DERMIS

15
DERMIS kElOmpOk A2 Arisa nur fadilah Arum fajarwati Ayu kumalasari Bety dwi cahyaningrum Cristhoforus mamo

description

DERMIS

Transcript of DERMIS

Page 1: DERMIS

DERMIS

kElOmpOk A2

Arisa nur fadilah

Arum fajarwati

Ayu kumalasari

Bety dwi cahyaningrum

Cristhoforus mamo

Page 2: DERMIS
Page 3: DERMIS

PENGERTIAN

Dermis adalah lapisan kedua dari kulit. Ketebalannya 0,5-3mm.

Dermis tersusun atas jaringan fibris dan jaringan ikat yang elastis.

Derivat atau turunan dermis terdiri dari bulu, kelenjar minyak, kelenjar lendir, dan kelenjar keringat.

PENGERTIAN

Page 4: DERMIS

LAPISAN DERMIS

oLapisan papila

oLapisan retikulosa

Page 5: DERMIS

LAPISAN DERMIS

1. Lapisan papila mengandung lekuk-lekuk papila sehingga stratum malfigi ikut berlekuk. Lapisan papila terdiri dari serat kolagen halus, alastin, dan retikulin yang tersusun membentuk jaring halus. Lapisan ini berfungsi dalam peremajaan dan penggandaan unsur-unsur kulit.

LAPISAN DERMIS

Page 6: DERMIS

LAPISAN DERMIS

2. Lapisan retikulosa mengandung jaringan pengikat rapat dan serat kolagen berfungsi untuk memberikan kekuatan pada kulit. Dalam lapisan ini ditemukan sel-sel fibrosa, sel histiosid, pemuluh darah, pembuluh getah bening, saraf, kelenjar sebseus adalah kelenjar kantong didalam kulit bentuknya seperti botol dan bermuara didalam folikel rambut. Kelenjar ini paling banyak terdapat di kepala dan muka, sekitar hidung, mulut dan telinga., kelenjar keringat, sel lemak, lemak dan otot penegak rambut.

LAPISAN DERMIS

Page 7: DERMIS

1.Memelihara dan mendukung epidermis

2.Membatasi penyebaran patogen

3.Menyimpan lipid

4.Menempel kulit jaringan di bawahnya

5.Reseptor sensorik memberikan sensasi

6.Pembuluh darah membantu dalam termoregulasi

FUGSI DERMIS

Page 8: DERMIS

Struktur aksesori dari Dermis

Kelenjar keringat apokrin:Ditemukan di aksila, puting, labia, dan glans penis.Mulai berfungsi pada masa pubertas dan Menghasilkan sekresi kental berbau

Kelenjar keringat ekrin (sudoriferous)Menghasilkan sekresi berair tipis.Dikendalikan oleh sistem saraf.Untuk Termoregulasi.Ekskresi urea.Aksi Antibakteri.

Page 9: DERMIS

Sudoriferous Sweat Gland

Page 10: DERMIS

Struktur aksesori dari Dermis

Kelenjar sebaceous : menghasilkan sebum, zat semacam lilin, asam lemak atau trigliserida bertujuan untuk melumasi permukaan kulit dikeluarkan melalui folikel rambut yang mengandung banyak lipid, pada orang yang jenis kulit berminyak maka sel kelenjar sebaseanya lebih aktif memproduksi minyak, dan bila lapisan kulitnya tertutup oleh kotoran,debu atau kosmetik menyebabkan sumbatan kelenjar sehingga terjadi pembengkakan. Kelenjar sebasea ini juga dapat berfungsi untuk proses difusi (pemindahan) kandungan bahan dalam suatu produk kelapisan lebih dalam

Page 11: DERMIS

Struktur aksesori dari Dermis

Kelenjar susu:Anatomis berhubungan dengan kelenjar keringat apokrinPengembangan kontrol oleh hormon seks dan hormon hipofisismemproduksi susu

Page 12: DERMIS

Struktur aksesori dari Dermis

Kelenjar Ceruminous:Kelenjar keringat dimodifikasi ditemukan di saluran pendengaran eksternalMenghasilkan cerumen atau kotoran telingaMembantu perangkap partikel asing mencapai gendang telinga

Page 13: DERMIS

Struktur aksesori dari Dermis

Rambut:Terdapat pada kebanyakan kulit kecuali permukaan palmer, dan permukaan plantarPertumbuhan dikendalikan oleh genetika dan hormon seksMemberikan perlindungan.

Page 14: DERMIS

Pearce Evelin.2002.Anatomi dan fisiologi untuk paramedis.Jakarta:PT.Gramedia

Drs. H. syaifuddin.2014. Anatomi fisiologi: kurikulum bernasis kompetensi untuk keperawatan dan kebidanan edisi 4:Buku kedokteran ECG

PUSTAKA

Page 15: DERMIS

TERIMA KASIHSEMOGA

BERMANFAAT