Dasar-dasar Proses Kimia 1 Bag 1

6
DASAR-DASAR PROSES KIMIA 1 CONTOH 3.10 Kelebihan Udara Bahan-bahan bakar untuk kendaraan bermotor selain bensin sedang diperhitungkan karena bahan-bahan tersebut menimbulkan tingkat polutan yang lebih rendah daripada bensin. Propana mampat telah diusulkan sebagai sumber daya yang ekonomis untuk kendaraan. Andaikan bahwa dalam sebuah tes 20 kg C₃H₈ dibakar dengan 400 kg udara untuk menghasilkan 44 kg CO₂ dan 12 kg CO. Berapa persen kelebihan udara?

description

BHV

Transcript of Dasar-dasar Proses Kimia 1 Bag 1

Page 1: Dasar-dasar Proses Kimia 1 Bag 1

DASAR-DASAR PROSES KIMIA 1CONTOH 3.10 Kelebihan Udara

Bahan-bahan bakar untuk kendaraan bermotor selain bensin

sedang diperhitungkan karena bahan-bahan tersebut

menimbulkan tingkat polutan yang lebih rendah daripada

bensin. Propana mampat telah diusulkan sebagai sumber

daya yang ekonomis untuk kendaraan.

Andaikan bahwa dalam sebuah tes 20 kg C₃H₈ dibakar

dengan 400 kg udara untuk menghasilkan 44 kg CO₂dan 12 kg CO. Berapa persen kelebihan udara?

Page 2: Dasar-dasar Proses Kimia 1 Bag 1

Propana C₃H₈reaksi C₃H₈ + 5O₂ 3CO₂ + 4H₂O

Basis 20 kg C₃H₈ Dibakar dengan 400 kg udaraMenghasilkan 44 kg CO₂

12 kg CO

Ditanya % kelebihan udara ...?

Page 3: Dasar-dasar Proses Kimia 1 Bag 1

Komposisi dalam udara:

N₂ 79 %O₂ 21 %

Page 4: Dasar-dasar Proses Kimia 1 Bag 1

O₂ yang dibutuhkan:

= 2,27 kg mol O₂

O₂  yang masuk:

= 2,90 kg O₂

Page 5: Dasar-dasar Proses Kimia 1 Bag 1

Persen kelebihan udara adalah

100 x

= 100 x

% kelebihan udara = x 100%

= 28 %

Page 6: Dasar-dasar Proses Kimia 1 Bag 1

TERIMA KASIH