Dasar Risk Assessment

download Dasar Risk Assessment

of 34

Transcript of Dasar Risk Assessment

  • 8/10/2019 Dasar Risk Assessment

    1/34

    Perjalanan Menuju ZERO Accident

    Dasar

    RISK ASSESSMENT

  • 8/10/2019 Dasar Risk Assessment

    2/34

    Tujuan pembelajaran Risk Assessment

    Mampu mengidentifikasi sumber potensi bahaya

    (Hazard) pada umumnya yang berhubungan dengan

    proses kerja dan equipment

    Mampu menetapkan tindakan pengendalian dan

    evaluasi keefektifan dari setiap situasi yang tidak

    diduga dan meyakinkan telah diselesaikan

  • 8/10/2019 Dasar Risk Assessment

    3/34

    Identifikasi Bahaya

    Kondisi Bahaya and Identifikasi bahaya

  • 8/10/2019 Dasar Risk Assessment

    4/34

    KondisiBahaya

    Jika kondisi bahaya di hilangkan, maka Kecelakaan dapat dicegah

    Kondisi

    Bahaya

    Suatu Kondisi

    Kerugian/Gangguan/

    Kecelakaan

    Berpotensi

  • 8/10/2019 Dasar Risk Assessment

    5/34

    Ident

    ifikasiBah

    aya

    Apakah yg dimaksud Identifikasi Bahaya?

    INSIDENyangdiakibatkan oleh

    Unsafe Act& Unsafe

    Condition.

    Identifikasi

    BahayaLangkah

    Pencegahan

    adalah suatu proses kajian kualitatif untuk

    mengetahui adanya potensi bahaya dari

    suatu peralatan, proses, lingkungan kerja,

    material, atau kegiatan kerja

  • 8/10/2019 Dasar Risk Assessment

    6/34

    Identifikasi Bahaya

    Bau yg

    mengganggu

    Terdapat

    parasit

    Pergerakan

    yg tidak

    terkontrolKuku yg

    tajam

    Gigi yg

    tajam

    Agresif

    Identifikasi bahaya dilakukan sebelum aktivitas dilangsungkan

  • 8/10/2019 Dasar Risk Assessment

    7/34

    JenisBahaya

    Hazard

    KIMIA

    LISTRIK

    MEKANIK

    Biologi

    Psykologi

    Fisik

    FIRE

    TOXIC

    POLUSI

    IRITASI

    ELECTRIC

    SHOCK

    FIRESHORT

    CIRCUIT

    ALAT

    ANGKUTMESIN

    BEJANA

    TEKAN

    FLORAFAUNA

    STRESS

    BEBAN

    KERJA

    BISING

    SUHU

    RADIASI

    TEKANAN

    GETARAN

    ERGONOMI

  • 8/10/2019 Dasar Risk Assessment

    8/34

    Checklist Preliminary Hazard Analysis (PHA)

    What-if

    Fault Tree Analysis (FTA)

    Event Tree Analysis (ETA)

    Hazard Operability Study (Hazops)

    Failure Mode and Effect Analysis (FMEA)

    Layer of Protection Analysis (LOPA) dll

    Teknik Identifikasi Bahaya

  • 8/10/2019 Dasar Risk Assessment

    9/34

    Hirarki Pengendalian

    ELIMINASI

    SUBSTITUSI

    ISOLASIKONTROL

    JARAK

    KONTROL

    WAKTU

    APD

  • 8/10/2019 Dasar Risk Assessment

    10/34

    Contoh:

    Seseorang akan memotong pipa bekas aliranminyak dengan Cutting Torch.

    Teknik Eliminasinya

    Orang tersebut tidak melakukan pemotongan

    pipa bekas aliran minyak.

    Teknik EliminasiSumber bahaya

    dihilangkansama sekali

    sehingga tidak

    ada potensibahaya

  • 8/10/2019 Dasar Risk Assessment

    11/34

    Contoh:

    Seseorang akan memotong pipa bekas aliranminyak dengan Cutting Torch.

    Teknik Substitusinya

    Orang tersebut melakukan pemotongan

    dengan cold cutter.

    Teknik Substitusi Sumber bahayadiganti dengan

    sistem/ alat/bahan yang

    memiliki

    potensi ganti

    dengan potensi

    bahaya yg

    rendah

  • 8/10/2019 Dasar Risk Assessment

    12/34

    Contoh:

    Seseorang bekerja di area flare yang memilikiradiasi panas.

    Teknik Isolasinya

    Dengan memasang tabir/ Shield untuk

    mengurangi radiasi panas dari flare.

    Teknik Isolasi Sumber bahayadiisolir

    Sumber bahayamasih ada

    namun

    instensitasnyaberkurang atau

    tidak ada sama

    sekali

  • 8/10/2019 Dasar Risk Assessment

    13/34

    Contoh:

    Seorang yang sedang melakukan pengelasandi daerah Manifold yang berpotensi gas

    release.

    Teknik Isolasinya

    Memindahkan pekerjaan jauh dari manifold.

    Pengendalian Jarak Sumber bahayadijauhkan

    sampai batasaman

    Semakin jauh

    sumber bahaya,maka semakin

    kecil paparan yg

    diterima

    Jarak

  • 8/10/2019 Dasar Risk Assessment

    14/34

    Contoh:

    Seorang yang sedang berkerja di area yangbising.

    Teknik Isolasinya

    Menggunakan sistem shift/ bergantian sesuai

    TLV.

    Pengendalian Waktu Paparan Paparan

    sumber bahaya

    dikurangisampai batas

    aman (TLV)

    Semakin kecilwaktu paparan

    maka semakin

    sedikit paparan

    yang diterima

    Waktu

  • 8/10/2019 Dasar Risk Assessment

    15/34

    Contoh:

    Pekerjaan clean up tangki minyak, dimana

    masih ada sisa hydrocarbon gas & liquid.

    Pengendaliannya yaitu personnel yang

    masuk tangki menggunakan Breathing

    Apparatus

    Penggunaan APD ! Sumber bahaya

    masih ada dan tidak

    dapat dikendalikan

    Sumber bahaya

    masih ada namun

    instensitasnya

    berkurang atau tidak

    ada sama sekali

  • 8/10/2019 Dasar Risk Assessment

    16/34

    PenilaianResiko

    Risk Assessment

  • 8/10/2019 Dasar Risk Assessment

    17/34

    Kesempatan untukterjadinya cedera/ kerugiandari suatu bahaya

    atau

    Potensi mendapatkandampak dari suatu aktifitas

    atau kejadian

    menakar dan menilai resiko pekerjaanyang akan di lakukan, apakah masukkategori rendah sedang tinggi

    Resiko

    RESIKO

    Mengapa Resiko perlu dinilai?

  • 8/10/2019 Dasar Risk Assessment

    18/34

    Faktoryang mempengaruhi resiko: jenis pekerjaan,

    lokasi pekerjaan,

    potensi celaka karena bahaya kerja, potensi celaka karena aktifitas pekerja,

    pekerjaan simultan,

    lama pekerjaan dan pengalaman keahlianpekerja

  • 8/10/2019 Dasar Risk Assessment

    19/34

    Setelah dilakukan identifikasi Bahaya, penilaian selanjutnya adalah penilaian

    resiko

    Penilaian Resiko

    Penularan

    parasit

    Mengganggu

    pernafasan

    Bahaya di jalan

    & Mengganggu

    lingkungan

    Dapat merobek

    Dapat

    menyebabkaninfeksi

    Membahayakan

    Orang

  • 8/10/2019 Dasar Risk Assessment

    20/34

    Menganalisa tingkat Resiko,

    pertimbangan Tingkat

    Bahaya, dan mengevaluasi

    apakah Sumber Bahaya dapatdikendalikan,

    memperhitungkan segala

    kemungkinan (Probability)

    yang terjadi

    Risk Assessment

    HAZARD Probability RISK

  • 8/10/2019 Dasar Risk Assessment

    21/34

    Pengendalian Resiko

    Risk Control

  • 8/10/2019 Dasar Risk Assessment

    22/34

    Pengelolaan atau pengendalian resiko didasarkanberbagai pertimbanganyang telah dilakukan dalam tahappenilaian resiko

    Pengendaian Resiko

  • 8/10/2019 Dasar Risk Assessment

    23/34

    Tidak ada

    parasit

    Sudah

    dibersihkan

    Jinak

    Terawat dg

    baik

    Cukup makan

    Telah dilatih

  • 8/10/2019 Dasar Risk Assessment

    24/34

    Soto beracun dimakan seseorang yang terdapat di meja

    makan. Di meja terdapat beberapa makanan

    Hazard :Soto Beracun.

    Risk : Keracunan/ Masuk Rumah Sakit

    Resiko bergantung pada kemungkinan (Probability)

    Probability :Kemungkinan seseorang makan soto

    beracun dan efek racun dalam tubuh

    Contoh Kasus

  • 8/10/2019 Dasar Risk Assessment

    25/34

    Klasifikasi Dampak

    Resiko

    Personnel Safety

    and Health Risks

    Process Safety

    Impacts Environmental

    Impacts

    Manajemen Resiko!

    PENANGANAN

    RESIKO

    PERSIAPAN

    IDENTIFIKASI

    BAHAYA

    ANALISA

    RESIKO

    AKIBAT PELUANG

    PENILAIAN

    RESIKO

    MONITOR &

    REVIEW

  • 8/10/2019 Dasar Risk Assessment

    26/34

    ?

    But wait

    Theres More!

    View next slides for application Risk Assessment!

  • 8/10/2019 Dasar Risk Assessment

    27/34

    4 Aplikasi Risk AssessmentJSA & Task Risk Assessment

  • 8/10/2019 Dasar Risk Assessment

    28/34

  • 8/10/2019 Dasar Risk Assessment

    29/34

    HAZARD

    EFFECT

    RATING

    PEOPLE FACILITIES ENVIRONMENT

    A KEMATIANKERUGIAN LEBIH DARI

    $10 JUTA

    KEHILANGAN SEMUA

    BAHAN

    B CACAT PERMANENKERUSAKAN YANG

    SIGNIFIKAN $1 10 JUTA

    TUMPAHAN MINYAK

    MELEBIHI 100 BBL

    CDIRAWAT DI RUMAH SAKIT

    CACAT SEMENTARA

    KERUSAKAN SEDANG

    KERUGIAN $50 RIBU - $1

    JUTA

    TUMPAHAN 10 - 100

    BBL

    DKASUS MEDICAL

    TREATMENTKERUGIAN $5 50 RIBU TUMPAHAN 0,5 - 10 BBL

    E P3KKERUGIAN KURANG

    DARI $5 RIBU

    TUMPAHAN KURANG

    DARI 0.5 BBL

    HazardMatrix

  • 8/10/2019 Dasar Risk Assessment

    30/34

    Hazard ProbabilityMatrix

    Rating Probability (P)

    HKejadian* terjadi lebih dari sekali setiap 4 bulan

    Hampir setiap saat +

    MKejadian* terjadi setidaknya sekali dalam 6 bulan

    Kadang kadang +

    L

    Kejadian* terjadi kurang dari sekali setiap tahun

    Jarang terjadi +

    Catatan * kegiatan rutin tiap hari

    + kegiatan tidak rutin

  • 8/10/2019 Dasar Risk Assessment

    31/34

  • 8/10/2019 Dasar Risk Assessment

    32/34

  • 8/10/2019 Dasar Risk Assessment

    33/34

    Contoh Task Risk AssessmentContoh 2: Task Risk Assessment

    Sub-T

    askNo.

    Sub-Task Activity /

    Description

    Hazard

    DescriptionHazard Effect Existing Control Measure

    Initial

    Risk List All Control Measures

    RequiredPersonRole

    Resp

    onsible Residual

    Risk

    ALARP?

    E P R E P R

    1 Proses cutting

    pada material

    lain (Non-live

    facility)

    Radiasi dari

    flames,

    fumes dan

    terbakar

    Hospital

    stay

    Menggunakan PPE;

    welding shield, welding

    jacket dan welding

    gloves.

    C M 8 Memastikan personel

    telah menggunakan PPE

    dengan benar

    PA C L 4 Y

    Percikan api

    yang jatuh(falling of

    sparks)

    Hospital

    stay &kerusakan

    equipment

    Memasang welding

    blanket pada equpmentyang berpotensi adanya

    material yang mudah

    terbakar

    C M 8 Memastikan

    pemasangan weldingblanket telah sesuai.

    PA &

    AA

    C L 4 Y

    Tabung oxy-

    acetylene

    dekat

    dengan

    lokasi hotwork

    Hospital

    stay &

    kerusakan

    equipment

    C M 8 Menjauhkan peralatan/

    material yang mudah

    terbakar menjauh dari

    lokasi hot work,

    misalnya menjauhkantabung oxy-acetylene)

    minimal 5 meter dari

    lokasi hot work

    PA C L 4 Y

    Menaruh tabung oxy-

    acetylene pada lokasi

    yang terhindar dari

    radiasi panas tinggi

    PA

  • 8/10/2019 Dasar Risk Assessment

    34/34

    Nasib adalah Takdir,

    Kecelakaan merugikan, namun bisa

    dicegah