diabetes melitus

download diabetes melitus

of 20

description

no description added

Transcript of diabetes melitus

  • DefinisiKumpulan gejala oleh karena meningkatnya kadar gula darah yang disebabkan oleh tidak adanya/kurang berfungsinya insulin baik secara absolut atau relatif

  • DISTRIBUSI PREVALENSI DIABETES MILITUS DI INDONESIA

  • PREVALENSI DM. AKAN MENINGKAT TERUS SESUAI DENGAN KEMAJUAN SUATU NEGARADIPENGARUHI OLEH BEBERAPA FAKTOR:

    GEOGRAFIS> JUMLAH PENDUDUK MENINGKAT> PDDK. UMUR DI ATAS 40 TH MENINGKAT> URBANISASIGAYA HIDUP YANG KEBARAT-BARATAN> PENGHASILAN MENINGKAT> MAKANAN SIAP SAJI3. BERKURANGNYA PENYAKIT INFEKSI DAN KURANG GIZI

  • PatofisiologiKarbohidrat usus dipecah glukosa diserap ke darah, kemudian masuk ke dalam sel, di dalam sel terjadi metabolisme aerob dan anaerob yang menghasilkan energi (tenaga) dan cadangan (glikogin)

  • Glukosa dalam darahInsulinMasuk ke ototGlikogin(untuk tenaga& cadangan=>gemukInsulinRusak/ tidak adaGlukosaTetap dalam darah

  • Glukosa tetapdalam darahLewatsaringan ginjal

    Glikogindalam otottidak adaLemas/tidak bertenagaKurusLaparKencing banyakHaus

  • FAKTOR RISIKOBERUMUR > 40 THN.GEMUKHIPERTENSIRIWAYAT KELUARGA DMRIWAYAT MELAHIRKAN BAYI > 4 KGRIWAYAT DM PADA SAAT HAMILDISLIPIDEMIA

  • Klasifikasi DMAda 2 kelompok besar:DM Tipe 1 atau IDDM (Insulin-Dependent Diabetes Millitus), DMTI (Diabetes Melitus Tergantung Insulin) - DM Juvenil ( DM pada anak) - Tidak diketemukan insulin - Penyebab: Keturunan, autoimmune o.k. Infeksi Virus

  • b. DM Tipe 2 atau NIDDM (non Insulin-Dependent Diabetes Melitus), DMTTI (Diabetes Melitus Tidak Tergantung Insulin) - Pada orang dewasa - Diketemukan insulin/ hiperinsulin, yang resesten - Penyebab/faktor risiko: Keturunan, Gemuk, diet lemak tinggi karbo hidrat rendah, kurang olah raga

  • Lainnya:MRDM (Malnutrition Related DM)atau DMTM (DM Terkait Malnutisi) disebabkan asam sianida dalam singkongDiabetes GestasiDM terjadi saat kehamilan, penyebabnya tidak jelas

  • Gejala klinikPoliuri, Polidipsi,PolifagiLemasBerat badan menurun/kurusKesemutan, pada laki-laki impotenKeputihanGatal-gatal, bisul

  • Diagnosa DMGejala khas DM + ditambah hasil pemeriksaan darah:Gula sewaktu 200 mg/dl atau lebihGula puasa 126 mg/dl atau lebih

  • FASE PENYAKIT DM. DAN PENCEGAHANFASE PREPATOGENESISFASE PATOGENESISFASE SUSEPTIBELFASE PRESIM-TOMATISFASE KLINISFASE KETIDAK MAMPUANPENCEGAHAN PRIMER

    PENCEGAHAN SKUNDERPENCEGAHAN TERSIER

    PROMOSI KESEHA-TANPROTEKSI SPESIFIKDIAGNOSA DINI & PENGOBATANMEMBATASI KETIDAK MAMPUANREHABILITASI

  • PROMOSI KESEHATAN: KAMPANYE HIDUP SEHAT , OLAH RAGA YANG TERATUR, DIET YANG SEIMBANG, STOP MEROKOK, KOPI ALKOHOL DLL.2. KONSULTASI KESEHATAN, > 40 TH. MEMERIKSAKAN DIRI SECARA TERATUR

  • PROTEKSI SPESIFIKTIDAK BANYAK BISA DIKERJAKAN

  • PENCEGAHAN SKUNDERSKRINING UMUR > 40 TH.PENGOBATAN TEPAT> ANTI DM: ORAL ATAU INJEKSI> DIET YANG KETAT DAN BEROLAH RAGA

  • MEMBATASI KETIDAK MAMPUAN PENGOBATAN YANG TERATURMEMPERKECIL KOMPLIKASI TINDAKAN OPERATIF

  • REHABILITASILATIHAN KETRAMPILAN MEMINDAHKAN PEKERJAAN ATAU MEMBUATKAN LAPANGAN KERJA

  • KomplikasiRetinopatiNeuropatiNepropatiHipertensiPJKGangren/ulkusKetoasidosis