Diazepam Merupakan Obat Dari Golongan Benzodiazepine

download Diazepam Merupakan Obat Dari Golongan Benzodiazepine

of 4

Transcript of Diazepam Merupakan Obat Dari Golongan Benzodiazepine

  • 7/25/2019 Diazepam Merupakan Obat Dari Golongan Benzodiazepine

    1/4

    Makalah Metabolisme dan Analisis Diazepam

    Toksikologi

    Disusun oleh :

    Anestasya Amalia Safitri

    (1112096000053)

    PROGRAM STD! "!M!A

    #A"$TAS SA!%S DA% T&"%O$OG!

    %!'&RS!TAS !S$AM %&GR! S(AR!# )!DA(AT$$A)

    *A"ARTA

    2015 M/1436 H

    D!A+&PAM

  • 7/25/2019 Diazepam Merupakan Obat Dari Golongan Benzodiazepine

    2/4

    Diazepam merupakan obat dari golongan Benzodiazepine. Benzodiazepine merupakan

    obat yang paling banyak digunakan sebagai obat anti aniolitik. !bat ini "uga tela#

    menggantikan posisi barbiturate dan meprobamate sebagai obat anti $emas% ini dikarenakan

    benzodiazepine masi# lebi# aman dan "uga lebi# e&ekti&. Diazepam adala# obat yang bereaksi

    se$ara $epat dan men$apai pun$ak konsentrasinya dalam 'aktu 1 "am. etela# melalui

    metabolisme men"adi metabolitmetabolit akti& dari diazepam% selan"utnya metabolit akti&

    tersebut akan diangkut ke otak se$ara $epat yang ber&ungsi untuk mereduksi ke$emasan.

    Diazepam adala# obat yang sangat aman dan tidak mematikan% 'alaupun dengan dikonsumsi

    dengan konsentrasi tinggi. *al ini disebabkan karena terdapat batas tertinggi bagi

    kemampuannya untuk mereduksikan kegiatan neurologis dan batas tersebut berada di ba'a# titik

    di mana kegiatan pernapasan dan &ungsi&ungsi yang sangat penting lainnya di#ambat. +amun

    apabila obat diazepam dengan kadar tinggi dikonsumsi bersamaan dengan alko#ol% zatzat% atau

    obat lain dapat bersi&at mematikan. ,&ekti-itas dari benzodiazepine untuk mereduksikan

    ke$emasan diperole# dari penelitian ter#adap burungburung merpati dan manusia. Dalampenelitian ter#adap burungburung merpati% burung tersebut dia"arkan untuk mematuk piringan

    supaya memperole# makanan dan kemudian mereka diberi ke"utanke"utan listrik apabila mereka

    mematuk piringan tersebut% dan mereka meng#indar untuk memberikan respons. Dengan kata

    lain% ke$emasan diasosiasikan dengan piringan% dan burungburung itu tidak mau mematuknya.

    etapi pada #ari#ari berikutnya% burungburung yang tela# mengalami ke$emasan ter#adap

    ke"utan listrik pada piringan diberi suatu perlakuan yaitu ada yang diberi dan tidak diberi

    diazepam. Dari #asil penelitian tersebut ditemukan ba#'a bila burung tersebut diberi obat maka

    patukan ter#adap piringan itu #ampir normal kembali% tetapi apabila mereka tidak diberi obat

    maka mereka tetap tidak mematuk piringan tersebut.

    /ambar 1. truktur obat Diazepam

    etabolisme obat merupakan sesuatu yang kompleks. olekul yang berepran dalam obat

    sangat banyak serta tingkat biotrans&ormasi yang dilakukan ole# tubu# ter#adap metabolisme

    diazepam sangat banyak. etika diazepam dikonsumsi ole# tubu#% maka serangkaian proses

    metabolisme ter"adi untuk menguba# diazepam men"adi zat yang tidak bersi&at toksik se#ingga

    dapat diekskresikan% karena pada dasarnya semua obat itu adala# toksikan. Diazepam adala#

    "enis obat yang bersi&at larut dalam lemak se#ingga pendistribusiannya $epat namun agar dapat

    2

  • 7/25/2019 Diazepam Merupakan Obat Dari Golongan Benzodiazepine

    3/4

    diekskresikan ole# tubu#% diazepam #arus diruba# men"adi senya'a yang lebi# polar lagi.

    a#apan yang akan dilalui ole# diazepam adala# reaksi &asa 1 dan &asa 2. ada reaksi &asa 1

    diazepam akan mengalami proses oksidasi yang dibantu ole# enzim sitokrom 50

    monooksigenase (450). 450 berperan sebagai sistem pengangkutan elektron dan

    bertanggung "a'ab ter#adap metabolisme oksidati& obat% #al ini dapat ter"adi karena adanya ion

    besi pada sisi akti& yang dapat menerima atau menyumbangkan elektronelektron dan

    menyebabkan ter"adinya oksidasi. ada reaksi &asa 1 diazepam mengalami dealkilasi + pada +

    (li#at gambar 1) yaitu alkil yang terikat pada gugus + yang ditandai 'arna mera# pada gambar

    se#ingga dapat membentuk tenazepam dan nordazepam yaitu. elan"utnya% nordazepam atau

    tenazepam dengan bantuan enzim 450 akan mengalami #idroksilasi pada karbon ketiga

    se#ingga membentuk oazepam. enya'a oazepam ini suda# lebi# polar dibandingkan dengan

    bentuk a'alnya yaitu diazepam% namun belum $ukup polar untuk diekskresikan ole# tubu#. Dari

    #asil metabolime pada &asa 1 didapatka metabolit akti& yaitu oazepam% nordazepam% atau

    tenazepam dimana e&ek &armakologisnya sama dengan diazepam. 7ika oazepam dikonsumsi

    langsung maka tidak perlu melalui rangkaian metabolisme pada &asa 1.

    /ambar 2. ekanisme metabolisme Diazepam

    a#apan metabolisme selan"utnya adala# metabolisme &asa 2. ada &asa 2 ter"adi reaksi

    kon"ugasi yaitu pelekatan zatzat yang sangat #idro&ilik. !azepam% yaitu produk dari reaksi &asa

    1 mengalami kon"ugasi sul&at% obat yang mengandung gugus &ungsi &enolik dimetabolisme

    melalui kon"ugasi gugus sul&at atau disebut dnegan proses sul&as. +amun% apabila dosis obat

    terlalu tinggi% "alur sul&at dapat men"adi ter"enu#kan dan digantikan ole# reaksi kon"ugasi asam

    3

  • 7/25/2019 Diazepam Merupakan Obat Dari Golongan Benzodiazepine

    4/4

    glukoronat dan meng#asilkan deri-ate yang disebut glukuronida. Deri-ate glukuronida yang

    dibentuk dengan $ara ini "au# lebi# terlarutkan air dibandingkan dengan obat induknya. *al ini

    dikarenakan banyaknya "umla# gugusgugus polar !* dan gugus karboksilat yang akan terion

    pada p* netral. Deri-ate glukuronida memiliki keakti&an yang lebi# ke$il se$ara &armakologi%

    ole# karena itu proses ini dapat menandakan ak#ir dari ker"a obat. on"ugasi sul&at maupun asam

    glukuronida ter"adi pada karbon ketiga. etela# si&at senya'a obat suda# men"adi sangat polar%

    maka dapat di&iltrasi melalui glomerulus di gin"al dan diekskresikan melalui urin.

    Dalam menganalisis diazepam dapat dilakukan dengan instrument romatogra&i $air

    kiner"a tinggi (4). Dalam studi yang tela# dilakukan% diazepam dianalisis se$ara stimultan

    menggunakan 4 dengan kolom supel$osil 841% &ase gerak met#anolasetonitrilkalium

    di#idrogen &os&at 0.005 dan dapar ammonium asetat 0.1 (p* 6.0 dengan asam asetat

    gla$ial)% ke$epatan alir 2 ml:menit pada pan"ang gelombang 25nm.

    4