Dasar-Dasar Formulasi Ransum · Dasar kandungan protein. Dasar harga/kg. 3. Hitung masing-masing...

18
Mengakar Kuat, Menjulang Tinggi www.ugm.ac.id [email protected] Dasar-Dasar Formulasi Ransum Cuk Tri Noviandi, S.Pt., M.Anim.St., Ph.D. Laboratorium Teknologi Makanan Ternak Fakultas Peternakan UGM

Transcript of Dasar-Dasar Formulasi Ransum · Dasar kandungan protein. Dasar harga/kg. 3. Hitung masing-masing...

Page 1: Dasar-Dasar Formulasi Ransum · Dasar kandungan protein. Dasar harga/kg. 3. Hitung masing-masing campuran supaya sesuai dengan kebutuhan ternak. Protein umumnya digunakan sebagai

Mengakar Kuat, Menjulang Tinggi www.ugm.ac.id

c.t.

no

via

nd

i@u

gm

.ac.

id

Dasar-Dasar Formulasi Ransum

Cuk Tri Noviandi, S.Pt., M.Anim.St., Ph.D.

Laboratorium Teknologi Makanan Ternak

Fakultas Peternakan UGM

Page 2: Dasar-Dasar Formulasi Ransum · Dasar kandungan protein. Dasar harga/kg. 3. Hitung masing-masing campuran supaya sesuai dengan kebutuhan ternak. Protein umumnya digunakan sebagai

Mengakar Kuat, Menjulang Tinggi www.ugm.ac.id

c.t.

no

via

nd

i@u

gm

.ac.

id

Faktor-faktor kualitatif yang perlu diperhatikan dalam menyusun ransum

Ransum serasi (Balance ration)

Dasar kuantitatif ruminansia

Dasar kualitatif monogastrik

Page 3: Dasar-Dasar Formulasi Ransum · Dasar kandungan protein. Dasar harga/kg. 3. Hitung masing-masing campuran supaya sesuai dengan kebutuhan ternak. Protein umumnya digunakan sebagai

Mengakar Kuat, Menjulang Tinggi www.ugm.ac.id

c.t.

no

via

nd

i@u

gm

.ac.

id

Faktor-faktor kualitatif yang perlu diperhatikan dalam menyusun ransum (1)

1. Kualitas protein (biological value) Satu asam amino berlebihan dapat mempengaruhi penggunaan asam amino lainnya. Sintesis protein di samping dibutuhkan jumlah yang mencukupi juga lengkap asam aminonya.

2. Tersedianya nutrien yang dibutuhkan (nutrient availability) • Protein:

Digestible protein (DP) Rumen degradable protein RDP) Undegradable protein (UDP)

• Energi: TDN, DE, ME, NE.

Page 4: Dasar-Dasar Formulasi Ransum · Dasar kandungan protein. Dasar harga/kg. 3. Hitung masing-masing campuran supaya sesuai dengan kebutuhan ternak. Protein umumnya digunakan sebagai

Mengakar Kuat, Menjulang Tinggi www.ugm.ac.id

c.t.

no

via

nd

i@u

gm

.ac.

id

Faktor-faktor kualitatif yang perlu diperhatikan dalam menyusun ransum (2)

3. Bahan-bahan / zat yang bersifat antagonistic, misalnya: jamur, bahan-bahan kimia, mineral.

4. Zat-zat yang meracun (toxic): aflatoxin, asam-asam oxalat.

5. Penyimpanan bahan / ransum: tumbuhnya jamur, tumbuhnya insekta.

6. Teknik pembuatan/pemprosesan: pellet, silage, mash, crumble.

7. Preparasi bahan: pencampuran/homogenitas terutama mineral dan vitamin yang jumlahnya sedikit.

8. Palatabilitas: aroma, struktur, tekstur.

Page 5: Dasar-Dasar Formulasi Ransum · Dasar kandungan protein. Dasar harga/kg. 3. Hitung masing-masing campuran supaya sesuai dengan kebutuhan ternak. Protein umumnya digunakan sebagai

Mengakar Kuat, Menjulang Tinggi www.ugm.ac.id

c.t.

no

via

nd

i@u

gm

.ac.

id

Formulasi Ransum (Seni Menyusun Ransum)

Dibutuhkan:

1. Tabel kebutuhan nutrien:

a. National Research Council (NRC), USA.

b. Agricultural Research Council (ARC), Commenwealth country.

c. Institut National De La Recherche Agronomique (INRA), Perancis.

d. Research and Extension Publication (Gabungan a, c, dan c).

e. FAO (PBB).

Page 6: Dasar-Dasar Formulasi Ransum · Dasar kandungan protein. Dasar harga/kg. 3. Hitung masing-masing campuran supaya sesuai dengan kebutuhan ternak. Protein umumnya digunakan sebagai

Mengakar Kuat, Menjulang Tinggi www.ugm.ac.id

c.t.

no

via

nd

i@u

gm

.ac.

id

2. Tabel komposisi bahan pakan:

a. NRC.

b. ARC.

c. INRA.

d. Fakultas Peternakan UGM.

e. FAO (Bo-Gohl), PBB.

Page 7: Dasar-Dasar Formulasi Ransum · Dasar kandungan protein. Dasar harga/kg. 3. Hitung masing-masing campuran supaya sesuai dengan kebutuhan ternak. Protein umumnya digunakan sebagai

Mengakar Kuat, Menjulang Tinggi www.ugm.ac.id

c.t.

no

via

nd

i@u

gm

.ac.

id

Tahap-Tahap Yang Harus Dilakukan Dalam Menyusun Ransum Serasi

1. Menentukan status fisiologis ataupun tujuan produksi.

2. Persiapkan / susun daftar kebutuhan nutrien ternak sesuai dengan (1) dari tabel kebutuhan yang tersedia.

3. Tentukan bahan-bahan pakan yang akan digunakan dan tersedia di lapangan (harga, stok bahan, dan lain-lain).

4. Susun komposisi nutrien yang dikandung bahan pakan yang telah dipilih (3).

Page 8: Dasar-Dasar Formulasi Ransum · Dasar kandungan protein. Dasar harga/kg. 3. Hitung masing-masing campuran supaya sesuai dengan kebutuhan ternak. Protein umumnya digunakan sebagai

Mengakar Kuat, Menjulang Tinggi www.ugm.ac.id

c.t.

no

via

nd

i@u

gm

.ac.

id

Tahap-Tahap Yang Harus Dilakukan Dalam Menyusun Ransum Serasi

5. Menyusun ransum serasi.

6. Check hasil rumusan sudah seimbang (balance) atau belum dalam hubungannya dengan mikro nutrien, mineral, dan vitamin.

7. Apabila sudah seimbang: a. Adakah kemungkinan kelebihan / kekurangan

nutrien? Kalau ada seberapa serius?

b. Sudahkan susunan ransum yang saudara buat ekonomis?

c. Perlukan anda menambahkan aditif ataupun suplemen?

Page 9: Dasar-Dasar Formulasi Ransum · Dasar kandungan protein. Dasar harga/kg. 3. Hitung masing-masing campuran supaya sesuai dengan kebutuhan ternak. Protein umumnya digunakan sebagai

Mengakar Kuat, Menjulang Tinggi www.ugm.ac.id

c.t.

no

via

nd

i@u

gm

.ac.

id

Menyusun Ransum (DM Basis)

1. Kelompokkan bahan pakan sesuai dengan klasifikasinya: Energy feed. Protein feed.

2. Buat campuran bahan pakan dalam masing klasifikasinya: Dasar kandungan protein. Dasar harga/kg.

3. Hitung masing-masing campuran supaya sesuai dengan kebutuhan ternak. Protein umumnya digunakan sebagai dasar kebutuhan.

4. Hitung nutrien total dalam ransum dan bandingkan dengan kebutuhan ternak.

Page 10: Dasar-Dasar Formulasi Ransum · Dasar kandungan protein. Dasar harga/kg. 3. Hitung masing-masing campuran supaya sesuai dengan kebutuhan ternak. Protein umumnya digunakan sebagai

Mengakar Kuat, Menjulang Tinggi www.ugm.ac.id

c.t.

no

via

nd

i@u

gm

.ac.

id

Metode Menyusun Ransum

• Trial and error method

• Pearson’s square method

• Exact method

• Simultaneous equation method

• Linear programming method

Page 11: Dasar-Dasar Formulasi Ransum · Dasar kandungan protein. Dasar harga/kg. 3. Hitung masing-masing campuran supaya sesuai dengan kebutuhan ternak. Protein umumnya digunakan sebagai

Mengakar Kuat, Menjulang Tinggi www.ugm.ac.id

c.t.

no

via

nd

i@u

gm

.ac.

id

Metode Coba-Coba (Trial and Error Method)

• Membuat ransum dari beberapa bahan pakan.

• Harus mengetahui dasar klasifikasi pakan.

• Butuh pengalaman dan intuisi.

Page 12: Dasar-Dasar Formulasi Ransum · Dasar kandungan protein. Dasar harga/kg. 3. Hitung masing-masing campuran supaya sesuai dengan kebutuhan ternak. Protein umumnya digunakan sebagai

Mengakar Kuat, Menjulang Tinggi www.ugm.ac.id

c.t.

no

via

nd

i@u

gm

.ac.

id

Metode Bujur Sangkar (Pearson’s Square) - 1

• Membuat ransum seimbang dari dua bahan pakan.

• Kandungan nutrien yang diinginkan diletakkan di tengah-tengah segi empat (diagonal).

Page 13: Dasar-Dasar Formulasi Ransum · Dasar kandungan protein. Dasar harga/kg. 3. Hitung masing-masing campuran supaya sesuai dengan kebutuhan ternak. Protein umumnya digunakan sebagai

Mengakar Kuat, Menjulang Tinggi www.ugm.ac.id

c.t.

no

via

nd

i@u

gm

.ac.

id

Jagung 10% 6 (20 – 14) 60% (6/10 x 100%) 6% (10% x 60/100)

Proporsi (%) Cek kandungan PK

14

B. kelapa 20% 4 (10 – 14) 40% 8% (20% x 40/100)

Total = 10 100% 14%

Contoh: Buatlah ransum yang mengandung PK 14% dari campuran jagung dan bungkil kelapa. Kandungan PK jagung 10% sedangkan bungkil kelapa 20%.

Metode Bujur Sangkar (Pearson’s Square) - 2

Page 14: Dasar-Dasar Formulasi Ransum · Dasar kandungan protein. Dasar harga/kg. 3. Hitung masing-masing campuran supaya sesuai dengan kebutuhan ternak. Protein umumnya digunakan sebagai

Mengakar Kuat, Menjulang Tinggi www.ugm.ac.id

c.t.

no

via

nd

i@u

gm

.ac.

id

Simultaneous Equation Method

• Persamaan aljabar atau

• Persamaan xy.

• Dapat diselesaikan 2 hal yang akan dicari sekaligus, yaitu PK dan energi (ME).

• Contoh: ingin membuat ransum yang mengandung PK 20%, dan ME 2,80 Mcal/kg.

Page 15: Dasar-Dasar Formulasi Ransum · Dasar kandungan protein. Dasar harga/kg. 3. Hitung masing-masing campuran supaya sesuai dengan kebutuhan ternak. Protein umumnya digunakan sebagai

Mengakar Kuat, Menjulang Tinggi www.ugm.ac.id

c.t.

no

via

nd

i@u

gm

.ac.

id

Jawaban:

Penyelesaian menggunakan 3 persamaan:

I. x + y + z = 100 ................................. (jumlah)

II. 0,45x + 0,085y + 0,125z = 20 .......... (PK)

III. 2,59x + 3,37y + 2,35z = 2,80 ............ (ME)

Bahan PK (%) ME (Mcal/kg) Kode

Bungkil kedelai 45 2,59 x

Jagung 8,5 3,37 y

Dedak halus 12,5 2,35 z

Page 16: Dasar-Dasar Formulasi Ransum · Dasar kandungan protein. Dasar harga/kg. 3. Hitung masing-masing campuran supaya sesuai dengan kebutuhan ternak. Protein umumnya digunakan sebagai

Mengakar Kuat, Menjulang Tinggi www.ugm.ac.id

c.t.

no

via

nd

i@u

gm

.ac.

id

Selesaikan salah satu:

II dan I

II. 0,45x + 0,085y + 0,125z = 20 (PK)

I. 0,45x + 0,45y + 0,45z = 45 (jumlah) [ x 0,45 ]

IV. - 0,365y - 0,325z = -25

III dan I

III. 2,59x + 3,37y + 2,35z = 2,80 (ME)

I. 2,59x + 2,59y + 2,59z = 2,59 (jumlah) [ x 2,59 ÷ 100 ]

V. 0,78y - 0,24z = 0,21

Page 17: Dasar-Dasar Formulasi Ransum · Dasar kandungan protein. Dasar harga/kg. 3. Hitung masing-masing campuran supaya sesuai dengan kebutuhan ternak. Protein umumnya digunakan sebagai

Mengakar Kuat, Menjulang Tinggi www.ugm.ac.id

c.t.

no

via

nd

i@u

gm

.ac.

id

IV. - 0,365y - 0,325z = - 25 V. 0,78y - 0,24z = 0,21

IV. - 0,365y - 0,325z = - 25 - 0,365y - 18,53 = - 25 y = 17,7

I. x + y + z = 100 (jumlah) x + 17,7 + 57,0 = 100 x = 25,3

IV. - 0,365y - 0,325z = - 25 V. 0,365y - 0,112z = 0,098 [ x (0,365/0,78) ] - 0,437z = - 24,9 z = 57,0

Page 18: Dasar-Dasar Formulasi Ransum · Dasar kandungan protein. Dasar harga/kg. 3. Hitung masing-masing campuran supaya sesuai dengan kebutuhan ternak. Protein umumnya digunakan sebagai

Mengakar Kuat, Menjulang Tinggi www.ugm.ac.id

c.t.

no

via

nd

i@u

gm

.ac.

id

Susunan ransum menjadi:

x = bungkil kedelai = 25,3%

y = jagung = 17,7%

z = bekatul = 57,0%

Jumlah = 100%