Diagram Alir

3
8.2.4. Komponen Gardu Induk 1. Switchyard (Switchgear) Bagian dari gardu induk yang dijadikan sebagai tempat peletakan komponen utama gardu induk. 2. Transformator Daya Berfungsi untuk mentransformasikan daya listrik, dengan merubah besaran tegangannya, sedangkan frekuensinya tetap. 3. Neutral Grounding Resistance (NGR) Komponen yang dipasang antara titik netral trafo dan pentanahan. 4. Circuit Breaker (CB) Merupakan peralatan pemutus, yang berfungsi untuk memutus rangkaian listrik dalam keadaan berarus. 5. Disconnecting Switch (DS) Merupakan peralatan pemisah, yang berfungsi untuk memisahkan rangkaian listrik dalam keadaan tidak berbeban. 6. Lightning Arrester (LA) Berfungsi sebagai pengaman peralatan listrik di gardu induk dari tegangan lebih akibat terjadinya sambaran petir (lightning surge) pada kawat transmisi, maupun disebabkan oleh surja hubung (switching surge). 7. Current Transformer (CT) Berfungsi merubah besaran arus dari arus yang besar ke arus yang kecil atau memperkecil besaran arus listrik pada sistem tenaga listrik, menjadi arus untuk sistem pengukuran dan proteksi.

description

contoh

Transcript of Diagram Alir

8.2.4. Komponen Gardu Induk1. Switchyard (Switchgear) Bagian dari gardu induk yang dijadikan sebagai tempat peletakan komponen utama gardu induk.2. Transformator DayaBerfungsi untuk mentransformasikan daya listrik, dengan merubah besaran tegangannya, sedangkan frekuensinya tetap.3. Neutral Grounding Resistance (NGR) Komponen yang dipasang antara titik netral trafo dan pentanahan.4. Circuit Breaker (CB) Merupakan peralatan pemutus, yang berfungsi untuk memutus rangkaian listrik dalam keadaan berarus.5. Disconnecting Switch (DS) Merupakan peralatan pemisah, yang berfungsi untuk memisahkan rangkaian listrik dalam keadaan tidak berbeban.6. Lightning Arrester (LA) Berfungsi sebagai pengaman peralatan listrik di gardu induk dari tegangan lebih akibat terjadinya sambaran petir (lightning surge) pada kawat transmisi, maupun disebabkan oleh surja hubung (switching surge).7. Current Transformer (CT) Berfungsi merubah besaran arus dari arus yang besar ke arus yang kecil atau memperkecil besaran arus listrik pada sistem tenaga listrik, menjadi arus untuk sistem pengukuran dan proteksi.8. Potential Transformer (PT) Berfungsi untuk merubah besarantegangan dari tegangan tinggi ketegangan dari tegangan tinggi ke tegangan rendah atau memperkecil besaran tegangan listrik pada sistem tenaga listrik, menjadi besaran tegangan untuk pengukuran dan proteksi.9. Transformator Pemakaian Sendiri (TPS) Berfungsi sebagai sumber tegangan AC 3 fasa 220/380 Volt.10. Rel (Busbar) Berfungsi sebagai titik pertemuan/ hubungan (connecting) antara transformator daya SUTT SKTT serta komponen listrik lainnya transformator daya, SUTT, SKTT serta komponen listrik lainnya yang ada pada switch yard.11. Gedung Kontrol (Control Building) Berfungsi sebagai pusat aktifitas pengoperasian gardu induk.12. Panel Kontrol (Control Panel) Berfungsi untuk mengetahui (mengontrol) kondisi gardu induk dan merupakan pusat pengendali lokal gardu induk.13. Panel Proteksi (Protection Panel/Relay Panel)Berfungsi untuk memproteksi (melindungi sistem jaringan gardu induk) pada saat terjadi gangguan maupun karena kesalahan operasi.14. Sumber DC Gardu Induk Baterai: Alat yang menghasilkan sumber tenaga listrik arus searah yang diperoleh dari hasil proses kimia. Rectifier: Alat listrik yang berfungsi untuk merubah arus bolak-balik menjadi arus searah, sesuai dengan kapasitas yang diperlukan (kapasitas battery).15. Panel AC/DCAlat listrik yang berupa lemari pembagi yang didalamnya terdapat mini circuit breaker atau fuse-fuse sebagai pembagi beban dan pengaman dari instalasi terpasang gardu induk.16. Cubicle 20 kV (HV Cell 20 kV)Adalah sistem switchgear untuk tegangan menengah (20KV) yang berasal dari output trafo daya, yang selanjutnya diteruskan ke konsumen melalui penyulang konsumen melalui penyulang (feeder) yang tersambung (terhubung) dengan cubicle tersebut. Dari penyulang (feeder) inilah listrik disalurkan (didistribusikan) ke pusat-pusat beban

SelesaiKesimpulan dan saranPenghitungan rugi-rugi daya system tenaga listrikSimulasi aliran daya dengan metode Newton-RaphsonStudi LapanganStudi literaturMulai