Database Koperasi

4
Database Koperasi Database untuk keperluan pengolahan Data Koperasi. Jenis Usaha koperasi yang dibahas di sini adalah koperasi dengan jenis usaha simpan pinjam dan penjualan barang konsumsi dan kebutuhan sehari-hari. Untuk usaha pinjaman anggota dibagi menjadi dua jenis yaitu Pinjaman Uang dan Pinjaman Barang. Database yang dirancang untuk mengakomodasi jenis usaha ini adalah meliputi: A. Tabel Master 1. Tabel Master Anggota Koperasi 2. Tabel Master Barang 3. Tabel Master Suplier B. Tabel Transaksi 1. Tabel Simpanan 2. Tabel Pinjaman Uang 3. Tabel Cicilan Pinjaman Uang 4. Tabel Pinjaman Barang 5. Tabel Cicilan Pinjaman Barang 6. Tabel Penjualan 7. Tabel Penjualan Detail 8. Tabel Pembelian 9. Tabel Pembelian Detail 10. Tabel Kartu Stok Barang

Transcript of Database Koperasi

Page 1: Database Koperasi

Database Koperasi

Database untuk keperluan pengolahan Data Koperasi.

Jenis Usaha koperasi yang dibahas di sini adalah koperasi dengan jenis usaha simpan pinjam dan penjualan barang konsumsi dan kebutuhan sehari-hari.Untuk usaha pinjaman anggota dibagi menjadi dua jenis yaitu Pinjaman Uang dan Pinjaman Barang.

Database yang dirancang untuk mengakomodasi jenis usaha ini adalah meliputi:

A. Tabel Master

1. Tabel Master Anggota Koperasi 2. Tabel Master Barang 3. Tabel Master Suplier

B. Tabel Transaksi

1. Tabel Simpanan 2. Tabel Pinjaman Uang 3. Tabel Cicilan Pinjaman Uang4. Tabel Pinjaman Barang 5. Tabel Cicilan Pinjaman Barang6. Tabel Penjualan7. Tabel Penjualan Detail8. Tabel Pembelian9. Tabel Pembelian Detail10. Tabel Kartu Stok Barang

Page 2: Database Koperasi

Aplikasi Simpan Pinjam dan Penjualan Barang Koperasi

Aplikasi Simpan Pinjam dan Penjualan Barang di Koperasi.Koperasi dengan usaha simpan pinjam dan penjualan barang konsumsi bisa diterapkan pada perusahaan dengan anggotanya adalah para karyawan perusahaan tersebut. Pihak koperasi dapat bekerja sama dengan bagian penggajian untuk melakukan pemotongan gaji karyawan untuk keperluan simpanan dan pembayaran cicilan pinjaman anggota.

Untuk pembuatan aplikasi diperlukan perancangan database dengan rincian sebagai berikut

1. Daftar tabel untuk keperluan aplikasi pengolahan data koperasi 2. Struktur tabel master untuk keperluan aplikasi pengolahan data koperasi 3. Struktur tabel transaksi untuk keperluan aplikasi pengolahan data koperasi 4. Langkah membuat relasi tabel pada MS-Access 5. Rancangan relasi tabel modul penjualan 6. Rancangan relasi tabel modul pembelian 7. Rancangan relasi tabel modul pinjaman 8. Rancangan relasi tabel modul simpanan anggota

User Interface aplikasi Simpan Pinjam dan Penjualan Koperasi Koperasi1. Form Master Data Anggota dan Master Data Simpanan Anggota 2. Mencatat Data Transaksi Simpanan Anggota Secara Batch 3. Form Entry Data Penambahan Simpanan dan Pengambilan Simpanan 4. Membuat Laporan Simpanan per-Anggota

Page 3: Database Koperasi

Struktur Tabel Master Database Koperasi DAFTAR STRUKTUR TABEL MASTER UNTUK DATABASE KOPERASI

Berikut adalah struktur tabel master untuk keperluan database koperasi dengan jenis usaha simpan pinjam dan penjualan barang konsumsi. Struktur tabel ini dibuat dalam format database Microsoft Access.

1. Tabel Master Anggota Koperasi

Nama Field Tipe Data

ID Text 5

NAMA Text 50

DEPARTEMEN Text 20

CABANG Text 20

ALAMAT Text 100

SIMP POKOK Number Decimal

SIMP WAJIB Number Decimal

SIMP SUKA RELA Number Decimal

SIMP HARKOP Number Decimal

TANGGAL_MASUK Date/Time

TANGGAL_KELUAR Date/Time

DISABLED Number Integer

STATUS Text 50

2. Tabel Master Barang

KODE_BARANG Text 6

NAMA_BARANG Text 50

SATUAN Text 10

MINIMAL_STOK Number Decimal

REORDER_STOK Number Decimal

HARGA_JUAL Number Decimal

HARGA_POKOK Number Decimal

KODE_KELOMPOK Text 6

LOKASI Text 10

3. Tabel Master Suplier

KODE_SUPLIER Text 6

NAMA_SUPLIER Text 50

Page 4: Database Koperasi

ALAMAT Text 100

KOTA Text 50

NO_TELEPON Text 50

WAKTU_PEMBAYARAN Number Integer