini, dan harusmenyerahkan kepada Direksi Pekerjaan semua informasi yang berhubungandenganlokasi sumber bahan palingsedikit 30 hari sebelumpekerjaan peng-olahan bahan dimulai, untuk mendapatkan persetujuan. Persetujuan DireksiPekerjaan atas sumber bahantersebut tidak dapat diartikanbahwaseluruh bahanyang terdapat di lokasi sumber bahan telah disetujui untuk dipakai.c) Bilamana bahan aspal, semen, baja dan bahan-bahan fabrikasi lainnya akandigunakan, makasertifikat pabrik(mill certificate) bahan tersebut harus diserah-kan kepada Direksi Pekerjaan untuk mendapatkan persetujuan awal. DireksiPekerjaan akan memberikan persetujuan tertulis kepada Kontraktor untukmelakukan pemesanan bahan. Selanjutnyabahanyang sudah sampai di lapanganharus diuji ulangseperti yangdiuraikan dalamPasal 1.11.2.(3).(b) di bawahpengawasan Direksi Pekerjaan atau sebagaimana yang diperintahkan olehDireksi Pekerjaan.TAHUN ANGGARAN 20151 - 411.11.2 PENGADAAN BAHAN1) Sumber BahanLokasi sumber bahanyang mungkin dapat dipergunakan dan pernahdiidentifikasikanserta diberikan dalamGambar hanya merupakan bahan informasi bagi Kontraktor.Kontraktor tetapharusbertanggungjawabuntukmengidentifikasi danmemeriksaualangapakah bahan tersebut cocok untuk dipergunakan dalam pelaksanaan pekerjaan.2) Variasi Mutu BahanKontraktor harus menentukan sendiri jumlah serta jenis peralatan dan pekerja yangdibutuhkan untuk menghasilkan bahan yang memenuhi Spesifikasi. Kontraktor harusmenyadaribahwacontoh-contohbahantersebuttidakmungkindapat menentukanbatas-batas mutu bahandengan tepat pada seluruh deposit, dan variasi mutu bahan harusdipandang sebagai hal yang biasa dan sudah diperkirakan. Direksi Pekerjaan dapatmemerintahkanKontraktor untukmelakukanpengadaanbahandari setiaptempat padasuatudeposit dandapat menolaktempat-tempat tertentupadasuatudeposit yangtidakdapat diterima.3) Persetujuana) Pemesananbahantidakbolehdilakukan sebelummendapat persetujuantertulisdari Direksi Pekerjaan sesuai denganmaksud penggunaannya. Bahan tidak bolehdipergunakan untuk maksud lain selain dari peruntukan yang telah disetujui.b) Jika mutu bahan yang dikirim ke lapangantidak sesuai dengan mutu bahan yangsebelumnyatelahdiperiksa dandiuji, maka bahantersebut harus ditolak, danharus disingkirkan dari lapangan dalam waktu 48 jam, kecuali terdapatpersetujuan lain dari Direksi Pekerjaan.1.11.31)PENYIMPANAN BAHANUmumBahan harus disimpan sedemikian rupa sehingga mutunya terjamin dan terpelihara sertasiap dipergunakan untuk Pekerjaan. Bahan yang disimpan harus ditempatkan sedemikianrupa sehinggaselalu siap pakai, dan mudah diperiksa oleh Direksi Pekerjaan. Tanahdanbangunan(property) oranglaintidakbolehdipakai tanpaijintertulisdari pemilikataupenyewanya.2) Tempat Penyimpanan di LapanganTempat penyimpanan di lapanganharus bebas dari tanaman dan sampah, bebas darigenangan airdan permukaannyaharus lebihtinggidari sekitarnya. Bahanyang langsungditempatkan diatas tanah tidak boleh digunakan untuk Pekerjaan, kecuali jika permukaantanah tersebuttelahdisiapkansebelumnyadandiberi lapispermukaanyangterbuat daripasir atau kerikil setebal 10 cm sedemikian hingga diterima oleh Direksi Pekerjaan.TAHUN ANGGARAN 20151 - 423) Penumpukan Bahan(Stockpiles)a) Bahanharus disimpansedemikianhinggadapat mencegahterjadinyasegregasidan menjamingradasi yang sebagaimanamestinya, serta tidakterdapat kadarairyang berlebihan. Tinggi maksimumdari penumpukan bahan harus dibatasisampai maksimum 5 meterb) Penumpukan berbagai jenis agregat yangakan dipergunakanuntuk campuranaspal, burtuatauburda, penetrasi macadamataubetonharus dilakukansecaraterpisahmenurut masing-masingukurannominal agregat. Dindingpemisahdaripapan dapat digunakan untuk harus mencegah tercampurnya agregat-agregattersebut.c) Tumpukanagregat untukuntuklapispondasi atasdanbawahharusdilindungidari hujan untukmencegahterjadinyakejenuhan agregat yang akanmengurangimutu bahanyang dihampar atau paling tidak mempengaruhi penghamparanbahan.1.11.4 PEMBAYARAN1) Kontraktor harusmelakukan semua pengaturan denganpemilik atau pemakai lahan untukmemperolehhakkonsesi yangdiperlukansehinggadapat mengambil bahanyangakandigunakandalamPekerjaan. Kontraktor bertanggungjawabatas semuakompensasi danrestribusiyangharus dibayarkansehubungandengan penggalianbahan ataukeperluanlainnya. Tidak ada pembayaranterpisah yangakan dilakukan untukkompensasi danrestribusi yangdibayar Kontraktor, danseluruhbiayatersebut harussudahdimasukkanke dalam Harga Satuanuntukmata pembayaran yang terkait dalam DaftarKuantitas danHarga.2) Kontraktor harus bertanggungjawabuntukmembuat jalanmasuk, membuanggundukantanahdansemua biaya pelaksanaanlainnyayangdiperlukanuntukpengadaanbahan,termasukpengembalian lapisan humus danmeninggalkandaerah danjalan masukitudalam kondisi rapi dan dapat diterima. Seluruh biaya tersebut harus sudah dimasukkan kedalamHargaSatuanuntukmatapembayaranyangterkait dalamDaftar Kuantitas danHarga.TAHUN ANGGARAN 20151 - 43SEKSI 1.12JADWAL PELAKSANAAN1.12.11)UMUMUraianJadwal pelaksanaandiperlukanuntukperencanaan, pelaksanaandanpemantauanyangsebagaimana mestinyaatas pekerjaan. Jadwal tersebut diperlukanuntukmenjelaskankegiatan-kegiatan pekerjaan setelah kegiatan dalam program mobilisasi telah selesai.2) Pekerjaan Seksi Lain Yang Berkaitan Dengan Seksi Inia) Syarat-syarat Kontrak (Bab 3 dari Dokumen Kontrak) : Pasal-pasal yangberkaitanb) Mobilisasi : Seksi 1.2c) Rekayasa Lapangan : Seksi 1.9d) Bahan dan Penyimpanan : Seksi 1.11e) Prosedur Variasi : Seksi 1.133) Pengajuana) Kontraktor harus menyiapkanjadwal pelaksanaandalambatas waktu 15 harisetelahSurat PenunjukanPemenang. Jadwal pelaksanaanituharusdiserahkandanmendapat persetujuandari Direksi Pekerjaan, dengandetil yangdisyaratkandalam Pasal 1.12.2 dari Spesifikasi ini, dimana detil tersebut harusmenunjukkanurutan kegiatan yang diusulkan oleh Kontraktor dalam melaksanakan Pekerjaan.b) Setiapakhir setiap bulan Kontraktor harus melengkapi Jadwal Pelaksanaan untukmenggambarkan secara akurat kemajuan pekerjaan (progress) aktual sampaitanggal 25 pada bulan tersebut.c) Setiapinterval mingguanKontraktor harusmenyerahkanpadasetiaphari Seninpagi, jadwal kegiatan mingguanyangmenunjukkanlokasi seluruhoperasi dankegiatan yang akan dilaksanakan selama minggu tersebut.d) Jadwal Pelaksanaan untuk Sub Kontraktor harus diserahkan terpisah atau men-jadi satu dalam seluruh jadwal pelaksanaan.1.12.21)DETIL JADWAL PELAKSANAANJadwal Kemajuan KeuanganKontraktorharusmembuat Jadwal KemajuanKeuangandalam bentukdiagram balokhorisontal dan dilengkapi kurva yang menggambarkan seluruh kemajuan pekerjaandengan karakteristik berikut :a) Setiapjenis Mata Pembayaranataukegiatandari kelompokMataPembayaranyang berkaitan harus digambarkan dalam diagram balok yang terpisah, dan harusdibentuk sesuai dengan urutan dari masing-masing kegiatan pekerjaan.b) Skala waktu dalam arah horisontal harus dinyatakan berdasarkan satuan bulan.TAHUN ANGGARAN 20151 - 44c) Setiap diagrambalok horisontal harus mempunyai ruangan untuk mencatatkemajuan aktual dari setiap pekerjaan dibandingkan dengan kemajuan rencana.d) Kurva seluruhkemajuanpekerjaan(overall progress) harus dapat memberikangambarantentangkemajuankeuanganrencanapadasetiapakhirbulanterhadapkemajuan keuangan aktual.e) Skala dan format dari Jadwal Kemajuan Keuangan harus sedemikian rupa hinggatersediaruanganuntukpencatatan, revisi danpemutakhiranmendatang. Ukuranlembar kertas minimum adalah A3.2) Analisa Jaringan (Network Analysis)JikadiperlukanolehDireksi Pekerjaan, KontraktorharusmenyediakanAnalisaJaringanyang menunjukkan awal dan akhir setiap tanggal mulainya suatu kegiatan sehinggadapatdiperolehsuatujadwal jalur kritis (critical pathschedule) dandapat diperoleh jadwaluntuk menentukan jenis-jenis pekerjaan yang kritis dalam seluruh jadwal pelaksanaan.3) Jadwal Produksi Untuk Instalasi Pencampur Aspal (AMP) dan Peralatan PendukungKontraktor harus menyediakanJadwal untukInstalasi Pencampur Aspal danPeralatanPendukung secaraterpisah, disertai dengansuatu perhitunganyangmenunjukkanbahwahasil produksi Instalasi Pencampur Aspal dapat tercapai sesuai rencana kebutuhan.4) Jadwal Penyediaan BahanKontraktor harusmenyediakanjadwal yangterpisahuntuklokasi semuasumber bahan,bersama dengan rencana tanggal penyerahan contoh-contoh bahan dan rencanaproduksibahan dan jadwal pengiriman.5) Jadwal Pelaksanaan JembatanKontraktor harus menyediakanjadwal pelaksanaansetiapjembatandenganskalabalokhorisontal untuk setiap jenis pekerjaan dan pelengkapnya untuk pencatatan kemajuanpekerjaan (progress) aktual terhadap program untuk setiap mata pembayaran.1.12.3 REVISI JADWAL PELAKSANAAN1) WaktuRevisi semuajadwalpelaksanaan yangdiuraikanpadaPasal 1.12.2harusdilaksanakanbilamana kemajuan keuangan aktual berbeda lebih dari 20 (dua puluh) persen darikemajuan keuanganrencanaataubilamana terdapat perubahankuantitas yangmenyoloksetelah diterbitkannya Variasi atau Addenda.2) LaporanPada saat menyerahkan Revisi Jadwal Pelaksanaan makaKontraktor harus melengkapilaporan ringkas yang memberikan alasan-alasan timbulnya revisi, yang harus meliputi :a) Uraian revisi, termasuk pengaruhpadaseluruh jadwal karenaadanyaperubahancakupan, revisi dalamkuantitas atau perubahan jangka waktu kegiatan danperubahan lainnya yang dapat mempengaruhi jadwal.TAHUN ANGGARAN 20151 - 45b) Pembahasan lokasi-lokasi ynagbermasalah, termasukfaktor-faktor penghambatyang sedang berlangsung maupun yang harus diperkirakan serta dampaknya.c) Tindakan perbaikan yang diambil, diusulkan dan pengaruhnya.1.12.4 RAPAT PEMBUKTIAN KETERLAMBATAN (Show Cause Meeting)Pertemuan ini diadakan dalam hal terjadinya keterlambatan progres phisik olehKontraktor berdasarkan skedule kontrak (Contract Schedule).Dalam hal terjadi keterlambatan progresphisik oleh Kontraktor, maka prosedur ini harusdiikuti dalam untuk mengambil keputusan :(i) Jika terjadinya keterlambatanprogres phisikantara 5%- 7%, maka RapatPembuktian Keterlambatan (ShowCause Meeting) akan dilaksanakan antaraPemimpinProyek, Konsultan Pengawas Lapangan(Supervisor Engineer) danKontraktor.(ii) Jikaterjadinyaketerlambatanprogres phisikantara7%- 10%, maka RapatPembuktian Keterlambatan (ShowCause Meeting) akan dilaksanakan antaraKepalaDinas Prasarana Wilayahtingkat Propinsi (Kepala PPPJJ), PemimpinProyek, Konsultan Kepala Pengawas Lapangan (Chief Supervision EngineerConsultant), KonsultanPengawas Lapangan(SupervisionEngineer Consultant)dan Kontraktor.(iii) Jikaterjadinyaketerlambatanprogres phisiklebihbesar dari 10%dantidakboleh lebih besar dari 15%, maka Rapat PembuktianKeterlambatan (ShowCause Meeting) akan dilaksanakandi tingkat Pusat dengan Direktur PelaksanaanPrasarana Wilayah sesuai wilayah yang bersangkutan, untuk mengambilkeputusan apakah Kontraktor dapat melanjutkan pekerjaannya/ kontraknya.Bilamana antara ketiga belah pihak sepakat, maka Kontraktordapat melanjutkanpekerjaannya atau bilamana tidak maka Kontraktor akan diberhentikankontraknya.Semua kegiatan Rapat Pembuktian Keterlambatan (SCM) harus dibuat dalamBeritaAcara Rapat PembuktianKeterlambatanyang ditandatangani oleh Pimpinan dari masing-masing pihak sebagai catatan untuk membuat Persetujuan atas tindakan yang akandilakukan berikutnya.TAHUN ANGGARAN 20151 - 46SEKSI 1.13PROSEDUR VARIASI1.13.11)UMUMUraianPerubahan-perubahan ataspekerjaandapat terjadi karenadiprakarsai baikolehDireksiPekerjaan maupun oleh Kontraktor, dan harus disepakati serta ditandatangani oleh keduabelahpihakyangdituangkandalamVariasi. Bilamanadasar pembayaranyangdituang-kandalamVariasi tersebut mengakibatkanvariasi dalamStruktur Harga SatuanMataPembayaran atau variasi dalamJumlah Harga Kontrak, maka Variasi tersebut harusdinegosiasi dan dituangkan dalam Addendum Kontrak.Variasi dan Addenda Kontrakharus memenuhi ketentuan berikut :a) Variasi :Perintah tertulis yang dibuat oleh Direksi Pekerjaan dan ditandatangani pula olehKontraktor, menunjukkan bahwa Kontraktor menerima perubahan-perubahandalamPekerjaan atau Dokumen Kontrak, persetujuan Kontraktor atas dasarpembayaran dan penyesuaian waktu, jika ada, untuk pelaksanaan atas perubahan-perubahantersebut. Variasi harus diterbitkan dalamformat standar dan harusmencakupsemuaperintahyangdikeluarkanolehDireksi Pekerjaanyangakanmempengaruhi perubahan Dokumen Kontrak atau perintah sebelumnya yangtelah dikeluarkan oleh Direksi Pekerjaan.b) Addenda :Perjanjian tertulis antara Pemilik dan Kontraktor, yang memuat perubahan-perubahan dalamPekerjaanatauDokumenKontrakyangmengakibatkanvariasidalamstruktur HargaSatuan MataPembayaranatauvariasi yangdiperkirakandalamJumlah Harga Kontrak dan telah dinegosiasi dan disepakati terlebihdahulu dalam Variasi. Addendajuga harus dibuatpada saat penutupanKontrakdan semuaperubahankontraktual atauteknispentinglainnyatanpamemandangapakah terjadi variasi struktur Harga Satuan atau Jumlah Harga Kontrak2) Pekerjaan Seksi Lain Yang Berkaitan Dengan Seksi Inia) Syarat-syarat Kontrak (Bab 3 dari Dokumen Kontrak) : Pasal-pasal yangBerkaitanb) Pembayaran Sertifikat Bulanan : Seksi 1.6c) Rekayasa Lapangan : Seksi 1.9d) Jadwal Pelaksanaan : Seksi 1.12e) Penutupan Kontrak : Seksi 1.14f) Dokumen Rekaman Proyek : Seksi 1.153) Pengajuana) PihakKontraktor harus menunjuksecara tertulis salahseoranganggota dalamperusahaannyauntukmenerimavariasi dalamPekerjaandanbertanggungjawabuntuk memberitahu kepada para pelaksana lainnya tentang adanya variasitersebut.TAHUN ANGGARAN 20151 - 47b) Direksi Pekerjaanakanmenunjuksecara tertulis orangyangdiberi wewenanguntuk mengurus prosedur Variasi atas nama Pemilik.c) Kontraktor harus melengkapi perhitungan untuk setiap usulan pekerjaan yangakandibayarlumpsum, danuntuksetiapHargaSatuanyangbelumditetapkansebelumnya dengan data pendukung yang lengkap sehingga dapat dievaluasioleh Direksi Pekerjaan.1.13.2 PROSEDUR AWAL VARIASI1) Direksi Pekerjaan dapat memprakarsai Variasi dengan memberitahu secara tertuliskepada Kontraktor, uraian berikut :a) Uraian detil usulan perubahan dan lokasinya dalam pro