D4 - PENGANTAR KEWIRAUSAHAAN

25
PENGANTAR KEWIRAUSAHAAN

description

JKN

Transcript of D4 - PENGANTAR KEWIRAUSAHAAN

  • PENGANTAR KEWIRAUSAHAAN

  • Kewirausahaan = Entrepreneurship WirausahaWira = utama, gagah, luhur, berani, teladan dan pejuang Usaha = penciptaan kegiatan, berbagai aktivitas usaha

    Terminologi

  • Wiraswasta Wira = utama, gagah, luhur, berani, teladan dan pejuangSwa = sendiri Sta = berdiri Swasta = berdiri di atas kaki sendiri, berdiri di atas kemauan sendiri

  • Wiraswasta = WirausahaWiraswasta Kemandirian Wirausaha Inovasi dan kreativitas menciptakan peluang usaha

  • Entrepeneur menurut Pendekatan Ilmu EkonomiEntrepreneur adalah orang yang membawa sumber daya, tenaga, material, dan asset lain ke dalam kombinasi yang membuat nilainya lebih tinggi dibandingkan sebelumnya. Juga seseorang yang memperkenalkan perubahan (inovasi) dan tatanan baru dalam suatu bidang.

  • Entrepeneur menurut pendekatan PsikologiEntrepreneur adalah orang yang mempunyai semangat dan energi untuk melakukan kegiatan yang menghasilkan suatu pencapaian melalui suatu percobaan, penyempurnaan yang sudah ada, sampai pada menciptakan alternatif dari hal yang sudah ada.

  • Entrepeneur menurut Pendekatan BisnisEntrepreneur adalah seorang pebisnis yang muncul yang berpotensi untuk menjadi mitra, menjadi potensi pasar, pelanggan atau seseorang yang menciptakan kekayaan baru bagi orang lain. Namun seorang entrepeneur dapat pula dipandang sebagai ancaman dan pesaing baru, baik secara langsung maupun tidak langsung.

  • Kewirausahaan menurut Instruksi Presiden RI No.4/1995 Kewirausahaan : semangat, sikap dan kemampuan seseorang dalam menangani usaha dan atau kegiatan yang mengarah pada upaya mencari dan atau menciptakan produk, teknologi dan atau jasa dengan meningkatkan efisiensi dalam rangka memberikan pelayanan yang lebih baik dan memperoleh hasil yang lebih besar

  • CIRI CIRI WIRAUSAHA Seorang yang berprestasi tinggi high achievement

    Pengambil resiko risk taker

    Pemecah masalah problem solver

    Pencari status

  • Memiliki tingkat cadangan energi yang tinggi Memiliki self confidence tinggi Menghindari ikatan emosi Memerlukan kepuasan pribadi

  • MANFAAT BERWIRAUSAHAMemberi peluang dan kebebasan untuk mengendalikan nasib sendiri

    Memberi peluang melakukan perubahan

    Memberi peluang mencapai potensi diri sepenuhnya

  • Memberi peluang mendapat pengakuan di masyarakat atas kesuksesan usahanya

    Memiliki peluang untuk melakukan sesuatu yang diminati

  • Bagaimanakah seorang entrepreneur bisa sukses ..?

  • Apakah karena modalnya banyak?Modal memang diperlukan dalam sebuah usahaApalagi saat akan mengembangkan usahaAkan tetapi modal (=uang) bukan menjadi kunci berhasilnya seorang entreprenur Money is not the ingredient of the business recepie, its just like a fuel

  • Apakah karena mendapat fasilitas?Kemudahan fasilitas dan previllage memang dapat memperlancar jalannya sebuah usaha. Tapi hanya mengandalakan fasilitas/beking/katabelece tidak bisa menjamin berhasil

  • Keberhasilan entrepeneur adalah karena mereka memiliki karakter sukses dan bisnisnya dikelola secara profesional, menjalankan prinsip-prinsip manajemen modern, menjalankan prinsip-prinsip bisnis modern.

  • Karakter Sukses Entrepreneur

    KarakterCiri yang menonjolPengendalian diri Ingin dapat mengendalikan semua usaha yang dilakukanMenyelesaikan Menyukai aktivitas yang berorientasi pada penyelesaian masalahMengarahkan diri sendiri Memotivasi diri sendiri dengan suatu hasrat yang tinggi untuk berhasilMengelola dengan sasaran Cepat memahami rincian tugas yang harus diselesaikan untuk mencapai sasaran

  • KarakterCiri yang menonjolPenganalisis kesempatan Menganalisis semua pilihan untuk memastikan kesuksesan dan meminimalkan resikoPengendali pribadi Mengenali pentingnya kehidupan pribadi terhadap bisnisnya Pemikir kreatif Selalu mencari apa yang lebih baik dalam melakukan suatu langkah dalam usahaPemikir objektif Tidak takut untuk mengakui jika melakukan kekeliruan Pemecah masalah Selalu melihat pilihan pilihan dalam memecahkan masalah yang ada

  • Contoh entrepreneur yang suksesEntrepreneur dengan perusahaan besar Martha TilaarEntrepreneur dengan perusahaan menengah

  • Mengapa entrepreneur bisa gagal..?

  • Kegagalan terbanyak adalah karena ketidakmampuan mengelola bisnis Ketidakmampuan mengantisipasi faktor faktor ketidakpastian dalam bisnis pada rentang jangka panjang

  • Karakter Gagal Entrepreneur

    KarakterCiri yang menonjolPengalaman manajemen Kurang atau tidak memiliki pemahaman terhadap prinsip manajemen Perencanaan keuangan Meremehkan perlunya melakukan perencanaan keuangan dan menerapkannyaLokasi usaha Memilih lokasi awal yang kurang baik untuk usahanyaPengendalian bisnisGagal mengendalikan aspek-aspek utama dalam bisnis

  • KarakterCiri yang menonjolPembelanja besar Terlalu menghabiskan pengeluaran yang tinggi di awal, yg sebenarnya bisa ditunda Manajemen piutang Sering menimbulkan masalah arus kas yang buruk karena kurangnya pehatian akan piutang Ekspansif Terburu buru melakukan pengembangan usaha sebelum usahanya benar-benar siap menjadi besar DedikasiMeremehkan perlunya waktu dan dedikasi pribadi yang tinggi dalam memulai bisnis

  • JANGAN BIARKAN DIRI ANDA GAGALBILA ORANG LAIN BISA SUKSES ANDA PUN PASTI BISA !