Dari LUMAJANG

23
Dari LUMAJANG Untuk INDONESIA 15 Desember 2011 29 Desember 2015

Transcript of Dari LUMAJANG

Page 1: Dari LUMAJANG

Dari LUMAJANG – Untuk INDONESIA

15 Desember 2011 29 Desember 2015

Page 2: Dari LUMAJANG

KOMITMEN PEMKAB. LUMAJANG

Dari LUMAJANG – Untuk

NKRI HARGA MATI Sigarpun Bulat Selalu Di Hati

Dari LUMAJANG – Untuk INDONESIA 2

Page 3: Dari LUMAJANG

STRATEGI DAN LANGKAH DINAMIS

Menuju LP2B Mantap

Kabupaten Lumajang

Wujudkan Ketahanan Pangan Nasional “ Sebuah Testimoni “

Disampaikan pada :

Forum Komunikasi Statistik dan sistem Informasi Pertanian

Kementerian Pertanian RI Tahun 2016

Solo, 6 – 8 April 2016

3

PEMERINTAH KABUPATEN LUMAJANG

Dari LUMAJANG – Untuk

Page 4: Dari LUMAJANG

DASAR HUKUM LP2B

Dari LUMAJANG – Untuk

4

Page 5: Dari LUMAJANG

PERAN DAN TANGGUNG JAWAB ( Kebijakan dan Anggaran )

No Subtansi LP2B

Lumajang (9 Prioritas)

(%)

Provinsi Jatim (%)

Pusat ( Nawa Cita )

(%)

1 Luas Lahan : 32.323 Ha 60 10 30

2 Kesuburan tanah 20 30 50

3 Ekosistem 50 30 20

4 SDM Pertanian 20 20 60

5 Harga Komoditas 10 20 70

Dari LUMAJANG – Untuk

5

Page 6: Dari LUMAJANG

KEGIATAN KOORDINASI PERUMUSAN

MEMBUAT PETA KAWASN SAWAH DESA KELURAHAN

PELATIHAN PETUGAS KECAMATAN

DIGITASI KEPEMILIKAN LAHAN SAWAH

PEMBUTAN PETA KEPEMILIKAN SAWAH DESA/ KELURAHAN

USULAN PENETAPAN LP2B

MA

HA

SISWA

/SISWA

M

AG

AN

G

AUDIT LAHAN TH 2010

PETA KAWASAN SAWAH

JAWA-BALI

MAGANG PEMANTAPAN APLIKASI ArcGIS

PELATIHAN ArcGIS PETUGAS KAB

SE JAWA TIMUR

AUDIT BATAS ADM DESA/ KELURAHAN

Dari LUMAJANG – Untuk

Langkah-langkah Menuju LP2B Mantap

6

Page 7: Dari LUMAJANG

LANGKAH – LANGKAH TAHUN 2016

• Membuat Peta Lahan Sawah Per Desa Bagi 120 Desa di 14 Kecamatan

• Penyusunan Naskah Akademis

• Rancangan Raperda LP2B

Dari LUMAJANG – Untuk

7

Page 8: Dari LUMAJANG

8

SUBTANSI LP2B

1. Penetapan Luas Areal yang harus dilindungi (Kabupaten Lumajang Seluas : 32.323 Hektar) Perda 2 Tahun 2013 tentang RTRW

2. Menjaga Tingkat Kesuburan Tanah LP2B (Pasal 28 UU 41 Tahun 2009)

3. Melestarikan Ekosistem LP2B (pasal 30 UU 41 Tahun 2009)

4. Meningkatkan Pengetahuan/Kapasitas SDM Pertanian (pasal 58,63 UU 41 Tahun 2009)

5. Memberikan Penghargaan Melalui Nilai Jual Produksi Tanaman Pangan (pasal 38,62 UU 41 Tahun 2009)

Dari LUMAJANG – Untuk

Page 9: Dari LUMAJANG

9

No Kecamatan Luas Wilayah (Hektar) Luas Lahan

LP2B (Hektar) Keterangan (Desa) Sawah (Hektar)

1 Tempursari 10,136 1,356 1516 7 2 Pronojiwo 3,874 802 787 5 3 Candipuro 14,493 4,806 4776 10 4 Pasirian 18,391 4,572 4412 11 5 Tempeh 8,805 3,372 3251 13 6 Lumajang 3,026 1,658 678 12 7 Sumbersuko 2,654 1,044 563 8 8 Tekung 3,040 1,993 1689 8 9 Kunir 5,018 2,028 2013 11

10 Yosowilangun 8,130 3,117 3057 12 11 Rowokangkung 7,795 1,876 1851 7 12 Jatiroto 7,706 1,359 1321 6 13 Randuagung 10,341 2,447 2407 12 14 Sukodono 3,079 1,754 754 10 15 Padang 5,279 478 466 8 16 Pasrujambe 9,730 1,468 1428 7 17 Senduro 22,868 308 372 6 18 Gucialit 7,283 - 0 - 19 Kedungjajang 9,233 374 174 12 20 Klakah 8,367 901 801 9 21 Ranuyoso 9,842 9 7 2

JUMLAH 179,090 35,722 32,323 176

Dari LUMAJANG – Untuk

LP2B Menurut Data Numerik (Perda 02/2013 )

Page 10: Dari LUMAJANG

PENGKAJIAN DATA

Data Numerik Data Spasial ( LP2B MANTAP )

Dari LUMAJANG – Untuk

10

Page 11: Dari LUMAJANG

DIGITASI LAHAN DI 6 KECAMATAN TAHUN 2015

No Kecamatan Luas Wilayah

(Hektar)

Luas Lahan LP2B (Hektar)

LP2B Hasil Digitasi (Hektar)

Keterangan (Desa) Sawah (Hektar)

1 Lumajang

3,026

1,658 678 740.61 12

2 Sumbersuko

2,654

1,044 563 748.62 8

3 Tekung

3,040

1,993 1689 1936.60 8

4 Jatiroto

7,706

1,359 1321 1320.22 6

5 Randuagung

10,341

2,447 2407 1809.86 12

6 Sukodono

3,079

1,754 754 857.92 10

JUMLAH

29,846

10,255

7,412

7413.72 56

11

Dari LUMAJANG – Untuk

Page 12: Dari LUMAJANG

DIGITASI LAHAN DI 14 KECAMATAN TAHUN 2016 (Proses)

No Kecamatan Luas Wilayah

(Hektar)

Luas Lahan LP2B

(Hektar)

Digitasi Lahan

( Hektar)

Ket (Desa) Sawah (Hektar)

1 Tempursari 10,136 1,356 1.516 7

2 Pronojiwo 3,874 802 787 5

3 Candipuro 14,493 4,806 4.776 10

4 Pasirian 18,391 4,572 4.412 11

5 Tempeh 8,805 3,372 3.251 13

6 Kunir 5,018 2,028 2.013 11

7 Yosowilangun 8,130 3,117 3.057 12

8 Rowokangkung 7,795 1,876 1.851 7

9 Padang 5,279 478 466 8

10 Pasrujambe 9,730 1,468 1.428 7

11 Senduro 22,868 308 372 6

12 Gucialit 7,283 - - -

13 Kedungjajang 9,233 374 174 12

14 Klakah 8,367 901 801 9

15 Ranuyoso 9,842 9 7 2

JUMLAH 149,244 25,467 24.911 120 12

Dari LUMAJANG – Untuk

Page 13: Dari LUMAJANG

HASIL PEMETAAN DIGITASI LAHAN SAWAH 2015

No Kecamatan LP2B (Hektar)

Perda no. 2 Tahun 2013

LP2B Hasil Digitasi (Hektar)

NON LP2B Hasil Digitasi

13

Dari LUMAJANG – Untuk

Page 14: Dari LUMAJANG

PETA HASIL DIGITASI LAHAN SAWAH

Dari LUMAJANG – Untuk

14

Page 15: Dari LUMAJANG

Langkah-langkah Menuju Perda “LP2B Mantap”

1. Pemetaan Digitasi Lahan Sawah Selesai Juli Tahun 2016

2. Sosialisasi dan Pemantapan Hasil Digitasi sawah Bulan September 2016

3. Melalui Perubahan APBD 2016 Menyusun Naskah Akademik

4. Oktober 16 Ajukan Rancangan Raperda LP2B (Legeslasi)

15

Dari LUMAJANG – Untuk

Page 16: Dari LUMAJANG

Langkah-langkah Pemantapan LP2B

1. Moratorium Alih Fungsi Terhadap Lahan-lahan yang telah Ditetapkan Sebagai LP2B

2. Penyusunan Naskah Akademik Rancangan Raperda (Mohon Berkenan Keterlibatan Aktif Pusdatin Kementan RI dan Dinas Pertanian Provinsi Jawa Timur)

16

Dari LUMAJANG – Untuk

Page 17: Dari LUMAJANG

ALIH FUNGSI LAHAN SAWAH DI KABUPATEN LUMAJANG TAHUN 2014-2016

NO TAHUN PERMOHONAN

(Ha) DITERIMA

(Ha) DITOLAK

(Ha)

1 2014 18,693 6,493 12,200

2 2015 22,842 10,942 11,900

3 2016 * 7,604 2,904 4,700

JUMLAH 49,139 20,339 28,800

Dari LUMAJANG – Untuk

* Sampai Dengan Maret 2016 17

Page 18: Dari LUMAJANG

“ SARAN DAN HARAPAN “ PEMERINTAH PUSAT

1. Kotmitmen nyata terhadap hasil Digitasi Lahan Sawah

2. Penyempurnaan Sistem Pendataan Produksi dan Produktivitas Tanaman Pangan, dari Metode Sampling ke Kerangka Sampel Area ( KSA ), Berbasis GIS

3. Motto Pusdatin Kementan RI : “Akurat, Lengkap dan Terpercaya “, Agar ditambahkan Kata “ Kongkrit ”, Yang didasarkan atas Data Spacial

4. Adanya Dukungan Dana Alokasi Khusus ( DAK )

5. LP2B Sebagai Gerakan Nasional , yakni : Aksi-Gerakan Nasional Pemantapan LP2B

( SIGANAS MANTAP LP2B)

PEMERINTAH PROVINSI

1. Pengawalan Berkesinambungan terhadap Pergeseran Neraca Sumbur Daya Alam

2. Hubungan Kongkrit Tata Kerja BKPRD Nasional, Provinsi dan Kabupaten/Kota

3. Dukungan Anggaran

Dari LUMAJANG – Untuk

18

Page 19: Dari LUMAJANG

Dari LUMAJANG – Untuk

PIHAK – PIHAK TERKAIT DIGITASI LAHAN SAWAH

B. INSIDENSIL / SITUASIONAL

1. Unsur Pem. Desa / Kelurahan

2. Kelompok Tani

3. Kelompok HIPPA

4. PPL / THL

5. UPT – BPP

A. WAJIB

1. Bupati ( Forkopimda )

2. Muspika

3. Mitra Kerja Dewan

4. Tim Anggaran Eksekutif

19

6. Juru Pengairan

7. Tokoh Masyarakat

8. Babinsa

9. Babinkamtibmas

5. BPN / BPS

6. Perguruan Tinggi

7. Siswa/i Magang

Page 20: Dari LUMAJANG

NKRI Harga Mati

Sigarpun Bulat Selalu di Hati

LOGO SIGARPUN BULAT Semangat MERAH PUTIH

“ Dari LUMAJANG - Untuk INDONESIA “ 20

Dari LUMAJANG – Untuk

Page 21: Dari LUMAJANG

PETANI MASA DEPAN

21

Dari LUMAJANG – Untuk

Page 22: Dari LUMAJANG

Beli Akik ke Surabaya; Cari Kalimaya dapatkan Bulu Macan; Setiap Detik ada Jutaan Manusia; Dambakan Kinerja Petani yang namanya Pangan.

Pantun Semangat Petani – sebagai Pejuang

Pangan Nasional

22

Dari LUMAJANG – Untuk

Page 23: Dari LUMAJANG

Dari LUMAJANG – Untuk

23